laporan modul 6 blok2

10
Skenario 6 Aku Menderita Kanker Di rongga mulut Fucha terlihat adanya pembengkakan, karena khawatir dan mengeluh sakit maka Fucha berkonsultasi ke dokter gigi. Setelah diperiksa dokter gigi menyatakan adanya massa berwarna merah dan harus segera diperiksa detail untuk memastikan diagnosa. Setelah pengambilan smaple dan kemudian dikirimkan ke laboratorium Pathology Anatomi. Seminggu kemudian hasil laboratorium menyatakan Fucha menderita kanker stadium III. Fucha sangat ingin mengetahui bagaimana dia dapat menderita kanker dan faktor-faktor apa yang biisa menjadi penyebabnya. Dapatkah membantu menjelaskan pada Fucha bagaimana sel dapat bermutasi?

Upload: hannana

Post on 23-Dec-2015

13 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

fkg

TRANSCRIPT

Page 1: LAPORAN Modul 6 Blok2

Skenario 6

Aku Menderita Kanker

Di rongga mulut Fucha terlihat adanya pembengkakan, karena khawatir dan mengeluh sakit maka Fucha berkonsultasi ke dokter gigi. Setelah diperiksa dokter gigi menyatakan adanya massa berwarna merah dan harus segera diperiksa detail untuk memastikan diagnosa. Setelah pengambilan smaple dan kemudian dikirimkan ke laboratorium Pathology Anatomi.

Seminggu kemudian hasil laboratorium menyatakan Fucha menderita kanker stadium III. Fucha sangat ingin mengetahui bagaimana dia dapat menderita kanker dan faktor-faktor apa yang biisa menjadi penyebabnya.

Dapatkah membantu menjelaskan pada Fucha bagaimana sel dapat bermutasi?

Page 2: LAPORAN Modul 6 Blok2

Langkah 1 : Mengklarifikasi terminologi

1. Massa : Ukuran suatu zat yang diukur berdasarkan jumlah ruang yang ditempati serta memiliki berat

2. Pathology Anatomi : salah satu spesialisasi medis berdasarkan pemeriksaan secara kasar3. Mutasi : kelainan pada kromosom akibat perubahan materi genetik (jumlah, bentuk dan

susunan) serta berakibat perubahan fungsi kerja. 4. Diagnosa : identifikasi penyakit berdasarkan gejala5. Kanker Stadium III : kanker ganas tingkat III

Langkah 2 : Identifikasi Masalah

1. Sebutkan apa saja macam-macam mutasi ?2. Apa saja faktor penyebab kanker ?3. Apa saja faktor penyebab sel bermutasi ?4. Apa saja tingkatan / stadium kanker ?5. Bagaimana cara pencegahan serta pengobatan kanker ?6. Dimanakah bagian yang berisiko terkena kanker rongga mulut ?7. Bagaimanakah gejala penyakit kanker ?8. Apa saja macam-macam kanker ?9. Bagaimanakah proses mutasi sel ?10. Bagaimana cara mendiagnosa kanker di rongga mulut ?11. Apakah hubungan mutasi dengan kanker ?

Langkah 3 : Analisa Masalah

1. Macam-macam mutasi :

- Mutasi gen : pada saat translasi terjasi perubahan basa nitrogen- Mutasi kromosom : perubahan jumlah kromosom- Mutasi somatis : mutasi pada sel tubuh yang diturunkan- Mutasi germinal : tidak diturunkan-Mutasi alami- Mutasi buatanBerdasarkan mutagennya : -mutasi kimiawi – mutasi biologis – mutasi fisik

2. Faktor penyebab terjadinya mutasi :- umur - bakteri ` - sinar UV - radiasi nuklir - gangguan keseimbangan hormon - kebersihan- zat kimia - diet berlebihan- keturunan - jarang beraktivitas- lingkungan - kejiwaan - virus - makanan- prilaku - keturunan

Page 3: LAPORAN Modul 6 Blok2

3. Penyebab sel bermutasi :- kromosom mengalami perubahan struktur yang dinamakan dengan delesi, translokasi, duplikasi dan inversi. - saat terjadinya translasi asam amino salah mengkode- susunan basa nitrogen berubah karena radiasi nuklir

4. Tingkatan kanker :- stadium 0 : penyakit kanker baru mulai- stadium 1 : mulai menyebar tetapi masih di sekitar organ yang terinfeksi- stadium 2 : mulai menyebar ke organ lain di sekitar tempat yang terinfeksi- stadium 3 : penyebaran sudah lebih meluas - stadium 4 : menyebar ke organ-organ vital lain melalui pembuluh darah

5. Penyembuhan - dengan cara medis : operasi, kemoterapi, sinar radiografi ( radiasi, sinar γ, dll )- pengobatan tradisional :pemberian obat-obatan herbalPencegahan - pengaturan pola hidup- menghindari makanan cepat saji- menghindari merokok- penjagaan pola makan ( 4 sehat 5 sempurna )- hindari penkonsumsian vetsin - menghindari aroma bensin saat di pom bensin ( karena mengandung zat oktan )

6. Bagian yang berisiko terserang kanker rongga mulut - gingiva- saluran pernafasan ( tenggorokan dan kerongkongan )- lidah serta jaringan lunak di sekitar mulut

7. Gejala kanker- sariawan yang tidak sembuh-sembuh- muncul bercak berwarna putih dan merah- terasa nyeri- pendarahan- adanya pembengkakan- sulit menelan - batuk terus-menerus- gangguan pita suara

8. Macam-macam kanker - kanker otak - kanker sel darah ( leukimia ) - limfoma - kanker mulut - kanker saluran pencernaan - sarkoma - kanker saluran pencernaan - kanker hati- kanker payudara - kanker kelenjar getah bening- kanker rahin - kanker serviks- kanker prostat - kanker sifilis- kanker kulit - tumor ganas

Page 4: LAPORAN Modul 6 Blok2

- karsinoma - tumor jinak

9. Dibahas di LO

10. Cara mendiagnosa kanker di rongga mulut- cara patologis klinis = mikroskopis - dengan mesin digital infra red imagine- cara patologi anatomi = bentuknya - mesin CT scan- pemeriksaan secara dini oleh diri sendiri- pemeriksaan secara rutin

11. Hubungan mutasi dengan kanker- adanya zat tertentu yang masuk ke dalam tubuh lalu mengubah struktur DNA sehingga gen menjadi rusak menyebabkan sel membelah terus-menerus mencapai tingkaatn kanker- perubahan akibat kerja foton sehingga mengubah kodon stop menjadi kodon start menyebabkan pembelahan teru berlangsung

Langkah 4 : Menyusun Skema

Langkah 5 : Merumuskan Tujuan Pembelajaran

1. M4 Penyebab Mutasi Sel2. M4 Macam-macam Mutasi Sel3. M4 Proses Mutasi Sel4. M4 Keuntungan & Kerugian Mutasi Sel5. M4 Gejala Kanker pada Rongga Mulut6. M4 Macam-macam Kanker pada Rongga Mulut7. M4 Pencegahan dan Pengobatan Kanker

Langkah 6 : Mengumpukan Informasi dari Berbagai Sumber

Kanker pada

Rongga Mulut

Pencegahan &

PengobatanKeun

tungan

Fucha

Macam-

macam

Mutasi Sel

Pembengkaka

n di MulutKanker

stadium III

Proses

Kerugian

Gejala

Macam-macam

Penyeba

b

Page 5: LAPORAN Modul 6 Blok2

Langkah 7 : Sintesa dan Uji Informasi

1. Penyebab Mutasi Sel Zat atau sesuatu yang menyebabkan mutasi disebut mutagen. Mutagen dapat dibedakan menjadi beberapa macam, yaitua. Mutasi alami ( mutasi spontan ), yaiu perubahan yang terjadi secara alamiah atau dengan sendirinya. Faktor penyebabnya karenapanas, radiasi sinar kosmis, batuan radioaktif, sinar uv, radiasi serta kesalahan DNA dalam metabolisme.b. Mutasi buatan, yaitu mutasi yang disebabkan oleh manusia contohnya karena penggunaan radiaoaktif untuk terapi dan mendiagnosis penyakit serta karena penggunaan senjata nuklir. c. Mutasi fisika, berupa radiasi yang berasal dari sinar kosmis, sinar uv, sinar gamma, sinar X, partikel beta dan sinar-sinar lain yang mempunyai daya ionisasi. d. Mutasi kimia, Mutagen ini dapat masuk ke dalam replikasi DNA sehingga mengubah struktur basa ADN.e. Mutagen biologi, berupa virus dan bakteri. Hal ini dapat menyebabkan kerusakan pada kromosom.

Ada 2 faktor yang bisa menyebabkan mutasi , yaitua. Faktor internal, yaitu kesalahan genetik di dalam diri manusiab. Faktor eksternal, yaitu pengaruh dari luar seperti dari lingkungan, makanan dan lainnya

2. Macam-macam mutasi selMenurut tipe sel atau sel yang mengalami mutasi a. Mutasi somatis, yaitu mutasi yang terjadi si se tubuh atau sel somatisb. Mutasi germinal, yaitu mutasi yang terjadi pada sel kelamin sehingga dapat diturunkan pada generasi berikutnya.Berdasarkan banyaknya materi genetik yang mengalami mutasi a. Mutasi kromosom ( aberasi ) yaitu mutasi yang menyebabkan terjadinya perubahan pada jumlah dan struktur kromosom contonya Aneuploidi dan Euploidib. Mutasi gen adalah mutasi yang terjadi akibat perubahan pada satu pasang basa ADN suatu genBerdasarkan faktor penyebabnyaa. Mutasi alamb. Mutasi buatanBerdasarkan sifat genetiknya a. Mutasi dominan, yang terlihat pengaruhnya pada keadaan heterozigotb. Mutasi resesif, dapat diketahui jika organisme dalam keadaan resesifBerdasarkan arah mutasinyaa. Mutasi majub. Mutasi balikBerdasarkan tempat terjadinya a. Mutasi kecil ( point mutation ), yaitu perubahan yang terjadi pada susunan molekul ADN gen. b. Mutasi besar ( gross mutation ), yaitu perubahan yang terjadi pada struktur kromosom.

Page 6: LAPORAN Modul 6 Blok2

3. Proses mutasi sel Proses Mutasi dapat berlangsung dengan beberapa cara, yaitu delesi, duplikasi, inversi dan translokasi. Delesi terjadi ketika sebuah fragmen kromosom patah dan hilang saat pembelahan sel. Kromosom tempat fragmen tersebut berasal kemudian akan kehilangan gen-gen tertentu. Namun dalam beberapa kasus, fragmen patahan tersebut dapat berikatan dengan kromosom homolog sehingga menghasilkan duplikasi. Fragmen tersebut judga dapat melekat kembali pada kromosom asalnya dengan arah terbalik dan menghasilkan inversi. Sedangkan translokasi yaitu perpindahan lokasi potongan kromosom yang bergabubg dengan kromosom lain akibatnya ada yang kekurangan gen atau ada yang kelebihan gen. Kondisi yang tersebut diatas disebut mutasi baik pada kromosom maupun pada gen.

4. Keuntungan & Kerugian Mutasi SelKeuntungan :- dihasilkan buah-buahan tanpa biji ( varietas unggul tumbuhan )- meningkatkan produksi pertanian - mutasi adalah proses yang berguna untuk evolusi dan variasi genetik- meningkatkan hasil antibiotika- untuk proses biologi melalui mutasi, misalnya transort elekron pada fotosintesis dan fiksasi nitrogen pada bakteriKerugian - menyebabkan beberapa kelainan pada manusia antara lain, sindrom turner, sindrom down, albino, anemia sel sabit dan sebagainya- penemuan buah tanpa biji dapat mengakibatkan tanaman mengalami kesulitan untuk meneruskan generasinya- mutasi pada hama karena pestisida menyebabkan hama resisten terhadap jenis insektisida yang sama- timbulnya sel kanker dan cacat bawaan pada janin dan rahim

5. Gejala Kanker pada Rongga Mulut- adanya gambaran keputihan dan kemerahan pada sariawan atau luka, setelah itu luka akan menonjol dan menjadi keras- kelenjar getah bening di leher terasa sakit dan sedikit bengkak- sariawan pada bibir yang tidak sembuh-sembuh- bercak di dalam mulut atau bibir yang berwarna putih, merah atau campuran keduanya- nyeri pada bibir atau mulut- pendarahan di mulut- sulit atau nyeri saat menelan- benjolan di leher- nyeri pada telinga- gigi yang tanggal secara tiba-tiba - gusi bengkak dan berdarah- parastesi, anestesi dan mati rasa di rongga mulut- nyeri sewaktu menggerakkan rahang

Page 7: LAPORAN Modul 6 Blok2

6. Macam-macam Kanker pada Rongga Mulut1. Tumor Odontogena. Tumor yang berasal dari jaringan epitel odontogen tanpa melibatkan ektomesenkim odontogen- Ameloblastoma- Tumor odontogen epithel berkalsifikasi- Tumor odontogen Skuamous- Tumor Odontogen Sel Bersih

b. Tumor-tumor epitel odontogen dengan melibatkan jaringan ektomesenkim odontogen- Ameloblastik fibroma- Ameloblastik Fibro odontoma- Odontoma

c. Tumor yang berasal dari ektomesenkim odontogen dengan atau tanpa melibatkan epitel odontogen - Fibroma Odontogen- Odontogeni Myxoma / Myofibroma- Cementoblas

2. Tumor Non-Odontogen a. Tumor jinak non-odontogen yang berasal dari jaringan epitel mulut- Papiloma Skuamos- Veruka Vulgaris- Kerakoakantoma

b. Tumor jinak non-odontogen yang berasal dari jaringan ikat mulut- Fibroma- Neurofibroma- Neurilemoma / Schwannoma- Tumor Sel Granular- Neuroma Traumatik- Lipoma c. Tumor jinak non-odontoggen yang berasal dari nevus

d. Tumor jinak non-odontogen yang berasal dari kelenjar ludah- Mixed Tumor ( Adenoma Pleomorfik )-Tumor Warthin ( Adenolimfoma )

7. Pencegahan Kanker1. Menghindari cahaya matahari dapat mengurangi risiko terkena kanker bibir2. Menghindari alkohol dan tembakau yang berlebihan bisa mencegah sebagian besar kanker mulut3. Memperhalus tepian gigi yang patah atau menambalnya4. Menkonsumsi vitamin antioksidan ( vitamin C, E serta betakaroten )5. Mengurangi dan menjauhi diri dari bahan yang bersifat karsinogenik6. Mendeteksi Kanker rongga mulut sejak dini

Page 8: LAPORAN Modul 6 Blok2