makalah tentang gagal ginjal

13
MAKALAH TENTANG GAGAL GINJAL makalah gagal ginjal KATA PENGANTAR Puji dan syukur kami ucapkan kepada Allah SWT karena berkat rahmat dan karuniaNya kami dapat menyelesaikan penulisan makalah tentang Asuhan Keperawatan pada Ny R dengan Gangguan Elektrolit Gagal Ginjal . Tak lupa pula kami mengucapkan terimaksih banyak kepada pembimbing Ibu Siti Aisyah Nur. Kelompok menyadari bahwa masih banyak kekurangan pada makalah ini . Untuk itu kelompok menggharapkan kritik serta saran pembaca sekalian .Semoga makalah ini bermanfaat bagi kita semua. Hormat Kami , Padang , 25 April 2011 ( kelompok ) BAB I PENDAHULUAN 1. Latar Belakang

Upload: dacxa-groham

Post on 26-Sep-2015

28 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

GG

TRANSCRIPT

MAKALAH TENTANG GAGAL GINJAL

makalah gagal ginjal

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami ucapkan kepada Allah SWT karena berkat rahmat dan karuniaNya kami dapat menyelesaikan penulisan makalah tentang Asuhan Keperawatanpada Ny R dengan Gangguan Elektrolit Gagal Ginjal . Tak lupa pula kami mengucapkan terimaksih banyak kepada pembimbing Ibu Siti Aisyah Nur.

Kelompok menyadari bahwa masih banyak kekurangan pada makalah ini . Untuk itu kelompok menggharapkan kritik serta saran pembaca sekalian .Semoga makalah ini bermanfaat bagi kita semua.

Hormat Kami ,

Padang , 25 April 2011

( kelompok )

BAB I

PENDAHULUAN

1.Latar Belakang

Penyakit Gagal Ginjal adalah suatu penyakit dimana fungsi organ ginjal mengalami penurunan hingga akhirnya tidak lagi mampu bekerja sama dalam hal penyaringan pembuangan elektrolit tubuh , menjaga keseimbangan cairan dan zat kimia tubuh seperti sodium dan kalium didalam darah atau produksiurine .

Penyakit gagal ginjal ini dapat menyerang siapa saja yang menderita pentakit serius atau terluka dimana hal itu berdampak langsung pada ginjal itu sendiri . Penyakit gagal ginjal lebih sering dialami mereka yang berusia dewasa , terlebih pada kaum lanjut usia .

Secara umum, penyakit gagal ginjal adalah penyakit akhir dari serangkaian penyakit yang menyerang traktus urinarius.

2.Tujuan

Tujuan umum

Mahasiswamengetahui Asuhan Keperawatan Pada klien dengan kekurangan cairan elektrolit gagal ginjal .

Tujuan Khusus

Mampu melakukan pengkajian pada klien dengan gangguan cairan .

Mampu menegakkan masalah keperawatan atau diagnosa keperawatan .

Mampu menyusun rencana tindakan keperawatan

Mampu melaksanakan atau mengimplementasikan rencaba tindakan keperawatan

Mampu mengevaluasi untuk menilai progres masalah keperawatan .

BAB II

TINJAUAN TEORITIS

A . Defenisi

Penyakit Gagal Ginjal adalah suatu penyakit dimana fungsi organ ginjalmengalami penurunan hingga akhirnya tidak lagi mampu bekerja sama sekali dalam halpenyaringan pembuangan elektrolit tubuh, menjaga keseimbangan cairan dan zat kimiatubuh seperti sodium dan kalium didalam darah atau produksi urine.

Penyakit gagal ginjal ini dapat menyerang siapa saja yang menderita penyakit serius atau terluka dimana hal itu berdampak langsung pada ginjal itu sendiri. Penyakit gagal ginjal lebih sering dialamai mereka yang berusia dewasa, terlebih pada kaum lanjut usia.

Gagal ginjal merupakan penyakit sistemik dan merupakan jalur akhir yang umum dari berbagai penyakit traktus urinarius dan ginjal. (Brunner & Suddarth, 2002: 1443).Penyakit gagal ginjal akut adalah suatu penyakit dimana ginjal tidak dapat lagi menjalankan fungsinya sebagai organ pembuangan, ginjal secara relatif mendadak tidak dapat lagi memproduksi cairan urine yang merupakan cairan yang mengandung zat-zat yang sudah tidak diperlukan oleh tubuh dan harus dikeluarkan dari tubuh.Gagal ginjal akut biasanya disertai oliguria (pengeluaran kemih 5.5 mEq/L ; SI : 5.5 mmol/L), perubahan EKG (tinggi puncak gelombang T rendah atau sangat tinggi), dan perubahan status klinis. Pningkatan kadar kalium dapat dikurangi dengan pemberian ion pengganti resin (Natrium polistriren sulfonat [kayexalatel]), secara oral atau melalui retensi enema.

Mempertahankan keseimbangan cairanPenatalaksanaan keseimbanagan cairan didasarkan pada berat badan harian, pengukuran tekanan vena sentral, konsentrasi urin dan serum, cairan yang hilang, tekanan darah dan status klinis pasien. Masukkan dan haluaran oral dan parentral dari urine, drainase lambung, feses, drainase luka dan perspirasi dihitung dan digunakan sebagai dasar untuk terapi penggantia cairan.

G . Komplikasi

Infeksi

Hiperkalemi

Hiponatremi

Asidosis metabolik

Hipertensi

Payah jantung

ASUHAN KEPERAWATAN TEORITIS

Proses keperawatan adalah metode kerja dalam pemberian pelayanan kesehatan / keperawatan untuk menganalisa masalah pasoen secara sistematis , menentukan cara pemecahannya , menentukan tindakan dan mengevaluasi hasil tindakan yang telah dilaksanakan .

A . Pengkajian

Merupakan pendekatan sistematis untuk mengumpulkan data dan menganalisanya sehingga dapat diketahui masalah dan kebutuhan perawatan bagi klien .

Ada hal hal yang perlu dikaji :

1)Biodata

Identitas klien : nama , umur , alamat , agama ,pekerjaan , status perkawinan .

2)Riwayat kesehatan

R.K.Sriwayat kesehatan sekarang .

R.K.Kriwayat kesehatan keluarga .

R.K.Driwayat kesehatan dahulu .

3)Pemeriksaan fisik.

Head to too, meliputi:

Inspeksimelihat

Palpasisentuhan , tekanan permukaan luar tubuh dengan jari.

Perkusiketukan langsung / tidak langsung pada permukaan tubuh tertentu .

Auskultasimendengarkan bunyi dalam tubuh dengan menggunakan stetoskop .

4)Kemungkinan Diagnosa

1. Kelebihan volume cairan b.d. penurunan haluaran urin, retensi cairan dan natriumsekunder terhadap penurunan fungsi ginjal2. Resiko tinggi perubahan nutrisi : kurang dari kebutuhan tubuh b.d katabolisme protein, pembatasan diet, peningkatan metabolisme, anoreksi, mual, muntah3. Resiko tinggi terjadi kekurangan volume cairan b.d. kehilangan cairan berlebihan (fase diuretik)4. Resiko tinggi penurunan curah jantung b.d. ketidakseimbangan volume sirkulasi, ketidakseimbangan elektrolit5. Intoleransi aktivitas b.d. penurunan produksi energi metabolic, anemia, retensi produk sampah dan prosedur dialisa6. Resiko tinggi kerusakan integritas kulit b.d gangguan status metabolic, edema, kulit kering, pruritus7. Kurang pengetahuan tentang kondisi, prognosis dan kebutuhan pengobatan b.d keterbatasan kognitif, kurang terpajan, misintepretasi informas

TINJAUAN KASUS

A . Pengkajian

a . biodata klien

Nama: Ny. R

Umur: 49 tahun

Alamat: pesisir

Agama: islam

Suku bangsa: minang

Pendidikan: SMA

Pekerjaan: IRT

Status perkawinan: kawin

b. Keluhan Utama

RKS :Klien masuk RS Tgl 20 April 2011 -dengan keluhan tidak bisa buang air kecil dan sakit pinggang sebelah kanan.. Keluhan ini berlangsung 3 hari dirumah.Awalnya klien tidak bisa buang air besardulcolax suppositoria selama 2 hari berturut-turut dan klien bisa BAB. Sehari kemudian klien susah kencing, walau mengejan air kencing tidak bisa keluar, lalu keluarga membawanya ke Rumah Sakit. Sesampai di Rumah Sakit dipasang Kateter dan air kencing lancer keluar keluar berwarna agak merah kemudian yang keluar berwarna agak coklat seperti air teh.

RKK : Keluarga klien mengatakan bahwa dari anggota keluarga tidak pernah mengalami penyakit seperti ini .

RKD : Klien belum pernah menderita penyakit ini sebelumnya .

c. Pemeriksaan fisik : head to too

1 . Kepala

Rambut : lepek,

Saat pengkajian klien telah dirawat selama 3 hari data focus yang diperoleh:Keadaan umum klien agak lemah, tungkai bawah lemas,tidak bertenaga, kulit keriput tidak elastis. odema pretibial. Tonus otot kurang. selalu berbaring ditempat tidur, ativitas sehari, hari dibantu oleh anaknya, terpasang kateter urine warna coklat seperti air teh, kain pengalas basah dan berbau.

BAB III

PENUTUP

A.Kesimpulan

Penyakit Gagal Ginjal adalah suatu penyakit dimana fungsi organ ginjal mengalami penurunan hingga akhirnya tidak lagi mampu bekerja sama dalam hal penyaringan pembuangan elektrolit tubuh , menjaga keseimbangan cairan dan zat kimia tubuh seperti sodium dan kalium didalam darah atau produksiurine .

Penyakit gagal ginjal ini dapat menyerang siapa saja yang menderita pentakit serius atau terluka dimana hal itu berdampak langsung pada ginjal itu sendiri . Penyakit gagal ginjal lebih sering dialami mereka yang berusia dewasa , terlebih pada kaum lanjut usia .

Secara umum, penyakit gagal ginjal adalah penyakit akhir dari serangkaian penyakit yang menyerang traktus urinarius.

Terjadinya gagal ginjal disebabkan oleh beberapa penyakit serius yang didedrita oleh tubuh yang mana secara perlahan-lahan berdampak pada kerusakan organ ginjal. Adapun beberapa penyakit yang sering kali berdampak kerusakan ginjal diantaranya :

Penyakit tekanan darah tinggi (Hypertension)

Penyakit Diabetes Mellitus (Diabetes Mellitus)

Adanya sumbatan pada saluran kemih (batu, tumor, penyempitan/striktur)

Kelainan autoimun, misalnya lupus eritematosus sistemik

Menderita penyakit kanker (cancer)

Kelainan ginjal, dimana terjadi perkembangan banyak kista pada organ ginjal itu sendiri (polycystic kidney disease)

Rusaknya sel penyaring pada ginjal baik akibat peradangan oleh infeksi atau dampak penyakit darah tinggi. Istilah kedokterannya disebut sebagai glomerulonephritis.

Adapun penyakit lainnya yang juga dapat menyebabkan kegagalan fungsi ginjal apabila tidak cepat ditangani antara lain adalah ; Kehilangan carian banyak yang mendadak ( muntaber, perdarahan, luka bakar), serta penyakit lainnya seperti penyakit Paru (TBC), Sifilis, Malaria, Hepatitis, Preeklampsia, Obat-obatan dan Amiloidosis.

B . Saran