laporan uji petik dan monitoring kotaku triwulan iv …kotaku.pu.go.id/files/media/laporan/monev/uji...

21

Upload: others

Post on 13-Jun-2020

23 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK
Page 2: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV OSP 3 JAWA TIMUR

TAHUN 2019

i

Hal

Daftar Isi ...................................................................................... i

A. Pendahuluan ............................................................................. 1

B. Tujuan..................................................................................... 2

C. Keluaran .................................................................................. 3

D. Pelaksanaan .............................................................................. 3

E. Analisis Capaian Hasil Uji Petik ...................................................... 5

Pelaksanaan BPM Tahun 2019 ………………………………………… 5

a. Analisa Hasil Uji Petik Pelaksanaan BPM TA. 2019 ........................ 5

b. Review Capaian Pelaksanaan BPM TA. 2019 ................................ 9

Catatan dan Rekomendasi Kolaborasi dan Kelembagaan

Lampiran-Lampiran

Page 3: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV OSP 3 JAWA TIMUR

TAHUN 2019

1

LAPORAN UJI PETIK TRIWULAN IV TAHUN 2019

OSP 3 JAWA TIMUR

A. Pendahuluan

Kompleksitas permasalahan yang dihadapi dalam permukiman kumuh

memerlukan upaya yang komprehensif, cerdas, dan inovatif yang melibatkan

dukungan dari segenap pemangku kepentingan. Peran aktif dan kerja sama dari seluruh

pemangku kepentingan perlu dikembangkan sebagai salah satu bentuk kontribusi nyata

mewujudkan permukiman yang layak huni dan lestari. Pendekatan penanganan

permukiman kumuh harus berbasis pada karakteristik sosial budaya masyarakat

setempat.

Penanganan permukiman kumuh tidak hanya sekedar program fisik semata,

namun ternyata harus dilakukan secara terpadu dengan program non fisik dengan

melibatkan semua stakeholder serta harus sesuai karakteristik masyarakat di

permukiman kumuh tersebut melalui pendekatan sosial dan budaya. Penanganan

kumuh seharusnya bertumpu pada kelompok masyarakat sebagai praktik pembebasan

masyarakat dari kemiskinan dengan memposisikan masyarakat sebagai pelaku

utama/subyek pembangunan yang berdaulat dengan pendampingan dari para fasilitator

program yang berperan sebagai agen perubahan. Konsep pemberdayaan masyarakat

merupakan faktor penting sehingga menjadi salah satu strategi Bidang Cipta Karya

dalam pendekatan pembangunan, selain strategi membangun sistem juga melakukan

pendampingan terhadap pemerintah daerah serta stakeholders kota. Di sinilah letak

urgensinya komitmen pemerintah kota yang memegang peranan penting dalam

mendukung keberhasilan penataan permukiman kumuh di kawasan perkotaan.

Program Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU) merupakan upaya strategis

Direktorat Pengembangan Kawasan Permukiman, Ditjen Cipta Karya, dalam

rangka meningkatkan peran masyarakat dan memperkuat peran Pemerintah

Daerah sebagai nahkoda dalam percepatan penanganan kawasan kumuh dan

mendukung gerakan 100-0-100 di perkotaan pada tahun 2016-2020. KOTAKU

diharapkan menjadi “platform kolaborasi” yang mendukung pencapaian sasaran

RPJMN 2015-2019 dalam penanganan kawasan permukiman kumuh seluas 38.431

Ha menjadi 0 Ha di tahun 2019.

Page 4: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV OSP 3 JAWA TIMUR

TAHUN 2019

2

KOTAKU menggunakan sinergi platform kolaborasi antara Pemerintah

Daerah dan pemangku kepentingan lainnya di Kabupaten/Kota serta

Pembangunan Infrastruktur Berbasis Masyarakat untuk mempercepat

penanganan kumuh perkotaan dalam rangka mewujudkan permukiman yang

layak huni, produktif dan berkelanjutan. Melalui platform kolaborasi maka

KOTAKU akan mengambil peran penting guna membantu Pemerintah daerah

dalam mengintegrasikan sinergis berbagai sumber daya dan sumber pendanaan,

termasuk dari pemerintah pusat, provinsi, kota/kabupaten, pihak donor,

swasta, masyarakat, dan pemangku kepentingan lainnya untuk penanganan

kumuh yang terpadu dengan mengedepankan partisipasi masyarakat.

Program KOTAKU dilaksanakan di wilayah OSP 3 Jawa Timur terdiri dari

18 kota/kabupaten, 1098 kelurahan/desa dengan rincian 188 kelurahan/desa

kumuh dengan total luasan kumuh mencapai 1.053,79 Ha dan lokasi pencegahan

sebanyak 910 kelurahan/desa. Agenda uji petik periode triwulan-3 tahun 2019

difokuskan pada pelaksanaan BPM tahun 2019, Kelembagaan dan kolaborasi.

B. Tujuan

Tujuan umum kegiatan uji petik pada triwulan-4 tahun 2019 ( Oktober –

Desember 2019 ) ini adalah untuk mengetahui kualitas pelaksanaan BPM tahun

2019, kelembagaan dan kolaborasi sekaligus untuk memberikan dukungan

peningkatan kapasitas bagi pelaku pendamping.

Adapun tujuan khusus adalah memastikan pelaksanaan BPM, Kelembagaan

dan Kolaborasi dalam hal :

Pemenuhan terhadap tahapan dan ketentuan yang ditetapkan dalam POS

infrastruktur;

Pemenuhan terhadap safeguard lingkungan dan sosial;

Pemenuhan terhadap kualitas infrastruktur;

Pemenuhan terhadap standar administrasi keuangan kegiatan;

Efektifitas dan keberfungsian kelembagaan dalam mendukung percepatan

penanganan kumuh

Pelaksanaan koloborasi mulai perencanaan dan pelaksanaan serta sejauhmana

kolaborasi berdampak pada penanganan kumuh.

Page 5: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV OSP 3 JAWA TIMUR

TAHUN 2019

3

C. Keluaran

Keluaran khusus yang diharapkan dari pelaksanaan uji petik adalah

mengukur :

Kualitas input-proses dalam pelaksanaan BPM th. 2019 dan Pengurangan

kumuh dari investasi kolaborasi dan BPM;

Kualitas dukungan administrasi dan pembukuan dalam pelaksanaan BPM

tahun 2019;

Kualitas infrastruktur yang dibangun dan pemenuhan terhadap standar;

Pelaksanaan kolaborasi baik di lokasi peningkatan maupun pencegahan dan

melihat sejauhmana efektifitasnya dalam penataan permukiman

Keberfungsian kelembagaan di tingkat masyarakat

D. Pelaksanaan

Pelaksanaan uji petik triwulan 4 tahun 2019 di wilayah OSP 3 Jawa

Timur terlaksana di level OSP 3 Jatim dan di level Korkot. Lebih detail

pelaksanaan uji petik triwulan 4 sebagaimana tersaji dalam tabel berikut :

Level OSP :

No Kota/Kab Kecamatan Desa/Kel Tanggal

Pelaksanaan Pelaksana

1 Kota Mojokerto Prajuritkulon Pulorejo 19/12/2019 Akhmad Robby Firmansyah

2 Kota Madiun Manguharjo Nambangan Kidul 18/12/2019 Soni Rika Widinarta

3 Kota Mojokerto Magersari Magersari 18/12/2019 Akhmad Robby Firmansyah

4 Kota Madiun Manguharjo Nambangan Lor 17/12/2019 Soni Rika Widinarta

5 Kota Mojokerto Magersari Balongsari 17/12/2019 Akhmad Robby Firmansyah

6 Kab. Gresik Menganti Kepatihan 17/12/2019 Samsul Ma'arif

7 Kab. Pacitan Pacitan Sidoharjo 17/12/2019 Muh. Zainul Aripin

8 Kab. Gresik Menganti Sidowungu 17/12/2019 Achmadun

9 Kota Madiun Taman Kejuron 16/12/2019 Soni Rika Widinarta

10 Kab. Pacitan Pacitan Kembang 16/12/2019 Muh. Zainul Aripin

11 Kab. Gresik Driyorejo Mojosarirejo 13/12/2019 Samsul Ma'arif

12 Kab. Gresik Gresik Lumpur 13/12/2019 Achmadun

13 Kab. Pamekasan Pamekasan Barurambat Kota 13/12/2019 Mohammad Syahid

14 Kab. Pamekasan Pamekasan Patemon 12/12/2019 Mohammad Syahid

15 Kab. Bojonegoro Bojonegoro Kalirejo 12/12/2019 Mochammad Wahyudi

16 Kab. Bojonegoro Bojonegoro Ledok Wetan 12/12/2019 Mochammad Wahyudi

17 Kab. Mojokerto Gedeg Pagerluyung 11/12/2019 Gatot Siswo Kuncoro

18 Kab. Sidoarjo Sukodono Cangkringsari 11/12/2019 Agus Setijabudi, Husnul Yaqin Huda

19 Kab. Pamekasan Pamekasan Nylabu Daya 11/12/2019 Mohammad Syahid

20 Kab. Bojonegoro Bojonegoro Ledok Kulon 11/12/2019 Mochammad Wahyudi

21 Kab. Sidoarjo Sukodono Pademonegoro 10/12/2019 Husnul Yaqin Huda, Agus Setijabudi

22 Kab. Sidoarjo Tanggulangin Gempolsari 10/12/2019 Agus Setijabudi, Husnul Yaqin Huda

Page 6: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV OSP 3 JAWA TIMUR

TAHUN 2019

4

23 Kab. Sidoarjo Sidoarjo Lemah Putro 10/12/2019 Agus Setijabudi, Husnul Yaqin Huda

24 Kab. Mojokerto Gedeg Gedeg 10/12/2019 Gatot Siswo Kuncoro

25 Kab. Mojokerto Gedeg Kemantren 10/12/2019 Gatot Siswo Kuncoro

26 Kab. Magetan Magetan Baron 04/12/2019 Husnul Yaqin Huda

27 Kab. Jombang Kudu Made 04/12/2019 Agus Setijabudi

28 Kab. Magetan Magetan Magetan 03/12/2019 Husnul Yaqin Huda

29 Kab. Jombang Kudu Bakalanrayung 03/12/2019 Agus Setijabudi

Level Korkot :

No Kota/Kab Kecamatan Desa/Kel Tanggal

Pelaksanaan Pelaksana

1 Kab. Magetan Magetan Baron 20/12/2019 Ahmad Rofiqi

2 Kab. Magetan Magetan Baron 20/12/2019 Munandifah

3 Kab. Magetan Magetan Bulukerto 19/12/2019 Munandifah

4 Kab. Magetan Magetan Bulukerto 19/12/2019 Ahmad Rofiqi

5 Kab. Magetan Magetan Selosari 18/12/2019 Munandifah

6 Kab. Magetan Magetan Selosari 18/12/2019 Ahmad Rofiqi

7 Kab. Magetan Karangrejo Manisrejo 18/12/2019 Ahmad Rofiqi

8 Kab. Magetan Karangrejo Manisrejo 18/12/2019 Munandifah

9 Kab. Bangkalan Bangkalan Sembilangan 17/12/2019 Prasetya,Abdus Salam

10 Kab. Bangkalan Bangkalan Kemayoran 17/12/2019 Abdus Salam,Prastya

11 Kab. Magetan Magetan Ringinagung 17/12/2019 Munandifah

12 Kab. Magetan Magetan Magetan 17/12/2019 Munandifah

13 Kab. Magetan Magetan Ringinagung 17/12/2019 Ahmad Rofiqi

14 Kab. Magetan Magetan Magetan 17/12/2019 Ahmad Rofiqi

15 Kota Mojokerto Magersari Balongsari 13/12/2019 Abdul Haris, Welly Setiyawan

16 Kota Mojokerto Prajuritkulon Pulorejo 13/12/2019 Abdul Haris, Welly Setiyawan

17 Kab. Pamekasan Pamekasan Parteker 12/12/2019 Siti Hawalia, Ridhani Kalista

18 Kab. Lamongan Lamongan Made 12/12/2019 Ponco Minto Nugroho

19 Kab. Pamekasan Pamekasan Nylabu Daya 12/12/2019 Ridhani Kalista Summa, Siti Hawalia

20 Kab. Mojokerto Gedeg Kemantren 12/12/2019 Abdul Adjis, Yurie Mustaqiem

21 Kota Mojokerto Magersari Balongsari 12/12/2019 Halim Fawazi, May Ulul Azmi

22 Kab. Ponorogo Ponorogo Keniten 12/12/2019 Denok Yuliati

23 Kab. Ponorogo Ponorogo Keniten 12/12/2019 Munandifah

24 Kab. Mojokerto Gedeg Jerukseger 12/12/2019 Abdul Adjis, Yurie Mustaqiem

25 Kota Mojokerto Magersari Kedundung 12/12/2019 Halim Fawazi, May Ulul Azmi

26 Kab. Ponorogo Ponorogo Beduri 11/12/2019 Denok Yuliati

27 Kab. Ponorogo Ponorogo Beduri 11/12/2019 Munandifah

28 Kab. Pacitan Pacitan Sidoharjo 11/12/2019 Ahmad Rofiqi

29 Kab. Ponorogo Ponorogo Surodikraman 11/12/2019 Denok Yuliati

30 Kab. Ponorogo Ponorogo Surodikraman 11/12/2019 Munandifah

31 Kab. Sumenep Kotasumenep Parsanga 10/12/2019 Prasetya, Sri Indiyah Fatmarini

32 Kab. Sumenep Kotasumenep Bangselok 10/12/2019 Sri Indiyah Fatmarini, Prasetya

33 Kab. Bojonegoro Bojonegoro Ledok Kulon 10/12/2019 Ardian Sigit

34 Kab. Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi

Page 7: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV OSP 3 JAWA TIMUR

TAHUN 2019

5

35 Kab. Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Taufiq Alvi

36 Kab. Mojokerto Gedeg Kemantren 05/12/2019 Abdul Haris, Welly Setiyawan

37 Kota Mojokerto Magersari Balongsari 05/12/2019 Ichvan Dwi L Arulla, Yurie Mustaqiem

38 Kab. Mojokerto Gedeg Gempolkrep 05/12/2019 Abdul Haris, Welly Setiyawan

39 Kota Mojokerto Prajuritkulon Kauman 05/12/2019 Ichvan Dwi L Arulla, Yurie Mustaqiem

40 Kab. Tuban Tuban Karangsari 03/12/2019 Fitrotin Nuskhiah

41 Kab. Tuban Tuban Sidomulyo 03/12/2019 Fitrotin Nuskhiah

42 Kab. Tuban Tuban Karangsari 03/12/2019 Munawir Khoiruddin

43 Kab. Tuban Tuban Karangsari 03/12/2019 Munawir Khoiruddin

44 Kab. Pacitan Pacitan Sukoharjo 24/10/2019 Denok Yuliati, Novita

45 Kab. Nganjuk Nganjuk Begadung 22/10/2019 Nur Hanifah

46 Kab. Nganjuk Bagor Kedondong 10/10/2019 Ellyn Citra Putranti

47 Kab. Madiun Jiwan Metesih 12/12/2019 Taufiq Alvi

48 Kab. Madiun Jiwan Wayut 13/11/2019 Taufiq Alvi

E. Analisis Capaian Hasil Uji Petik

Pelaksanaan BPM Tahun 2019

a. Analisa Hasil Uji Petik Pelaksanaan BPM Tahun 2019

Berdasarkan instrumen uji petik pelaksanaan BPM tahun 2019, secara

keseluruhan nilai rata-rata pelaksanaan BPM mencapai 84,2 persen ( Baik )

dengan total 43 desa/kel yang di uji petik. Dari 2 tema, capaian terendah

adalah tema pemanfaatan dan Kinerja Kelembagaan yang mencapai 82

persen ( Baik ) sebagaimana terinci dalam tabel berikut :

INDIKATOR KATEGORI Rata2

A. Proses Pemanfaatan Dan Kinerja Kelembagaan

1. Akuntabilitas Pemanfaatan BPM 1.1. Akses informasi dan Akuntabilitas

Pemanfaatan BPM

86%

1.2. Verifikasi pemberkasan BPM oleh para pihak (sesuai ketentuan)

95%

2. Efektifitas kolaborasi penanganan kumuh tingkat kelurahan

2.1. Realisasi kolaborasi penanganan kumuh tingkat kelurahan

91%

3. Kinerja kelembagaan 3.1. Rencana kerja KPP berjalan 62%

3.2. Penilaian Perkembangan Organisasi LKM 77%

PERSENTASE PROSES PEMANFAATAN DAN KINERJA KELEMBAGAAN 82%

B. Pemanfaatan BPM Infrastruktur Skala Lingkungan

INDIKATOR KATEGORI Rata2

1. Tertib / Kelengkapan Administrasi

1.1. Administrasi KSM/Panitia 89%

2. Kelengkapan Dokumen Perencanaan

Teknis & Rencana Pelaksanaan Kegiatan KSM

2.1. Kaulitas Perencanaan Teknis 89%

Page 8: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV OSP 3 JAWA TIMUR

TAHUN 2019

6

3. Infrastruktur dan pelayanan yang dibangun berkualitas baik

3.1. Kualitas dan Manajemen Pelaksanaan 94%

4. Infrastruktur terbangun tidak menimbulkan dampak negatif terhadap lingkungan dan dampak sosial

4.1. Kelengkapan dokumen Safeguard 78%

5. KPP Terbentuk dan Infrastruktur Terbangun Berfungsi Baik

5.1. KPP dan Realisasi Pemeliharaan 82%

Persentase Pemanfaatan BPM Infrastruktur Skala Lingkungan 86%

Nilai Akhir 84,2%

berdasarkan tabel di atas, penilaian proses pemanfaatan dan kinerja

kelembagaan mencapai 82 persen disebabkan masih terdapat 2 kategori

yang masih rendah capaiannya, yaitu Rencana kerja KPP berjalan dan

peniliaian perkembangan LKM. Sedangkan untuk penilaian pemanfaatan

BPM infrastruktur skala lingkungan capaian terendah adalah kelengkapan

dokumen safeguard dan tentu hal ini terlihat sebagai sebuah anomali

mengingat kegiatan fisik sudah berjalan.

Secara rinci hasil pelaksanaan uji petik pelaksanaan BPM tahun 2019

adalah sebagai berikut :

P R O S E S P E M A N F A A T A N D A N K I N E R J A K E L E M B A G A A N

Akses informasi dan Akuntabilitas Pemanfaatan BPM ( Bobot 20%)

Verifikasi pemberkasan BPM oleh para pihak (sesuai ketentuan) ( Bobot 50%)

Realisasi kolaborasi penanganan kumuh tingkat kelurahan ( Bobot 20%) R e n ca n a k e r j a K P P b e r j a l a n ( B ob o t 5 0 % )

Page 9: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV OSP 3 JAWA TIMUR

TAHUN 2019

7

Penilaian Perkembangan Organisasi LKM ( Bobot 25%)

P E M A N F A A T A N B P M I N F R A S T R U K T U R S K A L A L I N G K U N G A N

A d m i n i s t r a s i K S M / P a n i t i a ( B o b o t 1 5 % )

Ka u l i t a s P e r e n ca n a a n T e k n i s ( B ob o t 2 5 % )

Kualitas dan Manajemen Pelaksanaan (Bobot 15%)

Kelengkapan dokumen Safeguard (Bobot Rata-rata 25%)

Page 10: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV OSP 3 JAWA TIMUR

TAHUN 2019

8

KPP dan Realisasi Pemeliharaan ( Bobot Rata-rata 14%)

Page 11: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK KOTAKU OSP 3 JAWA TIMUR

9

b. Review Capaian Pelaksanaan BPM Tahun 2019

Temuan Rekomendasi

SIDAORJO

Progres pelaksanaan pekerjaan fisik rendah, karena pelaksanaan baru bisa fokus di TP3R sedangkan untuk pekerjaan saluran masih menunggu pengiriman U Ditch dan paving sebagian besar belum terlaksana

Segera melengkapi kekurangan di kelengkapan gambar detail dan potongan

Aktifitas pengurukan lahan TPS3R merusak jalan yang dikerjakan oleh program lain perlu ditindaklanjuti dengan penguatan KPP

Percepatan proses penyelesaian dokumen UKL/UPL

Pengisian format DKIS belum sesuai Pasangan dinding penahan tidak bisa difungsikan sebagai penguat pasangan paving, dikarenakan posisi paving lebih tinggi dari dinding penahan tanah,

sehingga penggunaan kanstin masih diperlukan

Dokumen safeguard (UKL/UPL) untuk kegiatan TPS3R masih proses di Dinas

Perijinan dan Dinas LH, sehingga pelaksanaan kegiatan TPS3R tidak bisa maksimal

Perlu melakukan konsolidasi dengan pihak desa/pihak lain untuk melanjutkan

saluran yang dilaksanakan oleh BPM, sehingga integritas saluran BPM bisa menyambung secara maksimal dengan buangan akhir/sungai/saluran besar

Kelengkapan gambar kurang jelas terutama di gambar detail dan potongan Proses pelaksanakan supaya segera dilaksanakan baik di kegiatan saluran maupun kegiatan TPS3R, fokus lebih di pelaksanakan kegiatan TPS3R

Dinding penahan tanah akan difungsikan sebagai kanstin, pelaksanaan kegiatan jalan paving masih dalam tahap pemadatan tanah dasar,

kemungkinan diproses akhir nanti posisi pasangan paving akan lebih tinggi dari dinding penahan tanah

Segera dilakukan koordinasi dengan penanggungjawab program lain (PISEW)

terkait kerusakan akibat aktifitas pengurukan, pembahasan terkait proses perbaikan, informasi awal akan dikerjakan oleh pihak desa

Perencanaan saluran yang ada masih belum terhubung secara langsung dengan saluran/sungai besar

Perbaikan pengisian format DKIS

Berkas pencairan tidak di arsip oleh BKM dengan alasan masih di korkot Berkas pencairan harus terarsip di BKM

BA dan Rekomendasi PPO tidak tersaji saat pemeriksaan Rencana Kerja LKM belum ada

BA, Rekomendasi hasil PPO dan rencana kerja LKM segera difasilitasi kelengkapannya

KPP terbentuk, namun belum mengikuti ketentuan POS yang terbaru dan

belum ada rencana kerja

Tim Fasilitator segera memfasilitasi pembentukan KPP sesuai dengan POS

terbaru dan Rencana Kerja KPP

Page 12: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK KOTAKU OSP 3 JAWA TIMUR

10

Pelaksanaan kegiatan fisik mengalami keterlambatan Pembukuan KSM belum sesuai dengan ketentuan

Tim fasilitator dan tim korkot harus segera memfasilitasi percepatan pemanfaatan BPM

Dalam penyusunan pra design belum memasukkan kegiatan kolaborasi Perbaikan pembukuan KSM

Pekerjaan fisik yang sudah dilaksanakan (Dinding Penahan Tanah) sudah dilaksanakan akan tetapi finishingnya masih belum maksimal

Perbaikan papan informasi proyek dengan memasukkan no PIM pusat

Kelengkapan gambar (detail dan potongan) kurang jelas terutama untuk dinding penahan tanah dan rencana beautifikasi

Untuk percepatan progres pelaksanaan khususnya TPS3R untuk pekerjaan bangunan bawah (pondasi) menambah tenaga kerja pararel dengan pelaksanaan

pabrikasi bangunan atas (konstruksi baja)

Pengadaan bahan/material dibawah 100 jt dilaksanakan sudah melalui survey 3 toko pembanding

Pengadaan bahan/material dibawah 100 jt harus dibuat surat perjanjian pengadaan antara KSM dengan pemasok

Proses transfer untuk pembayaran bahan material diatas 10 juta telah diterapkan

Setiap bukti transfer pembayaran bahan/material perlu didukung lampiran jenis bahan yang dibayar

Masih ada kelengkapan isian di Doktek dan Rencana Kerja KSM yang masih kosong,

Isian Doktek dan Rencana Kerja KSM segera dilengkapi,

Ada kekurangan di kelengkapan Berita Acara dan dokumentasi, untuk kegiatan MP2K dan OJT,

Kekurangan administrasi pelaksanaan MP2K dan OJT segera dilengkapi,

Untuk kegiatan saluran supaya diperhatikan leveling pemasangan mulai dari titik awal sampai titik akhir, agar supaya pemasangan cover uditch bisa

rata, di kiri dan kanan cover untuk pasangan cor beton supaya lebih dirapikan lagi,

Pelaksanaan pekerjaan beautifikasi/estetika supaya merujuk pada dokumen pra

desain,

Proses pelaksanaan masih lambat, kendala ada pada lokasi penempatan

material yang tidak bisa masuk dalam gang2 lokasi kegiatan sehingga harus ada angkut ulang serta jumlah tenaga kerja yang kurang,

Penambahan grup tenaga kerja termasuk tenaga kerja angkut supaya bisa mempercepat proses pelaksanaan kegiatan,

Penentuan letak saluran terkendala saluran PDAM, Segera dilakukan proses rembug dengan masyarakat supaya penentuan letak saluran di gang utama bisa segera diputuskan, agar pelaksanaan kegiatan bisa segera dipercepat,

Proses pelaksanaan beautifikasi/estetika belum dilaksanakan. Sistem kerja supaya dilakukan pararel antara grup saluran dan grup paving termasuk dengan pelaksanaan kegiatan estetika,

Page 13: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK KOTAKU OSP 3 JAWA TIMUR

11

Terkait dengan SR PDAM, supaya segera dilakukan komunikasi dengan pihak PDAM, untuk bisa mengetahui secara detail posisi pipa distribusi.

MAGETAN

SIM belum update, terdapat perbedaan signifikan antara progres riil lapangan dengan SIM. HOK dan nilai HOK belum terinput dalam SIM

Melakukan update data SIM sesuai dengan progres terakhir;

Pengelolaan hasil kegiatan monitoring dan uji petik Tim Korkot masih lemah untuk memastikan progres tindak lanjut dari rekomendasi hasil

monitoring/uji petik.

Memperbaiki pendokumentasian hasil monitoring/ uji petik dan progres tindak lanjutnya, missal membuat tabel temuan dan tindak lanjut, foto infrastruktur

yang perlu perbaikan;

Terdapat pengadaan untuk hotmix dengan nilai diatas 100 jt yang dilakukan melalui penunjukan langsung karena hanya ada satu supplier yang datang

mengikuti proses pengadaan. Penunjukan langsung tidak didukung dokumen SPK pengadaan.

Hasil uji petik di bahas di KBIK Korkot

Terdapat pembeliaan bahan/material yang dilakukan diluar tiga Toko yang telah disurvey dan ditetapkan dalam kesepakatan harga satuan material/bahan;

Segera dibuat dokumen pengadaan sesuai ketentuan POS Pengadaan Barang dan Jasa berbasis masyarakat

Dokumen teknis sudah lengkap tetapi belum ditandatangani oleh Tim Teknis Kota/Kab (PPK Satker PIP Kab/Kota)

Dibuat tambahan penjelasan pada berita acara penetapan pemenang alasan dilakukan penunjukkan langsung

Pembukuan KSM tidak update baru disusun sampai bulan Agustus 2019. Buku DKIS dan buku penerimaan swadaya masyarakt belum disusun;

Pembelian bahan/material sesuai toko yang telah disepakati di berita acara kesepakatan harga satuan bahan

Paket 1 (KSM Mulyoasri 1) Terdapat pengalihan lokasi pekerjaan drainase

dan pengalihan pekerjaan sumur resapan tetapi belum dibuat berita acara perubahan pekerjaan dan mendapat persetujuan PPK satker PIP kab/kota

Pembelian bahan/material dari luar toko yang telah disurvey sebelumnya maka harus dibuat berita acara justifikasi alasannya

Penggunaan format RAB masih menggunakan POS Penyelengaraan Infrastruktur Tahun 2018

Dokumen perencanaan teknis (gambar kerja) agar ditandatangani oleh tim teknis kab/kota

Laporan pembukuan KSM terdapat harga hasil survey tidak sesuai dengan harga satuan yang tercantum dalam RAB

Segera melengkapi pembukuan KSM terhadap seluruh dana yang sudah dimanfaatkan termasuk pencatatan penerimaan swadaya

Pembelian harga semen (bukti nota) tidak sesuai dengan harga yang tercantum pada RAB maupun harga survey

Segera dibuat dokumen pendukung perubahan pekerjaan sesuai ketentuan POS Penyelenggaraan Infrastruktur

Page 14: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK KOTAKU OSP 3 JAWA TIMUR

12

Terdapat transfer pembayaran bahan senilai Rp. 40 juta tetapi tidak ada lampiran penjelasan bahan apa yang dibayar

Segera diperbaiki dan dilengkapi sesuai dengan format RAB yang ditetapkan pada POS penyelenggaraan Infrastruktur tahun 2019

SPPD-L untuk KSM Guyub Rukun, Bangde Maju dan KSM Berseri tidah syah, karena pasal 3 dan pasal 4, Nomor SPDD-L dan tanggal masih kosong tetapi sudah ditandatangan oleh semua pihak

Penggunaan harga satuan bahan/alat/upah dalam perhitungan RAB seharusnya berdasarkan BA kesepakatan harga satuan

Paket 2 terdapat rencana pekerjaan LAPEN tetapi tidak ada AHSP Lapen dan tidak ada dalam RAB paket paket pekerjaan maupun harga satuan jadi

pekerjaan

Segera dibuat berita acara justifikasi alasannya dan diperbaiki/dilengkapi data

hasil survey harga bahan yang tidak sesuai

Terdapat perubahan pekerjaan dari BURDA menjadi Lapis Penetrasi tetapi belum dibuat dokumen perubahan pekerjaan yang mendapat persetujuan dari PPK Satker PIP Kab. Magetan

Segera dibuat berita acara justifikasi alasannya dan didukun perhitungan rencana dan realisasi akibat adanya perubahan harga

Paket 1 terdapat gambar kerja pekerjaan jalan aspal HRS AC WC ttp tidak ada dalam RAB paket perjaan

Segera dilengkapi dengan lampiran jenis bahan yang dibayar

Penggunaan format RAB masih menggunakan POS Penyelengaraan Infrastruktur Tahun 2018

Segera dilengkapi sesuai dengan ketentuan POS Infrastruktur

Pembukuan KSM sudah update sampai bulan Nov-2019 dan sudah didukung

dengan bukti pembelanjaan yang valid

Segera dibuat Analisa Harga Satuan Pekerjaan LAPEN dan selajutnya dibuat RAB

rencana dan realisasi (sebagi pendukung pekerjaan tambah kurang)

Realisasi kegiatan KSM sudah terinput dalam SIM, terdapat perbedaan volume antara rencana dan realisasi kegiatan padahal pekerjaan di lapangan sudah 100% dan sudah tidak ada dana kegiatan di KSM.

Segera dibuat dokumen perubahan pekerjaan sesuai ketentuan POS Infrastruktur

Dokumen perencanaan teknis paket 1 segera dichek kembali dan disesuaikan antara gambar rencana dengan uraian paket pekerjaan dalam RAB

Segera diperbaiki dan dilengkapi sesuai dengan format RAB yang ditetapkan

pada POS penyelenggaraan Infrastruktur tahun 2019

Pertahankan dan selesaikan/lengkapi pembukuan sampai akhir pekerjaan

Segera cek ulang data volume rencana dan realisasi kegiatan, update data SIM sesuai dengan data riil lapangan.

Page 15: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK KOTAKU OSP 3 JAWA TIMUR

13

LAMONGAN

Terdapat kegiatan pembangunan tandon air yang mengalami keterlambatan progres (material berupa pipa transmisi belum datang)

Askot Infra agar memastikan faskel teknik dan KSM untuk segera mendatangkan pipa transmisi (saluran sekunder)

KSM yang mengerjakan drainase (U-ditch) masih rendah progres fisiknya Askot infra agar faskel teknik untuk memfasilitasi KSM agar kegiatan drainase

sesuai schedule

BA, Notulensi dan rekomendasi PPO belum terupdate Askot KK memastikan faskel sosial untuk memfasilitasi PIM dan diupdate setiap bulannya

pencatatan PIM belum update Askot MK agar memastikan faskel MK untuk melakukan pengecekan secara rutin

seminggu sekali agar pembukuan KSM tertib administrasi

pencatatan administrasi keuangan belum tercatat dengan tertib Askot Infra agar memastikan faskel teknik untuk memberikan penguatan kepada KSM terhadap rencana dan realisasi agar sesuai pemanfaatan

perubahan wajah di lingkungan permukiman belum ada (karena masih mengerjakan fisik)

perlu melakukan kolaborasi kegiatan agar terjadi pengurangan kumuh

pengurangan kumuh belum tuntas karena lokasi deliniasinya terdapat 51 RT

KSM Tandon air terjadi keterlambatan progres dikarenakan pipa transmisi belum datang

Askot Infra memastikan faskel teknik untuk memfasilitasi KSM agar pipa transmisi bisa datang

KSM teratai berupa pembangunan drainase membutuhkan waktu karena jenis tanahnya keras dan berbatu

Askot Infra memastikan faskel teknik untuk memberikan penguatan kepada KSM untuk membuat rencana kerja dan realisasi

KPP sudah terbentuk tapi belum memiliki rencana anggaran Askot infra memastikan faskel teknik untuk memberikan rekomendasi menggunakan alat berat jika diperlukan

Faskel teknik harus memastikan antara rencana dan realisasi setiap minggunya sesuai dengan jadwal yang telah dibuat

Askot KK memastikan faskel KK untuk memfasilitasi PPO, PIM dan rencana kerja LKM

BA, Notulensi dan rekomendasi PPO belum ada ASkot MK memastikan faskel MK untuk memfasilitasi pembukuan KSM agar tertib administrasi

PIM belum terupdate

pencatatan administrasi pembukuan KSM belum tertib

JOMBANG

Dokumen Perencanaan Teknis dan Rencana Kerja KSM ada dan sudah diverifikasi oleh Satker/PPK

Untuk lampiran perubahan /tambahan pekerjaan akibat selisih harga pengadaan masih ada yang belum ditandatangani oleh Fastek dan Askot Infra

Page 16: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK KOTAKU OSP 3 JAWA TIMUR

14

Pekerjaan jalan cor beton sudah dilaksanakan dan sudah memenuhi persyaratan teknis

Lampiran Kesepakatan Harga Bahan/Tenaga/Alat hasil survey 3 (tiga) toko

masih belum lengkap, hanya ada hasil survey di 1 (satu) toko saja yang sesuai dengan Lampiran Kesepakatan Harga bahan/Tenaga/Alat

Pekerjaan saluran udicth sudah dilaksanakan dan sudah sesuai dengan yang dipersyaratkan

Ada ketidaksesuaian antara pelaksanaan dilapang dengan gambar perencanaan, pasangan cor di kiri kanan udicth dilaksanakn di bagian kanan dan kiri, sementara gambar perencanaan masih di satu sisi saja (sisi luar)

Papan proyek sudah terpasang di lokasi kegiatan Nota bukti pembelanjaan masih belum dirinci di volumenya, di nota tertulis 1 rit tanpa ada penjelasan ukuran rit ini mengacu ke kendaraan apa

Proses pelaksanaan dilapang masih terkendala di pekerjaan paving, dikarenakan

ada jenis paving warna yang belum terkirim

Surat ijin Pakai untuk kegiatan RTP (estetika) belum bisa ditunjukkan

Page 17: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK KOTAKU OSP 3 JAWA TIMUR

15

Catatan dan Rekomendasi Kolaborasi dan Kelembagaan

Temuan Rekomendasi

BKM masih mengharapkan adanya bantuan BDI dari KOTAKU Menyusun Kolaborasi yang terstruktur dengan Baik antara Pemerintah Daerah dengan BKM

Masih terdapat lokasi RT/RW yg masuk dalam kategori kumuh hasil observasi

Adanya penguatan yang dilakukan fasilitator terhadap Personil BKM yang masih baru

Masih adanya personil baru di BKM yang masih belum memahami tentang

Program KOTAKU

Kelembagaan BKM berjalan lancar telah dilaksanakan pemilu BKM tahun 2019

Tertib administrasi pengelolahan PIM untuk meningkatkan kualitas kelembagaan BKM

Telah dilaksanakan Audit BKM tahun 2018 dengan hasil WTP RPLP menjadi bagian penting dalam perencanaan peningkatan kualitas

lingkungan permukiman

Terlaksananya kegiatan kolaborasi dalam pencegahan kumuh lingkungan permukiman

Insentif UP masih sangat Rendah Insentif perlu ditingkatkan

Alokasi Laba untuk kegiatan Lingkungan dan Sosial sangat minim Alokasi laba untuk Lingkungan dan sosial ditingkatkan

Anggota BKM masih orang-orang lama sejak P2KP (ada kecenderungan) kurag terbuka dengan pihak luar

Lebih ditingkatkan soal keterbukaan kelembagaan sekaligus untuk kaderisasi

Perlu penambahan personil UPK Memaksimalkan UPK perlu tambahan personil

Tingginya angka kemacetan dalam kegiatan perguliran Perbaikan kelembagaan BKM dengan cara restrukturisasi

Kelembagaan lemah karena banyak anggota BKM yang tidak aktif Peningkatan kinerja UPK

UPK tidak berfungsi dengan baik (Tidak ada petugas UPK) dan masih di

handle beberapa anggota BKM Membentuk tim untuk menangani kemacetan dana bergulir

Kegiatan salurah yang dibangun tidak terkoneksi dengan baik Mengoptimalkan KPP yang sudah dibentuk

Forum kolaborasi belum sepenuhnya dilakukan Forum kolaborasi perlu ditingkatkan lagi pertemuannya dengan pihak-pihak lain

Masih ditemukan ada pinjaman yang macet di kegiatan perguliran dana UPK Perlu dicari langkah strategis dalam menangani perguliran dana yang macet

Page 18: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK KOTAKU OSP 3 JAWA TIMUR

16

LAMPIRAN : Skor Uji Petik Triwulan 4 Pelaksanaan BPM 2019

INDIKATOR KATEGORI NO. DAFTAR PERTANYAAN Bobot

(%)

1 2 3 4 5

1. Akuntabilitas

Pemanfaatan BPM

1.1. Akses informasi dan

Akuntabilitas Pemanfaatan BPM

1.1.1 Apakah dilakukan sosialisasi terkait kegiatan pelaksanaan BPM 2019 20%

1.1.2 Nomor PIM (Pengelolaan Informasi dan Masalah) tersosialisasi kepada masyarakat melalui papan proyek/papan informasi

20%

1.1.3 Apakah pengaduan masyarakat terarsip dalam buku pengaduan dan ada update terhadap proses penyelesaian pengaduan

20%

1.1.4 Apakah UPL/Sekretariat LKM melakukan monitoring selama proses pelaksanaan konstruksi

20%

1.1.5 Apakah dilakukan pertemuan warga (public meeting) untuk evaluasi

spelaksanaan konstruksi atau minimal pada pertanggungjawaban KSM ke LKM 20%

PERSENTASE KATEGORI 1.1 100%

1.2. Verifikasi

pemberkasan BPM oleh para pihak (sesuai ketentuan)

1.2.1 Apakah dokumen perencanaan teknis BPM 2019 telah diverifikasi dan mendapat persetujuan dari Satker PIP Kota/Kab.

50%

1.2.2 Apakah LKM sudah menyusun pemberkasan BPM 2019 tahap-1 dan atau tahap-2 dengan lengkap ditandatangani dan diverifikasi sesuai ketentuan

50%

PERSENTASE KATEGORI 1.2 100%

2. Efektifitas kolaborasi

penanganan kumuh tingkat kelurahan

2.1. Realisasi kolaborasi

penanganan kumuh tingkat kelurahan

2.1.1 Apakah ditingkat Kel/Desa/BKM sudah ada data baseline Permukiman 20%

2.1.2 Apakah ditingkat Kel/Desa/BKM sudah ada RPLP 20%

2.1.3 Apakah Daftar investasi didalam RPLP sudah ada yang dilaksanakan tahun

2016-2018 20%

2.1.6 Apakah sudah ada identifikasi rencana kegiatan kolaborasi (non BDI) tahun

2019? 20%

2.1.7 Apakah RPLP menjadi salah satu acuan dalam Pemanfaatan Dana Desa/Kelurahan

20%

2.1.8 Apa saran supaya aktivitas kegiatan kolaborasi berjalan lebih baik

PERSENTASE KATEGORI 2.1 100%

3. Kinerja kelembagaan 3.1. Rencana kerja KPP 3.1.1 Apakah rencana kerja dinilai sudah berjalan 50%

Page 19: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK KOTAKU OSP 3 JAWA TIMUR

17

berjalan 3.1.2

Apakah KPP memiliki sumber pendanaan untuk pemeliharaan/biaya operasional

50%

22 Bagaimana supaya sarana prasaranan yang sudah dibangun selalu terpelihara dan tetap berfungsi

PERSENTASE KATEGORI 3.1 100%

3.2. Penilaian Perkembangan Organisasi

LKM

3.2.1 Apakah sudah dilaksanakan FGD PPO BKM 25%

3.2.2 Apakah penilaian PPO LKM dilakukan dengan melibatkan minimal unsur LKM, dan aparat kelurahan/desa, perwakilan Lembaga, KSM

25%

3.2.3 Apa kesimpulan (awal-Berdaya-Mandiri-Menuju madani) dari hasil PPO BKM sesuai kondisi sebenarnya

25%

3.2.4 Adakah ada rekomendasi hasil FGD PPO BKM? 25%

PERSENTASE KATEGORI 3.2 100%

PERSENTASE PROSES PEMANFAATAN DAN KINERJA KELEMBAGAAN 100%

B. PEMANFAATAN BPM INFRASTRUKTUR SKALA LINGKUNGAN

INDIKATOR KATEGORI NO. DAFTAR PERTANYAAN Bobot

(%)

1. Tertib / Kelengkapan

Administrasi

1.1. Administrasi

KSM/Panitia

1.1.1 Apakah ada rencana penggunaan dana (RPD) dan laporan penggunaan dana (LPD)?

15%

1.1.2 Apakah ada laporan keuangan (Buku Kas, buku Material)? 15%

1.1.3 Apakah sudah dibuat LPJ KSM/Panitia? 15%

1.1.4 Apakah dokumen Surat Perjanjian Pemanfaatan Dana Lingkungan (SPPDL)

ada/lengkap dan sudah di tandatangan oleh semua pihak? 15%

1.1.5 Apakah ada laporan kemajuan pekerjaan? 10%

1.1.6 Apakah ada Berita Acara Pelaksanaan MP2K? 15%

1.1.7 Apakah ada Berita Acara Pelaksanaan Praktek Lapangan (OJT)? 15%

PERSENTASE KATEGORI 1.1 100%

2. Kelengkapan Dokumen Perencanaan Teknis &

2.1. Kaulitas Perencanaan Teknis

2.1.1 Apakah dokumen perencanaan teknis / usulan kegiatan skala lingkungan ada dan lengkap?

25%

Page 20: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK KOTAKU OSP 3 JAWA TIMUR

18

Rencana Pelaksanaan

Kegiatan KSM 2.1.2 Apakah lembar verifikasi dan berita acara verifikasi usulan kegiatan ada dan sudah di tanda tangan oleh staker/PPK/pokja PKP dan askot infrastruktur?

25%

2.1.3 Apakah ada dokumen pengadaan bahan/alat/jasa? (lampiran 1-7 dan format

1-4) 25%

2.1.4 Apakah dokumen Rencana Pelaksanaan Kegiatan Skala Lingkungan ada dan Lengkap?

25%

PERSENTASE KATEGORI 2.1 100%

3. Infrastruktur dan pelayanan yang dibangun

berkualitas baik

3.1. Kualitas dan

Manajemen Pelaksanaan

3.1.1 Apakah pekerjaan konstruksi yang dilaksanakan sesuai dengan ketentuan yang diatur dalam RKS

15%

3.1.2 Apakah volume setiap jenis pekerjaan konstruksi yang dihasilkan sesuai dengan volume yang direncanakan;

15%

3.1.3 Apakah bahan-bahan bangunan yang dipergunakan memenuhi persyaratan standar teknis/RKS (termasuk Uji Lab kualitas pekerjaan)

15%

3.1.4 Apakah cara pelaksanaan setiap pekerjaan memenuhi persyaratan cara kerja sesuai standar teknis/RKS

15%

3.1.5 Apakah penggunaan tenaga kerja/peralatan dalam pelaksanaan pekerjaan konstruksi memenuhi standar teknis/RKS

15%

3.1.6 Apakah pelaksanaan pekerjaan diawasi oleh Mandor/Kepala Tukang 10%

3.1.7 Apakah jumlah biaya yang termanfaatkan sesuai dengan biaya pelaksanaan yang telah direncanakan

15%

PERSENTASE KATEGORI 3.1 100%

4. Infrastruktur terbangun tidak menimbulkan dampak negatif terhadap lingkungan

dan dampak sosial

4.1. Kelngkapan dokumen Safeguard

4.1.1 Apakah dokumen pengelolaan dampak lingkungan sudah ditindak lanjuti? 30%

4.1.2 Apakah ada dokumen untuk perolehan lahan (form-2) 30%

4.1.3 Apakah infrastruktur yang dibangun sudah mempertimbangkan terhadap aspek gender?

20%

4.1.4 Apakah penggunaan kayu dengan volume lebih dari 3 m3 sudah dilengkapi dengan dokumen resmi, seperti SKHH, FAKO atau Surat keterangan asal kayu oleh Kepala Desa?

20%

PERSENTASE KATEGORI 4.1 100%

5. KPP Terbentuk dan 5.1. KPP dan Realisasi 5.1.1 Apakah telah dibentuk KPP dan dituangkan dalam Berita Acara? 10%

Page 21: LAPORAN UJI PETIK DAN MONITORING KOTAKU TRIWULAN IV …kotaku.pu.go.id/files/Media/Laporan/monev/uji petik... · Pacitan Pacitan Kembang 10/12/2019 Ahmad Rofiqi . LAPORAN UJI PETIK

LAPORAN UJI PETIK KOTAKU OSP 3 JAWA TIMUR

19

Infrastruktur Terbangun

Berfungsi Baik

Pemeliharaan 5.1.2

Apakah KPP telah memiliki rencana kegiatan pemeliharaan dan kesepakan pendanaannya?

10%

5.1.3 Apakah Infrastruktur yang sudah dibangun masih ada? 20%

5.1.4 Apakah Infrastruktur yang sudah dibangun, masih dalam kondisi baik? 15%

5.1.5 Apakah Infrastruktur yang sudah dibangun, masih berfungsi? 20%

5.1.6 Apakah Infrastruktur yang sudah dibangun, masih dimanfaatkan? 20%

5.1.7 Apakah Infrastruktur yang sudah dibangun dikembangkan/ditingkatkan? 5%

PERSENTASE KATEGORI 5.1 100%

PERSENTASE PEMANFAATAN BPM INFRASTRUKTUR SKALA LINGKUNGAN 100%

Indikator Capaian

PERSENTASE PROSES PEMANFAATAN DAN KINERJA KELEMBAGAAN 82%

PERSENTASE PEMANFAATAN BPM INFRASTRUKTUR SKALA LINGKUNGAN 86%