langkah pasti memperluas jaringan pasar global...pt apac inti corpor a jl. raya soekar no hatta...

212
Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global Conclusive Step for Expanding Global Market Network Laporan Tahunan Annual Report 2018

Upload: others

Post on 27-Oct-2020

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar GlobalConclusive Step for Expanding Global Market Network

Laporan TahunanAnnual Report2018

Page 2: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or
Page 3: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Sanggahan dan Batasan Tanggung JawabDisclaimer and Scope of Responsibilities

Laporan Tahunan 2018 PT Asia Pacific Investama Tbk (yang selanjutnya disebut Perseroan) ini disusun untuk memenuhi ketentuan pelaporan hasil kinerja Perseroan pada periode 1 Januari 2018 sampai dengan 31 Desember 2018 kepada regulator. Laporan Tahunan ini antara lain disusun berdasarkan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 29/POJK.04/2016 tentang Laporan Tahunan Emiten atau Perusahaan Publik dengan muatan konten sesuai Surat Edaran Otoritas Jasa Keuangan No. 30/SEOJK.04/2016 tentang Bentuk dan Isi Laporan Tahunan Emiten atau Perusahaan Publik.

Laporan Tahunan ini memuat pernyataan terkait tujuan, kebijakan, rencana, strategi, serta hasil operasi dan keuangan yang disusun berdasarkan data faktual yang dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya. Selain itu, Laporan Tahunan ini juga menyajikan informasi terkait proyeksi kerja Perseroan di tahun selanjutnya yang disusun berdasarkan pernyataan-pernyataan prospektif dan berbagai asumsi mengenai kondisi mendatang Perseroan, serta lingkungan bisnis yang terkait, sehingga dapat mengakibatkan perkembangan aktual secara material berbeda dari yang dilaporkan. Oleh karena itu, Perseroan menghimbau agar pemangku kepentingan dapat menggunakan informasi tersebut secara bijak dalam pengambilan keputusan.

The 2018 Annual Report of PT Asia Pacific Investama Tbk (hereinafter refer to as Company), is written in order to comply with the regulatory requirement to report the Company’s performance for the period of January 1, 2018 to December 31, 2018. This Annual Report was, among others, published in pursuant to the Financial Services Authority Regulation No. 29/POJK.04/2016 on The Issuers and Public Companies Annual Reports and contained material as outlined in Financial Services Authority Circular Letter No. 30/SEOJK.04/2016 concerning the Form and Content of the Issuers and Public Companies Annual Reports.

This Annual Report contains statements related to the objective, policy, plan, strategy, as well as the operational and financial result of the Company that is written based on the accountable factual data. In addition, this Annual Reports also presents information related to the Company’s work projection for the following year which is written based on the prospective statements and various assumptions related to future condition of the Company, and relevant business condition, which may develop differently than what is stated in this Annual Reports. Therefore, the Company request the stakeholders to use this information for their decision making wisely.

Page 4: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Kesinambungan TemaAnnual Report Theme Continuity

PT Apac Citra Centertex Tbk

PEMIMPIN DI PASAR GLOBALL e a d i n g i n G l o b a l M a r k e t

Iso 14001

SAI G

LOB

AL

Ce

rt

if

ie

d

Sy

st

em

Laporan Tahunan | Annual Report 2014

New Spirit In The Coming Year

Certified Environmental ManagementISO 14001 : 2004SAI GLOBAL

Quality Endorsed CompanyISO 9001 : 2008SAI GLOBAL

Envir

onm

enta

l Sys

tem

Qual

ity Sy

stem

Laporan Tahunan Annual Report

2016Head OfficeGraha BIP, 10th FloorJalan Gatot Subroto Kav.23Jakarta 12930 – IndonesiaTelp : (62-21) 5228888Fax : (62-21) 5258300

Textile FactoryPT Apac Inti CorporaJl. Raya Soekarno Hatta Km-32Desa Harjosari, Bawen 50661,Semarang – IndonesiaTelp : (62-298) 522888Fax : (62-298) 522297Web : http://www.apacinti.com

Garment FactoryPT Inti Sukses GarmindoJl. Raya Soekarno Hatta Km-31 BergasRandu Gunting, Bawen 50661,Semarang – IndonesiaTelp : (62-298) 523615Fax : (62-298) 523614Web : http://www.intisukses.com

www.apinvestama.co.id

NE

W SP

IRIT

IN T

HE

CO

MIN

G Y

EA

RA

nn

ual R

epo

rt 2016

Semangat Tahun Baru di Tahun Ini

2016Semangat Tahun Baru di Tahun iniNew Spirit In The

Coming Year2015

Berupaya Menjadi Terunggul

Strive to Be Excellent

2014Pemimpin di Pasar

Modal GlobalLeading in Global

Market

2

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 5: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Environmental ManagementISO 14001 : 2004SAI GLOBAL

Quality Endorsed CompanyISO 9001 : 2008SAI GLOBAL

Envir

onm

enta

l Sys

tem

Qual

ity Sy

stem

Wujud Kerja

A NNUAL REPORT

2017Wujud

Kerja Nyata

2018Langkah Pasti Memperluas

Jaringan Pasar GlobalConclusive Step for Expanding

Global Market Network

Kinerja positif industri tekstil dan garmen/pakaian jadi yang didukung dengan berbagai kebijakan yang ditetapkan Pemerintah turut mendorong geliat investasi untuk sektor ini. Dampaknya, Perseroan berhasil memperbaiki dan meningkatkan pencapaian kinerja operasional maupun keuangan. Dalam rangka memanfaatkan kondisi tersebut, Perseroan berupaya memperkuat permodalan melalui pelaksanaan penawaran umum terbatas III (PUT III) kepada para Pemegang Saham Perseroan dalam rangka penerbitan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD), yang salah satu penggunaan dananya digunakan untuk investasi saham berupa penambahan modal ke Entitas Anak yang menjalankan kegiatan usaha. Langkah tersebut diharapkan dapat meningkatkan porsi penjualan ekspor maupun lokal untuk mengejar target pertumbuhan Perseroan.

The positive performance of the textile and garment/apparel industry which is supported by various policies set by the Government has contributed to the stretching investment in this sector. As a result, the Company managed to improve and increase the achievement of operational and financial performance. In order to take advantage of these conditions, the Company seeks to strengthen capital through the implementation of limited public offering III (PUT III) to the Company’s Shareholders in the context of issuing Pre-emptive Rights, one of the used of proceeds is used for and share investment in the form of additional capital to Subsidiaries running the business activities. This step is expected to increase the export and local sales portion to pursue the Company’s growth target.

3

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 6: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Daftar Isi Table of Contents

Sanggahan dan Batasan Tanggung JawabDisclaimer and Scope of Responsibilities

Kesinambungan TemaAnnual Report Theme Continuity

Daftar IsiTable of Contents

01Kilas KinerjaPerformance Highlights

6

Ikhtisar Keuangan Financial Highlights 6

Ikhtisar Saham Shares Highlights 8

Aksi KorporasiCorporate Actions 9

Peristiwa PentingEvents Highlights 2018 10

Penghargaan dan SertifikasiAwards and Certifications 11

Laporan Dewan Komisaris Board of Commissioners Report 13

Laporan DireksiBoard of Directors Report 17

02Profil PerusahaanCompany Profile

24

Identitas PerusahaanCompany Identity 24

Jejak LangkahMilestones 26

Riwayat Singkat PerusahaanCompany Brief History 30

Lembaga Penunjang Pasar ModalCapital Market Supporting Institutions

53

03Analisis dan Pembahasan ManajemenManagement Discussion and Analysis

54

Tinjauan IndustriIndustrial Overview 54

Tinjauan OperasionalOperational Overview 55

Aspek PemasaranMarketing Aspect 56

Tinjauan KeuanganFinancial Overview 57

Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Komprehensif KonsolidasianConsolidated Statements of Profit Loss and Other Comprehensive Income

57

Laporan Posisi Keuangan KonsolidasianConsolidated Statements of Financial Position

59

Laporan Arus KasStatements of Cash Flows 60

Rasio KeuanganFinancial Ratios 61

Struktur ModalCapital Structure 62

Program Kepemilikan Saham oleh Karyawan dan/atau ManajemenEmployees and/or Management Stock Ownership Program

63

Realisasi Penggunaan Dana Hasil Penawaran UmumRealization of Use of Public Offering Proceeds

63

Bidang UsahaLine of Business 31

Visi dan MisiVision and Mission 32

Struktur OrganisasiOrganizational Structure 33

Profil Dewan KomisarisProfile of the Board of Commissioners

34

Profil DireksiProfile of the Board of Directors 38

Profil Komite AuditAudit Committee Profile 46

Profil Sekretaris PerusahaanCorporate Secretary Profile 47

Profil Kepala Audit InternalProfile of the Head of Internal Audit 48

Informasi Pemegang SahamInformation on Shareholders 49

Komposisi Pemegang SahamShareholders Composition 49

Komposisi Kepemilikan SahamShare Ownership Composition 49

Kepemilikan Saham Dewan Komisaris dan DireksiShare Ownership by the Board of Commissioners and the Board of Directors

49

Pemegang Saham Utama dan PengendaliMain and Controlling Shareholders

50

Kronologi Pencatatan SahamChronology of Share Listing 51

Kronologi Pencatatan Efek LainnyaChronology of Other Securities Listing

51

Entitas AnakSubsidiaries 52

4

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 7: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Kebijakan dan Pembagian DividenDividend Policy and Distribution 63

Investasi Barang ModalCapital Goods Investments 63

Ikatan Material Terkait Investasi Barang ModalMaterial Commitments Related to Capital Goods Investment

64

Informasi Material Terkait Investasi, Ekspansi, Divestasi, Penggabungan/Peleburan Usaha, Akuisisi, Restrukturisasi Utang/ModalMaterial Information Related to Investment, Expansion, Divestment, Business Merger/Consolidation, Acquisition, Debt/Capital Restructuring

64

Transaksi Material yang Mengandung Benturan Kepentingan atau Transaksi dengan Pihak AfiliasiMaterial Transactions Containing Conflict of Interest or Affiliated Party Transaction

64

Perbandingan Target dan Realisasi Tahun 2018Comparison of Target and Realization in 2018

65

Prospek UsahaBusiness Prospects 65

Target 20192019 Targets 65

Perubahan Kebijakan AkuntansiChanges in Accounting Principles 66

Perubahan Peraturan Perundang-undangan yang Berdampak Signifikan terhadap PerusahaanChanges in Laws and Regulations that Significantly Impact the Company

66

Informasi Material Setelah Tanggal Laporan KeuanganMaterial Information Subsequent to the Accountant’s Report Date

67

04Sumber Daya ManusiaHuman Resources

68

05Tata Kelola PerusahaanCorporate Governance

74

Penerapan Pedoman Tata Kelola Perusahaan TerbukaImplementation of Guidelines of Corporate Governance of Public Company

74

Rapat Umum Pemegang SahamGeneral Meeting of Shareholders 85

Pelaksanaan RUPS Tahun 2018GMS Implementation In 2018 85

Pelaksanaan RUPS Tahun 2017GMS Implementation In 2017 90

Dewan KomisarisBoard of Commissioners 92

DireksiBoard of Directors 99

Komite AuditAudit Committee 103

Fungsi Nominasi dan RemunerasiNomination and Remuneration Function

105

Sekretaris PerusahaanCorporate Secretary 106

Audit InternalInternal Audit 107

Sistem Pengendalian InternalInternal Control System 109

Sistem Manajemen RisikoRisk Management System 109

Perkara Penting dan Sanksi AdministratifSignificant Cases and Administrative Sanctions

111

Kode EtikCode of Ethics 111

Sistem Pelaporan PelanggaranViolation Reporting System 112

06Tanggung Jawab Sosial PerusahaanCorporate Social Responsibility

114

Tanggung Jawab Sosial terhadap LingkunganSocial Responsibility to Environment

115

Tanggung Jawab Sosial terhadap Pengembangan Sosial dan KemasyarakatanSocial Responsibility to Social and Community Development

116

Tanggung Jawab Sosial terhadap Ketenagakerjaan, Kesehatan, dan Keselamatan KerjaSocial Responsibility to Employment, Occupational Health and Safety

119

Tanggung Jawab Sosial terhadap PelangganSocial Responsibility to the Customers

121

07Tanggung Jawab Laporan TahunanStatement of Accountability of Annual Report

5

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 8: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Ikhtisar KeuanganFinancial Highlights

Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Komprehensif Lain Konsolidasian untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2018, 2017, dan 2016 Consolidated Statements of Profit or Loss and Other Comprehensive Income for the Year Ended December 31, 2018, 2017, and 2016

Uraian 20182017

(Disajikan Kembali/

As Restated)

2016 Description

Penjualan Bersih 2.327,45 1.640,41 1.296,75 Net Sales

Beban Pokok Penjualan (2.313,07) (1.666,39) (1.346,22) Cost of Goods Sold

Rugi Bruto 14,38 (25,98) (49,47) Gross Loss

Beban Penjualan (51,78) (42,03) (37,33) Selling Expenses

Beban Umum dan Administrasi (45,97) (64,35) (60,33) General and Administrative Expenses

(Beban)/Pendapatan Lain-lain Neto (51,35) (64,67) (98,59) Net Other Income/(Expense)

Rugi Usaha (134,72) (197,02) 97,66 Loss from Operations

Beban Bunga dan Keuangan (65,15) (106,63) (152,17) Interest and Finance Expenses

Pendapatan atas Penjualan Investasi Asosiasi

7,04 - - Gain from investment sale of associate

Ekuitas Laba (Rugi) Neto Perusahaan Asosiasi

0,49 (6,16) 0,08 Net Income (Loss) of Equity of Associate

Rugi Sebelum Pajak Penghasilan (192,34) (309,81) (397,81) Loss Before Income Tax

Manfaat Pajak Tangguhan Neto 22,11 23,32 41,32 Deferred Tax Benefit (Expense) - Net

Rugi Neto (170,24) (286,49) (356,49) Net Loss

Laba Komprehensif Lain - Neto 28,98 1.490,24 (0,56) Other Comprehensive Income - Net

Jumlah Penghasilan (Rugi) Komprehensif Tahun Berjalan

(141,25) 1.203,76 (357,05) Total Comprehensive Profit (Loss) for the Current Year

Rugi Neto yang Dapat Diatribusikan kepada/ Net Loss Attributable to:

Pemilik Entitas Induk (162,38) (217,25) (161,03) Equity holder of the Parent Entity

Kepentingan Non Pengendali (7,86) (69,24) (195,46) Non-Controlling Interests

Jumlah (170,24) (286,49) (356,49) Total

Total Laba Rugi/Komprehensif Tahun Berjalan yang dapat Diatribusikan kepada / Total Comprehensive Income (Loss) for the Year Attributable to:

Pemilik Entitas Induk (134,62) 1.209,64 (161,08) Equity holder of the Parent Entity

Kepentingan Non Pengendali (6,64) (5,88) (195,77) Non-Controlling Interests

Jumlah (141,25) 1.203,76 (357,05) Total

Laba (Rugi) Usaha per Saham (Nilai Penuh)

(91,86) (134,33) (109,79) Operating Income (Loss) per Share (Full Amount)

Laba (Rugi) per Saham (Nilai Penuh) (110,71) (148,13) (100,32) Income (Loss) per Share (Full Amount)

Aset 3.654,17 3.458,74 1.619,76 Assets

Liabilitas 3.415,33 3.109,65 2.544,73 Liabilities

Ekuitas (Defisiensi) 238,84 349,09 (924,97) Equity (Deficiency)

Rasio Keuangan (dalam %) Financial Ratios (in %)

Rasio Laba (Rugi) Neto terhadap Total Aset (4,66) (8,28) (22,01) Net Income (Loss) to Total Assets Ratio

Rasio Laba (Rugi) Neto terhadap Ekuitas (71,28) (82,07) 38,54 Net Income (Loss) to Equity Ratio

Rasio Laba (Rugi) Neto terhadap Pendapatan

(7,31) (17,46) (27,49) Net Income (Loss) to Revenues Ratio

Rasio Lancar 37,88 46,51 42,14 Current Ratio

Rasio Liabilitas terhadap Ekuitas 1.429,99 890,79 (275,11) Liabilities to Equities Ratio

Rasio Liabilitas terhadap Total Aset 93,46 89,91 157,11 Liabilities to Total Assets Ratio

(dalam miliar Rupiah, kecuali dinyatakan lain)(in billion Rupiah, unless otherwise stated)

KILAS KINERJA Performance Highlights

01

Page 9: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Penjualan BersihNet Sales(dalam miliar Rupiah / in billion Rupiah)

LiabilitasLiabilities(dalam miliar Rupiah / in billion Rupiah)

2.327,45

1.640,41

2017

1.296,75

20182016 2017 20182016

3.654,17

3.458,74

1.619,76

AsetAssets(dalam miliar Rupiah / in billion Rupiah)

EkuitasEquality(dalam miliar Rupiah / in billion Rupiah)

2017 20182016

238,84

(924,97)

349,09

3.109,65

2017

2.544,73

20182016

3.415,33

7

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 10: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Ikhtisar SahamShares Highlights

PeriodePeriod

Harga Terendah

Lowest Price(Rp)

Harga TertinggiHighest

Price(Rp)

HargaPenutupan

Closing Price (Rp)

Volume Perdagangan

(Lembar Saham)Trading Volume

(Number of Shares)

Jumlah Saham Beredar

(Lembar Saham)Number of Shares

Outstanding(Number of

Shares)

Kapitalisasi PasarMarket

Capitalization (Rp)

2018

Triwulan IQuarter I 103 220 175 10.195

1.466.666.577 256.666.650.975

Triwulan IIQuarter II 116 220 173 16.328

1.466.666.577 253.733.317.821

Triwulan IIIQuarter III 101 194 130 1.292

1.466.666.577 190.666.655.010

Triwulan IVQuarter IV 95 170 106 3.404

1.466.666.577 155.466.657.162

2017

Triwulan IQuarter I

62 101 82 9.293 1.466.666.577 120.266.659.314

Triwulan IIQuarter II

56 195 195 1.151.436 1.466.666.577 285.999.982.515

Triwulan IIIQuarter III

108 280 131 34.607 1.466.666.577 192.133.321.587

Triwulan IVQuarter IV

93 200 139 12.803 1.466.666.577 203.866.654.203

6,000,000

5,000,000 250

300

4,000,000 200

3,000,000 150

2,000,000 100

1,000,000

2017 2018

50

- -

Volume Perdagangan (Lembar Saham)Transaction Volume (Shares)

Harga Penutupan (Rp)Closing Price (Rp)

Jan Feb

Mar Apr

Mei Jun Jul

Agus

Sep

okt

Nov Des Jan Feb

Mar Apr

Mei Jun Jul

Agus

Sep

okt

Nov Des

Volume PerdaganganTrading Volume

Harga PenutupanClosing Price

8

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 11: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Aksi KorporasiCorporate Actions

Perseroan melakukan PUT III dalam rangka penerbitan HMETD sebanyak 6.966.666.241 Saham Biasa atas nama Seri C atau sebesar 82,61% dari modal ditempatkan dan disetor setelah PUT III dengan periode perdagangan yang dimulai pada 31 Desember 2018. Pelaksanaan HMETD dilaksanakan dengan nilai nominal Rp100,- per lembar saham dan harga pelaksanaan sebesar Rp100,- per lembar saham. Setiap pemegang 4 saham lama yang namanya tercatat dalam Daftar Pemegang Saham Perseroan pada tanggal 27 Desember 2018 berhak atas 19 HMETD, dimana setiap 1 HMETD memberikan hak kepada pemegangnya untuk membeli sebanyak 1 saham baru pada harga pelaksanaan.

The Company conducted PUT III to the Company’s Shareholders in order to issue Pre-emptive Rights 6,966,666,241 Common Shares in the name of Series C or 82.61% of the issued and paid-up capital after PUT III with the trading period that starts on 31 December 2018. The exercise of Pre-emptive Rights is carried out with a nominal value of Rp100 per share and an exercise price of Rp100 per share. Each holder of 4 old shares whose names are recorded in the Company’s Shareholders Register on 27 December 2018 has the right to 19 Pre-emptive Rights, in which every 1 Pre-emptive Rights gives the holder the right to buy 1 new share at exercise price.

9

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 12: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Peristiwa Penting 2018Events Highlights 2018

31Perseroan memulai perdagangan HMETD.The Company started Pre-emptive trading.

13Perseroan memperoleh pernyataan efektif dari Otoritas Jasa Keuangan atas pernyataan pendaftaran dalam rangka PUT III kepada para Pemegang Saham Perseroan dalam rangka penerbitan HMETD.The Company obtained an effective statement from the Financial Services Authority on the registration statement in the framework of PUT III to the Company’s Shareholders in order to issue Pre-emptive Rights.

2Perseroan menyampaikan pernyataan pendaftaran kepada Otoritas Jasa Keuangan dalam rangka PUT III kepada para Pemegang Saham Perseroan dalam rangka penerbitan HMETD.

The Company submitted a registration statement to the Financial Services Authority in the framework of PUT III to the Company’s Shareholders in order to issue Pre-emptive Rights.

22Perseroan melepas penyertaan saham di PT Apac Pavindo Lestari sebesar 30,74% kepada PT Aneka Sukses Makmur dari modal ditempatkan dan disetor penuh di PT Apac Pavindo Lestari.

The Company released 30.74% of its shares in PT Apac Pavindo Lestari to PT Aneka Sukses Makmur from the issued and fully paid capital of PT Apac Pavindo Lestari.

311. Penandatanganan perjanjian pemberian

dana talangan sehubungan dengan pembayaran kewajiban utang kepada Bank Mandiri. PT Indah Jaya Investama sebagai pemberi dana talangan, PT Apac Inti Corpora sebagai penerima dana talangan, dan Perseroan sebagai penanggung penerima dana talangan.

1. Agreement signing for bailout funds in connection with the payment of debt obligations to Bank Mandiri. PT Indah Jaya Investama as the bailout provider, PT Apac Inti Corpora as the recipient of bailout funds, and the Company as the guarantor of the bailout recipient.

2. Penandatanganan perjanjian pengalihan saham dengan PT World Harvest Textile dan Perseroan sehubungan dengan pengalihan seluruh saham PT World Harvest Textile di PT Apac Inti Corpora sejumlah 8.326.294.136 lembar saham atau setara dengan 50,43% dari modal ditempatkan dan disetor penuh di PT Apac Inti Corpora kepada Perseroan.

2. The signing of share transfer agreement between PT World Harvest Textile and the Company in connection with the transfer of all shares of PT World Harvest Textile in PT Apac Inti Corpora of 8,326,294,136 shares or equivalent to 50.43% of the issued and fully paid up capital in PT Apac Inti Corpora to the Company.

24Perseroan melepas penyertaan saham di PT Inti Sukses Garmindo sebesar 18,40% dari modal ditempatkan dan disetor penuh di PT Inti Sukses Garmindo kepada PT Nuansa Alam Raya.

The Company released 18.40% of its shares in PT Inti Sukses Garmindo to PT Nuansa Alam Raya from the issued and fully paid capital of PT Inti Sukses Garmindo.

Desember / December

November / November

Oktober / October

Agustus / August

10

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 13: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Penghargaan dan SertifikasiAwards and Certifications

14 Juni 2018

Penghargaan atas perolehan terbanyak kantong darah, sebanyak 1190 kantong darah untuk

kepentingan kemanusiaan oleh Unit Transfusi Darah Palang Merah Indonesia Kota Semarang.

14 June 2018

The award for the most acquisition of blood bags, as many as 1,190 blood bags for the benefit of humanity by Semarang Red Cross City Blood Transfusion Unit in

Semarang.

ISO 9001 : 2008

The Manufacturing of Spurn Yarns, Greige Fabrics, Finished Denim Fabrics, and Provision of Laundry

Services untuk PT TUV SUD Indonesia.Periode: 11 Mei 2015 – 10 Mei 2018** Dalam proses perpanjangan sertifikasi.

ISO 9001 : 2008

The Manufacturing of Spurn Yarns, Greige Fabrics, Finished Denim Fabrics, and Provision of Laundry

Services for PT TUV SUD Indonesia.Period: 11 May 2015 – 10 May 2018*

* In the process of extending the certification.

9 Agustus 2018

Penghargaan program pencegahan dan penanggulangan HIV & AIDS di tempat kerja dengan Kategori GOLD oleh Kementerian Ketenagakerjaan

Republik Indonesia.

9 August 2018

Award for HIV & AIDS prevention and handling programs in workplaces with GOLD Category from the

Ministry of Manpower of the Republic of Indonesia.

28 April 2018

Penghargaan atas peran serta dalam program corporate social responsibility (CSR) oleh Pemerintah

Kabupaten Semarang.

28 April 2018

Award for participation in corporate social responsibility (CSR) programs by Semarang Regency

Government.

11

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 14: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Tony PesikPresiden Komisaris / President Commissioner

12

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 15: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Laporan Dewan KomisarisBoard of Commissioners Report

“Kami sangat mendukung upaya yang dilakukan Direksi untuk meningkatkan porsi penjualan, baik ekspor maupun lokal. Kami pun meyakini investasi akan

berjalan dengan baik serta memberikan hasil yang memuaskan dan berdampak baik bagi keberlanjutan usaha Perseroan.”

“We strongly support the efforts made by the Board of Directors to increase sales portions, both export and local. We also believe that investment will run well and give satisfying results

and good impacts to the Company’s business sustainability.”

Pemegang Saham dan pemangku kepentingan yang terhormat,

Mengawali Laporan Tahunan 2018 PT Asia Pacific Investama Tbk, bersama ini kami menyampaikan laporan tugas pengawasan yang kami jalankan di tahun tersebut. Pelaksanaan tugas ini kami jalankan sesuai dengan ruang lingkup tugas dan tanggung jawab kami, serta dengan melibatkan Komite Audit. Secara ringkas, hasil pengawasan tersebut dapat kami sampaikan sebagai berikut:

Laporan terhadap Kinerja Direksi

Di tahun 2018, Perseroan tetap melanjutkan pertumbuhan produksi, seiring dengan meningkatnya permintaan dan penjualan produk di wilayah domestik maupun internasional. Capaian pertumbuhan penjualan ini cukup baik sehingga dapat menekan rugi bersih tahun berjalan yang dialami Perseroan.

Pencapaian ini kami pandang merupakan suatu langkah perbaikan yang baik yang ditempuh oleh Direksi dalam memenuhi tugas pengelolaan Perseroan yang diamanatkan. Kami mengapresiasi pertumbuhan ini, sebagaimana kami telah mendukung berbagai strategi yang dilakukan Direksi terkait pengelolaan Perseroan yang diharapkan dapat memberikan manfaat bagi Pemegang Saham dan dalam jangka panjang dapat mempertahankan keberlangsungan usaha.

Pandangan terhadap Implementasi Strategi Perusahaan

Beberapa upaya strategis yang telah ditempuh Direksi dalam mengupayakan pertumbuhan Perseroan adalah

Dear Distinguished Shareholders and Stakeholders,

To begin the 2018 Annual Report of PT Asia Pacific Investama Tbk, herewith we deliver the report on the supervisory duty that we carry out in the year. We perform this duty in accordance with the scope of our duties and responsibilities, and by involving the Audit Committee. In summary, we can convey the supervision results as follows:

Report on Board of Directors’ Performance In 2018, the Company continued to grow production, in line with the increasing demand and sales of products in domestic and international regions. The sales growth achievement is good enough to reduce the net loss for the year experienced by the Company.

We see this achievement as a step towards good improvement taken by the Board of Directors in fulfilling the mandated management duties of the Company. We appreciate this growth, as we have supported various strategies undertaken by the Board of Directors regarding the management of the Company which are expected to provide benefits to Shareholders and in the long run can maintain the business continuity.

Views on Implementation of Corporate Strategy

Some of the strategic efforts taken by the Board of Directors in pursuing the Company’s growth were by strengthening

13

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 16: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

dengan memperkuat struktur modal melalui PUT III kepada para pemegang saham Perseroan dalam rangka penerbitan HMETD agar dapat bersaing dengan perusahaan lain di industri sejenis dalam rangka meningkatkan porsi penjualan, baik ekspor maupun lokal. Salah satu penggunaan dana PUT III digunakan Perseroan untuk melakukan investasi dalam bentuk penambahan modal pada PT Apac Inti Corpora sehingga Entitas Anak tersebut dapat mengoptimalkan kegiatan operasinya. Direksi juga telah melaksanakan strategi pemasaran yang terintegrasi serta mengupayakan hubungan kerja sama jangka panjang sehingga produksi terus berlanjut dengan kepastian.

Kami memandang bahwa pelaksanaan strategi tersebut telah mempertimbangkan dengan baik setiap pendapat dan rekomendasi yang kami berikan. Strategi tersebut telah diputuskan secara bijaksana, tanpa adanya unsur benturan kepentingan dan intervensi dari pihak mana pun, serta dengan mempertimbangkan kepentingan Pemegang Saham, baik utama ataupun minoritas, dan pemangku kepentingan lainnya.

Pandangan terhadap Prospek Usaha

Sebagai bagian dari fungsi pengawasan, kami telah menelaah rencana kerja tahun 2019 yang disusun oleh Direksi. Rencana kerja tersebut telah tepat, sesuai dengan kemampuan Perseroan, proyeksi pertumbuhan ekonomi, kinerja industri dan kondisi sosial secara umum.

Kami sangat mendukung upaya yang dilakukan Direksi untuk meningkatkan porsi penjualan, baik ekspor maupun lokal. Kami pun meyakini investasi akan berjalan dengan baik serta memberikan hasil yang memuaskan dan berdampak baik bagi keberlanjutan usaha Perseroan.

Pandangan atas Penerapan Tata Kelola Perusahaan Kami memandang bahwa tata kelola perusahaan yang baik (GCG) bukan sekedar sebagai pemenuhan atas undang-undang saja, tetapi juga kebutuhan bagi Perseroan dalam upaya menjadi pelaku usaha yang terpercaya, berkinerja unggul, dan tumbuh secara berkesinambungan. Oleh karena itu, kami berkomitmen untuk menerapkan dan memastikan pelaksanaan pengendalian internal dan manajemen risiko serta prinsip-prinsip GCG dalam setiap kegiatan usaha Perseroan pada seluruh tingkatan atau jenjang organisasi berjalan dengan tepat.

Kami menilai bahwa Perseroan secara konsisten berusaha menjalankan GCG sesuai dengan peraturan perundang-undangan. Hal ini antara lain terlihat dari pengungkapan pelaksanaan pedoman tata kelola perusahaan yang semakin baik dari tahun ke tahun, pembaharuan kebijakan dan prosedur agar sesuai dengan peraturan perundang-undangan.

the capital structure through the implementation of PUT III to the Company’s shareholders in the framework of issuing Pre-emptive Rights in order to compete with other companies in similar industries in regard of increasing sales, both export and local portions. One of the use of proceeds of PUT III is used by the Company to invest in the form of capital increase in PT Apac Inti Corpora so that the Subsidiary can optimize its operations. The Board of Directors has also implemented an integrated marketing strategy and sought long-term cooperative relationships so that production continued with certainty.

We view that the the implementation of the strategy has very well considered every opinion and recommendation that we provide. The strategy has been decided wisely, without any element of conflict of interest and intervention by any party, and by considering the interests of the Shareholders, both majority and minority, and other stakeholders.

Views of Business Prospects

As part of our supervisory function, we have reviewed the 2019 work plan prepared by the Board of Directors. The work plan is appropriate, in line with the Company’s capabilities, projections of economic growth, industrial performance, and social conditions in general.

We strongly support the efforts made by the Board of Directors to increase sales portions, both export and local. We also believe that investment will run well and give satisfying results and good impacts to the Company’s business sustainability.

View on the Implementation of Good Corporate Governance We view that good corporate governance (GCG) is not only a fulfillment of the law, but also a necessity for the Company in its effort to become a trusted business player with superior performance that grows sustainably. Therefore, we are committed to implementing and ensuring that the implementation of internal control and risk management as well as GCG principles in every business activity of the Company at all levels or ranks of the organization can run properly.

We consider that the Company consistently strives to implement GCG in accordance with the laws and regulations. Among other things, this can be seen from the disclosure of implementation of corporate governance guidelines that is getting better from year to year, renewal of policies and procedures to be in accordance with the laws and regulations.

14

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 17: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Frekuensi dan Cara Pemberian Nasihat

Sepanjang tahun 2018, kami secara konsisten memberikan pendapat dan rekomendasi kepada Direksi terkait pengelolaan Perseroan melalui rapat gabungan yang diselenggarakan sebanyak 6 kali untuk membahas hal-hal yang krusial dan mendesak. Komunikasi ini dipandang telah berjalan dengan efektif untuk menjadikan Perseroan lebih tangguh dan responsif dalam menghadapi perkembangan dan persaingan yang ketat di industri tekstil dan garmen/pakaian jadi, serta dinamika perekonomian yang terjadi.

Perubahan Komposisi Dewan Komisaris

Komposisi Dewan Komisaris Perseroan mengalami perubahan sesuai dengan keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa tanggal 5 Maret 2018. Dengan demikian, komposisi Dewan Komisaris Perseroan per 31 Desember 2018 terdiri dari:

Presiden Komisaris : Tony PesikKomisaris : Benny SoetrisnoKomisaris Independen : Sintong Panjaitan

Penutup Melalui kesempatan ini, kami mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada Direksi, jajaran manajemen, dan seluruh karyawan atas kerja keras dan dedikasinya bagi Perseroan sehingga berhasil mencapai kinerja operasional dan keuangan yang lebih baik di tahun 2018. Kami juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh Pemegang Saham, pelanggan, dan pemangku kepentingan lainnya atas kepercayaan yang telah diberikan kepada Perseroan. Kami optimis Perseroan mampu mengembangkan potensi yang dimiliki serta mampu meningkatkan posisi dalam persaingan selanjutnya.

Frequency and Method of Giving Advice

Throughout 2018, we consistently provided opinions and recommendations to the Board of Directors on the management of the Company through joint meetings which was held 6 times to discuss crucial and urgent matters. This communication is deemed effective in making the Company more resilient and responsive in facing the development and intense competition in the textile and garment/apparel industry, as well as the economic dynamics that occur.

Changes in the Composition of the Board of Commissioners

The composition of the Company’s Board of Commissioners was changed according to the Extraordinary General Meeting of Shareholders resolutions dated 5 March 2018. Accordingly, the composition of the Company’s Board of Commissioners as of 31 December 2018 consists of:

President Commissioner : Tony PesikCommissioner : Benny SoetrisnoIndependent Commissioner : Sintong Panjaitan

Closing

Through this opportunity, we express our deepest gratitude to the Board of Directors, management, and all employees for their hard work and dedication to the Company, thus, we achieved better operational and financial performance in 2018. We also thank all Shareholders, customers, and other stakeholders for the trust given to the Company. We are optimistic that the Company is able to develop its potential and is able to improve its position in the next competition.

Atas nama Dewan Komisaris,On behalf of the Board of Commissioners,

Jakarta, April 2019

Tony PesikPresiden Komisaris

President Commissioner

15

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 18: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Johnny PesikPresiden Direktur / President Director

16

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 19: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Pemegang Saham dan pemangku kepentingan yang terhormat,

Sebagai bagian dari tugas pengelolaan usaha PT Asia Pacific Investama Tbk, dengan ini kami menyampaikan Laporan Direksi untuk tahun buku 2018. Laporan ini menjadi salah satu bentuk tanggung jawab kami untuk memaparkan kinerja dan pencapaian Perseroan, langkah-langkah strategis, tantangan yang dihadapi pada tahun 2018, serta prospek usaha ke depan.

Kondisi Ekonomi serta Industri Tekstil dan Garmen/Pakaian Jadi

Pertumbuhan ekonomi dunia tahun 2018 melandai, disertai risiko hubungan dagang antar negara dan geo-politik yang masih tinggi. Kondisi ini berdampak pada rendahnya volume perdagangan dunia. Meskipun demikian, pertumbuhan ekonomi Indonesia tercatat mencapai 5,17%, yang meningkat dibandingkan tahun 2017 sebesar 5,07%, sejalan dengan naiknya laju pertumbuhan ekonomi, termasuk industri manufaktur besar dan sedang yang meningkat 3,90%. Peningkatan laju pertumbuhan industri manufaktur besar dan sedang tersebut salah satunya didorong oleh peningkatan pertumbuhan produksi industri tekstil dan garmen/pakaian jadi, masing-masing sebesar 0,50% dan 8,20% menjadi 5,03% dan 13,17%.

Kinerja Perseroan Tahun 2018

Tren positif industri tekstil dan garmen/pakaian jadi cukup mempengaruhi pencapaian kinerja Perseroan yang menunjukkan perbaikan bila dibandingkan tahun sebelumnya. Pada tahun 2018, Perseroan berhasil membukukan penjualan bersih sebesar Rp2.327,45 miliar, naik 41,88% dibandingkan pada tahun 2017 sebesar Rp1.640,41 miliar. Rugi bersih tahun

Dear Distinguished Shareholders and Stakeholders,

As part of the business management duties of PT Asia Pacific Investama Tbk, we hereby submit the Board of Directors’ Report for the 2018 fiscal year. This report is one form of our responsibility to present the Company’s performance and achievements, strategic steps, challenges faced in 2018, and future business prospects.

Economic Conditions and Textile and Garment/Apparel Industry

World economic growth in 2018 was sloping, accompanied by the high risk of trade relations between countries and geo-politics. This condition has an impact on the low volume of world trade. Despite this, Indonesia’s economic growth was recorded at 5.17%, which increased compared to that of 2017 at 5.07%, in line with the increase in economic growth, including large and medium manufacturing industries which increased by 3.90%. The increase in the growth rate of large and medium manufacturing industries was driven by an increase in the growth of textile and garment/apparel industry production, by 0.50% and 8.20% to 5.03% and 13.17%, respectively.

Company Performance in 2018

The positive trend in the textile and garment/apparel industries has sufficiently influenced the Company’s performance achievement which shows improvement compared to those of previous year. In 2018, the Company managed to record net sales of 2,327.45 billion, an increase of 41.88% compared to that of 2017 of Rp1,640.41 billion.

Laporan DireksiBoard of Directors Report

Tren positif industri tekstil dan garmen/pakaian jadi cukup mempengaruhi pencapaian kinerja Perseroan yang menunjukkan perbaikan bila dibandingkan

tahun sebelumnya. Pada tahun 2018, Perseroan berhasil membukukan penjualan bersih sebesar Rp2.327,45 miliar, naik 41,88% dibandingkan pada

tahun 2017 sebesar Rp1.640,41 miliar.The positive trend in the textile and garment/apparel industries has sufficiently influenced the Company’s performance achievement which shows improvement compared to those of previous year. In 2018, the Company managed to record net sales of Rp2,327.45 billion, an

increase of 41.88% compared to that of 2017 of Rp1,640.41 billion.

17

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 20: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

berjalan yang sebelumnya ditanggung Perseroan sebesar Rp286,49 miliar, kini hanya mencapai Rp170,24 miliar, turun Rp116,25 miliar atau sebesar 40,58%. Selain itu, aset yang dimiliki Perseroan pun meningkat 5,65% dari Rp3.654,17 miliar menjadi Rp3.458,74 miliar.

Dalam upaya perbaikan dan pencapaian kinerja tersebut, langkah strategis yang kami tempuh adalah merealisasikan rencana pelaksanaan PUT III kepada para Pemegang Saham Perseroan dalam rangka penerbitan HMETD, yang salah satu penggunaan dananya digunakan untuk meningkatkan investasi saham dalam bentuk penambahan modal kepada PT Apac Inti Corpora, Entitas Anak yang menjalankan produksi tekstil dan garmen. Strategi ini merupakan salah satu bentuk upaya penguatan modal Perseroan yang akan meningkatkan produksi dan porsi penjualan, baik ekspor maupun lokal sehingga Perseroan dapat mengejar target pertumbuhan di tengah tantangan persaingan usaha yang semakin ketat, baik domestik maupun internasional.

Kami juga secara konsisten membangun hubungan kerja sama jangka panjang yang berfokus pada segmentasi pasar. Strategi ini kami tempuh seiring dengan pengembangan produk, khususnya diversifikasi produk hilir dan inovasi produk, serta peningkatan kualitas layanan.

Prospek Usaha Tahun 2019

Kami memandang bahwa industri tekstil dan garmen/pakaian jadi tahun 2019 masih berada pada tren positifnya, sejalan dengan adanya kebijakan pemerintah yang akan mendorong peningkatan investasi, terutama di sektor yang menjadi prioritas dalam penerapan industri 4.0, sesuai roadmap Making Indonesia 4.0. Industri tekstil dan garmen/pakaian jadi ditetapkan sebagai satu dari lima sektor manufaktur yang akan menjadi pionir dalam memasuki era revolusi industri 4.0 di tanah air. Hal tersebut terjadi karena industri tersebut selama ini telah berperan penting dalam memberikan kontribusi signifikan bagi ekonomi nasional sehingga perlu diprioritaskan pengembangannya agar lebih berdaya saing global.

Rencana ini meningkatkan optimisme Perseroan untuk menghadapi tantangan di masa yang akan datang sehingga semakin mampu untuk melanjutkan pertumbuhan dan perbaikan kinerja. Kami juga yakin bisnis industri tekstil dan pakaian jadi yang sedang dijalankan ini akan terus meningkat, dengan tetap mengedepankan prinsip kehati-hatian.

Penerapan Tata Kelola Perusahaan

Dalam mengelola perusahaan, kami terus mendukung penerapan GCG di setiap aspek kegiatan usaha untuk menciptakan nilai tambah bagi kepentingan para Pemegang Saham, pelanggan, masyarakat secara luas, dan pemangku

The net loss for the year which was previously borne by the Company amounted to Rp286.49 billion, now only reaching Rp170.24 billion, a decrease of Rp116.25 billion or 40.58%. In addition, the assets owned by the Company also increased by 5.65% from Rp3,654.17 billion to Rp3,458.74 billion.

In an effort to improve and achieve this performance, the strategic step that we have taken is to realize the plan for implementing PUT III to the Company’s Shareholders in the framework of issuing Pre-emptive Rights, one of the use of proceeds is used to increase share investment in the form of additional capital to PT Apac Inti Corpora, a Subsidiary conducting textile and garment production. This strategy is one form of effort to strengthen the Company’s capital that will increase production and sales portion, both export and local, so that the Company can pursue the growth targets amid the challenges of the increasingly fierce business competition, both domestically and internationally.

We also consistently build long-term cooperative relationships that focus on market segmentation. We pursue this strategy in line with the product development, especially the diversification of downstream products and product innovation, as well as improving the service quality.

2019 Business Prospect

We view that the textile and garment/apparel industries in 2019 will still be on a positive trend, in line with the government policies that will encourage investment increase, especially in sectors that are priorities in the implementation of industry 4.0, according to the roadmap of Making Indonesia 4.0. The textile and garment/apparel industries are determined as one of the five manufacturing sectors that will become pioneers in entering the 4.0 industrial revolution era in the country. This happens because the industry has played an important role in contributing significantly to the national economy, therefore, its development needs to be prioritized to be more competitive globally.

This plan increases the Company’s optimism to face challenges in the future and to increasingly be able to continue growth and improve performance. We also believe that the business of textile and apparel industry that is being carried out will continue to increase, while still prioritizing the principle of prudence.

Implementation of Corporate GovernanceIn managing the Company, we continue to support the implementation of GCG in every aspect of business activity to create added value for the interests of Shareholders, customers, the wider community, and other stakeholders

18

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 21: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

kepentingan lainnya untuk jangka pendek maupun jangka panjang. Penguatan penerapan ini khususnya kami lakukan di tingkat Direksi dan Dewan Komisaris sebagai role model bagi seluruh karyawan Perseroan.

Kami senantiasa mengikuti standar tata kelola perusahaan yang disyaratkan oleh Otoritas Jasa Keuangan dan peraturan perundang-undangan lainnya, serta best practices yang berlaku di industri sejenis. Penerapan Kode Etik yang disusun untuk membangun budaya perusahaan dan perilaku karyawan yang beretika juga dilakukan untuk memperkuat nilai-nilai Perseroan bagi pemangku kepentingan internal maupun eksternal.

Perubahan Komposisi Direksi

Komposisi Direksi Perseroan mengalami perubahan berdasarkan Rapat Umum Pemegang Saham tanggal 5 Maret 2018 yang menyetujui pengunduran diri Ewijaya sebagai Presiden Direktur dan Cynthia Handyoko sebagai Direktur yang efektif sejak 23 Januari 2018. Selanjutnya, Rapat Umum Pemegang Saham pada tanggal 1 November 2018, mengangkat Gatot Hidayat sebagai Direktur Independen. Dengan demikian, komposisi Direksi per 31 Desember 2018 terdiri dari:

Presiden Direktur : Johnny PesikDirektur : Carel Christanto MachmudDirektur : BuntomiDirektur : Pe Maria IndraDirektur : Ivan PesikDirektur Independen : Gatot Hidayat

Penutup

Atas nama Direksi, kami mengucapkan terima kasih kepada Dewan Komisaris yang senantiasa memberikan pendapat dan rekomendasi terkait pengelolaan perusahaan yang baik. Terima kasih juga kami sampaikan kepada para Pemegang Saham, pelanggan, dan pemangku kepentingan lainnya atas kepercayaan yang telah diberikan kepada Perseroan. Tak lupa pula kami sampaikan terima kasih kepada jajaran manajemen serta seluruh karyawan yang telah bekerja keras dalam mewujudkan Visi dan Misi Perseroan.

for short term and long term. In particular, we strengthen this implementation at the Board of Directors and Board of Commissioners level as a role model for all employees of the Company.

We always follow corporate governance standards required by the Financial Services Authority and other laws and regulations, as well as best practices applied in similar industries. The implementation of Code of Ethics prepared to build a corporate culture and ethical employee behavior is also carried out to strengthen the Company’s values for internal and external stakeholders.

Changes in Composition of Board of DirectorsThe composition of the Company’s Board of Directors changed based on the General Meeting of Shareholders on 5 March 2018 which approved the resignation of Ewijaya as the President Director and Cynthia Handyoko as a Director and effective since 23 January 2018. Furthermore, the General Meeting of Shareholders on 1 November 2018 appointed Gatot Hidayat as an Independent Director. Accordingly, the composition of the Board of Directors as of 31 December 2018 consists of:

President Director : Johnny PesikDirector : Carel Christanto MachmudDirector : BuntomiDirector : Pe Maria IndraDirector : Ivan PesikIndependent Director : Gatot Hidayat

Closing

On behalf of the Board of Directors, we thank the Board of Commissioners for always providing opinions and recommendations regarding the management of a good Company. We also thank the Shareholders, customers, and other stakeholders for the trust given to the Company. Finally, we also thank the management ranks and all employees who have worked hard in realizing the Company’s Vision and Mission.

Atas nama Dewan Direksi,On behalf of the Board of Directors,

Jakarta, April 2019

Johnny PesikPresiden DirekturPresident Director

19

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 22: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Komposisi Dewan Komisaris per 31 Desember 2018Composition of the Board of Commissioners as per 31 December 2018Kiri ke kanan / Left to right

Tony PesikPresiden Komisaris

President Commissioner

20

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 23: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Benny SoetrisnoKomisaris

Commissioner

Sintong PanjaitanKomisaris Independen

Independent Commissioner

21

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 24: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Johnny PesikPresiden DirekturPresident Director

BuntomiDirekturDirector

Carel Christanto MachmudDirekturDirector

Komposisi Direksi saat Dikeluarkannya Laporan Tahunan 2018Composition of the Board of Directors as of the issuance date of the Annual Report Year 2018Kiri ke kanan / Left to right

22

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 25: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Pe Maria IndraDirekturDirector

Ivan PesikDirekturDirector

Gatot HidayatDirektur Independen Independent Director

23

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 26: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Identitas PerusahaanCompany Identity

Nama/ Name: PT Asia Pacific Investama Tbk

Bidang Usaha/ Line of Business: Industri tekstil dan garmen melalui Entitas AnakTextile and Garment Industry through Subsidiary

Alamat Kantor/ Office Address: Puri Indah Financial Tower Lt. 7 Jl. Puri Lingkar Dalam Blok T8Jakarta Barat T : (021) 2258 8888F : (021) 2258 0550E : [email protected] : www.apinvestama.co.id

Kepemilikan/ Ownership: PT World Harvest Textile : 77,53%Masyarakat/ Public : 22,47%

PROFIL PERUSAHAAN Company Profile

0224

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

PT Asia Pacific Investama Tbk

Page 27: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Modal Dasar/ Authorized Capital: Rp3.070.000.000.000,-

Modal Ditempatkan dan Disetor Penuh/ Issued and Paid Up Capital:Rp767.666.577.000,-

Pencatatan di Bursa/ Listing in Stock Exchange: 2 Juli 1990/ 2 July 1990

Kode Saham/ Ticker Code:MYTX

Jumlah Karyawan/ Total Employees: 6.702 orang (termasuk Entitas Anak)/ people (including Subsidiary)

Dasar Hukum Pendirian/ Legal Basis of Incorporation:

Akta Pendirian No. 105 tanggal 10 Februari 1987 yang kemudian diperbaiki dengan (i) Akta Perubahan Anggaran Dasar No. 561 tanggal 30 April 1987, yang keduanya dibuat di hadapan Notaris Misahardi Wilamarta, SH, Notaris di Jakarta, (ii) Akta Perubahan Anggaran Dasar No. 320 tanggal 25 Juni 1987 yang dibuat di hadapan Notaris Pengganti Lieyono, SH, Notaris di Jakarta, serta (iii) Akta Perubahan Anggaran Dasar No. 250 tanggal 19 Oktober 1987 yang dibuat di hadapan Notaris Misahardi Wilamarta, SH, Notaris di Jakarta; yang telah memperoleh pengesahan sebagai badan hukum dari Menteri Kehakiman berdasarkan Surat Keputusan No. C2-7337.HT.01.01.TH.87 tanggal 17 November 1987 dan telah didaftarkan di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat di bawah register No. 2525/1987 tanggal 2 Desember 1987 serta telah diumumkan dalam BNRI No. 76 tanggal 22 September 1989, Tambahan No. 2034.

Deed of Establishment No. 105 dated 10 February 1987, which then revised by (i) Deed of Amendment to Articles of Association No. 561 dated 30 April 1987, both of which were made before Misahardi Wilamarta, SH, a Notary in Jakarta, (ii) Deed of Amendment to Articles of Association No. 320 dated 25 June 1987 made before a Substitute Notary Lieyono, SH, a Notary in Jakarta, and (iii) Deed of Amendment to Articles of Association No. 250 dated 19 October 1987 made before Misahardi Wilamarta, SH, a Notary in Jakarta; which obtained approval as a legal entity from the Minister of Justice based on Decree No. C2-7337.HT.01.01.TH.87 dated 17 November 1987 and was registered at the Central Jakarta District Court under the register No. 2525/1987 dated 2 December 1987 and was announced in BNRI No. 76 dated 22 September 1989, Supplement No. 2034.

25

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 28: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Jejak LangkahMilestone

1987

1996 2000

1989

1990

1994

1995

Berdiri di Jakarta dengan nama PT Mayatexdian Industri dengan bidang usaha industri garmen.

Incorporated in Jakarta under the name of PT Mayatexdian Industry engaging in garment industry business field.

• Penawaran Umum Terbatas II dalam rangka HMETD (rasio 4:16) dengan penyertaan waran (rasio 16:3) sebanyak 76,5 juta.

• Akuisisi 94,12% saham PT Apac Inti Corpora yang bergerak di industri tekstil.

• Relokasi pabrik garmen PT Apac Inti Corpora dari Jakarta ke Semarang.

• Limited Public Offering II in the framework of Pre-emptive Rights (ratio 4:16) with accompanying warrant (ratio 16: 3) as many as 76.5 million.

• Acquisition of 94.12% shares of PT Apac Inti Corpora, engaging in textile industry.

• Relocation of PT Apac Inti Corpora garment factory from Jakarta to Semarang.

Perubahan nama Perseroan menjadi PT Apac Citra Centertex Tbk.

Change of the Company’s name to PT Apac Citra Centertex Tbk.

Penawaran Umum Terbatas I (rasio 1:1). Limited Public Offering I (ratio 1:1).

Perubahan Pemegang Saham Utama dan penerbitan saham bonus I (rasio 1:3) sebanyak 51 juta saham.

Changes in Main Shareholders and issuance of bonus shares I (ratio 1: 3) as many as 51 million shares.

• Perubahan Pemegang Saham Utama dan penerbitan saham bonus II (rasio 2:1) sebanyak 34 juta saham.

• Perubahan nama Perseroan menjadi PT Apac Centertex Corporation Tbk.

• Changes in Main Shareholders and issuance of bonus shares II (ratio 2: 1) as many as 34 million shares.

• Change of the Company’s name to PT Apac Centertex Corporation Tbk.

Penawaran umum saham perdana di Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Surabaya dengan kode saham: MYTX.

Initial Public Offering in Jakarta Stock Exchange and Surabaya Stock Exchange with the ticker code: MYTX.

26

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 29: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

2001 2004

Konversi waran menjadi 24.666.577 saham. Convertible warrants to 24,666,577 shares.

• September Relokasi tahap I mesin-mesin produksi garmen

PT Apac Inti Corpora dari Kawasan Berikat TEPZ Semarang ke Kawasan Berikat PT Inti Sukses Garmindo di Bawen.

• Desember Perubahan Anggaran Dasar Perseroan terkait

pemecaham saham menjadi Saham Seri A (nominal Rp1.000,- per lembar saham) dan Saham Seri B (nominal Rp250,- per lembar saham).

Peningkatan modal disetor Perseroan tanpa HMETD sebesar Rp233 miliar dengan menerbitkan 932 juta Saham Seri B untuk Growth Solution Ltd dalam rangka realisasi restrukturisasi utang Perseroan melalui konversi.

Divestasi saham Perseroan di PT Apac Inti Corpora dari 94,12% menjadi 51% sebagai dampak restruktrusisasi utang di PT Apac Inti Corpora tersebut.

• September Phase I relocation of PT Apac Inti Corpora

garment production machinery from Semarang TEPZ Bonded Zone to PT Inti Sukses Garmindo Bonded Zone in Bawen.

• December Amendments to the Company’s Articles of

Association related to the split shares into Series A Shares (nominal of Rp1,000 per share) and Series B Shares (nominal of Rp250 per share).

Increasing the Company’s paid-up capital without Pre-emptive Rights of Rp233 billion by issuing 932 million Series B Shares for Growth Solution Ltd in order to realize the Company’s debt restructuring through conversion.

Divestment of the Company’s shares in PT Apac Inti Corpora from 94.12% to 51% as a result of the debt restructuring at PT Apac Inti Corpora.

• Juni Penerbitan saham tanpa HMETD sebanyak

932.000.000 saham Seri B.• September Relokasi tahap II mesin-mesin produksi garmen

PT Apac Inti Corpora dari Kawasan Berikat TEPZ Semarang ke Kawasan Berikat PT Inti Sukses Garmindo di Bawen.

• June Share issuance without Pre-emptive Rights as

many as 932,000,000 Series B shares.• September Phase II relocation of PT Apac Inti Corpora

garment production machinery from Semarang TEPZ Bonded Zone to PT Inti Sukses Garmindo Bonded Zone in Bawen.

2005

• Januari Investasi Perseroan dalam bentuk penyertaan

saham sebanyak 13% di PT Inti Sukses Garmindo yang bergerak di bidang usaha industri garmen. Penyertaan saham ini ditingkatkan pada bulan September 2005 menjadi sekitar 18,40%.

• April Investasi Perseroan dalam bentuk penyertaan

saham sekitar 30,74% di PT Apac Pavindo Lestari yang bergerak di bidang usaha umum.

• January The Company’s investment in the form of 13%

equity participation in PT Inti Sukses Garmindo, engaging in garment industry. This investment in shares was increased in September 2005 to approximately 18.40%.

• April The Company’s investment in the form of

shares participation of approximately 30.74% in PT Apac Pavindo Lestari, engaging in general business.

2003

27

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 30: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

2008

2009

2013

2015

• Agustus Restrukturisasi saldo utang milik Nation Soul

Limited sejumlah Rp33.000.000.000,- yang dikonversi menjadi saham di PT Apac Inti Corpora sehingga kepemilikan Saham Perseroan di PT Apac Inti Corpora menjadi 41,68% dari 42,69%.

• September Perubahan Anggaran Dasar Perseroan yang

disesuaikan dengan Undang-Undang Republik Indonesia No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas.

• August Restructuring of Nation Soul Limited’s debt of

Rp33,000,000,000, which was converted into shares in PT Apac Inti Corpora, therefore, the Company’s shares ownership in PT Apac Inti Corpora became 41.68% from 42.69%.

• September Amendments to the Company’s Articles of

Association in accordance with the Law of the Republic of Indonesia No. 40 of 2007 on Limited Liability Company.

• September Divestasi seluruh

kepemilikan saham Perseroan di PT Pura Golden Lion kepada Lenzing AG sebesar 40%.

• September Divestment of all

of the Company’s shares ownership in PT Pura Golden Lion to Lenzing AG for 40%.

Restrukturisasi utang PT Apac Inti Corpora terhadap Perseroan sejumlah Rp103.950.000.000,- melalui konversi saham di PT Apac Inti Corpora, sehingga kepemilikan saham Perseroan di PT Apac Inti Corpora menjadi 45,16% dari 41,68%.

PT Apac Inti Corpora debt restructuring towards the Company of Rp103,950,000,000 through the conversion of shares in PT Apac Inti Corpora, therefore, the Company’s shares ownership in PT Apac Inti Corpora became 45.16% from 41.68%.

Perubahan nama Perseroan menjadi PT Asia Pacific Investama Tbk.

Change of the Company’s name to PT Asia Pacific Investama Tbk.

2006

Divestasi saham Perseroan di PT Apac Inti Corpora dari 51% menjadi 42,69% sebagai dampak realisasi mandatory convertible bond (MCB) PT Apac Inti Corpora senilai Rp222.000.000.000,- yang dikonversi menjadi saham untuk Nation Soul Limited.

Divestment of the Company’s shares in PT Apac Inti Corpora from 51% to 42.69% as a result of the realization of PT Apac Inti Corpora’s mandatory convertible bond (MCB) of Rp222,000,000,000,which was converted into shares for Nation Soul Limited.

28

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 31: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

2017

2018

• Juni-Juli PT World Harvest Textile mengambil alih saham Perseroan sebesar 77,53% dan saham PT Apac Inti Corpora

sebesar 50,43%. Selain itu, Perseroan mengambil bagian saham PT Apac Inti Corpora menjadi 45,34% dari 45,16%.• Agustus Perubahan Anggaran Dasar yang disesuaikan dengan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 32/POJK.04/2014

tentang Rencana dan Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka (POJK 32/2014) sebagaimana diubah dengan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 10/POJK.04/2017 tentang Perubahan atas POJK 32/2014.

• June-July PT World Harvest Textile took over the Company’s shares at 77.53% and the shares of PT Apac Inti Corpora at

50.43%. In addition, the Company took part in PT Apac Inti Corpora shares to 45.34% from 45.16%.• August Amendments to the Articles of Association, which were adjusted to Financial Services Authority Regulation No.

32/POJK.04/2014 on Plan and the Enforcement of General Meeting of Shareholders of Public Companies (POJK 32/2014) as amended by the Financial Services Authority Regulation No. 10/POJK.04/2017 on Amendments to POJK 32/2014.

• Agustus Penandatanganan perjanjian pengalihan saham oleh dan antara PT World Harvest Textile dan

Perseroan sehubungan dengan pengalihan seluruh saham PT World Harvest Textile di PT Apac Inti Corpora sejumlah 8.326.294.136 lembar saham atau setara dengan 50,43% dari modal ditempatkan dan disetor penuh di PT Apac Inti Corpora kepada Perseroan.

• Oktober Perseroan melepas penyertaan saham di PT Apac Pavindo Lestari sebesar 30,74% dari modal

ditempatkan dan disetor penuh di PT Apac Pavindo Lestari kepada PT Aneka Sukses Makmur. Perseroan melepas penyertaan saham di PT Inti Sukses Garmindo sebesar 18,40% dari modal

ditempatkan dan disetor penuh di PT Inti Sukses Garmindo kepada PT Nuansa Alam Raya.• Desember Pelaksanaan PUT III kepada para Pemegang Saham Perseroan dalam rangka penerbitan HMETD.

• August The signing of share transfer agreement by and between PT World Harvest Textile and the Company

in connection with the transfer of all shares of PT World Harvest Textile in PT Apac Inti Corpora of 8,326,294,136 shares or equivalent to 50.43% of the issued and paid up capital in PT Apac Inti Corpora to the Company.

• October The Company released its shares ownership in PT Apac Pavindo Lestari for 30.74% from the issued

and fully paid capital in PT Apac Pavindo Lestari to PT Aneka Sukses Makmur. The Company released its shares in PT Inti Sukses Garmindo at 18.40% from the issued and fully

paid capital in PT Inti Sukses Garmindo to PT Nuansa Alam Raya.• December Implementation of PUT III to the Company’s Shareholders in the framework of issuing Pre-emptive Rights.

29

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 32: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Riwayat Singkat PerusahaanCompany Brief History

Perseroan didirikan pada tahun 1987 dengan nama PT Mayatexdian Industry yang kemudian berubah nama menjadi PT Asia Pacific Investama Tbk pada tahun 2015. Sejak didirikan sampai saat ini, Perseroan menjalankan kegiatan usaha di bidang industri tekstil dan garmen melalui Entitas Anak.

Kegiatan usaha Perseroan terus berkembang sehingga akuisisi perusahaan sejenis di industri tekstil menjadi salah satu langkah strategis untuk memperluas jaringan usaha. Akuisisi pertama dan utama yang dilakukan Perseroan adalah dengan mengambil alih saham PT Apac Inti Corpora (industri tekstil terpadu yang berlokasi di Bawen, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah) di tahun 1996. Langkah ini menjadikan perusahaan tersebut sebagai Entitas Anak yang menjalankan kegiatan usaha Perseroan sampai saat ini.

Tidak hanya itu, Perseroan juga secara komprehensif dan fundamental melakukan restrukturisasi dengan tujuan untuk mereposisi struktur usaha dan investasi. Restrukturisasi ditempuh dengan menggabungkan seluruh aset produksi Entitas Anak dengan Perseroan sebagai Entitas Induk.

Rangkaian pengembangan usaha Perseroan ditunjang dengan langkah penguatan permodalan melalui penawaran umum saham di Bursa Efek Indonesia (dahulu Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Surabaya) sejak tahun 1989. Sejak saat

The Company was incorporated in 1987 under the name of PT Mayatexdian Industry, which later changed its name to PT Asia Pacific Investama Tbk in 2015. Since its incorporation to date, the Company has carried out business activities in textile and garment industry through its Subsidiaries.

The Company’s business activities continue to grow, thus, acquisition of similar companies in the textile industry becomes one of the strategic steps to expand the business network. The first and main acquisition conducted by the Company was to take over the shares of PT Apac Inti Corpora (an integrated textile industry located in Bawen, Semarang Regency, Central Java) in 1996. This step made the company a Subsidiary that runs the Company’s business activities to date.

Not only that, the Company also comprehensively and fundamentally conducts restructuring with the purpose to reposition the business structure and investment. The restructuring was carried out by combining all production assets of the Subsidiary with the Company as the Parent Entity.

The Company’s business development series is supported by measures to strengthen the capital through public offering of shares on the Indonesia Stock Exchange (formerly Jakarta Stock Exchange and Surabaya Stock Exchange) since 1989.

30

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 33: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Bidang UsahaLine of Business

itu, Perseroan aktif melakukan berbagai bentuk penawaran umum saham kepada masyarakat dan penawaran saham terbatas.

Langkah-langkah strategis yang dilakukan tersebut telah menghantarkan Perseroan menjadi salah satu grup tekstil berskala besar di Indonesia. Hal tersebut tercermin dalam struktur industri grup Perseroan yang mencakup sektor industri hulu sampai hilir, mulai dari produksi benang (yarn), kain mentah lembaran (greige), kain denim, sampai produksi pakaian jadi berkualitas ekspor dengan pangsa pasar di lima benua.

Baiknya kinerja dan pertumbuhan usaha Perseroan telah menarik minat investor untuk menanamkan modal dan tumbuh bersama-sama dengan Perseroan. Pada tahun 2017, PT World Harvest Textile menjadi investor dan Pemegang Saham Utama Perseroan dengan mengakuisisi 77,53% saham. Akusisi ini memberikan dampak positif terhadap kinerja keuangan dan permodalan Perseroan.

Ke depannya, Perseroan akan terus menjaga semangat serta meningkatkan kualitas dan kinerja untuk meningkatkan nilai Pemegang Saham dan pemangku kepentingan. Komitmen ini akan terus diterapkan secara konsisten untuk memastikan kesinambungan usaha Perseroan dalam jangka waktu yang lebih panjang lagi.

Sesuai Pasal 3 Anggaran Dasar Perseroan, kegiatan utama Perseroan meliputi industri tekstil dan pakaian jadi. Kegiatan usaha utama tersebut dijalankan melalui Entitas Anak yang memproduksi benang (yarn), kain mentah lembaran (greige), kain denim dan pakaian jadi, sedangkan Perseroan sebagai Entitas Induk berfokus pada manajemen dan pengembangan Entitas Anak.

Since then, the Company has actively carried out various forms of public offering to the public and limited stock offerings.

The strategic steps taken have led the Company to become one of the large-scale textile groups in Indonesia. This is reflected in the Company’s group industrial structure, which covers the upstream to downstream industrial sectors, starting from the production of yarn, greige, denim fabric, to export-quality apparel production with market shares in five continents.

The good performance and growth of the Company’s business has attracted investors to invest and grow together with the Company. In 2017, PT World Harvest Textile became the Company’s main investor and Main Shareholder by acquiring 77.53% of the shares. This acquisition has a positive impact on the financial and capital performance of the Company.

To the future, the Company will continue to maintain enthusiasm and improve quality and performance to increase the value of Shareholders and stakeholders. This commitment will continue to be applied consistently to ensure the Company’s business continuity in the longer term.

In accordance with Article 3 of the Company’s Articles of Association, the Company’s main activities include textile and apparel industries. The main business activities are carried out through Subsidiaries that produce yarn, greige, denim fabric, and apparel, while the Company as the Parent Entity focuses on the management and development of Subsidiaries.

31

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 34: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Visi dan MisiVision and Mission

VisiVision

MisiMission

“Menjadi perusahaan investasi yang terkemuka.”“To become a leading investment company.”

1. Memberikan kontribusi terbaik bagi seluruh pemangku kepentingan melalui upaya maksimal dan berkesinambungan.

2. Memberikan kontribusi yang nyata bagi perkembangan perekonomian daerah dan nasional.3. Menjadi satu industri tekstil nasional berskala internasional melalui Entitas Anak.4. Menguasai pasar Asia Tenggara melalui Entitas Anak.

1. To give the best contribution to all stakeholders through maximum and continuous efforts.2. To make a real contribution to regional and national economic development.3. To become a national textile industry with international scale through Subsidiaries.4. To master Southeast Asian market through Subsidiaries.

32

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 35: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Struktur OrganisasiOrganizational Structure

Rapat Umum Pemegang Saham

General Meeting of Shareholders

Dewan KomisarisBoard of Commissioners

Komite AuditAudit Commitee

DireksiBoard of Directors

Presiden Komisaris President Commissioner

TONY PESIK

Presiden Direktur President Director

JOHNNY PESIK

Sekretaris Perusahaan Corporate Secretary

PE MARIA INDRA

Unit Audit Internal Internal Audit

SIGIT BUDI SANTOSO

Direktur Pengembangan Bisnis

Business Development Director

IVAN PESIK

Direktur Independen Independent Director

GATOT HIDAYAT

Direktur Humas Public Relation Director

BUNTOMI

Komisaris Independen Independent Commissioner

SINTONG PANJAITAN

Anggota Komite Audit Member of Audit Commitee

RAKIYO WIBOWO

Anggota Komite Audit Member of Audit Commitee

YAN TWANA PUTRA

Direktur Keuangan Finance Director

PE MARIA INDRA

Komisaris Commissioner

BENNY SOETRISNO

Ketua Chairman of Audit Commite

SINTONG PANJAITAN

Direktur Operasional Operational Director

CAREL CHRISTANTO MACHMUD

33

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 36: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Profil Dewan KomisarisProfile of the Board of Commissioners

Tony PesikPresiden KomisarisPresident Commissioner

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

55 Tahun UsiaAge 55 Years old

Tangerang DomisiliDomicile Tangerang

Berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 11 Juli 2017 serta diangkat kembali berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 5 Maret 2018 dan 1 November 2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Extraordinary GMS dated 11 July 2017, and reappointed based on Extraordinary GMS dated 5 March 2018 and 1 November 2018.

Sekolah Menengah Atas Tarakanita, Jakarta (1980). Riwayat Pendidikan Educational Background Tarakanita High School, Jakarta (1980).

• Komisaris Utama PT Apac Inti Corpora (sejak Februari 2018);

• Direktur Utama PT World Harvest Textile (sejak 2017);• Komisaris Utama PT Terry Palmer Indonesia (sejak 2016);

• Direktur Utama PT Indah Jaya Investama (sejak 2016);• Komisaris Utama PT Inti Jaya Cipta Sejahtera (sejak 2012);

• Direktur Utama PT Spinland Asia Pacific (sejak 2011);• Direktur Utama PT Spinmill Indah Industry (sejak 2009);• Komisaris PT Indah Jaya Textile Industry (sejak 1998).

Rangkap Jabatan Concurrent Positions

• President Commissioner of PT Apac Inti Corpora (since February 2018);

• President Director of PT World Harvest Textile (since 2017);• President Commissioner of PT Terry Palmer Indonesia (since

2016);• President Director of PT Indah Jaya Investama (since 2016);• President Commissioner of PT Inti Jaya Cipta Sejahtera (since

2012);• President Director of PT Spinland Asia Pacific (since 2011);• President Director of PT Spinmill Indah Industry (since 2009);• Commissioner of PT Indah Jaya Textile Industry (since 1998).

• Komisaris PT Apac Inti Corpora (Juni 2017- Februari 2018);

• Komisaris Utama PT Indah Jaya Londrindo (2012-2015);

• Direktur Utama PT Jati Freedom Indonesia (2009-2016);• Direktur Utama PT Xerama Bicycle Industri (1993-2005);• Direktur PT Star Roda Mulia (1982-1993).

Riwayat JabatanHistory of Positions

• Commissioner of PT Apac Inti Corpora (June 2017-February 2018);

• President Commissioner of PT Indah Jaya Londrindo (2012-2015);

• President Director of PT Jati Freedom Indonesia (2009-2016);• President Director of PT Xerama Bicycle Industri (1993-2005);• Director of PT Star Roda Mulia (1982-1993).

Memiliki hubungan afiliasi keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan Pemegang Saham Utama Dan Pengendali, serta dengan anggota Dewan Komisaris dan Direksi lainnya .

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Has financial, management, and family affiliation relationship with the Main and Controlling Shareholders, as well as with other members of Board of Commissioners and Board of Directors.

34

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 37: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Benny SoetrisnoKomisarisCommissioner

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

68 Tahun UsiaAge 68 Years old

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 11 Juli 2017 serta diangkat kembali berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 5 Maret 2018 dan 1 November 2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Extraordinary GMS dated 11 July 2017, and reappointed based on Extraordinary GMS dated 5 March 2018 and 1 November 2018.

Sarjana dari Fakultas Electrical Engineering, Westfalische Technische Hochschule Aachen, Jerman (1976).

Riwayat Pendidikan Educational Background

Bachelor from the Faculty of Electrical Engineering, Westfalische Technische Hochschule Aachen, Germany (1976).

• Komisaris PT Apac Inti Corpora (sejak Februari 2018);• Ketua Dewan Penasihat Asosiasi Pertekstilan Indonesia;• Wakil Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia;• Wakil Ketua Umum Kamar Dagang Indonesia;• Ketua Umum Gabungan Pengusaha Eksportir Indonesia;• Anggota Dewan Penasehat Asosiasi Emiten Indonesia;

• Anggota Komite dan Ketua Pokja Komite Ekonomi dan Industri Nasional;

• Staf Khusus Menteri Perindustrian Indonesia;• Komite Investasi Badan Koordinasi Penanaman Modal.

Rangkap Jabatan Concurrent Positions

• Commissioner of PT Apac Inti Corpora (since February 2018);• Chairperson of the Indonesian Textile Association Advisory Board;• Deputy Chairperson of the Indonesian Employers’ Association;• Deputy Chairperson of the Indonesian Chamber of Commerce;• Chairperson of the Indonesian Exporters Association;• Member of the Advisory Board of the Indonesian Issuers

Association;• Committee Member and Chairperson of the National Economic

and Industrial Committee Working Group;• Special Staff of the Minister of Industry of Indonesia;• Investment Committee of the Investment Coordinating Board.

• Komisaris PT World Harvest Textile (Februari 2018 – Oktober 2018);

• Staf Khusus Menteri Perdagangan Indonesia (2014-2015);• Presiden Direktur PT Bhuwanatala Indah Permai Tbk (1996-

2012);• Presiden Direktur Perseroan (1995-2017);• Presiden Direktur PT Apac Inti Corpora (1995-2017);• Presiden Komisaris PT Pura Golden Lion (1995-2010);• Direktur Eksekutif PT Tjiriadharma Garmindo (1984-1993);• Direktur Operasional dan Tehnikal PT Tjiriadharma Construction

& Engineering (1982-1991);• Manajer Proyek PT Cakrayudha Perdana International Civil

Contractor (1980-1981);• Site Manager PT Cakra Perdana Muda Earth Moving Contractor

(1978-1979);• Quarry & Crushing Plant Manager PT Cimerak Road Contractor

(1977-1979).

Riwayat JabatanHistory of Positions

• Commissioner of PT World Harvest Textile (February 2018 - October 2018);

• Special Staff of the Minister of Trade of Indonesia (2014-2015);• President Director of PT Bhuwanatala Indah Permai Tbk (1996-

2012);• President Director of the Company (1995-2017);• President Director of PT Apac Inti Corpora (1995-2017);• President Commissioner of PT Pura Golden Lion (1995-2010);• Executive Director of PT Tjiriadharma Garmindo (1984-1993);• Director of Operations and Engineering of PT Tjiriadharma

Construction & Engineering (1982-1991);• Project Manager of PT Cakrayudha Perdana International Civil

Contractor (1980-1981);• Site Manager of PT Cakra Perdana Muda Earth Moving

Contractor (1978-1979);• Quarry & Crushing Plant Manager of PT Cimerak Road Contractor

(1977-1979).

Tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris lainnya, anggota Direksi, serta Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Does not have financial, management, and family relationship with other members of Board of Commissioners, members of Board of Directors, and Main and Controlling Shareholders.

35

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 38: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Stephen K Sulistyo*KomisarisCommissioner

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

54 Tahun UsiaAge 54 Years old

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan Berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 11 Juli 2017 untuk periode jabatan tahun 2017-2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Extraordinary GMS dated 11 July 2017 for the term of office of 2017-2018.

Sarjana Business Administration of Accounting and Finance, California State University of Northridge, Amerika Serikat (1988).

Riwayat Pendidikan Educational Background

Bachelor of Business Administration of Accounting and Finance, California State University of Northridge, United States (1988).

• Komisaris PT World Harvest Textile (Januari 2017-Maret 2018);

• Komisaris PT Apac Inti Corpora (Juni 2017-Februari 2018);• Komisaris Utama PT Eagle High Plantations Tbk (2014-2015);

• Komisaris PT Golden Eagle Energy Tbk (2012-2015);• Komisaris Utama Rajawali Televisi (RTV) (2012-2015);• Komisaris Utama PT Express Transindo Utama Tbk (2012-

2015);• Non Executive Chairman Archipelago Resources Plc (2011-

2015);• Wakil Komisaris Utama PT Meares Sputan Mining (2011-2015);• Wakil Komisaris Utama PT Tambang Tondano Nusajaya (2011-

2015);• Senior Managing Director PT Rajawali Corpora (2010-2015);• Komisaris Independen PT BW Plantation Tbk (2007-2013);• Direktur Utama PT Global Informasi Bermutu (Global TV)

(2003-2008);• Direktur PT Media Nusantara Citra Tbk (2003-2008);• Komisaris PT Matahari Lintas Cakrawala (Indovision) (2003-

2008);• Direktur PT Bhakti Investama Tbk (2003-2008);• Komisaris PT Cipta Televisi Pendidikan Indonesia (2003-2008);

• Chief Executive Officer Mega Utama Group (1998-2003);• Managing Director Centris Group (1993-1998);• Wakil Presiden Corporate Internal Auditor Kanindo Group

(1991-1993).

Riwayat JabatanHistory of Positions

• Commissioner of PT World Harvest Textile (January 2017 - March 2018);

• Commissioner of PT Apac Inti Corpora (June 2017-February 2018);• President Commissioner of PT Eagle High Plantations Tbk (2014-

2015);• Commissioner of PT Golden Eagle Energy Tbk (2012-2015);• President Commissioner of Rajawali Televisi (RTV) (2012-2015);• President Commissioner of PT Express Transindo Utama Tbk (2012-

2015);• Non Executive Chairman of Archipelago Resources Plc (2011-2015);

• Vice President Commissioner of PT Meares Sputan Mining (2011-2015);

• Vice President Commissioner of PT Tambang Tondano Nusajaya (2011-2015);

• Senior Managing Director of PT Rajawali Corpora (2010-2015);• Independent Commissioner of PT BW Plantation Tbk (2007-2013);• President Director of PT Global Information Quality (Global TV)

(2003-2008);• Director of PT Media Nusantara Citra Tbk (2003-2008);• Commissioner of PT Matahari Lintas Cakrawala (Indovision) (2003-

2008);• Director of PT Bhakti Investama Tbk (2003-2008);• Commissioner of PT Cipta Televisi Pendidikan Indonesia (2003-

2008);• Chief Executive Officer of Mega Utama Group (1998-2003);• Managing Director of Centris Group (1993-1998);• Vice President of Corporate Internal Auditor of Kanindo Group

(1991-1993).

Tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris lainnya, anggota Direksi, serta Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Does not have financial, management, and family relationships with other members of Board of Commissioners, members of Board of Directors, and Main and Controlling Shareholders.

* Bapak Stephen K Sulistyo sudah tidak menjabat sebagai Komisaris Perseroan sejak Maret 2018.* Mr. Stephen K Sulistyo is no longer in position as the Company’s Commissioner effective as of March 2018.

36

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 39: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Sintong PanjaitanKomisaris IndependenIndependent Commissioner

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

78 Tahun UsiaAge 78 Years old

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan RUPS Tahunan tanggal 29 Juni 2001 serta diangkat kembali berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 5 Maret 2018 dan 1 November 2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Annual GMS dated 29 June 2001, and reappointed based on Extraordinary GMS dated 5 March 2018 and 1 November 2018.

Akademi Militer Nasional (1963). Riwayat Pendidikan Educational Background National Military Academy (1963).

• Komite Audit Perseroan (sejak 2001);• Komisaris Utama PT Bintangdelapan Group (sejak 2010). Rangkap Jabatan

Concurrent Positions

• Audit Committee of the Company (since 2001);• President Commissioner of PT Bintangdelapan Group (since

2010).

• Komisaris PT Apac Inti Corpora (2003-2017);• Sekretaris Pengendalian Pembangunan Nasional Presiden

Republik Indonesia (1998);• Penasihat Hankam Wakil Presiden Republik Indonesia (1997);

• Penasihat Industri Strategi Kementerian Riset danTeknologi (1994-1995);

• Kepala Staf Ahli Sistem Persenjataan Kementerian Riset danTeknologi (1994-1995);

• Kepala Staf Ahli Panglima Angkatan Bersenjata (1993-1994);

• Pangdam IX Udayana/Panglima Operasi Timor Timur (1998-1992);

• Komandan Pusat Kesenjataan Infanteri (1987-1988);• Komandan Kopassus (1986-1987).

Riwayat JabatanHistory of Positions

• Commissioner of PT Apac Inti Corpora (2003-2017);• Secretary of the National Development Control of the President

of the Republic of Indonesia (1998);• Adviser of the Defense and Security of the Vice President of the

Republic of Indonesia (1997);• Strategic Industrial Advisor of the Ministry of Research and

Technology (1994-1995);• Chief Expert Staff of Armament System of the Ministry of

Research and Technology (1994-1995);• Chief Expert Staff of the Commander of the Armed Forces (1993-

1994);• Commander of IX Udayana/Commander of East Timor Operation

(1998-1992);• Commander of the Infantry Armament Center (1987-1988);• Kopassus Commander (1986-1987).

Tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris lainnya, anggota Direksi, serta Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Does not have financial, management, and family relationships with other members of Board of Commissioners, members of Board of Directors, and Main and Controlling Shareholders.

37

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 40: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Profil DireksiBoard of Directors Profiles

Johnny Pesik*Presiden DirekturPresident Director

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

57 Tahun UsiaAge 57 Years

Tangerang DomisiliDomicile Tangerang

Berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 5 Maret 2018 serta diangkat kembali berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 1 November 2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Extraordinary GMS dated 5 March 2018, and reappointed based on Extraordinary GMS dated 1 November 2018.

Anglican High School, Singapura (1978). Riwayat Pendidikan Educational Background Anglican High School, Singapura (1978).

• Direktur Utama PT Apac Inti Corpora (sejak Februari 2018);• Komisaris Utama PT World Harvest Textile (sejak 2017);

• Komisaris PT Indah Jaya Investama (sejak 2016);• Direktur Utama PT Terry Palmer Indonesia (sejak 2015);• Komisaris PT Spinland Asia Pacific (sejak 2011);• Komisaris PT Jati Freedom Indonesia (sejak 2009);• Komisaris PT Spinmill Indah Industry (sejak 2009);• Direktur Utama PT Indah Jaya Textile Industry (sejak 2008).

Rangkap Jabatan Concurrent Positions

• President Director of PT Apac Inti Corpora (since February 2018);• President Commissioner of PT World Harvest Textile (since

2017);• Commissioner of PT Indah Jaya Investama (since 2016);• President Director of PT Terry Palmer Indonesia (since 2015);• Commissioner of PT Spinland Asia Pacific (since 2011);• Commissioner of PT Jati Freedom Indonesia (since 2009);• Commissioner of PT Spinmill Indah Industry (since 2009);• President Director of PT Indah Jaya Textile Industry (since 2008).

• Direktur Perseroan (Juni 2017-Februari 2018); • Komisaris Utama PT Apac Inti Corpora (Juni 2017-Februari2018);• Komisaris PT Inti Jaya Cipta Sejahtera (2012-2017);• Direktur PT Indah Jaya Textile Industry (1984-2008).

Riwayat JabatanHistory of Positions

• Director of the Company (June 2017- February 2018); • President Commissioner of PT Apac Inti Corpora (June

2017-February 2018);• Commissioner of PT Inti Jaya Cipta Sejahtera (2012-2017);• Director of PT Indah Jaya Textile Industry (1984-2008).

Memiliki hubungan afiliasi keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan Pemegang Saham Utama dan Pengendali, serta anggota Dewan Komisaris dan Direksi lainnya.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Has financial, management, and family affiliation relationship with the Main and Controlling Shareholders, as well as with other members of Board of Commissioners and Board of Directors.

*Resmi menjabat sebagai Presiden Direktur efektif sejak tanggal 5 Maret 2018.* Officially in position as the President Director effective since 5 March 2018.

38

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 41: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Ewijaya*Presiden DirekturPresident Director

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

43 Tahun UsiaAge 43 Years

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 11 Juli 2017 untuk periode jabatan tahun 2017-2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Extraordinary GMS dated 11 July 2017 for the term of office of 2017-2018.

Sarjana Akuntansi, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta (1994). Riwayat Pendidikan Educational Background

Bachelor of Accounting, Universitas Gadjah Mada Yogyakarta (1994).

• Direktur Utama PT Apac Inti Corpora (Juni 2017- Januari 2018);• Direktur PT World Harvest Textile (sejak Desember 2016- Februari

2018);• Deputy Managing Director PT Rajawali Corpora (2005-2015);• Head of Business – Planning & Operation PT Topindo Atlas Asia (Top

1) (2004-2005);• Business Planning Manager PT Mead Johnson Indonesia (2002-2004);

• Finance Manager PT GE Lighting Indonesia (2001-2002);• Key Account Export Manager PT GE Lighting Indonesia (2000-2001);

• Manufacturing and Operation Finance Analyst PT GE Lighting Indonesia (2000);

• Financial Planner and Analyst (Shanghai, China) PT GE Lighting Indonesia (2000);

• Manufacturing and Sales Finance Analyst PT GE Lighting Indonesia (1998-2000).

Riwayat JabatanHistory of Positions

• President Director of PT Apac Inti Corpora (June 2017-January 2018);• Director of PT World Harvest Textile (December 2016-February

2018);• Deputy Managing Director of PT Rajawali Corpora (2005-2015);• Head of Business - Planning & Operation of PT Topindo Atlas Asia

(Top 1) (2004-2005);• Business Planning Manager of PT Mead Johnson Indonesia (2002-

2004);• Finance Manager of PT GE Lighting Indonesia (2001-2002);• Key Account Export Manager of PT GE Lighting Indonesia (2000-

2001);• Manufacturing and Operation Finance Analyst of PT GE Lighting

Indonesia (2000);• Financial Planner and Analyst (Shanghai, China) of PT GE Lighting

Indonesia (2000);• Manufacturing and Sales Finance Analyst of PT GE Lighting Indonesia

(1998-2000).

Tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris, Direksi, serta Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Does not have financial, management, and family relationships with members of Board of Commissioners, Board of Directors, and Main and Controlling Shareholders.

* Mengundurkan diri sebagai Presiden Direktur efektif sejak tanggal 23 Januari 2018.* Resigned as President Director effective since 23 January 2018.

39

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 42: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Pe Maria IndraDirekturDirector

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

51 Tahun UsiaAge 51 Years old

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 5 Maret 2018 serta diangkat kembali berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 1 November 2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Extraordinary GMS dated 5 March 2018, and reappointed based on Extraordinary GMS dated 1 November 2018.

Sarjana Ekonomi, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta (1990). Riwayat Pendidikan Educational Background Bachelor of Economics, Universitas Gadjah Mada Yogyakarta (1990).

• Direktur PT Apac Inti Corpora (sejak Februari 2018);• Sekretaris Perusahaan PT Asia Pacific Investama Tbk (sejak

Maret 2018).

Rangkap Jabatan Concurrent Positions

• Director of PT Apac Inti Corpora (since February 2018);• Corporate Secretary of PT Asia Pacific Investama Tbk (since

March 2018).

• Direktur PT Scope Global Nusantara (2016-2017);• Komisaris PT Indopoly Swakarsa Industry Tbk (2014-2015);• Direktur Keuangan PT Indopoly Swakarsa Industry Tbk (termasuk 2

Entitas Anak di China) (2009-2014);• Financial Controller PT Tyfountex Indonesia (1994-2005);• Manajer Keuangan PT Ferro Mas Dinamika (1993-1994);• Supervisor 1 (jabatan terakhir) di Prasetio, Utomo & Co (1990-1993).

Riwayat JabatanHistory of Positions

• Director of PT Scope Global Nusantara (2016-2017);• Commissioner of PT Indopoly Swakarsa Industry Tbk (2014-2015);• Director of Finance of PT Indopoly Swakarsa Industry Tbk

(including 2 subsidiaries in China) (2009-2014);• Financial Controller of PT Tyfountex Indonesia (1994-2005);• Manager of Finance of PT Ferro Mas Dinamika (1993-1994);• Supervisor 1 (last position) at Prasetio, Utomo & Co (1990-1993).

• Accelerating Companies – Performance through IPO dari PT Bursa Efek Indonesia;

• Sosialisasi atas POJK No. 9/POJK.04/2018 dan POJK No. 11/POJK.04/2018 dari Otoritas Jasa Keuangan;

• Seminar POJK No.32/POJK.04/2014 dan POJK No.13/POJK.03/2017 dari PT Bursa Efek Indonesia;

• Sustainability Reporting for Public Listed Companies dari PT Bursa Efek Indonesia dan Global Reporting Initiative (GRI);

• ICSA Workshop Series Corporate Secretary CG Officer - Batch 5 dari Indonesian Corporate Secretary Association;

• Seminar Pendalaman Peraturan BAPEPAM-LK Nomor IX.E.2 tentang Transaksi Material dan Perubahan Kegiatan Usaha Utama dari Indonesian Corporate Secretary Association.

Pendidikan/PelatihanEducation/Training

• Accelerating Companies - Performance Through IPO by the Indonesia Stock Exchange;

• Dissemination of FSA Regulation No. 9/POJK.04/2018 and FSA Regulation No. 11/POJK.04/2018 by the Financial Services Authority;

• Seminar on FSA Regulation No. 32/POJK.04/2014 and FSA Regulation No. 13/POJK.03/2017 by the Indonesia Stock Exchange;

• Sustainability Reporting for Public Listed Companies by PT Bursa Efek Indonesia and Global Reporting Initiative (GRI);

• ICSA Workshop Series Corporate Secretary CG Officer - Batch 5 by Indonesian Corporate Secretary Association;

• In-depth Seminar on BAPEPAM-LK Regulation No. IX.E.2 on Material Transactions and Changes in Main Business Activities by the Indonesian Corporate Secretary Association

Tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris, Direksi, serta Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Does not have financial, management, and family relationships with members of Board of Commissioners, Board of Directors, and Main and Controlling Shareholders.

40

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 43: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Carel Christanto MachmudDirekturDirector

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

50 Tahun UsiaAge 50 Years old

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 11 Juli 2017 serta diangkat kembali berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 5 Maret 2018 dan 1 November 2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Extraordinary GMS dated 11 July 2017, and reappointed based on Extraordinary GMS dated 5 March 2018 and 1 November 2018.

Meraih gelar Sarjana Ekonomi, Universitas Pancasila (1990). Riwayat Pendidikan Educational Background Obtained Bachelor of Economics, Universitas Pancasila (1990).

• Chief Operating Officer PT Apac Inti Corpora (2015-2017);• General Manager Procurement PT Apac Inti Corpora (2012-2015);

• Direktur Pacific Bridge Ltd. Hongkong Trading Company (2003-2014);

• Purchase Manager PT Apac Inti Corpora (1995-2012);• Purchase Manager PT Apac Centretex Garment Factory (1995-1995) ;

• Assistant Purchasing Manager PT Kanindotex (1992-1994);• Assistant Manager PT Indah Kiat Pulp & Paper Tbk (1990-1992);• Assistant Manager PT Misutex Perkasa Spinning Mills (1987-1990).

Riwayat JabatanHistory of Positions

• Chief Operating Officer of PT Apac Inti Corpora (2015-2017);• General Manager of Procurement of PT Apac Inti Corpora (2012-

2015);• Director of Pacific Bridge Ltd. Hongkong Trading Company (2003-

2014);• Purchasing Manager of PT Apac Inti Corpora (1995-2012);• Purchasing Manager of PT Apac Centretex Garment Factory

(1995-1995);• Assistant Purchasing Manager of PT Kanindotex (1992-1994);• Assistant Manager of PT Indah Kiat Pulp & Paper Tbk (1990-1992);• Assistant Manager of PT Misutex Perkasa Spinning Mills (1987-

1990).

Direktur PT Apac Inti Corpora (sejak Juni 2017). Rangkap Jabatan Concurrent Positions Director of PT Apac Inti Corpora (since June 2017).

Tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris, Direksi serta Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Does not have financial, management, and family relationships with members of Board of Commissioners, Board of Directors, and Main and Controlling Shareholders.

41

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 44: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Ivan PesikDirekturDirector

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

28 Tahun UsiaAge 28 Years old

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 5 Maret 2018 serta diangkat kembali berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 1 November 2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Extraordinary GMS dated 5 March 2018, and reappointed based on Extraordinary GMS dated 1 November 2018.

Sarjana Business Administration, Peperdine University, Amerika Serikat (2012).

Riwayat Pendidikan Educational Background

Bachelor of Business Administration, Peperdine University, United States (2012).

• Direktur PT Apac Inti Corpora (sejak Februari 2018);• Direktur PT Indah Jaya Textile Industry (sejak 2015);• Presiden Direktur PT Indah Jaya Londrindo (sejak 2015);• Direktur PT Spinmill Indah Industry (sejak 2015);• Direktur PT Terry Palmer Indonesia (sejak 2015);• Direktur PT Primer Eka Properti (sejak 2013).

Rangkap Jabatan Concurrent Positions

• Director of PT Apac Inti Corpora (since February 2018);• Director of PT Indah Jaya Textile Industry (since 2015);• President Director of PT Indah Jaya Londrindo (since 2015);• Director of PT Spinmill Indah Industry (since 2015);• Director of PT Terry Palmer Indonesia (since 2015);• Director of PT Eka Properti Primer (since 2013).

Memiliki hubungan afiliasi keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan Pemegang Saham Utama dan Pengendali, serta anggota Dewan Komisaris dan Direksi lainnya.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Has financial, management, and family affiliation relationship with the Main and Controlling Shareholders, as well as with other members of Board of Commissioners and Board of Directors.

42

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 45: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

BuntomiDirekturDirector

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

52 Tahun UsiaAge 52 Years old

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 5 Maret 2018 serta diangkat kembali berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 1 November 2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Extraordinary GMS dated 5 March 2018, and reappointed based on Extraordinary GMS dated 1 November 2018.

Sarjana Ekonomi, Universitas Trisakti (1989). Riwayat Pendidikan Educational Background Bachelor of Economics, Universitas Trisakti (1989).

• Direktur PT Apac Inti Corpora (sejak Februari 2018);• Direktur PT Panca Prima Maju Bersama (2012). Rangkap Jabatan

Concurrent Positions

• Director of PT Apac Inti Corpora (since February 2018);• Director of PT Panca Prima Maju Bersama (2012).

• Direktur PT World Harvest Textile (Februari 2018-Oktober 2018);• Assistant Vice President AIC (1993-2012);• Assistant Manager PT Soegih Brother (1989-1993);• Assistant Manager PT Panca Citra (1989-1993).

Riwayat JabatanHistory of Positions

• Director of PT World Harvest Textile (February 2018-October 2018);• Assistant Vice President of AIC (1993-2012);• Assistant Manager of PT Soegih Brother (1989-1993);• Assistant Manager of PT Panca Citra (1989-1993).

Tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris, Direksi, serta Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Does not have financial, management, and family relationships with members of Board of Commissioners, Board of Directors, and Main and Controlling Shareholders.

43

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 46: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Cynthia Handyoko*DirekturDirector

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

32 Tahun UsiaAge 32 years old

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 11 Juli 2017 untuk periode jabatan tahun 2017-2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Extraordinary GMS dated 11 July 2017 for the term of office of 2017-2018.

Manajemen Bisnis International, Universitas Kristen Petra, Surabaya (2008).

Riwayat Pendidikan Educational Background

International Business Management, Petra Christian University, Surabaya (2008).

• Direktur PT Apac Inti Corpora (Juni 2017-Januari 2018).• General Manager Investment PT ACR Global Investments (2015-

2017);• Investment Manager PT Rajawali Corpora (2014-2015); dan• Senior Associate di PT Ernst & Young Indonesia (2011-2014).

Riwayat JabatanHistory of Positions

• Director of PT Apac Inti Corpora (June 2017-January 2018).• General Investment Manager of PT ACR Global Investments

(2015-2017);• Investment Manager of PT Rajawali Corpora (2014-2015); and• Senior Associate at PT Ernst & Young Indonesia (2011-2014).

Tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris, Direksi, serta Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Does not have financial, management, and family relationships with members of Board of Commissioners, Board of Directors, and Main and Controlling Shareholders.

* Mengundurkan diri sebagai Direktur efektif sejak tanggal 23 Januari 2018.* Resigned as the Director effective since 23 January 2018.

44

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 47: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Gatot HidayatDirektur IndependenIndependent Director

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

36 Tahun UsiaAge 36 Years old

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan RUPS Luar Biasa tanggal 1 November 2018 untuk periode jabatan tahun 2018-2023.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Extraordinary GMS dated 1 November 2018 for the term of office of 2018-2023.

Sarjana Ekonomi, Universitas Katolik Atmajaya, Jakarta (2005). Riwayat Pendidikan Educational Background Bachelor of Economics, Atmajaya Catholic University, Jakarta (2005).

• Chief Financial Officer di PT Terry Palmer Indonesia (2017-2018);• Komisaris di PT Virtual Solusi Indonesia (2016-2018);• Deputy Head Internal Audit di PT Hero Supermarket Tbk (2016–

2017);• Trainer untuk PSAK di Ikatan Akuntan Indonesia (2013);• Quality Review Team Member di Institut Akuntan Publik Indonesia

(2012);• Assurance Senior Manager di RSM Indonesia (2012-2016);• Financial Advisory Services Manager di PT Deloitte Konsultan

Indonesia (2010-2012);• Assistant Manager Auditor di KPMG Siddharta & Widjaja (KAP

Siddharta & Widjaja) (2005-2010);• Asisten Dosen di Universitas Katolik Atmajaya, Jakarta (2003-2005).

Riwayat JabatanHistory of Positions

• Chief Financial Officer of PT Terry Palmer Indonesia (2017-2018);• Commissioner of PT Virtual Solusi Indonesia (2016-2018);• Deputy Head of Internal Audit of PT Hero Supermarket Tbk

(2016–2017);• Trainer for SFAS at the Indonesian Institute of Accountants (2013);• Quality Review Team Member at the Indonesian Institute of

Certified Public Accountants (2012);• Assurance Senior Manager of RSM Indonesia (2012-2016);• Financial Advisory Services Manager of PT Deloitte Consultants

Indonesia (2010-2012);• Assistant Manager Auditor at KPMG Siddharta & Widjaja (KAP

Siddharta & Widjaja) (2005-2010);• Assistant Lecturer at Atmajaya Catholic University, Jakarta (2003-

2005).

• Accelerating Companies – Performance through IPO dari PT Bursa Efek Indonesia;

• Alternatif Pembiayaan Infrastruktur, Energi, dan Telekomunikasi melalui Instrumen Pasar Modal dari Umbra dan Crowe Horwath;

• Sosialisasi atas POJK No. 9/POJK.04/2018 dan POJK No. 11/POJK.04/2018 dari Otoritas Jasa Keuangan.

Pendidikan/PelatihanEducation/Training

• Accelerating Companies - Performance Through IPO by PT Bursa Efek Indonesia;

• Alternative Infrastructure, Energy, and Telecommunications Financing through Capital Market Instruments by Umbra and Crowe Horwath;

• Dissemination of FSA Regulation No. 9/POJK.04/2018 and FSA Regulation No. 11/POJK.04/2018 by the Financial Services Authority.

Tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris, Direksi, serta Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Does not have financial, management, and family relationships with members of Board of Commissioners, Board of Directors, and Main and Controlling Shareholders.

45

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 48: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Profil Komite AuditAudit Committee Profile

Sintong Panjaitan Ketua Komite AuditChairman of Audit Committee

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

78 Tahun UsiaAge 78 Years old

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan Keputusan Sirkuler Dewan Komisaris 1 November 2018 untuk masa jabatan periode 2018-berakhirnya masa jabatan Dewan Komisaris.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Circular Resolution of the Board of Commissioners dated 1 November 2018 for the term of office 2018-the end of the Board of Commissioners’ term of office.

Profil Sintong Panjaitan dapat dilihat pada bagian Profil Dewan Komisaris dalam Laporan Tahunan ini.The profile of Sintong Panjaitan can be seen in the Profile of the Board of Commissioners section in this Annual Report.

Rakiyo WibowoAnggota Komite AuditMember of Audit Committee

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

63 Tahun UsiaAge 63 Years old

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan Keputusan Sirkuler Dewan Komisaris 1 November 2018 untuk masa jabatan periode 2018-berakhirnya masa jabatan Dewan Komisaris.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Circular Resolution of the Board of Commissioners dated 1 November 2018 for the term of office 2018-the end of the Board of Commissioners’ term of office.

Sarjana dari Fakultas Ekonomi STIE Widya Wiwaha, Yogyakarta (1988).

Riwayat Pendidikan Educational Background

Bachelor from the Faculty of Economics of STIE Widya Wiwaha, Yogyakarta (1988).

Manager Finance & Accounting PT Apac Inti Corpora (2003-2005).Riwayat Jabatan

History of Positions Manager of Finance & Accounting of PT Apac Inti Corpora (2003-2005).

Tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris, Direksi, serta Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Does not have financial, management, and family relationships with members of Board of Commissioners, Board of Directors, and Main and Controlling Shareholders.

46

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 49: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Yan Twana Putra Anggota Komite AuditMember of Audit Committee

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

55 Tahun UsiaAge 55 Years old

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan Keputusan Sirkuler Dewan Komisaris 1 November 2018 untuk masa jabatan periode 2018-berakhirnya masa jabatan Dewan Komisaris.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Circular Resolution of the Board of Commissioners dated 1 November 2018 for the term of office 2018-the end of the Board of Commissioners’ term of office.

Sarjana dari Fakultas Ekonomi Akuntansi, Universitas Merdeka, Malang (1986).

Riwayat Pendidikan Educational Background

Bachelor from the Faculty of Accounting Economics, Merdeka University, Malang (1986).

Plant Manager PT Sungai Budi.Riwayat Jabatan

History of Positions Plant Manager of PT Sungai Budi.

Chief Accounting PT Sumber Surya Agung Jakarta (1987-1988). Rangkap Jabatan Concurrent Positions Chief of Accounting of PT Sumber Surya Agung Jakarta (1987-1988).

Tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris, Direksi, serta Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Does not have financial, management, and family relationships with members of Board of Commissioners, Board of Directors, and Main and Controlling Shareholders.

Profil Sekretaris PerusahaanCorporate Secretary Profile

Pe Maria IndraSekretaris PerusahaanCorporate Secretary

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

51 Tahun UsiaAge 51 Years

Jakarta DomisiliDomicile Jakarta

Berdasarkan Surat Keputusan Direksi No. S-037/DIR-API/III/2018 tanggal 6 Maret 2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on Board of Directors’ Decision Letter No. S-037/DIR-API/III/2018 dated 6 March 2018.

Profil Pe Maria Indra dapat dilihat pada bagian Profil Direksi dalam Laporan Tahunan ini.Profile of Pe Maria Indra can be seen in the Board of Directors Profile section in this Annual Report.

47

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 50: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Sigit Budi SantosoKepala Audit Internal Head of Internal Audit

Profil Kepala Audit InternalProfile of the Head of Internal Audit

Indonesia Kewarganegaraan Nationality Indonesian

48 Tahun UsiaAge 48 Years

Semarang DomisiliDomicile Semarang

Berdasarkan Surat Keputusan Presiden Direktur No. S-001/DIR-API/IX/2018 tanggal 21 September 2018.

Periode dan DasarPengangkatan

Term of Office and Basis of Appointment

Based on President Director’s Decision Letter No. S-001/DIR-API/IX/2018 dated 21 September 2018.

Magister Managemen dari Fakultas Ekonomi STIKUBANK, Semarang (2009).

Riwayat Pendidikan Educational Background

Master of Management from the Faculty of Economics, STIKUBANK, Semarang (2009).

• Pegawai pada Kantor Pelayanan Pajak Bumi dan Bangunan, Solo (1991);

• Accounting staff (Payroll Senior) PT Apac Inti Corpora (1991-1995);• Supervisor (Payroll Assistant) PT Apac Inti Corpora (1995-1997);• Manager (Payroll Assistant) PT Apac Inti Corpora (1997-2006);• Control Manager (Payroll & Cost) PT Apac Inti Corpora (2006-2018).

Riwayat JabatanHistory of Positions

• Employees at the Land and Building Tax Service Office, Solo (1991);

• Accounting Staff (Senior Payroll) of PT Apac Inti Corpora (1991-1995);• Supervisor (Payroll Assistant) of PT Apac Inti Corpora (1995-1997);• Manager (Payroll Assistant) of PT Apac Inti Corpora (1997-2006);• Control Manager (Payroll & Cost) of PT Apac Inti Corpora (2006-

2018).

Tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, dan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris, Direksi, serta Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

Hubungan AfiliasiAffiliation Relationship

Does not have financial, management, and family relationships with members of Board of Commissioners, Board of Directors, and Main and Controlling Shareholders.

48

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 51: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Informasi Pemegang SahamInformation on Shareholders

Komposisi Pemegang Saham

Komposisi Pemegang SahamShareholders Composition

Uraian

Jumlah Saham(Lembar Saham)

Total of Shares(Number of Shares)

Jumlah NominalTotal Nominal

(Rp)

PersentasePercentage

(%)Description

Saham Seri A (Nominal Rp1.000,-) Series A Shares (Nominal Rp1,000)

PT World Harvest Textile 275.187.640 275.187.640.000 18,76 PT World Harvest Textile

Masyarakat Lainnya 259.478.937 259.478.937.000 17,70 Other public

Total Saham Seri A 534.666.577 534.666.577.000 36,46 Total Series A Shares

Saham Seri B (Nominal Rp250,-) Series B Shares (Nominal Rp250)

PT World Harvest Textile 862.000.000 215.500.000.000 58,77 PT World Harvest Textile

Masyarakat Lainnya 70.000.000 17.500.000.000 4,77 Other public

Total Saham Seri B 932.000.000 233.000.000.000 63,54 Total Series B Shares

Total Saham Seri A dan B 1.466.666.577 767.666.577.000 100,00 Total Series A and Series B Shares

Komposisi Kepemilikan Saham

Komposisi Kepemilikan SahamShare Ownership Composition

Uraian

Jumlah Saham(Lembar Saham)

Total of Shares(Number of Shares)

Jumlah NominalTotal Nominal

(Rp)

Persentase terhadap Total

A+B Percentage to Total A+B (%)

Description

Saham Seri A Series A Shares

Nasional 481.200.726 481.200.726.000 32,81 National

Asing 53.465.851 53.465.851.000 3,65 Foreign

Total Saham Seri A 534.666.577 534.666.577.000 36,46 Total Series A Shares

Saham Seri B Series B Shares

Nasional 932.000.000 233.000.000.000 63,54 National

Asing - - - Foreign

Total Saham Seri B 932.000.000 233.000.000.000 63,54 Total Series B Shares

Nasional 1.413.200.726 714.200.726.000 96,35 National

Asing 53.465.851 53.465.851.000 3,65 Foreign

Total Saham Seri A + B 1.466.666.577 767.666.577.000 100,00 Total Series A + B Shares

Kepemilikan Saham Dewan Komisaris dan Direksi

Pada tahun 2018, tidak terdapat anggota Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan yang memiliki saham Perseroan.

Shareholders Composition

Share Ownership Composition

Share Ownership by the Board of Commissioners and the Board of Directors

In 2018, there were no members of the Board of Commissioners or Board of Directors of the Company who own the Company’s shares.

49

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 52: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Pemegang Saham Utama dan Pengendali

Berdasarkan komposisi kepemilikan saham per 31 Desember 2018, Pemegang Saham Utama Perseroan adalah PT World Harvest Textile dengan kepemilikan saham sebesar 77,53% terdiri dari 18,76% saham seri A dan 58,77% saham seri B.

*) Bukan merupakan Pemegang Saham Pengendali*) Not a controlling shareholder

Johnny Pesik

50,00% 50,00%

65,00%

10,00%

35,00%

77,53% 22,47%

3,56%

96,44%

Tony Pesik

PT Indah Jaya Investama

PT Apac Inti Corpora

PT Indotex Bangun Bersama

PT Prima Graha Hiburan*)

PT World Harvest Textile Masyarakat/Public*)

Koperasi-koperasi/ Cooperatives*)

Main and Controlling Shareholders

Based on the composition of share ownership as per 31 December 2018, the Company’s Main Shareholder is PT World Harvest Textile with share ownership of 77.53% consisting of 18.76% of Series A shares and 58.77% of Series B shares.

50

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 53: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Kronologi Pencatatan SahamChronology of Share Listing

Kronologi Pencatatan Efek LainnyaChronology of Other Securities Listing

Hingga akhir tahun 2018, Perseroan tidak pernah menerbitkan obligasi, sukuk, atau obligasi konversi.

Until the end of 2018, the Company did not issue bonds, sukuk, or convertible bonds.

Kronologi Pencatatan SahamChronology of Share Listing

Peristiwa TanggalDate

Jumlah Saham yang Diterbitkan

(Lembar Saham)

Total Shares Issued

(Number of Shares)

Jumlah Saham

(Lembar Saham)

Total Shares(Number of

Shares)

Nilai NominalNominal Value

(Rp)Events

Saham Seri A (Nominal Rp1.000,-) Series A Shares (Nominal Rp1,000)

Penawaran Umum Perdana 20 Oktober 198920 October 1989

2.500.000 2.500.000 2.500.000.000 Initial Public Offering

Pencatatan Saham Pendiri 2 Juli 19902 July 1990

6.000.000 8.500.000 8.500.000.000 Founder’s Shares Listing

Penawaran Umum Terbatas I 23 Agustus 199023 August 1990

8.500.000 17.000.000 17.000.000.000 Limited Public Offering I

Saham Bonus I 16 Juni 199416 June 1994

51.000.000 68.000.000 68.000.000.000 Bonus Shares I

Saham Bonus II 18 September 1995

18 September 1995

34.000.000 102.000.000 102.000.000.000 Bonus Shares II

Penawaran Umum Terbatas II Dalam Rangka Penerbitan HMETD

25 Juli 199625 July 1996

408.000.000 510.000.000 510.000.000.000 Limited Public Offering II in the Framework of Issuance of Pre-

emptive Rights

Saham Ex Konversi Waran 1 Mei 20011 May 2001

24.666.577 543.666.577 543.666.577.000 Shares of Ex Conversion of Warrants

Emisi Tanpa HMETD 18 Juni 200418 June 2004

932.000.000 1.466.666.577 767.666.577.000 Issuance Without Pre-emptive Rights

Total Saham Tercatat per 31 Desember 2018

1.466.666.577 Total Registered Shares per 31 December 2018

*Semua pencatatan saham dilakukan di Bursa Efek Indonesia.*All share listing is conducted on Indonesia Stock Exchange.

51

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 54: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Entitas AnakSubsidiaries

Entitas AnakSubsidiaries

Entitas AnakSubsidiaries

AlamatAddress

Bidang UsahaLine of Business

Persentase Kepemilikan

Ownership Percentages

(%)

Jumlah AsetTotal Assets

(Rp)

Tahun Operasi

KomersialYear of

Commercial Operations

PT Apac Inti Corpora Puri Indah Financial Tower Lt. 7 Unit 01-03Jl. Puri Lingkar Dalam Blok T-8 Jakarta Barat, 11610T : (021) 2258 8888F : (021) 2258 0080E : [email protected] W : www.apacinti.com

Penenunan dan pemintalanWeaving and spinning

96,44 3.769.207 1996

PT Apac Inti CorporaPT Apac Inti Corpora adalah perusahaan penanaman modal dalam negeri yang berkedudukan di Jakarta Barat. PT Apac Inti Corpora didirikan pada tahun 1995 berdasarkan Akta Pendirian No. 1 tanggal 1 Juli 1995, yang dibuat di hadapan Popie Savitri Martosuhardjo Pharmanto, SH, notaris di Serang. Akta tersebut telah disahkan oleh Menteri Kehakiman Republik Indonesia berdasarkan Surat Keputusan No. C2-8905.HT.01.01.TH.95 tanggal 24 Juli 1995, telah didaftarkan dalam register di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan di bawah register No. 1108/A PT/HKM/1995 tanggal 7 Agustus 1995, dan telah diumumkan dalam Berita Negara Republik Indonesia No. 73 tanggal 12 September 1995, Tambahan No. 7571. Perseroan pertama kali melakukan investasi pada PT Apac Inti Corpora tahun 1996. Saat ini, Perseroan memiliki 96,44% saham pada PT Apac Inti Corpora.

Kegiatan UsahaSesuai dengan Pasal 3 Anggaran Dasar, PT Apac Inti Corpora bergerak di bidang perindustrian dan jasa berikut:1. Mendirikan dan menjalankan perusahaan industri

pemintalan, pertenunan, perajutan, pencelupan dan penyempurnaan tekstil, termasuk garmen, yang meliputi pemotongan, penjahitan, penyetrikaan, pengecekan, serta pengepakan;

2. Menjalankan jasa laundry, yang meliputi pencucian, pencelupan, pengeringan, serta finishing quality.

Susunan PengurusDireksiDirektur Utama : Johnny PesikDirektur : Carel Christanto MachmudDirektur : BuntomiDirektur : Pe Maria IndraDirektur : Ivan Pesik

KomisarisKomisaris Utama : Tony PesikKomisaris : Benny Soetrisno

PT Apac Inti CorporaPT Apac Inti Corpora is a domestic investment company based in West Jakarta. PT Apac Inti Corpora was incorporated in 1995 based on the Deed of Establishment No. 1 dated 1 July 1995, made before Popie Savitri Martosuhardjo Pharmanto, SH, a Notary in Serang. The deed was validated by the Minister of Justice of the Republic of Indonesia based on Decree No. C2-8905.HT.01.01.TH.95 dated 24 July 1995, which was registered in the register at the South Jakarta District Court under register No. 1108/A PT/HKM/1995 dated 7 August 1995 and was announced in the State Gazette of the Republic of Indonesia No. 73 dated 12 September 1995, Supplement No. 7571. The Company first invested in PT Apac Inti Corpora in 1996. Currently, the Company has 96.44% shares in PT Apac Inti Corpora.

Line of BusinessIn accordance with Article 3 of the Articles of Association, PT Apac Inti Corpora is engaged in the following sectors of industry and services:1. Establish and run textile spinning, weaving, knitting,

textile dyeing and refining companies, including garments, which include cutting, sewing, ironing, checking, and packing;

2. Running laundry services, which include washing, dyeing, drying, and finishing quality.

Composition of the ManagementBoard of DirectorsPresident Director : Johnny PesikDirector : Carel Christanto MachmudDirector : BuntomiDirector : Pe Maria IndraDirector : Ivan Pesik

CommissionerPresident Commissioner : Tony PesikCommissioner : Benny Soetrisno

52

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 55: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Lembaga Penunjang Pasar ModalCapital Market Supporting Institutions

Lembaga Profesi Professional Institution

Akuntan PublikPublic Accountant

Nama LembagaInstitution’s Name

Kantor Akuntan Publik Kosasih, Nurdiyaman, Mulyadi, Tjahjo & Rekan

AlamatAddress

Menara Cyber 2 Lt. 20Jl. HR Rasuna Said Blok X-5Jakarta, 12950T : (021) 2553 9200F : (021) 2553 9298

BiayaCosts

Rp598.517.500,-

Periode PenugasanAssignment Period

2018

Lembaga Profesi Professional Institution

Konsultan HukumLegal Consultant

Nama LembagaInstitution’s Name

TJAJO & Partners

AlamatAddress

Satrio Tower Lt. 15Jl. Prof. Dr. Satrio Kav. C4Jakarta, 12950

BiayaCosts

Rp705.272.400,-

Periode PenugasanAssignment Period

2018

Lembaga Profesi Professional Institution

Biro Administrasi EfekShare Registrar Bureau

Nama LembagaInstitution’s Name

PT Adimitra Jasa Korpora

AlamatAddress

Kirana Boutique OfficeJl. Kirana Avenue III Blok F3 No. 5 Kelapa GadingJakarta, 14250

BiayaCosts

Rp146.886.000,-

Periode PenugasanAssignment Period

2018

Lembaga Profesi Professional Institution

NotarisNotary

Nama LembagaInstitution’s Name

Edi Priyono, SH

AlamatAddress

Menteng Square Tower C Lantai 2 No. K-80 Jl. Matraman Raya No. 30E Jakarta Pusat

BiayaCosts

Rp198.100.000,-

Periode PenugasanAssignment Period

2018

Lembaga Profesi Professional Institution

Kantor Jasa Penilai PublikPublic Appraisal Services Office

Nama LembagaInstitution’s Name

Nirboyo Adiputro, Dewi Apriyanti & Rekan

AlamatAddress

Citylofts Sudirman Lt. 18 Unit 1815 Jl. KH Mas Mansyur Kav. 121Jakarta Pusat

BiayaCosts

Rp459.000.000,-

Periode PenugasanAssignment Period

2018

53

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 56: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Analisis dan Pembahasan Manajemen Management Discussions and Analysis

03

World economic growth in 2018 was sloping, accompanied by the high risk of trade relations between countries and geo-politics. This condition has an impact on the low volume of world trade. Despite this, Indonesia’s economic growth was recorded at 5.17%, which increased compared to that of 2017 at 5.07%, in line with the increase in economic growth, in almost all components of business sectors, including large and medium manufacturing industries, which increased by 3.90%.

The positive trend of large and medium manufacturing industries was driven by an increase in the growth of textile and apparel industry production, by 0.50% and 8.20% to 5.03% and 13.17%, respectively. This condition is inseparable from various policies carried out by the government in supporting the growth of all industries, especially textiles and apparel. Source: • Indonesian Growth Quarter IV 2018 - Statistics Indonesia;

and• Manufacturing Industry Production Growth Quarter IV

2018 - Statistics Indonesia.

Tinjauan IndustriIndustrial Overview

Pertumbuhan ekonomi dunia tahun 2018 melandai, diserta risiko hubungan dagang antar negara dan geo-politik yang masih tinggi. Kondisi ini berdampak pada rendahnya volume perdagangan dunia. Meskipun demikian, pertumbuhan ekonomi Indonesia tercatat mencapai 5,17%, meningkat dibandingkan tahun 2017 sebesar 5,07%, sejalan dengan naiknya laju pertumbuhan ekonomi di hampir seluruh komponen lapangan usaha, termasuk industri manufaktur besar dan sedang yang meningkat 3,90%.

Tren positif industri manufaktur besar dan sedang didorong oleh peningkatan pertumbuhan produksi industri tekstil dan pakaian jadi, masing-masing sebesar 0,50% dan 8,20% menjadi 5,03% dan 13,17%. Kondisi ini tidak terlepas dari berbagai kebijakan yang dilakukan pemerintah dalam mendukung pertumbuhan seluruh industri, khususnya tekstil dan pakaian jadi. Sumber: • Pertumbuhan Indonesia Triwulan IV 2018 – Badan Pusat

Statistik Indonesia; dan• Pertumbuhan Produksi Industri Manufaktur Triwulan IV

2018 – Badan Pusat Statistik.

54

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 57: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Perseroan bergerak dalam bidang industri tekstil dan garmen yang dikelola melalui Entitas Anak, yaitu pemintalan, penenunan, garmen dan laundry. Produk-produk tekstil tersebut sebagian diekspor, yang terdiri dari benang (yarn), kain mentah lembaran (greige) dan kain denim.

Produksi mengalami pertumbuhan sebesar (i) 13,23% untuk produk benang (yarn) dengan menghasilkan 300,60 ribu bal, dibandingkan tahun 2017 produksi yang dihasilkan sebanyak 265,49 ribu bal, (ii) 36,92% untuk produk kain mentah lembaran (greige) dengan menghasilkan 24.191,85 ribu meter, dibandingkan tahun 2017 produksi yang dihasilkan sebanyak 17.668,87 ribu meter dan (iii) 14,71% untuk produk kain denim dengan menghasilkan 15.419,00 ribu yard, dibandingkan tahun 2017 produksi yang dihasilkan sebanyak 13.441,19 ribu yard.

Perseroan juga menganalisa kinerja penjualan berdasarkan area pasar domestik dan ekspor. Selain itu kinerja penjualan juga disajikan berdasarkan jenis produk, seperti berikut:

(dalam miliar Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (in billion Rupiah, unless otherwise stated)

Keterangan 2018 2017Pertumbuhan

Growth DescriptionRp %

Area Pemasaran Marketing Area

Lokal 1.671,72 1.139,75 531,97 46,67 Local

Asia 407,25 306,83 100,42 32,73 Asia

Eropa 162,64 146,21 20,43 14,37 Europe

Amerika 72,89 49,33 23,56 47,76 America

Afrika 12,95 2,29 10,66 464,50 Africa

Total 2.327,45 1.640,41 687,04 41,88 Total

Jenis Produk Type of Products

Benang (Yarn) 1.428,92 964,19 464,73 48,20 Yarn

Denim 473,63 404,98 68,65 16,95 Denim

Kain Mentah Lembaran (Greige) 362,21 217,03 145,18 66,89 Greige

Laundry 35,62 17,29 18,33 106,02 Apparel

Waste dan Lain-lain 21,42 7,93 13,49 170,11 Others

Job Work 5,65 28,99 (23,34) (80,51) Job work

Total 2.327,45 1.640,41 687,04 41,88 Total

Tinjauan OperasionalOperational Overview

The Company is engaged in the textile and garment industry which is managed through Subsidiaries, namely spinning, weaving, garment, and laundry. The textile products are partly exported, which consist of yarn, greige, and denim fabric.

Production experienced a growth of (i) 13.23% for yarn products by producing 300.60 thousand bales, compared to the 2017 production of 265.49 thousand bales, (ii) 36.92% for greige by producing 24,191.85 thousand meters, compared to the 2017 production produced as many as 17,688.87 thousand meters, and (iii) 14.71% for denim fabric products by producing 15,419.00 thousand yards, compared to the 2017 production produced as many as 13,441.19 thousand yards.

The Company also analyzes sales performance by area of domestic and export markets. In addition, sales performance is also presented by types of product as follows:

552018 Annual Report

Page 58: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Perseroan senantiasa menetapkan perencanaan pemasaran, target penjualan, dan evaluasi yang dibahas dalam rapat kerja tahunan grup Perseroan. Pada tahun 2018, Perseroan melakukan pengembangan strategi pemasaran secara terintegrasi untuk membangun hubungan kerja sama jangka panjang yang berfokus pada segmentasi pasar, pengembangan produk, dan pelayanan.

Strategi lainnya yang ditetapkan Perseroan adalah diversifikasi produksi hilir dan inovasi produk. Melalui penerapan strategi tersebut, Perseroan optimis untuk dapat memperbaiki kinerja operasional dan keuangan di masa yang akan datang.

Pangsa Pasar

Di tengah ketatnya persaingan industri serta tekanan perekonomian global dan nasional, Perseroan tetap memiliki posisi yang kuat di pasar domestik dan internasional. Sejumlah produk Perseroan sudah dikenal dengan baik di Indonesia dan internasional, terutama produk benang (yarn) dan kain denim.

Aspek PemasaranMarketing Aspect

The Company always sets marketing planning, sales targets, and evaluations that are discussed at the Company’s annual group work meeting. In 2018, the Company developed an integrated marketing strategy to build long-term cooperative relationships focused on market segmentation, product development, and services.

Another strategy set by the Company is diversification of downstream production and product innovation. Through the implementation of this strategy, the Company is optimistic to improve operational and financial performance in the future.

Market Share

In the midst of intense industrial competition and global and national economic pressures, the Company continues to have a strong position in the domestic and international markets. A number of the Company’s products are well known in Indonesia and internationally, especially yarn products and denim fabrics.

56

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 59: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Analisa dan pembahasan kinerja keuangan ini dibuat berdasarkan informasi yang diperoleh dari Laporan Keuangan PT Asia Pacific Investama Tbk yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2018. Laporan Keuangan Perseroan telah memperoleh pendapat wajar dalam semua hal yang material.

Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Komprehensif Lain Konsolidasian

Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Komprehensif Lain KonsolidasianConsolidated Statements of Profit Loss and Other Comprehensive Income

(dalam miliar Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (in billion Rupiah, unless otherwise stated)

Keterangan 2018

2017(Disajikan Kembali)(Restated)

PertumbuhanGrowth Description

Rp %

Penjualan Bersih 2.327,45 1.640,41 687,04 41,88 Net Sales

Beban Pokok Penjualan (2.313,07) (1.666,39) (646,69) 38,81 Cost of Goods Sold

Laba (Rugi) Bruto 14,38 (25,98) 40,35 155,34 Gross Profit (Loss)

Beban Penjualan (51,78) (42,03) (9,75) 23,20 Selling Expenses

Beban Umum dan Administrasi (45,97) (64,35) 18,37 (28,55) General and Administrative Expenses

(Beban)/Pendapatan Lain-lain Neto

(51,35) (64,67) 13,32 (20,60) Net Other Income/(Expense)

Rugi Usaha (134,72) (197,02) 62,30 (31,62) Loss From Operations

Beban Bunga dan Keuangan (65,15) (106,63 ) 41,48 (38,90) Interest and Finance Expenses

Pendapatan atas Penjualan Investasi Asosiasi

7,04 - 7,04 100,00 Gain from investment sale of associate

Ekuitas Laba (Rugi) Neto Perusahaan Asosiasi

0,49 (6,16) 6,65 107,94 Net Income (Loss) of Equity of Associate

Rugi Sebelum Pajak Penghasilan

(192,34) (309,81) 117,47 (37,92) Loss Before Income Tax

Manfaat Pajak Tangguhan Neto 22,11 23,32 (1,22) (5,22) Deferred Tax Benefits – Net

Rugi Neto (170,24) (286,49) 116,25 (40,58) Net Loss

Laba Komprehensif Lain - Neto 28,98 1.490,24 (1.461,26) (98,06) Other Comprehensive Income - Net

Total Penghasilan (Rugi) Komprehensif Tahun Berjalan

(141,25) 1.203,76 (1.345,01) (111,73) Total Comprehensive Profit (Loss) for the Current Year

Rugi Bersih Tahun Berjalan yang dapat Diatribusikan Kepada: Net Loss for the Year Attributable to:

Pemilik Entitas Induk (162,38) (217,25) 54,88 (25,26) Equity holder of the Parent Entity

Kepentingan Non-Pengendali (7,86) (69,24) 61,38 (88,65) Non-Controlling Interests

Total (170,24) (286,49) 116,25 (40,58) Total

Total Laba (Rugi) Komprehensif Tahun Berjalan yang dapat Diatribusikan Kepada:

Total Comprehensive Income (Loss) for the Year Attributable to:

Pemilik Entitas Induk (134,62) 1.209,64 (1.344,26) (111,13) Equity holder of the Parent Entity

Kepentingan Non-Pengendali (6,64) (5,88) (0,75) 12,78 Non-Controlling Interests

Total (141,25) 1.203,76 (1.345,01) (111,73) Total

Tinjauan KeuanganFinancial Overview

The analysis and discussion of financial performance is based on the information obtained from PT Asia Pacific Investama Tbk Financial Statements ended on 31 December 2018. The Company’s Financial Statements have obtained fair opinions in all material matters.

Consolidated Statements of Profit Loss and Other Comprehensive Income

57

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 60: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Penjualan BersihPada tahun 2018 penjualan bersih Perseroan mencapai Rp2.327,45 miliar, meningkat sebesar 41,88% dibandingkan pada tahun 2017 sebesar Rp1.640,41 miliar. Kenaikan tersebut disebabkan oleh meningkatnya permintaan produk, terutama produk benang (yarn), kain mentah lembaran (greige), kain denim dan garmen, baik di dalam maupun luar negeri.

Beban Pokok PenjualanPada tahun 2018, beban pokok penjualan tercatat sebesar Rp2.313,07 miliar, mengalami peningkatan 38,81% dari Rp1.666,39 miliar pada tahun 2017. Hal tersebut dipengaruhi oleh meningkatnya volume penjualan.

Laba (Rugi) BrutoHingga 31 Desember 2018, laba bruto Perseroan mencapai Rp14,38 miliar, naik Rp40,35 miliar atau 155,34% bila dibandingkan tahun 2017 yang tercatat rugi sebesar Rp25,98 miliar. Hal ini terutama dipengaruhi oleh membaiknya kinerja penjualan Perseroan.

Rugi UsahaPada tahun 2018, rugi usaha mencapai angka Rp134,72 miliar, menurun sebesar Rp62,30 miliar atau sebesar 31,62% dibandingkan tahun 2017 yaitu Rp197,02 miliar. Kondisi ini dipengaruhi oleh beban umum dan administrasi yang menurun.

Rugi Sebelum Pajak PenghasilanPada tahun 2018, rugi sebelum pajak penghasilan tercatat sebesar Rp192,34 miliar, menurun sebesar 37,92% dibandingkan tahun 2017 sebesar Rp309,81 miliar. Kondisi ini dipengaruhi oleh menurunnya beban-beban yang harus ditanggung Perseroan di tahun 2018.

Rugi NetoPada tahun 2018, Perseroan telah membukukan rugi neto sebesar Rp170,24 miliar, menurun Rp116,25 miliar atau setara 40,58% dibandingkan tahun 2017 sebesar Rp286,49 miliar. Kondisi ini dipengaruhi oleh meningkatnya pendapatan bersih di tahun 2018.

Laba Komprehensif Lain – NetoPada tahun 2018, Perseroan telah mencatat laba komprehensif lain - neto sebesar Rp28,98 miliar, turun Rp1.461,26 miliar atau 98,06% dibandingkan tahun 2017 sebesar Rp1.490,24 miliar. Kondisi ini terutama terjadi karena pada tahun 2017 terdapat surplus revaluasi terhadap aset tanah.

Net SalesIn 2018, the Company’s net sales reached 2,327.45 billion, an increase of 41.88% compared to that of 2017 of 1,640.41 billion. The increase was due to the increase in demand for products, mainly yarn, greige, denim fabric, and garments, both at home and abroad.

Cost of Goods SoldIn 2018, cost of goods sold was recorded at 2,313.07 billion, an increase of 38.81% from 1,666.39 billion in 2017. This was influenced by the increase in sales volume.

Gross Income (Loss)As of 31 December 2018, the Company’s gross income reached Rp14.38 billion, an increase of Rp40.35 billion or 155.34% compared to that of 2017 which recorded a loss of Rp25.98 billion. This was mainly influenced by the improvement in the Company’s sales performance.

Loss From OperationsIn 2018, loss from operations reached Rp134.72 billion, a decrease of Rp62.30 billion or 31.62% compared to that of 2017, which was Rp197.02 billion. This condition was influenced by a decrease of general and administrative expenses.

Loss Before Income TaxIn 2018, the loss before income tax was recorded at Rp192.34 billion, a decrease of 37.92% compared to that of 2017 amounting to Rp309.81 billion. This condition was affected by the decreasing expenses that shall be borne by the Company in 2018.

Net LossIn 2018, the Company recorded a net loss of Rp170.24 billion, a decrease of Rp116.25 billion or equivalent to 40.58% compared to that of 2017 amounting to Rp286.49 billion. This condition was affected by the increase in net revenue in 2018.

Other Comprehensive Income - NetIn 2018, the Company recorded other comprehensive income - net of Rp28.98 billion, a decrease of 1,461.26 billion or 98.06% compared to that of 2017 amounting to 1,490.24 billion. This condition mainly occurred because in 2017 there was a surplus from revaluation on land assets.

58

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 61: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Penghasilan (Rugi) Komprehensif Tahun Berjalan Sejalan dengan penurunan laba komprehensif lain - neto, penghasilan (rugi) komprehensif tahun berjalan Perseroan tahun 2018 tercatat sebesar Rp141,25 miliar, menurun sebesar Rp1.345,01 miliar dibandingkan tahun 2017 sebesar Rp1.203,76 miliar.

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian

Laporan Posisi Keuangan KonsolidasianConsolidated Statements of Financial Position

(dalam miliar Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (in billion Rupiah, unless stated otherwise)

Keterangan 2018

2017(Disajikan Kembali)(Restated)

PertumbuhanGrowth Description

Rp %

Aset 3.654,17 3.458,74 195,43 5,65 Assets

Aset Lancar 714,14 764,43 (50,29) (6,58) Current Assets

Aset Tidak Lancar 2.940,03 2.694,31 245,72 9,12 Non-Current Assets

Liabilitas 3.415,33 3.109,65 305,68 9,83 Liabilities

Liabilitas Jangka Pendek 1.885,09 1.643,51 241,58 14,70 Short Term Liabilities

Liabilitas Jangka Panjang 1.530,24 1.466,15 64,09 4,37 Long Term Liabilities

Ekuitas 238,84 349,09 (110,25) (31,58) Equity

AsetPada tahun 2018, total aset tercatat sebesar Rp3.654,17 miliar, meningkat sebesar Rp195,43 miliar atau sebesar 5,65% dari Rp3.458,76 miliar pada tahun 2017. Hal ini terutama dipengaruhi oleh meningkatnya aset tetap neto sebesar Rp276,47 miliar dan uang muka – pihak berelasi sebesar Rp128,39 miliar.

LiabilitasPada tahun 2018, total liabilitas mencapai Rp3.415,33 miliar, naik 9,83% setara Rp305,68 miliar dibandingkan tahun sebelumnya sebesar Rp3.109,65 miliar. Kondisi ini terutama didorong oleh meningkatnya utang usaha pihak berelasi sebesar Rp180,13 miliar dan utang lain-lain pihak berelasi sebesar Rp271,49 miliar.

Ekuitas Pada tahun 2018, Perseroan membukukan ekuitas sebesar Rp238,84 miliar, menurun 31,58% setara Rp110,25 miliar dari Rp349,09 miliar pada tahun 2017. Penurunan ekuitas terutama disebabkan oleh menurunnya saldo laba yang tidak ditentukan penggunaannya sebesar Rp350,78 miliar atau 15,95%. Namun, terjadi kenaikan tambahan modal disetor sebesar Rp224,45 miliar.

Comprehensive Income (Loss) for the Year In line with the decline in other comprehensive income - net, the Company’s comprehensive income (loss) for the year of 2018 was recorded at Rp141.25 billion, a decrease of 1,345.01 billion compared to that of 2017 of 1,203.76 billion.

Consolidated Statements of Financial Position

AssetsIn 2018, total assets were recorded at 3,654.17 billion, an increase of Rp195.43 billion or equivalent to 5.65% from 3,458.76 billion in 2017. This was mainly influenced by the increase in net fixed assets of Rp276.47 billion and advances - related parties amounting to Rp128.39 billion.

LiabilitiesIn 2018, total liabilities reached 3,415.33 billion, an increase of 9.83%, or equivalent to Rp305.68 billion compared to that of previous year amounting to 3,109.65 billion. This condition was mainly driven by the increase in trade payables from related parties amounting to Rp180.13 billion and other payables from related parties of Rp271.49 billion.

Equity In 2018, the Company recorded equity of Rp238.84 billion, a decrease of 31.58% or equivalent to Rp110.25 billion from Rp349.09 billion in 2017. The decrease in equity was mainly due to a decrease in unappropriated retained earnings of Rp350.78 billion or 15.95%. However, there was an increase in additional paid-in capital of Rp224.45 billion.

59

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 62: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Laporan Arus Kas

Laporan Arus KasStatements of Cash Flows

(dalam miliar Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (in billion Rupiah, unless stated otherwise)

Keterangan 2018

2017(Disajikan Kembali)(Restated)

Pertumbuhan Growth Description

Rp %

Arus Kas dari Aktivitas Operasi Cash Flows from Operating Activities

Penerimaan Kas Dari Pelanggan 2.276,81 2.054,47 222,34 10,82 Cash Received From Customers

Pembayaran Kepada Pemasok (2.013,78) (1.574,31) (439,48) 27,92 Payments to Suppliers

Pembayaran Kepada Karyawan (244,68) (199,06) (45,63) 22,92 Payments to Employees

Pembayaran Beban Usaha (40,29) (27,06) (13,24) 48,92 Payments of Operating Expenses

Kas Dihasilkan dari (digunakan untuk) Operasi

(21,94) 254,05 (276,00) (108,64) Cash Produced from (Used for) Operating Activities

Pembayaran Bunga (64,40) (122,16) 57,76 (47,28) Interest Payment

Pembayaran Pajak Penghasilan - (10,63) 10,63 (100,00) Income Tax Payment

Penerimaan Restitusi Pajak - 19,35 (19,35) (100,00) Tax Restitution Receipts

Penerimaan (Pembayaran) Lain-lain - Neto

10,03 (13,93) 23,96 (172,02) Other Receipts (Payment) - Net

Arus Kas Neto Diperoleh dari (digunakan untuk) Aktivitas Operasi

(76,31) 126,68 (202,99) (160,24) Net Cash Flows From (Used For) Operating Activities

Arus Kas dari Aktivitas Investasi Cash Flow from Investing Activities

Perolehan Aset Tetap (153,38) (46,14) (107,25) 232,46 Acquisitions of Fixed Assets

Hasil Penjualan Investasi 18,10 - 18,10 - Proceeds from sale of investment

Hasil Penjualan Aset Tetap 4,06 0,12 3,95 3.401,72 Proceeds from sale of fixed assets

Arus Kas Neto digunakan untuk Aktivitas Investasi

(131,22) (46,02) (85,20) 185,14 Net Cash Flows Used For Investing Activities

Arus Kas dari Aktivitas Pendanaan Cash Flow from Financing Activities

Penambahan Utang Bank Jangka Pendek

354,54 32,32 322,22 996,96 Additional Short-term Bank Loans

Pembayaran Utang Bank Jangka Pendek

(69,15) -

(69,15) - Payment of Short-term Bank Loans

Pembayaran Utang Lembaga Keuangan Lainnya Jangka Panjang

(30,96) -

(30,96) - Payment of Other Financial Institution Long-term Payables

Pembayaran Utang Bank Jangka Panjang

(28,81) (133,50) 104,69 (78,42) Payment of Long-term Bank Loans

Pembayaran Kepada Pihak Berelasi - Neto

(19.52) (38,60) 19,08 (49,43) Payment to Related Parties - Net

Penambahan Modal dari Kepentingan Non-Pengendali

- 70,30

(70,30) (100,00) Addition Capital from Non-controlling Interests

Arus Kas Neto Diperoleh dari (digunakan untuk) Aktivitas Pendanaan

206,10 (69,48) 275,58 (396,63) Net Cash Flows From (Used For) Financing Activities

Kenaikan (Penurunan) Neto Kas dan Setara Kas

(1,43) 11,18 (12,62) (112,80) Net Increase (Decrease) in Cash and Cash Equivalents

Pengaruh Perubahan Kurs Mata Uang Asing

0,32 0,07 0,25 (376,12) Impact due to Differences of Foreign Exchange Currency

Kas dan Setara Kas pada Awal Tahun

17,55 6,30 11,25 (178,59) Cash and Cash Equivalents At Beginning of the Year

Kas dan Setara Kas pada Akhir Tahun

16,44 17,55 (1,11) (6,34) Cash and Cash Equivalents At End of the Year

Statements of Cash Flows

60

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 63: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Arus Kas dari Aktivitas OperasiPada tahun 2018, kas bersih yang diperoleh Perseroan melalui aktivitas operasi sebesar Rp76,31 miliar, menurun dibandingkan tahun 2017 sebesar Rp126,68 miliar. Kondisi tersebut dipengaruhi oleh meningkatnya pembayaran kepada pemasok sebesar Rp439,47 miliar walaupun terjadi peningkatan penerimaan kas dari pelanggan sebesar Rp222,34 miliar.

Arus Kas dari Aktivitas InvestasiPada tahun 2018, kas bersih dari aktivitas investasi yang dicapai Perseroan tercatat Rp131,22 miliar, meningkat sebesar Rp85,20 miliar dibanding tahun 2017 sebesar Rp46,02 miliar. Kondisi tersebut dipengaruhi oleh meningkatnya perolehan aset tetap sebesar Rp107,24 miliar.

Arus Kas dari Aktivitas PendanaanPada tahun 2018, kas bersih yang diterima melalui aktivitas pendanaan sebesar Rp206,10 miliar, meningkat dibandingkan tahun 2017 sebesar Rp69,48 miliar. Kondisi tersebut dipengaruhi oleh meningkatnya saldo utang bank Entitas Anak dalam mata uang Rupiah dikarenakan terjadinya kenaikan nilai tukar mata uang USD terhadap mata uang Rupiah dari Rp13,548 di tahun 2017 menjadi Rp14,481 di tahun 2018. Jumlah utang bank sebenarnya tidak bertambah, tetapi dikarenakan aktivitas pendanaan diberikan dalam mata uang Dollar Amerika Serikat (USD) dan pencatatan dilakukan dalam mata uang Rupiah mengakibatkan peningkatan saldo utang bank.

Rasio Keuangan

Profitabilitas(dalam % / in %)

Keterangan 2018

2017(Disajikan

kembali/As Restated)

Description

Rasio Laba (Rugi) Neto terhadap Total Aset (4,66) (8,28) Net Income (Loss) to Total Assets Ratio

Rasio Laba (Rugi) Neto terhadap Total Ekuitas (71,28) (82,07) Net Income (Loss) to Total Equity Ratio

Rasio Laba (Rugi) Neto terhadap total Pendapatan (7,31) (17,46) Net Income (Loss) to Total Revenues Ratio

Rasio profitabilitas digunakan untuk mengukur tingkat laba/rugi Perseroan. Pada tahun 2018, rasio rugi Perseroan mengalami penurunan. Hal ini sejalan dengan penurunan rugi neto karena peningkatan penjualan bersih Perseroan.

Kemampuan Membayar UtangKemampuan Perseroan dalam membayar utang diukur melalui rasio likuiditas dan rasio solvabilitas. Rasio likuiditas digunakan untuk mengukur kemampuan Perseroan dalam

Cash Flows from Operating ActivitiesIn 2018, the net cash obtained by the Company through operating activities amounting to Rp76.31 billion, a decrease compared to that of 2017 amounting to Rp126.68 billion. This condition was influenced by increased payments to suppliers of Rp439.48 billion despite an increase in cash receipts from customers of Rp222.34 billion.

Cash Flow from Investing ActivitiesIn 2018, the net cash from investing activities achieved by the Company was recorded at Rp131.22 billion, an increase of Rp85.20 billion compared to that of 2017 of Rp46.02 billion. This condition was influenced by the increase in acquisition of fixed assets of Rp107.24 billion.

Cash Flow from Financing ActivitiesIn 2018, the net cash received through financing activities amounted to Rp206.10 billion, an increase compared to that of 2017 amounting to Rp69.48 billion. This condition was influenced by the increase in the balance of the Subsidiary’s bank loans in Rupiah because of the increase in USD exchange rate against Rupiah from Rp13,548 in 2017 to Rp14,481 in 2018. The amount of bank loans actually did not increase, but because the financing activities were given in US Dollars (USD) and records were made in Rupiah currency resulting in an increase in the balance of bank loans.

Financial Ratios

Profitability

The profitability ratio is used to measure the Company’s income/loss level. In 2018, the Company’s loss ratio decreased. This was in line with the decrease in net loss due to the increase in the Company’s net sales.

Ability to Pay DebtThe Company’s ability to pay debts is measured through liquidity ratios and solvency ratios. The liquidity ratio is used to measure the Company’s ability to pay short-term

61

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 64: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

melunasi kewajiban jangka pendek, sedangkan rasio solvabilitas digunakan untuk mengukur kemampuan dalam memenuhi seluruh kewajiban jangka panjang.

(dalam % / in %)

Keterangan 2018

2017(Disajikan

kembali/As Restated)

Description

Rasio Likuiditas Liquidity Ratio

Total Aset Lancar terhadap Total Liabilitas Jangka Pendek 37,88 46,51 Total Current Assets to Total Current Liabilities

Rasio Solvabilitas Solvency Ratios

Total Liabilitas terhadap Total Aset 93,46 89,91 Total Liabilities to Total Assets

Total Liabilitas terhadap Total Ekuitas 1.429,99 890,79 Total Liability to Total Equity

Rasio LikuiditasRasio lancar Perseroan tahun 2018 sebesar 37,88%, mengalami penurunan dibandingkan tahun 2017 yang mencapai 46,51%. Meskipun mengalami penurunan, Perseroan masih mampu memenuhi kewajiban jangka pendek dengan baik.

Rasio SolvabilitasPerseroan mengukur tingkat solvabilitas dengan rasio liabilitas terhadap total ekuitas dan rasio liabilitas terhadap total aset. Kedua rasio tersebut mengalami peningkatan, dimana rasio liabilitas terhadap total ekuitas mencapai 1.429,99% dan rasio liabilitas terhadap total aset mencapai 93,46%. Meskipun mengalami peningkatan, Perseroan masih mampu memenuhi kewajiban jangka panjang dengan baik.

Tingkat Kolektibilitas PiutangKolektibilitas piutang Perseroan menggambarkan seberapa efektif Perseroan mengelola tagihan-tagihan kepada pihak ketiga sebagaimana tercermin dari umur piutang atau jangka waktu pencairan piutang. Perseroan menganalisa, rasio perputaran piutang mengalami peningkatan dibuktikan dengan perputaran piutang yang dicapai Perseroan adalah sebesar 26 hari. Lebih cepat dibandingkan dari tahun lalu yang sebesar 24 hari. Hal ini disebabkan oleh kolektibilitas yang konsisten serta kontrol manajemen yang baik.

Struktur Modal

Perseroan mengelola manajemen permodalan untuk memastikan bahwa Perseroan mempertahankan rasio modal yang sehat dalam rangka mendukung bisnis dan memaksimalkan nilai Pemegang Saham. Pengelolaan struktur modal dilakukan sesuai dengan perubahan kondisi Perseroan dan kondisi ekonomi.

liabilities, while solvency ratio is used to measure the ability to meet all long-term liabilities.

Liquidity RatioThe Company’s current ratio of 2018 is 37.88%, a decrease compared to that of 2017 which reached 46.51%. Despite the decline, the Company was still able to fulfill short-term obligations well.

Solvency RatiosThe Company measures the solvency level with ratio of liabilities to total equity and liabilities to total assets. Both ratios experienced an increase, where the ratio of liabilities to total equity reached 1,499.99% and liabilities to total assets reached 93.46%. Despite the increase, the Company still managed to meet its long-term liabilities well.

Receivables Collectability LevelThe Company’s receivables collectability describes how effectively the Company manages the claims to third parties as reflected by the age of the receivables or the period of disbursement of the receivables. The Company analyzes that the receivables turnover ratio has increased as evidenced by the receivables turnover achieved by the Company of 26 days. Faster than that of last year, which was 24 days. This was due to the consistent collectability and good management control.

Capital Structure

The Company manages capital management to ensure that the Company maintains a healthy capital ratio in order to support the business and maximize Shareholders value. Capital structure management is carried out in accordance with changes in the Company’s conditions and economic conditions.

62

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 65: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Program Kepemilikan Saham oleh Karyawan dan/atau manajemen

Sepanjang tahun 2018, Perseroan tidak melakukan program kepemilikan saham oleh manajemen dan/atau karyawan.

Realisasi Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum

Sesuai Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 30/POJK.04/2015 tanggal 16 Desember 2015 tentang Laporan Realisasi Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum, maka rincian pengunaan dana hasil penawaran umum Perseroan ditunjukkan sebagai berikut:

(dalam miliar Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (in billion Rupiah, unless stated otherwise)

Jenis Penawaran

UmumType of Public

Offering

Tanggal Efektif

Effective Date

Nilai Realisasi Hasil Penawaran Umum

Realization Value of Public Offering Proceeds

Rencana Penggunaan DanaPlan of the Use of Proceeds

Realisasi Penggunaan DanaRealization of the Use of Proceeds

Sisa Dana Hasil

Penawaran Umum

Remaining Proceeds

Jumlah Hasil

Penawaran Umum

Total Public Offering Proceeds

Biaya Penawaran

UmumPublic

Offering Cost

Hasil Bersih

Net Proceeds

Pembayaran kewajiban Perseroan kepada PT Indah Jaya Investama

Payment of the

Company’s obligations to PT Indah Jaya

Investama

Membayar kewajiban Perseroan kepada PT Indah Jaya Investama

dan PT Prima Graha

HiburanPaying the Company’s

obligations to PT Indah Jaya

Investama and PT

Prima Graha Hiburan

Pembelian saham yang

dimiliki PT World Harvest Textile

pada PT Apac Inti CorporaPurchase of shares owned by PT World Harvest

Textile at PT Apac Inti

Corpora

Modal Kerja

Working Capital

TotalTotal

Pembayaran kewajiban Perseroan kepada PT Indah Jaya Investama

Payment of the

Company’s obligations to PT Indah Jaya

Investama

Membayar kewajiban Perseroan kepada PT Indah Jaya Investama

dan PT Prima Graha

HiburanPaying the Company’s

obligations to PT Indah Jaya

Investama and PT

Prima Graha Hiburan

Pembelian saham yang

dimiliki PT World Harvest Textile

pada PT Apac Inti CorporaPurchase of shares owned by PT World Harvest

Textile at PT Apac Inti

Corpora

Modal Kerja

Working Capital

TotalTotal

Penawaran Umum dengan memberikan HMETD

13 Desember 2018

628,06 0,00 628,06 310,00 73,06 245,00 68,94 697,00 310,00 73,06 245,00 0,00 628,06 0

Jumlah 628,06 0,00 628,06 310,00 73,06 245,00 69,94 697,00 310,00 73,06 245,00 0,00 628,06 0

Kebijakan dan Pembagian Dividen

Kebijakan DividenKebijakan pembagian dividen diputuskan berdasarkan kebijakan dalam Anggaran Dasar Perseroan serta melalui Rapat Umum Pemegang Saham.

Pada tahun 2017 dan 2018, Perseroan tidak membagikan dividen final karena saldo laba Perseroan masih negatif.

Investasi Barang Modal

Investasi barang modal dilakukan Perseroan untuk mendukung kelancaran kegiatan operasional. Realisasi investasi barang modal Perseroan diuraikan sebagai berikut:

Employees and/or Management Stock Ownership Program

Throughout 2018, the Company did not conduct the employees and/or management stock ownership program.

Realization of Use of Public Offering Proceeds

In accordance with Financial Services Authority Regulation No. 30/POJK.04/2015 dated 16 December 2015 on Report of Realization of Use of Public Offering Proceeds, the details of the use of public offering proceeds of the Company are shown as follows:

Dividend Policy and Distribution

Dividend PolicyThe dividend distribution policy is decided based on the policies in the Company’s Articles of Association and through the General Meeting of Shareholders.

In 2017 and 2018, the Company could not distribute final dividends because the Company’s retained earnings were still negative.

Capital Goods Investments

Capital goods investment is carried out by the Company to support the smooth operational activities. The realization of the Company’s capital goods investment is described as follows:

63

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 66: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

(dalam miliar Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (in billion Rupiah, unless stated otherwise)

Keterangan 2018

2017(Disajikan Kembali)

(As Restated)

Description

Mesin dan Peralatan 94,70 41,91 Machinery and Equipment

Peralatan Kantor 1,00 0,11 Office equipment

Kendaraan 1,33 0,21 Vehicles

Aset dalam Penyelesaian Assets under construction

Bangunan dan Prasarana 12,02 0,01 Building and facilities

Mesin dan Peralatan 43,87 3,90 Machinery and Equipment

Lain-lain 0,46 - Others

Total 153,38 46,14 Total

Ikatan Material Terkait Investasi Barang Modal

Sepanjang tahun 2018, Perseroan tidak memiliki ikatan material terkait investasi barang modal. Seluruh aktivitas investasi barang modal dalam bentuk mesin dan peralatan, peralatan kantor, kendaraan serta aset dalam penyelesaian menggunakan utang lain-lain pihak berelasi.

Informasi Material Terkait Investasi, Ekspansi, Divestasi, Penggabungan/Peleburan Usaha, Akuisisi, Restrukturisasi Utang/Modal

Sepanjang tahun 2018, Perseroan melakukan investasi dalam bentuk penambahan modal kepada PT Apac Inti Corpora melalui pengalihan 8.326.294.136 saham milik PT World Harvest Textile kepada Perseroan. Perseroan juga telah melaksanakan PUT III. Selain informasi tersebut, Perseroan tidak memiliki informasi kegiatan ekspansi, divestasi, penggabungan/peleburan usaha, akuisisi, dan restrukturisasi utang/modal.

Transaksi Material yang Mengandung Benturan Kepentingan atau Transaksi dengan Pihak Afiliasi

Perseroan tidak melakukan transaksi material yang mengandung benturan kepentingan. Seluruh transaksi dengan pihak berelasi dalam jumlah signifikan dan dilakukan secara wajar sesuai dengan peraturan dan ketentuan yang berlaku, baik yang dilakukan dengan atau tidak dengan persyaratan dan kondisi yang sama dengan pihak berelasi.

Material Commitments Related to Capital Goods Investment

Throughout 2018, the Company did not make material commitments on capital goods investment. All capital goods investment activities in the forms of machinery and equipment, office equipment, vehicles, and assets in progress are using other payables from related parties.

Material Information Related to Investment, Expansion, Divestment, Business Merger/Consolidation, Acquisition, Debt/Capital Restructuring

Throughout 2018, the Company invested in the form of additional capital to PT Apac Inti Corpora through the transfer of 8,326,294,136 shares owned by PT World Harvest Textile to the Company. The Company has also implemented PUT III. In addition to this information, the Company has no information on activities of expansion, divestment, business merger/consolidation, acquisition, and debt/capital restructuring.

Material Transactions Containing Conflict of Interest or Affiliated Party Transaction

The Company does not conduct material transactions that contain conflicts of interest. All transactions with related parties are in significant amount and are carried out fairly in accordance with the applicable rules and regulations, carried out whether or not with the same terms and conditions with the related parties.

64

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 67: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Perbandingan Target dan Realisasi Tahun 2018

Pada akhir tahun 2017, Perseroan telah menetapkan target pertumbuhan penjualan untuk tahun 2018 yang lebih moderat, yaitu menyamai kinerja tahun sebelumnya dengan pertumbuhan mencapai 30% dari tahun 2017. Namun, realisasi pendapatan pada tahun 2018 mengalami peningkatan sebesar 41,88%

Dari segi pertumbuhan produksi, Perseroan menetapkan target pertumbuhan dengan adanya penambahan kapasitas produksi. Realisasi dari target tersebut pada tahun 2018 menunjukkan pencapaian yang meningkat 11,88%.

Prospek Usaha

Kementerian Perindustrian memproyeksi nilai investasi yang akan masuk di industri kimia, farmasi dan tekstil (IKFT) sebesar Rp130 triliun pada tahun 2019. Berdasarkan hasil dari penanaman modal tersebut, diyakini dapat memperdalam struktur sektor manufaktur di Indonesia sekaligus mensubstitusi produk impor.

Pemerintah terus mendorong peningkatan investasi terutama di sektor yang menjadi prioritas dalam penerapan industri 4.0 sesuai peta jalan Making Indonesia 4.0. Industri tekstil dan pakaian jadi ditetapkan sebagai satu dari lima sektor manufaktur yang akan menjadi pionir dalam memasuki era revolusi industri 4.0 di tanah air. Hal tersebut terjadi karena industri tekstil dan pakaian jadi selama ini berperan penting dalam memberikan kontribusi signifikan bagi ekonomi nasional sehingga dipilih dan diprioritaskan pengembangannya agar lebih berdaya saing global.

Atas prospek usaha tersebut, Perseroan optimis dalam menghadapi tantangan di masa yang akan datang. Perseroan juga yakin bisnis industri tekstil dan pakaian jadi akan terus meningkat dengan tetap mengedepankan kehati-hatian. Melalui penerapan strategi yang tepat, sumber daya yang handal, serta penerapan tata kelola perusahaan yang baik, Perseroan optimis dapat mencapai hasil yang optimal di tahun 2019.

Target 2019

Dengan mempertimbangkan kinerja Perseroan selama tahun 2018 dan prospek industri tekstil dan pakaian jadi yang menjanjikan di masa yang akan datang, Perseroan

Comparison of Target and Realization in 2018

At the end of 2017, the Company determined a more moderate target of sales growth for 2018, equaling to the previous year’s performance achieving a growth of 30% from 2017. However, the realization of revenues in 2018 increased by 41.88%.

In terms of production growth, the Company set a growth target with additional production capacity. The realization of these targets in 2018 showed an increase of 11.88%.

Business Prospects

The Ministry of Industry projects that the investment value to enter the chemical, pharmaceutical, and textile industries (IKFT) amounts to Rp130 trillion in 2019. Based on the results of the capital investment, it is believed that it can deepen the structure of manufacturing sector in Indonesia while substituting imported products.

The government continues to encourage increased investment, especially in sectors that are priorities in the implementation of industry 4.0 according to the map of Making Indonesia 4.0. The textile and apparel industries are determined as one of the five manufacturing sectors that will become pioneers in entering the 4.0 industrial revolution era in the country. This happens because the textile and apparel industries have played an important role in contributing significantly to the national economy, therefore, its development needs to be prioritized to be more competitive globally.

For such business prospects, the Company is optimistic in facing challenges in the future. The Company is also confident that the textile and apparel industry business will continue to increase while still prioritizing prudence. By implementing appropriate strategies, reliable resources, and good corporate governance, the Company is optimistic to achieve optimal results in 2019.

2019 Targets

By considering the Company’s performance during 2018 and the promising prospects of textile and apparel industries in the future, the Company sets operational targets to be

65

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 68: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

menetapkan target operasional yang akan dicapai pada tahun 2019. Target pendapatan untuk tahun 2019 meningkat 5% dibandingkan tahun 2018. Selain itu Perseroan juga menargetkan perluasan pangsa pasar dengan melakukan diversifikasi produk dan inovasi produk.

Perubahan Kebijakan Akuntansi

Standar baru, amandemen, dan interpretasi yang telah diterbitkan, namun belum berlaku efektif untuk tahun buku yang dimulai pada tanggal 1 Januari 2019 diuraikan sebagai berikut:1. PSAK 24 - “Imbalan Kerja: Amandemen, Kurtailmen, atau

Penyelesaian Program”;2. PSAK 46 (Penyesuaian Tahunan 2018) - “Pajak

Penghasilan”; 3. PSAK 66 (Penyesuaian Tahunan 2018) - “Pengaturan

Bersama”;4. ISAK 33 - “Transaksi Valuta Asing dan Imbalan di Muka”;

5. ISAK 34 - “Ketidakpastian dalam Perlakuan Pajak Penghasilan”.

Efektif berlaku pada atau setelah 1 Januari 2020:1. PSAK 71 - “Instrumen Keuangan”;2. PSAK 72 - “Pendapatan dari Kontrak dengan Pelanggan”;3. PSAK 73 - “Sewa”;4. Amandemen PSAK 15 - “Investasi pada Entitas Asosiasi

dan Ventura Bersama tentang Kepentingan Jangka Panjang pada Entitas Asosiasi dan Ventura Bersama”;

5. Amandemen PSAK 71 - “Instrumen Keuangan tentang Fitur Percepatan Pelunasan dengan Kompensasi Negatif”.

Perubahan kebijakan akuntansi tersebut tidak memiliki dampak yang signifikan bagi Laporan Keuangan Konsolidasian Perseroan.

Perubahan Peraturan Perundang-Undangan yang Berdampak Signifikan terhadap Perusahaan

Pada tahun 2018, tidak terdapat perubahan peraturan perundang-undangan yang memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja Perseroan. Sehingga informasi tersebut tidak disajikan pada Laporan Tahunan ini.

achieved in 2019. The revenue target for 2019 increases by 5% compared to that of 2018. Furthermore, the Company also targets to expand the market share by diversifying products and product innovation.

Changes in Accounting Principles

New standards, amendments, and interpretations that have been issued, but not yet effective for the fiscal year beginning on or after 1 January 2019 are described as follows:

1. SFAS 24 - “Employee Benefits: Amendments, Curtailment, or Settlement of Program”;

2. SFAS 46 (Annual Adjustment 2018) - “Income Tax”;

3. SFAS 66 (Annual Adjustment 2018) - “Joint Arrangement”;

4. IFAS 33, “Foreign Currency Transactions and Advance Benefits”;

5. IFAS 34 - “Uncertainty over Income Tax Treatments”.

Effective on or after 1 January 2020:1. SFAS 71 - “Financial Instrument”;2. SFAS 72 - “Revenues from Contracts with Customers”;3. SFAS 73 - “Rent”;4. Amendment to SFAS 15 - “Investment on Associates and

Joint Venture on Long Term Interest on Associates and Joint Venture”;

5. Amendment to SFAS 71 - “Financial Instrument on Settlement Acceleration Feature with Negative Compensation”.

The changes in accounting policies do not have a significant impact on the Company’s Consolidated Financial Statements.

Changes in Laws and Regulations that Significantly Impact the Company

In 2018, there were no changes in laws and regulations that significantly affected the Company’s performance. Therefore, such information is not presented in this Annual Report.

66

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 69: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Informasi Material Setelah Tanggal Laporan Keuangan

Periode perdagangan PUT III Perseroan dilaksanakan dari tanggal 31 Desember 2018 sampai dengan 8 Januari 2019 dan untuk pembayaran dari pembeli siaga pada tanggal 11 Januari 2019. Jumlah dana yang diterima seluruhnya sebesar Rp628.061.537.200,- untuk 6.280.615.372 saham seri C dengan nilai nominal Rp100,- per saham. Pemilikan saham Perseroan pada tahun 2019 setelah PUT III menjadi sebagai berikut:

Nama Pemegang Saham

Total Saham(Lembar)

Total Shares(Sheets)

Persentase Kepemilikan

Ownership Percentage

(%)

TotalTotal Shareholders Name

Saham Seri A (Nominal Rp1.000 (Nilai Penuh) per Saham)

Series A Shares (Nominal of Rp1,000 (Full Amount) per Share)

PT World Harvest Textile 275.187.640 3,55 275.187.640.000 PT World Harvest Textile

PT Inti Perkasa Wira Sentosa 17.339.400 0,22 17.339.400.000 PT Inti Perkasa Wira Sentosa

PT Krida Bumi Raya 14.783.500 0,19 14.783.500.000 PT Krida Bumi Raya

PT Apac Century Corporation 50.000 0,00 50.000.000 PT Apac Century Corporation

Masyarakat Lainnya 227.306.037 2,93 227.306.037.000 Other public

Saham Seri B (Nominal Rp250 (Nilai Penuh) per Saham)

Series B Shares (Nominal of Rp250 (Full Amount) per Share)

PT World Harvest Textile 862.000.000 11,13 215.500.000.000 PT World Harvest Textile

Masyarakat Lainnya 70.000.000 0,90 17.500.000.000 Other public

Saham Seri C (Nominal Rp100 (Nilai Penuh) per Saham)

Series C Shares (Nominal of Rp100 (Full Amount) per Share)

PT Indah Jaya Investama 3.482.702.836 44,95 348.270.283.600 PT Indah Jaya Investama

PT World Harvest Textile 2.450.000.000 31,62 245.000.000.000 PT World Harvest Textile

PT Prima Graha Hiburan 255.715.380 3,30 25.571.538.000 PT Prima Graha Hiburan

Masyarakat Lainnya 92.197.156 1,19 9.219.715.600 Other public

Total 7.747.281.949 100,00 1.395.728.114.200 Total

Selain itu, pada tanggal 24 Januari 2019, Perseroan menggadaikan saham yang dimiliki dalam PT Apac Inti Corpora sebanyak 8.326.294.136 lembar saham kepada Bank Mandiri berdasarkan Akta Perjanjian Gadai Saham No. 29 tanggal 24 Januari 2019 dibuat di hadapan Sri Hidianingsih Adi Sugijanto, SH, notaris di Jakarta. Gadai saham ini diberikan untuk menjamin kewajiban utang PT Apac Inti Corpora kepada Bank Mandiri berdasarkan Perjanjian Restrukturisasi. Dalam hal ini, Perseroan menggantikan kedudukan PT World Harvest Textile sebagai pemberi gadai sebelumnya sehubungan dengan pengalihan saham.

Material Information Subsequent to the Accountant’s Report Date

The Company’s PUT III trading period was carried out from 31 December 2018 to 8 January 2019 and for payments from standby buyers on 11 January 2019. The total amount of funds received was Rp628,061,537,200 for 6,280,615,372 series C shares with a nominal value of Rp100 per share. The Company’s shares ownership in 2019 after PUT III becomes as follows:

In addition, on 24 January 2019, the Company pledged its shares held in PT Apac Inti Corpora for 8,326,294,136 shares to Bank Mandiri based on the Deed of Shares Pledge Agreement No. 29 dated 24 January 2019 made before Sri Hidianingsih Adi Sugijanto, SH, a Notary in Jakarta. This shares pledge is given to guarantee debt obligations of PT Apac Inti Corpora to Bank Mandiri based on the Restructuring Agreement. In this matter, the Company replaces PT World Harvest Textile’s position as the previous pledgor in connection with the transfer of shares.

67

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 70: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Sumber Daya Manusia Human Resources

03

Dalam menghadapi kondisi perekonomian nasional yang ketat dan persaingan bisnis yang semakin kompetitif, sumber daya manusia menjadi faktor penting yang perlu mendapat perhatian besar dari Perseroan. Pengoptimalan potensi karyawan sesuai bidang kerja masing-masing harus menjadi perhatian yang utama. Optimalisasi ini diharapkan dapat menunjang keberhasilan karyawan dalam menjalankan proses produksi dan operasional Perseroan.

Pengoptimalan potensi dilakukan melalui pengelolaan SDM yang profesional, didasari prinsip keadilan dan menjunjung tinggi martabat dan hak asasi karyawan. Prinsip keadilan tercermin dari pelaksanaan rekrutmen terbuka dengan mempertimbangkan aspek kesetaraan gender, serta tanpa diskriminasi suku, agama, dan golongan politik. Selain itu, Perseroan juga menerapkan sistem kompetensi, serta menjunjung budaya kerja sama dan solidaritas.

Untuk tahun 2018, komposisi karyawan Perseroan bersama Entitas Anak, PT Apac Inti Corpora, diuraikan sebagai berikut:

In facing tight national economic condition and increasingly competitive business competition, human resources become an important factor that needs to receive great attention from the Company. Optimizing the potential of employees according to their respective fields of work shall be the main concern. This optimization is expected to support employees’ success in carrying out the Company’s production and operational processes.

Potential optimization is carried out through professional HR management, based on the principle of justice and upholding the dignity and human rights of the employees. The principle of justice is reflected in the implementation of open recruitment by considering aspects of gender equality, without discrimination of ethnicity, religion, and political groups. Furthermore, the Company also applies a competency system, and upholds a culture of cooperation and solidarity.

In 2018, the composition of employees of the Company and Subsidiary, PT Apac Inti Corpora, is described as follows:

68

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 71: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Komposisi Karyawan Perseroan dan Entitas AnakComposition of Employees of the Company and Subsidiary

Uraian2018 2017

DescriptionJumlahTotal % Jumlah

Total %

Perseroan - - - - Company

Entitas Anak 6.702 100,00 6.150 100,00 Subsidiaries

Total 6.702 100,00 6.150 100,00 Total

Komposisi Karyawan Berdasarkan JabatanComposition of Employees based on Position

Uraian2018 2017

DescriptionJumlahTotal % Jumlah

Total %

Staf/Supervisor/Manajerial (Non Direksi) 831 12,40 821 13,35 Staff/Supervisor/Managerial

(Non-Director)

Operator/Driver/Pelaksana 5.871 87,60 5.329 86,65 Operator/Driver/Executor

Total 6.702 100,00 6.150 100,00 Total

Komposisi Karyawan Berdasarkan StatusComposition of Employees based on Status

Uraian2018 2017

DescriptionJumlahTotal % Jumlah

Total %

Karyawan Tetap 6.226 92,90 5.811 94,49 Permanent Employees

Karyawan Kontrak 476 7,10 339 5,51 Contract Employees

Total 6.702 100,00 6.150 100,00 Total

Komposisi Karyawan Berdasarkan UsiaComposition of Employees based on Age

Uraian2018 2017

DescriptionJumlahTotal % Jumlah

Total %

> 50 tahun 214 3,19 168 2,73 > 50 years old

41–50 tahun 2.936 43,81 2.775 45,13 41-50 years old

31-40 tahun 1.758 26,23 1.965 31,95 31-40 years old

21-30 tahun 1.404 20,95 1.048 17,04 21-30 years old

<21 tahun 390 5,82 194 3,15 < 21 years old

Total 6.702 100,00 6.150 100,00 Total

69

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 72: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Komposisi Karyawan Berdasarkan Tingkat PendidikanComposition of Employees based on Educational Level

Uraian2018 2017

DescriptionJumlahTotal % Jumlah

Total %

S2 11 0,16 13 0,21 Master’s

S1 135 2,01 138 2,24 Bachelor’s

Diploma 152 2,27 157 2,55 Diploma

SMA 3.925 58,56 3.396 55,22 Senior High School

Di bawah SMA 2.479 36,99 2.446 39,78 Below Senior High School

Total 6.702 100,00 6.150 100,00 Total

Untuk menunjang pelaksanaan tanggung jawab yang baik, Perseroan dan Entitas Anak berupaya meningkatkan kualitas dan kompetensi SDM dengan mengikutsertakan karyawan dalam serangkaian pendidikan dan pelatihan yang diselenggarakan di Griya Pelatihan Apac (GRIPAC). Pelaksanaan program pengembangan kompetensi karyawan di tahun 2018 diuraikan sebagai berikut:

JabatanPosition

Program PengembanganDevelopment Program

Jumlah PesertaTotal Participants

Training

Operator/Teknisi/Supir/Security/OB Operator/Technician/Driver/Security/OB

Pelatihan Fire and Safety Fire and Safety Training

636

Pelatihan Fire, Safety dan K3Fire, Safety, and OHS Training

142

Pelatihan Hubungan Industrial dan Budaya PerusahaanIndustrial Relations and Corporate Culture Training

797

Pelatihan ISO 9001, ISO 14001, dan ISO 50001Training on ISO 9001, ISO 14001, and ISO 50001

439

On the Job Training 262

Pengenalan Gambaran Umum Perusahaan dan K3Introduction to the Company’s Overview and OHS

678

Pendidikan JahitSewing Training

106

Simulasi Tanggap Darurat KebakaranFire Emergency Response Simulation

39

Pendidikan D2 Teknik Tekstil STTTSTTT D2 Textile Engineering Education

9

Sertifikasi Diklat SecurityCertification of Security Training and Education

6

Sertifikasi Tekstil Operator Ball WarperBall Warper Operator Textile Certification

2

Sertifikasi Tekstil Operator BlowingBlowing Operator Textile Certification

2

Sertifikasi Tekstil Operator CombingCombing Operator Textile Certification

3

Sertifikasi Tekstil Operator DrawingDrawing Operator Textile Certification

2

To support the implementation of good responsibilities, the Company and Subsidiary strive to improve the quality and competency of HR by involving employees in a series of education and training held at Apac Training Center (GRIPAC). The implementation of employee competency development programs in 2018 is described as follows:

70

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 73: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

JabatanPosition

Program PengembanganDevelopment Program

Jumlah PesertaTotal Participants

Sertifikasi Tekstil Operator InspectingInspecting Operator Textile Certification

7

Sertifikasi Tekstil Operator LoomOperator Loom Textile Certification

13

Sertifikasi Tekstil Operator Ring FrameRing Frame Operator Textile Certification

13

Sertifikasi Tekstil Operator SimplexSimplex Operator Textile Certification

3

Sertifikasi Tekstil Operator SizingSizing Operator Textile Certification

3

Sertifikasi Tekstil Operator WarpingWarping Operator Textile Certification

3

Supervisor/Teknisi/Staf/ParamedisSupervisor/Technician/Staff/Paramedic

Pengetahuan Alur Proses Produksi Tekstil Textile Production Process Flow Knowledge

13

Bimbingan Teknis Ekolabel Tekstil dan Produk TekstilTextile Product and Textile Ecolabel Technical Guidance

1

Seminar Nasional Industri Tekstil dan Apparel 4.0National Seminar on Textile and Apparel Industry 4.0

1

Seminar Nasional Mengamankan Industri 4.0National Seminar on Securing Industry 4.0

2

Technical Seminar On Dyeing-Printing –Finishing Technology 2018 1

Training ISO 9001, ISO 14001, dan ISO 50001 Training on ISO 9001, ISO 14001, and ISO 50001

31

Pelatihan Fire and SafetyFire and Safety Training

3

Pelatihan Hubungan Industrial dan Budaya PerusahaanIndustrial Relations and Corporate Culture Training

3

On The Job Training 1

Pengenalan Gambaran Umum Perusahaan dan K3Introduction to the Company’s Overview and OHS

3

Pelatihan dan Sertifikasi Kompetensi Operator PLTDPLTD Operator Competency Training and Certification

1

Simulasi Tanggap Darurat KebakaranFire Emergency Response Simulation

6

Kepala Seksi/StafSection Head/Staff

Bimbingan Teknis Ekolabel Tekstil dan Produk TekstilTextile Product and Textile Ecolabel Technical Guidance

1

Diklat Penerapan Online Single SubmissionOnline Single Submission Implementation Training

1

Diklat Sertifikasi Ahli K3OHS Expert Certification Training

1

Mill Exchange Program 1

Pembahasan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Industri Tekstil dan Produk TekstilDiscussion of the Indonesian National Work Competency Standards in the Textile and Textile Products Industry

1

Resertifikasi Manajer EnergiRecertification of Energy Manager

1

Seminar Meningkatkan Efisiensi dan Efektivitas Pengelolaan SDMSeminar on Increasing the Efficiency and Effectiveness of HR Management

2

Seminar Nasional Industri Tekstil dan Apparel 4.0National Seminar on Textile and Apparel Industry 4.0

1

71

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 74: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

JabatanPosition

Program PengembanganDevelopment Program

Jumlah PesertaTotal Participants

Seminar Nasional Mengamankan Industri 4.0National Seminar on Securing Industry 4.0

1

Seminar Strategi Menyiapkan SDM Industri yang Berdaya SaingStrategy Seminar Preparing Competitive Industrial HR

1

Sertifikasi Hiperkes & Keselamatan Kerja Paramedik PerusahaanCompany’s Paramedic Company Hygiene & Occupational Safety Certification

1

Technical Seminar On Dyeing-Printing-Finishing 1

Training ISO 9001, ISO 14001, dan ISO 50001Training on ISO 9001, ISO 14001, and ISO 50001

10

Uji Kompetensi Penyelia SDMHR Supervisor Competency Test

1

Health Risk Assessment Workshop 1

Workshop Peningkatan Kompetensi Dokter Pemeriksa Kesehatan Tenaga KerjaWorkshop on Increasing the Competency of Physicians for Workers’ Health Examiners

1

Pelatihan Fire and SafetyFire and Safety Training

1

Pelatihan Hubungan Industrial dan Budaya PerusahaanIndustrial Relations and Corporate Culture Training

1

Pengenalan Gambaran Umum Perusahaan dan K3Introduction to the Company’s Overview and OHS

1

Simulasi Tanggap Darurat KebakaranFire Emergency Response Simulation

1

ManajerManager

Efficiency in the Steam System 1

Mill Exchange Program 1

Pelatihan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Industri Tekstil dan Produk TekstilTraining on the Indonesian National Work Competency Standards in the Textile and Textile Products Industry

2

Seminar Meningkatkan Efisiensi dan Efektivitas Pengelolaan SDMSeminar on Increasing the Efficiency and Effectiveness of HR Management

1

Seminar Nasional Industri Tekstil dan Apparel 4.0National Seminar on Textile and Apparel Industry 4.0

1

Training ISO 9001, ISO 14001, dan ISO 50001Training on ISO 9001, ISO 14001, and ISO 50001

1

Health Risk Asessment Workshop 1

Workshop Pengembangan Teknologi HijauGreen Technology Development Workshop

1

Simulasi Tanggap Darurat KebakaranFire Emergency Response Simulation

1

Manajer DivisiDivision Manager

Seminar Efficiency in the Steam System 1

Seminar Nasional Industri Tekstil dan Apparel 4.0National Seminar on Textile and Apparel Industry 4.0

1

Total 3.273

72

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 75: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

JabatanPosition

Program PengembanganDevelopment Program

Jumlah PesertaTotal Participants

Non Training

Pelajar dan MahasiswaStudents and university students

Praktik Kerja Lapangan/Praktik Kerja Industri/PenelitiField Practice/Field Industrial Practice/Researcher

175

Anggota Keluarga Karyawan dan Masyarakat Sekitar PabrikMembers of employees’ family and community around the factory

Program Beasiswa D II Tekstil Non KaryawanScholarship program of D II for Textile Non-Employee

9

Total 184

Program pengembangan kompetensi dilakukan setiap bulan di tahun 2018 dengan total peserta sebanyak 3.457 peserta. Program pelatihan diikuti oleh peserta training (karyawan) sebanyak 3.273 peserta dan non training (pelajar, mahasiswa, keluarga karyawan dan masyarakat sekitar pabrik) sebanyak 184 peserta. Adapun total biaya pengembangan kompetensi selama tahun 2018 sebesar Rp158.235.000,-.

Pengembangan kompetensi diharapkan memiliki keterkaitan langsung terhadap kinerja karyawan. Penilaian kinerja ini dilakukan secara konsisten dan berkala untuk mengukur efektivitas pengelolaan SDM, hubungan kerja, produktivitas, dan aspek lainnya. Berdasarkan hasil penilaian kinerja tersebut, Perseroan menetapkan reward and punishment; promosi, mutasi atau demosi; serta remunerasi dan fasilitas bagi SDM. Remunerasi yang diberikan berupa gaji pokok dan tunjangan. Adapun fasilitas kesejahteraan yang diberikan berupa jaminan sosial tenaga kerja (BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan), asuransi kesehatan, dan beasiswa pendidikan. Sistem pengelolaan berbasis kompetensi yang disertai dengan reward and punishment ini diharapkan dapat mendorong semangat kerja SDM, membangun kompetisi yang sehat, serta meningkatkan kreativitas dan kemampuan berinovasi SDM.

The competency development programs were conducted every month in 2018 with a total of 3,457 participants. The training programs were attended by 3,273 participants (employees) and 184 non-training participants (students, university students, families of employees, and communities around the factory). The total cost of competency development during 2018 is Rp158,235,000.

The competency development is expected to have a direct connection to employees’ performance. This performance assessment is carried out consistently and periodically to measure the effectiveness of HR management, work relations, productivity, and other aspects. Based on the performance assessment results, the Company will determine reward and punishment, promotion, transfer or demotion, and remuneration and facilities for the HR. Remuneration is given in the form of basic salary and allowances. The welfare facilities provided are in the form of employee social security (BPJS Employment and BPJS Health), health insurance, and educational scholarships. This competency-based management system that is accompanied by reward and punishment is expected to encourage HR’s work spirit, build healthy competition, and enhance HR creativity and ability to innovate.

73

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 76: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance

04

Perseroan menerapkan GCG di setiap aspek kegiatan usaha untuk menciptakan nilai tambah bagi kepentingan para Pemegang Saham, pelanggan, masyarakat secara luas, dan pemangku kepentingan lainnya untuk jangka pendek maupun jangka panjang. Dengan demikian, Perseroan akan menjadi pelaku usaha yang terpercaya, berkinerja unggul, dan tumbuh secara berkesinambungan. GCG Perseroan dilaksanakan dengan mengacu pada Pedoman Good Corporate Governance, Undang-Undang No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas, dan peraturan perundang-undangan yang berlaku lainnya, termasuk peraturan-peraturan Otoritas Jasa Keuangan.

Penerapan Pedoman Tata Kelola Perusahaan Terbuka

Salah satu dasar penerapan GCG Perseroan sebagai perusahaan terbuka adalah Surat Edaran OJK No. 32/SEOJK.04/2015 tentang Pedoman Tata Kelola Perusahaan Terbuka. Penerapan pedoman tersebut diuraikan sebagai berikut:

The Company implements GCG in every aspect of business activity to create added value for the interests of Shareholders, customers, community at large, and other stakeholders in the short and long term. Thus, the Company will become a trusted business player with superior performance that grows sustainably. The Company’s GCG is implemented by referring to the Good Corporate Governance Guidelines, Law No. 40 of 2007 on Limited Liability Company, and other applicable laws and regulations, including the Financial Services Authority regulations.

Implementation of Guidelines of Corporate Governance of Public CompanyOne of the basis of the Company’s GCG implementation as a public company is FSA Circular Letter No. 32/SEOJK.04/2015 on Guidelines of Corporate Governance for Public Company. The implementation of guidelines is described as follows:

74

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 77: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

No.Aspek/Prinsip/Rekomendasi

Aspect/Principle/RecommendationPemenuhanCompliance

KeteranganDescription

I. Hubungan Perusahaan Terbuka dengan Pemegang Saham dalam Menjamin Hak-Hak Pemegang SahamRelation between Public Listed Company with Shareholders in Guaranteeing the Shareholders Rights

1. Meningkatkan Nilai Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS)To Increase the Value of General Meeting of Shareholders (GMS)

a. Perusahaan terbuka memiliki cara atau prosedur teknis pengumpulan suara (voting), baik secara terbuka maupun tertutup yang mengedepankan independensi dan kepentingan Pemegang Saham.The public listed company has methods and technical procedures in conducting an open or close voting that prioritize the independency and interest of the Shareholders.

TerpenuhiComplied

Prosedur pengumpulan suara dalam RUPS telah diatur dalam Tata Tertib RUPS dengan mengacu pada Anggaran Dasar yang diinformasikan kepada para Pemegang Saham di awal pelaksanaan RUPS.The procedure for voting in the GMS has been regulated in the GMS Conduct by referring to the Articles of Association which are informed to the Shareholders at the beginning of the GMS.

b. Seluruh anggota Direksi dan anggota Dewan Komisaris perusahaan terbuka hadir dalam RUPS Tahunan.All Board of Directors and Commissioners members of the public listed company attend the Annual GMS.

TerpenuhiComplied

Seluruh anggota Direksi dan Dewan Komisaris menghadiri RUPS Tahunan 2018.All members of the Board of Directors and Board of Commissioners attended the 2018 Annual GMS.

c. Ringkasan risalah RUPS tersedia dalam situs web perusahaan terbuka paling sedikit selama 1 (satu) tahun.The summary of minutes of the GMS is available at public listed company web site and is accessable for a minimum period of 1 (one) year.

TerpenuhiComplied

Ringkasan risalah RUPS tahun 2018 telah dimuat pada situs web Perseroan.A summary of the 2018 GMS Minutes has been posted on the Company’s website.

2. Meningkatkan Kualitas Komunikasi Perusahaan Terbuka dengan Pemegang Saham atau InvestorTo Improve the Quality of Communication between the Public Listed Company and the Shareholders or Investor

a. Perusahaan terbuka memiliki suatu kebijakan komunikasi dengan Pemegang Saham atau investor.The public listed company has a communication policy with the Shareholders or Investor.

TerpenuhiComplied

Perseroan memiliki agenda public expose yang dilaksanakan minimal 1 tahun sekali sebagaimana diatur dalam Keputusan Direksi PT Bursa Efek Jakarta No. Kep-306/BEJ/07-2004 tentang Peraturan No. I-E tentang Kewajiban Penyampaian Informasi yang antara lain bertujuan untuk menyampaikan informasi kepada publik (termasuk Pemegang Saham atau Investor) mengenai kinerja Perseroan. Selain itu, Perseroan juga memberikan laporan berkala dan keterbukaan informasi sebagaimana diatur dalam peraturan-peraturan yang diterbitkan oleh Bursa Efek Indonesia dan Otoritas Jasa Keuangan (d/h Bapepam-LK).The company has a public expose agenda that is carried out at least once a year as stipulated in the Decree of the Board of Directors Directors of the Jakarta Stock Exchange No. Kep-306/BEJ/07-2004 on Regulation No. I-E on Obligations for Information Submission which, among others, aim to convey information to the public (including Shareholders or Investors) on the Company’s performance. In addition, the Company also provides periodic reports and information disclosures as stipulated in the regulations issued by the Indonesia Stock Exchange and the Financial Services Authority (formerly Bapepam-LK).

b. Perusahaan terbuka mengungkapkan kebijakan komunikasi perusahaan terbuka dengan Pemegang Saham atau investor dalam situs web.The public listed company disclose the communication policy transparently with the Shareholders of Investor in its website.

TerpenuhiComplied

Kebijakan komunikasi dengan para Pemegang Saham atau Investor telah dimuat dalam situs web Perseroan pada bagian Investor Relation.The communication policy with the Shareholders or Investors has been posted on the Company’s website in the Investor Relations section.

75

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 78: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

No.Aspek/Prinsip/Rekomendasi

Aspect/Principle/RecommendationPemenuhanCompliance

KeteranganDescription

II. Fungsi dan Peran Dewan KomisarisBoard of Commissioners Function and Role

3. Memperkuat Keanggotaan dan Komposisi Dewan KomisarisTo strengthen the Membership and Composition of the Board of Commissioners.

a. Penentuan jumlah anggota Dewan Komisaris mempertimbangkan kondisi perusahaan terbuka.To determine the number of Board of Commissioners’ member by considering the company’s condition.

TerpenuhiComplied

Penentuan jumlah Dewan Komisaris telah disesuaikan dengan kegiatan dan skala usaha Perseroan saat ini.The determination of the number of the Board of Commissioners has been adjusted to the activities and scale of the Company’s current business.

b. Penentuan komposisi anggota Dewan Komisaris memperhatikan keberagaman keahlian, pengetahuan, dan pengalaman yang dibutuhkan.To determine the composition of the Board of Commissioners member by taking into account the diversity of skills, knowledge, and required experiences.

TerpenuhiComplied

Pengusulan dan pengangkatan Dewan Komisaris telah memperhatikan keberagaman keahlian, pengetahuan, dan pengalaman yang relevan dengan tanggung jawab yang diemban di Perseroan.The proposal and appointment of the Board of Commissioners has considered the diversity of expertise, knowledge, and experience relevant to the responsibilities carried out in the Company.

4. Meningkatkan Kualitas Pelaksanaan Tugas dan Tanggung Jawab Dewan KomisarisTo Improve the Implementation Quality of Board of Commissioners’ Duties and Responsibilities

a. Dewan Komisaris mempunyai kebijakan penilaian sendiri (self assessment) untuk menilai kinerja Dewan Komisaris.The Board of Commissioners has its self assessment policy for Board of Commissioners performance evaluation.

TerpenuhiComplied

Kebijakan penilaian kinerja Dewan Komisaris diatur dalam Piagam Dewan Komisaris dan Pedoman GCG.

Dewan Komisaris mempunyai kebijakan penilaian sendiri (self assesment) untuk menilai kinerja Dewan Komisaris secara kolegial. Hasil self assesment tersebut kemudian dibahas dalam rapat Dewan Komisaris di awal tahun buku baru. Kriteria penilaian kinerja Dewan Komisaris mencakup pelaksanaan tugas pengawasan atas kebijakan pengurusan dan jalannya pengurusan pada umumnya, baik yang mengenai Perseroan maupun usaha Perseroan yang dijalankan oleh Direksi Perseroan serta pemberian nasihat kepada Direksi untuk kepentingan pencapaian tujuan Perseroan, yang antara lain meliputi:1. Kontribusi terhadap pencapaian kinerja

Perseroan;2. Ketepatan waktu penyampaian pendapat dan

saran yang menjadi kewajiban Dewan Komisaris;3. Kontribusi terhadap penerapan Pedoman GCG;4. Tingkat kehadiran anggota Dewan Komisaris;

dan5. Efektivitas kegiatan penunjang Dewan Komisaris.

Selain itu, penilaian kinerja Dewan Komisaris secara kolegial dilakukan oleh Pemegang Saham dalam RUPS Tahunan. Dalam hal ini, Dewan Komisaris menyampaikan Laporan Dewan Komisaris yang juga dimuat dalam Laporan Tahunan Perseroan dan disampaikan dalam RUPS Tahunan untuk mendapat pembebasan tanggung jawab atas pengawasan Perseroan.The performance assessment policy of the Board of Commissioners is regulated in the Board of Commissioners Charter and GCG Guidelines.

76

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 79: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

No.Aspek/Prinsip/Rekomendasi

Aspect/Principle/RecommendationPemenuhanCompliance

KeteranganDescription

The Board of Commissioners has a self assessment policy to assess the performance of the Board of Commissioners collegially. The self assessment results are then discussed at the Board of Commissioners meeting at the beginning of new fiscal year. The performance assessment criteria of the Board of Commissioners include the implementation of supervisory duties on management policies and general course of the management, both concerning the Company and the Company’s business carried out by the Board of Directors, as well as providing advice to the Board of Directors to achieve the Company’s objectives, which among others include:

1. Contributions to the Company’s performance achievement;

2. Timeliness of submission of opinions and suggestions that become the obligations of the Board of Commissioners;

3. Contribution to the implementation of GCG Guidelines;

4. Attendance level of members of the Board of Commissioners; and

5. Effectiveness of supporting activities of the Board of Commissioners.

In addition, performance assessment of the Board of Commissioners collectively is carried out by Shareholders at the Annual GMS. In this case, the Board of Commissioners submits a Board of Commissioners’ Report which is also included in the Company’s Annual Report and submitted at the Annual GMS to obtain the release of responsibility for the supervision of the Company.

b. Kebijakan penilaian sendiri (self assessment) untuk menilai kinerja Dewan Komisaris diungkapkan melalui Laporan Tahunan perusahaan terbuka.The self assessment policy for Board of Commissioners evaluation is stated in the public listed company’s annual report.

TerpenuhiComplied

Kebijakan penilaian sendiri (self assessment) dimuat dalam Laporan Tahunan ini pada uraian Tata Kelola Perusahaan.Self assessment policies are included in this Annual Report in the description of Corporate Governance.

c. Dewan Komisaris mempunyai kebijakan terkait pengunduran diri anggota Dewan Komisaris apabila terlibat dalam kejahatan keuangan.The Board of Commissioners has a policy concerning the resignation of Board of Commissioners’ member who is involved in the financial crime.

TerpenuhiComplied

Perseroan memiliki kebijakan terkait pengunduran diri anggota Dewan Komisaris apabila terlibat dalam kejahatan keuangan sebagaimana tertuang dalam Anggaran Dasar Perseroan dan Piagam Dewan Komisaris.

Mengacu pada Pasal 67 ayat (5) Anggaran Dasar Perseroan, masa jabatan anggota Dewan Komisaris berakhir apabila tidak lagi memenuhi persyaratan berdasarkan peraturan perundang-undangan.

Dalam hal anggota Dewan Komisaris melakukan pengunduran diri, termasuk apabila terlibat dalam kejahatan keuangan, maka anggota Dewan Komisaris yang bersangkutan wajib memberitahukan secara tertulis mengenai maksudnya tersebut kepada Perseroan dan Perseroan wajib menyelenggarakan RUPS untuk memutuskan permohonan pengunduran diri anggota Dewan Komisaris dalam jangka waktu paling lambat 90 hari setelah diterimanya surat pengunduran diri.

77

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 80: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

No.Aspek/Prinsip/Rekomendasi

Aspect/Principle/RecommendationPemenuhanCompliance

KeteranganDescription

The Company has policies related to the resignation of members of the Board of Commissioners if involved in financial crimes as stated in the Company’s Articles of Association and the Board of Commissioners Charter.

Referring to Article 67 paragraph (5) of the Company’s Articles of Association, the term of office of members of the Board of Commissioners expires in the event that they no longer fulfill the requirements based on the laws and regulations.

In the event that a member of the Board of Commissioners resigns, including if involved in a financial crime, the related member of the Board of Commissioners must notify in writing of the intention to the Company and the Company must hold a GMS to decide on the resignation request of such member of Board of Commissioners no later than 90 days after the resignation letter is received.

d. Dewan Komisaris atau Komite yang menjalankan fungsi Nominasi dan Remunerasi menyusun kebijakan suksesi dalam proses nominasi anggota Direksi.Board of Commissioners that perform a nomination and remuneration function shall establish a succession policy related to the nomination process of Board of Director’s member.

TerpenuhiComplied

Perseroan telah memiliki prosedur terkait proses nominasi Direksi yang tercantum dalam Piagam Dewan Komisaris, yaitu:1. Kandidat calon anggota Direksi diajukan oleh

Pemegang Saham Pengendali/Dewan Komisaris/Direksi;

2. Proses seleksi calon anggota Direksi melalui analisa rekam jejak dan kompetensi serta wawancara;

3. Pemberian rekomendasi oleh Dewan Komisaris;4. Penyampaian rekomendasi kepada Rapat Umum

Pemegang Saham.The Company has already procedures related to the process of nominating the Board of Directors, which are listed in the Board of Commissioners Charter as follows:1. Candidates for members of the Board of Directors

are submitted by Controlling Shareholders/Board of Commissioners/Board of Directors;

2. The process of selecting candidates for the Board of Directors is through track record analysis and competency and interviews;

3. Provision of recommendations by the Board of Commissioners;

4. Submission of recommendations to the General Meeting of Shareholders.

III. Fungsi dan Peran DireksiBoard of Directors Function and Role

5. Memperkuat Keanggotaan dan Komposisi DireksiTo Strengthen the Board of Directors Membership and Composition

a. Penentuan jumlah anggota Direksi mempertimbangkan kondisi perusahaan terbuka serta efektivitas dalam pengambilan keputusan.To determine the number of Board of Directors member by considering the public listed company condition as well as the effectiveness of the decision making.

TerpenuhiComplied

Penentuan jumlah Direksi sebagaimana mengacu kepada ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku, salah satunya adalah berdasarkan POJK 33/POJK.04/2014 tentang Direksi dan Dewan Komisaris Emiten atau Perusahaan Publik menyatakan bahwa Direksi Emiten atau Perusahaan Publik paling kurang terdiri dari 2 orang anggota Direksi. Jumlah Direksi Perseroan yaitu 6 orang dan dalam penentuannya telah didasarkan pada kebutuhan untuk mencapai maksud dan tujuan Perseroan, serta disesuaikan dengan kondisi perusahaan dengan menyesuaikan kebutuhan dan kompleksitas Perseroan.

78

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 81: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

No.Aspek/Prinsip/Rekomendasi

Aspect/Principle/RecommendationPemenuhanCompliance

KeteranganDescription

Determination of the number of Board of Directors as referred to the prevailing laws and regulations, one of which is based on FSA Regulation No. 33/POJK.04/2014 on Board of Directors and Board of Commissioners of Issuers or Public Companies stating that the Board of Directors of Issuers or Public Companies consists of at least 2 members of the Board of Directors. The number of the Company’s Board of Directors is 6 people and the determination has been based on the needs to achieve the Company’s goals and objectives, and is adjusted to the Company’s conditions by adjusting the Company’s needs and complexity.

b. Penentuan komposisi anggota Direksi memperhatikan, keberagaman keahlian, pengetahuan, dan pengalaman yang dibutuhkan.To determine the composition of Board of Director’s member by taking into account the diversity of skills, knowledge, and required experiences.

TerpenuhiComplied

Pengusulan dan pengangkatan Direksi telah memperhatikan keberagaman keahlian, pengetahuan, dan pengalaman yang relevan dengan tanggung jawab yang diemban di Perseroan.The proposal and appointment of the Board of Directors has considered the diversity of expertise, knowledge, and experience that is relevant to the responsibilities carried out in the Company.

c. Anggota Direksi yang membawahi bidang akuntansi atau keuangan memiliki keahlian dan/atau pengetahuan di bidang akuntansi.Member of the Board of Directors in charge of finance and accounting has accounting expertise and/or knowledge.

TerpenuhiComplied

Direktur Keuangan, yaitu Ibu Pe Maria Indra memiliki latar belakang pendidikan Sarjana Ekonomi dan memiliki pengalaman di bidang akuntansi dan keuangan.The Director of Finance, Mrs. Pe Maria Indra, has an educational background with a Bachelor of Economics degree and has experience in accounting and finance.

6. Meningkatkan Kualitas Pelaksanaan Tugas dan Tanggung Jawab DireksiTo Improve the Implementation Quality of Board of Directors Duties and Responsibilities

a. Direksi mempunyai kebijakan penilaian sendiri (self assessment) untuk menilai kinerja Direksi.Board of Directors has its self assessment policy for Board of Directors performance evaluation.

TerpenuhiComplied

Kebijakan penilaian kinerja Direksi diatur dalam Piagam Direksi dan Pedoman GCG.

Direksi mempunyai kebijakan penilaian sendiri (self assesment) untuk menilai kinerja Direksi secara kolegial. Hasil self assesment tersebut kemudian dibahas dalam Rapat Dewan Komisaris dan rapat gabungan Dewan Komisaris dan Direksi di awal tahun buku baru. Kriteria penilaian kinerja Direksi mencakup pelaksanaan tugas dan tanggung jawab anggota Direksi dalam mengelola Perseroan dan pencapaian rencana kerja yang tercermin dalam laporan keuangan, yang antara lain meliputi:1. Keuangan dan pasar;2. Fokus pelanggan;3. Produk;4. Tenaga kerja; dan5. Kepemimpinan tata kelola.

Selain itu, penilaian kinerja Direksi secara kolegial juga dilakukan oleh Pemegang Saham dalam RUPS Tahunan. Dalam hal ini, Direksi menyampaikan Laporan Direksi yang juga dimuat dalam Laporan Tahunan Perseroan dan disampaikan dalam RUPS Tahunan untuk mendapat pembebasan tanggung jawab atas pengurusan Perseroan.

79

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 82: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

No.Aspek/Prinsip/Rekomendasi

Aspect/Principle/RecommendationPemenuhanCompliance

KeteranganDescription

The performance assessment policy of the Board of Directors is regulated in the Board of Directors Charter and GCG Guidelines.The Board of Directors has a self assessment policy to assess the performance of the Board of Directors collectively. The self-assessment results are then discussed at the Board of Commissioners’ Meeting and joint meetings of the Board of Commissioners and Board of Directors at the beginning of a new fiscal year. The performance assessment criteria of the Board of Directors include the implementation of duties and responsibilities of members of the Board of Directors in managing the Company and the achievement of work plans reflected in the financial statements, which among others include:1. Finance and market;2. Customer focus;3. Product;4. Labors; and5. Governance leadership.

In addition, performance assessment of the Board of Directors collegially is also carried out by the Shareholders at the Annual GMS. In this matter, the Board of Directors submits the Board of Directors’ Report which is also included in the Company’s Annual Report and submitted at the Annual GMS to obtain the release of responsibility for the management of the Company.

b. Kebijakan penilaian sendiri (self assessment) untuk menilai kinerja Direksi diungkapkan melalui laporan tahunan perusahaan terbuka.The self assessment policy for Board of Directors evaluation is stated in the public listed company’s annual report.

TerpenuhiComplied

Kebijakan penilaian sendiri (self assessment) telah dimuat dalam Laporan Tahunan ini pada uraian Tata Kelola Perusahaan.Self assessment policies are included in this Annual Report in the description of Corporate Governance.

c. Direksi mempunyai kebijakan terkait pengunduran diri anggota Direksi apabila terlibat dalam kejahatan keuangan.Board of Directors has a policy concerning the resignation of Board of Directors member who is involved in the financial crime.

TerpenuhiComplied

Perseroan memiliki kebijakan terkait pengunduran diri anggota Direksi apabila terlibat dalam kejahatan keuangan, sebagaimana tertuang dalam Anggaran Dasar Perseroan dan Piagam Direksi.

Mengacu Pasal 49 ayat (5) Anggaran Dasar Perseroan, masa jabatan anggota Direksi berakhir apabila tidak lagi memenuhi persyaratan berdasarkan peraturan perundang-undangan.

Dalam hal anggota Direksi melakukan pengunduran diri, termasuk apabila terlibat dalam kejahatan keuangan, maka anggota Direksi yang bersangkutan wajib memberitahukan secara tertulis mengenai maksudnya tersebut kepada Perseroan dan Perseroan wajib menyelenggarakan RUPS untuk memutuskan permohonan pengunduran diri anggota Direksi dalam jangka waktu paling lambat 90 hari setelah diterimanya surat pengunduran diri.The Company has policies related to the resignation of members of the Board of Directors if involved in financial crimes as stated in the Company’s Articles of Association and the Board of Directors Charter.

Referring to Article 49 paragraph (5) of the Company’s Articles of Association, the term of office of members of the Board of Directors expires in the event that they no longer fulfill the requirements based on the laws and regulations.

In the event that a member of the Board of Directors resigns, including if involved in a financial crime, the related member of the Board of Directors must notify in writing of the intention to the Company and the Company must hold a GMS to decide on the resignation request of such member of Board of Directors no later than 90 days after the resignation letter is received.

80

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 83: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

No.Aspek/Prinsip/Rekomendasi

Aspect/Principle/RecommendationPemenuhanCompliance

KeteranganDescription

IV. Partisipasi Pemangku KepentinganParticipation of the Stakeholders

7. Meningkatkan Aspek Tata Kelola Perusahaan melalui Partisipasi Pemangku KepentinganTo Improve the Good Corporate Governance Aspect through the Participation of the Stakeholders

a. Perusahaan terbuka memiliki kebijakan untuk mencegah terjadinya insider trading.The public listed company has a policy on insider trading prevention.

TerpenuhiComplied

Perseroan memiliki kebijakan terkait insider trading yang dimuat dalam Kode Etik, yaitu:1. Orang Dalam merujuk kepada subjek hukum

pelaku  insider  trading, yaitu pelaku yang dilarang  melakukan insider  trading, yang terdiri dari: (a) Komisaris, Direktur, atau pegawai Perseroan; (b) Pemegang Saham Utama Perseroan; (c) orang perorangan yang karena kedudukan atau profesinya (misalnya konsultan hukum atau akuntan publik) atau karena hubungan usahanya dengan Perseroan memungkinkan orang memperoleh informasi; atau (d) pihak yang dalam waktu enam bulan terakhir tidak lagi menjadi pihak-pihak sebagaimana dimaksud di atas.

2. Informasi Orang Dalam adalah informasi atau fakta penting dan relevan mengenai peristiwa, kejadian, atau fakta yang  dapat mempengaruhi harga efek pada bursa efek dan/atau keputusan pemodal, calon pemodal, atau pihak-pihak lain yang berkepentingan terhadap informasi atau fakta tersebut.

3. Orang Dalam dari Perseroan yang mempunyai Informasi Orang Dalam dilarang melakukan pembelian atau penjualan atas efek Perseroan atau perusahaan lain yang melakukan transaksi dengan Perseroan.

4. Orang Dalam dilarang:a. Mempengaruhi pihak lain untuk melakukan

pembelian atau penjualan atas efek dimaksud; atau

b. Memberikan Informasi Orang Dalam kepada pihak mana pun yang patut diduganya dapat menggunakan informasi dimaksud untuk melakukan pembelian atau penjualan atas efek.

5. Orang Dalam yang melakukan hal-hal yang dilarang sebagaimana tersebut di atas, pertanggungjawabannya sesuai ketentuan yang berlaku.

The Company has policies related to insider trading contained in the Code of Ethics, which are:1. Insiders refer to the legal subject of an insider

trading agent, which are actors prohibited from conducting insider trading consisting of: (a) Commissioners, Directors, or employees of the Company; (b) The Company’s Main Shareholders; (c) an individual who is due to his/her position or profession (for example a legal consultant or public accountant) or because of his/her business relationship with the Company allows the person to obtain information; or (d) parties that within the last six months are no longer the parties referred to the above mentioned.

2. Insider Information is important and relevant information or facts about events, incidents, or facts that can affect the price of securities on the stock exchange and/or decisions of investors, prospective investors, or other parties with an interest in such information or facts.

81

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 84: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

No.Aspek/Prinsip/Rekomendasi

Aspect/Principle/RecommendationPemenuhanCompliance

KeteranganDescription

3. Insiders from the Company who have Insider Information are prohibited from buying or selling securities of the Company or other companies that conduct transactions with the Company.

4. Insiders are prohibited to:a. Influence other parties to make purchases or

sales of the said securities; orb. Provide Insider Information to any party that

is reasonably expected to be able to use the information intended to make a purchase or sale of securities.

5. Insiders who conduct the prohibited matters as mentioned above; their responsibilities are in accordance with the applicable provisions.

b. Perusahaan terbuka memiliki kebijakan anti korupsi dan anti fraud.The public listed company has a policy on anti corruption and anti fraud.

TerpenuhiComplied

Perseroan telah memiliki kebijakan anti korupsi dan anti fraud yang dimuat dalam Kode Etik, yaitu sebagai berikut:1. Perseroan berkomitmen untuk mendukung

praktik-praktik anti korupsi dan anti fraud.2. Manajemen dan karyawan Perseroan yang

secara sengaja melawan hukum, peraturan dan kebijakan Perseroan dengan melakukan perbuatan memperkaya diri sendiri atau orang lain atau kelompok yang dapat merugikan keuangan Perseroan dengan cara sebagai berikut:a. Menyalahgunakan kewenangan, kesempatan

atau sarana yang ada padanya karena jabatan atau kedudukannya. 

b. Memberi, menerima dan/atau menjanjikan sesuatu kepada seorang pejabat atau mitra kerja baik internal maupun eksternal dengan maksud menggerakkannya untuk berbuat atau tidak berbuat sesuatu dalam jabatannya yang bertentangan dengan kewajibannya.

c. Menggelapkan uang atau surat berharga yang disimpan karena jabatan atau kedudukannya, atau membiarkan uang atau surat berharga tersebut diambil atau digelapkan oleh pihak lain, atau menolong dan membantu dalam melakukan perbuatan tersebut.

d. Memberi dan/atau menerima hadiah atau janji kepada/dari seseorang baik internal maupun eksternal dengan mengingat kekuasaan atau wewenang yang melekat pada jabatan atau kedudukannya. 

e. Melanggar ketentuan undang-undang yang secara tegas menyatakan bahwa pelanggaran terhadap ketentuan undang-undang tersebut sebagai tindakan korupsi, penipuan, penggelapan dan bentuk lainnya yang dilarang undang-undang.

f. Melakukan percobaan pembantuan atau permufakatan jahat untuk melakukan tindakan korupsi, penipuan, penggelapan dan bentuk lainnya yang dilarang undang-undang.

g. Memberikan bantuan, kesempatan, sarana, atau keterangan untuk terjadinya tindakan korupsi, penipuan, penggelapan dan bentuk lainnya yang dilarang undang-undang.

82

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 85: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

No.Aspek/Prinsip/Rekomendasi

Aspect/Principle/RecommendationPemenuhanCompliance

KeteranganDescription

The Company has an anti-corruption and anti-fraud policy contained in the Code of Ethics, as follows:1. The Company is committed to supporting anti-

corruption and anti-fraud practices.2. The Company’s management and employees

who intentionally oppose the law, regulations, and policies of the Company by committing acts of enriching themselves or other people or groups that can harm the Company’s finances in the following ways:a. Misusing the authority, opportunity, or means

available to them because of their position or rank.

b. Giving, receiving, and/or promising something to an official or work partner either internally or externally in order to move them to do or not to do something in their position that is contrary to their obligations.

c. Embezzling money or securities that are stored because of their position or rank, or allowing money or securities to be taken or embezzled by other parties, or helping and assisting in carrying out these actions.

d. Giving and/or receiving gifts or promises to/from a person either internally or externally by considering the power or authority attached to their position or rank.

e. Violating the provisions of law which expressly states that violations of provisions of law are acts of corruption, fraud, embezzlement, and other forms that are prohibited by law.

f. Conducting attempted assistance or conspiracy to carry out acts of corruption, fraud, embezzlement, and other forms prohibited by law.

g. Providing assistance, opportunities, facilities, or information for acts of corruption, fraud, embezzlement, and other forms that are prohibited by law.

c. Perusahaan terbuka memiliki kebijakan tentang seleksi dan peningkatan kemampuan pemasok atau vendor.The public listed company has a policy on selection and upgrading of suppliers and vendors.

TerpenuhiComplied

Kebijakan tentang seleksi dan peningkatan kemampuan pemasok atau vendor dilakukan Perseroan secara profesional sebagaimana diatur dalam Kode Etik mengenai etika terhadap mitra usaha yang menyebutkan:1. Perseroan menghormati hak-hak mitra usaha

sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku.

2. Pemilihan mitra usaha berdasarkan pada profesionalisme.

3. Perseroan menjaga informasi rahasia mitra usaha.

4. Hubungan dengan mitra usaha berdasarkan pada saling percaya (mutual trust) yang berlandaskan pada keadilan dan tanggung jawab sosial serta tidak membedakan suku, agama, ras dan antar golongan.

5. Patuh pada peraturan perundangan yang berlaku.

Adapun proses pemilihan rekanan/vendor yang dilakukan Perseroan adalah sebagai berikut:1. Perusahaan yang ingin menjadi rekanan harus

mengajukan permohonan dilengkapi dengan akta perusahaan, company profile, SIUP /izin operasional, NPWP dan material safety data sheets apabila mengandung B3.

2. Departemen pembelian selanjutnya menyeleksi minimal tiga rekanan/vendor, kecuali untuk agen tunggal dan outsourching, dengan kriteria antara lain kualitas terbaik, harga kompetitif, pengiriman barang tepat waktu dan syarat pembayaran terbaik.

83

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 86: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

No.Aspek/Prinsip/Rekomendasi

Aspect/Principle/RecommendationPemenuhanCompliance

KeteranganDescription

The policy on selection and improvement of the ability of suppliers or vendors is carried out professionally by the Company as stipulated in the Code of Ethics on ethics for business partners which states:1. The Company respects the rights of business

partners in accordance with the applicable laws and regulations.

2. The selection of business partners is based on professionalism.

3. The Company maintains confidential information of the business partners.

4. Relationship with business partners are based on mutual trust based on justice and social responsibility regardless of ethnics, religions, races, and groups.

5. Comply with the applicable laws and regulations.

The selection process of partners/vendors conducted by the Company is as follows:1. Companies that want to become partners shall

submit applications completed with company deeds, company profiles, trade license or other operational licenses, Tax ID (NPWP), and material safety data sheets if containing B3.

2. The purchasing department will then select at least three partners/vendors, except for sole agents and outsourcing, with the criteria including the best quality, competitive prices, on-time delivery of goods, and the best payment terms.

d. Perusahaan terbuka memiliki kebijakan tentang pemenuhan hak-hak kreditur.The public listed company has a policy on the settlement of the creditors’ rights.

PenjelasanExplanation

Perseroan tidak memiliki kebijakan pemenuhan hak-hak kreditur secara khusus.

Dalam rangka memenuhi kebutuhan pendanaan, PT Apac Inti Corpora telah meminjam kepada bank. Kedudukan Perseroan adalah sebagai penjamin. Pemenuhan kewajiban Perseroan sebagai penjamin mengacu pada perjanjian kredit dan/atau perjanjian jaminan perusahaan.The Company does not have specific policies relating to the creditors rights.

In order to meet funding needs, PT Apac Inti Corpora has borrowed from the bank. The Company’s position is as a guarantor. Fulfillment of the Company’s obligations as guarantor refers to the credit agreement and/or company guarantee agreement.

e. Perusahaan terbuka memiliki kebijakan sistem whistleblowing.The public listed company has a policy on whistleblowing system.

TerpenuhiComplied

Perseroan telah memiliki kebijakan sistem pelaporan pelanggaran yang tercantum dalam website Perseroan.The Company has a violation reporting system policy listed on the Company’s website.

f. Perusahaan terbuka memiliki kebijakan pemberian insentif jangka panjang kepada Direksi dan karyawan.The public listed company has a policy on giving a long term incentive to the Board of Directors and the employees.

PenjelasanExplanation

Perseroan mempertimbangkan kebijakan pemberian insentif jangka panjang bagi Direksi dan karyawan.The Company is still considering the policy to provide long-term incentive to the Board of Directors and employees.

84

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 87: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

No.Aspek/Prinsip/Rekomendasi

Aspect/Principle/RecommendationPemenuhanCompliance

KeteranganDescription

V. Keterbukaan InformasiInformation Transparency

8. Meningkatkan Pelaksanaan Keterbukaan InformasiTo Improve the Implementation of Information Transparency

a. Perusahaan terbuka memanfaatkan penggunaan teknologi informasi secara lebih luas, selain situs web, sebagai media keterbukaan informasi.The public listed company utilize the use of information technology more widely in addition to the website as the media of information transparency.

PenjelasanExplanation

Media keterbukaan informasi melalui situs web Perseroan dianggap telah mencukupi bagi kondisi usaha saat ini.Media for information disclosure through the Company’s website is deemed sufficient for the current business conditions.

b. Laporan Tahunan perusahaan terbuka mengungkapkan pemilik manfaat akhir dalam kepemilikan saham perusahaan terbuka paling sedikit 5% (lima persen), selain pengungkapan pemilik manfaat akhir dalam kepemilikan saham perusahaan terbuka melalui Pemegang Saham Utama dan Pengendali.The public listed company annual report disclose the final beneficiary ownership in the public company’s shares of at least 5%, aside from the disclosure of the final beneficiary owner through Major and Controlling Shareholders.

TerpenuhiComplied

Perseroan telah mengungkapkan pemilik manfaat akhir dalam uraian Pemegang Saham Utama dan Pengendali dalam Laporan Tahunan ini.The Company has disclosed the ultimate benefit owner in the description of the Main and Controlling Shareholders in this Annual Report.

Rapat Umum Pemegang Saham

Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) bertindak sebagai pemegang wewenang tertinggi dalam Perseroan yang tidak dapat diganti ataupun disubstitusi oleh siapa pun. Di dalam RUPS, seluruh Pemegang Saham memberikan suaranya terkait keputusan strategis yang perlu dilaksanakan Perseroan. Seluruh keputusan RUPS akan dijalankan secara operasional oleh Direksi, di bawah pengawasan dan arahan Dewan Komisaris.

RUPS terdiri dari RUPS Tahunan dan RUPS Luar Biasa. RUPS Tahunan diadakan paling lambat 6 bulan setelah tahun buku berakhir, sedangkan RUPS Luar Biasa diselenggarakan berdasarkan kebutuhan dan kepentingan Perseroan.

Pelaksanaan RUPS Tahun 2018Di tahun 2018, Perseroan telah melaksanakan 1 kali RUPS Tahunan dan 3 kali RUPS Luar Biasa. Pelaksanaan RUPS Tahunan dan RUPS Luar biasa diuraikan sebagai berikut:

RUPS Tahunan 6 Juni 2018RUPS Tahunan diselenggarakan pada hari Rabu, 6 Juni 2018 di Gedung CNI Lt. 2, Jl. Puri Indah Blok O2 No. 1-3 RT 03/RW 02, Jakarta Barat. Hasil keputusan RUPS Tahunan dan realisasinya diuraikan sebagai berikut:

General Meeting of Shareholders

The General Meeting of Shareholders (GMS) acts as the highest authority holder in the Company that cannot be replaced or substituted by anyone. In the GMS, all Shareholders cast their votes on strategic decisions that the Company needs to implement. All GMS resolutions will be carried out operationally by the Board of Directors, under the supervision and direction of the Board of Commissioners.

GMS consists of Annual GMS and Extraordinary GMS. Annual GMS is held no later than 6 months after the fiscal year ends, while Extraordinary GMS is held based on the Company’s needs and interests.

GMS Implementation In 2018In 2018, the Company held 1 Annual GMS and 3 Extraordinary GMS. Implementation of Annual GMS and Extraordinary GMS is described as follows:

Annual GMS on 6 June 2018Annual GMS was held on 6 June 2018 at CNI Building 2nd floor, Jl. Puri Indah Blok O2 No. 1-3, RT 03/RW 02, Jakarta Barat. The Annual GMS Resolutions and the realizations are described below:

85

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 88: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Mata AcaraAgenda Items

KeputusanResolutions

RealisasiRealization

PertamaFirst

1. Menerima dan menyetujui Laporan Tahunan Perseroan tahun buku yang berakhir 31 Desember 2017, termasuk Laporan Direksi dan Laporan Dewan Komisaris.

2. Menerima dan menyetujui serta mengesahkan Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir 31 Desember 2017. Dengan demikian, membebaskan anggota Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan dari tanggung jawab dan segala tanggungan atas tindakan pengurusan dan pengawasan yang telah dijalankan selama tahun buku 2017, sepanjang tindakan-tindakan tersebut tercantum dalam Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku 2017.

1. Accepting and approving the Company’s Annual Report for the fiscal year ending on 31 December 2017, including Reports of the Board of Directors and the Board of Commissioners.

2. Accepting, approving, and ratifying the Company’s Financial Statements for the fiscal year ending on 31 December 2017. Therefore, releasing the members of the Company’s Board of Directors and Board of Commissioners from all responsibilities and liabilities for the actions of management and supervision that were carried out during the 2017 fiscal year, provided that such actions are included in the Company’s Financial Statements for the 2017 fiscal year.

Tidak memerlukan tindak lanjut.No follow-up action necessary.

KeduaSecond

PT Inti Sukses Garmindo Menyetujui dan mengesahkan Laporan Posisi Keuangan dan Laporan Laba Rugi Komprehensif Perseroan untuk tahun buku yang berakhir 31 Desember 2017 serta pemberian pelunasan/pembebasan tanggung jawab sepenuhnya (acquit et de charge).Approving and ratifying the Company’s Financial Position Report and Comprehensive Income Statement for the fiscal year ending on 31 December 2017 as well as granting full release/discharge of liabilities (acquit et de charge).

Tidak memerlukan tindak lanjut.No follow-up action necessary.

Ketiga Third

Menyetujui dan menetapkan penggunaan laba (rugi) usaha Perseroan untuk tahun buku 2017. Sebagaimana dilaporkan dalam agenda rapat bahwa dalam tahun buku 2017 ini Perseroan mencatat kerugian neto. Untuk penggunaan laba (rugi) usaha Perseroan tahun 2017, Perseroan menyampaikan hal-hal sebagai berikut:1. Bahwa sesuai dengan Pasal 71 ayat (3) Undang-Undang

No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas, dividen hanya boleh dibagikan dalam hal Perseroan memperoleh saldo laba positif. Atas dasar tersebut, Perseroan tidak membayarkan dividen pada tahun buku 2017 kepada para Pemegang Saham.

Saldo laba Perseroan telah digunakan sesuai keputusan RUPS.The Company’s income balance has been used in accordance with the GMS resolution.

2. Dana cadangan yang dimiliki Perseroan atau saldo laba ditentukan penggunaannya untuk tahun buku 2017 tercatat sebesar Rp2 miliar masih tidak cukup untuk menutup kerugian neto, sehingga akan tetap dicatat dalam laporan laba rugi ditahan Perseroan.

Approving and determining the use of the Company’s profit (loss) for the 2017 fiscal year. As reported in the meeting agenda that in the 2017 fiscal year, the Company recorded a net loss. For the use of the Company’s business profit (loss) in 2017, the Company submitted the following matters:1. That in accordance with Article 71 paragraph (3) of Law

No. 40 of 2007 on Limited Liability Company, dividend may only be distributed in the event that the Company obtains positive retained earnings. On this basis, the Company did not pay dividends in the 2017 fiscal year to the Shareholders.

2. Reserve funds owned by the Company or appropriated retained earnings balances for the 2017 fiscal year, which were recorded at Rp2 billion, were still not enough to cover the net loss, therefore, it will remain recorded as retained earnings in the Company’s income statement.

86

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 89: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Mata AcaraAgenda Items

KeputusanResolutions

RealisasiRealization

Keempat Fourth

Menyetujui pemberian wewenang dan kuasa penuh kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk menunjuk kantor akuntan publik yang sesuai dengan ketentuan Otoritas Jasa Keuangan, untuk mengaudit Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku 2018.Approving the granting of full authority and power to the Company’s Board of Commissioners to appoint a public accountant firm in accordance with the provisions of the Financial Services Authority, to audit the Company’s Financial Statements for the 2018 fiscal year.

Dewan Komisaris telah menunjuk KAP Kosasih, Nurdiyaman, Mulyadi, Tjahjo & Rekan untuk mengaudit Laporan Keuangan Perseroan tahun 2018. Perseroan telah melakukan keterbukaan informasi melalui SPE OJK pada tanggal 3 Desember 2018 berdasarkan surat Perseroan No. S-182/API/DIR/LGL/XII/2018 tanggal 3 Desember 2018 perihal Laporan Penunjukan Akuntan Publik dan/atau Kantor Akuntan Publik Dalam Rangka Audit atas Informasi Keuangan Historis Tahunan pada Perseroan.The Board of Commissioners appointed KAP Kosasih, Nurdiyaman, Mulyadi, Tjahjo & Rekan to audit the Company’s Financial Statements in 2018. The Company has submitted the disclosure through SPE of FSA on 3 December 2018 based on the Company’s letter No. S-182/API/DIR/LGL/XII/2018 dated 3 December 2018 on Report of Appointment of Public Accountants and/or Public Accountant Firms in the Context of Audit of Annual Historical Financial Information of the Company.

KelimaFifth

Menyetujui penetapan honorarium, gaji, dan/atau tunjangan bagi Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan.Approving the determination of honorarium, salaries, and/or benefits for the Company’s Board of Commissioners and Board of Directors.

Telah direalisasikan sepenuhnya.Fully realized.

RUPS Luar Biasa 5 Maret 2018RUPS Luar Biasa diselenggarakan pada hari Senin, 5 Maret 2018 bertempat di Gedung CNI Lt. 2, Jl. Puri Indah Blok O2 No. 1-3 RT 03/RW 02, Jakarta Barat. Hasil keputusan RUPS Luar Biasa dan realisasinya diuraikan sebagai berikut:

Mata AcaraAgenda Items

KeputusanResolutions

RealisasiRealization

PertamaFirst

Menyetujui perubahan Anggaran Dasar, yaitu Pasal 1 ayat 1 mengenai tempat kedudukan Perseroan, Pasal 48 mengenai susunan anggota Direksi, dan Pasal 61 mengenai kewenangan Direksi.Approving the amendment to the Articles of Association, which is Article 1 paragraph 1 on the place of domicile of the Company, Article 48 on the composition of members of Board of Directors, and Article 61 on the authority of Board of Directors.

Telah direalisasikan sepenuhnya.Fully realized.

KeduaSecond

Menyetujui perubahan susunan Direksi dan Dewan Komisaris menjadi sebagai berikut:DireksiPresiden Direktur : Johnny Pesik Direktur : Carel Christanto Machmud

Direktur : Buntomi Direktur : Pe Maria Indra Direktur : Ivan Pesik Dewan Komisaris Presiden Komisaris : Tony Pesik Komisaris : Benny Soetrisno Komisaris Independen : Sintong PanjaitanApproving the changes in the composition of the Board of Directors and Board of Commissioner as follows:Board of DirectorsPresident Director : Johnny Pesik Director : Carel Christanto Machmud Director : Buntomi Director : Pe Maria Indra Director : Ivan Pesik Board of Commissioners President Commissioner : Tony Pesik Commissioner : Benny Soetrisno Independent Commissioner : Sintong Panjaitan

Komposisi Dewan Komisaris dan Direksi baru telah efektif menjabat sejak ditutupnya RUPS ini.The new composition of the Board of Commissioners and Board of Directors are effective starting from the closing of this GMS.

Extraordinary GMS on 5 March 2018Extraordinary GMS was held on Monday, 5 March 2018, at CNI Building 2nd floor, Jl. Puri Indah Blok O2 No. 1-3, RT 03/RW 02, Jakarta Barat. The Extraordinary GMS Resolutions and its realizations are explained as follows:

87

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 90: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Mata AcaraAgenda Items

KeputusanResolutions

RealisasiRealization

KetigaThird

Menyetujui tindakan pengurusan yang dilakukan pada tanggal 23 Januari 2018 sampai dengan efektif berlakunya susunan anggota Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan yang baru sebagaimana tersebut di atas.Approving the management action taken on 23 January 2018 until the effective of the new composition of members of the Company’s Board of Directors and Board of Commissioners as mentioned above.

Tidak memerlukan tindak lanjut.No follow-up action necessary.

RUPS Luar Biasa 6 Juni 2018RUPS Luar Biasa diselenggarakan pada hari Rabu, 6 Juni 2018 bertempat di Gedung CNI Lt. 2, Jl. Puri Indah Blok O2 No. 1-3 RT 03/RW 02, Jakarta Barat. Hasil keputusan RUPS Luar Biasa dan realisasinya diuraikan sebagai berikut:

Mata AcaraAgenda Items

KeputusanResolutions

RealisasiRealization

PertamaFirst

Menyetujui perubahan Pasal 49 ayat (3) dan Pasal 67 ayat (3) Anggaran Dasar.Approving the amendments to Article 49 paragraph (3) and Article 67 paragraph (3) of the Articles of Association.

Telah direalisasikan sepenuhnya.Fully realized.

KeduaSecond

Menyetujui untuk melepas penyertaan saham Perseroan di PT Inti Sukses Garmindo sebesar 18,40% kepada PT Nuansa Alam Raya dengan nilai transaksi sebesar Rp11,1 miliar dan untuk melepas penyertaan saham Perseroan di PT Apac Pavindo Lestari sebesar 30,74% kepada PT Aneka Sukses Makmur dengan nilai transaksi sebesar Rp7 miliar.Approving the release of Company’s share participation at PT Inti Sukes Garmindo at 18.40% to PT Nuansa Alam Raya with a transaction value of Rp11.1 billion and release of Company’s share participation in PT Apac Pavindo Lestari at 30.74% to PT Aneka Sukses Makmur with a transaction value of Rp7 billion.

Telah direalisasikan sepenuhnya. Perseroan telah melakukan keterbukaan informasi melalui SPE OJK (i) pada tanggal 24 Oktober 2018 berdasarkan surat Perseroan No. S-144/DIR—API/LGL/X/2018 tanggal 24 Oktober 2018 perihal Keterbukaan Informasi Perseroan dan (ii) pada tanggal 26 Oktober 2018 berdasarkan surat Perseroan No. S-146/DIR—API/LGL/X/2018 tanggal 26 Oktober 2018 perihal Keterbukaan Informasi Perseroan.Fully realized. The Company has submitted the disclosure information of SPE of FSA (i) on 24 October 2018 based on the Company’s letter No. S-144/DIR—API/LGL/X/2018 dated 24 October 2018 on Company’s Information Disclosure and (ii) on 26 October 2018 based on the Company’s letter No. S-146/DIR-API/LGL/X/2018 dated 26 October 2018 on Company’s Information Disclosure.

KetigaThird

Dikarenakan kuorum kehadiran Rapat tidak mencapai 100%, maka berdasarkan Pasal 75 ayat (3) dan ayat (4) UUPT, Rapat tidak berhak mengambil keputusan. Oleh karena itu, tidak terdapat agenda hal-hal lainnya dalam RUPS Luar Biasa.Because the attendance quorum did not reach 100%, then based on Article 75 paragraph (3) and paragraph (4) of the Limited Liabliity Law, the Meeting was not entitled to make a decision. Therefore, there is no agenda for other matters in the Extraordinary GMS.

Tidak memerlukan tindak lanjut.No follow-up action necessary.

RUPS Luar Biasa 1 November 2018RUPS Luar Biasa diselenggarakan pada hari Kamis, 1 November 2018, bertempat di Gedung CNI Lt. 2, Jl. Puri Indah Blok O2 No. 1-3 RT 03/RW 02, Jakarta Barat. Hasil keputusan RUPS Luar Biasa dan realisasinya diuraikan sebagai berikut:

Extraordinary GMS on 6 June 2018Extraordinary GMS was held on Wednesday, 6 June 2018, at CNI Building 2nd floor, Jl. Puri Indah Blok O2 No. 1-3, RT 03/RW 02, Jakarta Barat. The Extraordinary GMS Resolutions and its realizations are explained as follows:

Extraordinary GMS on 1 November 2018Extraordinary GMS was held on Thursday, 1 November 2018, at CNI Building 2nd floor, Jl. Puri Indah Blok O2 No. 1-3, RT 03/RW 02, Jakarta Barat. The Extraordinary GMS Resolutions and its realizations are explained as follows:

88

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 91: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Mata AcaraAgenda Items

KeputusanResolutions

RealisasiRealization

PertamaFirst

Menyetujui rencana Perseroan untuk melaksanakan penambahan modal dengan menerbitkan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu sesuai dengan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 32/POJK.04/2015 tentang Penambahan Modal Perusahaan Terbuka Dengan Memberikan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (Penawaran Umum Terbatas Dalam Rangka HMETD).Approving the Company’s plan to increase capital by issuing Pre-emptive Rights in accordance with the Financial Services Authority Regulation No. 32/POJK.04/2015 on Capital Addition of Public Companies by Providing Pre-emptive Rights (Limited Public Offering in the Framework of Pre-emptive Rights).

Perseroan telah melaksanakan PUT III dalam rangka HMETD dan telah menyampaikan Laporan Akuntan Independen atas Penerapan Prosedur yang Disepakati Bersama atas PUT III Dalam Rangka Penerbitan HMETD Perseroan kepada OJK melalui Surat Perseroan No. S-017/API/DIR/LGL/II/2019, tanggal 8 Februari 2019 perihal Penyampaian Laporan Pelaksanaan Hasil PUT III kepada Para Pemegang Saham Perseroan.The Company had implemented PUT III in the framework of Pre-emptive Rights and had submitted Independent Accountant Report on the Implementation of Jointly Agreed Procedures for PUT III in the Context of the Issuance of Pre-emptive Rights of the Company to FSA through Company Letter No. S-017/API/DIR/LGL/II/2019, dated 8 February 2019, on Submission of Report on Implementation of PUT III Results to the Company’s Shareholders.

KeduaSecond

Menyetujui transaksi material berupa penanggungan (corporate guarantee) yang diberikan Perseroan atas kewajiban utang PT Apac Inti Corpora (AIC) kepada PT Indah Jaya Investama dan pembelian saham milik PT World Harvest Textile dalam AIC oleh Perseroan sebagaimana diatur dalam Peraturan IX.E.2 tentang Transaksi Material dan Perubahan Kegiatan Usaha Utama. Approving material transactions in the form of corporate guarantees provided by the Company for PT Apac Inti Corpora debt obligations to PT Indah Jaya Investama and the purchase of shares of PT World Harvest Textile in PT Apac Inti Corpora by the Company as stipulated in Regulation IX.E.2 on Material Transactions and Changes in Main Business Activities.

Telah dilaksanakan sepenuhnya.Fully completed.

KetigaThird

Menyetujui perubahan susunan Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan, sehingga susunan Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan menjadi sebagai berikut:

Dewan KomisarisPresiden Komisaris : Tony Pesik Komisaris : Benny Soetrisno Komisaris Independen : Sintong Panjaitan

DireksiPresiden Direktur : Johnny Pesik Direktur : Carel Christanto Machmud Direktur : Buntomi Direktur : Pe Maria Indra Direktur : Ivan Pesik Direktur Independen : Gatot Hidayat

Komposisi Dewan Komisaris dan Direksi baru telah efektif menjabat sejak ditutupnya RUPS ini.The new composition of the Board of Commissioners and Board of Directors are effective starting from the closing of this GMS.

Approving changes to the composition of the Company’s Board of Commissioners and Board of Directors, and therefore, the composition of the Company’s Board of Commissioners and Board of Directors is as follows:

Board of CommissionersPresident Commissioner : Tony Pesik Commissioner : Benny Soetrisno Independent Commissioner : Sintong Panjaitan

Board of DirectorsPresident Director : Johnny Pesik Director : Carel Christanto Machmud Director : Buntomi Director : Pe Maria Indra Director : Ivan Pesik Independent Director : Gatot Hidayat

89

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 92: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Mata AcaraAgenda Items

KeputusanResolutions

RealisasiRealization

KeempatFourth

Menyetujui perubahan seluruh Anggaran Dasar dan penyesuaian kembali perubahan Anggaran Dasar Perseroan dengan (i) Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 32/POJK.04/2014 tentang Rencana dan Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka (POJK 32/2014) sebagaimana diubah dengan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 10/POJK.04/2017 tentang Perubahan atas POJK 32/2014 dan (ii) Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 33/POJK.04/2014 tentang Direksi dan Dewan Komisaris Emiten atau Perusahaan Publik.Approving changes to the entire Articles of Association and readjustments the changes to the Company’s Articles of Association with (i) Financial Services Authority Regulation No. 32/POJK.04/2014 on Planning and Organizing General Meeting of Shareholders of Public Companies (POJK 32/2014) as amended by Financial Services Authority Regulation No. 10/POJK.04/2017 on Amendments to POJK 32/2014 and (ii) Financial Services Authority Regulation No. 33/POJK.04/2014 on Board of Directors and Board of Commissioners of Issuers or Public Companies.

Telah dilaksanakan sepenuhnya.Fully completed.

Pelaksanaan RUPS Tahun 2017Perseroan telah melaksanakan 1 kali RUPS Tahunan dan 1 kali melaksanakan RUPS Luar Biasa. Pelaksanaan RUPS tahunan diuraikan sebagai berikut:

RUPS Tahunan 11 Juli 2017RUPS Tahunan diselenggarakan pada hari Selasa, 11 Juli 2017, di Function Hall Graha BIP Lt. 11, Jl. Gatot Subroto Kav. 23, Jakarta. Hasil keputusan RUPS Tahunan dan realisasinya diuraikan sebagai berikut:

Mata AcaraAgenda Items

KeputusanResolutions

RealisasiRealization

PertamaFirst

Menyetujui dan mengesahkan Laporan Tahunan Perseroan untuk tahun buku 2016, termasuk pengesahan Laporan Keuangan Tahunan Perseroan yang berakhir 31 Desember 2016. Dengan demikian, membebaskan anggota Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan dari tanggung jawab dan segala tanggungan atas tindakan pengurusan dan pengawasan yang telah mereka jalankan selama tahun buku 2016, sepanjang tindakan-tindakan mereka tercantum dalam Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku 2016.Approving and ratifying the Company’s Annual Report for the 2016 fiscal year, including ratifying the Company’s Annual Financial Statements for the year ending on 31 December 2016. Therefore, releasing members of the Company’s Board of Directors and Board of Commissioners from all responsibilities and liabilities for the actions of management and supervision that were carried out during the 2016 fiscal year, provided that their actions are included in the Company’s Financial Statements for the 2016 fiscal year.

Tidak memerlukan tindak lanjut.No follow-up action necessary.

KeduaSecond

Menyetujui dan mengesahkan Laporan Posisi Keuangan dan Laporan Laba Rugi Komprehensif Perseroan untuk tahun buku yang berakhir 31 Desember 2016, serta memberikan pelunasan/pembebasan tanggung jawab sepenuhnya (acquit de charge).Approving and ratifying the Company’s Financial Position Report and Comprehensive Income Statement for the fiscal year ending on 31 December 2016 as well as granting full release/discharge of liabilities (acquit et de charge).

Tidak memerlukan tindak lanjut.No follow-up action necessary.

GMS Implementation in 2017The Company held 1 Annual GMS and 1 Extraordinary GMS. The implementation of Annual GMS is explained as follows:

Annual GMS on 11 July, 2017Annual GMS was held on Tuesday, 11 July 2017, at Function Hall Graha BIP 11th floor, Jl. Gatot Subroto Kav. 23, Jakarta. The Annual GMS Resolutions and the realizations are described below:

90

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 93: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Mata AcaraAgenda Items

KeputusanResolutions

RealisasiRealization

KetigaThird

Menyetujui dan menetapkan penggunaan laba (rugi) komprehensif Perseroan untuk tahun buku 2016. Sebagaimana dilaporkan dalam agenda rapat bahwa dalam tahun buku 2016 ini Perseroan mencatat kerugian neto. Perseroan menyampaikan hal-hal sebagai berikut:1. Bahwa sesuai dengan Pasal 71 ayat (3) Undang-Undang

No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas, dividen hanya boleh dibagikan dalam hal Perseroan memperoleh saldo laba positif. Atas dasar tersebut, Perseroan tidak membayarkan dividen pada tahun buku 2016 kepada para Pemegang Saham.

2. Dana cadangan yang dimiliki Perseroan atau saldo laba ditentukan penggunaannya untuk tahun buku 2016 masih tidak cukup untuk menutup kerugian neto, sehingga akan tetap dicatat dalam laporan laba rugi ditahan Perseroan.

Telah dilaksanakan sepenuhnya.Fully completed.

Approving and determining the use of Company’s comprehensive income (loss) for 2016 fiscal year. As reported in the meeting agenda that in this 2016 fiscal year the Company recorded a net loss, the Company submitted the following matters:1. That in accordance with Article 71 paragraph (3) of Law

No. 40 of 2007 on Limited Liability Company, dividend may only be distributed in the event that the Company obtains positive retained earnings. On this basis, the Company did not pay dividends in the 2016 fiscal year to the Shareholders.

2. Reserve funds owned by the Company or appropriated retained earnings balances for the 2016 fiscal year, therefore, it will remain recorded as retained earnings in the Company’s income statement.

KeempatFourth

Menyetujui dan mengesahkan pemberian wewenang dan kuasa penuh kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk menunjuk kantor akuntan publik yang sesuai dengan ketentuan Otoritas Jasa Keuangan untuk mengaudit Laporan Keuangan Tahunan Perseroan untuk tahun buku 2017.Approving and validating the granting of authority and power to the Company’s Board of Commissioners to appoint a public accountant firm that is in accordance with the provisions of the Financial Services Authority to audit the Company’s Financial Statements for the 2017 fiscal year.

Telah dilaksanakan sepenuhnya.Fully completed.

KelimaFifth

Menyetujui dan menerima usulan perihal penetapan honorarium, gaji dan/atau tunjangan bagi Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan.Approving and accepting the proposal to determine the honorarium, salaries, and/or benefits for the Company’s Board of Commissioners and Board of Directors.

Telah dilaksanakan sepenuhnya.Fully completed.

KeenamSixth

Pemaparan oleh Direksi Perseroan berkenaan dengan transaksi material yang telah dilakukan oleh Perseroan sebagaimana disyaratkan pada surat Otoritas Jasa Keuangan No. S-11/PM.1/2017 tanggal 8 Juni 2017.Presentation by the Board of Directors regarding the material transactions that have been carried out by the Company as required by the Financial Services Authority Letter No. S-11/PM.1/2017 dated 8 June 2017.

Telah dilaksanakan sepenuhnya.Fully completed.

RUPS Luar Biasa 11 Juli 2017RUPS Luar Biasa diselenggarakan pada hari Selasa, 11 Juli 2017 di Function Hall Graha BIP Lt. 11, Jl. Gatot Subroto Kav. 23, Jakarta. Hasil keputusan RUPS Luar Biasa dan realisasinya diuraikan sebagai berikut:

Extraordinary GMS on 11 July 2017Extraordinary GMS was held on Tuesday, 11 July 2017, at Function Hall Graha BIP 11th floor, Jl. Gatot Subroto Kav. 23, Jakarta. The Extraordinary GMS Resolutions and its realizations are explained as follows:

91

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 94: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Mata AcaraAgenda Items

KeputusanResolutions

RealisasiRealization

PertamaFirst

Menyetujui perubahan susunan pengurus Perseroan.Approving the changes in the Company’s management.

Telah dilaksanakan sepenuhnya.Fully completed.

KeduaSecond

Menyetujui perubahan Anggaran Dasar Perseroan untuk menyesuaikan dengan Peraturan OJK No. 32/POJK.04/2014 tentang Rencana dan Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham Perusahaan Terbuka sebagaimana diubah sesuai dengan Peraturan OJK No. 10/POJK.04/2017 tentang Perubahan atas Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 32/POJK.04/2014 tentang Rencana dan Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang saham Perusahaan Terbuka, serta Peraturan OJK No. 33/POJK.04/2014 tentang Direksi dan Dewan Komisaris Emiten atau Perusahaan Publik.Approving the amendments to the Company’s Articles of Association to adjust with FSA Regulation No. 32/POJK.04/2014 on Planning and Organizing General Meeting of Shareholders of Public Companies as amended by the Financial Services Authority Regulation No. 10/POJK.04/2017 on Amendment to Financial Services Authority Regulation No. 32/POJK.04/2014 on Planning and Organizing General Meeting of Shareholders of Public Companies, and FSA Regulation No. 33/POJK.04/2014 on Board of Directors and Board of Commissioners of Issuer or Public Companies.

Telah dilaksanakan sepenuhnya.Fully completed.

Dewan Komisaris

Proses penunjukan dan pengangkatan anggota Dewan Komisaris dilakukan di dalam RUPS sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Dewan Komisaris diangkat untuk melaksanakan tugas dan tanggung jawab dalam melakukan pengawasan terhadap pengelolaan Perseroan, serta memberikan arahan dan nasihat kepada Direksi. Pelaksanaan tugas tersebut sesuai dengan pedoman kerja Dewan Komisaris.

Pedoman KerjaDewan Komisaris telah memiliki Piagam Dewan Komisaris sebagai pedoman dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya. Landasan pembentukan Piagam Dewan Komisaris tersebut adalah UU No. 40 tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas, UU No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal, Peraturan OJK No. 33/POJK.04/2014 tentang Direksi dan Dewan Komisaris Emiten atau Perusahaan Publik, Anggaran Dasar, serta peraturan lainnya.

Tugas dan Tanggung JawabTugas dan tanggung jawab Dewan Komisaris Perseroan sesuai dengan Piagam Dewan Komisaris sebagai berikut:

1. Tugas Dewan Komisarisa. Dewan Komisaris wajib:

• Melakukan dan bertanggung jawab atas pengawasan terhadap kebijakan pengurusan atas jalannya Perseroan oleh Direksi pada umumnya, baik mengenai Perseroan maupun usaha Perseroan dan memberikan nasihat kepada Direksi;

• Melaksanakan tugas, tanggung jawab, dan wewenang sesuai dengan ketentuan Anggaran

Board of Commissioners

The process of designation and appointment of members of the Board of Commissioners is carried out at the GMS in accordance with the applicable laws and regulations. The Board of Commissioners is appointed to carry out the duties and responsibilities in supervising the management of the Company, as well as providing direction and advice to the Board of Directors. The implementation of these duties is in accordance with the work guidelines of the Board of Commissioners.

Work GuidelinesThe Board of Commissioners has already had the Board of Commissioners Charter as a guideline in carrying out its duties and responsibilities. The foundation for the formation of the Board of Commissioners Charter is Law No. 40 of 2007 on Limited Liability Company, Law No. 8 of 1995 on Capital Market, FSA Regulation No. 33/POJK.04/2014 on Board of Directors and Board of Commissioners of Issuers or Public Companies and the Company’s Articles of Association.

Duties and ResponsibilitiesThe duties and responsibilities of the Company’s Board of Commissioners are according to the Board of Commissioners Charter as follows:1. Duties of the Board of Commissioners:

a. Board of Commissioners must:• Conduct and be responsible for monitoring the

management policy on the management course by the Board of Directors in general, either concerning the Company or the Company’s business, and advise the Board of Directors;

• Perform duties, responsibilities, and authority in accordance with the provisions of the Company’s

92

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 95: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Dasar, berdasarkan keputusan RUPS dan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

b. Mengarahkan, memantau, dan mengevaluasi pelaksanaan kebijakan strategis Perseroan;

c. Melakukan tugas dan tanggung jawab dengan itikad baik, penuh tanggung jawab, dilandasi prinsip kehati-hatian;

d. Melaksanakan tugas dan tanggung jawab secara independen;

e. Menerapkan dan memastikan pelaksanaan manajemen risiko dan prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik dalam setiap kegiatan usaha Perseroan pada seluruh tingkatan atau jenjang organisasi;

f. Mengevaluasi dan menyetujui rencana kerja Perseroan;

g. Membantu dan mendorong usaha pembinaan dan pengembangan Perseroan;

h. Membentuk Komite Audit dan komite lainnya sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku;

i. Memastikan komite yang telah dibentuk menjalankan tugasnya secara efektif;

j. Melaksanakan evaluasi kinerja komite yang membantu Dewan Komisaris setiap akhir tahun buku;

k. Melakukan tugas Komite Nominasi dan Remunerasi selama belum dibentuknya Komite Nominasi dan Remunerasi dengan mengacu pada Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 34/POJK.04/2014 tentang Komite Nominasi dan Remunerasi Emiten atau Perusahaan Publik serta perubahannya;

l. Mengadakan RUPS Tahunan dan RUPS lainnya sesuai dengan kewenangannya sebagaimana telah diatur oleh peraturan perundang-undangan dan Anggaran Dasar; dan

m. Memimpin RUPS yang pada pelaksanaannya dilakukan oleh seorang anggota Dewan Komisaris yang ditunjuk oleh Dewan Komisaris. Dalam hal semua anggota Dewan Komisaris tidak hadir atau berhalangan, maka kepemimpinan RUPS mengacu pada ketentuan yang tercantum dalam Anggaran Dasar.

2. Tanggung Jawab Dewan Komisarisa. Bertanggung jawab secara tanggung renteng atas

kerugian Perseroan yang disebabkan oleh kesalahan atau kelalaian anggota Dewan Komisaris dalam menjalankan tugasnya.

b. Tidak bertanggung jawab apabila:• Kerugian tersebut bukan karena kesalahan atau

kelalaiannya;• Telah melakukan pengawasan dengan itikad

baik, penuh tanggung jawab, dan kehati-hatian untuk kepentingan dan sesuai dengan maksud

Articles of Association, based on GMS resolutions, and the applicable laws and regulations.

b. Guide, monitor, and evaluate implementation of the Company’s strategic policies;

c. Carry out duties and responsibilities in good faith, with full of responsibilities, based on principles of prudence;

d. Perform duties and responsibilities independently;

e. Apply and ensure the implementation of risk management and principles of good corporate governance in every business activity of the Company at all levels/ranks of the organization;

f. Evaluate and approve the Company’s work plan;

g. Assist and encourage the Company’s fostering and development business;

h. Establish the Audit Committee and other committees in accordance with the applicable laws and regulations;

i. Ensure that the committee established carries out its duties effectively;

j. Conduct performance evaluation of committees supporting the Board of Commissioners every end of fiscal year;

k. Perform duties of the Nomination and Remuneration Committee before the Nomination and Remuneration Committee is established by referring to the Financial Services Authority Regulation No. 34/POJK.04/2014 on Nomination and Remuneration Committee of Issuers or Public Companies and its amendments;

l. Organize Annual GMS and other GMS in accordance with its authority as stipulated by laws and regulations and the Company’s Articles of Association; and

m. Chair the GMS which is carried out by a member of the Board of Commissioners appointed by the Board of Commissioners. In the event that all members of the Board of Commissioners are absent or unable to attend, the Chair of the GMS shall refer to the provisions stated in the Articles of Association.

2. Responsibilities of the Board of Commissionersa. Be jointly and severally responsible for the Company

losses caused by errors or omissions of members of the Board of Commissioners in carrying out their duties.

b. Not responsible if:• The loss is not due to errors or omissions;

• Have conducted monitoring in good faith, full of responsibilities, and prudence in the interest of and in accordance with the Company’s purposes

93

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 96: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

dan tujuan Perseroan;• Tidak mempunyai benturan kepentingan, baik

langsung maupun tidak langsung, atas tindakan pengurusan yang mengakibatkan kerugian; dan

• Telah mengambil tindakan untuk mencegah timbul atau berlanjutnya kerugian tersebut.

KomposisiAnggota Dewan Komisaris diangkat oleh RUPS untuk jangka waktu 5 tahun. Anggota Dewan Komisaris yang telah habis masa jabatannya dapat diangkat kembali dalam RUPS. Komposisi Dewan Komisaris per 31 Desember 2018 adalah sebagai berikut:

NamaName

JabatanPosition

Tony Pesik Presiden KomisarisPresident Commissioner

Benny Soetrisno KomisarisCommissioner

Sintong Panjaitan Komisaris IndependenIndependent Commissioner

IndependensiDewan Komisaris menjalankan segala tindakan pengawasan Perseroan secara independen tanpa campur tangan pihak lain serta tidak melakukan tindakan yang bertentangan dengan peraturan perundang-undangan dan Anggaran Dasar Perseroan. Untuk memastikan independensi dari setiap keputusan Dewan Komisaris, sesuai dengan Peraturan OJK No. 33/POJK.04.2014 tentang Direksi dan Dewan Komisaris Emiten atau Perusahaan Publik, Perseroan memiliki Komisaris Independen. Pengangkatan Komisaris Independen dilakukan secara transparan dan independen, dengan memperhatikan integritas dan kompetensi yang memadai, serta bebas dari pengaruh yang berhubungan dengan kepentingan pribadi atau pihak lain.

Pemegang Saham, melalui RUPS, telah mengangkat kembali Bapak Sintong Panjaitan selaku Komisaris Independen. Sebagai bukti independensi, berikut dilampirkan pernyataan independensi Komisaris Independen Perseroan:

and objectives;• Have no conflict of interest, either directly or

indirectly, on the management actions resulting in a loss; and

• Have taken actions to prevent the occurrence or continuation of such losses.

CompositionMembers of the Board of Commissioners are appointed by the GMS for a period of 5 years. Members of the Board of Commissioners whose term of office has ended may be reappointed at the GMS. The composition of the Board of Commissioners as of 31 December 2018 is as follows:

IndependencyThe Board of Commissioners carries out all acts of supervision of the Company independently without interference of other parties and does not take actions that conflict with the laws and regulations and the Company’s Articles of Association. To ensure the independence of each decision of the Board of Commissioners, in accordance with FSA Regulation No. 33/POJK.04.2014/2014 on Board of Directors and Board of Commissioners of Issuer or Public Companies, the Company shall have Independent Commissioner. Appointment of Independent Commissioner is conducted transparently and independently, with due consideration to integrity and sufficient competence, and free of influence related to personal or other interests.

The Shareholders, through GMS, reappointed Mr. Sintong Panjaitan as the Independent Commissioner. As a proof of independence, below is the statement of independency of the Company’s Independent Commissioner:

94

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 97: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PERNYATAAN INDEPENDENSISTATEMENT OF INDEPENDENCY

PERNYATAAN INDEPENDENSI KOMISARIS INDEPENDEN DALAM PENGAWASAN OPERASIONAL PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TBK (“PERUSAHAAN”)

STATEMENT OF INDEPENDENCY OF INDEPENDENT COMMISSIONER IN OPERATIONAL SUPERVISION OF PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TBK(“COMPANY”)

Guna mewujudkan prinsip Good Corporate Governance dalam pemenuhan peraturan perundang-undangan serta peraturan hukum lainnya sebagaimana tercantum dalam:

1. Undang-undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas;

2. Keputusan Ketua Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan Nomor: KEP-412/BL/2009 tanggal 25 November 2009 tentang

Transaksi Afiliasi dan Benturan Kepentingan Transaksi Tertentu;

3. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 31/POJK.04/2015 tentang Keterbukaan Informasi atau Fakta Material oleh Emiten atau

Perusahaan Publik;

4. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 33/POJK.04/2014 tentang Direksi dan Dewan Komisaris Emiten atau Perusahaan Publik; dan

5. Anggaran Dasar Perusahaan,In order to realize the principles of Good Corporate Governance in fulfilling the laws and regulations and other legal regulations as stated in:

1. Law No. 40 of 2007 on Limited Liability Company;

2. Decree of the Chairman of Capital Market and Financial Institution Supervisory Agency No. KEP-412/BL/2009 dated 25 November 2009 on

Affiliation Transaction and Conflict of Interest of Certain Transaction;

3. Financial Services Authority Regulation No. 31/POJK.04/2015 on Disclosure of Information or Material Facts by Issuer or Public Company;

4. Financial Services Authority Regulation No. 33/POJK.04/2014 on Board of Directors and Board of Commissioners of Issuers or Public

Companies; and

5. Company’s Articles of Association,

Saya, dengan informasi seperti tertulis di bawah ini:

Nama : Sintong PanjaitanJabatan : Komisaris Independen

menyatakan bahwa Saya:

1. Tidak bekerja atau mempunyai wewenang dan tanggung jawab untuk merencanakan, memimpin, mengendalikan, atau mengawasi

kegiatan Perusahaan, kecuali dalam tugas saya sebagai Komisaris Independen;

2. Tidak mempunyai saham, baik langsung maupun tidak langsung, pada Perusahaan dan apabila Saya membeli saham, Saya akan segera

memberitahukan Perusahaan;

3. Tidak mempunyai hubungan afiliasi dengan Perusahaan, anggota Dewan Komisaris, anggota Direksi, atau Pemegang Saham Utama

Perusahaan;

4. Tidak mempunyai hubungan usaha, baik langsung maupun tidak langsung, yang berkaitan dengan kegiatan usaha Perusahaan tersebut;

5. Akan tetap bertindak independen dalam melaksanakan aktivitas fungsi pengawasan operasional Perusahaan selama saya menjabat

sebagai Komisaris Independen termasuk dalam hal proses pengambilan keputusan.

I, with the information as written below:

Name : Sintong PanjaitanPosition : Independent Commissioner

stated that I:

1. Do not work or have the authority or responsibility to plan, lead, control, or supervise the Company’s activities, except in my duties as an

Independent Commissioner;

2. Do not have shares, either directly or indirectly, at the Company and if I buy shares, I will immediately notify the Company;

3. Do not have affiliation relationship with the Company, members of the Board of Commissioners, members of the Board of Directors, or

the Company’s Main Shareholders;

4. Do not have a business relationship, either directly or indirectly, relating to the Company’s business activities;

5. Will continue to act independently in carrying out the monitoring function activities of the Company’s operations while I am serving as an

Independent Commissioner including in terms of decision-making process.

Jakarta, 27 April 2018

Sintong Panjaitan

95

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 98: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Pelaksanaan Tugas

Sepanjang tahun 2018, tugas dan tanggung jawab Dewan Komisaris diimplementasikan sebagai berikut:1. Menelaah dan memberikan persetujuan atas rencana

kerja Perseroan tahun 2018 yang telah disampaikan Direksi;

2. Menelaah secara berkala dan memberikan rekomendasi serta nasihat kepada Direksi atas kinerja Perseroan;

3. Mengevaluasi kinerja Direksi;4. Menelaah secara berkala dan memberikan arahan

kepada Komite Audit atas laporan yang disampaikan oleh komite tersebut;

5. Menunjuk kantor akuntan publik untuk melakukan audit Laporan Keuangan Perseroan tahun buku 2018;

6. Memberikan persetujuan atas perubahan susunan Komite Audit;

7. Memberikan persetujuan atas pengangkatan Kepala Unit Audit Internal;

8. Memberikan persetujuan atas pelepasan seluruh penyertaan Perseroan di PT Inti Sukses Garmindo dan PT Apac Pavindo Lestari;

9. Menetapkan honorarium, gaji, dan/atau tunjangan Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan sebagaimana diamanatkan oleh Rapat Umum Pemegang Saham tanggal 6 Juni 2018; dan

10. Memberikan nasihat kepada Direksi mengenai isu-isu penting yang mempengaruhi atau dapat mempengaruhi Perseroan.

Rapat Dewan Komisaris mengadakan rapat paling kurang 1 kali setiap 2 bulan dan rapat gabungan dengan anggota Direksi paling kurang 1 kali setiap 4 bulan. Berdasarkan ketentuan tersebut, rapat internal Dewan Komisaris selama tahun 2018 telah dilaksanakan sebanyak 6 kali dan rapat gabungan dengan Direksi dilaksanakan sebanyak 4 kali. Tingkat kehadiran Dewan Komisaris dalam rapat-rapat tersebut rata-rata 100,00%, sebagaimana ditunjukkan pada tabel berikut:

NamaName

JabatanPosition

Rapat InternalInternal Meeting

Rapat dengan DireksiMeeting with Board of Directors

Jumlah RapatTotal

Meetings

KehadiranAttendance

Persentase Kehadiran Percentage

of Attendance

(%)

Jumlah RapatTotal

Meetings

KehadiranAttendance

Persentase Kehadiran Percentage

of Attendance

(%) (%)

Tony Pesik Presiden KomisarisPresident Commissioner

6 6 100,00 4 4 100,00

Duty Implementation

Throughout 2018, the duties and responsibilities of the Board of Commissioners were as follows:1. Reviewing and approving the Company’s 2018 work plan

submitted by the Board of Directors;

2. Conducting periodic reviews and providing recommendations and advice to the Board of Directors on the Company’s performance;

3. Evaluating Board of Directors’ performance;4. Conducting periodic reviews and providing directions to the

Audit Committee on reports submitted by the committee;5. Appointing public accountant firm to audit the Company’s

Financial Statements for the 2018 fiscal year;6. Approving changes to the composition of Audit

Committee;7. Approving the appointment of the Head of Internal Audit

Unit;8. Approving the release of all of the Company’s investments

in PT Inti Sukses Garmindo and PT Apac Pavindo Lestari;

9. Determining honorarium, salary, and/or allowances of the Board of Commissioners and Board of Directors of the Company as mandated by the General Meeting of Shareholders dated 6 June 2018; and

10. Providing advice to the Board of Directors on important issues that affect or can affect the Company.

Meetings The Board of Commissioners hold meeting at least 1 time every 2 months and joint meeting with members of the Board of Directors at least 1 time every 4 months. Based on these provisions, the Board of Commissioners held 6 internal meetings during 2018 and 4 joint meetings with the Board of Directors. The attendance level of the Board of Commissioners in these meetings averaged at 100.00%, as shown in the following table:

96

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 99: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

NamaName

JabatanPosition

Rapat InternalInternal Meeting

Rapat dengan DireksiMeeting with Board of Directors

Jumlah RapatTotal

Meetings

KehadiranAttendance

Persentase Kehadiran Percentage

of Attendance

(%)

Jumlah RapatTotal

Meetings

KehadiranAttendance

Persentase Kehadiran Percentage

of Attendance

(%) (%)

Benny Soetrisno KomisarisCommissioner

6 6 100,00 4 4 100,00

Sintong Panjaitan Komisaris IndependenIndependent Commissioner

6 6 100,00 4 4 100,00

Sepanjang tahun 2018, selain melakukan rapat-rapat tersebut Dewan Komisaris telah mengeluarkan 7 keputusan secara sirkuler.

Penilaian Kinerja

Prosedur dan Pihak yang Melakukan PenilaianKebijakan penilaian kinerja Dewan Komisaris diatur dalam Piagam Dewan Komisaris dan Pedoman GCG.

Dewan Komisaris mempunyai kebijakan penilaian sendiri (self assesment) untuk menilai kinerja Dewan Komisaris secara kolegial. Hasil self assesment tersebut kemudian dibahas dalam rapat Dewan Komisaris di awal tahun buku baru. Selain itu, penilaian kinerja Dewan Komisaris secara kolegial dilakukan oleh Pemegang Saham dalam RUPS Tahunan. Dalam hal ini, Dewan Komisaris menyampaikan Laporan Dewan Komisaris yang juga dimuat dalam Laporan Tahunan Perseroan dan disampaikan dalam RUPS Tahunan untuk mendapat pembebasan tanggung jawab atas pengawasan Perseroan. Hasil penilaian kinerja juga menjadi dasar dan bagian tak terpisahkan dalam skema kompensasi dan pemberian insentif bagi anggota Dewan Komisaris.

Kriteria Penilaian Penilaian kinerja Dewan Komisaris mencakup penilaian terhadap pelaksanaan tugas dan pengawasan oleh Dewan Komisaris terkait kebijakan dan jalannya pengelolaan Perseroan oleh Direksi, dengan uraian sebagai berikut:

1. Kontribusi terhadap capaian kinerja Perseroan;2. Ketepatan waktu penyampaian pendapat dan saran

yang menjadi kewajiban Dewan Komisaris;3. Kontribusi terhadap penerapan Pedoman GCG;4. Tingkat kehadiran anggota Dewan Komisaris; dan

5. Efektivitas kegiatan penunjang Dewan Komisaris.

Throughout 2018, in addition to conducting these meetings, the Board of Commissioners also issued 7 decisions circularly.

Performance Assessment

Assessment Procedures and AssessorThe performance assessment policy of the Board of Commissioners is regulated in the Board of Commissioners Charter and GCG Guidelines.

The Board of Commissioners has a self assessment policy to assess the performance of the Board of Commissioners collegially. The self assessment results are then discussed at the Board of Commissioners meeting at the beginning of new fiscal year. In addition, performance assessment of the Board of Commissioners collectively is carried out by Shareholders at the Annual GMS. In this case, the Board of Commissioners submits a Board of Commissioners’ Report which is also included in the Company’s Annual Report and submitted at the Annual GMS to obtain the release of responsibility for the supervision of the Company. The performance assessment results also become the basis and inseparable part of compensation and incentive scheme for members of the Board of Commissioners.

Assessment Criteria The performance assessment of the Board of Commissioners includes assessment of the implementation of duties and supervision by the Board of Commissioners related to the policies and course of the Company’s management by the Board of Directors, with the following description:1. Contribution to the Company’s performance achievement;2. Timeliness of submission of opinions and suggestions that

become the obligations of the Board of Commissioners;3. Contribution to the implementation of GCG Guidelines;4. Attendance level of members of the Board of

Commissioners; and5. Effectiveness of supporting activities of the Board of

Commissioners.

97

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 100: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Hasil Penilaian Kinerja Dewan Komisaris

Dengan mengacu pada kriteria penilaian, hasil penilaian kinerja Dewan Komisaris selama tahun 2018 diuraikan sebagai berikut:1. Kontribusi terhadap capaian kinerja Perseroan: Pada tahun buku 2018, Perseroan mengalami

peningkatan profitabilitas yang tidak terlepas dari kontribusi Dewan Komisaris dalam menelaah secara berkala dan memberikan rekomendasi serta nasihat kepada Direksi atas kinerja Perseroan.

2. Ketepatan waktu penyampaian pendapat dan saran yang menjadi kewajiban Dewan Komisaris:

Selain selalu menelaah secara berkala dan memberikan rekomendasi serta nasihat kepada Direksi atas kinerja Perseroan, pada tahun 2018 Dewan Komisaris juga selalu memberikan nasihat kepada Direksi mengenai isu-isu penting yang mempengaruhi atau dapat mempengaruhi Perseroan, contohnya sehubungan dengan PUT III Perseroan.

3. Kontribusi terhadap penerapan Pedoman GCG: Dewan Komisaris berperan penting dalam memberikan

persetujuan perubahan susunan Komite Audit dan pengangkatan Kepala Unit Audit Internal di tahun 2018.

4. Tingkat kehadiran anggota Dewan Komisaris: Tingkat kehadiran Dewan Komisaris dalam RUPS, rapat

Dewan Komisaris dan rapat gabungan antara Dewan Komisaris dan Direksi adalah 100%.

5. Efektivitas kegiatan penunjang Dewan Komisaris:

Komite Audit merupakan komite di bawah Dewan Komisaris untuk menunjang tugas Dewan Komisaris dalam pengawasan. Dalam hal ini, sepanjang tahun 2018, Dewan Komisaris melakukan penelaahan secara berkala dan memberikan arahan kepada Komite Audit atas laporan yang disampaikan.

RemunerasiDasar penetapan remunerasi bagi Dewan Komisaris mengacu pada keputusan Pemegang Saham melalui RUPS yang dalam hal ini RUPS memutuskan bahwa kewenangan diberikan kepada rapat Dewan Komisaris untuk menetapkan honorarium, gaji dan/atau tunjangan bagi anggota Dewan Komisaris untuk tahun 2018 dengan memperhatikan kinerja Dewan Komisaris serta kondisi keuangan Perseroan. Pada tahun 2018, Perseroan memberikan remunerasi kepada Dewan Komisaris sebesar Rp3.700.960.000,- yang terdiri dari gaji pokok dan tunjangan.

Board of Commissioners Performance Assessment ResultsBy referring to the assessment criteria, the performance assessment results of the Board of Commissioners during 2018 are described as follows:1. Contributions to the Company’s performance achievements: In the 2018 fiscal year, the Company increased its

profitability, which was inseparable from the contribution of the Board of Commissioners in periodically reviewing and providing recommendations and advice to the Board of Directors on the Company’s performance;

2. Timeliness of submission of opinions and suggestions that become the obligations of the Board of Commissioners:

In addition to reviewing regularly and providing recommendations and advice to the Board of Directors on the Company’s performance, in 2018 the Board of Commissioners also provided advice to the Board of Directors on important issues that affect or may affect the Company, for example in connection with the PUT III.

3. Contribution to the implementation of GCG Guidelines: The Board of Commissioners has an important role

in approving changes to the composition of Audit Committee and appointment of the Head of the Internal Audit Unit in 2018.

4. Attendance level of members of the Board of Commissioners: The attendance level of the Board of Commissioners in

the GMS, Board of Commissioners meetings, and joint meetings between the Board of Commissioners and Board of Directors was 100%.

5. Effectiveness of supporting activities of the Board of Commissioners:

The Audit Committee is a committee under the Board of Commissioners to support the supervision duties of the Board of Commissioners. In this matter, throughout 2018, the Board of Commissioners conducted periodic reviews and provided direction to the Audit Committee on the submitted reports.

RemunerationThe basis to determine the Board of Commissioners’ remuneration refers to Shareholders resolutions through the GMS, in this matter, the GMS decided that the authority is given to the Board of Commissioners meeting to determine the honorarium, salaries, and/or allowances for members of the Board of Commissioners in 2018 with due consideration to the Board of Commissioners’ performance and Company’s financial condition. In 2018, the Company provided remuneration to the Board of Commissioners of Rp3,700,960,000, consisting of basic salary and benefits.

98

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 101: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Direksi

Direksi bertanggung jawab penuh atas pengelolaan Perseroan, sesuai dengan peraturan dan ketentuan yang berlaku. Setiap anggota Direksi melaksanakan tugas dan mengambil keputusan sesuai kewenangannya. Namun, pelaksanaan tugas oleh masing-masing anggota Direksi tetap merupakan tanggung jawab bersama.

Pedoman KerjaDireksi memiliki Piagam Direksi sebagai pedoman dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya. Landasan penyusunan piagam atau pedoman tersebut adalah UU No. 40 tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas, UU No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal, Peraturan OJK No. 33/POJK.04/2014 tentang Direksi dan Dewan Komisaris Emiten atau Perusahaan Publik, Anggaran Dasar, serta peraturan terkait lainnya.

Tugas dan Tanggung JawabTugas dan tanggung jawab Direksi Perseroan sesuai dengan Piagam Direksi diuraikan sebagai berikut:1. Tugas Direksi

a. Bertanggung jawab penuh dalam melaksanakan tugas dan kewajibannya untuk mencapai maksud dan tujuan Perseroan;

b. Menyelenggarakan RUPS;c. Memiliki itikad baik, penuh tanggung jawab, dan

kehati-hatian dalam menjalankan tugas;d. Menerapkan manajemen risiko dan prinsip-prinsip

GCG dalam setiap kegiatan usaha pada seluruh tingkatan organisasi;

e. Menetapkan susunan organisasi dan tata kerja Perseroan;

f. Tidak mengambil tindakan yang dapat merugikan Perseroan atau mengurangi keuntungan Perseroan dan mengungkapkan apabila terjadi benturan kepentingan antara Perseroan dengan anggota Direksi dan/atau pihak lainnya yang terkait dengan Perseroan;

g. Dalam hal Perseroan mempunyai kepentingan yang bertentangan dengan kepentingan pribadi seorang Direksi, maka Perseroan akan diwakili oleh anggota Direksi lainnya dan dalam hal Perseroan mempunyai kepentingan yang bertentangan dengan kepentingan seluruh anggota Direksi, maka dalam hal ini Perseroan diwakili oleh Dewan Komisaris, dengan memperhatikan peraturan perundang-undangan;

h. Membentuk komite dan melakukan evaluasi terhadap kinerja komite setiap akhir tahun buku; dan

i. Meningkatkan kompetensi melalui pendidikan

Board of Directors

The Board of Directors are fully responsible for the management of the Company, in accordance with the applicable rules and regulations. Each member of the Board of Directors carries out the duties and makes decisions according to the authority. However, the duty implementation of each member of the Board of Directors remains a joint responsibility.

Work GuidelinesThe Board of Directors has already had the Board of Directors Charter as a guideline in carrying out its duties and responsibilities. The foundation for the formation of the Board of Directors Charter is Law No. 40 of 2007 on Limited Liability Company, Law No. 8 of 1995 on Capital Market, FSA Regulation No. 33/POJK.04/2014 on Board of Directors and Board of Commissioners of Issuers or Public Companies and the Company’s Articles of Association as well as other related regulations.

Duties and ResponsibilitiesDuties and responsibilities of the Company’s Board of Directors are as follows:1. Duties of Board of Directors

a. Take full responsibility in carrying out the duties and obligations to achieve the Company’s purposes and objectives;

b. Organize GMS;c. Have good intentions, full of responsibility, and

prudence in carrying out duties;d. Implement risk management and GCG principles in

all business activities at all levels of the organization;

e. Determine the organizational structure and working procedures of the Company;

f. Do not take actions that could harm the Company or reduce the Company’s profits and disclose if there is a conflict of interest between the Company and members of the Board of Directors and/or other parties related to the Company;

g. In the event that the Company has a conflict of interest with the personal interest of a member of Board of Directors, the Company will be represented by other members of Board of Directors and in the event that the Company has a conflict of interest to the interests of all members of Board of Directors, then, in this matter, the Company will be represented by the Board of Commissioners, with due observance of the applicable laws and regulations;

h. Form a committee and evaluate the committee’s performance at the end of each fiscal year; and

i. Improve competence through education and

99

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 102: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

dan pelatihan, serta memahami dan memiliki pengetahuan umum dan khusus tentang kegiatan usaha Perseroan.

2. Tanggung Jawab Direksia. Bertanggung jawab secara tanggung renteng atas

kerugian Perseroan yang disebabkan oleh kesalahan atau kelalaian anggota Direksi dalam menjalankan tugasnya.

b. Tidak bertanggung jawab apabila:• Kerugian tersebut bukan karena kesalahan atau

kelalaiannya;• Telah melakukan pengurusan dengan itikad baik,

penuh tanggung jawab, dan kehati-hatian untuk kepentingan dan sesuai dengan maksud dan tujuan Perseroan;

• Tidak mempunyai benturan kepentingan, baik langsung maupun tidak langsung, atas tindakan pengurusan yang mengakibatkan kerugian; dan

• Telah mengambil tindakan untuk mencegah timbul atau berlanjutnya kerugian tersebut.

Selain tanggung jawab kolegial tersebut, Direksi melakukan pembagian tugas dan tanggung jawab terhadap masing-masing anggota Direksi dalam rangka mengefektifkan kinerja. Pembagian tugas dan tanggung jawab tersebut dibagi ke dalam bidang keuangan, operasional, pengembangan bisnis, hubungan masyarakat, serta tata kelola perusahaan.

KomposisiAnggota Direksi diangkat oleh RUPS untuk jangka waktu 5 tahun terhitung sejak tanggal yang ditetapkan oleh RUPS. Pengangkatan tersebut dilakukan dengan memperhatikan keahlian, pengalaman, serta persyaratan lain. Anggota Direksi yang telah habis masa jabatannya dapat diangkat kembali oleh RUPS.

Komposisi Direksi per 31 Desember 2018 sebagai berikut:

NamaName

JabatanPosition

Bidang TugasField of Duty

Johnny Pesik Presiden DirekturPresident Director

Koordinasi Seluruh Tugas dan Tanggung Jawab DireksiCoordination of all duties and responsibilities of the Board of Directors

Carel Christanto Machmud DirekturDirector

Bidang OperasionalOperations sector

Buntomi DirekturDirector

Bidang Hubungan MasyarakatPublic relations sector

Pe Maria Indra DirekturDirector

Bidang KeuanganFinance sector

Ivan Pesik DirekturDirector

Bidang Pengembangan BisnisBusiness development sector

Gatot Hidayat Direktur IndependenIndependent Director

Bidang Tata Kelola PerusahaanCorporate governance sector

training, as well as understand and have general and specific knowledge about the Company’s business activities.

2. Responsibility of the Board of Directorsa. Be jointly and severally responsible for the Company

losses caused by errors or omissions of members of the Board of Directors in carrying out their duties.

b. Not responsible if:• The loss is not due to errors or omissions;

• Have conducted management in good faith, full of responsibilities, and prudence in the interest of and in accordance with the Company’s purposes and objectives;

• Have no conflict of interest, either directly or indirectly, on the management actions resulting in a loss; and

• Has taken action to prevent the occurrence or continuation of such losses.

In addition to the collegial responsibilities, the Board of Directors divides the duties and responsibilities of each member of the Board of Directors in order to streamline the performance. The division of duties and responsibilities is divided into finance, operations, business development, public relations, and corporate governance sectors.

CompositionMembers of the Board of Directors are appointed by the GMS for a period of 5 years from the date stipulated by the GMS. The appointment is carried out by paying attention to expertise, experience, and other requirements. Members of the Board of Directors whose term of office has ended may be reappointed at the GMS. The composition of the Board of Directors as of 31 December 2018 as follows:

100

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 103: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

IndependensiSeluruh anggota Direksi melaksanakan tugas pengelolaan Perseroan secara independen tanpa campur tangan pihak lain, serta tidak melakukan tindakan yang bertentangan dengan peraturan perundang-undangan dan Anggaran Dasar Perseroan. Hal ini dilakukan untuk menjaga keobyektifan dan kemandirian tugas Direksi demi kepentingan Perseroan. Untuk memastikan independensi dalam setiap pengambilan keputusan Direksi, RUPS telah mengangkat Direktur Independen.

Pelaksanaan TugasSepanjang tahun 2018, tugas dan tanggung jawab Direksi diimplementasikan dalam kegiatan-kegiatan berikut:1. Menyusun rencana kerja Perseroan tahun 2018;2. Menyelenggarakan kegiatan operasional Perseroan;3. Memastikan target-target kinerja tercapai melalui

berbagai kegiatan sesuai regulasi berlandaskan prinsip kehati-hatian;

4. Memimpin dan mengendalikan pembuatan kebijakan dan pengelolaan Perseroan terkait bidang pemasaran, keuangan, produksi, dan operasional;

5. Melaksanakan dan mengendalikan seluruh kebijakan keuangan serta melaksanakan efisiensi dan efektivitas fungsi-fungsi keuangan;

6. Memberikan arahan dan instruksi sehubungan dengan PUT III Perseroan;

7. Membangun, mengembangkan dan/atau menjaga, serta meningkatkan hubungan bisnis dengan semua pelanggan Perseroan; dan

8. Mewakili Perseroan di dalam maupun di luar pengadilan.

Rapat Direksi mengadakan rapat paling kurang 1 kali setiap bulan dan rapat gabungan dengan anggota Dewan Komisaris paling kurang 1 kali dalam 4 bulan. Rapat internal Direksi selama 2018 dilaksanakan sebanyak 12 kali dan rapat gabungan dengan anggota Dewan Komisaris dilaksanakan 4 kali. Tingkat kehadiran Direksi dalam rapat-rapat tersebut rata-rata 100,00%, sebagaimana ditunjukkan dalam tabel berikut:

NamaName

JabatanPosition

Rapat InternalInternal Meeting

Rapat dengan Dewan KomisarisMeeting with Board of Commissioners

Jumlah RapatTotal

Meetings

KehadiranAttendance

Persentase Kehadiran Percentage

of Attendance

(%)

Jumlah RapatTotal

Meetings

KehadiranAttendance

Persentase Kehadiran Percentage

of Attendance

(%) (%)

Johnny Pesik Presiden DirekturPresident Director 12 12 100,00 4 4 100,00

IndependencyAll members of the Board of Directors carry out duties of management of the Company independently without interference of other parties and do not take actions that conflict with the laws and regulations and the Company’s Articles of Association. This is intended to maintain the objectivity and independency of the Board of Directors duties for the Company’s interests. To ensure independency in each decision-making of the Board of Directors, the GMS has appointed an Independent Director.

Duty ImplementationThroughout 2018, the duties and responsibilities of the Board of Directors were implemented in the following activities:1. Preparing the Company’s 2018 work plan;2. Organizing the Company’s operational activities;3. Ensuring performance targets are achieved through

various activities in accordance with the regulations based on the principle of prudence;

4. Leading and controlling the policy making and management of the Company related to marketing, finance, production, and operations sectors;

5. Carrying out and controlling all financial policies and implementing efficiency and effectiveness of financial functions;

6. Providing direction and instructions in connection with the PUT III;

7. Building, developing, and/or maintaining, as well as improving business relationships with all of the Company’s customers; and

8. Representing the Company inside and outside the court.

Meetings The Board of Directors holds internal meetings at least 1 time every month, and holds joint meetings with the Board of Commissioners at least 1 time in 4 months. The Board of Directors internal meetings during 2018 were held 12 times and joint meetings with members of the Board of Commissioners were held 4 times. The attendance level of the Board of Directors in these meetings averaged at 100.00%, as shown in the following table:

101

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 104: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

NamaName

JabatanPosition

Rapat InternalInternal Meeting

Rapat dengan Dewan KomisarisMeeting with Board of Commissioners

Jumlah RapatTotal

Meetings

KehadiranAttendance

Persentase Kehadiran Percentage

of Attendance

(%)

Jumlah RapatTotal

Meetings

KehadiranAttendance

Persentase Kehadiran Percentage

of Attendance

(%) (%)

Carel Christanto Machmud DirekturDirector 12 12 100,00 4 4 100,00

Buntomi DirekturDirector 12 12 100,00 4 4 100,00

Pe Maria Indra DirekturDirector 12 12 100,00 4 4 100,00

Ivan Pesik DirekturDirector 12 12 100,00 4 4 100,00

Gatot Hidayat* Direktur IndependenIndependent Director 4 4 100,00 4 4 100,00

*Bapak Gatot Hidayat efektif menjabat sebagai Direktur Independen berdasarkan RUPS Luar Biasa yang diselenggarakan pada tanggal 1 November 2018.* Mr. Gatot Hidayat effectively serves as an Independent Director based on the Extraordinary GMS held on 1 November 2018.

Sepanjang tahun 2018, selain melakukan rapat-rapat tersebut Direksi telah mengeluarkan 1 keputusan secara sirkuler.

Penilaian Kinerja

Prosedur dan Pihak yang Melakukan PenilaianKebijakan penilaian kinerja Direksi diatur dalam Piagam Direksi dan Pedoman GCG. Direksi mempunyai kebijakan penilaian sendiri (self assesment) untuk menilai kinerja Direksi secara kolegial. Hasil self assesment tersebut kemudian dibahas dalam Rapat Dewan Komisaris dan rapat gabungan Dewan Komisaris dan Direksi di awal tahun buku baru. Selain itu, penilaian kinerja Direksi secara kolegial juga dilakukan oleh Pemegang Saham dalam RUPS Tahunan. Dalam hal ini, Direksi menyampaikan Laporan Direksi yang juga dimuat dalam Laporan Tahunan Perseroan dan disampaikan dalam RUPS Tahunan untuk mendapat pembebasan tanggung jawab atas pengurusan Perseroan. Hasil penilaian kinerja juga menjadi dasar dan bagian tak terpisahkan dalam skema kompensasi dan pemberian insentif bagi anggota Direksi dan organ pendukung di bawahnya.

Kriteria Penilaian Evaluasi kinerja Direksi dilakukan terhadap pelaksanaan tugas dan tanggung jawab anggota Direksi dalam mengelola Perseroan dan pencapaian rencana kerja, sebagaimana tercermin dalam Laporan Keuangan. Kriteria tersebut antara lain meliputi:1. Keuangan dan pasar;2. Fokus pelanggan;3. Produk;

Throughout 2018, in addition to conducting these meetings the Board of Directors issued 1 decision circularly.

Performance Assessment

Assessment Procedures and AssessorThe performance assessment policy of the Board of Directors is regulated in the Board of Directors Charter and GCG Guidelines. The Board of Directors has a self assessment policy to assess the performance of the Board of Directors collectively. The self-assessment results are then discussed at the Board of Commissioners’ Meeting and joint meetings of the Board of Commissioners and Board of Directors at the beginning of a new fiscal year. In addition, performance assessment of the Board of Directors collegially is also carried out by the Shareholders at the Annual GMS. In this matter, the Board of Directors submits the Board of Directors’ Report which is also included in the Company’s Annual Report and submitted at the Annual GMS to obtain the release of responsibility for the management of the Company. The performance assessment results also become the basis and inseparable part of compensation and incentive scheme for members of the Board of Directors and its supporting organs.

Assessment Criteria The performance assessment of the Board of Directors are carried out on the implementation of duties and responsibilities of members of the Board of Directors in managing the Company and the achievement of work plans, as reflected in the Financial Statements. The critera among others include:1. Finance and market;2. Customer focus;3. Product;

102

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 105: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

4. Tenaga Kerja; dan5. Kepemimpinan tata kelola.

Hasil Penilaian Kinerja Direksi

Dengan mengacu pada kriteria penilaian, hasil penilaian kinerja Direksi selama tahun 2018 diuraikan sebagai berikut:1. Keuangan dan pasar: Peran Direksi terlihat dari adanya peningkatan

profitabilitas dan penjualan produk.2. Fokus pelanggan: Peran Direksi terlihat dari adanya peningkatan jumlah

pelanggan, tingkat kepercayaan pelanggan dan supply chain strategy yang diterapkan.

3. Produk: Peran Direksi terlihat dari adanya diversifikasi produk

serta proses produksi yang lebih efisien sehingga produksi pun mengalami peningkatan.

4. Tenaga kerja: Direksi menyadari bahwa pengoptimalan potensi

karyawan dalam bidang kerjanya masing-masing harus menjadi salah satu perhatian utama. Oleh karena itu, selama tahun 2018, Direksi mendorong agar karyawan melakukan berbagai macam pelatihan untuk meningkatkan kompetensi.

5. Kepemimpinan tata kelola: Direksi berperan penting dalam perbaikan berkelanjutan

atas proses tata kelola Perseroan agar dapat memenuhi standar tata kelola perusahaan yang disyaratkan oleh OJK dan peraturan perundangan-undangan terkait lainnya.

RemunerasiDasar penetapan remunerasi bagi Direksi mengacu pada keputusan Pemegang Saham dalam RUPS yang dalam hal ini RUPS memutuskan bahwa kewenangan diberikan kepada Dewan Komisaris untuk menetapkan honorarium, gaji dan/atau tunjangan bagi anggota Direksi untuk tahun 2018 dengan memperhatikan hasil penilaian kinerja Direksi serta kondisi keuangan Perseroan. Pada tahun 2018, Perseroan memberikan remunerasi kepada Direksi sebesar Rp9.637.326.007,- yang terdiri dari gaji pokok dan tunjangan.

Komite Audit

Komite Audit dibentuk untuk membantu dan memberikan masukan kepada Dewan Komisaris dalam melaksanakan tugas dan fungsi pengawasan.

PedomanKomite Audit memiliki Piagam Komite Audit yang telah dimutakhirkan pada tanggal 1 November 2018 yang disusun berdasarkan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 55/POJK.04/2015 tentang Pembentukan dan Pedoman

4. Employment; and5. Governance leadership.

Board of Directors Performance Assessment ResultBy referring to the assessment criteria, the performance assessment results of the Board of Directors during 2018 are described as follows:1. Finance and market; The role of Board of Directors can be seen from the

increase in profitability and product sales.2. Customer focus: The role of the Board of Directors can be seen from the

increase in the number of customers, the level of customer trust, and the supply chain strategy implemented.

3. Product: The role of the Board of Directors can be seen from the

diversification of products and more efficient production processes so that production also increases.

4. Employment: The Board of Directors realizes that optimizing the

potential of employees in their respective fields of work shall be one of the main concerns. Therefore, during 2018, the Board of Directors encouraged employees to participate in various types of trainings to improve their competence.

5. Governance leadership: The Board of Directors plays an important role in the

continuous improvement of the Company’s governance process in order to meet the corporate governance standards required by the FSA and other related legislations.

RemunerationThe basis to determine the Board of Directors’ remuneration refers to Shareholders resolutions through the GMS, in this matter, the GMS decided that the authority is given to the Board of Commissioners to determine the honorarium, salaries, and/or allowances for members of the Board of Directors in 2018 with due consideration to the Board of Directors’ performance assessment and Company’s financial condition. In 2018, the Company provided remuneration to the Board of Directors of Rp9,637,326,007, consisting of basic salary and benefits.

Audit Committee

The Audit Committee was formed to assist and provide input to the Board of Commissioners in carrying out its supervisory duties and functions.

GuidelinesThe Audit Committee has Audit Committee Charter which was updated on 1 November 2018, compiled based on the Financial Services Authority Regulation No. 55/POJK.04/2015 on Establishment and Guidelines of Work Implementation

103

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 106: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Pelaksanaan Kerja Komite Audit. Piagam yang telah ditetapkan oleh Dewan Komisaris tersebut menjadi pedoman Komite Audit dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab.

Tugas dan Tanggung JawabTugas dan tanggung jawab Komite Audit sebagaimana tercantum Piagam Komite Audit sebagai berikut:1. Menelaah informasi keuangan yang akan dikeluarkan

Perseroan kepada publik dan/atau pihak otoritas, antara lain laporan keuangan, proyeksi, dan laporan lain terkait informasi keuangan Perseroan;

2. Menelaah ketaatan terhadap peraturan perundang-undangan sehubungan dengan kegiatan Perseroan;

3. Memberikan pendapat independen apabila terjadi perbedaan pendapat antara manajemen dan akuntan atas jasa yang diberikannya;

4. Merekomendasikan penunjukan akuntan kepada Dewan Komisaris termasuk penentuan ruang lingkup penugasan dan imbalan jasa, serta memastikan independensi akuntan tersebut;

5. Menelaah pelaksanaan pemeriksaan oleh auditor internal dan mengawasi pelaksanaan tindak lanjut oleh Direksi atas temuan auditor internal;

6. Menelaah pelaksanaan manajemen risiko oleh Direksi, jika Perseroan tidak memiliki organ di bawah Dewan Komisaris yang berfungsi sebagai pemantau risiko;

7. Menelaah pengaduan yang berkaitan dengan proses akuntansi dan pelaporan Perseroan;

8. Menelaah dan memberikan saran kepada Dewan Komisaris terkait dengan adanya potensi benturan kepentingan Perseroan; dan

9. Menjaga kerahasiaan dokumen, data, dan informasi Perseroan.

Komposisi Komite Audit Perseroan diangkat melalui Keputusan Sirkuler Dewan Komisaris tanggal 1 November 2018 dengan periode jabatan tidak melebihi dari masa jabatan Dewan Komisaris. Susunan Komite Audit Perseroan per 31 Desember 2018 sebagai berikut:

NamaName

JabatanPosition

Sintong Panjaitan Ketua Komite AuditChairman of Audit Committee

Rakiyo Wibowo Anggota Komite AuditMember of Audit Committee

Yan Twana Putra Anggota Komite AuditMember of Audit Committee

IndependensiKomite Audit menjalankan peran secara profesional dan independen, serta tidak menerima/melakukan intervensi dari/kepada pihak lainnya. Seluruh anggota Komite

of the Audit Committee. The charter set by the Board of Commissioners is a guideline for the Audit Committee to carry out its duties and responsibilities.

Duties and ResponsibilitiesThe duties and responsibilities of the Audit Committee as stated in the Audit Committee Charter are as follows:1. Reviewing the financial information that will be issued

by the Company to public and/or the authorities, such as financial statements, projections, and other reports related to the Company’s financial information;

2. Reviewing the adherence to the applicable laws and regulations that are related to the Company’s activities;

3. Providing independent opinion in the event of dissenting opinion between the management and the accountant upon the services provided;

4. Recommending the appointment of accountants to the Board of Commissioners, including determining the assignment scope and service benefit, as well as ensuring the accountants’ independence;

5. Reviewing the audits conducted by the internal auditor and supervising the follow up actions by the Board of Directors on the internal auditor findings;

6. Reviewing the implementation of risk management by the Board of Directors, if the Company does not have organs under the Board of Commissioners that functions as risk monitors;

7. Reviewing complaints related to the accounting process and reporting of the Company;

8. Reviewing and providing suggestions to the Board of Commissioners in relation to potential conflict of interest in the Company; and

9. Maintaining the confidentiality of document, data, and information of the Company.

Composition The Company’s Audit Committee is appointed through a Circular Decision of the Board of Commissioners on 1 November 2018 with a term of office not exceeding the term of office of the Board of Commissioners. The composition of the Company’s Audit Committee per 31 December 2018 is as follows:

IndependencyThe Audit Committee performs its roles professionally and independently, as well as does not receive/make intervention from/to other parties. All members of Audit Committee

104

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 107: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Audit tidak memiliki hubungan afiliasi dengan Pemegang Saham, Dewan Komisaris, maupun Direksi. Anggota Komite Audit yang berasal dari luar Perseroan juga tidak memiliki kepentingan atau keterkaitan pribadi yang dapat menimbulkan dampak negatif dan benturan kepentingan dengan Perseroan. Dengan demikian, Komite Audit yang dibentuk Perseroan telah memenuhi kriteria independensi, keahlian, pengalaman, dan integritas, sebagaimana dipersyaratkan regulator.

Pelaksanaan Tugas Sepanjang 2018, pelaksanaan tugas Komite Audit diimplementasikan melalui kegiatan-kegiatan berikut:1. Mengkaji dan membahas laporan keuangan konsolidasi

Perseroan dengan manajemen setiap triwulan;2. Mengevaluasi pemberian jasa audit untuk tahun

buku 2017 dan memberikan rekomendasi mengenai penunjukan auditor eksternal untuk tahun buku 2018;

3. Mengkaji dan membahas strategi audit eksternal serta hasil audit eksternal;

4. Mengkaji dan membahas temuan audit internal;5. Meninjau dan mendiskusikan rencana dan aktivitas

manajemen risiko Perseroan; dan6. Mengkaji dan membahas hal-hal yang berkaitan dengan

kepatuhan Perseroan terhadap peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Rapat Rapat Komite Audit diadakan secara berkala sesuai dengan Piagam Komite Audit minimal 1 kali dalam 3 bulan. Selama tahun 2018 dilaksanakan rapat sebanyak 4 kali. Tingkat kehadiran Komite Audit dalam rapat-rapat tersebut ditunjukkan pada tabel berikut:

NamaName

JabatanPosition

Jumlah RapatTotal Meetings

KehadiranAttendance

Persentase KehadiranPercentage of Attendance

(%)Sintong Panjaitan Ketua Komite Audit

Chairman of Audit Committee

4 4 100,00

Rakiyo Wibowo Anggota Komite AuditMember of Audit Committee

4 4 100,00

Yan Twana Putra* Anggota Komite AuditMember of Audit Committee

1 1 100,00

*Bapak Yan Twana Putra diangkat menjadi anggote Komite Audit berdasarkan Keputusan Sirkuler Dewan Komisaris tertanggal 1 November 2018.* Mr. Yan Twana Putra was appointed as member of the Audit Committee based on the Circular Decision of the Board of Commissioners dated November 1, 2018.

Fungsi Nominasi dan Remunerasi

Perseroan wajib melaksanakan fungsi nominasi dan remunerasi sesuai Peraturan OJK No. 34/POJK/O4/2014. Hingga akhir tahun 2018, pelaksanaan fungsi ini dijalankan langsung oleh Dewan Komisaris. Pelaksanaan fungsi ini dengan mempertimbangkan efektivitas dan efisiensi fungsi Dewan Komisaris Perseroan.

have no affiliation relationship with Shareholders, Board of Commissioners, or Board of Directors. Audit Committee members from outside the Company also do not have personal interests or relationship that can cause negative impacts and conflicts of interest with the Company. Thus, the Audit Committee formed by the Company has met the criteria of independence, expertise, experience, and integrity, as required by the regulator.

Duty Implementation Throughout 2018, the implementation of Audit Committee duties was through the following activities:1. Reviewing and discussing the Company’s consolidated

financial statements with the management quarterly;2. Evaluating the provision of audit services for the 2017

fiscal year and providing recommendations on the appointment of external auditors for the 2018 fiscal year;

3. Reviewing and discussing external audit strategies and external audit results;

4. Reviewing and discussing internal audit findings;5. Reviewing and discussing the Company’s risk

management plans and activities; and6. Reviewing and discussing matters relating to the

Company’s compliance with the applicable laws and regulations.

Meetings Audit Committee meetings are held regularly in accordance with the Audit Committee Charter of at least 1 time in 3 months. During 2018 there were 4 meetings. The attendance level of the Audit Committee in these meetings is shown in the following table:

Nomination and Remuneration FunctionThe Company must carry out the function of nomination and remuneration in accordance with FSA Regulation No. 34/POJK/O4/2014. Until the end of 2018, the implementation of this function was carried out directly by the Board of Commissioners. The function is implemented by considering the effectiveness and efficiency of the Company’s Board of Commissioners functions.

105

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 108: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Tugas dan Tanggung Jawab Tugas dan tanggung jawab Dewan Komisaris Perseroan selaku pelaksana fungsi nominasi dan remunerasi adalah:

1. Menentukan komposisi dan proses nominasi anggota Direksi dan/atau Dewan Komisaris;

2. Mengeluarkan kebijakan dan kriteria yang dibutuhkan dalam proses nominasi;

3. Melaksanakan evaluasi kinerja anggota Direksi dan/atau Dewan Komisaris;

4. Menyusun program pengembangan kemampuan anggota Direksi dan/atau Dewan Komisaris;

5. Menelaah dan mengusulkan calon yang telah memenuhi syarat sebagai anggota Direksi dan/atau Dewan Komisaris;

6. Menyusun struktur dan kebijakan remunerasi; dan7. Menyusun besaran atas remunerasi.

Pelaksanaan Fungsi Pelaksanaan fungsi nominasi dan remunerasi dilakukan secara independen, yang tercermin dari setiap pengambilan keputusan yang terkait dengan fungsi tersebut. Sepanjang tahun 2018, Dewan Komisaris telah menelaah struktur dan besaran remunerasi bagi Dewan Komisaris dan Direksi, serta mengusulkan calon anggota Komisaris dan Direksi yang memenuhi syarat kepada Pemegang Saham.

Sekretaris Perusahaan

Sekretaris Perusahaan memiliki posisi strategis sebagai penghubung Perseroan dengan Pemegang Saham dan seluruh pemangku kepentingan. Sekretaris Perusahaan diangkat dan diberhentikan oleh Direksi. Kedudukan Sekretaris Perusahaan berada di bawah Direksi.

Pedoman Sekretaris Perusahaan menjalankan tugas sesuai dengan Peraturan OJK No. 35/POJK.04/2014 tentang Sekretaris Perusahaan Emiten atau Perusahaan Publik, serta Pedoman GCG.

Tugas dan Tanggung JawabTugas dan tanggung jawab Sekretaris Perusahaan yaitu:1. Mengikuti perkembangan pasar modal, khususnya

peraturan perundang-undangan yang berlaku di bidang pasar modal;

2. Memberikan masukan kepada Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan untuk mematuhi ketentuan peraturan perundang-undangan di bidang pasar modal;

3. Membantu Direksi dan Dewan Komisaris dalam pelaksanaan tata kelola perusahaan yang meliputi:

Duties and Responsibilities The duties and responsibilities of the Company’s Board of Commissioners as executors of the nomination and remuneration functions are:1. Preparing composition and nomination process of members

of Board of Directors and/or of Board of Commissioners;2. Creating policy and criteria necessary in the nomination

process;3. Conducting performance evaluation for members of the

Board of Directors and/or Board of Commissioners;4. Preparing competence development program for members

of the Board of Directors and/or Board of Commissioners;5. Reviewing and proposing candidate who meet the

requirements as member of the Board of Directors and/or Board of Commissioners;

6. Preparing the remuneration structure and policy; and7. Preparing remuneration amount.

Implementation of Function The implementation of nomination and remuneration functions is carried out independently, which is reflected in each decision making related to the function. Throughout 2018, the Board of Commissioners reviewed the remuneration structure and amount for the Board of Commissioners and Board of Directors, and proposed candidates for members of the Board of Commissioners and Board of Directors who meet the requirements to the Shareholders.

Corporate Secretary

The Corporate Secretary has a strategic position as a liaison between the Company and Shareholders and Stakeholders. Corporate Secretary is appointed and dismissed by the Board of Directors. The position of Corporate Secretary is under the Board of Directors.

Guidelines Corporate Secretary carries out duties in accordance with FSA Regulation No. 35/POJK.04/2014 on Corporate Secretary of Issuers or Public Companies, and the GCG Guidelines.

Duties and ResponsibilitiesDuties and Responsibilities of the Corporate Secretary are:1. Monitoring capital market development, in particular the

applicable legislations in capital market;

2. Providing input to the Company’s Board of Directors and Board of Commissioners to comply with laws and regulations in capital market sector;

3. Assisting the Board of Directors and Board of Commissioners in implementing corporate governance that includes:

106

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 109: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

a. Keterbukaan informasi kepada masyarakat, termasuk ketersediaan informasi pada situs web Perseroan;

b. Penyampaian laporan kepada OJK tepat waktu;c. Penyelenggaraan dan dokumentasi RUPS;d. Penyelenggaraan dan dokumentasi rapat Direksi

dan/atau Dewan Komisaris; dane. Pelaksanaan program orientasi terhadap

perusahaan bagi Direksi dan/atau Dewan Komisaris;

4. Sebagai penghubung antara Perseroan dengan Pemegang Saham, OJK, dan pemangku kepentingan lainnya.

Profil Sekretaris PerusahaanPada tahun 2018, posisi Sekretaris Perusahaan secara resmi dijabat oleh Pe Maria Indra berdasarkan Surat Keputusan Direksi Perseroan No. S-035/DIR-API/III/2017 tanggal 6 Maret 2018 dengan masa jabatan yang akan berakhir berdasarkan hasil evaluasi Direksi. Saat ini, Sekretaris Perusahaan juga merupakan Direktur Perseroan sehingga uraian profil Sekretaris Perusahaan dapat dilihat pada bagian Profil Direksi dalam Laporan Tahunan ini.

Pelaksanaan TugasKegiatan yang dilakukan oleh Sekretaris Perusahaan sepanjang tahun 2018 diuraikan sebagai berikut:1. Menyelenggarakan dan mengadministrasikan RUPS

Tahunan 6 Juni 2018 serta RUPS Luar Biasa 6 Juni 2018 dan 1 November 2018;

2. Menyelenggarakan dan mengadministrasikan rapat-rapat Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan;

3. Melakukan penyesuaian kebijakan Perseroan terkait tata kelola;

4. Memastikan terlaksananya keterbukaan informasi terkait kegiatan Perseroan;

5. Memastikan pelaksanaan administrasi Daftar Pemegang Saham dan Daftar Khusus berjalan baik, serta bekerja sama dengan biro administrasi saham yang ditunjuk; dan

6. Menginformasikan dan memberikan penjelasan kepada Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan mengenai peraturan OJK, serta memberikan masukan terkait upaya pemenuhan ketentuan dalam peraturan tersebut.

Audit Internal

Unit Audit Internal bertugas mengevaluasi dan meningkatkan efektivitas manajemen risiko, pengendalian, dan proses tata kelola perusahaan dengan pendekatan yang sistematis, yakni pendekatan audit berbasis risiko. Unit Audit Internal dibentuk dengan mengacu pada Peraturan OJK No. 56/POJK.04/2015 tentang Pembentukan dan Pedoman Penyusunan Piagam Unit Audit Internal.

a. Transparency of information to public, including the availability of information on the Company website;

b. Submitting reports to FSA in a timely manner;c. Organizing and documenting GMS;d. Organizing and documenting meetings of Board of

Directors and/or Board of Commissioners; ande. Implementing the orientation program for the

Company’s Board of Directors and Board of Commissioners;

4. As a liaison between the Company and Shareholders, FSA, and other stakeholders.

Corporate Secretary ProfileIn 2018, the Corporate Secretary position was officially held by Pe Maria Indra based on the Company’s Board of Directors’ Decision Letter No. S-035/DIR-API/III/2017 dated 6 March 2018 with the term of office which will end based on the Board of Directors’ evaluation result. Currently, the Corporate Secretary is also the Company’s Director, therefore, the description of Corporate Secretary profile can be seen in the Board of Directors Profile section in this Annual Report.

Duty ImplementationActivities carried out by Corporate Secretary throughout 2018 are described as follows:1. Organizing and administering the Annual GMS on 6

June 2018 and Extraordinary GMS on 6 June 2018 and 1 November 2018;

2. Organizing and administering the Company’s Board of Directors and Board of Commissioners meetings;

3. Adjusting the Company’s policies related to governance;

4. Ensuring the implementation of information disclosure related to the Company’s activities;

5. Ensuring that the administration of Shareholders Register and Special Register is running well, and cooperating with the designated share registrar bureau; and

6. Informing and providing an explanation to the Company’s Board of Directors and Board of Commissioners on FSA regulations, as well as providing input on efforts to fulfill the provisions in such regulations.

Internal Audit

The Internal Audit Unit has the duties to evaluate and increase the effectiveness of risk management, control, and corporate governance processes with a systematic approach called risk-based audit approach. The Internal Audit Unit is established by referring to FSA Regulation No. 56/POJK.04/2015 on the Establishment and Guidelines to Prepare Internal Audit Unit Charter.

107

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 110: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PedomanUnit Audit Internal dilengkapi dengan Piagam Audit Internal yang telah dimutakhirkan pada tanggal 21 September 2018. Piagam Audit Internal antara lain mengatur visi dan misi, struktur dan kedudukan, fungsi, tugas dan tanggung jawab, wewenang, kode etik, persyaratan, dan larangan bagi auditor internal.

Tugas dan Tanggung JawabBerdasarkan Piagam Audit Internal, tugas dan tanggung jawab Unit Audit Internal antara lain:1. Menyiapkan dan melaksanakan rencana Audit Internal

tahunan; 2. Melakukan pengendalian internal yang mencakup

pengendalian keuangan, operasional dan kepatuhan serta sistem manajemen risiko sesuai dengan kebijakan Perseroan;

3. Melakukan pemeriksaan dan penilaian atas efisiensi dan efektivitas di bidang keuangan, akuntansi, operasional, sumber daya manusia, pemasaran, teknologi informasi, dan kegiatan lainnya;

4. Memberikan saran perbaikan dan informasi yang obyektif tentang kegiatan yang diperiksa pada semua tingkatan manajemen dan melaporkan pelaksanaan tindak lanjut perbaikan yang telah disarankan;

5. Membuat laporan hasil audit dan menyampaikan laporan tersebut kepada Presiden Direktur dan Dewan Komisaris;

6. Memantau, menganalisis dan melaporkan pelaksanaan tindak lanjut perbaikan yang telah disarankan;

7. Bekerja sama dengan Komite Audit;8. Menyusun program untuk mengevaluasi mutu kegiatan

Audit Internal; dan9. Melakukan pemeriksaan khusus apabila diperlukan.

Profil Kepala Audit InternalKepala Audit Internal diangkat dan diberhentikan oleh Presiden Direktur atas persetujuan Dewan Komisaris. Pengangkatan dan pemberhentian Kepala Audit Internal ini dilaporkan kepada OJK.

Pada tahun 2018, posisi Ketua Audit Internal secara resmi dijabat oleh Sigit Budy Santoso berdasarkan Surat Presiden Direktur Perseroan No. S-001/DIR-API/IX/2018 21 September 2018 dengan masa jabatan yang akan berakhir berdasarkan hasil evaluasi Direksi. Profil Kepala Audit Internal terdapat pada bab Profil Perusahaan dalam Laporan Tahunan ini.

Pelaksanaan TugasBeberapa kegiatan yang dilakukan oleh Unit Audit Internal sepanjang tahun 2018 sebagai berikut:1. Melaksanakan rencana audit internal tahunan;2. Membantu manajemen dalam memastikan efektivitas

pengendalian internal melalui kegiatan audit dan

GuidelinesThe Internal Audit Unit is completed with Internal Audit Charter which was updated on 21 September 2018. The Internal Audit Charter regulates the vision and mission, structure and position, functions, duties and responsibilities, authority, code of ethics, requirements, and prohibitions for internal auditors.

Duties and ResponsibilitiesBased on the Internal Audit Charter, the duties and responsibilities of Internal Audit are as follows:1. Preparing and carrying out the annual Internal Audit

plan; 2. Carrying out internal control that includes financial,

operational, and compliance controls and risk management system in accordance with Company policies;

3. Examining and assessing the efficiency and effectiveness in sectors of finance, accounting, operational, human resources, marketing, information technology, and other activities.

4. Providing suggestions for improvement and objective information on the activities examined at all levels of management and reporting the follow-up implementation of the suggested improvements;

5. Preparing the audit result report and submitting the report to the President Director and the Board of Commissioners;

6. Monitoring, analyzing, and reporting the follow-up actions of the suggested corrective actions;

7. Cooperating with the Audit Committee;8. Preparing program to evaluate the quality of Internal

Audit activities; and9. Performing special inspection if necessary.

Profile of the Internal Audit HeadThe Head of Internal Audit is appointed and dismissed by the President Director with the approval of the Board of Commissioners. The appointment and dismissal of the Head of Internal Audit is reported to the FSA.

In 2018, the Internal Audit Head position was officially held by Sigit Budy Santoso based on the Company’s President Directors’ Letter No. S-001/DIR-API/IX/2018 dated 21 September 2018 with the term of office which will end based the Board of Directors evaluation result. Profile of Internal Audit Head is presented in the Company Profile chapter in this Annual Report.

Duty ImplementationSome of the activities carried out by the Internal Audit Unit throughout 2018 are as follows:1. Carrying out the annual internal audit plan;2. Assisting the management in ensuring the effectiveness

of internal control through audit and consulting activities;

108

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 111: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

konsultasi; dan3. Menyampaikan laporan berkala dan ringkasan kegiatan

audit kepada Presiden Direktur dan Komite Audit.

Sistem Pengendalian Internal

Mengingat pentingnya pengendalian internal dalam kelangsungan usaha, Perseroan menerapkan sistem pengendalian Internal yang mencakup pengendalian keuangan, operasional, dan kepatuhan. Pengendalian internal ini melibatkan peran Direksi bersama Unit Audit Internal sebagai pihak yang memastikan kesesuaian implementasi peraturan dan kebijakan di seluruh lini usaha Perseroan. Adapun pengawasan atas implementasinya menjadi tanggung jawab Dewan Komisaris bersama Komite Audit.

Untuk meningkatkan kualitas sistem pengendalian internal, Perseroan melakukan evaluasi secara berkala. Evaluasi dilakukan oleh Direksi dan Unit Audit Internal, dengan rekomendasi dan arahan dari Dewan Komisaris dan Komite Audit. Beberapa hal yang mendasari penilaian atas sistem pengendalian internal diantaranya adalah hasil audit serta upaya tindak lanjut yang dilakukan oleh masing-masing unit di Perseroan. Selain itu, Perseroan juga dapat melibatkan auditor eksternal sebagai pihak independen untuk memberikan opini dan rekomendasi yang bebas dari benturan kepentingan guna memastikan peningkatan kualitas sistem pengendalian internal Perseroan.

Untuk tahun 2018, sistem pengendalian internal Perseroan telah memadai dan telah berjalan dengan baik. Langkah-langkah perbaikan juga telah ditempuh di beberapa unit yang terkait, dengan pengawasan Unit Audit Internal yang bertugas untuk memastikan kesesuaian langkah tindak lanjut yang diterapkan.

Sistem Manajemen Risiko

Praktik manajemen risiko yang didasarkan pada prinsip kehati-hatian menjadi suatu keharusan bagi Perseroan untuk memastikan pertumbuhan yang sehat dan berkelanjutan. Hal ini dilakukan agar Perseroan tumbuh lebih baik, mampu mengikuti tren bisnis yang berkembang cepat, serta mampu menghadapi berbagai macam risiko di tahun-tahun mendatang.

Implementasi manajemen risiko menjadi tanggung jawab Direksi. Direksi bertugas untuk menentukan prinsip dasar kebijakan manajemen risiko Perseroan dan Entitas Anak secara keseluruhan serta kebijakan pada area tertentu, seperti risiko suku bunga, risiko mata uang asing, risiko kredit, dan risiko likuiditas.

and3. Submitting periodic reports and summary of audit

activities to the President Director and Audit Committee.

Internal Control System

Considering the importance of internal control in business continuity, the Company implements an internal control system that includes financial, operational, and compliance controls. This internal control involves joint role of the Board of Directors and Internal Audit Unit as parties ensuring compliance of the implementation with regulations and policies across the Company’s business lines. The supervision of its implementation is the responsibility of the Board of Commissioners and the Audit Committee.

To improve the quality of internal control system, the Company conducts regular evaluations. Evaluation is carried out by the Board of Directors and Internal Audit Unit with recommendations and directives from the Board of Commissioners and Audit Committee. Some matters underlying the assessment of internal control system include the audit results and the follow-up efforts carried out by each unit in the Company. Furthermore, the Company can also involve external auditors as independent parties to provide opinions and recommendations that are free from conflicts of interest in order to ensure an increase in the quality of the Company’s internal control system.

In 2018, the Company’s internal control system was adequate and running well. Improvement measures have also been taken in several related units, under the supervision of Internal Audit Unit, which is in charge of ensuring the suitability of the follow-up measures implemented.

Risk Management System

Risk management practices based on the principle of prudence are a necessity for the Company to ensure healthy and sustainable growth. This is done so that the Company grows better, is able to keep up with the rapidly growing business trends, and is able to deal with a variety of risks in the coming years.

The risk management implementation is the responsibility of the Board of Directors. The Board of Directors is tasked with determining the basic principles of risk management policies of the Company and its Subsidiaries as a whole as well as policies in certain areas, such as interest rate risk, foreign currency risk, credit risk, and liquidity risk.

109

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 112: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Dalam mengimplementasikan manajemen risiko, Perseroan melakukan identifikasi dan pengukuran risiko-risiko yang potensial dalam kegiatan bisnis Perseroan. Beberapa risiko tersebut serta upaya mitigasinya diuraikan sebagai berikut:

Jenis RisikoType of Risks

PenyebabCauses

Upaya MitigasiMitigation Efforts

Risiko Suku Bunga Interest Rate Risk

Risiko di mana nilai wajar atau arus kas kontraktual masa datang dari suatu instrumen keuangan akan terpengaruh akibat perubahan suku bunga pasar.The risk where fair value or future contractual cash flow comes from a financial instrument that will be affected by movement in market interest rate.

Untuk meminimalkan risiko suku bunga, Perseroan dan Entitas Anak mengelola beban bunga melalui kombinasi utang dengan suku bunga tetap dan suku bunga variabel, dengan mengevaluasi kecenderungan suku bunga pasar.To minimize the interest rate risk, the Company and its Subsidiaries manage the interest expense through a combination of debt with fixed interest rates and variable interest rates, by evaluating the tendency of market interest rates.

Risiko Nilai TukarExchange Rate Risk

Risiko di mana nilai wajar atau arus kas kontraktual masa datang dari suatu instrumen keuangan akan terpengaruh akibat perubahan nilai tukar.The risk where fair value or future contractual cash flow comes from a financial instrument that will be affected by movement in exchange rate.

Grup Perseroan tidak memiliki eksposur yang terpengaruh risiko suku bunga. Eksposur akan timbul apabila transaksi dilakukan dalam berbagai mata uang asing dibandingkan jika menggunakan mata uang fungsional untuk operasional Grup atau transaksi kepada pihak ketiga.The Company Group has no exposure to interest rate risk. Exposures will arise if transactions are carried out in various foreign currencies compared to if using functional currencies for Group operations or transactions to third parties.

Risiko KreditCredit Risk

Risiko bahwa Grup akan mengalami kerugian yang timbul dari pelanggan atau pihak lawan akibat gagal memenuhi liabilitas kontraktualnya.A risk that the Group will suffer from losses arising from customers or counter parties failing to meet their contractual liabilities

Manajemen melakukan evaluasi atas kondisi keuangan pelanggan dalam hal pemenuhan liabilitas pelanggan kepada Grup. Berdasarkan evaluasi tersebut, manajemen Grup akan menentukan perkiraan jumlah yang tidak dapat ditagih atas aset keuangan tersebut.Management evaluates the financial condition of customers in terms of meeting customer liabilities to the Group. Based on the evaluation, the Group management will determine the estimated amount that cannot be collected from the financial asset.

Risiko LikuiditasLiquidity Risk

Risiko kerugian yang timbul karena Grup tidak memiliki arus kas yang cukup untuk memenuhi liabilitasnya.A risk of losses arising because the Company does not have adequate cash flow to meet its liabilities.

Manajemen memantau dan menjaga jumlah kas dan setara kas yang dianggap memadai untuk membiayai operasional Perseroan dan Entitas Anak, serta untuk mengatasi dampak fluktuasi arus kas. Manajemen juga melakukan evaluasi berkala atas proyeksi arus kas dan arus kas aktual, termasuk jadwal jatuh tempo utang, serta terus-menerus melakukan penelaahan pasar keuangan untuk mendapatkan sumber pendanaan yang optimal.The Management monitors and maintains total cash and cash equivalents that are considered adequate to fund the Company’s and Subsidiaries’ operations and to mitigate impacts of cash flow fluctuation. The Management also periodically evaluates cash flow projection and actual cash flow, including debt maturity schedule, and consistently reviews the financial market to obtain optimum funding sources.

Sistem manajemen risiko dievaluasi secara berkala untuk mengukur efektivitas dan kehandalan sistem tersebut dalam menjaga keberlangsungan usaha Perseroan. Evaluasi terhadap sistem manajemen risiko dilakukan melalui mekanisme penyesuaian risiko dengan tingkat risiko dan tingkat pengendaliannya untuk kemudian dijadikan sebagai acuan perbaikan sistem pengendalian internal dan manajemen risiko.

In implementing risk management, the Company identifies and measures potential risks in the Company’s business activities. Some of the risks and the mitigation efforts are explained as below:

The risk management system is regularly evaluated to measure the effectiveness and reliability of the system in maintaining the Company’s business continuity. Evaluation of the risk management system is carried out through a risk adjustment mechanism with the level of risk and the level of control to then be used as a reference for improving the internal control system and risk management.

110

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 113: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Perkara Penting dan Sanksi Administratif

Sepanjang tahun 2018, Perseroan dan Entitas Anak beserta seluruh organ tata kelola Perseroan yang sedang menjabat tidak memiliki perkara penting ataupun menerima sanksi administratif yang dapat menimbulkan dampak material, baik perdata maupun pidana.

Kode Etik

Kode Etik disusun untuk membangun budaya perusahaan dan perilaku karyawan yang beretika. Hal ini dapat dilihat dari prinsip-prinsip yang dijunjung tinggi dalam Kode Etik, seperti kejujuran, integritas, keadilan, dan transparansi. Penyusunan Kode Etik ini mengacu pada praktik terbaik di industri tekstil, dengan memperhatikan kesesuaian dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku di Indonesia.

Beberapa pokok-pokok ketentuan yang diatur dalam Kode Etik adalah:1. Etika Usaha Mengatur cara Perseroan melakukan bisnis dengan

pelanggan, mitra usaha, pesaing, regulator, masyarakat dan lingkungan hidup, karyawan, serta Pemegang Saham;

2. Etika Mengatur tata perilaku manajemen dan karyawan

terkait:a. Kepatuhan terhadap hukum;b. Benturan kepentingan;c. Anti diskriminasi;d. Insider trading (perdagangan orang dalam);e. Perlindungan informasi rahasia Perseroan; f. Anti korupsi dan anti fraud; dan g. Tanggung jawab Perseroan dan karyawan.

3. Pengaduan Masalah Etika

Perseroan telah melakukan berbagai upaya agar Kode Etik dapat diimplementasikan oleh segenap insan Perseroan, mulai dari Dewan Komisaris, Direksi, pejabat, sampai pada seluruh karyawan Perseroan. Kegiatan sosialisasi Kode Etik menjadi kegiatan yang dilakukan secara berkala, baik bagi karyawan baru maupun karyawan lama. Sosialisasi dapat dilakukan pada program induksi karyawan baru ataupun forum-forum pelatihan yang melibatkan pihak internal maupun eksternal. Upaya tersebut diharapkan dapat meningkatkan kesadaran dan mengarahkan pola pikir, sikap, dan perilaku segenap insan Perseroan dalam melakukan pengelolaan usaha yang baik sesuai prinsip-prinsip GCG, serta menciptakan hubungan yang selaras dengan pemangku kepentingan dalam jangka waktu panjang.

Significant Cases and Administrative Sanctions

Throughout 2018, the Company and Subsidiaries along with all existing governance organs of the Company did not have significant cases or were not subjected to administrative sanctions that can have material effects, either civil or criminal.

Code of Ethics

The Code of Ethics is structured to build ethical corporate culture and employee behavior. This can be seen from the principles upheld in the Code of Ethics, such as honesty, integrity, fairness, and transparency. The preparation of Code of Ethics refers to best practices in the textile industry, with due regard to compliance with the applicable laws and regulations in Indonesia.

Some of the principles of provisions stipulated in the Code of Ethics are:1. Business Ethics Manage the way the Company conducts business with

customers, business partners, competitors, regulators, communities, and the environment, employees, and Shareholders;

2. Ethics Manage the management and employee behavior

related to:a. Compliance with law;b. Conflict of Interest;c. Anti discrimination;d. Insider trading;e. Protection of Company’s confidential information; f. Anti corruption and anti fraud; and g. Responsibilities of the Company and employees.

3. Complaints on Ethical Issues

The Company has made various efforts so that the Code of Ethics can be implemented by all members of the Company, starting from the Board of Commissioners, Board of Directors, officials, to all employees of the Company. The Code of Conduct dissemination activity is a regular activity for new employees and old employees. Dissemination can be done on new employee induction programs or training forums involving internal and external parties. These efforts are expected to increase awareness and direct the mindset, attitudes, and behavior of all employees of the Company in managing good business according to the GCG principles, and create aligned relationships with stakeholders over the long term.

111

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 114: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Apabila terdapat situasi yang mengindikasikan atau menunjukkan terjadinya pelanggaran terhadap peraturan dan ketentuan Perseroan, maka informasi tersebut dapat segera disampaikan kepada Corporate Secretary untuk dikelola, kemudian ditindaklanjuti oleh Unit Audit Internal dan pihak-pihak terkait sesuai dengan pelanggaran yang dilaporkan.

Sistem Pelaporan Pelanggaran

Kebijakan sistem pelaporan pelanggaran atau whistleblowing system (WBS) disusun dengan tujuan sebagai berikut:1. Sebagai sarana bagi pelapor untuk melaporkan tindakan

kecurangan (fraud) atau pelanggaran yang dilakukan oleh pelaku dari internal Perseroan tanpa rasa takut atau khawatir karena dijamin kerahasiannya;

2. Agar tindakan kecurangan (fraud) atau pelanggaran oleh pelaku dari internal Perseroan dapat dideteksi dan dicegah sedini mungkin.

Jenis-jenis PelanggaranTindakan yang dikategorikan sebagai tindak pelanggaran antara lain: 1. Perbuatan yang berhubungan dengan tindakan

kecurangan (fraud);2. Pelanggaran hukum/aturan;3. Pelanggaran Kode Etik Perseroan;4. Pelanggaran kebijakan internal Perseroan; serta5. Benturan kepentingan yang dilakukan oleh pelaku di

internal Perseroan.

Mekanisme dan Pihak Pengelola Sistem Pelaporan PelanggaranPerseroan berkomitmen untuk menindaklanjuti setiap pengaduan yang masuk. Pengaduan harus didasari itikad baik dan bukan merupakan suatu keluhan pribadi ataupun didasari kehendak buruk/fitnah. Karyawan atau pihak manajemen Perseroan dapat menyampaikan pelaporan melalui saluran komunikasi berikut:Email : [email protected] : Corporate Secretary PT Asia Pacific Investama Tbk Puri Indah Financial Tower, Lt. 7, Unit #01-03 Jalan Puri Lingkar Dalam Blok T-8, Jakarta Barat, 11610.

If there is a situation indicating or showing a violation of the Company’s rules and regulations, then such information can immediately be submitted to the Corporate Secretary to be managed, then followed up by the Internal Audit Unit and related parties in accordance with the reported violations.

Violation Reporting System

The violation reporting system or whistleblowing system (WBS) policy is prepared with the following objectives:1. As a means for reporters to report fraud or violations

committed by the internal actors of the Company without fear or worry because their confidentiality is guaranteed;

2. In order for fraud or violations by internal actors of the Company can be detected and prevented as early as possible.

Types of ViolationsActions categorized as violations include:

1. Actions related to fraud;

2. Violation of laws/regulations;3. Violation of the Company’s Code of Ethics;4. Violations of the Company’s internal policies; and5. Conflict of interest carried out by internal actors of the

Company.

Mechanism and Manager of the Violation Reporting SystemThe Company is committed to following up every incoming complaint. Complaints must be based on good faith and not a personal complaint or based on bad will/slander. Employees or management of the Company can submit reporting through the following communication channels:

Email : [email protected] : Corporate Secretary PT Asia Pacific Investama Tbk Puri Indah Financial Tower, 7 Floor, Unit #01-03 Jalan Puri Lingkar Dalam Blok T-8, Jakarta Barat, 11610.

112

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 115: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Laporan tersebut selanjutnya akan ditindaklanjuti oleh Unit Audit Internal dan pihak-pihak terkait sesuai dengan tindakan pelanggarannya.

Hal-hal yang perlu diperhatikan pelapor dalam menyampaikan pelaporan: 1. Identitas diri pelapor untuk memudahkan komunikasi

dengan pelapor, sekurang-kurangnya: nama pelapor, departemen atau divisi, nomor kontak, dan alamat email. Namun, pelapor diperbolehkan untuk tidak mencantumkan identitas pelapor (anonim);

2. Indikasi awal yang dapat dipertanggungjawabkan meliputi:a. Masalah yang dilaporkan (what);b. Pihak yang terlibat (who);c. Waktu kejadian (when);d. Bagaimana terjadinya (how).

Setiap laporan, baik yang disertai identitas maupun tanpa identitas pelapor, akan diproses terlebih dahulu. Jika terbukti melakukan pelanggaran, pihak pelanggar akan dikenakan sanksi sesuai jenis pelanggaran dan peraturan yang berlaku.

Perlindungan bagi PelaporPerseroan memberikan perlindungan dan menjamin kerahasiaan pelapor yang beritikad baik melaporkan segala bentuk pelanggaran di lingkungan Perseroan dan isi laporan yang disampaikan.

Laporan Pelanggaran di Tahun 2018Sepanjang tahun 2018, Perseroan tidak menerima laporan yang signifikan terkait pelanggaran yang diatur dalam WBS. Hal ini menunjukkan kepedulian seluruh insan Perseroan dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab sesuai peraturan dan ketentuan yang berlaku.

The report will then be followed up by the Internal Audit Unit and related parties according to the violations.

Matters that need to be considered by reporters in submitting reports: 1. Identity of the reporter to facilitate communication with

the reporter, at least: name of reporter, department or division, contact number, and e-mail address. However, the reporter is allowed not to include the identity of reporter (anonymous);

2. Initial indications that can be accounted for include:

a. Issues reported (what);b. Parties involved (who);c. Time of occurrence (when);d. How does it happen? (how).

Every report, whether accompanied by an identity or without the identity of the reporter, will be processed first. If proven to have committed a violation, the offender will be penalized according to the type of violation and the applicable regulations.

Protection For ReporterThe Company provides protection and guarantees the confidentiality of reporters/whistleblowers who have a good intention to report all forms of violations in the Company and the contents of reports submitted.

Violation Report in 2018Throughout 2018, the Company did not receive significant reports related to violations regulated in the WBS. This shows the concern of all employees of the Company in carrying out their duties and responsibilities in accordance with the applicable rules and regulations.

113

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 116: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN Corporate Social Responsibility

06

114

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 117: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Tanggung jawab sosial perusahaan (corporate social responsibility atau CSR) merupakan suatu keputusan dan tindakan strategis manajemen sebagai komitmen terhadap lingkungan internal dan eksternal Perseroan. Program CSR disusun tidak hanya sekedar untuk mematuhi peraturan perundang-undangan yang berlaku, namun juga untuk menciptakan dampak positif jangka panjang bagi para pemangku kepentingan. Selain itu, CSR merupakan bentuk kontribusi Perseroan terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat dan lingkungan.

Dikarenakan Perseroan menjalankan kegiatan usaha melalui Entitas Anak, maka kegiatan CSR Perseroan dilakukan melalui Entitas Anak Perseroan, yaitu PT Apac Inti Corpora.

Tanggung Jawab Sosial terhadap Lingkungan

Perseroan berupaya untuk bertindak bijaksana dalam menggunakan sumber daya alam. Upaya tersebut dituangkan dalam sistem manajemen lingkungan dan energi yang mengatur dan mengendalikan dampak signifikan atas aktivitas Perseroan terhadap pencemaran lingkungan.

Terkait dengan upaya pengelolaan lingkungan, pada tahun 2018, Perseroan melaksanakan program berikut:1. Penggunaan material dan energi yang ramah lingkungan

dan dapat didaur ulang; 2. Sistem pengelolaan limbah yang dilakukan dengan: (i)

limbah kapas diproses di bagian cotton waste recycling, (ii) limbah air domestik dilaksanakan recycling menjadi air bersih, (iii) limbah cair diolah di instalasi pengolah air limbah (IPAL), (iv) limbah sludge diolah di mesin incinerator, (v) Limbah B3 yang tidak diolah Entitas Anak diserahkan kepada pihak ketiga yang berizin.

Total biaya pelaksanaan tanggung jawab sosial Perseroan terhadap lingkungan tersebut sebesar Rp9.312.357.627,-.

Sertifikasi di Bidang Lingkungan HidupSebagai bentuk komitmen Perseroan dan Entitas Anak dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup, Perseroan telah memiliki beberapa sertifikasi terkait pengelolaan lingkungan, di antaranya:1. Sertifikat ISO 90001;2. Proper Kategori Biru;

Corporate Social Responsibility/CSR is a management strategic decision and action as a commitment to the Company’s internal and external environment. The CSR program is structured not only to comply with the applicable laws and regulations, but also to create long-term positive impacts for the stakeholders. In addition, CSR is a form of the Company’s contribution to improve the welfare of society and environment.

Because the Company conducts business activities through Subsidiaries, the Company’s CSR activities are carried out through the Company’s Subsidiaries, which is PT Apac Inti Corpora.

Social Responsibility to Environment

The Company strives to act wisely in using natural resources. These efforts are outlined in the environmental and energy management system that regulates and controls the significant impact of the Company’s activities on environmental pollution.

Related to environmental management efforts, in 2018, the Company implemented the following programs:1. Use of environmentally friendly, recyclable materials and

energy; 2. Waste management system is carried out as follows: (i)

cotton waste is processed in the cotton waste recycling section, (ii) domestic wastewater is recycled into clean water, (iii) liquid waste is processed in wastewater treatment plants (IPAL), (iv) sludge waste is processed in incinerator machines, ( v) B3 waste that is not processed by the Subsidiary is handed over to licensed third parties.

The total cost of implementing the Company’s social responsibility towards the environment amounted to Rp9,312,357,627.

Certification in Environmental FieldAs a form of the commitment of the Company and Subsidiaries to preserve the environment, the Company has had several certifications related to environmental management, including:1. ISO 90001 Certificate;2. Proper Category Blue;

115

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 118: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

3. Sertifikat OEKO TEX-100 yang merupakan Standar Eropa untuk produk tekstil yang tidak mengganggu kesehatan kulit; dan

4. Penghargaan Industri Hijau.

Mekanisme Pengaduan Masalah LingkunganApabila terjadi hal-hal yang berdampak negatif kepada lingkungan yang merugikan masyarakat sekitar atau pihak terkait akibat kegiatan usaha Perseroan dan Entitas Anak, maka laporan dapat disampaikan kepada bagian Public Relation untuk selanjutnya dilakukan verifikasi lapangan dan ditindak lanjuti dengan perbaikan.

Selama tahun 2018, tidak ada laporan pengaduan terkait pencemaran lingkungan hidup pada wilayah operasional Perseroan dan Entitas Anak. Hal ini menunjukkan tanggung jawab Perseroan dan Entitas Anak dalam menjalankan kegiatan usaha yang peduli lingkungan.

Tanggung Jawab Sosial terhadap Pengembangan Sosial dan Kemasyarakatan

Keharmonisan bersama masyarakat menjadi fokus utama Perseroan dan Entitas Anak dalam melaksanakan CSR terhadap pengembangan sosial dan masyarakat. Berkaitan dengan hal tersebut, Perseroan memberikan kesempatan kerja bagi masyarakat sekitar wilayah opersional dengan membuka lapangan kerja. Pembukaan lapangan kerja diharapkan akan memberikan dampak terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat serta mendorong pertumbuhan ekonomi daerah dan nasional. Selain pembukaan lapangan kerja, Perseroan juga menyelenggarakan berbagai kegiatan di bidang kesehatan, pendidikan dan pelatihan, sosial dan kebudayaan, olah raga, dan keagamaan, dengan tujuan membentuk learning community, sebagaimana diuraikan dalam tabel berikut:

ProgramProgram

KegiatanActivities

SasaranTargets

BiayaCosts(Rp)

KeteranganDescription

Bidang PendidikanEducation Sector

Pemberian beasiswa D2 TekstilGranting Scholarship for D2 Textile

Anggota keluarga karyawan dan masyarakatMembers of employees’ family and community

180.000.000 Bekerja sama dengan STTT BandungCooperating with STTT Bandung

Bantuan pendidikan PAUD, SD-SLTAEducation assistance for PAUD (early education), SD (Elementary School) to SLTA (High School)

Warga lingkungan Harjosari kurang mampuLess fortunate residents of Harjosari neighborhood

57.060.000 Diberikan setiap bulanGiven every month

Pengelolaan/pembinaan PAUD, TKManagement/development of PAUD (early education), TK (Kindergarten)

PAUD/TK As-salam, TK Pelita Sejahtera 57.000.000 Lokasi PAUD/TK berada di sekitar pabrik dan perumahan KaryawanThe location of PAUD/TK is near the factory and employees’ housing

Kunjungan industriIndustrial visit

Siswa SLTP – Mahasiswa, Peserta Pelatihan dan Studi BandingStudents of SLTP (Junior High School) to University, Participants of Training and Comparative Study

- 3 rombongan/bulan3 groups/month

3. OEKO TEX-100 certificate which is a European Standard for textile products that does not interfere with skin health; and

4. Green Industry Award.

Complaint Mechanism for Environmental IssuesIn the event of matters having negative impact on the environment that harm the surrounding community or related parties due to the business activities of the Company and Subsidiaries, a report can be submitted to the Public Relations section for further field verification, which is followed up by repairs.

During 2018, there were no complaints reports on environmental pollution in the operational areas of the Company and Subsidiaries. This shows the responsibility of the Company and Subsidiaries in carrying out business activities that care for the environment.

Social Responsibility to Social and Community Development

Harmony with the community is the main focus of the Company and Subsidiaries in implementing CSR to social and community development. In this regard, the Company provides employment opportunities for the community around the operational areas by opening job opportunities. The job opening is expected to have an impact on improving the community welfare and encouraging regional and national economic growth. In addition to the opening of job opportunities, the Company also organizes various activities in the fields of health, education and training, social and cultural, sports, and religion, with the aim of forming a learning community, as described in the following table:

116

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 119: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

ProgramProgram

KegiatanActivities

SasaranTargets

BiayaCosts(Rp)

KeteranganDescription

Praktik kerja/magangInternship

Siswa praktik dan penulisan karya ilmiahStudents practicing and writing science paper

62.317.320 Penyediaan makananProvision of food

Pengelolaan/pembinaan siswa berprestasiManagement/development of outstanding students

Siswa usia 8-15 tahunStudents of 8-15 years old

72.000.000 Bertempat di Lap. Congol Karangjati, Bergas, dan Sation WujilLocated in the field of Congol Karangjati, Bergas, and Sation Wujil

Pusdiklat sepakbola Soccer training and education center

Siswa yang berprestasiOutstanding students

- Bekerja sama dengan SMPN 1 Bawen dan SMAN BergasCooperating with SMPN (Public Junior High School) 1 Bawen and SMAN (Public High School) Bergas

Bidang KesehatanHealth Sector

Donor darah rutin (2 bulanan)Routine Blood Donor (every 2 months)

Karyawan dan masyarakatEmployee and community

3.000.000 Bekerja sama dengan PMI Kota Semarang dan UngaranCooperating with Indonesian Red Cross of Semarang and Ungaran

Pelayanan kesehatan masyarakat dan pemberian makanan tambahan untuk balitaPublic health services and feeding supplement food for toddlers

Balita, lansia, dan umum masyarakat HarjosariToddlers, elderly, and general public of Harjosari

18.000.000 Bekerja sama dengan Posyandu dan pemerintah daerah setempatWorking with Integrated Health Clinic (Posyandu) and local government

Jalan Sehat Healthy Walk

Karyawan dan masyarakat sekitar pabrikEmployees and communities around the factory

69.500.000 Diselenggarakan dalam rangka ulang tahun Entitas Anak PerseroanHeld in the framework of the anniversary of the Company’s Subsidiaries

Bidang SosialSocial Sector

Partisipasi bantuan infrastruktur dan fasilitas umumParticipation in infrastructure and public facilities assistance

Warga lingkungan HarjosariHarjosari neighborhood residents

40.816.000 Pembuatan saluran air dan mushola di HarjosariDisposal of waterways and prayer rooms in Harjosari

117

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 120: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

ProgramProgram

KegiatanActivities

SasaranTargets

BiayaCosts(Rp)

KeteranganDescription

Iuran untuk operasional kegiatan desa/kelurahanContributions for the operations of village/urban village activities

Kel. Harjosari dan Randu GuntingVillage of Harjosari and Randu Gunting

9.000.000 Diberikan setiap bulanGiven every month

Bidang KebudayaanCulture Sector

Partisipasi kegiatan Merti DusunParticipation in Village Blessing Activities

Masyarakat lingkungan sekitar pabrikCommunity around the factory

4.150.000 -

Bidang KeagamaanReligion Sector

Menyelenggarakan program umrohOrganizing Umrah program

KaryawanEmployees

72.200.000 -

Pengajian/kajian keagamaan untuk masyarakatReligious studies/reciting for the community

Karyawan dan masyarakatEmployee and community

22.200.000 Diselenggarakan di masjid yang berada di sekitar pabrikHeld at mosques around the factory

Pengadaan dan penyaluran zakatProcurement and distribution of zakat

Karyawan dan masyarakatEmployee and community

150.000000 Dalam rangka Hari Raya Idul FitriFor Eid al-Fitr event

Pengadaan dan penyaluran hewan kurbanProcurement and distribution of sacrificial animals

Karyawan dan masyarakatEmployee and community

32.500.000 Dalam rangka Hari Raya Idul AdhaFor Eid al-Adha event

Mengadakan peringatan hari besar keagamaan bersama masyarakatHeld a religious holiday commemoration with the community

Karyawan dan masyarakatEmployee and community

a. Muslima. Muslim

32.000.000 Kegiatan Ramadhan, halal bihalalRamadan, halal bihalal (gathering)

b. Nasranib. Christian

15.000.000 NatalActivities Christmas

Kegiatan keagamaan nasraniChristian religious activities

KaryawanEmployees

7.200.000 MisaMass

Bidang EkonomiEconomic Sector

Penyediaan fasilitas warung jajan karyawan yang dikelola masyarakatProvision of employee snack shop facilities managed by the community

Warga lingkungan Harjosari Harjosari neighborhood residents

- Lokasi wilayah desa Sekuro dan BapangLocation of Sekuro and Bapang villages

Penyediaan fasilitas tempat parkir yang dikelola masyarakatProvision of community-managed parking facilities

Warga lingkungan Harjosari Harjosari neighborhood residents

- Lokasi wilayah desa BapangLocation of Bapang village

Penyediaan armada antar jemput karyawan oleh masyarakat Provision of fleets to pick up employees by the community

Masyarakat yang memiliki armada angkutanThe community who have a transport fleet

- Dikoordinir oleh koperasi KaryawanCoordinated by Employee cooperatives

Total BiayaTotal Cost

903.943.320

118

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 121: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Tanggung Jawab Sosial terhadap Ketenagakerjaan, Kesehatan, dan Keselamatan Kerja

Karyawan merupakan salah satu aset penting dalam menjalankan kegiatan usaha. Perseroan senantiasa meningkatkan kesejahteraan karyawan dari segi ekonomi dan fasilitas kesejahteraan lainnya. Wujud tanggung jawab sosial terhadap ketenagakerjaan, kesehatan, dan keselamatan kerja oleh Perseroan diuraikan sebagai berikut:1. Praktik Ketenagakerjaan

a. Perseroan tidak melibatkan karyawan di bawah usia 18 tahun dan dengan tegas menentang segala bentuk pekerja anak, termasuk lebih lanjut tidak ada pekerja anak dengan upah harian atau komisi.

b. Masyarakat yang dekat dengan lingkungan Perseroan menjadi prioritas Perseroan ketika melakukan rekrutmen.

c. Kesempatan Kerja dan Kesetaraan Gender Perseroan secara adil memberikan kesempatan

kerja yang sama, baik kepada pria maupun wanita. Hal ini dibuktikan dengan rekrutmen karyawan baru yang menjunjung tinggi prinsip kesetaraan. Proses rekrutmen juga dilaksanakan dengan sangat transparan sehingga setiap individu berkesempatan untuk bersaing, bergabung, dan berkarir di Perseroan.

d. Pendidikan dan Pelatihan Persaingan yang semakin ketat memacu Perseroan

untuk senantiasa memiliki SDM yang unggul dan siap bersaing. Faktor tersebut mendorong Perseroan selalu memberikan pendidikan dan pelatihan kerja terbaik bagi seluruh karyawan di setiap level organisasi. Pendidkan dan pelatihan tersebut bertujuan untuk menunjang pelaksanaan tugas dan meningkatkan profesionalitas kerja.

e. Fasilitas Perseroan memberikan beberapa fasilitas yang

dapat digunakan oleh karyawan sebagai bentuk kepedulian Perseroan terhadap kenyamanan dan kesejahteraan karyawan. Fasilitas-fasilitas tersebut antara lain terdiri dari fasilitas olahraga, fasilitas seni dan budaya, serta fasilitas keagamaan.

f. Remunerasi Perseroan memberikan apresiasi atas kinerja

karyawan. Bentuk apresiasi tersebut berupa gaji bulanan dan bonus sesuai pencapaian kinerja karyawan.

Social Responsibility to Employment, Occupational Health and Safety

Employees are one important aspect of assets in carrying out business activities. The Company continues to improve employees’ welfare in terms of the economy and other welfare facilities. The form of social responsibility for employment, occupational health and safety by the Company is described as follows:1. Employment Practices

a. The Company does not involve employees under the age of 18 and firmly opposes all forms of child labor, including no child labor with a daily wage or commission.

b. Communities that are close to the Company’s environment are the Company’s priority when recruiting.

c. Job Opportunities and Gender Equality The Company equitably provides equal employment

opportunities, both for male and female. This is evidenced by upholding the principle of equality when recruiting new employees. The recruitment process is also carried out in a very transparent manner so that each individual has the opportunity to compete, join, and have a career in the Company.

d. Education and Training The increasingly intense competition has spurred the

Company to always have superior human resources and be ready to compete. These factors encourage the Company to always provide the best education and job training for all employees at every level of the organization. Education and training aims to support the implementation of duties and improve work professionalism.

e. Facilities The Company provides several facilities that can

be used by employees as a form of the Company’s concern for employees’ comfort and welfare. These facilities include sports facilities, arts and cultural facilities, and religious facilities.

f. Remuneration The Company appreciates employees’ performance.

This form of appreciation is in the form of monthly salary and bonus according to employee’s performance achievement.

119

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 122: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

2. Kesehatan dan Keselamatan Kerja 3. Perseroan sangat menjunjung tinggi aspek kesehatan

dan keselamatan kerja (K3). K3 diterapkan di Perseroan untuk memastikan bahwa setiap pekerja dapat berkontribusi secara optimal di tengah rasa aman. K3 diterapkan dalam setiap kegiatan operasional dengan prosedur yang ketat melalui pemenuhan kebutuhan alat pelindung diri (APD), yaitu masker, earplug, head cup dan safety shoes, sesuai rekomendasi ahli K3. Selain pemenuhan APD, Perseroan juga membekali karyawan dengan pelatihan K3 yang diselenggarakan di Griya Pelatihan Apac (GRIPAC).

Sepanjang tahun 2018, Perseroan mencatat adanya kecelakaan kerja yang terbagi dalam 3 kelompok, yaitu kecelakaan minor, medium, dan major, dengan penjelasan sebagai berikut:1. Minor Kecelakaan ringan tidak perlu tindak lanjut, cukup

melalui rawat jalan di Poliklinik, sebanyak 0,25%.2. Medium Kecelakaan yang membutuhkan perawatan lebih lanjut/

rujukan ke rumah sakit, sebanyak 7,67%.3. Major Kecelakaan yang cukup serius sehingga mengakibatkan

cacat/kematian, tidak ada.

Turnover KaryawanPada tahun 2018, turnover karyawan mengalami peningkatan, yaitu mencapai 1,50% dari 0,89% di tahun 2017. Turnover karyawan disebabkan pensiun, mengundurkan diri dan habisnya kontrak kerja. Hal ini menunjukkan pengelolaan ketenagakerjaan yang semakin baik sehubungan dengan penilaian kompetensi karyawan.

Mekanisme Pengaduan Masalah KetenagakerjaanPerseroan tidak memiliki masalah terkait tenaga kerja. Namun, pengaduan mengenai masalah ketenagakerjaan mengacu pada Pasal 74/Bab XII Perjanjian Kerja Bersama, yaitu dengan sistem musyawarah mufakat dan jika tidak ada kesepakatan dilakukan bipartite antara pengusaha dan pekerja. Selama tahun 2018, tidak terdapat pengaduan masalah mengenai ketenagakerjaan di Perseroan.

2. Occupational Health and Safety 3. The Company highly upholds the aspects of occupational

health and safety (OHS). OHS is applied in the Company to ensure that every employee can contribute optimally in the midst of security. OHS is applied in every operational activity with strict procedures through the fulfillment of the need for personal protective equipment (PPE), which are masks, earplugs, head cups, and safety shoes, according to OHS expert recommendations. In addition to fulfilling PPE, the Company also provides employees with OHS training held at the Apac Training Center (GRIPAC).

Throughout 2018, the Company recorded occupational accidents which were divided into 3 groups, which are minor, medium, and major accidents, with the following explanation:1. Minor Minor accidents do not need to be followed up, only

through outpatient care at the Polyclinic, as much as 0.25%.2. Medium Accidents that require further treatment/referral to the

hospital of 7.67%.3. Major Accidents that are serious enough to result in disability/

death, none.

Employees TurnoverIn 2018, employee turnover increased, reaching 1.50% from 0.89% in 2017. Employee turnover is due to retirement, resigning, and expiration of a work contract. This shows that employment management is getting better with respect to employee competency assessment.

Complaint Mechanism for Employment IssuesThe Company does not have employment related issues. However, complaints regarding employment issues refer to Article 74/Chapter XII of Collective Labor Agreements, which is by a consensus agreement system and if there is no agreement made, bipartite is carried out between employers and workers. During 2018, there were no complaints about employment issues at the Company.

120

PT Asia Pacific Investama Tbk

Laporan Tahunan 2018

Page 123: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Tanggung Jawab Sosial terhadap Pelanggan

Perseroan, melalui Entitas Anak, secara terbuka memberikan informasi manajemen mutu kepada pelanggan. Hal tersebut merupakan bentuk tanggung jawab sosial Perseroan terhadap pelanggan. Selain itu, untuk mendorong pertumbuhan usaha melalui kerja sama saling menguntungkan dengan mitra bisnis, Perseroan dan Entitas Anak berkomitmen untuk memberikan kepuasan melebihi harapan pelanggan, serta melakukan pencegahan pencemaran lingkungan dan peningkatan efisiensi energi dari waktu ke waktu.

Tanggung jawab sosial terhadap pelanggan berkaitan dengan mutu diwujudkan melalui implementasi dan sertifikasi Sistem Manajemen Mutu ISO 9001 dan Sertifikat OEKO TEX-100 yang merupakan Standar Eropa untuk produk tekstil yang tidak mengganggu kesehatan kulit. Implementasi sistem tersebut tercermin dari proses produksi yang dikontrol secara ketat, didukung oleh sumber daya manusia yang kompeten, mesin yang mutakhir dan hemat energi, lingkungan kerja yang bersih dan aman, jaminan produk berkualitas, harga kompetitif, serta pelayanan prima. Dengan implementasi sistem tersebut, lebih dari 55% pangsa pasar Perseroan adalah pasar ekspor di 5 benua, yaitu Eropa, Amerika, Australia, Asia hingga Afrika.

Mekanisme Pengaduan PelangganPerseroan menyediakan layanan pengaduan terkait masalah yang dihadapi pelanggan melalui Divisi Marketing yang langsung berhubungan dengan pelanggan. Sepanjang tahun 2018, Perseroan menerima laporan pengaduan pelanggan. Setiap pengaduan dan saran akan ditampung dan ditindaklanjuti oleh Perseroan dan Entitas Anak beserta unit yang terkait.

Social Responsibility to the Customers

The Company, through its Subsidiaries, openly provides quality management information to customers. This is a form of the Company’s social responsibility towards the customers. In addition, to encourage business growth through mutually beneficial cooperation with business partners, the Company and Subsidiaries are committed to satisfying customer beyond expectations, as well as preventing environmental pollution and increasing energy efficiency over time.

Social responsibility to customers related to quality is realized through the implementation and certification of the ISO 9001 Quality Management System and OEKO TEX-100 Certificate which is the European Standard for textile products that do not interfere with skin health. The system implementation is reflected in a tightly controlled production process, supported by competent human resources, cutting-edge machines, and energy-efficient, clean and safe work environment, guaranteed quality products, competitive prices, and excellent service. With such system implementation, more than 55% of the Company’s market share is export market in 5 continents, namely Europe, America, Australia, Asia, to Africa.

Customer Complaint MechanismThe Company provides complaints services related to problems faced by customers through the Marketing Division that directly in contact with customers. Throughout 2018, the Company received customer complaint reports. Every complaint and suggestion will be accommodated and followed up by the Company and Subsidiaries and the related units.

121

PT Asia Pacific Investama Tbk

2018 Annual Report

Page 124: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Tanggung Jawab Laporan TahunanAnnual Report Responsibility

Surat Pernyataan Anggota Direksi dan Anggota Dewan Komisaristentang Tanggung Jawab atas Laporan Tahunan 2018 PT Asia Pacific Investama TbkBoard of Directors and Board of Commissioners Statement of Responsibility for the 2018 Annual Report of PT Asia Pacific Investama Tbk

Kami, yang bertanda tangan di bawah ini, menyatakan bahwa semua informasi dalam Laporan Tahunan PT Asia Pacific Investama Tbk tahun 2018 telah dimuat secara lengkap dan bertanggung jawab penuh atas kebenaran isi Laporan Tahunan Perseroan.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya.

We, the undersigned, hereby declare that the 2018 Annual Report of of PT Asia Pacific Investama Tbk for year 2018 has already contained a complete information and we shall be fully responsible for the correctness of the Company’s Annual Report content.

This statement is hereby made in all truthfulness.

Pe Maria IndraDirekturDirector

Tony PesikPresiden Komisaris

President Commissioner

BuntomiDirekturDirector

Carel Christanto MachmudDirekturDirector

Ivan PesikDirekturDirector

Gatot HidayatDirektur IndependenIndependent Director

Benny SoetrisnoKomisaris

Commissioner

Johnny PesikPresiden DirekturPresident Director

Sintong PanjaitanKomisaris Independen

Independent Commissioner

Jakarta, April 2019Jakarta, April 2019

Dewan KomisarisBoard of Commissioners

DireksiBoard of Directors

Page 125: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TBKDAN ENTITAS ANAK/AND ITS SUBSIDIARY

LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIANTANGGAL 31 DESEMBER 2018 SERTA

TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUTDAN LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN

CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTSAS OF DECEMBER 31, 2018 ANDFOR THE YEAR THEN ENDED

AND INDEPENDENT AUDITORS’ REPORT

Page 126: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

The original financial statements included herein are inthe Indonesian language.

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TBKDAN ENTITAS ANAK

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TBKAND ITS SUBSIDIARY

LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTSTANGGAL 31 DESEMBER 2018 SERTA

TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUTDAN LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN

AS OF DECEMBER 31, 2018 ANDFOR THE YEAR THEN ENDED

AND INDEPENDENT AUDITORS’ REPORT

Halaman/Page

Daftar Isi Table of Contents

Surat Pernyataan Direksi Directors’ Statement Letter

Laporan Auditor Independen Independent Auditors’ Report

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian……………..... 1 - 2 ……….Consolidated Statement of Financial Position

Laporan Laba Rugi dan PenghasilanKomprehensif Lain Konsolidasian ………………….. 3

Consolidated Statement of Profit or Loss and….…………………..Other Comprehensive Income__

Laporan Perubahan Ekuitas Konsolidasian……………. 4 ..…….Consolidated Statement of Changes in Equity

Laporan Arus Kas Konsolidasian ……………………….. 5 ......…………Consolidated Statement of Cash Flows

Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian……..... 6 - 82 ……Notes to the Consolidated Financial Statements

Page 127: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or
Page 128: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or
Page 129: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or
Page 130: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA Tbk PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARY

LAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIAN CONSOLIDATED STATEMENT OF FINANCIAL POSITIONTanggal 31 Desember 2018 As of December 31, 2018

(Disajikan dalam jutaan Rupiah, (Expressed in million Rupiah,kecuali dinyatakan lain) unless otherwise stated)

31 Desember/December 31, 2017(Disajikan kembali -

31 Desember/ Catatan/ Catatan 38/December 31, 2018 Notes As restated - Note 38 )

ASET ASSETS

ASET LANCAR CURRENT ASSETSKas dan setara kas 16.439 4,32,33 17.551 Cash and cash equivalentsPiutang usaha 5,32,33 Trade receivablesPihak berelasi 691 31 81.916 Related partiesPihak ketiga - neto 169.488 149.190 Third parties - netPiutang lain-lain 6,32,33 Other receivablesPihak berelasi 129 31 2.519 Related partyPihak ketiga - neto 3.941 4.649 Third parties - netPersediaan - neto 384.019 7 493.209 Inventories - netUang muka AdvancesPihak berelasi 128.394 31 - Related partyPihak ketiga 3.846 5.598 Third partiesBeban dibayar dimuka 1.949 1.859 Prepaid expensesPajak dibayar dimuka 5.244 8 7.937 Prepaid taxes

Total Aset Lancar 714.140 764.428 Total Current Assets

ASET TIDAK LANCAR NON-CURRENT ASSETSPiutang lain-lain pihak berelasi - jangka panjang - 6,31,32,33 53.015 Long-term other receivables related partyInvestasi saham 1.113 9,32,33 11.609 Investment in shares of stockAset tetap - neto 2.646.437 10 2.369.969 Fixed assets - netAset pajak tangguhan - bersih 287.655 30 252.555 Deferred tax assets - netUang jaminan 4.822 32,33 7.161 Guarantee deposits

Total Aset Tidak Lancar 2.940.027 2.694.309 Total Non-current Assets

TOTAL ASET 3.654.167 3.458.737 TOTAL ASSETS

Catatan terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari The accompanying notes form an integral part oflaporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan. these consolidated financial statements.

1

Page 131: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA Tbk PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARY

LAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIAN (lanjutan) CONSOLIDATED STATEMENTS OF FINANCIAL POSITION (continued)Tanggal 31 Desember 2018 As of December 31, 2018

(Disajikan dalam jutaan Rupiah, (Expressed in million Rupiah,kecuali dinyatakan lain) unless otherwise stated)

31 Desember/December 31, 2017(Disajikan kembali -

31 Desember/ Catatan/ Catatan 38/December 31, 2018 Notes As restated - Note 38 )

LIABILITAS DAN EKUITAS NETO LIABILITIES AND NET EQUITY

LIABILITAS LIABILITIES

LIABILITAS JANGKA PENDEK CURRENT LIABILITIESUtang usaha 11,32,33 Trade payablesPihak berelasi 515.513 31 335.382 Related partiesPihak ketiga 68.947 152.581 Third partiesUtang lain-lain - jangka pendek 12,32,33 Other payables - short-termPihak berelasi 335.346 31 63.860 Related partiesPihak ketiga 27.304 34.326 Third partiesUtang pajak 2.441 13 68 Taxes payableBeban akrual 101.145 14,32,33 108.908 Accrued expensesUang muka pelanggan 15 Advances from customersPihak berelasi 299.060 31 406.211 Related partiesPihak ketiga 16.326 20.301 Third partiesUtang bank 505.475 16,32,33 211.507 Bank loansBagian liabilitas jangka panjangjatuh tempo dalam satu tahun 17,32,33 Current maturities of long-term liabilitiesUtang bank - 270.960 Bank loansLembaga keuangan lainnya 13.532 39.402 Other financial institution

Total Liabilitas Jangka Pendek 1.885.089 1.643.506 Total Current Liabilities

LIABILITAS JANGKA PANJANG NON-CURRENT LIABILITIESUtang lain-lain - jangka panjang 12,32,33 Long-term other payablesPihak berelasi 1.280 31 3.713 Related partiesPihak ketiga 24.616 32.617 Third partiesLiabilitas imbalan pasca kerja 48.052 29 62.342 Post-employment benefits liabilityLiabilitas jangka panjang - setelah dikurangi Long-term liabilities - net ofbagian jatuh tempo dalam satu tahun 17,32,33 current maturitiesUtang bank 1.229.481 1.150.267 Bank loansLembaga keuangan lainnya 42.395 41.886 Other financial institutionLiabilitas diestimasi 184.418 18 175.320 Estimated liabilities

Total Liabilitas Jangka Panjang 1.530.242 1.466.145 Total Noncurrent Liabilities

TOTAL LIABILITAS 3.415.331 3.109.651 TOTAL LIABILITIES

EKUITAS EQUITYEkuitas yang dapat diatribusikan kepada Equity attributable to ownerspemilik entitas induk of the CompanyModal saham - saham seri A nilai nominal Capital stock - Rp 1,000 (full amount) par valueRp 1.000 (nilai penuh) per saham dan seri B nilai per share for series A shares and Rp 250nominal Rp 250 (nilai penuh) per saham (full amount) par value per share for series B sharesModal dasar - 5.040.000.000 saham Authorized - 5,040,000,000 sharesterdiri dari 1.040.000.000 saham seri A dan consisting of 1,040,000,000 series A shares and4.000.000.000 saham seri B 4,000,000,000 series B sharesModal ditempatkan dan disetor - 1.466.666.577 saham Issued and paid-up capital - 1,466,666,577 sharesterdiri dari 534.666.577 saham seri A dan consisting of 534,666,577 series A shares and932.000.000 saham seri B 767.667 19 767.667 932,000,000 series B shares

Tambahan modal disetor 231.480 20 7.032 Additional paid-in capitalDifference in value from transactions

Selisih transaksi dengan pihak non-pengendali 200.951 21 200.951 with non-controlling interestsPenghasilan komprehensif lain 1.560.960 1.546.592 Other Comprehensive IncomeSaldo laba (defisit) Retained earnings (deficit)Ditentukan penggunaannya 2.000 2.000 AppropriatedTidak ditentukan penggunaannya (2.549.481) (2.198.696) Unappropriated

Ekuitas yang dapat diatribusikan kepada Equity attributable to ownerspemilik entitas induk 213.577 325.546 of the CompanyKepentingan non-pengendali 25.259 22 23.540 Non-controlling interest

EKUITAS 238.836 349.086 EQUITY

TOTAL LIABILITAS DAN EKUITAS 3.654.167 3.458.737 TOTAL LIABILITIES AND NET EQUITY

Catatan terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari The accompanying notes form an integral part oflaporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan. these consolidated financial statements.

2

Page 132: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA Tbk PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARY

LAPORAN LABA RUGI DAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF PROFIT OR LOSS ANDPENGHASILAN KOMPREHENSIF LAIN KONSOLIDASIAN OTHER COMPREHENSIVE INCOME

Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal For The Year Ended31 Desember 2018 December 31, 2018

(Disajikan dalam jutaan Rupiah, (Expressed in million Rupiah,kecuali dinyatakan lain) unless otherwise stated)

31 Desember/December 31, 2017(Disajikan kembali -

Catatan/ Catatan 38/2018 Notes As restated - Note 38 )

PENJUALAN BERSIH 2.327.448 23,31 1.640.409 NET SALES

BEBAN POKOK PENJUALAN (2.313.073) 24 (1.666.387) COST OF GOODS SOLD

RUGI KOTOR 14.375 (25.978) GROSS LOSS

Beban penjualan (51.780) 25 (42.030) Operating expenseBeban umum dan administrasi (45.973) 26 (64.347) General and administration expenses(Beban)/pendapatan lain-lain, neto (51.346) 27 (64.668) Other (expenses)/income, net

RUGI USAHA (134.724) (197.023) OPERATING LOSS

Beban bunga dan keuangan (65.150) 28 (106.626) Finance costsPendapatan atas penjualan investasi asosiasi 7.043 - Gain on sales of investment in shares in associatesEkuitas laba (rugi) neto perusahaan asosiasi 489 9 (6.160) Share in net profit (loss) of associates

RUGI SEBELUM PAJAK PENGHASILAN (192.342) (309.809) LOSS BEFORE INCOME TAX

MANFAAT PAJAK TANGGUHAN - NETO 22.107 30 23.324 DEFERRED TAX BENEFIT - NET

RUGI NETO (170.235) (286.485) NET LOSS

LABA KOMPREHENSIF LAIN OTHER COMPREHENSIVE INCOMEPos yang tidak akan direklasifikasi ke laba rugi Items that will not be reclassified to profit or lossKerugian perhitungan kembali liabilitas Loss on remeasurement ofimbalan kerja 18.643 29 8.333 post-employment benefits liability

Efek pajak tangguhan (4.661) 30 (2.083) Deferred tax effectSurplus revaluasi - 10 1.492.338 Revaluation surplus

Pos yang akan direklasifikasi ke laba rugi Item that may be reclassified to profit or lossKeuntungan (kerugian) dari penjabaranlaporan keuangan 15.002 (8.344) Gain (loss) on translation of financial statements

LABA KOMPREHENSIF LAIN - NETO 28.984 1.490.244 OTHER COMPREHENSIVE INCOME - NET

TOTAL PENGHASILAN (RUGI) KOMPREHENSIF TOTAL COMPREHENSIVE INCOME (LOSS)TAHUN BERJALAN (141.251) 1.203.759 FOR THE YEAR

RUGI BERSIH TAHUN BERJALAN NET LOSS FOR THE YEARYANG DAPAT DIATRIBUSIKAN KEPADA ATTRIBUTABLE TO:Pemilik entitas induk (162.375) (217.250) Owners of the parent entityKepentingan non-pengendali (7.860) (69.235) Non-controlling interest

TOTAL (170.235) (286.485) TOTAL

TOTAL LABA (RUGI) KOMPREHENSIFTAHUN BERJALAN YANG DAPAT TOTAL COMPREHENSIVE INCOME (LOSS)DIATRIBUSIKAN KEPADA: FOR THE YEAR ATTRIBUTABLE TO:Pemilik entitas induk (134.616) 1.209.642 Owners of the parent entityKepentingan non-pengendali (6.635) 22 (5.883) Non-controlling interest

TOTAL (141.251) 1.203.759 TOTAL

Rugi bersih per saham Loss per sharediatribusikan kepada attributable to ownerspemilik entitas induk of the parent entity- Dasar (nilai penuh) (111) (148) Basic (full amount) -

Catatan terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari The accompanying notes form an integral part oflaporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan. these consolidated financial statements.

3

Page 133: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA Tbk PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARY

LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS KONSOLIDASIAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF CHANGES IN EQUITYTahun Yang Berakhir Pada Tanggal For The Year Ended

31 Desember 2018 December 31, 2018(Disajikan dalam jutaan Rupiah, (Expressed in million Rupiah,

kecuali dinyatakan lain) unless otherwise stated)

Selisih transaksidengan pihaknon-pengendali/ Selisih kursDifference karena penjabaran

Modal Tambahan in value laporan keuangan/ Surplus Ekuitas neto Kepentingan Ekuitas netoditempatkan modal disetor/ from transactions Exchange difference revaluasi/ Ditentukan Belum ditentukan (defisiensi modal)/ non-pengendali/ (defisiensi modal)/

Catatan/ dan disetor/ Additional with non-controlling financial statements Revaluation penggunaannya/ penggunaannya/ Net equity (capital Non-controlling Net equityNotes Capital stock paid-in capital interests translation surplus Appropriated Unappropriated deficiency) interests (capital deficiency)

Saldo per 1 Januari 2017 767.667 16.094 200.951 125.686 - 2.000 (1.599.431) (487.033) (437.939) (924.972) Balance as of January 1, 2017

Rugi neto tahun berjalan - - - - - - (217.250) (217.250) (69.235) (286.485) Net loss for the year

Laba (rugi) komprehensif lainnya - neto - - - (8.383) 1.429.289 - 5.986 1.426.892 63.352 1.490.244 Other comprehensive income (loss) - net

Kepentingan non-pengendalipada entitas anak - - - - - - - - 70.299 70.299 Noncontrolling interest in the subsidiary

Penyesuaian dari retruktirisasi Difference arising from restructuring ofentitas sepengendali 21 - - - - - - (388.001) (388.001) 388.001 - entities under common control

Perubahan kepemilikan Changes of ownershippada entitas anak 22 - (9.062) - - - - - (9.062) 9.062 - in subsudiary

Penyajian kembali As restated31 Desember 2017 767.667 7.032 200.951 117.303 1.429.289 2.000 (2.198.696) 325.546 23.540 349.086 December 31, 2017

Rugi neto tahun berjalan - - - - - - (162.375) (162.375) (7.860) (170.235) Net loss for the year

Laba komprehensif lainnya - neto - - - 14.368 - 13.391 27.759 1.225 28.984 Other comprehensive income - netIssuance of capital stock to

Penambahan modal entitas anak 21 - - - - - - (201.801) (201.801) - (201.801) non-controlling interest in subsidiary

Uang muka setoran modal 276.000 - - - - - 276.000 - 276.000 Deposit for future stock subscription

Selisih nilai transaksi restrukturisasi Difference in value of restructuring transactionentitas sepengendali - (43.198) - - - - - (43.198) - (43.198) among entity under common control

Perubahan kepemilikan Changes of ownershippada entitas anak 22 - (8.354) - - - - - (8.354) 8.354 - in subsidiary

Saldo per 31 Desember 2018 767.667 231.480 200.951 131.671 1.429.289 2.000 (2.549.481) 213.577 25.259 238.836 Balance as of December 31, 2018

Catatan terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari The accompanying notes form an integral part oflaporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan. these consolidated financial statements.

Retained earnings (deficit)

Total ekuitas (defisiensi modal) yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk/Net equity (capital deficiency) attributable to owners of the parent entity

Penghasilan komprehensif lain/Other Comprehensive Income

Saldo laba (defisit)/

4

Page 134: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

The original consolidated financial statements included herein are inthe Indonesian language.

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA Tbk PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARY

LAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASIAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF CASH FLOWSTahun Yang Berakhir Pada Tanggal For The Year Ended

31 Desember 2018 December 31, 2018(Disajikan dalam jutaan Rupiah, (Expressed in million Rupiah,

kecuali dinyatakan lain) unless otherwise stated)

Catatan/2018 Notes 2017

ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI CASH FLOWS FROM OPERATING ACTIVITIESPenerimaan kas dari pelanggan 2.276.813 2.054.471 Cash receipts from customersPembayaran kepada pemasok (2.013.784) (1.574.309) Cash paid to suppliersPembayaran kepada karyawan (244.681) (199.055) Cash paid to employeesPembayaran beban usaha (40.292) (27.056) Cash paid for operating expensesKas dihasilkan dari (digunakan untuk) operasi (21.944) 254.051 Cash generated form (used in) operationsPembayaran bunga (64.399) (122.158) Interest paidPembayaran pajak penghasilan - (10.628) Income tax paidPenerimaan restitusi pajak - 8 19.347 Tax restitution receivedPenerimaan (pembayaran) lain-lain - neto 10.033 (13.930) Other receipts (payments) - net

Arus Kas Neto Diperoleh dari (Digunakan untuk) Net Cash Provided by (Used in)Aktivitas Operasi (76.310) 126.682 Operating Activities

ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI CASH FLOWS FROM INVESTING ACTIVITIESPerolehan aset tetap (153.382) 10 (46.135) Acquisition of fixed assetsHasil penjualan investasi 18.100 9 - Proceeds from sale of investment in sharesHasil penjualan aset tetap 4.062 10 116 Proceeds from sale of fixed assetsArus Kas Neto Digunakan untuk Aktivitas Investasi (131.220) (46.019) Net Cash Used in Investing Activities

ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN CASH FLOWS FROM FINANCING ACTIVITIESPenambahan utang bank jangka pendek 354.536 16 32.320 Proceed of short-term bank loansPembayaran utang bank jangka pendek (69.152) 16 - Payments of short-term bank loansPembayaran utang lembaga keuangan lainnya Payment of long-term loanjangka panjang (30.959) 17 - other financial institution

Pembayaran utang bank jangka panjang (28.808) 17 (133.500) Payments of long-term bank loansPembayaran kepada pihak berelasi - neto (19.518) 17 (38.598) Payments to related party - netPenambahan modal dari Proceeds from issuance of capital stock tokepentingan non-pengendali - 22 70.299 non-controlling interest in subsidiary

Arus Kas Neto Diperoleh dari (Digunakan untuk) Net Cash Provided by (Used in)Aktivitas Pendanaan 206.099 (69.479) Financing Activities

KENAIKAN (PENURUNAN) NETO KAS DAN NET INCREASE (DECREASE) IN CASHSETARA KAS (1.431) 11.184 ON HAND AND IN BANKS

Pengaruh perubahan kurs mata uang asing 319 67 Effect of changes in foreign exchange rates

CASH ON HAND AND IN BANKS ATKAS DAN SETARA KAS AWAL TAHUN 17.551 6.300 THE BEGINNING OF YEAR

CASH ON HAND AND IN BANKS ATKAS DAN SETARA KAS AKHIR TAHUN 16.439 4 17.551 THE END OF YEAR

Catatan terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari The accompanying notes form an integral part oflaporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan. these consolidated financial statements.

5

Page 135: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

6

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

1. UMUM 1. GENERAL

a. Pendirian dan informasi umum a. Establishment and general information

PT Asia Pacific Investama Tbk (d/h PT Apac CitraCentertex Tbk) (Perusahaan) didirikan di RepublikIndonesia berdasarkan Akta No. 105 tanggal10 Februari 1987, diperbaharui dengan AktaPerubahan Anggaran Dasar No. 561 tanggal30 April 1987, yang keduanya dari MisahardiWilamarta, S.H., Notaris di Jakarta. AktaPendirian ini disahkan oleh Menteri KehakimanRepublik Indonesia dalam Surat KeputusannyaNo. C2-7337.HT.01.01.TH-87 tanggal17 November 1987 serta diumumkan dalam BeritaNegara Republik Indonesia No. 76, TambahanNo. 2034 tanggal 22 September 1989.

PT Asia Pacific Investama Tbk (formely PT ApacCitra Centertex Tbk) (the ‘‘Company’’) wasestablished in the Republic of Indonesia based onDeed No. 105 dated February 10, 1987 ofMisahardi Wilamarta, S.H., Notary in Jakarta. TheDeed of Establishment was approved by theMinistry of Justice of the Republic of Indonesia inits Decision Letter No. C2-7337.HT.01.01.TH-87dated November 17, 1987 and was published inthe State Gazette of the Republic of IndonesiaNo. 76, Supplement No. 2034 datedSeptember 22, 1989.

Anggaran dasar Perusahaan telah beberapa kalimengalami perubahan, perubahan terakhir dimuatdalam Akta No. 12 tanggal 9 November 2018,dibuat di hadapan Edi Priyono, S.H., Notaris diJakarta (“Akta No. 12/2018”). Perubahananggaran dasar ini telah diberitahukan kepadaMenteri Hukum dan Hak Asasi ManusiaRepublik Indonesia dalam Surat PenerimaanPemberitahuan Perubahan Anggaran DasarNo. AHU-AH.01.03-0262933, tanggal12 November 2018

The Company’s articles of association have beenamended several times, most recent amendmentcontained in Deed No. 12 dated November 9,2018 made before Edi Priyono, S.H., Notary inJakarta (“Deed No. 12/2018”). The deed ofamendment had been notified to the Ministry ofLaw and Human Rights of the Republic ofIndonesia based on its Notification Letter Receiptconcerning the Amendment of the Article ofAssociation No. AHU-AH.01.03-0262933, datedNovember 12, 2018

Sesuai dengan pasal 3 anggaran dasarPerusahaan, ruang lingkup kegiatan Perusahaanterutama meliputi industri tekstil dan garmen.Perusahaan melalui entitas anaknya mulaiberproduksi secara komersial pada tahun 1987.

Perusahaan berdomisili di Indonesia dengankantor yang terdaftar di Puri Indah FinancialTower, Lantai 7, Unit #01-03, Jl. Puri LingkarDalam Blok T-8, Jakarta Barat.

Perusahaan dan entitas anak tergabung dalamkelompok usaha yang sama dan selanjutnyadisebut “Grup”.

In accordance with article 3 of the Company’sArticles of Association, the scope of its activities isto engage mainly in garments and textile industry.The Company through its consolidated subsidiarystarted its commercial operations in 1987.

The Company is incorporated and domiciled inIndonesia. Its registered office is located at PuriIndah Financial Tower, 7th Floor, Unit #01-03, Jl.Puri Lingkar Dalam Blok T-8, Jakarta Barat.

The Company and its subsidiary operate under thesame industry and collectively referred herein asthe “Group”.

Laporan keuangan konsolidasian ini diotorisasioleh Direksi untuk diterbitkan pada tanggal29 Maret 2019.

These consolidated financial statements wereauthorized for issuance by the Board of Directorson March 29, 2019.

Page 136: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

7

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

1. UMUM (lanjutan) 1. GENERAL (continued)

a. Pendirian dan informasi umum (lanjutan) a. Establishment and general information(continued)

Berdasarkan akta No. 12 tanggal 19 November2018 mengenai perubahan susunan Dewankomisaris dan Direksi Perusahaan, yang telahditerima dan dicatat oleh Menteri Hukum dan HakAsasi Manusia Republik indonesia dengan SuratKeputusan No. AHU-AH.01.03-0262934 tanggal12 November 2018.

Based on Notarial Deed No. 02 dated November9, 2018 regarding changes to the composition ofthe Company’s Board of Commissioner andDirectors, was review and recorded by the Ministryof Law and Human Rights of the Republic ofIndonesia in its Decision Letter No. AHU-AH.01.03-0262934 dated November 12, 2018.

2018 2017

Dewan Komisaris: Board of Commissioners:Presiden Komisaris Tony Pesik Tony Pesik President CommissionerKomisaris Benny Soetrisno Benny Soetrisno CommissionerKomisaris - Stephen K. Sulistyo CommissionerKomisarisindependen

Sintong Panjaitan Sintong Panjaitan Independent Commissioner

Direksi: Board of Directors:Presiden Direktur Johnny Pesik Ewijaya President DirectorDirektur Carel Christanto Machmud Johnny Pesik DirectorDirektur Buntomi Carel Christanto Machmud DirectorDirektur Pe Maria Indra Cynthia Handyoko DirectorDirektur Ivan Pesik - DirectorDirektur Independen Gatot Hidayat - Independent Director

Pada tanggal 31 Desember 2018, susunanKomite Audit adalah sebagai berikut:

As of December 31, 2018, the composition ofAudit Committee was as follows:

2018 2017

Komite Audit: Audit Committee:Ketua Sintong Panjaitan Sintong Panjaitan ChairmanAnggota Rakiyo Wibowo Rakiyo Wibowo MemberAnggota Yan Twana Putra - Member

Personel manajemen kunci Grup terdiri dariDewan Komisaris dan Direksi. Ruang lingkupDirektur Utama mencakup bidang hukum, sumberdaya manusia, pemasaran dan operasional,sementara ruang lingkup Direktur Keuanganmencakup bidang keuangan dan akuntansi.

The key management personnel of the Groupconsists of Board of Commissioners andDirectors. President Director’s scope of authorityincludes legal, human resources, marketing andoperational, while Finance Director’s scope ofauthority includes financial and accounting.

Per tanggal 31 Desember 2018 dan 2017,Perusahaan memiliki masing-masing sebanyak6.702 dan 6.150 orang karyawan (tidak di audit).

As of December 31, 2018 and 2017,the Company had 6,702 and 6,150 employeesrespectively (unaudited).

b. Penawaran umum efek Perusahaan b. Public offering of the Company’s shares

Pada tanggal 14 September 1989, Perusahaanmendapat ijin dari Ketua Badan Pengawas PasarModal dan Lembaga Keuangan atau Bapepamdan LK atas nama Menteri Keuangan RepublikIndonesia untuk melakukan penawaran umumatas 2.500.000 saham Perusahaan kepadamasyarakat. Pada tanggal 2 Juli 1990,Perusahaan mencatatkan saham pendiri(company listing) sebanyak 6.000.000 sahampada Bursa Efek Indonesia (BEI).

On September 14, 1989, the Company obtainedthe approval from the Chairman of the CapitalMarket and Financial Institutions SupervisoryAgency or Bapepam-LK on behalf of the Ministryof Finance of the Republic of Indonesia to offer2,500,000 shares to the public throughthe capital market in Indonesia. On July 2, 1990,the Company registered the founders’ shares(company listing) totaling 6,000,000 shares inIndonesia Stock Exchange (IDX).

Page 137: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

8

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

1. UMUM (lanjutan) 1. GENERAL (continued)

b. Penawaran umum efek Perusahaan (lanjutan) b. Public offering of the Company’s shares(continued)

Pada tanggal 15 Agustus 1990, Perusahaanmemperoleh surat dari Ketua Bapepam dan LKNo. S-1197/PM/1990 perihal efektifnyapernyataan pendaftaran penawaran umumterbatas kepada para pemegang sahamsebanyak 8.500.000 saham. Saham-sahamtersebut dicatatkan pada BEI pada tanggal23 Agustus 1990.

On August 15, 1990, the Company obtainedDecision Letter No. S-1197/PM/1990 from theChairman of Bapepam-LK regarding thenotification of effectivity of share registration for theCompany’s rights issue to the stockholders totaling8,500,000 shares. These shares were listed in theIDX on August 23, 1990.

Pada tanggal 25 Juni 1996, Perusahaanmemperoleh surat dari Ketua Bapepam dan LKNo. S-1034/PM/1996 perihal pemberitahuanefektifnya pernyataan pendaftaran emisi sahamdalam rangka penawaran umum terbatas IIPerusahaan kepada para pemegang sahamsejumlah 408.000.000 saham disertai denganwaran lekat sebanyak 76.500.000 waran yangdiberikan secara cuma-cuma sebagai insentif.Saham-saham tersebut dicatatkan pada BEI padatanggal 26 Juli 1996. Setiap pemegang satuwaran berhak membeli satu saham Perusahaandengan pelaksanaan sebesar Rp 1.000 persaham. Pembelian dapat dilakukan selama masapelaksanaan yaitu mulai tanggal 16 Januari 1997sampai dengan tanggal 14 Juli 2001.

On June 25, 1996, the Company obtainedDecision Letter No. S-1034/PM/1996 from theChairman of Bapepam-LK regarding thenotification of effectivity of share registration forthe Company’s rights issue II to the stockholderstotaling 408,000,000 shares, with detachablewarrants of 76,500,000 warrants which were givenas free incentive. These shares were listed in IDXon July 26, 1996. The warrants provided rights tothe holders to purchase common shares ofthe Company at par value of Rp 1,000 per share.The holders can exercise the right to purchasefrom January 16, 1997 to July 14, 2001.

Pada tanggal 13 Desember 2018, Perusahaanmemperoleh surat dari Dewan Komisioner OtoritasJasa Keuangan No. S-183/D.04/2018 perihalPemberitahuan Efektifnya PernyataanPendaftaran. Pernyataan efektif ini diberikansehubungan dengan Penawaran Umum DalamRangka Penerbitan Hak Memesan Efek TerlebihDahulu Perusahaan (“PUT III”) kepada parapemegang saham sejumlah 6.966.666.241 saham.Saham-saham tersebut dicatatkan pada BEI padatanggal 11 Januari 2019. Setiap pemegang empatsaham berhak membeli sembilan belas sahambaru Perusahaan dengan harga pelaksanaansebesar Rp 100 per saham. Pembelian dapatdilakukan selama masa pelaksanaanya itu mulaitanggal 31 Desember 2018 sampai dengantanggal 8 Januari 2019 dan untuk pembayaranpemesahan saham tambahan dilakukan padatanggal 11 Januari 2019.

On December 13, 2018, the Company obtained aletter from the Board of Commissioners of theFinancial Services Authority No. S-183/D.04/ 2018concerning the Effective Notification of theRegistration Statement. This statement was givenin connection with the Public Offering for theIssuance of the Company's Pre-emptive Rights("PUT III") to the shareholders totaling6,966,666,241 shares. These shares were listedon the IDX on January 11, 2019. Each holder offour shares has the right to purchase nineteennew shares of the Company at an exercise priceof Rp 100 per share. Purchases can be madeduring the implementation period startingDecember 31, 2018 until January 8, 2019 and forpayment of additional share issuance is carriedout on January 11, 2019.

Per tanggal 11 Januari 2019, seluruh sahamPerusahaan sejumlah 7.747.281.949 sahamterdiri dari 534.666.577 saham seri A,932.000.000 saham seri B dan 6.280.615.372saham seri C telah tercatat di Bursa EfekIndonesia (Catatan 39).

As of January 11, 2019, all 7,747,281,949 of theCompany’s shares, consisting of 534,666,577Series A shares, 932,000,000 series B shares,and 6,280,615,372 Series C shares are listed inthe Indonesia Stock Exchange (Note 39).

Page 138: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

9

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

1. UMUM (lanjutan) 1. GENERAL (continued)c. Struktur Grup c. The Group structure

Per tanggal 31 Desember 2018 dan 2017,Perusahaan memiliki entitas anak adalah sebagaiberikut:

As of December 31, 2018 and 2017, the Companyhas subsidiary as follows:

TahunOperasiKomersial/Start of

Domisili/ Jenis Usaha/ CommercialDomicile Nature of Business 2018 2017 Operation 2018 2017

Entitas anak/Subsidiary:PT Apac Inti Corpora (AIC) Jakarta Penenunan dan pemintalan/ 96,44% 45,34% 1995 3.769.207 3.690.699

Weaving and spinning

Total AssetsPersentase Kepemilikan/(before elimination)

Total Aset

Percentage of Ownership (%)

(sebelum eliminasi)/

AIC mendapatkan status badan hukum padatanggal 24 Juli 1995 dalam rangka Undang-Undang Penanaman Modal Dalam Negeri No. 6tahun 1968 jo. Undang-Undang No. 12 tahun1970, berdasarkan Akta No. 1 tanggal 1 Juli 1995dibuat di hadapan Popie Savitri MartosuharjoPharmanto, S.H., Notaris di Serang. Aktapendirian ini disahkan oleh Menteri KehakimanRepublik Indonesia dalam Surat KeputusannyaNo. C2-8905.HT.01.01.TH-95 tanggal 24 Juli 1995serta diumumkan dalam Berita Negara RepublikIndonesia No. 73 tanggal 12 September 1995,Tambahan No. 7571. Anggaran dasarPerusahaan telah mengalami beberapaperubahan dan perubahan terakhir yang telahdisesuaikan dengan UU No 40/2007 tentangPerseroan Terbatas dimuat dalam Akta BeritaAcara Rapat No. 1 tanggal 1 Februari 2018 dibuatdi hadapan Edi Priyono, S.H., Notaris di Jakarta.Perubahan ini telah disetujui oleh Menteri Hukumdan Hak Asasi Manusia Republik Indonesiadengan Surat Keputusan No. AHU-0002976.AH.01.02 Tahun 2018 tanggal7 Februari 2018.

AIC has been established as its legal entity onJuly 24, 1995 under the framework of theDomestic Capital Investment Law No. 6 year 1968as amended by Law No. 12 year 1970, based onDeed No. 1 dated July 1, 1995 made before PopieSavitri Martosuharjo Pharmanto, S.H., a Notaryin Serang. The deed of establishment wasapproved by the Ministry of Justice of theRepublic of Indonesia in its DecisionLetter No. C2-8905.HT.01.01.TH-95 datedJuly 24, 1995, and was published in the StateGazette of the Republic of Indonesia No. 73Supplement No. 7571 dated September 12, 1995.The Company’s Articles of Association have beenamended several times in order to be incompliance with the Law No. 40 of the Republic ofIndonesia year 2007 concering Limited LiabilityCompanies, the most recent being based on Deedof Minutes of Meeting No. 1 dated February 1,2018 made before Edi Priyono, S.H., Notary inJakarta. This amendment was approved by theMinistry of Law and Human Rights of the Republicof Indonesia in its Decision LetterNo. AHU-0002976.AH.01.02 Tahun 2018 datedFebruari 7, 2018.

Pada tanggal 31 Desember 2018, Perusahaanmenaikkan persentase kepemilikan pada AICsebesar 51,10% terdiri dari:

As of December 31, 2018, the Companyincreasing the ownership percentage of AIC by51.10%, consist of:

1. Pengalihan 8.326.294.136 saham WHTdalam AIC yang dialihkan kepadaPerusahaan berdasarkan PerjanjianPengalihan Saham tanggal 31 Agustus 2018oleh dan antara WHT dan Perusahaan(”Perjanjian Pengalihan Saham”)(Catatan 20 dan 39).

2. Hak suara potensial atas 3.100.000.000saham AIC yang berasal dari konversi haktagih Perusahaan atas dana talangan yangdiperoleh AIC dari IJI berdasarkan PerjanjianPemberian Dana Talangan sehubungandengan Pembayaran Kewajiban Utangkepada Bank Mandiri tanggal 31 Agustus2018 oleh dan antara IJI, AIC danPerusahaan (”Perjanjian Pemberian DanaTalangan”) sebesar US$ 20.000.000(Catatan 17).

1. Transfer of 8,326,294,136 WHT shares in AICto the Company based on the Share TransferAgreement dated August 31, 2018 betweenWHT and the Company ("Share TransferAgreement") (Notes 20 and 39).

2. 3,100,000,000 potential voting shares in AICfrom the conversion of the Company's claimrights to bailouts obtained by AIC from IJIpursuant to the Bailout Fund Agreement inconnection with Payment of Debt Obligationsto Bank Mandiri dated August 31, 2018between IJI, AIC and the Company("Bailout Fund Agreement") amounting toUS$ 20,000,000 (Note 17).

Page 139: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

10

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES

a. Dasar penyusunan dan pengukuran laporankeuangan konsolidasian

a. Basis of preparation of consolidated financialstatements

Laporan keuangan konsolidasian Grup disusunberdasarkan Standar Akuntansi Keuangan diIndonesia (“SAK”), yang mencakup PernyataanStandar Akuntansi Keuangan (PSAK) danInterpretasi Standar Akuntansi Keuangan (ISAK)yang diterbitkan oleh Dewan Standar AkuntansiKeuangan Ikatan Akuntan Indonesia (DSAK)dan peraturan pasar modal mencakupPeraturan No. VIII.G.7 tentang “Penyajian danPengungkapan Laporan Keuangan Emiten atauPerusahaan Publik”.

The consolidated financial statements of theGroup have been prepared in accordance withIndonesian Financial Accounting Standards(“SAK”), which comprise the Statement ofFinancial Accounting Standards (“PSAK”) andInterpretations of Statement of FinancialAccounting Standards (“ISAK”) issued by theFinancial Accounting Standards Board of theIndonesian Institute of Accountants (“DSAK”) andcapital market regulations No. VIII.G.7 concerning“Presentation And Disclosure of FinancialStatements of Issuers or Public Companies”.

Kebijakan akuntansi yang diterapkan dalampenyusunan laporan keuangan konsolidasiantanggal 31 Desember 2018 adalah selarasdengan kebijakan akuntansi yang diterapkandalam penyusunan laporan keuangankonsolidasian Grup untuk tahun yang berakhirpada tanggal 31 Desember 2017, kecuali bagipenerapan beberapa SAK yang telah direvisi.Seperti diungkapkan dalam catatan-catatan terkaitatas laporan keuangan, beberapa standarakuntansi yang telah direvisi dan diterbitkan,diterapkan efektif tanggal 1 Januari 2018.

Efektif 1 Januari 2018, Grup menerapkanAmandemen PSAK No. 2 (2016), “Laporan ArusKas: Prakarsa Pengungkapan”.

Amandemen ini, mensyaratkan entitas untukmenyediakan pengungkapan yang memungkinkanpengguna laporan keuangan untuk mengevaluasiperubahan pada liabilitas yang timbul dari aktivitaspendanaan, termasuk perubahan yang timbul dariarus kas maupun perubahan non-kas.

Pengungkapan yang di syaratkan AmandemenPSAK No. 2 (2016) diungkapkan padaCatatan 36 atas laporan keuangan konsolidasian.

The accounting policies adopted in thepreparation of the consolidated financialstatements as of December 31, 2018 areconsistent with those made in the preparation ofthe Group’s consolidated financial statements forthe years ended December 31, 2017, except forthe adoption of several amended SAK.As disclosed further in the relevant succeedingNotes, several amended and publishedaccounting standards were adopted effectiveJanuary 1, 2018.

Effective January 1, 2018, the Group adoptedAmendments to PSAK No. 2 (2016), “Statementof Cash Flows: Disclosure Initiatives”.

The amendments require entities to providedisclosures that enable users of financialstatements to evaluate changes in liabilitiesarising from financing activities, including bothchanges arising from cash flows and non-cashchanges.

The disclosure required by Amendments to PSAKNo. 2 (2016) has been disclosed in Note 36.

Laporan keuangan konsolidasian, kecuali untuklaporan arus kas konsolidasian, disusunberdasarkan dasar akrual dengan menggunakankonsep harga perolehan, kecuali beberapa akuntertentu disusun berdasarkan pengukuran lainsebagaimana diuraikan dalam kebijakanakuntansi masing-masing akun tersebut.

The consolidated financial statements, except forthe consolidated statement of cash flows, havebeen prepared on the accrual basis using thehistorical cost basis of accounting, except forcertain accounts which are measured on thebases described in the related accounting policiesfor those accounts.

Page 140: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

11

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

a. Dasar penyusunan dan pengukuran laporankeuangan konsolidasian (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

a. Basis of consolidated financial statementspreparation and measurement (continued)

Laporan arus kas konsolidasian disusun denganmenggunakan metode langsung denganmengelompokkan arus kas dalam aktivitasoperasi, investasi dan pendanaan.

Mata uang pelaporan yang digunakan dalampenyusunan laporan keuangan konsolidasianadalah Rupiah, yang merupakan mata uangfungsional Grup.

The consolidated statement of cash flow isprepared based on the direct method byclassifying cash flows on the basis of operating,investing, and financing activities.

The presentation currency used in the preparationof the consolidated financial statements is theIndonesian Rupiah, which is the Group’sfunctional currency.

Seluruh angka dalam laporan keuangankonsolidasian ini, dibulatkan dan disajikan dalamjutaan Rupiah (“Rp”), kecuali dinyatakan lain.

Figures in the consolidated financial statementsare rounded to and stated in millions of Rupiah(“Rp”), unless otherwise specified.

Untuk memberikan pemahaman yang lebih baikatas kinerja keuangan Grup, karena sifat danjumlahnya yang signifikan, beberapa itempendapatan dan beban telah disajikan secaraterpisah.

In order to provide further understanding of thefinancial performance of the Group, due to thesignificance of their nature or amount, severalitems of income or expense have been shownseparately.

Penyusunan laporan keuangan konsolidasiansesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan diIndonesia mengharuskan penggunaan estimasidan asumsi. Hal tersebut juga mengharuskanmanajemen untuk membuat pertimbangan dalamproses penerapan kebijakan akuntansi Grup. Areayang kompleks atau memerlukan tingkatpertimbangan yang lebih tinggi atau area di manaasumsi dan estimasi dapat berdampak signifikanterhadap laporan keuangan konsolidasiandiungkapkan di Catatan 3.

The preparation of consolidated financialstatements in conformity with Indonesian FinancialAccounting Standards requires the use of certaincritical accounting estimates. It also requiresmanagement to exercise its judgement in theprocess of applying the Group’s accountingpolicies. The areas involving a higher degree ofjudgment or complexity, or areas whereassumptions and estimates are significant to theconsolidated financial statements are disclosed inNote 3.

b. Prinsip-prinsip konsolidasi b. Principles of consolidation

Laporan keuangan konsolidasian meliputi laporankeuangan konsolidasian Perusahaan dan entitasyang dikendalikan secara langsung ataupun tidaklangsung oleh Perusahaan.

The consolidated financial statements incorporatethe consolidated financial statements of theCompany and entity in which the Company hasthe ability to directly or indirectly exercise control.

Laporan keuangan entitas anak disusun denganperiode pelaporan yang sama denganPerusahaan.

The financial statements of the subsidiary areprepared for the same reporting period as theParent Company.

Entitas anak dikonsolidasi secara penuh sejaktanggal akuisisi, yaitu tanggal Perusahaanmemperoleh pengendalian, sampai dengantanggal Perusahaan kehilangan pengendalian.Pengendalian dianggap ada ketika Perusahaanmemiliki secara langsung atau tidak langsungmelalui entitas anak, lebih dari setengahkekuasaan suara entitas.

The subsidiary is fully consolidated from the dateof acquisition, being the date on whichthe Company obtains control, and continue to beconsolidated until the date when such controlceases. Control is presumed to exist ifthe Company owns, directly or indirectly throughsubsidiary, more than half of the voting power ofan entity.

Page 141: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

12

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

b. Prinsip-prinsip konsolidasi (lanjutan) b. Principles of consolidation (continued)

Transaksi antar perusahaan, saldo dankeuntungan antar entitas Grup yang belumdirealisasi dieliminasi. Kerugian yang belumdirealisasi juga dieliminasi. Kebijakan akuntansientitas anak diubah jika diperlukan untukmemastikan konsistensi dengan kebijakanakuntasi yang diadopsi Grup.

Inter-company transactions, balances andunrealized gains on transactions between groupcompanies are eliminated. Unrealized losses arealso eliminated. Accounting policies of subsidiaryhave been changed where necessary to ensureconsistency with the policies adopted by theGroup.

Secara spesifik, Grup mengendalikan investeejika dan hanya jika Grup memiliki seluruh halberikut ini:

Specifically, the Group controls an investee if, andonly if, the Group has:

a. Kekuasaan atas investee (misal, hak yangada memberikan kemampuan kini untukmengarahkan aktivitas relevan investee).

b. Eksposur atau hak atas imbal hasil variabeldari keterlibatannya dengan investee.

c. Kemampuan untuk menggunakankekuasaannya atas investee untukmempengaruhi jumlah imbal hasil investor.

a. Power over the investee (i.e., existing rightsthat give it the current ability to direct therelevant activities of the investee).

b. Exposure, or rights, to variable returns from itsinvolvement with the investee.

c. The ability to use its power over the investeeto affect its returns.

Ketika Grup memiliki kurang dari hak suaramayoritas, Grup dapat mempertimbangkan semuafakta dan keadaan yang relevan dalam menilaiapakah memiliki kekuasaan atas investeetersebut:

When the Group has less than a majority of thevoting or similar right of an investee, the Groupconsiders all relevant facts and circumstances inassessing whether it has power over an investee,incuding:

a. Pengaturan kontraktual dengan pemilik haksuara yang lain.

b. Hak yang timbul dari pengaturan kontraktuallain.

c. Hak suara dan hak suara potensial Grup.

a. The contractual arrangement with the othervote holders of the investee.

b. Rights arising from other contractualarrangements.

c. The Group’s voting rights and potential votingrights.

Grup menilai kembali apakah investormengendalikan investee jika fakta dan keadaanmengindikasikan adanya perubahan terhadapsatu atau lebih dari tiga elemen pengendalian.Konsolidasi atas anak perusahaan dimulai ketikaGrup memiliki pengendalian atas anakperusahaan dan berhenti ketika Grup kehilanganpengendalian atas anak perusahaan.

The Group re-assesses whether or not it controlsan investee if facts and circumstances indicatethat there are changes to one or more of the threeelements of control. Consolidation of a subsidiarybegins when the Group obtains control over thesubsidiary and ceases when the Group losescontrol of the subsidiary.

Laba atau rugi dan setiap komponen ataspenghasilan komprehensif lain diatribusikan padapemegang saham entitas induk Grup dan padakepentingan non pengendali (“KNP”), walaupunhasil di kepentingan non pengendali mempunyaisaldo defisit.

Transaksi antar perusahaan, saldo dankeuntungan serta kerugian yang belum direalisasidari transaksi antar Grup dieliminasi. Semua asetdan liabilitas, ekuitas, penghasilan, beban danarus kas berkaitan dengan transaksi antaranggota Grup juga akan dieliminasi secara penuhdalam proses konsolidasi. Bila diperlukan,penyesuaian dilakukan pada laporan keuanganentitas anak agar kebijakan akuntansinya sesuaidengan kebijakan akuntansi Grup.

Profit or loss and each component of othercomprehensive income (OCI) are attributed to theequity holders of the parent of the Group and tothe non-controlling interest (“NCI”), even if thisresults in the NCI having a deficit balance.

Inter-company transactions, balances, andunrealized gains and losses on transactionsbetween Group companies are eliminated. Allintra-group assets and liabilities, equity, income,expenses and cash flows relating to transactionsbetween members of the Group are alsoeliminated in full on consolidation Whennecessary, adjustments are made to the financialstatements of subsidiaries to bring theiraccounting policies in line with the Group’saccounting policies.

Page 142: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

13

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

b. Prinsip-prinsip konsolidasi (lanjutan) b. Principles of consolidation (continued)

Transaksi dengan kepentingan non-pengendaliyang tidak mengakibatkan hilangnyapengendalian merupakan transaksi ekuitas.Selisih antara nilai wajar imbalan yang dibayardan bagian yang diakuisisi atas nilai tercatat asetneto entitas anak dicatat pada ekuitas.Keuntungan atau kerugian pelepasankepentingan nonpengendali juga dicatat padaekuitas.

Transactions with NCI that do not result in loss ofcontrol are accounted for as equity transactions.The difference between the fair value of anyconsideration paid and the relevant share acquiredof the carrying value of net assets of thesubsidiary is recorded in equity. Gains or losseson disposals to NCI are also recorded in equity.

Perubahan kepemilikan di anak perusahaan,tanpa kehilangan pengendalian, dihitung sebagaitransaksi ekuitas. Jika Grup kehilanganpengendalian atas anak perusahaan, maka Grup:

A change in the ownership interest of a subsidiary,without a loss of control, is accounted for as anequity transaction. If the Group loses control overa subsidiary, it:

a. menghentikan pengakuan aset (termasuksetiap goodwill) dan liabilitas Entitas anak;

b. menghentikan pengakuan jumlah tercatatsetiap KNP;

a. derecognizes the assets (including goodwill)and liabilities of the subsidiary;

b. derecognizes the carrying amount of any NCI;

c. menghentikan pengakuan akumulasi selisihpenjabaran, yang dicatat di ekuitas, bila ada;

d. mengakui nilai wajar pembayaran yangditerima;

e. mengakui setiap sisa investasi pada nilaiwajarnya;

f. mengakui setiap perbedaan yang dihasilkansebagai keuntungan atau kerugian sebagailaba rugi; dan

g. mereklasifikasi ke laba rugi proporsikeuntungan dan kerugian yang telah diakuisebelumnya dalam penghasilankomprehensif lain atau saldo laba, begitupula menjadi persyaratan jika Grup akanmelepas secara langsung aset atau liabilitasyang terkait.

c. derecognizes the cumulative translationdifferences, recorded in equity, if any;

d. recognizes the fair value of the considerationreceived;

e. recognizes the fair value of any investmentretained;

f. recognizes any surplus or deficit in profit orloss; and

g. reclassifies the parent’s share of componentspreviously recognized in OCI to profit or lossor retained earnings, as appropriate, as wouldbe required if the Group had directly disposedof the related assets or liabilities.

KNP mencerminkan bagian atas laba atau rugidan aset bersih dari entitas anak yang tidak dapatdiatribusikan, secara langsung maupun tidaklangsung, pada Perusahaan, yang masing-masing disajikan dalam laporan laba rugi danpenghasilan komprehensif lain konsolidasian dandalam ekuitas pada laporan posisi keuangankonsolidasian, terpisah dari bagian yang dapatdiatribusikan kepada pemilik entitas induk.

NCI represents the portion of the profit or loss andnet assets of the subsidiary not attributabledirectly or indirectly to the Company, which arepresented in the consolidated statement of profitor loss and other comprehensive income andunder the equity section of the consolidatedstatement of financial position, respectively,separately from the corresponding portionattributable to the owner of the parent entity.

c. Kas dan setara kas c. Cash and cash equivalents

Kas dan setara kas terdiri dari kas, bank, depositoon call, investas jangka pendek lainnya yang jatuhtempo dalam waktu tiga (3) bulan atau kurang.

Cash and cash equivalents include cash on hand,cash in banks, deposit on call and other short-term highly liquid investments with originalmaturities of three months or less.

Page 143: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

14

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

d. Instrumen keuangan d. Financial instruments

Grup menerapkan PSAK No. 50 (revisi 2014)“Instrument Keuangan: Penyajian” , PSAK No. 55(revisi 2014) “Instrumen Keuangan: Pengakuandan Pengukuran” dan PSAK No. 60 (revisi 2014)“instrumen Keuangan: Pengungkapan”.

The group applied PSAK No. 50 (revised 2014)“Financial Instrument: Presentation”, PSAK No. 55(revosed 2014) “Financial Instrument: Recognitionand Measurement” and PSK No. 60 (2014)“Financial Instruments: Disclosures”.

Klasifikasi Classification

i. Aset keuangan i. Financial assets

Aset keuangan dalam lingkup PSAK 55(Revisi 2014) diklasifikasikan sebagai (i) asetkeuangan yang diukur pada nilai wajar melaluilaba rugi, (ii) pinjaman yang diberikan danpiutang, (iii) investasi dimiliki hingga jatuhtempo, (iv) atau aset keuangan tersedia untukdijual, mana yang sesuai. Grup menentukanklasifikasi aset keuangan tersebut pada saatpengakuan awal dan, jika diperbolehkandan sesuai, mengevaluasi kembalipengklasifikasian aset tersebut pada setiapakhir tahun keuangan.

Financial assets within the scope ofPSAK 55 (Revised 2014) are classified as(i) financial assets at fair value through profit orloss, (ii) loans and receivables, (iii) held-to-maturity investments, or (iv) available-for-sale(AFS) financial assets, as appropriate.The Group determines the classification of itsfinancial assets at initial recognition and, whereallowed and appropriate, re-evaluates thedesignation of such assets at each financialyear end.

Aset keuangan Grup terdiri dari kas dan setarakas, piutang usaha, piutang lain-lain, danuang jaminan, dan piutang non-usaha pihakberelasi yang dimiliki oleh Grup diklasifikasikansebagai pinjaman yang diberikan dan piutang,dan investasi dalam bentuk sahan dandiklasifikasikan sebagai aset tersedia untukdijual.

The Group’s financial assets consist of cashand equivalents, trade receivables, otherreceivables, non-trade receivable from relatedparties and guarantee deposits, classified asloans and receivables and investment in sharesof stock clasified as AFS.

ii. Liabilitas keuangan ii. Financial liabilities

Liabilitas keuangan dalam lingkupPSAK 55 (Revisi 2014) dapat dikategorikansebagai (i) liabilitas keuangan yang diukurpada nilai wajar melalui laba rugi, (ii) liabilitaskeuangan yang diukur pada biaya perolehandiamortisasi, atau (iii) derivatif yang ditetapkansebagai instrumen lindung nilai dalam lindungnilai yang efektif, mana yang sesuai. Grupmenentukan klasifikasi liabilitas keuanganpada saat pengakuan awal.

Financial liabilities within the scope ofPSAK 55 (Revised 2014) are classified as(i) financial liabilities at fair value through profitor loss, (ii) financial liabilities measured atamortized cost, or (iii) as derivatives designatedas hedging instruments in an effective hedge,as appropriate. The Group determines theclassification of its financial liabilities at initialrecognition.

Liabilitas keuangan Grup terdiri dari utangusaha, utang lain-lain, beban akrual, utangbank jangka pendek dan lembaga keuanganlainnya, utang bank dan lembaga keuanganlainnya jangka panjang dan utang kepadapihak berelasi yang dimiliki oleh Grupdiklasifikasikan sebagai liabilitas keuanganyang dicatat berdasarkan biaya perolehandiamortisasi.

The Group’s financial liabilities consist of tradepayables, other payables, accrued expenses,short-term bank and other financial institutionsloans loans, long-term bank and other financialinstitution and due to related parties classifiedas financial liabilities measured at amortizedcost.

Page 144: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

15

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

d. Instrumen keuangan (lanjutan) d. Financial instruments (continued)

Pengakuan dan pengukuran Recognition and measurement

i. Aset keuangan i. Financial assets

Aset keuangan pada awalnya diakui sebesarnilai wajarnya ditambah, dalam hal investasiyang tidak diukur pada nilai wajar melalui labarugi, biaya transaksi yang dapat diatribusikansecara langsung. Pengukuran aset keuangansetelah pengakuan awal tergantung padaklasifikasinya.

Financial assets are recognized initially at fairvalue plus, in the case of investments not atfair value through profit or loss, directlyattributable transaction costs. The subsequentmeasurement of financial assets depends ontheir classification.

Pembelian atau penjualan aset keuangan yangmensyaratkan penyerahan aset dalam kurunwaktu yang ditetapkan oleh peraturan ataukebiasaan yang berlaku di pasar (pembelianyang lazim/reguler) diakui pada tanggalperdagangan, yaitu tanggal Grup berkomitmenuntuk membeli atau menjual aset tersebut.

Purchases or sales of financial assets thatrequire delivery of assets within a time frameestablished by regulation or convention in themarket place (regular way trades) arerecognized on the trade date, i.e., the date thatthe Group commits to purchase or sell theassets.

a. Pinjaman yang diberikan dan piutang a. Loans and receivables

Pinjaman yang diberikan dan piutangadalah aset keuangan non-derivatif denganpembayaran tetap atau telah ditentukan,yang tidak mempunyai kuotasi di pasaraktif. Aset keuangan tersebut dicatatsebesar biaya perolehan yang diamortisasidengan menggunakan metode suku bungaefektif.

Loans and receivables are non-derivativefinancial assets with fixed or determinablepayments that are not quoted in an activemarket. Such financial assets are carried atamortized cost using the effective interestrate method.

Keuntungan dan kerugian diakui sebagailaba rugi pada saat pinjaman yangdiberikan dan piutang dihentikanpengakuannya atau mengalami penurunannilai, serta melalui proses amortisasi.

Gains and losses are recognized in profit orloss when the loans and receivables arederecognized or impaired, as well asthrough the amortization process.

b. Aset keuangan tersedia untuk dijual b. AFS financial assets

Aset keuangan tersedia untuk dijualtermasuk ekuitas dan efek utang, adalahaset keuangan non-derivatif yangditetapkan sebagai tersedia untuk dijualatau yang tidak diklasifikasikan kedalamtiga kategori lainnya.

AFS financial assets include equity anddebt securities, which are non-derivativefinancial assets that are designated asavailable for sale or are not classified in anyof the three other categories.

Aset keuangan tersedia untuk dijual yangdimiliki oleh Grup diakui pada biayaperolehan dikurangi nilai penurunan.Pendapatan dividen diakui pada saatpembagian dividen diumumkan.

The Group’s available AFS financial assetsare carried at cost less impairment.Dividend income is recognized when thedividends are declared.

Page 145: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

16

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

d. Instrumen keuangan (lanjutan) d. Financial instruments (continued)

Pengakuan dan pengukuran (lanjutan) Recognition and measurement (continued)

ii. Liabilitas keuangan ii. Financial liabilities

Liabilitas keuangan diakui pada awalnyasebesar nilai wajar dan, dalam hal liabilitaskeuangan yang diukur pada biaya perolehandiamortisasi, termasuk biaya transaksi yangdapat diatribusikan secara langsung.

Financial liabilities are recognized initially at fairvalue and, in the case of financial liabilitiesmeasured at amortized cost, inclusive ofdirectly attributable transaction costs.

Liabilitas keuangan yang diukur pada biayaperolehan diamortisasi, selanjutnya setelahpengakuan awal diukur pada biaya perolehandiamortisasi, menggunakan suku bunga efektifkecuali jika dampak diskonto tidak material,maka dinyatakan pada biaya perolehan.Beban bunga diakui dalam “Beban keuangan”dalam laba rugi. Keuntungan atau kerugiandiakui pada laporan laba rugi ketika liabilitaskeuangan tersebut dihentikan pengakuannyadan melalui proses amortisasi.

Financial liabilities measured at amortized costare measured, subsequent to initial recognition,at amortized cost using the effective interestrate method unless the effect of discountingwould be immaterial, in which case they arestated at cost. The related interest expense isrecognized within “Finance costs” in profit orloss. Gains and losses are recognized in profitor loss when the financial liabilities arederecognized as well as through theamortization process.

Saling hapus dari instrumen keuangan Offsetting of financial instruments

Aset keuangan dan liabilitas keuangan salinghapus dan nilai bersihnya dilaporkan dalamlaporan posisi keuangan konsolidasian jika, danhanya jika, terdapat hak yang berkekuatan hukumuntuk melakukan saling hapus atas jumlah yangtelah diakui dari aset keuangan dan liabilitaskeuangan tersebut dan terdapat intensi untukmenyelesaikan dengan menggunakan dasarneto, atau untuk merealisasikan aset danmenyelesaikan liabilitasnya secara bersamaan.

Financial assets and financial liabilities are offsetand the net amount reported in the consolidatedstatement of financial position if, and only if, thereis a currently enforceable legal right to offset therecognized amounts and there is an intention tosettle on a net basis, or to realize the assets andsettle the liabilities simultaneously.

Nilai wajar dari instrumen keuangan Fair value of financial instruments

Nilai wajar instrumen keuangan yangdiperdagangkan secara aktif di pasar keuanganyang terorganisasi, jika ada, ditentukan denganmengacu pada kuotasi harga penawaran ataupermintaan (bid or ask prices) pada penutupanperdagangan pada akhir periode pelaporan.

The fair values of financial instruments that areactively traded in organized financial markets, ifany, are determined by reference to quoted marketbid or ask prices at the close of business at theend of the reporting period.

Untuk instrumen keuangan yang tidak memilikipasar aktif, nilai wajar ditentukan denganmenggunakan teknik penilaian. Teknik penilaianmencakup penggunaan transaksi pasar terkiniyang dilakukan secara wajar oleh pihak-pihakyang berkeinginan dan memahami (recent arm’slength market transactions); penggunaan nilaiwajar terkini instrumen lain yang secarasubstansial sama; analisa arus kas yangdidiskonto; atau model penilaian lain.

For financial instruments where there is no activemarket, fair value is determined using valuationtechniques. Such techniques may include usingrecent arm’s length market transactions; referenceto the current fair value of another instrument thatis substantially the same; discounted cash flowanalysis; or other valuation models.

Page 146: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

17

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

d. Instrumen keuangan (lanjutan) d. Financial instruments (continued)

Nilai wajar dari instrumen keuangan (lanjutan) Fair value of financial instruments (continued)

Bila nilai wajar instrumen keuangan yang tidakdiperdagangkan di pasar aktif tidak dapatditentukan secara handal, aset keuangan tersebutdiakui dan diukur pada nilai tercatatnya.

When the fair value of the financial instrumentsnot traded in an active market cannot be reliablydetermined, such financial assets are recognizedand measured at their carrying amounts.

Biaya perolehan diamortisasi dari instrumenkeuangan

Amortized cost of financial instruments

Biaya perolehan diamortisasi dihitung denganmenggunakan metode suku bunga efektifdikurangi dengan penyisihan atas penurunan nilaidan pembayaran pokok atau nilai yangtidak dapat ditagih. Perhitungan tersebutmempertimbangkan premium atau diskonto padasaat perolehan dan termasuk biaya transaksi danbiaya yang merupakan bagian yang takterpisahkan dari suku bunga efektif.

Amortized cost is computed using the effectiveinterest rate method less any allowance forimpairment and principal repayment or reduction.The calculation takes into account any premium ordiscount on acquisition and includes transactioncosts and fees that are an integral part of theeffective interest rate.

Penurunan nilai aset keuangan Impairment of financial assets

Setiap akhir periode pelaporan, Grupmengevaluasi apakah terdapat bukti yang obyektifbahwa aset keuangan atau kelompok asetkeuangan mengalami penurunan nilai. Asetkeuangan atau kelompok aset keuanganditurunkan nilainya dan kerugian penurunan nilaitelah terjadi jika, dan hanya jika, terdapat buktiyang obyektif mengenai penurunan nilai tersebutsebagai akibat dari satu atau lebih peristiwa yangterjadi setelah pengakuan awal aset tersebut(peristiwa yang merugikan), dan peristiwa yangmerugikan tersebut berdampak pada estimasiarus kas masa depan atas aset keuangan ataukelompok aset keuangan yang dapat diestimasisecara handal.

The Group assesses at the end of each reportingperiod whether there is any objective evidence thata financial asset or a group of financial assets isimpaired. A financial asset or a group of financialassets is deemed to be impaired if, and only if,there is objective evidence of impairment as aresult of one or more events that has occurredafter the initial recognition of the asset (an incurred‘loss event’) and that loss event has an impact onthe estimated future cash flows of the financialasset or the group of financial assets that can bereliably estimated.

Bukti penurunan nilai dapat meliputi indikasi pihakpeminjam atau kelompok pihak peminjammengalami kesulitan keuangan signifikan,wanprestasi atau tunggakan pembayaran bungaatau pokok, kemungkinan bahwa mereka akandinyatakan pailit atau melakukan reorganisasikeuangan lainnya dan di mana data yang dapatdiobservasi mengindikasikan bahwa ada terukurpenurunan arus kas estimasi masa mendatang,seperti perubahan tunggakan atau kondisiekonomi yang berkorelasi dengan wanprestasi.

Evidence of impairment may include indicationsthat the debtors or a group of debtors isexperiencing significant financial difficulty, defaultor delinquency in interest or principal payments,the probability that they will enter bankruptcy orother financial reorganization and whereobservable data indicate that there is ameasurable decrease in the estimated future cashflows, such as changes in arrears or economicconditions that correlate with defaults.

Page 147: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

18

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

d. Instrumen keuangan (lanjutan) d. Financial instruments (continued)

i. Untuk aset keuangan yang dicatat pada biayaperolehan diamortisasi

i. Financial assets carried at amortized cost

Untuk aset keuangan yang dicatat padabiaya perolehan diamortisasi, Grup pertamakali menentukan apakah terdapat buktiobyektif mengenai adanya penurunan nilaisecara individual atas aset keuangan yangsignifikan secara individual atau untuk asetkeuangan yang tidak signifikan secaraindividual terdapat bukti penurunan nilaisecara kolektif.

For financial assets carried at amortized cost,the Group first assesses whether objectiveevidence of impairment exists individually forfinancial assets that are individuallysignificant, or collectively for financial assetsthat are not individually significant.

Jika Grup menentukan tidak terdapat buktiobyektif mengenai adanya penurunan nilaiatas aset keuangan yang dinilai secaraindividual, terlepas aset keuangan tersebutsignifikan atau tidak, maka Grupmemasukkan aset tersebut ke dalamkelompok aset keuangan yang memilikikarakteristik risiko kredit yang sejenis danmenilai penurunan nilai kelompok tersebutsecara kolektif. Aset yang penurunan nilainyadinilai secara individual, dan untuk itukerugian penurunan nilai diakui atau tetapdiakui, tidak termasuk dalam penilaianpenurunan nilai secara kolektif.

If the Group determines that no objectiveevidence of impairment exists for anindividually assessed financial asset, whethersignificant or not, it includes the asset in agroup of financial assets with similar creditrisk characteristics and collectively assessesthem for impairment. Assets that areindividually assessed for impairment and forwhich an impairment loss is, or continues tobe, recognized are not included in a collectiveassessment of impairment.

Jika terdapat bukti obyektif bahwa kerugianpenurunan nilai telah terjadi, jumlah kerugiantersebut diukur sebagai selisih antara nilaitercatat aset dengan nilai kini estimasi aruskas masa datang (tidak termasuk ekspektasikerugian kredit masa datang yang belumterjadi). Nilai kini estimasi arus kasa masadatang didiskonto menggunakan suku bungaefektif awal dari aset keuangan tersebut. Jikapinjaman yang diberikan dan piutang memilikisuku bunga variabel, tingkat diskonto untukmengukur kerugian penurunan nilai adalahsuku bunga efektif terkini. Nilai tercatat asettersebut berkurang melalui penggunaan akunpenyisihan dan jumlah kerugian diakui dalamlaba rugi.

If there is objective evidence that animpairment loss has occurred, the amount ofthe loss is measured as the differencebetween the assets’ carrying amount and thepresent value of estimated future cash flows(excluding future expected credit losses thathave not yet been incurred). The presentvalue of the estimated future cash flows isdiscounted at the financial assets’ originaleffective interest rate. If a loan has a variableinterest rate, the discount rate for measuringany impairment loss is the current effectiveinterest rate. The carrying amount of theasset is reduced through the use of anallowance account and the amount of the lossis recognized in profit or loss.

Ketika aset tidak tertagih, nilai tercatat atasaset keuangan yang telah diturunkan nilainyadikurangi secara langsung atau jika adasuatu jumlah telah dibebankan ke akuncadangan penurunan nilai jumlah tersebutdihapusbukukan terhadap nilai tercatat asetkeuangan tersebut.

When the asset becomes uncollectible, thecarrying amount of the financial assets isreduced directly or if an amount was chargedto the allowance account, the amountscharged to the allowance account are writtenoff against the carrying value of the financialasset.

Page 148: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

19

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

d. Instrumen keuangan (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

d. Financial instruments (continued)

Penurunan nilai aset keuangan (lanjutan) Impairment of financial assets (continued)

i. Untuk aset keuangan yang dicatat pada biayaperolehan diamortisasi (lanjutan)

i. Financial assets carried at amortized cost(continued)

Jika, pada periode berikutnya, jumlahkerugian penurunan nilai berkurang danpenurunan nilai tersebut diakui, makakerugian penurunan nilai yang sebelumnyadiakui dipulihkan, sepanjang nilai tercatataset tidak melebihi biaya perolehandiamortisasi pada tanggal pemulihan denganmenyesuaikan akun cadangan. Jumlahpemulihan aset keuangan diakui padalaporan laba rugi.

Penerimaan kemudian atas piutang yangtelah dihapusbukukan sebelumnya, jika padaperiode berjalan dikreditkan denganmenyesuaikan pada akun cadanganpenurunan nilai, sedangkan jika setelah akhirperiode pelaporan dikreditkan sebagaipendapatan operasional lainnya.

If, in a subsequent period, the amount of theimpairment loss decreases and theimpairment was recognized, the previouslyrecognized impairment loss is reversed to theextent that the carrying amount of the assetdoes not exceed its amortized cost at thereversal date by adjusting the allowanceaccount. The amount of the reversal isrecognized in profit or loss.

Subsequent recoveries of previously writtenoff receivables, if in the current period, arecredited to the allowance accounts, but if afterthe reporting period, are credited to otheroperating income.

ii. Aset keuangan yang tersedia untuk dijual ii. AFS financial assets

Untuk aset keuangan yang tersedia untukdijual, Grup menilai pada setiap tanggalpelaporan apakah terdapat bukti obyektifbahwa investasi atau kelompok investasiterjadi penurunan nilai.

For AFS financial assets, the Group assessesat each reporting date whether there isobjective evidence that an investment or agroup of investments is impaired.

Jika terdapat bukti objektif bahwa kerugianpenurunan nilai telah terjadi atas instrumenekuitas yang tidak memiliki harga kuotasian dipasar aktif dan yang tidak diukur pada nilaiwajar karena nilai wajar nya tidak dapatdiukur secara andal, atau atas assetderivative yang terkait dan harus diselesaikandengan penyerahan instrument ekuitastersebut, maka jumlah kerugian penurunannilai diukur berdasarkan selisih antara jumlahtercatat asset keuangan dan nilai kini dariestimasi arus kas masa depan yangdidiskontokan pada tingkat imbal hasil yangberlaku di pasar untuk aset keuangan serupa.Rugi penurunan nilai dalam ekuitas investasitidak dibalik kembali melalui laba rugi.

If there is objective evidence that animpairment loss has been incurred on anequity instrument that does not have a quotedprice in an active market and that is notcarried at fair value because its fair valuecannot be reliably measured, the amount ofimpairment loss is measured as the differencebetween the carrying amount of the financialasset and the present value of estimatedfuture cash flows discounted at the currentmarket rate of return for a similar financialasset. Impairment losses on equityinvestments are not reversed through profit orloss.

Page 149: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

20

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

d. Instrumen keuangan (lanjutan) d. Financial instruments (continued)

Penghentian pengakuan Derecognition

i. Aset keuangan i. Financial asset

Suatu aset keuangan, atau mana yangberlaku, bagian dari aset keuangan ataubagian dari kelompok aset keuangan sejenis,dihentikan pengakuannya pada saat:

(a) hak kontraktual atas arus kas yangberasal dari aset keuangan tersebutberakhir; atau

(b) Grup mentransfer hak kontraktual untukmenerima arus kas yang berasal dariaset keuangan atau menanggungkewajiban untuk membayar arus kasyang diterima tanpa penundaan yangsignifikan kepada pihak ketiga melaluisuatu kesepakatan penyerahan dan(i) secara substansial mentransferseluruh risiko dan manfaat ataskepemilikan aset keuangan tersebut,atau (iib) secara substansial tidakmentransfer dan tidak memiliki seluruhrisiko dan manfaat atas kepemilikan asetkeuangan tersebut, namun telahmentransfer pengendalian atas asetkeuangan tersebut.

A financial asset, or where applicable a part ofa financial asset or part of a group of similarfinancial assets, is derecognized when:

(a) the contractual rights to receive cash flowsfrom the financial asset have expired; or

(b) the Group has transferred its contractualrights to receive cash flows from thefinancial asset or has assumed anobligation to pay them in full withoutmaterial delay to a third party under a“pass-through” arrangement and either (i)has transferred substantially all the risksand rewards of the financial asset, or (ii)has neither transferred nor retainedsubstantially all the risks and rewards ofthe financial asset, but has transferredcontrol of the financial asset.

Ketika Grup telah mentransfer hak untukmenerima arus kas dari aset atau telahmenandatangani kesepakatan pelepasan(pass through arrangement), dan secarasubstansial tidak mentransfer dan tidakmemiliki seluruh risiko dan manfaat atas asetkeuangan, maupun mentransferpengendalian atas aset, aset tersebut diakuisejauh keterlibatan berkelanjutan Grupterhadap aset keuangan tersebut.

When the Group has transferred its rights toreceive cash flows from an asset or hasentered into a pass-through arrangement, andhas neither transferred nor retainedsubstantially all of the risks and rewards of theasset nor transferred control of the asset, theasset is recognized to the extent of the Group’scontinuing involvement in the asset.

Keterlibatan berkelanjutan yang berbentukpemberian jaminan atas aset yang ditransferdiukur sebesar jumlah terendah dari jumlahtercatat aset dan jumlah maksimal daripembayaran yang diterima yang mungkinharus dibayar kembali.

Continuing involvement that takes the form of aguarantee over the transferred asset ismeasured at the lower of the original carryingamount of the asset and the maximum amountof consideration that the Group could berequired to repay.

Dalam hal ini, Grup juga mengakui liabilitasterkait. Aset yang ditransfer dan liabilitasterkait diukur dengan dasar yangmencerminkan hak dan liabilitas yang masihdimiliki Grup.

In that case, the Group also recognizes anassociated liability. The transferred asset andthe associated liability are measured on abasis that reflects the rights and obligationsthat the Group has retained.

Page 150: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

21

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

d. Instrumen keuangan (lanjutan) d. Financial instruments (continued)

Penghentian pengakuan (lanjutan) Derecognition (continued)

i. Aset keuangan (lanjutan) i. Financial asset (continued)

Pada saat penghentian pengakuan atas asetkeuangan secara keseluruhan, maka selisihantara nilai tercatat dan jumlah dari(i) pembayaran yang diterima, termasuksetiap aset baru yang diperoleh dikurangisetiap liabilitas baru yang harus ditanggung;dan (ii) setiap keuntungan atau kerugiankumulatif yang telah diakui secara langsungdalam ekuitas harus diakui pada laporan labarugi.

On derecognition of a financial asset in itsentirety, the difference between the carryingamount and the sum of (i) the considerationreceived, including any new asset obtainedless any new liability assumed; and (ii) anycumulative gain or loss that has beenrecognized directly in equity is recognized inthe consolidated statement of profit or loss.

ii. Liabilitas keuangan ii. Financial liabilities

Liabilitas keuangan dihentikan pengakuannyaketika liabilitas yang ditetapkan dalam kontrakdihentikan atau dibatalkan atau kadaluarsa.

A financial liability is derecognized when theobligation specified in the contract isdischarged or cancelled or has expired.

Ketika liabilitas keuangan saat ini digantikandengan yang lain dari pemberi pinjaman yangsama dengan persyaratan yang berbedasecara substansial, atau modifikasi secarasubstansial atas ketentuan liabilitas keuanganyang saat ini ada, maka pertukaran ataumodifikasi tersebut dicatat sebagaipenghapusan liabilitas keuangan awal danpengakuan liabilitas keuangan baru, danselisih antara nilai tercatat liabilitas keuangantersebut diakui sebagai laba rugi.

When an existing financial liability is replacedby another from the same lender onsubstantially different terms, or the terms of anexisting liability are substantially modified, suchan exchange or modification is treated as aderecognition of the original liability and therecognition of a new liability, and the differencein the respective carrying amounts isrecognized in profit or loss.

e. Persediaan e. Inventories

Persediaan diakui sebesar nilai terendah antarabiaya perolehan dan nilai realisasi bersih.

Inventories are valued at the lower of cost and netrealizable value.

Biaya untuk memproses sampai denganpersediaan berada dalam kondisi dan tempatyang siap digunakan atau dijual, dicatat sebagaiberikut:

Costs incurred in bringing each product to itspresent location and condition are accounted foras follows:

Bahan baku: Biaya pembelian dengan metoderata-rata.

Raw materials: Purchase cost on an averagebasis.

Barang jadi dan barang dalam proses: Biayabahan baku langsung dan tenaga kerja danproporsi biaya overhead manufaktur berdasarkankapasitas operasi normal, tidak termasuk biayapinjaman.

Finished goods and work in progress: Cost ofdirect material and labor and a proportion ofmanufacturing overhead based on normaloperating capacity not including borrowing costs.

Nilai realisasi bersih adalah taksiran harga jualdalam kegiatan usaha normal, dikurangi denganestimasi biaya penyelesaian dan taksiran biayayang diperlukan untuk melaksanakan penjualan.

Net realizable value is the estimated selling pricein the ordinary course of business, less estimatedcosts of completion and the estimated costsnecessary to make the sale.

Page 151: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

22

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

f. Biaya dibayar dimuka f. Prepaid expenses

Biaya dibayar dimuka diamortisasi selamamanfaat masing-masing biaya denganmenggunakan metode garis lurus.

Prepaid expenses are amortized and charged tooperations over the periods benefited using thestraight-line method.

g. Aset tetap g. Fixed assets

Tanah

Tanah disajikan sebesar nilai wajar, berdasarkanpenilaian yang dilakukan oleh penilai independeneksternal yang telah terdaftar di OJK. Penilaianatas aset tersebut dilakukan paling kurang tigatahun sekali untuk memastikan bahwa nilai wajaraset yang direvaluasi tidak berbeda secaramaterial dengan jumlah tercatatnya.

Land

Land is shown at fair value, based on valuationsperformed by external independent valuer which isregistered with OJK. Valuations are performed atleast once in three years to ensure that the fairvalue of a revalued asset does not differ materiallyfrom its carrying amount.

Kenaikan yang berasal dari revaluasi tanahlangsung dikreditkan ke akun ‟Surplus revaluasi aset tetap” pada pendapatan komprehensif lain,kecuali sebelumnya penurunan revaluasi atastanah yang sama pernah diakui dalam laporanlaba rugi dan penghasilan komprehensif lain,dalam hal ini kenaikan revaluasi sehingga sebesarpenurunan nilai aset akibat revaluasi tersebut,dikreditkan dalam laporan laba rugi danpenghasilan komprehensif lain. Penurunan jumlahtercatat yang berasal dari revaluasi tanahdibebankan dalam laporan laba rugi danpenghasilan komprehensif lain apabila penurunantersebut melebihi saldo surplus revaluasi asetyang bersangkutan, jika ada.

Efektif pada tanggal 31 Desember 2017, Grupmengubah kebijakan akuntansi aset tetap - tanahdari metode biaya menjadi metode revaluasi.

Any revaluation increase arising on therevaluation of such land is credited to the“Revaluation surplus on fixed asset” account inother comprehensive income, except to the extentthat it reverses a revaluation decrease, for thesame land which was previously recognized inprofit or loss, in which case the increase iscredited to profit or loss to the extent of thedecrease previously charged. A decrease incarrying amount arising on the revaluation of suchland is charged to profit or loss to the extent that itexceeds the balance, if any, held in the propertiesrevaluation reserve relating to a previousrevaluation of such land.

Effective on December 31, 2017, Group changedits accounting policy for its fixed assets - land fromcost method to revaluation method.

Aset tetap lainnya

Aset tetap lainnya dinyatakan sebesar biayaperolehan dikurangi akumulasi penyusutan danrugi penurunan nilai. Biaya perolehan termasukbiaya penggantian bagian aset tetap saat biayatersebut terjadi, jika memenuhi kriteria pengakuan.Selanjutnya, pada saat inspeksi yang signifikandilakukan, biaya inspeksi itu diakui ke dalamjumlah tercatat aset tetap sebagai suatupenggantian jika memenuhi kriteria pengakuan.Semua biaya perbaikan dan pemeliharaan yangtidak memenuhi kriteria pengakuan diakui dalamlaporan laba rugi pada saat terjadinya.

Other fixed assets

Other fixed assets are stated at cost lessaccumulated depreciation and any impairmentloss. Such cost includes the cost of replacing partof the fixed assets when the cost is incurred, if therecognition criteria are met. Likewise, when amajor inspection is performed, its cost isrecognized in the carrying amount of the assets asa replacement if the recognition criteria are met.All other repairs and maintenance costs that donot meet the recognition criteria are recognized inprofit or loss as incurred.

Page 152: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

23

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

g. Aset tetap (lanjutan) g. Fixed assets (continued)

Penyusutan dihitung dengan menggunakanmetode garis lurus berdasarkan taksiran masamanfaat ekonomis aset tetap, sebagai berikut:

Depreciation is computed using the straight-linemethod over the estimated useful lives of theassets as follows:

Tahun/Years

Bangunan dan prasarana 20 - 30 Building and improvementsMesin dan perlengkapan 5 - 20 Machineries and equipmentPeralatan kantor 4 - 5 Office equipmentKendaraan 4 - 5 Vehicles

Dalam hal terjadi mesin berproduksi jauh dibawahkapasitas maksimal nya, depresiasi mesin direklasifikasi dari harga pokok penjualan ke bebanlain-lain sesuai proporsi nya.

In case the production is significantly lower thanthe machine’s capacity, depreciation is reclassedfrom cost of good sold to other expenseproportionally.

Jumlah tercatat aset tetap dihentikanpengakuannya pada saat dilepaskan atau saattidak ada manfaat ekonomis masa depan yangdiharapkan dari penggunaannya. Laba atau rugiyang timbul dari penghentian pengakuan asetdiakui dalam laporan laba rugi pada tahun asettersebut dihentikan pengakuannya.

Biaya konstruksi aset tetap dikapitalisasi sebagaiaset dalam penyelesaian. Aset dalampembangunan dan pemasangan dinyatakansebesar biaya perolehan. Penyusutan asetdimulai pada saat aset tersebut siap untukdigunakan, yaitu pada saat aset tersebut beradapada lokasi dan kondisi yang diinginkan agar asetsiap digunakan sesuai dengan keinginan danmaksud manajemen.

The carrying value of fixed assets is derecognizedupon disposal or when no future economicbenefits are expected from its use. Any gain orloss arising on derecognition of the asset ischarged to profit or loss in the year the asset isderecognized.

The costs of the construction of fixed assets arecapitalized as construction in progress. Assetsunder construction and installation are stated atcost. Depreciation of an asset begins when it isavailable for use, such as when it is in the locationand condition necessary for it to be capable ofoperating in the manner intended bymanagement.

Nilai residu, estimasi masa manfaat dan metodepenyusutan di reviu dan disesuaikan, setiap akhirtahun, bila diperlukan.

The residual values, estimated useful lives, anddepreciation method are reviewed and adjusted,at year end, if necessary.

h. Investasi pada saham h. Investment in shares of stock

Investasi saham merupakan investasi yang tidakdiperoleh dari pasar modal dan dimaksudkanuntuk dimiliki untuk jangka waktu yang lama.Perusahaan memiliki kepemilikan kurang dari haksuara.

Investment in shares of stock is an investmentwhich is not acquired from capital market and isintended to be held for a long period. TheCompany has ownership of less than of the votingpower.

Page 153: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

24

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

i. Investasi pada entitas asosiasi i. Investment in associates

Investasi Grup pada entitas asosiasi dicatatdengan mengunakan metode ekuitas. Entitasasosiasi adalah entitas dimana Grup mempunyaipengaruh signifikan. Dalam metode ekuitas, biayainvestasi ditambah atau dikurangi dengan bagianGrup atas laba atau rugi bersih, dan dividen yangditerima dari investee sejak tanggal perolehan.

The Group’s investment in associate is accountedfor using the equity method. An associate is anentity in which the Group has significant influence.Under the equity method, the cost of investment isincreased or decreased by the Group’s share innet earnings or losses of, and dividends receivedfrom the investee since the date of acquisition.

Goodwill yang terkait dengan entitas asosiasitermasuk dalam jumlah tercatat investasi dantidak diamortisasi atau tidak dilakukan pengujianpenurunan nilai secara terpisah.

Goodwill relating to the associate is included inthe carrying amount of the investment and isneither amortized nor individually tested forimpairment.

Laporan laba rugi dan penghasilan komprehensiflain konsolidasian mencerminkan bagian atashasil operasi dari entitas asosiasi. Bila terdapatperubahan yang diakui langsung pada ekuitasdari entitas asosiasi, Grup mengakui bagiannyaatas perubahan tersebut dan mengungkapkan halini, jika berkaitan, dalam laporan perubahanekuitas konsolidasian. Laba atau rugi yang belumdirealisasi sebagai hasil dari transaksi antaraGrup dengan entitas asosiasi dieliminasi sebesarkepentingan Grup pada entitas asosiasi.

The profit or loss reflects the results of operationsof the associates. If there has been a changerecognized directly in the equity of the associates,the Group recognizes its share of any suchchanges and discloses this, when applicable, inthe consolidated statement of changes in equity.Unrealized gains or losses resulting fromtransactions between the Group and theassociates are eliminated to the extent of theGroup’s interest in the associates.

Bagian laba entitas asosiasi ditampilkan padalaporan laba atau rugi, yang merupakan laba yangdapat diatribusikan kepada pemegang sahamentitas asosiasi dan merupakan laba setelahpajak kepentingan non-pengendali di entitas anakdari entitas asosiasi.

The share in profit of an associate is shown on theface of the profit or loss. This is the profitattributable to equity holders of the associate andtherefore is profit after tax and NCI in thesubsidiaries of the associate.

Laporan keuangan entitas asosiasi disusundengan mengunakan periode pelaporan yangsama dengan Grup. Bila diperlukan, penyesuaiandilakukan untuk menjadikan kebijakan akuntansisama dengan kebijakan Grup.

The financial statements of the associate areprepared for the same reporting period as theGroup. Where necessary, adjustments are madeto bring the accounting policies in line with thoseof the Group.

Grup menentukan apakah perlu untuk mengakuitambahan penurunan nilai atas investasi Gruppada entitas asosiasi. Grup menentukan padasetiap tanggal pelaporan apakah terdapat buktiyang obyektif yang mengindikasikan bahwainvestasi pada entitas asosiasi mengalamipenurunan nilai. Dalam hal ini, Grup menghitungjumlah penurunan nilai berdasarkan selisih antarajumlah terpulihkan atas investasi pada entitasasosiasi dan nilai tercatatnya dan mengakuinyadalam laporan konsolidasian laba rugi.

The Group determines whether it is necessary torecognize an additional impairment loss on theGroup’s investment in associates. The Groupdetermines at each reporting date whether there isany objective evidence that the investment in theassociate is impaired. If this is the case, the Groupcalculates the amount of impairment as thedifference between the recoverable amount of theinvestment in associate and its carrying value, andrecognizes the amount in consolidated profit orloss.

Page 154: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

25

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

i. Investasi pada entitas asosiasi (lanjutan) i. Investment in associates (continued)

Jika bagian Grup atas rugi entitas asosiasi samadengan atau melebihi kepentingannya padaentitas asosiasi, maka Grup menghentikanpengakuan bagiannya atas rugi lebih lanjut.Kepentingan pada entitas asosiasi adalah jumlahtercatat investasi pada entitas asosiasi denganmetode ekuitas ditambah dengan setiapkepentingan jangka panjang yang secarasubstansi, membentuk bagian investasi netoinvestor pada entitas asosiasi.

If the Group’s share in losses of an associateequals or exceeds its interest in the associate, theGroup discontinue to recognize its share of furtherlosses. The interest in an associate is the carryingamount of the investment in the associate underthe equity method together with any long-terminterest that, in substance, form part of theinvestor’s net investment in the associate.

Ketika kehilangan pengaruh yang signifikanterhadap entitas asosiasi, Grup mengukur danmengakui setiap investasi yang tersisa pada nilaiwajar. Selisih antara nilai tercatat asosiasi setelahhilangnya pengaruh signifikan dan nilai wajar dariinvestasi yang tersisa dan hasil dari penjualandiakui dalam laporan laba rugi.

Upon loss of significant influence over theassociate, the Group measures and recognizesany retaining investment at its fair value. Anydifference between the carrying amount of theassociate upon loss of significant influence andthe fair value of the retaining investment andproceeds from disposal is recognized in profit orloss.

j. Penurunan nilai aset non-keuangan j. Impairment of non-financial assets

Pada setiap akhir periode pelaporan, Grup menilaiapakah terdapat indikasi suatu aset mengalamipenurunan nilai. Jika terdapat indikasi tersebutatau pada saat pengujian penurunan nilai asetdiperlukan, maka Grup membuat estimasi jumlahterpulihkan aset tersebut.

The Group assesses at each reporting periodwhether there is an indication that an asset maybe impaired. If any such indication exists, or whenannual impairment testing for an asset is required,the Group makes an estimate of the asset’srecoverable amount.

Jumlah terpulihkan yang ditentukan untuk asetindividual adalah jumlah yang lebih tinggi antaranilai wajar aset atau Unit Penghasil Kas (UPK)dikurangi biaya untuk menjual dengan nilaipakainya, kecuali aset tersebut tidakmenghasilkan arus kas masuk yang sebagianbesar independen dari aset atau kelompok asetlain. Jika nilai tercatat aset lebih besar daripadanilai terpulihkannya, maka aset tersebutmengalami penurunan nilai dan nilai tercatat asetditurunkan menjadi sebesar nilai terpulihkannya.Rugi penurunan nilai dari operasi yang dilanjutkandiakui pada laporan laba rugi dan penghasilankomprehensif lain konsolidasian sebagai rugipenurunan nilai.

Dalam menghitung nilai pakai, estimasi arus kasmasa depan bersih didiskontokan ke nilai kinidengan menggunakan tingkat diskonto sebelumpajak yang menggambarkan penilaian pasarterkini atas nilai waktu dari uang dan risikospesifik dari aset. Dalam menentukan nilai wajardikurangi biaya untuk menjual, digunakan hargapenawaran pasar terakhir, jika tersedia. Jika tidakterdapat transaksi tersebut, Grup menggunakanmodel penilaian yang sesuai untuk menentukannilai wajar aset. Perhitungan-perhitungan inidikuatkan oleh penilaian berganda atau indikasinilai wajar yang tersedia.

An asset’s recoverable amount is the higher of theasset’s or its Cash Generating Unit (CGU’s) fairvalue less costs to sell and its value in use, and isdetermined for an individual asset, unless theasset does not generate cash inflows that arelargely independent of those from other assets orgroups of assets. When the carrying amount of anasset exceeds its recoverable amount, the assetis considered impaired and is written down to itsrecoverable amount. Impairment losses ofcontinuing operations are recognized in theconsolidated statement of profit or loss and othercomprehensive income as “impairment losses”.

In assessing the value in use (VIU), the estimatednet future cash flows are discounted to theirpresent value using a pre-tax discount rate thatreflects current market assessments of the timevalue of money and the risks specific to the asset.In determining fair value less costs to sell, recentmarket transactions are taken into account, ifavailable. If no such transactions can be identified,an appropriate valuation model is used todetermine the fair value of the assets. Thesecalculations are corroborated by valuationmultiples or other available fair value indicators.

Page 155: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

26

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

j. Penurunan nilai aset non-keuangan(lanjutan)

j. Impairment of non-financial assets (continued)

Kerugian penurunan nilai dari operasi yangdilanjutkan, jika ada, diakui pada laporan laba rugidan penghasilan komprehensif lain sesuai dengankategori beban yang konsisten dengan fungsi dariaset yang diturunkan nilainya.

Impairment losses of continuing operations, if any,are recognized in the consolidated statement ofprofit or loss and other comprehensive incomeunder expense categories that are consistent withthe functions of the impaired assets.

Penilaian dilakukan pada akhir setiap periodepelaporan tahunan apakah terdapat indikasibahwa rugi penurunan nilai yang telah diakuidalam periode sebelumnya untuk aset selaingoodwill mungkin tidak ada lagi atau mungkintelah menurun. Jika indikasi dimaksud ditemukan,maka entitas mengestimasi jumlah terpulihkanaset tersebut.

An assessment is made at each annual reportingperiod as to whether there is any indication thatpreviously recognized impairment lossesrecognized for an asset other than goodwill mayno longer exist or may have decreased. If suchindication exists, the recoverable amount isestimated.

k. Provisi k. Provision

Provisi diakui jika Grup memiliki liabilitas kini (baikbersifat hukum maupun bersifat konstruktif),sebagai akibat peristiwa masa lalu, besarkemungkinan penyelesaian liabilitas tersebutmengakibatkan arus keluar sumber daya yangmengandung manfaat ekonomi dan estimasi yangandal mengenai jumlah liabilitas tersebut dapatdibuat. Ketika Grup mengharapkan sebagian atauseluruh provisi diganti, maka penggantiantersebut diakui sebagai aset yang terpisah tetapihanya pada saat timbul keyakinan pengantianpasti diterima. Beban yang terkait dengan provisidisajikan secara neto setelah dikurangi jumlahyang diakui sebagai penggantiannya.

Provisions are recognized when the Group has apresent obligation (legal or constructive) as aresult of a past event, it is probable that an outflowof resources embodying economic benefits will berequired to settle the obligation and a reliableestimate can be made of the amount of theobligation. Where the Group expects some or allof a provision to be reimbursed, thereimbursement is recognized as a separate assetbut only when the reimbursement is virtuallycertain. The expense relating to any provision ispresented in the profit or loss net of anyreimbursement.

Provisi ditelaah pada setiap tanggal pelaporandan disesuaikan untuk mencerminkan estimasiterbaik yang paling kini. Jika kemungkinan besartidak terjadi arus keluar sumber daya yangmengandung manfaat ekonomi untukmenyelesaikan liabilitas tersebut, maka provisidibatalkan.

Provisions are reviewed at each reporting dateand adjusted to reflect the current best estimate. Ifit is no longer probable that an outflow ofresources embodying economic benefits will berequired to settle the obligation, the provision isreversed.

l. Rugi per saham l. Loss per share

Jumlah rugi per saham dasar dihitung denganmembagi laba periode berjalan yang dapatdiatribusikan kepada pemilik entitas induk denganrata-rata tertimbang jumlah saham biasa yangberedar pada periode yang bersangkutan.

Basic loss per share are calculated by dividing netloss for the year attributable to ordinary equityholders of the parent by the weighted averagenumber of ordinary shares outstanding during theyear.

Laba per saham dilusi dihitung dengan membagilaba periode berjalan yang dapat diatribusikankepada pemilik entitas induk (setelah disesuaikandengan bunga atas saham preferen yang dapatdikonversi) dengan jumlah rata-rata tertimbangsaham yang beredar selama periode ditambahjumlah saham rata-rata tertimbang yang akanditerbitkan pada saat pengkonversian semuainstrumen berpotensi saham biasa yang bersifatdilutive menjadi saham biasa.

Diluted loss per share amounts are calculated bydividing the net loss attibributable to ordinaryequity holders of the parent (after adjusting forinterest on the convertible preference shares) bythe weighted average number of ordinary sharesoutstanding during the year plus the weightedaverage number of ordinary shares that would beissued on conversion of all the dilutive potentialordinary shares into ordinary shares.

Page 156: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

27

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

m. Modal saham m. Share capital

Modal saham dinyatakan sebesar nilai nominal.Biaya tambahan yang secara langsung dapatdiatribusikan kepada penerbitan saham biasaatau opsi disajikan pada ekuitas sebagaipengurang penerimaan, setelah dikurangi pajak.

Capital stock is stated at par value. Incrementalcosts directly attributable to the issuance of newordinary shares or options are shown in equity asa deduction, net of tax, from the proceeds.

n. Imbalan kerja n. Employee benefits

Grup mengakui kewajiban imbalan kerja yangtidak didanai sesuai dengan Undang-undangKetenagakerjaan No. 13/2003, tanggal 25 Maret2003. Beban pensiun berdasarkan program danapensiun manfaat pasti Grup ditentukan melaluiperhitungan aktuaria secara periodik denganmenggunakan metode projected-unit credit danmenerapkan asumsi atas tingkat diskonto, hasilyang diharapkan atas aset program dan tingkatkenaikan manfaat pasti pensiun tahunan.

Seluruh pengukuran kembali, terdiri ataskeuntungan dan kerugian aktuarial dan hasil atasaset program (tidak termasuk bunga bersih) diakuilangsung melalui penghasilan komprehensiflainnya dengan tujuan agar aset atau kewajibanpensiun neto diakui dalam laporan posisikeuangan konsolidasian untuk mencerminkannilai penuh dari defisit dan surplus program.Pengukuran kembali tidak mengreklasifikasi labaatau rugi pada periode berikutnya.

The Group recognized unfunded employee benefitsliability in accordance with Labor Law No. 13/2003dated March 25, 2003 (the “Labor Law”). Pensioncosts under the Group’s defined benefit pensionplans are determined by periodic actuarialcalculation using the projected-unit-credit methodand applying the assumptions on discount rate,expected return on plan assets and annual rate ofincrease in compensation.

All remeasurements, comprising of actuarial gainsand losses, and the return of plan assets(excluding net interest) are recognized immediatelythrough other comprehensive income in order forthe net pension asset or liability recognized in theconsolidated statement of financial position toreflect the full value of the plan deficit and surplus.Remeasurements are not reclassified to profit orloss in subsequent periods.

Seluruh biaya jasa lalu diakui pada saat yanglebih dulu antara ketika amandemen/kurtailmenterjadi atau ketika biaya restrukturisasi ataupemutusan hubungan kerja diakui.

Bunga neto dihitung dengan menggunakantingkat diskonto terhadap liabilitas atau asetimbalan pasti neto. Biaya jasa terdiri dari biayajasa kini dan biaya jasa lalu, keuntungan dankerugian kurtailmen dan penyelesaian tidak rutin,jika ada. Beban atau pendapatan bunga neto, danbiaya jasa diakui dalam laba atau rugi.

All past service costs are recognized at the earlierof when the amendment or curtailment occurs andwhen the related restructuring or termination costsare recognized.

Net interest is calculated by applying the discountrate to the net defined benefit liability or asset.Service cost comprise current service costs andpast service cost, gains and losses on curtailmentsand non-routine settlements, if any. Net interestexpense or income, and service costs arerecognized in profit or loss.

o. Sewa o. Leases

Sebagai lessee As lessee

Sewa dimana seluruh risiko dan manfaat yangterkait dengan kepemilikan aset secara signifikanberada pada lessor diklasifikasikan sebagai sewaoperasi. Pembayaran sewa dalam sewa operasidibebankan pada laporan laba rugi danpenghasilan komprehensif lain konsolidasiansecara garis lurus selama masa sewa.

Leases in which a significant portion of the risksand rewards incidental to ownership are retainedby the lessor are classified as operating leases.Payments made under operating leases arecharged to profit or loss on a straight-line basisover the period of the lease.

Page 157: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

28

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

p. Pengakuan pendapatan dan beban p. Revenue and expense recognition

Pendapatan diakui bila besar kemungkinanmanfaat ekonomi akan diperoleh Grup danjumlahnya dapat diukur secara handal.Pendapatan diukur pada nilai wajar pembayaranyang diterima, tidak termasuk diskon, rabat danPajak Pertambahan Nilai (“PPN”). Grupmengevaluasi pengakuan pendapatan dengankriteria tertentu dalam rangka untuk menentukanapakah bertindak sebagai prinsipal atau agen.Grup telah menyimpulkan bertindak sebagaiprinsipal dalam semua pengaturan pendapatan.Kriteria khusus pengakuan berikut juga harusdipenuhi sebelum pendapatan dan beban bungadiakui:

Revenue is recognized to the extent that it isprobable that the economic benefits will flow to theGroup and the revenue can be reliably measured.Revenue is measured at the fair value of theconsideration received, excluding discounts,rebates and Value Added Taxes (“VAT”).The Group assesses its revenue arrangementsagainst specific criteria in order to determine if it isacting as principal or agent. The Group hasconcluded that it is acting as a principal in all of itsrevenue arrangements. The following specificrecognition criteria must also be met beforerevenue and expense are recognized:

Penjualan barang Sale of goods

Pendapatan dari penjualan yang timbul daripengiriman fisik produk-produk Grup diakui bilarisiko dan manfaat yang signifikan telah berpindahkepada pembeli, yang pada umumnya terjadipada saat yang bersamaan dengan pengirimandan penerimaan barang.

Revenue from sales arising from physical deliveryof the Group’s products is recognized when thesignificant risks and rewards of ownership of thegoods have passed to the buyer, which generallycoincide with their delivery and acceptance.

Pendapatan jasa Rendering of services

Pendapatan diakui pada saat jasa diberikan. Revenue is recognized when service is rendered.

q. Transaksi dan saldo dalam mata uang asingdan saldo translasi

q. Foreign currency transactions and balancestranslation

Semua akun-akun Grup, yang disajikan dalamRupiah, telah diukur kembali dalam Dolar AS,menjadi mata uang fungsional, denganmenggunakan prosedur berikut secararetrospektif:

All the accounts of the Group, which are kept inRupiah, have been remeasured into US Dollar,being the functional currency, using the followingprocedures on a retrospective basis:

a. pos moneter mata uang asing dijabarkanmenggunakan kurs penutup;

a. foreign currency monetary items aretranslated using the closing rate;

b. pos non-moneter yang diukur dalam biayahistoris dalam mata uang asing dijabarkanmenggunakan kurs pada tanggal transaksi;dan

b. non-monetary items that are measured interms of historical cost in a foreign currencyare translated using the exchange rate at thedate of the transaction; and

c. pos non-moneter yang diukur pada nilai wajardalam mata uang asing dijabarkanmenggunakan kurs pada tanggal ketika nilaiwajar ditentukan.

c. in non-monetary items that are measured atfair value in a foreign currency are translated

using the exchange rates at the datewhen the fair value was determined.

Pendapatan/beban bunga Interest income/expense

Untuk semua instrumen keuangan yang diukurpada biaya perolehan diamortisasi, pendapatanatau beban bunga dicatat dengan menggunakanmetode suku bunga efektif (SBE), yaitu sukubunga yang secara tepat mendiskontokanestimasi pembayaran atau penerimaan kas dimasa datang selama perkiraan umur dariinstrumen keuangan, atau jika lebih tepat,digunakan periode yang lebih singkat, sebesarnilai tercatat bersih dari aset keuangan atauliabilitas keuangan.

For all financial instruments measured atamortized cost, interest income or expense isrecorded using the effective interest rate, which isthe rate that exactly discounts the estimated futurecash payments or receipts through the expectedlife of the financial instrument or a shorter period,where appropriate, to the net carrying amount ofthe financial asset or liability.

Page 158: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

29

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

q. Transaksi dan saldo dalam mata uang asingdan saldo translasi (lanjutan)

q. Foreign currency transactions and balancestranslation (continued)

Beban Expenses

Beban diakui pada saat terjadinya (dasar akrual). Expenses are recognized when incurred(accrual basis).

Pembukuan Grup diselenggarakan dalam matauang Rupiah. Transaksi dalam mata uang asingdijabarkan ke dalam Rupiah dengan kurs yangberlaku pada tanggal transaksi. Pada akhirperiode pelaporan, aset dan liabilitas moneterdalam mata uang asing dijabarkan ke dalamRupiah dengan menggunakan kurs tengah yangditetapkan oleh Bank Indonesia pada tanggaltersebut. Laba atau rugi dari selisih kurs matauang asing dan penjabaran aset dan liabilitasmoneter dalam mata uang Rupiah diakui dalamlaba rugi, kecuali untuk laba atau rugi pertukaranyang timbul dari penjabaran laporan keuanganoperasi asing ke mata uang penyajian Grup, yangdiakui langsung dalam pendapatan komprehensiflainnya.

The accounting records of the Group aremaintained in Rupiah. Transactions denominatedin foreign currencies are translated into Rupiah atthe exchange rates prevailing at the dates of thetransactions. At the end of the reporting period,monetary assets and liabilities denominated inforeign currencies are translated into Rupiah usingthe middle rates of exchange quoted by BankIndonesia at such dates. Exchange gains andlosses arising on foreign currency transactionsand on the translation of foreign currencymonetary assets and liabilities into Rupiah arerecognized in profit or loss, except for theexchange gains and losses arising on thetranslation of the foreign operation’s financialstatements into the presentation currency of theGroup, which are recognized directly in othercomprehensive income.

Kurs yang digunakan untuk menjabarkan ke matauang Rupiah, pada tanggal 31 Desember 2018dan 2017, adalah sebagai berikut:

The exchange rates used for translation intoRupiah, the Group’s presentation currency, as ofDecember 31, 2018 and 2017 are as follows:

2018 2017

Mata uang (Jumlah penuh) Foreign currency (Full amount)Euro (EUR) 16.560 16.174 Euro (EUR)Dolar Amerika Serikat (USD) 14.481 13.548 United States dollar (USD)Franc Swis (CHF) 14.710 13.842 Swiss Franc (CHF)Dolar Singapura (SGD) 10.603 10.134 Singapore dollar (SGD)Yen Jepang (JPY) 131 120 Japanese Yen (JPY)

Pihak-pihak berelasi adalah orang atau entitasyang terkait dengan Grup:

A party is considered to be related to the Group if:

a. Orang atau anggota keluarga dekatnya yangmempunyai relasi dengan Grup jika orangtersebut:

a. A person or a close member of that person’sfamily is related to the Group if that person:

i. memiliki pengendalian ataupengendalian bersama atas Grup;

i. has control or joint control over the Group;

ii. memiliki pengaruh signifikan atas Grup;atau

ii. has significant influence over the Group;or

iii. personil manajemen kunci Grup atauentitas induk Grup;

iii. is a member of the key managementpersonnel of the Group or of a parent ofthe Group.

Page 159: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

30

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

r. Transaksi dengan pihak-pihak berelasi r. Transactions with related parties

b. Suatu entitas berelasi dengan Grup jikamemenuhi salah satu hal berikut:

(i) entitas dan Grup adalah anggota darikelompok usaha yang sama (artinyaentitas induk, entitas anak, dan entitasanak berikutnya saling berelasi denganentitas lainnya);

(ii) satu entitas adalah entitas asosiasi atauventura bersama dari entitas lain (atauentitas asosiasi atau ventura bersamayang merupakan anggota suatukelompok usaha, yang mana entitas laintersebut adalah anggotanya);

(iii) kedua entitas tersebut adalah venturabersama dari pihak ketiga yang sama;

(iv) satu entitas adalah ventura bersama darientitas ketiga dan entitas yang lainadalah entitas asosiasi dari entitasketiga;

(v) entitas tersebut adalah suatu programimbalan pasca kerja untuk imbalan kerjadari salah satu entitas pelapor atauentitas yang terkait dengan Grup;

(vi) entitas yang dikendalikan ataudikendalikan bersama oleh orang yangdiidentifikasi dalam huruf a);

(vii) orang yang diidentifikasi dalam huruf a)(i) memiliki pengaruh signifikan atasentitas atau merupakan personilmanajemen kunci entitas (atau entitasinduk dari entitas); atau

(viii) entitas, atau anggota dari kelompokyang mana entitas merupakan bagiandari kelompok tersebut, menyediakanjasa personil manajemen kunci kepadaentitas pelapor atau kepada entitas indukdari entitas pelapor.

b. An entity is related to the Group if any of thefollowing conditions applies:

(i) the entity and the Group are members ofthe same group (which means that eachparent, subsidiary and fellow subsidiary isrelated to the others);

(ii) one entity is an associate or joint ventureof the other entity (or an associate or jointventure of a member of a group of whichthe other entity is a member);

(iii) both entities are joint ventures of thesame third party;

(iv) one entity is a joint venture of a third entityand the other entity is an associate of thethird entity;

(v) the entity is a post-employment definedbenefit plan for the benefit of employeesof either the reporting entity or an entityrelated to the Group;

(vi) the entity is controlled or jointly controlledby a person identified in a);

(vii) a person identified in a) (i) has significantinfluence over the entity or is a member ofthe key management personnel of theentity (or of a parent of the entity); or

(viii)the entity, or any member of a group ofwhich it is a part, provides keymanagement personnel services to thereporting entity or to the parent of thereporting entity.

Transaksi dengan pihak-pihak berelasidilakukan berdasarkan persyaratan yangdisetujui oleh kedua belah pihak berelasi.Beberapa persyaratan tersebut mungkin tidaksama dengan persyaratan yang dilakukandengan pihak-pihak yang tidak berelasi.

Seluruh transaksi yang signifikan denganpihak-pihak berelasi, baik yang dilakukandengan syarat dan kondisi yang samadengan pihak ketiga, diungkapkan dalamcatatan atas laporan keuangan konsolidasian.

Related party transactions are entered intobased on terms agreed by the related parties.Such terms may not be the same as those ofthe transactions between unrelated parties.

All signifikan transactions with related partieswhether or not conducted under the sameterms and conditions as those with thirdparties, are disclosed in the notes to theconsolidated financial statements.

Page 160: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

31

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

s. Informasi segmen s. Segment information

Segmen adalah komponen yang dapat dibedakandari Grup yang terlibat baik dalam menyediakanproduk-produk tertentu (segmen usaha), ataudalam menyediakan produk dalam lingkunganekonomi tertentu (segmen geografis), yangmemiliki risiko dan imbalan yang berbeda darisegmen lainnya.

A segment is a distinguishable component of theGroup that is engaged either in providing certainproducts (business segment), or in providingproducts within a particular economic environment(geographical segment), which is subject to risksand rewards that are different from those of othersegments.

Pendapatan, beban, hasil, aset dan liabilitassegmen termasuk hal-hal yang dapatdiatribusikan secara langsung kepada suatusegmen serta hal-hal yang dapat dialokasikandengan dasar yang memadai untuk segmentersebut. Segmen ditentukan sebelum saldo dantransaksi antar perusahaan dieliminasi sebagaibagian dari proses konsolidasi.

Segment revenue, expenses, results, assets andliabilities include items directly attributable to asegment as well as those that can be allocated ona reasonable basis to that segment. They aredetermined before intra-group balances andconsolidation intragroup transactions areeliminated.

t. Pajak penghasilan t. Income taxes

Efektif 1 Januari 2018, Grup menerapkanAmandemen PSAK No. 46 (2016), “PajakPenghasilan: Pengakuan Aset Pajak Tangguhanuntuk Rugi yang belum Direalisasi”, rincianamandemen tersebut sebagai berikut:

Perubahan ini, antara lain, menjelaskanpersyaratan untuk mengakui aset pajaktangguhan pada rugi yang tidak terealisasi.Amandemen ini menjelaskan perlakuan akuntansiuntuk pajak tangguhan dimana sebuah asetdiukur pada nilai wajar dan nilai wajar tersebutdibawah basis pajak aset. Mereka jugamenjelaskan aspek-asek akuntansi tertentu untukaset pajak tangguhan.

Penerapan dari amandemen PSAK No. 46 (2016)tidak memiliki dampak signifikan terhadap laporankeuangan konsolidasian.

Effective January 1, 2018, the Group adoptedAmendments to PSAK No. 46 (2016), “IncomeTaxes: Recognition of Deferred Tax Assets forUnrealized Losses”, the details of theamendments are as follows:

These amendments, among others, clarify therequirements for recognising deferred tax assetson unrealised losses.The amendments clarify theaccounting for deferred tax where an asset ismeasured at fair value and that fair value is belowthe asset’s tax base. They also clarify certainother aspects of accounting for deferred taxassets.

The adoption of amendments PSAK No 46 (2016)has no significant impact on the consolidatedfinancial statements.

Beban pajak terdiri dari pajak kini dan tangguhan.Beban pajak diakui dalam laporan laba rugikecuali untuk transaksi yang berhubungandengan transaksi diakui langsung ke ekuitas,dalam hal ini diakui sebagai pendapatankomprehensif lainnya.

Income tax expense comprises current anddeferred tax. Income tax expense is recognized inprofit or loss except to the extent that it relates toitems recognized directly in equity, in which case itis recognized in other comprehensive income.

Pajak kini Current tax

Beban pajak kini dihitung dengan menggunakantarif pajak yang berlaku pada tanggal pelaporankeuangan, dan ditetapkan berdasarkan taksiranlaba kena pajak tahun berjalan. Manajemensecara periodik mengevaluasi posisi yangdilaporkan di Surat Pemberitahuan Tahunan(SPT) sehubungan dengan situasi di mana aturanpajak yang berlaku membutuhkan interpretasi.Jika perlu, manajemen menentukan provisiberdasarkan jumlah yang diharapkan akandibayar kepada otoritas pajak.

Current tax expense is calculated using tax ratesthat have been enacted or substantively enactedat end of the reporting period, and is providedbased on the estimated taxable income for theyear. Management periodically evaluatespositions taken in tax returns with respect tosituations in which applicable tax regulation issubject to interpretation. It establishes provisionwhere appropriate on the basis of amountsexpected to be paid to the tax authorities.

Page 161: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

32

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

t. Pajak penghasilan (lanjutan) t. Income taxes (continued)

Pajak kini (lanjutan) Current tax (continued)

Bunga dan denda untuk kekurangan ataukelebihan pembayaran pajak penghasilan, jikaada, dicatat sebagai bagian dari “Manfaat (Beban)Pajak” dalam laporan laba rugi dan penghasilankomprehensif lain konsolidasian.

Interest and penalties for lack or excess incometax payments, if any, is recorded as part of“Income Tax Benefit (Expense)" in theconsolidated statement of profit or loss and othercomprehensive income.

Jumlah tambahan pokok dan denda pajak yangditetapkan dengan Surat Ketetapan Pajak (“SKP”)diakui sebagai pendapatan atau beban dalamlaporan laba rugi dan penghasilan komprehensiflain konsolidasian tahun berjalan, kecuali jikadiajukan upaya penyelesaian selanjutnya. Jumlahtambahan pokok pajak dan denda yangditetapkan dengan SKP ditangguhkanpembebanannya sepanjang memenuhi kriteriapengakuan aset.

The amounts of additional principal tax andpenalty imposed through a tax assessment letter(“SKP”) are recognized as income or expense inthe current year consolidated statement of profit orloss and other comprehensive income, unlessfurther settlement is submitted. The amounts ofprincipal tax and penalty imposed through an SKPare deferred as long as they meet the assetrecognition criteria.

Pajak tangguhan Deferred tax

Pajak tangguhan diukur dengan metode liabilitasatas beda waktu pada tanggal pelaporan antaradasar pengenaan pajak untuk aset dan liabilitasdengan nilai tercatatnya untuk tujuan pelaporankeuangan. Liabilitas pajak tangguhan diakui untuksemua perbedaan temporer kena pajak denganbeberapa pengecualian. Aset pajak tangguhandiakui untuk perbedaan temporer yang bolehdikurangkan dan rugi fiskal apabila terdapatkemungkinan besar bahwa jumlah laba kenapajak pada masa mendatang akan memadaiuntuk mengkompensasi perbedaan temporer danrugi fiskal.

Deferred tax is provided using the liability methodon temporary differences at the reporting datebetween the tax bases of assets and liabilities andtheir carrying amounts for financial reportingpurposes. Deferred tax liabilities are recognizedfor all taxable temporary differences with certainexceptions. Deferred tax assets are recognized fordeductible temporary differences and tax lossescarry-forward to the extent that it is probable thattaxable income will be available in future yearsagainst which the deductible temporarydifferences and tax losses carry-forward can beutilized.

Jumlah tercatat aset pajak tangguhan dikaji ulangpada akhir periode pelaporan, dan mengurangijumlah tercatat jika kemungkinan besar laba kenapajak tidak lagi tersedia dalam jumlah yangmemadai untuk mengkompensasi sebagian atauseluruh aset pajak tangguhan. Aset pajaktangguhan yang belum diakui dinilai kembali padasetiap akhir periode pelaporan dan diakuisepanjang kemungkinan besar laba kena pajakmendatang akan memungkinkan aset pajaktangguhan tersedia untuk dipulihkan.

The carrying amount of a deferred tax asset isreviewed at each reporting date and reduced tothe extent that it is no longer probable thatsufficient taxable income will be available to allowall or part of the benefit of that deferred tax assetto be utilized. Unrecognized deferred tax assetsare reassessed at each reporting date and arerecognized to the extent that it has becomeprobable that future taxable income will allow thedeferred tax assets to be recovered.

Page 162: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

33

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLICIES (continued)

t. Pajak penghasilan (lanjutan) t. Income taxes (continued)

Pajak tangguhan (lanjutan) Deferred tax (continued)

Aset dan liabilitas pajak tangguhan dihitungberdasarkan tarif yang akan dikenakan padaperiode saat aset direalisasikan atau liabilitastersebut diselesaikan, berdasarkan undang-undang pajak yang berlaku atau berlaku secarasubstantif pada akhir periode laporan keuangan.Pengaruh pajak terkait dengan penyisihandan/atau pemulihan semua perbedaan temporerselama tahun berjalan, termasuk pengaruhperubahan tarif pajak, untuk transaksi-transaksiyang sebelumnya telah langsung dibebankan ataudikreditkan ke ekuitas.

Deferred tax assets and liabilities are measured atthe tax rates that are expected to apply to theperiod when the asset is realized or the liability issettled, based on tax laws that have been enactedor substantively enacted at the end of reportingperiod. The related tax effects of the provisionsfor and/or reversals of all temporary differencesduring the year, including the effect of change intax rates, are credited or charged to current periodoperations, except to the extent that they relate toitems previously charged or credited to equity.

Aset dan liabilitas pajak tangguhan disajikansecara saling hapus saat hak yang dapatdipaksakan secara hukum ada untuk saling hapusaset pajak kini dan liabilitas pajak kini, atau asetpajak tangguhan dan liabilitas pajak tangguhanberkaitan dengan entitas kena pajak yang sama,atau Grup bermaksud untuk menyelesaikan asetdan liabilitas pajak kini dengan dasar neto.

Deferred tax assets and liabilities are offset whena legally enforceable right exists to offset currenttax assets against current tax liabilities, or thedeferred tax assets and the deferred tax liabilitiesrelate to the same taxable entity, or the Groupintends to settle its current assets and liabilities ona net basis.

u. Penyesuaian tahunan u. Annual improvements

Grup menerapkan penyesuaian-penyesuaiantahun 2017, berlaku efektif 1 Januari 2018sebagai berikut:

The Group adopted the following 2017 annualimprovements effective January 1, 2018:

- PSAK 15 (Penyesuaian 2017) - "Investasipada Entitas Asosiasi dan Ventura Bersama”

- PSAK 15 (2017 Improvement) - “Investment inassociates and Joint Ventures”

Penyesuaian ini mengklarifikasi bahwa padasaat pengakuan awal entitas dapat memilihuntuk mengukur investee-nya pada nilai wajaratas dasar investasi-per-investasi.

This improvement clarified that at initialrecognition the entity may elect to measure itsinvestee at fair value on the basis ofinvestment-per-investment.

- PSAK 67 (Penyesuaian 2017) -"Pengungkapan Kepentingan dalam EntitasLain”

- PSAK 67 (2017 Improvement) - “Disclosure ofInterest in Other Entities”

Penyesuaian ini mengklarifikasi bahwapersyaratan pengungkapan dalam PSAK 67,selain daripada yang dideskripsikan dalamparagraf PP10–PP16, juga diterapkan padasetiap kepentingan dalam entitas yangdiklasifikasikan sesuai dengan PSAK 58: AsetTidak Lancar yang Dikuasai untuk Dijual danOperasi yang Dihentikan.

This improvement clarified that the disclosurerequirements in PSAK 67, other than those inparagraphs B10-B16, also applied to everyinterest in an entity that is classified inaccordance with PSAK 58: Non-current AssetsHeld for Sale and Discontinued Operation.

Penerapan dari penyesuaian-penyesuaiantahunan 2017 tidak memiliki dampak signifikanterhadap laporan keuangan konsolidasian.

The adoption of the 2017 annual improvementshas no significant impact on the consolidatedfinancial statements.

Page 163: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

34

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

3. PENGGUNAAN PERTIMBANGAN, ESTIMASI DANASUMSI MANAJEMEN

3. MANAGEMENT’S USE OF JUDGMENTS,ESTIMATES, AND ASSUMPTIONS

Penyusunan laporan keuangan konsolidasianGrup mengharuskan manajemen untuk membuatpertimbangan, estimasi dan asumsi yangmempengaruhi jumlah yang dilaporkan danpengungkapan yang terkait, pada akhir periodepelaporan. Ketidakpastian mengenai asumsi danestimasi tersebut dapat mengakibatkan penyesuaianmaterial terhadap nilai tercatat pada aset dan liabilitasdalam periode pelaporan berikutnya.

The preparation of the Group’s consolidated financialstatements requires management to make judgments,estimates and assumptions that affect the reportedamounts herein, and the related disclosures, at theend of the reporting period. However, uncertaintyabout these assumptions and estimates could result inoutcomes that require a material adjustment to thecarrying amount of the asset or liability affected infuture periods.

Pertimbangan Judgments

Dalam proses penerapan kebijakan akuntansi Grup,manajemen telah membuat keputusan berikut, yangmemiliki pengaruh paling signifikan terhadap jumlahyang diakui dalam laporan keuangan konsolidasi:

In the process of applying the Group’s accountingpolicies, management has made the followingjudgments, which have the most significant effect onthe amounts recognized in the consolidated financialstatements:

Klasifikasi instrumen keuangan Classification of financial instruments

Grup menetapkan klasifikasi atas aset dan liabilitastertentu sebagai aset keuangan dan liabilitaskeuangan dengan mempertimbangkan bila definisiyang ditetapkan PSAK 55 (Revisi 2014) dipenuhi.Dengan demikian, aset keuangan dan liabilitaskeuangan diakui sesuai dengan kebijakan akuntansiGrup seperti diungkapkan pada Catatan 2.

The Group determines the classifications of certainassets and liabilities as financial assets and financialliabilities by judging if they meet the definition set forthin PSAK 55 (Revised 2014). Accordingly, the financialassets and financial liabilities are accounted for inaccordance with the Group’s accounting policiesdisclosed in Note 2.

Penyisihan atas penurunan nilai piutang usaha Allowance for impairment of trade receivables

Grup mengevaluasi akun tertentu jika terdapatinformasi bahwa pelanggan yang bersangkutan tidakdapat memenuhi liabilitas keuangannya. Dalam haltersebut, Grup mempertimbangkan, berdasarkan faktadan situasi yang tersedia, termasuk namun tidakterbatas pada, jangka waktu hubungan denganpelanggan dan status kredit dari pelangganberdasarkan catatan kredit dari pihak ketiga dan faktorpasar yang telah diketahui, untuk mencatat provisiyang spesifik atas jumlah piutang pelanggan gunamengurangi jumlah piutang yang diharapkan dapatditerima oleh Grup. Provisi yang spesifik ini dievaluasikembali dan disesuaikan jika tambahan informasi yangditerima mempengaruhi jumlah cadangan penurunannilai piutang. Penjelasan lebih rinci diungkapkan dalamCatatan 2, 5 dan 6.

The Group evaluates specific accounts where it hasinformation that certain customers are unable to meettheir financial obligations. In these cases, the Groupuses judgment, based on the best available facts andcircumstances, including but not limited to, the lengthof its relationship with the customer and the customer’scurrent credit status based on third party credit reportsand known market factors, to record specific provisionsfor customers against amounts due to reduce itsreceivable amounts that the Group expects to collect.These specific provisions are re-evaluated andadjusted as additional information received affects theamounts of allowance for impairment of tradereceivables. Further details are disclosed in Notes 2, 5and 6.

Penentuan mata uang fungsional Determination of functional currency

Mata uang fungsional Grup adalah mata uang darilingkungan ekonomi primer dimana entitas beroperasi.Mata uang tersebut adalah mata uang yangmempengaruhi pendapatan dan beban dari jasa yangdiberikan. Berdasarkan penilaian manajemen Grup,mata uang fungsional Grup adalah Rupiah.

The functional currency of the Group is the currency ofthe primary economic environment in which each entityoperates. It is the currency that mainly influences therevenue and cost of rendering services. Based onmanagement’s assessment, the Group’s functionalcurrency is Rupiah.

Page 164: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

35

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

3. PENGGUNAAN PERTIMBANGAN, ESTIMASI DANASUMSI MANAJEMEN (lanjutan)

3. MANAGEMENT’S USE OF JUDGMENTS,ESTIMATES, AND ASSUMPTIONS (continued)

Pertimbangan (lanjutan) Judgments (continued)

Kelangsungan usaha Going concern

Manajemen Grup telah melakukan penilaian terhadapkemampuan Grup untuk mempertahankankelangsungan usaha dan menilai keyakinan bahwaGrup memiliki sumber daya untuk melanjutkan bisnisdi masa mendatang. Selain itu, manajemen menilaitidak adanya ketidakpastian material yang dapatmenimbulkan keraguan signifikan terhadapkemampuan Grup untuk mempertahankankelangsungan usahanya. Oleh karena itu, laporankeuangan konsolidasian disusun atas basiskelangsungan usaha.

The Group’s management has made an assessment ofthe Group’s ability to continue as a going concern andis satisfied that the Company has the resources tocontinue in business for the foreseeable future.Furthermore, the management is not aware of anymaterial uncertainties that may cast significant doubtupon the Group’s ability to continue as a goingconcern. Therefore, the consolidated financialstatements continue to be prepared on the goingconcern basis.

Estimasi dan asumsi Estimates and assumptions

Asumsi utama masa depan dan ketidakpastiansumber estimasi utama yang lain pada tanggalpelaporan yang memiliki risiko signifikan bagipenyesuaian yang material terhadap nilai tercatat asetdan liabilitas untuk tahun berikutnya diungkapkan dibawah ini. Grup mendasarkan asumsi dan estimasipada parameter yang tersedia pada saat laporankeuangan konsolidasian disusun. Asumsi dan situasimengenai perkembangan masa depan mungkinberubah akibat perubahan pasar atau situasi di luarkendali Grup. Perubahan tersebut dicerminkan dalamasumsi terkait pada saat terjadinya.

The key assumptions concerning the future and otherkey sources of estimation uncertainty at the reportingdate, that have a significant risk of causing a materialadjustment to the carrying amounts of assets andliabilities within the next financial year, are describedbelow. The Group based its assumptions andestimates on parameters available when theconsolidated financial statements were prepared.Existing circumstances and assumptions about futuredevelopments however, may change due to marketchanges or circumstances arising beyond the controlof the Group. Such changes are reflected in theassumptions when they occur.

Penurunan nilai aset non-keuangan Impairment of non-financial assets

Penurunan nilai muncul saat nilai tercatat aset atauUnit Penghasil Kas (UPK) melebihi nilaiterpulihkannya, yang lebih besar antara nilai wajardikurangi biaya untuk menjual dan nilai pakainya.Sumber informasi internal dan eksternal ditinjau padasetiap tanggal pelaporan untuk mengidentifikasiindikasi kerugian penurunan nilai dan untukmengetahui apakah kerugian penurunan nilai yangtelah diakui sebelumnya terhadap aset non-keuangantidak ada atau ada kemungkinan menurun.

An impairment exists when the carrying value of anasset or Cash Generating Units’ (CGU) exceeds itsrecoverable amount, which is the higher of its fair valueless costs to sell and its value in use. Internal andexternal sources of information are reviewed at eachreporting date to identify indications of impairmentlosses and to identify if previously recognizedimpairment loss on non-financial asset no longer existor may be decreased.

Penyusutan aset tetap Depreciation of fixed assets

Biaya perolehan aset tetap disusutkan denganmenggunakan metode garis lurus berdasarkantaksiran masa manfaat ekonomisnya. Manajemenmengestimasi masa manfaat ekonomis aset tetapantara 4 sampai dengan 30 tahun. Ini adalah umuryang secara umum diharapkan dalam industri dimanaGrup menjalankan bisnisnya. Perubahan tingkatpemakaian dan perkembangan teknologi dapatmempengaruhi masa manfaat ekonomis dan nilai sisaaset, dan karenanya biaya penyusutan masa depanmungkin direvisi. Penjelasan lebih rinci diungkapkandalam Catatan 2 dan 10.

The costs of fixed assets are depreciated on a straight-line basis over their estimated useful lives.Management estimates the useful lives of these fixedassets to be within 4 to 30 years. These are commonlife expectancies applied in the industries where theGroup conducts its business. Changes in the expectedlevel of usage and technological development couldimpact the economic useful lives and the residualvalues of these assets, and therefore futuredepreciation charges could be revised. Further detailsare disclosed in Notes 2 and 10.

Page 165: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

36

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

3. PENGGUNAAN PERTIMBANGAN, ESTIMASI DANASUMSI MANAJEMEN (lanjutan)

3. MANAGEMENT’S USE OF JUDGMENTS,ESTIMATES, AND ASSUMPTIONS (continued)

Estimasi dan asumsi (lanjutan) Estimates and assumptions (continued)

Imbalan pasca kerja dan pensiun Pension and employee benefits

Penentuan utang dan biaya pensiun dan liabilitasimbalan kerja Kelompok Usaha bergantung padapemilihan asumsi yang digunakan oleh aktuarisindependen dalam menghitung jumlah-jumlahtersebut. Asumsi tersebut termasuk antara lain, tingkatdiskonto, tingkat kenaikan gaji tahunan, tingkatpengunduran diri karyawan tahunan, tingkatkecacatan, umur pensiun dan tingkat kematian. Hasilaktual yang berbeda dari asumsi yang ditetapkan Grupdiakui segera dalam laporan laba rugi konsolidasiandan pada saat terjadi. Sementara Grup berkeyakinanbahwa asumsi tersebut adalah wajar dan sesuai,perbedaan signifikan pada hasil aktual atau perubahansignifikan dalam asumsi yang ditetapkan Grup dapatmempengaruhi secara material liabilitas diestimasiatas pensiun dan imbalan kerja dan beban imbalankerja neto. Penjelasan lebih rinci diungkapkan dalamCatatan 2 dan 29.

The determination of the Group’s obligations and costfor pension and employee benefits liability isdependent on its selection of certain assumptions usedby the independent actuary in calculating suchamounts. Those assumptions include among others,discount rates, future annual salary increase, annualemployee turn-over rate, disability rate, retirement ageand mortality rate. Actual results that differ from theGroup’s assumptions are recognized immediately inprofit or loss as and when they occurred. While theGroup believes that its assumptions are reasonableand appropriate, significant differences in the Group’sactual experiences or significant changes in theGroup’s assumptions may materially affect itsestimated liability for pension and employee benefitsand net employee benefits expense. Further detailsare disclosed in Notes 2 and 29.

Aset pajak tangguhan Deferred tax assets

Aset pajak tangguhan diakui atas seluruh rugifiskal yang belum digunakan sepanjang besarkemungkinannya bahwa penghasilan kena pajak akantersedia sehingga rugi fiskal tersebut dapat digunakan.Estimasi signifikan oleh manajemen diharuskan dalammenentukan jumlah aset pajak tangguhan yang dapatdiakui, berdasarkan saat penggunaan dan tingkatpenghasilan kena pajak serta strategi perencanaanpajak masa depan. Pada tanggal 31 Desember 2018dan 2017, Grup memiliki rugi fiskal kumulatif masing-masing sebesar Rp 828.377 dan Rp 728.228(Catatan 30).

Deferred tax assets are recognized for all unused taxlosses to the extent that it is probable that taxableprofit will be available against which the losses can beutilized. Significant management estimates arerequired to determine the amount of deferred taxassets that can be recognized, based upon the likelytiming and the level of future taxable profits togetherwith future tax planning strategies. As of December 31,2018 and 2017, the Group has fiscal losses carry-forward amounting to Rp 828,377 andRp 728,228, respectively (Note 30).

Pengukuran tanah pada nilai revaluasi denganperubahan nilai wajar diakui dalam pendapatankomprehensif lainnya. Grup menggunakan spesialispenilai independen untuk menentukan nilai wajar padatanggal 31 Desember 2017.

Measures of land at revalued amounts withchanges in fair value being recognized in othercomprehensive income. The Group engagedindependent valuation specialists to determine fairvalue as of December 31, 2017.

Penyisihan penurunan nilai pasar dan keusanganpersediaan

Allowance for decline in market values andobsolescence of inventories

Penyisihan penurunan nilai pasar dan keusanganpersediaan diestimasi berdasarkan fakta dan situasiyang tersedia, termasuk namun tidak terbatas kepada,kondisi fisik persediaan yang dimiliki, harga jual pasar,estimasi biaya penyelesaian dan estimasi biaya yangtimbul untuk penjualan. Provisi dievaluasi kembali dandisesuaikan jika terdapat tambahan informasi yangmempengaruhi jumlah yang diestimasi. Penjelasanlebih rinci diungkapkan dalam Catatan 2 dan 7.

Allowance for decline in market values andobsolescence of inventories is estimated based on thebest available facts and circumstances, including butnot limited to, the inventories’ own physical conditions,their market selling prices, estimated costs ofcompletion and estimated costs to be incurred for theirsales. The provisions are re-evaluated and adjusted asadditional information received affects the amountestimated. Further details are disclosed in Notes 2and 7.

Page 166: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

37

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

4. KAS DAN SETARA KAS 4. CASH AND CASH EQUIVALENTS

2018 2017

Kas Cash on handDolar Amerika Serikat 74 63 United States dollarRupiah 40 65 Rupiah

Sub-total 114 128 Sub-total

Bank Cash in banksRupiah RupiahPT Bank Central Asia Tbk 11.182 4.219 PT Bank Central Asia TbkPT Bank Mandiri (Persero) Tbk 241 1.156 PT Bank Mandiri (Persero) TbkPT Bank OCBC NISP Tbk 27 - PT Bank OCBC NISP TbkPT Bank Artha Graha International Tbk - 2 PT Bank Artha Graha International TbkPT Bank Victoria International Tbk - 18 PT Bank Victoria International TbkDolar Amerika Serikat United States dollarPT Bank Central Asia Tbk 3.296 7.344 PT Bank Central Asia TbkPT Bank Mandiri (Persero) Tbk 1.501 683 PT Bank Mandiri (Persero) TbkPT Bank CIMB Niaga Tbk - 14 PT Bank CIMB Niaga TbkEuro EuroPT Bank Mandiri (Persero) Tbk 64 619 PT Bank Mandiri (Persero) TbkYen Jepang Japanese YenPT Bank Mandiri (Persero) Tbk 14 18 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk

Sub-total 16.325 14.073 Sub-totalDeposito berjangka Time depositsRupiah RupiahPT Bank Victoria International Tbk - 3.350 PT Bank Victoria International Tbk

Total 16.439 17.551 Total

Tingkat suku bunga rata-rata per tahun Interest rates per annum ondeposito berjangka - 3,5% - 6% time deposits

Page 167: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

38

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

5. PIUTANG USAHA 5. TRADE RECEIVABLES

2018 2017

a. Berdasarkan pelanggan a. Based on customer

Pihak berelasi (Catatan 31) Related parties (Note 31)PT Inti Sukses Garmindo 691 7 PT Inti Sukses GarmindoPT Indah Jaya Textile Industry - 76.616 PT Indah Jaya Textile IndustryPT Spinmill Indah Industry - 5.293 PT Spinmill Indah Industry

Sub-total 691 81.916 Sub-total

Pihak ketiga Third partiesPT Sutera Alam 10.512 9.184 PT Sutera AlamCVGemilang Textile 5.423 - CV Gemilang TextileKlopman International Srl 5.231 5.810 Klopman International SrlPT Starlight Garment Semarang 5.091 2.725 PT Starlight Garment SemarangPT Nada Surya Tunggal 4.941 2.186 PT Nada Surya TunggalKusnadi 4.584 - KusnadiPT Saptakharisma Cemerlang 4.447 6.920 PT Saptakharisma CemerlangPT Klopman Argo International 4.124 4.913 PT Klopman Argo InternationalPT SamitexSewon 3.759 - PT Samitex SewonGokcenler Tekstilsan Ve Tic 3.294 - Gokcenler Tekstilsan Ve TicPT Indo Sandang Abadi 3.244 - PT Indo Sandang AbadiPT Lusantex 3.125 - PT LusantexPaberik Tekstile Kasrie 3.124 1.562 Paberik Tekstile KasriePT Cottonsari 2.321 1.370 PT CottonsariUniteks Tekstil VE Ticaret A.S 2.160 922 Uniteks Tekstil VE Ticaret A.SPT Industri Sandang Nusantara 2.124 1.072 PT Industri Sandang NusantaraFabrisur 1.739 6.042 FabrisurCVGalaxyMas 1.336 3.038 CV Galaxy MasPT Sekar Bengawan 465 13.903 PT Sekar BengawanPT Akita Putra Mandiri 183 14.882 PT Akita Putra MandiriLPR Trading Company Limited - 3.064 LPR Trading Company LimitedPT Bina Karya Trimakmur - 5.139 PT Bina Karya TrimakmurLain-lain (dibawah Rp 2.000) 99.749 67.509 Others (under Rp 2,000)

Sub-total 170.976 150.241 Sub-totalPenyisihan penurunan nilai (1.488) (1.051) Allowance for impairment loss

Neto 169.488 149.190 Net

Total 170.179 231.106 Total

Page 168: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

39

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

5. PIUTANG USAHA (lanjutan) 5. TRADE RECEIVABLES (continued)

2018 2017

b. Berdasarkan umur b. By aging

Pihak berelasi Related partiesBelum jatuh tempo dan tidakmengalami penurunan nilai 691 19.558 Neither past due nor impaired

Jatuh tempo dan tidak mengalamipenurunan nilai Past due but not impaired1 - 30 hari - 19.375 1 - 30 days31 - 60 hari - 20.542 31 - 30 days61 - 90 hari - 18.167 61 - 90 days91 - 120 hari - 1.047 91 - 120 days> 120 hari - 3.227 > 120 days

Sub-total 691 81.916 Sub-total

Pihak ketiga Third partiesBelum jatuh tempo dan tidakmengalami penurunan nilai 97.663 79.571 Neither past due nor impaired

Jatuh tempo dan tidak mengalamipenurunan nilai Past due but not impaired1 - 30 hari 46.774 36.483 1 - 30 days31 - 60 hari 7.765 14.900 31 - 60 days61 - 90 hari 2.043 4.554 61 - 90 days91 - 120 hari 345 10.841 91 - 120 days> 120 hari 14.898 2.841 > 120 days

Telah jatuh tempo danmengalami penurunan nilai 1.488 1.051 Past due and impaired

Sub-total 170.976 150.241 Sub-totalPenurunan nilai (1.488) (1.051) AllowanceSub-total 169.488 149.190 Sub-totalTotal 170.179 231.106 Total

c. Berdasarkan mata uang c. By currency

Rupiah 127.478 182.672 RupiahDolar Amerika Serikat 44.189 49.485 United States dollarTotal 171.667 232.157 TotalPenyisihan atas penurunan nilai (1.488) (1.051) Allowance for impairment lossNeto 170.179 231.106 Net

Mutasi penyisihan atas penurunan nilai adalah sebagaiberikut:

The changes in allowance for impairment loss are asfollows:

2018 2017

Saldo awal tahun 1.051 869 Beginning balancePenambahan tahun berjalan Impairment loss during the year(Catatan 27) 437 182 (Note 27)

Saldo akhir 1.488 1.051 Ending balance

Page 169: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

40

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

5. PIUTANG USAHA (lanjutan) 5. TRADE RECEIVABLES (continued)

Berdasarkan evaluasi manajemen terhadapkolektibilitas saldo masing-masing piutang padatanggal 31 Desember 2018 dan 2017, manajemenberpendapat bahwa penyisihan atas penurunan nilaimemadai untuk menutup kemungkinan kerugian daritidak tertagihnya piutang usaha tersebut.

Manajemen berpendapat bahwa tidak terdapat risikoyang terkonsentrasi secara signifikan atas piutangkepada pihak ketiga.

Based on management’s evaluation of the collectibilityof the individual receivable accounts as ofDecember 31, 2018 and 2017, management believesthat the allowance for impairment loss is adequate tocover possible losses from uncollectible accounts.

Management believes that there are no significantconcentrations of credit risk in third parties receivables.

6. PIUTANG LAIN-LAIN 6. OTHER RECEIVABLES

2018 2017

Tidak lancar: Non Current:Pihak berelasi (Catatan 31) Related parties (Note 31)PT Apac Pavindo Lestari 70.100 53.015 PT Apac Pavindo LestariPenyisihan atas penurunan nilai (70.100) - Allowance for impairment loss

Total jangka panjang - 53.015 Total non current

Lancar: Current:Pihak berelasi (Catatan 31) Related party (Note 31)PT Ekadharma Garmentama 129 2.519 PT Ekadharma Garmentama

Pihak ketiga Third partiesPT Sarana Bhakti Angkasa 3.879 3.879 PT Sarana Bhakti AngkasaLain-lain (masing-masing Others (each belowdibawah Rp 500) 4.918 1.677 Rp 500)

Sub-total pihak ketiga 8.797 5.556 Sub-total third partyPenyisihan atas penurunan nilai (4.856) (907) Allowance for impairment loss

Total pihak ketiga - neto 3.941 4.649 Total third parties - net

Total 4.070 7.168 Total

Mutasi penyisihan atas penurunan nilai adalah sebagaiberikut:

The changes in allowance for impairment loss accountswere as follows:

2018 2017

Saldo awal tahun 907 905 Beginning balancePenambahan tahun berjalan Impairment loss during the year(Catatan 27) 74.049 2 (Note 27)Saldo akhir 74.956 907 Ending balance

Manajemen berpendapat bahwa penyisihan ataspenurunan nilai memadai untuk menutup kemungkinankerugian dari tidak tertagihnya piutang tersebut.

Management believes that the allowance forimpairment loss accounts is adequate to cover possiblelosses from uncollectible accounts.

Page 170: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

41

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

7. PERSEDIAAN 7. INVENTORIES

2018 2017

Barang jadi (Catatan 24) 256.511 192.037 Finished goods (Note 24)Barang dalam proses (Catatan 24) 92.917 58.289 Work in process (Note 24)Bahan baku dan bahan pembantu 36.054 218.786 Rawmaterials and indirect materialsSuku cadang 1.322 9.030 SparepartsLain-lain 2.239 15.067 Others

Sub-total 389.043 493.209 Sub-totalPenyisihan atas penurunan nilai (5.024) - Allowance for impairment loss

Total 384.019 493.209 Total

Manajemen berpendapat bahwa nilai tercatat daripersediaan telah mencerminkan nilai realisasi bersihdari persediaan pada tanggal 31 Desember 2018dan 2017.

Management believes that the carrying value ofinventories reflects its net realizable values as ofDecember 31, 2018 and 2017.

Perusahaan membuat penyisihan penurunan nilaipersediaan berdasarkan estimasi persediaan yangdigunakan pada masa mendatang.

The company provideds allowance for decline in valueof inventory based on estimated future usage of suchinventories.

Mutasi penyisihan atas penurunan nilai persediaanadalah sebagai berikut:

The changes in allowance for impairment loss ofinventories were as follows:

2018

Saldo awal tahun - Beginning balancePenambahan tahun berjalan (Catatan 27) 5.024 Impairment loss during the year (Note 27)

Saldo akhir 5.024 Ending balance

Persediaan telah diasuransikan kepada PT AsuransiMulti Artha Guna Tbk, terhadap segala resikokebakaran, kehilangan dan kerusakan dengan jumlahpertanggungan sebesar US$ 45.000.000.000 pada31 Desember 2018. Manajemen berpendapat bahwanilai pertanggungan tersebut cukup untuk menutupikemungkinan kerugian atas aset yangdipertanggungkan.

Persediaan digunakan sebagai jaminan atas pinjamanyang diperoleh dari LH Asian Trade Finance Fund Ltd.(Catatan 17).

Inventories were insured with PT Asuransi Multi ArthaGuna Tbk, againt fire, theft anda damages with total suminsured amounting to US$ 45.000.000.000 as ofDecember 31, 2018. Management believes that theinsurance coverage is adequate to cover possibleloosse on the assets insured.

Inventories are used as collateral against the loanobtained from LH Asian Trade finance fund Ltd(Note 17).

8. PAJAK DIBAYAR DIMUKA 8. PREPAID TAXES

2018 2017

Pajak Pertambahan Nilai 505 2.526 Value-Added TaxPajak penghasilan Income taxesPasal 22 3.522 4.047 Article 22Pasal 23 1.217 1.364 Article 23

Total 5.244 7.937 Total

Page 171: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

42

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

9. INVESTASI SAHAM 9. INVESTMENTS IN SHARES OF STOCK

Tempattinggal/

Nama pemegang saham Domicile 2018 2017 2018 2017 Name of Company

Asosiasi AssociatesPT Inti Sukses Garmindo (ISG) Jakarta - 18,41% - 10.568 PT Inti Sukses Garmindo (ISG)PT Apac Pavindo Lestari (APL) Jakarta - 20,74% - - PT Apac Pavindo Lestari (APL)Tersedia untuk dijual Avaible-for-salePT IndotexBangun Bersama (IBB) Jakarta 10,00% 10,00% 1.113 1.041 PT Indotex Bangun Bersama (IBB)Total 1.113 11.609 Total

Persentase

ownership (%)

kepemilikan/Percentage of

Metode ekuitas Associates

Perubahan dari investasi saham dengan metodeekuitas adalah sebagai berikut:

The changes in investments in associates under theequity method are as follows:

2018 2017

ISG ISGSaldo awal 10.568 9.862 Beginning balanceEkuitas laba (rugi) bersih perusahaan Share in net profit (loss)asosiasi sampai dengan tanggal dijual 489 706 of associate until date of sales

Nilai tercatat 11.057 10.568 Net carrying value

Harga jual 11.100 - Selling price

Keuntungan penjualan Gain on sale of investmentinvestasi saham 43 - in shares of stock

Berdasarkan Akta Notaris No. 25 tanggal24 Oktober 2018, yang dibuat di hadapan Notaris EdiPriyono, S.H., Notaris di Jakarta, Perusahaan menjualseluruh kepemilikan saham atas ISG kepadaPT Nuansa Alam Raya.

Based on Notarial Deed No. 25 dated October 24,2018, of Edi Priyono, S.H., Notary in Jakarta,the Company sold all share ownership of ISG toPT Nuansa Alam Raya.

Pada tahun 2017, Perusahaan tetap menggunakanmetode ekuitas meskipun kepemilikan di ISG di bawah20%, karena Perusahaan masih memiliki pengaruhsignifikan yaitu beberapa manajemen kunci yangsama.

In 2017, the Company’s ownership in ISG is below20%, the Company determined that it has significantinfluence over ISG due to it has the same keymanagement personnel therefore, it is accounted as anassociate.

2018 2017

APL APLSaldo awal - 6.866 Beginning balanceEkuitas laba (rugi) bersih perusahaan Share in net profit (loss) ofasosiasi sampai dengan tanggal dijual - (6.866) associate until date of sales

Nilai tercatat - - Net carrying valueHarga jual 7.000 - Selling price

Keuntungan penjualan Gain on sale of investmentinvestasi saham 7.000 - in shares of stock

Page 172: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

43

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

9. INVESTASI SAHAM (lanjutan) 9. INVESTMENTS IN SHARES OF STOCK (continued)

Metode ekuitas (lanjutan) Associates (continued)

Berdasarkan Akta Notaris No. 24 tanggal22 Oktober 2018, yang dibuat di hadapan Notaris EdiPriyono, S.H., Notaris di Jakarta, Perusahaan menjualseluruh kepemilikan saham atas APL kepadaPT Aneka Sukses Maju.

Based on Notarial Deed No. 24 dated October 22,2018, made before Edi Priyono, S.H., Notary inJakarta, the Company sold all share ownership of APLto PT Aneka Sukses Maju.

Ikhtisar informasi keuangan entitas asosiasi adalahsebagai berikut:

The condensed financial information of the associatesis as follows:

2018 2017

Total aset - 243.960 Total assetsTotal liabilitas - 215.907 Total liab ilitiesTotal ekuitas - 28.052 Total equityLaba (rugi) neto - (47.666) Net income (loss)

Tersedia untuk dijual Available-for-sale (AFS)

Investasi saham pada IBB diklasifikasikan sebagaiaset keuangan tersedia untuk dijual. Karena nilaiwajarnya tidak dapat ditentukan secara andal, makainvestasi ini dinyatakan pada biaya perolehan.

The investment in shares of stock in IBB is classifiedas AFS financial asset. In the absence of reliable basisfor determining the fair value, this investment is carriedat cost.

Perubahan investasi saham dengan metode biayaadalah sebagai berikut:

Movement on investment in shares of stock under thecost method is as follows:

2018 2017

IBB IBBBiaya akuisisi 180 180 Acquisition costPenyesuaian translasi 933 861 Translation adjustmentTotal 1.113 1.041 Total

10. ASET TETAP 10. FIXED ASSETS

Penyesuaian Surplustranslasi/ Revaluasi/

Saldo awal/ Translation Penambahan/ Pengurangan/ Reklasifikasi/ Revaluation Saldo akhir/Beginning balance adjustment Additions Deductions Reclassifications Surplus Ending balance

Biaya perolehandan revaluasi Cost and revaluationTanah 2.051.937 141.309 - - - - 2.193.246 LandBangunan dan prasarana 514.769 35.447 - - - - 550.216 Building and improvementsMesin dan peralatan 2.796.986 192.627 94.704 (503.384) 3.218 - 2.584.151 Machinery and factory equipmentPeralatan kantor 52.914 3.644 1.003 - - - 57.561 Office equipmentKendaraan 10.343 1.570 1.330 (1.391) - - 11.852 VehicleAset dalam penyelesaian - Construction in progressBangunan dan Prasarana - - 12.016 - - - 12.016 Building and improvementsMesin dan Peralatan 3.838 258 43.867 - (3.218) - 44.745Machinery and factory equipmentLain-lain - - 462 - - - 462

Total 5.430.787 374.855 153.382 (504.775) - - 5.454.249 Total

Akumulasi penyusutan Accumulated DepreciationBangunan dan prasarana 285.217 19.951 22.057 - - - 327.225 Building and improvementsMesin dan peralatan 2.627.504 181.174 13.811 (500.505) - - 2.321.984 Machinery and factory equipmentPeralatan kantor 51.883 3.584 678 - - - 56.145 Office equipmentKendaraan 10.060 1.554 147 (1.391) - - 10.370 VehicleTotal 2.974.664 206.263 36.693 (501.896) - - 2.715.724 TotalAkumulasi kerugian Accumulated impairment lossespenurunan nilai 86.154 5.934 - - - - 92.088

Total akumulasi penyusutan Total accumulated depreciationdan kerugian penurunan nilai 3.060.818 212.197 36.693 (501.896) - - 2.807.812 and impairment lossesNilai buku 2.369.969 2.646.437 Net book value

2018

Page 173: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

44

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

10. ASET TETAP (lanjutan) 10. FIXED ASSETS (continued)

Penyesuaian Surplustranslasi/ Revaluasi/

Saldo awal/ Translation Penambahan/ Pengurangan/ Reklasifikasi/ Revaluation Saldo akhir/Beginning balance adjustment Additions Deductions Reclassifications Surplus Ending balance

Biaya perolehandan revaluasi Cost and revaluationTanah 554.973 4.626 - - - 1.492.338 2.051.937 LandBangunan dan prasarana 510.502 4.255 - - 12 - 514.769 Building and improvementsMesin dan peralatan 2.731.489 22.769 41.907 - 821 - 2.796.986 Machinery and factory equipmentPeralatan kantor 52.363 437 114 - - - 52.914 Office equipmentKendaraan 11.241 (708) 211 (401) - - 10.343 VehicleAset dalam penyelesaian Construction in progressBangunan dan Prasarana 10 (5) 7 - (12) - - Building and improvementsMesin dan Peralatan 757 6 3.896 - (821) - 3.838 Machinery and factory equipment

Total 3.861.335 31.380 46.135 (401) - 1.492.338 5.430.787 Total

Akumulasi penyusutan Accumulated DepreciationBangunan dan prasarana 262.087 2.492 20.638 - - - 285.217 Building and improvementsMesin dan peralatan 2.483.087 22.513 121.904 - - - 2.627.504 Machinery and factory equipmentPeralatan kantor 50.820 433 630 - - - 51.883 Office equipmentKendaraan 10.956 (707) 212 (401) - - 10.060 Vehicle

Total 2.806.950 24.731 143.384 (401) - - 2.974.664 TotalAkumulasi kerugian Accumulated impairment lossespenurunan nilai 85.442 712 - - - - 86.154

Total akumulasi penyusutan Total accumulated depreciationdan kerugian penurunan nilai 2.892.392 25.443 143.384 (401) - - 3.060.818 and impairment lossesNilai buku 968.943 2.369.969 Net book value

2017

Keuntungan atas penjualan mesin adalah sebagaiberikut:

Gain on sale of machinery is as follows:

2018 2017

Harga jual 4.062 116 Selling priceNilai tercatat (2.879) - Net carrying valueKeuntungan penjualan aset tetap Gain on sale of fixed asset(Catatan 27) 1.183 116 (Note 27)

Beban penyusutan dialokasikan sebagai berikut: Depreciation expense and impairment losses wereallocated as follows:

2018 2017

Beban pokok penjualan 30.591 79.981 Cost of good soldBeban penjualan (Catatan 25) 57 56 Selling expense (Note 25)Beban umum dan administrasi General and administrative expenses(Catatan 26) 289 405 (Note 26)Beban lain-lain 5.756 62.942 Other expense

Total 36.693 143.384 Total

Pada tanggal 31 Desember 2018 dan 2017, bebanpenyusutan mesin pada beban pokok penjualandireklasifikasi ke beban lain-lain masing-masingsebesar Rp 5.756 dan Rp 62.942 dikarenakan mesinberproduksi yang lebih rendah dari kapasitasnya, yangmerupakan klasifikasi biaya non-produksi. Manajemenberkeyakinan bahwa biaya tersebut sesuai denganfungsinya.

As of December 31, 2018 and 2017, depreciationexpense of machinery under the cost of goods soldamounted Rp 5,756 and Rp 62,942 were reclassifiedto other expense due to under production againstmachineries’ capacity, which is a classification of non-production costs. Management believes that thesecosts were in accordance with its function.

Page 174: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

45

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

10. ASET TETAP (lanjutan) 10. FIXED ASSETS (continued)

AIC memiliki beberapa bidang tanah seluas1.007.565 m2 yang terletak di Bawen, Semarangdengan hak legal berupa Hak Guna Bangunan (HGB)yang akan jatuh tempo antara tahun 2019 dan 2043.AIC juga memiliki beberapa bidang tanah seluas71.760 m2 atas nama pihak ketiga dengan SertifikatHak Milik (SHM), perubahan nama masih dalamproses. Manajemen berpendapat tidak terdapatmasalah dengan perpanjangan hak atas tanah karenaseluruh tanah diperoleh secara sah dan didukungdengan bukti pemilikan yang memadai.

AIC owns several parcels of land measuring1,007,565 sqm located in Bawen, Semarang withvarious Building Usage Rights (HGB), and shallexpire between 2019 and 2043. AIC also ownsseveral parcels of land measuring 71,760 sqm withOwnership Right Certificate under the name of a thirdparty, transfer of title is in progress. Managementbelieves that there will be no difficulty in obtaining theextension of the land rights since all the land werelegally acquired and supported by sufficient evidenceof ownership.

Pada tanggal 31 Desember 2018 dan 2017, tanah,bangunan, mesin dan peralatan digunakan sebagaijaminan sehubungan dengan fasilitas kredit yangdiperoleh dari PT Bank Artha Graha International Tbk(Catatan 16), dan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk(Catatan 17).

Seluruh aset tetap kecuali tanah, telah diasuransikanterhadap segala risiko kebakaran, kehilangan dankerusakan kepada PT Asuransi Multi Artha Guna Tbkdan beberapa perusahaan asuransi lainnya dengantotal jumlah pertanggungan sebesar Rp 3.799.785 danRp 3.461.514 pada tanggal 31 Desember 2018 dan2017. Manajemen berpendapat bahwa nilaipertanggungan tersebut cukup untuk menutupikemungkinan kerugian atas aset yangdipertanggungkan.

As of December 31, 2018 and 2017, the Group’sland, buildings, machineries and equipment are usedas collateral for the credit facilities obtained fromPT Bank Artha Graha International Tbk (Note 16) andPT Bank Mandiri (Persero) Tbk (Note 17).

All fixed assets, except land, were insured againstfire, theft and damages with PT Asuransi Multi ArthaGuna Tbk and some other insunce companies,with coverage totaling to Rp 3,799,785 andRp 3,461,514 as of December 31, 2018 and 2017.Management believes that the insurance coverage isadequate to cover possible losses on the assetsinsured.

Pada laporan keuangan tanggal 31 Desember 2017,tanah dicatat berdasarkan nilai revaluasi dengantanggal pisah batas 31 Desember 2017 telah diriviuoleh managemen dan didukung oleh penilaiindependen profesional yang terdaftar di OJK, KJPPNirboyo Adiputro, Dewi Apriyanti & Rekan untuk tahun2017 dalam laporannya tertanggal 22 Januari 2018yang ditandatangani oleh Nirboyo Adiputro, MAPPI(Cert). Metode penilaian yang digunakan adalahpendekatan pasar. Surplus revaluasi sebesarRp 1.492.338 telah dikreditkan pada pendapatankomprehensif lainnya.

In the December 31, 2017 financial report, land wasrecorded based on revaluation value with cut off date31 December 2017 has been monitored bymanagement and supported by professionalindependent appraisers registered with OJK, KJPPNirboyo Adiputro, Dewi Apriyanti & Rekan for thereport dated January 22, 2018 signed by NirboyoAdiputro, MAPPI (Cert). The valuation method usedis the market approach. The revaluation surplusamounting to Rp 1,492,338 was credited to othercomprehensive income.

Pada 31 Desember 2018, aset dalam penyelesaianmerupakan akumulasi konstruksi atas mesin Spinninguntuk divisi yarn dan beberapa prasarana. Konstruksitersebut diperkirakan akan selesai ditahun 2019dengan persentase penyelesaian hingga saat iniadalah antara 70% - 80%.

As of December 31, 2018, construction in progressrepresents construction of spinning machine for yarndivision and some building improvements. Thoseconstructions are estimated in 2019 with currentpercentages of completion between 70% - 80%.

Page 175: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

46

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

11. UTANG USAHA 11. TRADE PAYABLES

2018 2017

a. Berdasarkan pemasok a. By supplier

Pihak berelasi (Catatan 31) Related parties (Note 31)PT Spinmill Indah Industry 515.513 296.932 PT Spinmill Indah IndustryPT Indah Jaya Textile Industry - 38.450 PT Indah Jaya Textile Industry

Sub-total 515.513 335.382 Sub-total

Pihak ketiga Third partiesPemasok dalam negeri 66.517 146.526 Local suppliersPemasok luar negeri 2.430 6.055 Foreign suppliers

Sub-total 68.947 152.581 Sub-total

Total 584.460 487.963 Total

b. Berdasarkan umur b. By age

1 - 30 hari 123.065 91.026 1 - 30 days31 - 60 hari 30.987 20.529 31 - 60 days61 - 90 hari 81.365 9.945 61 - 90 days91 - 120 hari 9.719 52.900 91 - 120 days> 120 hari 339.324 313.563 > 120 daysTotal 584.460 487.963 Total

c. Berdasarkan mata uang c. By currency

Rupiah 501.002 391.141 RupiahMata uang asing Foreign currenciesDolar Amerika Serikat 83.374 94.924 United States dollarEuro 70 732 EuroDolar Singapura 9 1.140 Singapore dollarYen Jepang 4 25 Japanese YenFrans Swis 1 1 Swiss Franc

Total 584.460 487.963 Total

Jangka waktu kredit yang timbul dari pembelian bahanbaku utama dan pembantu, baik dari pemasok dalammaupun luar negeri berkisar 14 sampai 180 hari.

Purchases of raw and indirect materials, both fromlocal and foreign suppliers, have credit terms of 14to 180 days.

Page 176: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

47

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

12. UTANG LAIN-LAIN 12. OTHER PAYABLES

2018 2017

a. Jangka pendek a. Short-term

Pihak berelasi (Catatan 31) Related parties (Note 31)PT Indah Jaya Investama (Catatan 39) PT Indah Jaya Investama (Catatan 39)Pengalihan dari WHT 44.368 - Transfer from WHTPembayaran initial payment tahap II Initial payment phase II(Catatan 17) 260.658 - (Note 17)

PT Prima Graha Hiburan (Catatan 39) 23.890 - PT Prima Graha Hiburan (Catatan 39)PT Apac Pavindo Lestari 6.430 - PT Apac Pavindo LestariPTWorld Harvest Textile - 63.860 PTWorld Harvest Textile

Sub-total 335.346 63.860 Sub-totalPihak ketiga Third partiesPT Lippo Pacific Finance 14.341 14.342 PT Lippo Pacific FinanceKoperasi Karyawan 1.478 2.614 Koperasi KaryawanBPJS Ketenagakerjaan 776 3.976 BPJS KetenagakerjaanPT Bina Karya Timur 133 2.051 PT Bina Karya TimurLain-lain 10.576 11.343 Others

Sub-total 27.304 34.326 Sub-totalTotal hutang lain-lain jangka pendek 362.650 98.186 Total short-term other payable

b. Jangka panjang b. Long-termPihak berelasi (Catatan 31) Related parties (Note 31)PT Apac CenturyCorporation 760 760 PT Apac Century CorporationNation Soul Limited 237 237 Nation Soul LimitedPT Inti Sukses Garmindo 215 2.716 PT Inti Sukses GarmindoPT Apac Pavindo Lestari 68 - PT Apac Pavindo Lestari

Sub-total 1.280 3.713 Sub-total

Pihak ketiga Third partiesPT Adira Jaya Lestari (AJL) 11.722 19.723 PT Adira Jaya Lestari (AJL)PT Adira Jaya Pratama (AJP) 6.740 6.740 PT Adira Jaya Pratama (AJP)PT Adira Trans Sentosa (ATS) 6.154 6.154 PT Adira Trans Sentosa (ATS)

Sub-total 24.616 32.617 Sub-totalTotal hutang lain-lain jangka panjang 25.895 36.330 Total long-term other payable

Total hutang lain-lain 388.545 134.516 Total other payable

c. Berdasarkan mata uang c. By currency

Rupiah 83.519 69.170 RupiahDolar Amerika Serikat 305.026 65.346 United States dollarTotal 388.545 134.516 Total

Page 177: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

48

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

12. UTANG LAIN-LAIN (lanjutan) 12. OTHER PAYABLES (continued)

Jangka Pendek Short-term

Pada tanggal 12 Juli 2017, Perusahaan memperolehfasilitas pinjaman sebesar US$ 4.713.648 dariPT World Harvest Textile dengan jangka waktu15 bulan dan tidak dikenakan bunga. Tujuanpenggunaan pinjaman adalah untuk penambahansetoran modal pada AIC yang digunakan untukpembayaran cicilan utang AIC ke Bank Mandiri.

On July 12, 2017 the Company obtained a loan facilityamounted to US$ 4,713,648 from PT World HarvestTextile with maturity period of 15 months and is notsubject to interest. The purpose of using a loan is foradditional paid up capital in AIC, which is used forAIC’s installments payment to Bank Mandiri.

Berdasarkan Perjanjian Pengalihan Piutang (Cessie)tertanggal 31 Agustus 2018, yang ditandatangani olehdan antara WHT, IJI dan PT ACR Global Investments(ACR), telah disepakati bahwa utang Perusahaankepada WHT di atas, telah dialihkan menjadi utangPerusahaan kepada pemegang saham WHT yaitu IJIdan ACR masing-masing sebesar US$ 3.063.871 dankepada ACR sebesar US$ 1.649.777 yang akandiselesaikan melalui pembayaran tunai.

Pada tanggal 25 Oktober 2018, telah disepakatibahwa utang Perusahaan kepada ACR sebesarUS$ 1.649.777 telah dialihkan menjadi utangPerusahaan kepada PT Prima Graha Hiburan (PGH).

Pada tanggal 14 Januari 2019, hutang kepada IJI danPGH telah dilunasi melalui dana hasil penerbitansaham (Catatan 39).

In relation with the Company's debt to WHT amountingto US$ 4,713,647,55 as stated in the Loan Agreementdated July 12, 2017, WHT has transferred itsreceivables to its shareholders, namely IJI andPT ACR Global Investments, based on theReceivables Transfer Agreement (Cessie) datedAugust 31, 2018, which signed by and between WHT,IJI and ACR amounting to US$ 3,063,871 andUS$ 1,649,777, respectively, and will be settledthrough cash payments.

On October 25, 2018, it was agreed that theCompany's debt to ACR was US$ 1,649,777transferred to the Company's debt to PT Prima GrahaHiburan (PGH).

On January 14, 2019, payable to IJI and PGH hasbeen paid through proceeds from issuance of shares(Note 39).

Jangka Panjang Long-term

Berdasarkan perjanjian restrukturisasi utang denganAJL, AJP dan ATS tanggal 30 April 2014, ditetapkanjangka waktu utang adalah tiga tahun sampai dengan31 Mei 2017 dan dikenakan bunga 21% per tahun.Berdasarkan addendum perjanjian tanggal1 Maret 2017, bunga pinjaman berubah dari 21%pertahun menjadi 8,8% pertahun terhitung sejak1 Juli 2017.

Based on debt restructuring agreements with AJL, AJPand ATS. On April 30, 2014, the loan period is threeyears up to May 31, 2017 and bears interest at 21%per year. Based on the date agreement addendum onMarch 1, 2017, loan interest rates changed from 21%per year to 8.8% per annum starting from July 1, 2017.

Berdasarkan Surat Perjanjian Restrukturisasi Hutangpada tanggal 30 Juli 2018 bahwa AJL, AJP dan ATSmenyetujui untuk mengatur kembali seluruh ketentuandan syarat-syarat penyelesaian pinjaman, sebagaiberikut:

1. Bunga pinjaman 8,8% per tahun.2. Jangka waktu pinjaman 10 tahun yang dibayarkan

setiap akhir bulan yang dicicil sampai dengan2028.

3. Tunggakan bunga dilunasi dalam jangka waktu10 tahun dan tidak dikenakan bunga.

4. Denda keterlambatan pembayaran 2% per tahun.

Based on the Debt Restructuring Agreement Letter onJuly 30, 2018 that AJL, AJP and ATS agreed torearrange all terms and conditions of loan settlement,as follows:

1. Loan interest rates 8.8% per annum.2. Maturity period of 10 years shall be paid every

end of month with installment up to 2028.

3. Overdue interest are repaid within 10 years andare not subject to interest.

4. Fines for late payment of 2% per annum.

Page 178: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

49

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

12. UTANG LAIN-LAIN (lanjutan) 12. OTHER PAYABLES (continued)

Beban bunga untuk tahun yang berakhir pada tanggal31 Desember 2018 dan 2017 masing-masing sebesarRp 823 dan Rp 6.790. Tidak ada bunga yangdibayarkan oleh Perusahaan atas utang kepada AJL,AJP dan ATS.

Utang kepada PT Lippo Pacific Finance adalah utangPerusahaan yang semula merupakan utang sewapembiayaan, dimana atas pembayaran cicilantersebut, yang terdiri dari utang pokok, bunga dandenda, dilakukan penangguhan.

Interest expense for the years endedDecember 31, 2018 and 2017 amounted toRp 823 and Rp 6,790, respectively. No interest hasbeen paid by the Company in relation to these debts toAJL, AJP and ATS.

Payable to PT Lippo Pacific Finance represents theCompany’s previous lease liabilities wherein theinstallment payments, consisting of loan principal,interest and penalty, were deferred.

Berdasarkan surat perjanjian hutang yang sudahmengalami beberapa kali perubahan, yang terakhirdengan No. 010/Kopkar-APS/X/15 tanggal 13 Oktober2015, Koperasi Karyawan PT Apac Inti PelitaSejahtera memberikan pinjaman sebesarRp 4.000.000.000 dengan bunga pertahun 14% flat.Jangka waktu pinjaman adalah 36 bulan terhitungsejak tanggal perjanjian.

Pada tahun 2018 dan 2017 jumlah beban bungamasing-masing adalah sebesar Rp 955 dan Rp 279.

Debt Restructuring Agreement has been amende forseveral times, most recently by amendmendNo. 010/Kopkar-APS/X/15 dated October 13, 2015,where in Koperasi Karyawan PT Apac Inti PelitaSejahtera provided loans amounting toRp 4,000,000,000 with annual interest of 14% flat. Theform of the loan 36 months from the date of theagreement.

In 2018 and 2017, interest expense incurred from thisloan amounted to Rp 955 and Rp 279, respectively.

13. UTANG PAJAK 13. TAXES PAYABLE

2018 2017

Pajak Pertambahan Nilai 1.824 - Value-added TaxPajak penghasilan Income taxesPasal 21 498 29 Article 21Pasal 23 77 - Article 23Pasal 26 38 38 Article 26Pasal 4(2) 4 1 Article 4(2)

Total 2.441 68 Total

14. BEBAN AKRUAL 14. ACCRUED EXPENSES

2018 2017

Bunga 19.717 18.966 InterestGaji, upah dan tunjangan 19.572 16.111 Salaries, wages, and benefitsListrik 16.153 50.804 ElectricityBeban pensiun (Catatan 29) 15.113 10.631 Pension cost (Note 29)Pengangkutan 10.687 8.214 TransportationSewa 9.442 - RentJasa profesional 2.225 793 Professional feesLain-lain 8.236 3.389 Others

Total 101.145 108.908 Total

Page 179: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

50

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

15. UANG MUKA PELANGGAN 15. ADVANCES FROM CUSTOMERS

2018 2017

Pihak berelasi (Catatan 31) Related parties (Note 31)PT Spinmill Indah Industry 299.060 41.411 PT Spinmill Indah IndustryPT Indah Jaya Textile Industry - 364.800 PT Indah Jaya Textile Industry

Sub-total pihak berelasi 299.060 406.211 Sub-total related partiesPihak ketiga 16.326 20.301 Third party

Total 315.386 426.512 Total

16. UTANG BANK 16. BANK LOANS

2018 2017a. Berdasarkan kreditur a. By Creditor

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.Fasilitas Non-Cash Loan 285.385 - Non-Cash Loan Facility

PT Bank Artha Graha International Tbk PT Bank Artha Graha International TbkPinjaman Revolving - 1 (RL-1M) 86.876 86.876 Revolving loan 1 (RL-1M)Pinjaman Revolving - 2 (RL-2M) 133.214 124.631 Revolving loan 2 (RL-2M)

Total 505.475 211.507 Total

b. Berdasarkanmata uang b. By currencyDolar Amerika Serikat 418.599 124.631 United States dollarRupiah 86.876 86.876 Rupiah

Total 505.475 211.507 Total

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk

AIC memperoleh fasilitas Non Cash Loan untukpenerbitan L/C Impor/SKBDN sebesar 99,75% daripenurunan pokok fasilitas Tranche 2 yang merupakaninitial payment tahap II. Fasilitas ini berjangka waktu180 hari terhitung sejak tanggal B/L atau tanggalpengiriman barang. Fasilitas ini dikenakan bungasebesar 8,9% per tahun.

Pada tahun 2018 jumlah bunga yang dibayarkan olehPerusahaan adalah sebesar Rp 2.145.

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk

AIC obtained Non Cash Loan facilities for the issuanceof L/C Import/SKBDN amounting to 99.75% of thedecrease in the principal of Tranche 2 facility which isthe initial payment phase II. This facility has a period of180 days from the date of B/L or the date of shipmentof goods. This facility bears interest of 8.9% per year.

In 2018, interest expense that paid by the Companyamounting to Rp 2,145.

PT Bank Artha Graha International Tbk(Bank Artha Graha)Pinjaman Revolving - 1 Menurun (RL 1M)

PT Bank Artha Graha International Tbk(Bank Artha Graha)Revolving Loan 1 (RL 1M) Declining Balance

AIC memperoleh pinjaman RL 1M dengan rincianberikut:

x Jumlah pokok Rp 88.800.000.000 (jumlah penuh)

x Bunga tahunan 12,5%x Jatuh tempo tanggal 25 September 2018

dan telah diperpanjang sampai dengan29 September 2019

AIC obtained RL 1M loan with the following details:

x Principal amount of Rp 88,800,000,000 (fullamount)

x Annual interest of 12.5%x Due on September 25, 2018 and has been

extended to September 29, 2019

Beban bunga untuk tahun 2018 dan 2017 adalahmasing-masing sebesar Rp 11.053 dan Rp 9.050.

Interest expense from this loan in 2018 and 2017amounting to Rp 11,053 and Rp 9,050, respectively.

Page 180: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

51

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

16. UTANG BANK (lanjutan) 16. BANK LOANS (continued)

PT Bank Artha Graha International Tbk(Bank Artha Graha) (lanjutan)

Pinjaman Revolving - 2 Menurun (RL 2M)

PT Bank Artha Graha International Tbk(Bank Artha Graha) (continued)

Revolving Loan 2 (RL 2M) Declining Balance

AIC memperoleh pinjaman RL 2M dengan rincianberikut:

AIC obtained RL 2M loan with the following details:

x Jumlah pokok US$ 9.300.000 (full amount)x Bunga tahunan 6,5%x Jatuh tempo tanggal 25 September 2018

dan telah diperpanjang sampai dengan29 September 2019

Beban bunga untuk tahun 2018 dan 2017 adalahmasing-masing sebesar Rp 8.673 dan Rp 7.827.

x Principal amount of US$ 9,300,000 (full amount)x Annual interest of 6.5%x Due on September 25, 2018 and has been extend

to September 29, 2019

Interest expense from this loan in 2018 and 2017amounting to Rp 8,673 and Rp 7,827, respectively.

Seluruh kredit Bank Artha Graha dijaminkan dengan:

x Tanah kosong seluas 46.350 m2

x Tanah dan bangunan seluas 162.982 m2

x Bangunan, prasarana, mesin-mesin dan peralatanUnit spinning VI berlokasi di Jl. Raya Semarang(Catatan 10)

x Corporate guarantee atas nama PT Asia PacificInvestama Tbk

x Tanah dan bangunan seluas 16.760 m2 atas namaPT Apac Pavindo Lestari berlokasi di Karjosari,Bawen, Semarang

The entire credit facility from Bank Artha Graha issecured with:

x 46,350 sqm of landx 162,982 sqm of land and buildingx Building, infrastructure, machineries, and

equipment of Unit Spinning VI located in Jl. RayaSemarang (Note 10)

x Corporate guarantee on behalf of PT Asia PacificInvestama Tbk

x 16,760 sqm land and building on behalf of PT ApacPavindo Lestari located in Karjosari, Bawen,Semarang

Atas pinjaman tersebut tanpa persetujuan tertulis dariBank Artha Graha, AIC tidak diperbolehkan untuk:

a. Menerima kredit dari pihak lain atau meminjamkanuang kepada pihak lain kecuali dalam rangkamenjalankan usaha debitur sehari-hari

b. Mengikatkan diri sebagai penjamin terhadaphutang pihak lain, menjual, memindahtangankanatau menjaminkan kekayaan yang telahdijaminkan kepada kreditur

With respect to the loan, AIC is not allowed withoutwritten approval from Bank Artha Graha to:

a. Receive credit from other parties or lend money toother parties except in order to run the business ofthe debtor everyday

b. Bind themselves as a guarantor of the otherparty's debt, sell, transfer or pledge assets thathave been pledged to the creditor

c. Menyerahakan kepada pihak lain hak dankewajiban debitur

d. Membuka usaha baru yang tidak ada kaitannyadengan usaha yang telah ada

e. Membubarkan, mengadakan peleburan,penggabungan, pemisahan usaha dengan badanhukum lain

f. Menyewakan perusahaan kepada pihak ketigag. Merubah bentuk atau status hukumh. Merubah anggaran dasari. Merubah susunan Direksi, Dewan Komisaris dan

pemegang saham pengendali utama

j. Mengeluarkan saham-saham baruk. Membayar utang kepada para pemegang saham

sebelum pinjaman lunasl. Tidak menunggak angsuranm. Rekening tidak boleh overdraft

c. Give up to others the rights and obligations of thedebtor

d. Open a new business that has nothing to do withthe existing business

e. Dissolve, merge, merge, separation of businesswith other legal entities

f. Lease the company to a third partyg. Changing the form or legal statush. Changed the articles of associationi. Change the composition of the Board of Directors,

Board of Commissioners and the main controllingshareholder

j. Issuing new sharesk. Pay the debt to the shareholders before the loan is

fully paidl. Not installing installmentsm. Account should not be overdraft

Page 181: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

52

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

17. LIABILITAS JANGKA PANJANG 17. LONG-TERM LIABILITIES

Akun ini merupakan utang jangka panjang AIC denganrincian sebagai berikut:

This account represents AIC’s long-term loans withdetails as follows:

2018 2017Dollar Amerika Serikat United States dollarPT Bank Mandiri (Persero) Tbk PT Bank Mandiri (Persero) TbkTranche 1 289.620 270.960 Tranche 1Tranche 2 939.861 1.150.267 Tranche 2

LH Trade Asia Finance Ltd 55.927 81.288 LH Trade Asia Finance LtdTotal 1.285.408 1.502.515 Total

Bagian jatuh tempo dalam waktu satu tahun Current portionPT Bank Mandiri (Persero) Tbk PT Bank Mandiri (Persero) TbkTranche 2 - 270.960 Tranche 2

LH Trade Asia Finance Ltd 13.532 39.402 LH Trade Asia Finance LtdBagian jangka pendek 13.532 310.362 Short-term portionBagian jangka panjang 1.271.876 1.192.153 Long-term portion

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (“Bank Mandiri”) PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (“Bank Mandiri”)

Berdasarkan Surat Bank Mandiri No. SAM.SA1/SPPK/LW03.15/2017 tanggal 12 Mei 2017, Bank Mandirimenyetujui restrukturisasi fasilitas Kredit Investasi,KMK Aflopend, KMK Post fin 1, KMK Post fin 2, KreditJangka Panjang Opsi Saham (KJPOS), dengan totalsebesar ekuivalen US$ 114.903.058,03 menjadisebagai berikut:

1. Tranche 1Merupakan konversi sebagian fasilitas KI sebesarUS$ 21.886.364,71 menjadi US$ 20.000.000.Tingkat suku bunga 5% per tahun, jangka waktufasilitas sampai dengan 23 Desember 2026.

Based on the Bank Mandiri Letter from No. SAM.SA1/SPPK/LW03.15/2017 dated May 12, 2017, BankMandiri agreed to restructure the Investment CreditFacility, KMK Aflopend, KMK Post fin 1, KMKPost fin 2, Long-Term Credit Facility withShares Option (KJPOS), with a total loan amount ofUS$ 114,903,058,03 as follows:

1. Tranche 1Partially convert investment credit facilityamounting to US$ 21,886,364,71 toUS$ 20,000,000. The loan shall bear interest rateof 5% per annum, with a maturity period up toDecember 23, 2026.

2. Tranche 2Pinjaman sebagai berikut:a. Sebagian fasilitas KI sebesar

US$ 1.886.365b. KMK Aflopend sebesar US$ 35.350.000

c. KMK Post fin 1 sebesar US$ 34.430.014d. KMK Post fin 2 sebesar US$ 9.908.203e. KJPOS sebesar Rp 176.868.879.901

(ekuivalen US$ 13.328.476)

2. Tranche 2The following loans:a. Part of KI facilities amounting to

US$ 1,886,365b. KMK Aflopend amounting to

US$ 35,350,000c. KMK Post fin 1 amounting to US$ 34,430,014d. KMK Post fin 2 amounting to US$ 9,908,203e. KJPOS amounting to Rp 176,868,879,901

(equivalent to US$ 13,328,476)

Berdasarkan Surat Bank Mandiri No. SAM.SA1/SPPK/LWO3.13/2018 tanggal 29 Juni 2018, BankMandiri menyetujui perubahan Surat Bank MandiriNo. SAM.SA1/SPPK/LW03.15/2017 tanggal12 Mei 2017, tentang Initial Payment Tahap II sebesarUS$ 20.000.000 yang paling lambat dibayar tanggal30 Juni 2018 diubah menjadi US$ 2.000.000 palinglambat dibayar tanggal 30 Juni 2018 danUS$ 18.000.000 dibayar secara parsial atau sekaliguspaling lambat 1 Oktober 2018.

Based on Bank Mandiri Letter No. SAM.SA1/SPPK/LWO3.13/2018 dated June 29, 2018, BankMandiri approved the amendment to Bank MandiriLetter No. SAM.SA1/SPPK/LW03.15/2017 datedMay 12, 2017 concerning Initial Payment Phase IIamounting to US$ 20,000,000 which was due to bepaid at no later than June 30, 2018 to becomeUS$ 2,000,000 which shall be paid at no later thanJune 30, 2018 and US$ 18,000,000 which shall bepaid partially or at the same time at no later thanOctober 1, 2018.

Page 182: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

53

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

17. LIABILITAS JANGKA PANJANG (lanjutan) 17. LONG-TERM LIABILITIES (continued)

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (“Bank Mandiri”)(lanjutan)

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (“Bank Mandiri”)(continued)

Pada tanggal 31 Desember 2018, pembayaran danatalangan oleh IJI sebesar US$ 20.000.000 untuk InitialPayment Tahap II dicatat sebagai Tambahan ModalDisetor sebesar US$ 2.000.000 (Catatan 20) danUtang Lain-Lain sebesar US$ 18.000.000(Catatan 12).

Tingkat suku bunga di tahun 2017 - 2019 sebesar1,5% per tahun, tahun 2020 - 2026 sebesar 2% pertahun, dan tahun 2027 - 2031 sebesar 5% per tahun,jangka waktu fasilitas sampai dengan23 Desember 2031.

On December 31, 2018, payment of bailout fund by IJIamounting US$ 20,000,000 for Initial PaymentPhase II is recorded as deposit for Additional Paid-inCapital amounting to US$ 2,000,000 (Note 20) andother payable amounting to US$ 18,000,000(Note 12).

The loan shall bear interest rate of 1.5% per annumduring 2017 - 2019, 2% per annum during 2020 -2026, and 5% per annum 2027 - 2031. The facility hasmaturity period up to December 23, 2031.

Seluruh fasilitas kredit Bank Mandiri dijaminkandengan tanah seluas 781,442 m2 beserta bangunandan mesin di atasnya (Catatan 10).

The entire Bank Mandiri's credit facilities are securedby 781,442 sqm land and buildings and machinery on it(Note 10).

Atas pinjaman tersebut tanpa persetujuan tertulis dariBank Mandiri, AIC tidak diperbolehkan untuk:

a. Merubah anggaran dasarb. Menurunkan modal dasar atau ditempatkanc. Meminjamkan atau memindahtangankan barang

jaminand. Menjaminkan harta kekayaan kepada pihak lain

kecuali terhadap asset debitur yang diperoleh daripembiayaan pihak ketiga.

With respect to the loan, without written approval fromBank Mandiri, AIC is not allowed to:

a. Change the articles of associationb. Lowered the authorized or placed capitalc. Lend or transfer collateral goods

d. Pledge property to other parties except to debtors'assets derived from third party financing

e. Memperoleh pinjaman dari pihak lain kecuali untukpembiayaan investasi yang telah diinformasikanke Bank Mandiri

f. Melakukan merger, akuisisi, konsolidasi ataumembeli saham perusahaan lain dengan danasendiri maupun dana pihak ketiga.

e. Obtain loans from other parties except for financingthe investments that have been informed to BankMandiri

f. Conduct mergers, acquisitions, consolidation orbuy shares of other companies with own funds aswell as third party funds

g. Membagikan devidenh. Memberikan pinjaman kepada pengurus maupun

pemegang saham kecuali berkaitan dengantransaksi dagang yang berkaitan dengan usahadebitur.

i. Mengadakan kerja sama operasional yang dapatmenyebabkan timbulnya kewajiban finansial

Manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapatpelanggaran covenant yang menyebabkanketidakpatuhan atas perjanjian pinjaman.

Beban bunga untuk tahun yang berakhir pada tanggal31 Desember 2018 dan 2017 untuk Tranche 1 danTranche 2 (termasuk sebelum restrukturisasi) adalahmasing-masing sebesar Rp 31.419 dan Rp 78.926.

g. Distribute dividendsh. Provide loans to management and shareholders

except in relation to trade transactions relating tothe debtor's business

i. Conduct operational cooperation that can lead tofinancial obligations

Management believes that there are no covenantviolations that result in non-compliance with the loanagreement.

Interest expense for the years ended December 31,2018 and 2017 of Tranche 1 and Tranche 2 (includingbefore restructuring) amounted to Rp 31,419 andRp 78,926, respectively.

Page 183: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

54

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

17. LIABILITAS JANGKA PANJANG (lanjutan) 17. LONG-TERM LIABILITIES (continued)

LH Asian Trade Finance Fund Ltd LH Asian Trade Finance Fund Ltd

Pada tanggal 1 Juli 2010, AIC memperoleh fasilitaspinjaman dengan nilai tidak melebihi US$ 3.000.000dari LH Asian Trade Finance Fund Ltd dengan jangkawaktu satu tahun. Fasilitas ini telah diubah dandiperpanjang beberapa kali, terakhir pada tanggal18 Desember 2017 dengan kewajiban pembayaransebesar US$ 6.000.000. Pinjaman ini dikenakantingkat bunga 2% - 4% per tahun dengan jangka waktu54 bulan.

Pinjaman ini dijaminkan dengan persediaan barangjadi.

Pada tanggal 31 Desember 2018, jumlah persediaanbarang jadi yang dijaminkan adalah 103,912 yarddenim, 863,31 bale yarn dan 277.808 meter greige.

Pada tanggal 31 Desember 2017, jumlah persediaanbarang jadi yang dijaminkan adalah 878.515 yarddenim, 3.746,55 bale yarn dan 539.480 meter greige.

On July 1, 2010, AIC obtained a 1 year loan facility withprincipal not exceeding US$ 3,000,000 (full amount)from LH Asian Trade Finance Fund. The facilityagreement has been amended and extended severaltimes, most recently on December 18, 2017 with totalobligation of US$ 6,000,000. The loan bears an interestrate of 2% - 4% per annum and maturity period of54 months.

This loan is secured by inventories.

As of December 31, 2018, the total finished goodssecured are 106.912 denim yard, 863.31 bale yarn and277,808 meters greige.

As of December 31, 2017, the total finished goodssecured are 878,515 denim yard, 3,746.55 bale yarnand 539,480 meters greige.

Pada tahun 2017, Perusahaan menandatanganiperjanjian restrukturisasi pinjaman dengan LH AsianTrade Finance Fund Ltd.

In 2017, the Company entered into a restructuring loanagreement with LH Asian Trade Finance Fund Ltd.

Restrukturisasi tunduk pada syarat dan ketentuansebagai berikut:

1. Hasil penjualan seluruh barang jadi milikperusahaan saat ini yang dijaminkan merupakanpengurang atas jumlah total pembayaran;

2. Perusahaan akan menyelesaikan penjualanbarang jadi yang dijaminkan dalam jangka waktutidak lebih dari 6 (enam) bulan sejak tanggalpenandatanganan perjanjian.

The restructured loan shall be subject to the terms andcondition set out below:

1. The entire sales proceeds of the existing pledgedinventory will be applied solely as a deduction tothe total payments;

2. AIC will complete the sale of pledge inventory nolater than 6 (six) months from the date of signing ofthe agreement.

3. Sisa jumlah kewajiban pembayaran, setelahdikurangi point 1 diatas, akan dibayarkan olehperusahaan dengan cara angsuran perbulanselama jangka waktu 48 (empat puluh delapan)bulan yang dimulai setelah selesainya jangkawaktu penjualan barang jadi pada point 2.

Fasilitas ini digunakan untuk membiayai modal kerjaAIC.

Beban keuangan tahun 2018 dan 2017 masing-masingsebesar Rp 1.387 dan Rp 8.472.

3. The remaining loan, after the payment made inpoint 1 above, shall be paid by AIC by monthlyinstallment over a period of 48 (forty-eight) monthsafter the selling period in point 2 above has beencompleted.

This facility is used to finance AIC’s working capital.

Finance cost in 2018 and 2017 amounting to Rp 1,387and Rp 8,472, respectively.

Page 184: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

55

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

18. LIABILITAS DIESTIMASI 18. ESTIMATED LIABILITIES

2018 2017

Bunga yang ditangguhkan 141.213 132.115 Deferred interestUtang bunga 43.205 43.205 Interest payable

Total 184.418 175.320 Total

Berdasarkan Surat No. SAM.SA1/SPPK/LWO3.105/2016 tangga 28 Oktober 2016, pihak bankmenyetujui menjadwalkan kembali kewajibantunggakan bunga yang ditangguhkan denganketentuan sebagai berikut:

Based on Letter No. SAM.SA1/SPPK /LWO3.105/2016dated October 28, 2016, the Bank agreed toreschedule the estimated liabilities with the followingconditions:

a) Pelaksanaan setoran modal Perusahaan AICsebesar US$ 4.400.000 (jumlah penuh)diperpanjang jangka waktunya sampai dengan23 Januari 2017.

a) The Company must inject capital to AICamounting to US$ 4,400,000 and the time periodis extended until January 23, 2017.

b) Menyetujui keringanan TBYD yang belum efektifsampai dengan akhir 2013 dan eliminasi TBYDselanjutnya dapat diimplementasikan sebesarRp 43.205 dan selanjutnya penghapusan TBYDdapat dilaksanakan sepanjang persyaratanpemenuhan modal telah terpenuhi dan tidakterdapat tunggakan kewajiban atas angsuranterjadwal.

b) Approve the write-off of TBYD balance ofRp 43,205 at the end of year 2013 andsubsequent elimination of TBYD can beimplemented but subject to injection of sharecapital as above and there are no overdueobligations on scheduled installments.

c) Keringanan penghapusan TBYD dapat dilakukansecara proporsional dengan penurunan baki debitkredit, keringanan diefektifkan pada setiap akhirtahun berjalan.

c) Write-off of TBYD balance is allowed every yearproportionate to reduction of liabilities to BankMandiri.

Berdasarkan Surat No. SAM.SA1/SPPK/LWO3.15/2017 tanggal 12 Mei 2017 berlaku ketentuan sebagaiberikut:

1. Atas tunggakan bunga/denda/TBYD/BYDT danbunga serta denda berjalan sampai dengan efektifrestrukturisasi atas fasilitas KI,KMK,Aflopend,KMK Post Fin 1 dan KMK POST Fin 2 danKJPOS serta TBYD fasilitas kredit Tranche 1digabungkan menjadi TBYD fasiltas KreditTranche 2 (ex rekening KMK Aflopend).

2. TBYD fasilitas KJPOS Rupiah dikonversi menjadiTBYD valuta USD dan digabungkan kedalamTBYD fasilitas kredit Tranche 2.

Based on letter No. SAM.SA1/SPPK/LWO3.15/2017dated May 12, 2017 the following provisions apply:

1. Interest/penalty/TBYD/BYDT and interest andpenalty up to effective restructuring of KI, KMK,Aflopend, KMK Post Fin 1 and KMK POST Fin 2and KJPOS facilities and TBYD Tranche 1 creditfacility combined into TBYD Credit FacilityTranche 2 (ex KMK Aflopend account).

2. TBYD KJPOS Rupiah facility is converted to USDcurrency and is incorporated into TBYD Tranche 2credit facility.

3. Atas TBYD diberikan keringanan/dihapuskan danakan berlaku efektif setelah seluruh pokokfasilitas kredit Tranche 1 dan Tranche 2 lunas.

Berdasarkan Surat No. SAM.SA1/LWO3.210/2017tanggal 21 Juni 2017 besarnya TBYD fasilitas Tranche2 adalah US$ 9.751.583 (setara Rp 141.212.673.423 -jumlah penuh).

3. Upper TBYD is granted/waived and will beeffective after all of the principal credit facilitiesTranche 1 and Tranche 2 are paid off.

Based on letter no. SAM.SA1/LWO3.210/2017 datedJune 21, 2017, the large TBYD Tranche 2 facilityamounted to US$ 9,751,583 (equivalent toRp 141,212,673,423 - full amount).

Page 185: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

56

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

19. MODAL SAHAM 19. CAPITAL STOCK

Susunan pemegang saham sesuai dengan registrasiBiro Administrasi Efek Perusahaan dan PT KustodianSentral Efek Indonesia tanggal 31 Desember 2018dan 2017 adalah sebagai berikut:

The composition of stockholders according to theCompany’s Bureau of Stock Administration andPT Kustodian Sentral Efek Indonesiaas of December 31, 2018 and 2017 is as follows:

Total PersentaseSaham/ Kepemilikan/Number Percentage Total/of Shares of Ownership (%) Total

Saham seri A (nominal Rp 1.000 Series A shares (par value of(nilai penuh) per saham) Rp 1,000 (full amount) per share)PT World Harvest Textile 275.187.640 18,76 275.188 PT World Harvest TextilePT Inti Perkasa Wira Sentosa 17.339.400 1,18 17.339 PT Inti Perkasa Wira SentosaPT Krida Bumi Raya 14.783.500 1,01 14.784 PT Krida Bumi RayaPT Apac Century Corporation 50.000 0,01 50 PT Apac Century CorporationMasyarakat lainnya 227.306.037 15,50 227.306 PublicSaham seri B (nominal Rp 250 Series B shares (par value of(nilai penuh) per saham) Rp 250 (full amount) per share)PT World Harvest Textile 862.000.000 58,77 215.500 PT World Harvest TextileGrowth Solution Ltd.Masyarakat lainnya 70.000.000 4,77 17.500 PublicTotal 1.466.666.577 100,00 767.667 Total

Nama Pemegang Saham

2018 dan/and 2017

Name of Stockholders

Manajemen Permodalan

Tujuan utama dari pengelolaan modal Grup adalahuntuk memastikan bahwa Grup mempertahankanrasio modal yang sehat dalam rangka mendukungbisnis dan memaksimalkan nilai pemegang saham.Grup tidak diwajibkan untuk memenuhi syarat-syaratmodal tertentu.

Grup mengelola struktur modal dan membuatpenyesuaian terhadap struktur modal sehubungandengan perubahan kondisi ekonomi. Grup memantaumodalnya dengan menggunakan analisa gearing ratio(rasio utang terhadap modal), yakni membagi utangbersih terhadap jumlah modal.

Capital Management

The primary objective of the Group’s capitalmanagement is to ensure that it maintains healthycapital ratios in order to support its business andmaximize shareholder value. The Group is notrequired to meet any capital requirements.

The Group manages its capital structure and makesadjustments to it, in light of changes in economicconditions. The Group monitors its capital usinggearing ratios, by dividing net debt by total capital.

Page 186: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

57

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

20. TAMBAHAN MODAL DISETOR 20. ADDITIONAL PAID-IN CAPITAL

2018 2017

Pengeluaran 2.500.000 saham Perusahaan Issuance of 2,500,000 Company's sharespada penawaran umum tahun 1989 25.000 25.000 through pub lic offering in 1989Pengeluaran 8.500.000 saham melalui Issuance of 8,500,000 Company's sharespenawaran umum terbatas kepada through rights offering topara pemegang saham tahun 1990 62.050 62.050 stockholders in 1990

Capitalization of additionalKapitalisasi agio saham ke saham paid-in capital to capital stock in

(51.000) (51.000)(34.000) (34.000)

Difference in value of restructuringSelisih nilai transaksi restrukturisasi transactions among entity underentitas sepengendali common control2013 (Catatan 21) 14.044 14.044 2013 (Note 21)2017 (9.062) (9.062) 20172018 (Catatan 1d) (51.552) - 2018 (Note 1d)Uang muka setoran modal Deposit for future stock subscriptionPTWorld Harvest Textile 245.000 - PTWorld Harvest TextilePT Indah Jaya Investama 31.000 - PT Indah Jaya InvestamaNeto 231.480 7.032 Net

19941995

19941995

Selisih nilai transaksi restrukturisasi entitassepengendali tahun 2017 adalah AIC meningkatkanmodal disetor dan ditempatkan sejumlahUS$ 10.000.000 yang diambil oleh Perusahaan danWHT yang mengakibatkan persentase kepemilikanPerusahaan atas saham AIC meningkat dari 45,17%menjadi 45,34%

The difference in value from restructuring transactionsof entities under common control in 2017 derived fromAIC increased its paid up capital by a total ofUS$ 10,000,000 which was taken by the Company andWHT, resulting in the Company's ownership interest inAIC shares increased from 45.17% to 45.34%.

Uang muka setoran modal merupakan inbreng sahamdan konversi utang menjadi saham yang akandireklasifikasi menjadi modal saham Perusahaandalam rangka pelaksanaan PUT III yang sahamnyadicatatkan di BEI pada tanggal 11 Januari 2019(Catatan 1b dan 39) dan peningkatan modal dasar,ditempatkan dan disetor baru disetujui Menteri Hukumdan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia padatanggal 3 Januari 2019 (Catatan 1a).

Deposit for future stock subscription derived fromshares contribution (inbreng) and convertion of debtthat will be reclassified to the Company's capitalstock in connection with implementation of LimitedPublic Offering (LPO) III, in the IDX on January 11,2019 (Notes 1b and 39) and approved by the Ministryof Law and Human Rights Human Republic ofIndonesia on January 3, 2019 on new authorizedissued and paid-up capital at the Company (Note 1a).

1. Berdasarkan Perjanjian Pengalihan Saham(Catatan 1c), WHT mengalihkan seluruhkepemilikan saham dalam AIC kepada Perusahaansebesar 8.326.294.136 saham (Saham YangDialihkan). Pembayaran atas pengalihan sahamtersebut dilakukan dengan cara inbrengberdasarkan Akta Notaris No. 21, tanggal31 Desember 2018 yang dibuat di hadapan EdiProyono, S.H., Notaris di Jakarta (“AktaPemasukan Ke Dalam Perusahaan”).

1. Based on the Share Transfer Agreement(Note 1c), WHT transferred all of its8,326,294,136 shares in AIC to the Company(Transferred Shares). Payment for the transfer ofshares is carried trough equity contribution basedon Notarial Deed No. 21, dated December 31,2018 made before Edi Proyono, S.H., Notary inJakarta ("Deed of Inclusion to the Company").

Page 187: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

58

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

20. TAMBAHAN MODAL DISETOR (lanjutan) 20. ADDITIONAL PAID-IN CAPITAL (continued)

Nilai perolehan atas Saham Yang Dialihkanditetapkan sebesar Rp 245.000 dan dinyatakanwajar sesuai dengan Laporan Pendapat Kewajaran(Fairness Opinion) Atas Transaksi Pembelian50,43% Saham PT Apac Inti Corpora MilikPT World Harvest Textile oleh Kantor Jasa PenilaiPublik Nirboyo Adiputro, Dewi Apriyanti & Rekandengan laporan No. 18-344.2/NDR/API-WHT/B/LL/R tanggal 22 Oktober 2018.

The acquisition value of the Transferred Shares isset at Rp 245,000 which is declared fair inaccordance with the Fairness Report on thePurchase Transaction of 50.43% shares ofPT Apac Inti Corpora owned by WHT as stated inthe report No. 18-344.2/NDR/API-WHT/B/LL/Rdated October 22, 2018 by the Office NirboyoAdiputro Public Appraisal Services, Dewi Apriyanti& Partners.

Berdasarkan Perjanjian Pengalihan Saham junctoAkta Pemasukan Ke Dalam Perusahaan, makaPerusahaan memiliki tambahan investasi dalamAIC berupa Saham Yang Dialihkan, yaitu8.326.294.136 saham dan WHT memiliki modalsaham seri C Perusahaan sebanyak2.450.000.000 saham atau setara denganRp 245.000 (Catatan 39).

2. Berdasarkan Akta Konversi Hak Tagih MenjadiSetoran Saham No. 22 tanggal 31 Desember 2018dari Edi Proyono, S.H., Notaris di Jakarta, haktagih IJI kepada Perusahaan dilunasi dengan carakonversi utang menjadi saham baru Perusahaansebesar US$ 2.000.000 (Catatan 39).

Based on Share Transfer Agreement entered intoconjunction with the Deed of Inclusion to theCompany has an additional investment in AIC inthe form of Transferred Shares, namely8,326,294,136 shares, and WHT owns2,450,000,000 shares of the Company's Series Cshares, equivalent to Rp 245,000 (Note 39).

2. Based on Deed of Conversion of Debt into CapitalStock No. 22 dated December 31, 2018 of EdiProyono, S.H., Notary in Jakarta, the IJIreceivable rights to the Company is settled byconverting debt into the Company's new sharesamounting to US$ 2,000,000 (Note 39).

21. SELISIH TRANSAKSI DENGAN PIHAKNON-PENGENDALI

21. DIFFERENCE IN VALUE FROM TRANSACTIONSWITH NON-CONTROLLING INTERESTS

Dampak dari perubahan Kepemilikan di Entitas AnakTanpa Kehilangan Pengendalian

Impact of change in ownership interest without loss ofcontrol in a subsidiary

2017(Disajikan kembali -

Catatan 38/2018 As restated Note 38 )

Peningkatan modal ditempatkan Increase in issueddan disetor: and paid-up capital:

184.352 184.35257.837 57.8379.528 9.528

(50.766) (50.766)

Total 200.951 200.951 Total

2013

2003200620082013

200320062008

Pada tahun 2003, AIC meningkatkan modal disetordan ditempatkan yang mengakibatkan persentasekepemilikan Perusahaan atas saham AIC terdilusi dari94,12% menjadi 51%.

In 2003, AIC increased its issued and paid-up capitalwhich caused the Company’s percentage of ownershipin AIC’s shares to decrease from 94.12% to 51%.

Pada tahun 2006, AIC meningkatkan modal disetordan ditempatkan yang merupakan hasil dari konversiutang AIC kepada Nation Soul Limited (NSL), salahsatu pemegang saham entitas anak, yangmengakibatkan persentase kepemilikan Perusahaanatas saham AIC terdilusi dari 51% menjadi 42,69%.

In 2006, AIC increased its issued and paid-up capitalin relation to the conversion of AIC’s payable to NationSoul Limited (NSL), a subsidiary of shareholder, intoshares, which caused the Company’s percentage ofownership in AIC shares to decrease from 51% to42.69%.

Page 188: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

59

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

21. SELISIH TRANSAKSI DENGAN PIHAKNON-PENGENDALI (lanjutan)

21. DIFFERENCE IN VALUE FROM TRANSACTIONSWITH NON-CONTROLLING INTERESTS(continued)

Pada tanggal 8 Agustus 2008 saldo utangrestrukturisasi milik NSL sejumlah Rp 33.000dikonversi menjadi saham AIC. Sehingga kepemilikanPerusahaan di AIC turun dari 42,69% menjadi41,68%.

On August 8, 2008, the outstanding restructured debtto NSL amounting to Rp 33,000 was converted intoAIC’s equity interest. Accordingly, the Company’sshare in AIC decreased from 42.69% to 41.68%.

Pada tanggal 22 Oktober 2013, AIC meningkatkanmodal disetor dan ditempatkan yang merupakan hasildari konversi utang AIC kepada Perusahaan danNation Soul Limited (NSL), salah satu pemegangsaham entitas anak, yang mengakibatkan persentasekepemilikan Perusahaan atas saham AIC meningkatdari 41,68% menjadi 45,16%.

On October 22, 2013, AIC increased its issued andpaid-up capital in relation to the conversion of AIC’spayable to the Company and Nation Soul Limited(NSL), a subsidiary of shareholder, which caused theCompany’s percentage of ownership in AIC shares toincrease from 41.68% to 45.16%.

22. KEPENTINGAN NON-PENGENDALI 22. NON-CONTROLLING INTEREST

Akun ini merupakan hak pemegang saham minoritasatas aset bersih dan rugi bersih AIC dengan rinciansebagai berikut:

These represents the share of non-controllingstockholders on the net assets and net losses of AIC,with details as follows:

PenyesuaianPerubahan Persentase

Perubahan kepemilikan/tahun berjalan/ Adjustment due to

Awal tahun/ Changes during changes in percentage Akhir tahun/Beginning balance the year ownership Ending balance

Cooperatives Cooperatives(economic enterprises) (economic enterprises)2018 23.540 (6.635) 8.354 25.259 20182017 (36.739) 51.217 9.062 23.540 2017

23. PENJUALAN BERSIH 23. NET SALES

Rincian dari penjualan bersih Grup menurut kelompokproduk utama adalah sebagai berikut:

The details of the Group’s net sales per main productclassification are as follows:

2018 2017

Yarn 1.428.916 964.192 YarnDenim 473.634 404.978 DenimGrey 362.211 217.030 GreyLaundry 35.615 17.289 LaundryWaste and others 21.420 7.933 Waste and othersJob work 5.652 28.987 Job work

Total 2.327.448 1.640.409 Total

Pada tahun 2018 dan 2017, Perusahaan memilikipenjualan ke pihak berelasi masing-masing sebesarRp 701.342 dan Rp 479.674 atau 30,13% dan 25%dari total penjualan keseluruhan (Catatan 31).

In 2018 anda 2017, the Company’s sales to relatedparties amounted to Rp 701,342 and Rp 479,674 or30.13% and 25% of total total sales, respectively(Note 31).

Page 189: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

60

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

24. BEBAN POKOK PENJUALAN 24. COST OF GOODS SOLD

2018 2017

Pemakaian bahan baku 1.507.180 1.138.916 Rawmaterials usedUpah langsung 199.862 149.711 Direct laborBiaya overhead produksi 515.214 469.577 Manufacturing overhead

Total biaya produksi 2.222.256 1.758.204 Total manufacturing costBarang dalam proses Work in processAwal tahun 58.289 27.458 At beginning of the yearAkhir periode (Catatan 7) (92.917) (58.289) At end of the period (Note 7)

Harga pokok produksi 2.187.628 1.727.373 Cost of goods manufacturedBarang jadi Finished goodsAwal tahun 192.037 131.051 At beginning of the yearPembelian barang jadi 189.919 - Purchase of finished goodsAkhir periode (Catatan 7) (256.511) (192.037) At end of the period (Note 7)

Beban Pokok Penjualan 2.313.073 1.666.387 Cost of Goods Sold

Rincian pemasok yang melebihi 10% dari jumlahpembelian bahan baku Grup sebagai berikut:

Details of suppliers which are more than 10% of totalmaterial purchases of the Group is as follows:

2018 2017 2018 2017% %

PT Indah Jaya Textile Industry 815.037 982.949 63,00 76,00 PT Indah Jaya Textile IndustryPT Spinmill Indah Industry 423.490 258.648 33,00 20,00 PT Spinmill Indah Industry

Total 1.238.527 1.241.597 96,00 96,00 Total

total purchases

Persentase daritotal pembelian/Percentage to

25. BEBAN PENJUALAN 25. SELLING EXPENSES

2018 2017

Pengangkutan 28.559 20.866 TransportationGaji dan tunjangan 8.600 9.974 Salaries and employee benefitsKomisi dan administrasi Export and local sales commissionspenjualan lokal dan ekspor 6.531 4.870 and administrationAdministrasi penjualan ekspor 4.763 3.932 Export chargesKlaim mutu 905 146 Quality claimAsuransi 623 399 InsuranceIklan dan promosi 582 695 Promotion and advertisementPos dan telekomunikasi 317 221 Postage and telecommunicationPerjalanan dinas 252 364 Travel and transportationRepresentasi dan sumbangan 91 50 Representation and donationPenyusutan (Catatan 10) 57 56 Depreciation (Note 10)Administrasi Kantor 48 21 Office administrationLain-lain 452 436 OthersTotal 51.780 42.030 Total

Page 190: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

61

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

26. BEBAN UMUM DAN ADMINISTRASI 26. GENERAL AND ADMINISTRATION EXPENSES

2018 2017

Gaji dan tunjangan 24.703 32.256 Salaries and employee benefitsImbalan pasca kerja jangka panjang Long-term employee benefits(Catatan 29) 12.743 12.710 (Note 29)Jasa profesional 3.612 4.630 Professional feesRepresentasi dan sumbangan 505 2.564 Representation and donationPenyusutan (Catatan 10) 289 405 Depreciation (Note 10)Administrasi bank 253 1.356 Bank chargesTelekomunikasi 170 410 TelecommunicationIklan dan promosi 167 154 Advertising and promotionAsuransi 56 27 InsurancePerjalanan dinas 11 534 Travel and transportationSewa kantor - 6.848 Office rentalKeanggotaan - 1.074 Association and membership feesPerbaikan dan pemeliharaan - 126 Repairs and maintenanceAdministrasi kantor - 119 Office administrationLain-lain 3.464 1.134 OthersTotal 45.973 64.347 Total

27. (BEBAN) PENDAPATAN LAIN-LAIN 27. OTHER INCOME (EXPENSE)

Pada tahun 2018 dan 2017, masing-masingbeban/pendapatan lain-lain neto sebagian besar terdiriatas beban penurunan nilai dan laba/rugi penjualanaset tetap.

In 2018 and 2017, other Income/expense mostly dueto impairment losses and gain/loss on sales of fixedasset.

2018 2017

Penurunan nilai 79.510 62.246 ImpairmentPenyusutan aset tetap 5.756 62.942 Depreciation of fixed assetPenjualan produk sisa (4.339) (1.444) Gain on sales of waste productLaba (rugi) penjualan dan penghapusan aset (1.183) (116) Gain (loss) on sales and disposal assetLain-lain (28.398) (58.959) Others

Total 51.346 64.668 Total

28. BEBAN BUNGA DAN KEUANGAN 28. FINANCE COSTS

2018 2017

Beban bunga dan keuangan Interest expense(Catatan 12, 16 dan 17) 56.455 106.566 (Notes 12, 16 and 17)Beban keuangan lainnya 8.695 60 Other financial charges

Total 65.150 106.626 Total

Page 191: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

62

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

29. LIABILITAS IMBALAN KERJA 29. POST-EMPLOYMENT BENEFITS LIABILITY

Program Pensiun Iuran Pasti Defined Contribution Pension Plan

Dana Pensiun ini dikelola dalam Dana Pensiun ApacInti Corpora (DPAI), yang akta pendiriannyatelah disahkan oleh Menteri KeuanganRepublik Indonesia dengan Surat KeputusannyaNo. 003/DPK/AIC/PD/IX/1999 tanggal 1 September1999. DPAI didirikan oleh Group dimana AIC adalahmitra pendiri.

Pendanaan DPAI terutama berasal dari kontribusipemberi kerja dan karyawan. Kontribusi pemberi kerjadan karyawan untuk masing-masing 5% dan 2% gajibulanan karyawan.

The pension plan is managed by Dana Pensiun ApacInti Corpora (DPAI), in which Deed of Establishmentwas approved by the Ministry of Financeof the Republic of Indonesia in its DecisionLetter No. 003/DPK/AIC/PD/IX/1999 datedSeptember 1, 1999. DPAI was established by theGroup with AIC as the founding partner.

DPAI is funded through the contributions fromemployers and employees. The employer andemployee contributions represent 5% and 2% of theemployee monthly salary, respectively.

Rekonsiliasi beban pensiun yang masih harus dibayaradalah sebagai berikut:

A reconciliation of accrued pension cost is as follows:

Imbalan Kerja Jangka Panjang Long-term Employee Benefits

Grup membukukan imbalan kerja jangka panjanguntuk karyawan sesuai dengan Undang-UndangKetenagakerjaan No. 13/2003. Jumlah karyawan yangberhak atas imbalan pasca kerja tersebut di tahun2018 dan 2017 adalah 4.191 dan 4.409. Tidakterdapat pendanaan yang disisihkan sehubungandengan imbalan pasca-kerja tersebut.

The Group also provides post-employment benefits toits qualified employees in accordance with Labor LawNo. 13/2003. The number of employees entitled to thebenefits on December 2018 and 2017 is 4,191 and4,409. No funding of benefits has been made to date.

Perhitungan imbalan kerja jangka panjangGrup dihitung oleh aktuaris PT DayamandiriDharmakonsilindo dalam laporannya tertanggal16 Agustus 2018, asumsi utama yang digunakandalam menentukan penilaian aktuaris adalah sebagaiberikut:

The actuarial assumptions used based on thereport for the Group dated August 16, 2018 ofPT Dayamandiri Dharmakonsilindo, an independentactuary, in determining long-term employee benefits,are as follows:

Tingkat diskonto per tahun 8,15% tahun 2018/in 2018 dan/and6.63% tahun 2017/in 2017

Discount rate per annum

Kenaikan gaji rata-rata per tahun 5% Salary increment rate per annumUsia pensiun normal 55 tahun/years Normal retirement ageTingkat kematian Tabel Mortalita Indonesia - 2011 Mortality rateTingkat cacat 10% dari tabel mortalita/10% from mortality table Disability rateTingkat pengunduran diri 5% pada usia 20 tahun dan menurun secara linear Resignation rate

sebesar 1% sampai dengan usia 45 tahun ke atas/5% at age 20 and declining linearly at 1% until age 45

Tingkat pensiun normal 55 tahun/ 55 years old Normal pension age

2018 2017

Saldo awal 10.631 6.960 Beginning balanceBeban pensiun tahun berjalan 8.650 7.574 Pension cost of the yearIuran pensiun dibayar tahun berjalan (4.168) (3.903) Pension paid during the year

Total (Catatan 14) 15.113 10.631 Total (Note 14)

Page 192: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

63

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

29. LIABILITAS IMBALAN KERJA (lanjutan) 29. POST-EMPLOYMENT BENEFITS LIABILITY(continued)

Imbalan Kerja Jangka Panjang (lanjutan) Long-term Employee Benefits (continued)

Beban liabilitas imbalan kerja jangka panjang yangdiakui di laporan laba rugi adalah:

Details of long-term employee expense are as follows:

2018 2017

Biaya jasa kini 2.449 3.127 Current service costsBiaya bunga 3.892 5.172 Interest costsKelebihan pembayaran oleh Excess payment byPerusahaan 6.402 4.411 the Company

Total (Catatan 26) 12.743 12.710 Total (Note 26)

Mutasi cadangan liabilitas imbalan kerja jangkapanjang di laporan posisi keuangan konsolidasianadalah sebagai berikut:

Movements in the long-term employee benefits liabilityrecognized in the consolidated statement of financialposition are as follows:

2018 2017

Saldo awal 62.342 64.198 Beginning balanceBeban manfaat karyawan 12.743 12.710 Employee benefits expensePembayaran tahun berjalan (8.390) (6.233) Payments during the yearPenilaian kembali: Remeasurements:Dampak perubahan Effects of changes inasumsi keuangan (18.643) (8.333) financial assumptions

Total 48.052 62.342 Total

Analisis sensitivitas kuantitatif untuk asumsi signifikanpada tanggal 31 Desember 2018 dan 2017 adalahsebagai berikut:

A quantitative sensitivity analysis for significantassumptions as of December 31, 2018 and 2017 is asfollows:

1%Kenaikan/ 1%Penurunan/Increase Decrease

Tingkat diskonto 9,15% 7,15% Discount rateDampak kewajiban manfaat pasti Impact on the net defined benefitsneto (3.464) 3.318 obligations

Gaji 6,00% 4,00% SalaryDampak kewajiban manfaat pasti Impact on the net defined benefitsneto 9.298 (8.174) obligations

2018

Page 193: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

64

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

29. LIABILITAS IMBALAN KERJA (lanjutan) 29. POST-EMPLOYMENT BENEFITS LIABILITY(continued)

Imbalan Kerja Jangka Panjang (lanjutan) Long-term Employee Benefits (continued)

1%Kenaikan/ 1%Penurunan/Increase Decrease

Tingkat diskonto 7,63% 5,63% Discount rateDampak kewajiban manfaat pasti Impact on the net defined benefitsneto (4.558) 4.916 obligations

Gaji 5,00% 5,00% SalaryDampak kewajiban manfaat pasti Impact on the net defined benefitsneto 11.391 (10.386) obligations

2017

Penyisihan imbalan kerja pada tanggal31 Desember 2018 dan 2017 adalah sebagai berikut:

The maturity of employee benefits liability as ofDecember 31, 2018 and 2017 is as follows:

2018 2017

Selama 24 bulan ke depan 8.535 3.464 Within the next 24 monthsAntara 2 sampai 5 tahun 16.122 8.788 Between 2 to 5 yearsAntara 6 sampai 10 tahun 60.811 37.893 Between 6 to 10 years

Total 85.468 50.145 Total

Durasi rata-rata atas provisi imbalan kerja adalah 7,89dan 9,13 tahun masing-masing pada tanggal31 Desember 2018 dan 2017.

The average duration of the provision for employeebenefits is 7.89 and 9.13 years as ofDecember 31, 2018 and 2017, respectively.

30. PAJAK PENGHASILAN 30. INCOME TAX

Pajak tangguhan Grup terdiri dari: The Group’s deferred in income tax benefit is asfollows:

2018 2017

Pajak tangguhan Deferred taxPerusahaan - - The CompanyEntitas anak 22.107 23.324 Subsidiary

Total 22.107 23.324 Total

Page 194: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

65

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

30. PAJAK PENGHASILAN (lanjutan) 30. INCOME TAX (continued)

Pajak Kini Current Tax

Rekonsiliasi antara rugi sebelum pajak per laporanlaba rugi dan penghasilan komprehensif lainkonsolidasian dan rugi fiskal adalah sebagai berikut:

A reconciliation of loss before income tax perconsolidated statement profit and loss and othercomprehensive income and fiscal loss is as follows:

2018 2017

Rugi sebelum pajak penghasilan menurut Loss before income tax per consolidatedlaporan laba rugi dan penghasilan statement of profit or loss andkomprehensif lain konsolidasi (192.342) (309.809) other comprehensive incomeRugi sebelum pajak entitas anak (208.143) (300.561) Loss before income tax of the subsidiary

Rugi sebelum pajak Perusahaan 15.801 (9.248) Loss before income tax of the Company

Perbedaan temporer Temporary differencesBeban imbalan pasti pasca kerja 74 - Employee benefits expense

Perbedaan tetap: Permanent differences:Gain on sale of investment

Penjualan investasi saham (3.991) - in shares of stockLaba selisih kurs (2.038) - Gain on foreign exchangeEkuitas (laba) rugi bersihperusahaan asosiasi (489) 6.160 Share in net loss (profit) of associates

Neto (6.518) 6.160 Net

Laba (rugi) fiskal tahun berjalan 9.357 (3.088) Fiscal profit (loss) for the yearRugi fiskal tahun: Fiscal loss carry-forward

(3.088) -(162) (162)

(5.020) (5.020)(915) (915)(915) (915)

Rugi fiskal (743) (10.100) Accumulated fiscal losses

Rugi fiskal perusahaan entitas anak (827.634) (718.128) Accumulated subsidiary fiscal losses

Rugi fiskal grup (828.377) (728.228) Accumulated group fiscal losses

2016

20132014

201520142013

20152016

2017 2017

Grup tidak mengakui beban pajak kini padaDesember 2018 dan 2017 karena Grup masihmengalami rugi fiskal.

On December 2018 and 2017, no provision for incometax was recognized since the Group was in fiscal lossposition.

Pada tanggal 31 Desember 2018, Grup mengakui rugifiskal sebagai aset pajak tangguhan adalah sebesarRp 827.634.

As of December 31, 2018, the Group recognized taxloss as deferred tax assets amounting to Rp 827,634.

Peraturan perpajakan yang berlaku di Indonesiamengatur bahwa masing-masing entitas dalam Grupmenghitung, menetapkan dan membayar sendiribesarnya jumlah pajak yang terutang secara individu.Berdasarkan peraturan perundang-undangan yangberlaku, DJP dapat menetapkan atau mengubahjumlah pajak dalam jangka waktu lima tahun sejaksaat terutangnya pajak.

The taxation laws of Indonesia require that eachcompany in the Group submits individual tax returnson the basis of self asessment. Under the prevailingregulations, the DGT may assess or amend taxeswithin five years of the time the tax becomes due.

Page 195: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

66

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

30. PAJAK PENGHASILAN (lanjutan) 30. INCOME TAX (continued)

Pajak Tangguhan Deferred Tax

Rincian dari aset (liabilitas) pajak tangguhan Grupadalah sebagai berikut:

The details of the Group’s deferred tax assets are asfollows:

Dibebankan kePenghasilan

Dikreditkan komprehensifPenyesuaian (dibebankan) ke lainnya/translasi/ laba rugi/ Charged to

1 Januari/ Translation Credit (charged) other comprehensive 31 Desember/January 1, 2018 adjustment to profit and loss income December 31, 2018

Perusahaan The CompanyManfaat karyawan 16 - (16) - - Employee benefitsRugi fiskal 2.525 - (2.339) - 186 Fiscal loss

Total 2.541 - (2.355) - 186 TotalAset pajak tangguhan Deferred tax assets thattidak dimanfaatkan (2.527) - 2.355 - (172) could not be utillizedNeto 14 - - - 14 NetAIC AICManfaat karyawan 15.567 1.004 103 (4.661) 12.013 Employee benefitsRugi fiskal 179.532 12.585 14.791 - 206.908 Fiscal lossPenurunan nilai piutang 11.149 1.042 18.308 - 30.499 Impairment of receivablesPenurunan nilai persediaan - 19 1.237 - 1.256 Impairment of inventoriesAset tetap 87.986 5.874 (12.332) - 81.528 Fixed assets

Total 294.234 20.524 22.107 (4.661) 332.204 TotalAset pajak tangguhan Deferred tax assets thattidak dimanfaatkan (41.693) (2.871) - - (44.563) could not be utillizedNeto 252.541 17.653 22.107 (4.661) 287.641 NetTotal 252.555 17.653 22.107 (4.661) 287.655 Total

Dibebankan kePenghasilan

Dikreditkan komprehensifPenyesuaian (dibebankan) ke lainnya/translasi/ laba rugi/ Charged to

1 Januari/ Translation Credit (charged) other comprehensive 31 Desember/January 1, 2016 adjustment to profit and loss income December 31, 2017

Perusahaan The CompanyManfaat karyawan 16 - - - 16 Employee benefitsRugi fiskal 1.885 - 640 - 2.525 Fiscal loss

Total 1.901 - 640 - 2.541 TotalAset pajak tangguhan Deferred tax assets thattidak dimanfaatkan (1.887) (640) - (2.527) could not be utillizedNeto 14 - - - 14 NetAIC AICManfaat karyawan 16.031 127 1.492 (2.083) 15.567 Employee benefitsRugi fiskal 170.173 1.554 7.805 - 179.532 Fiscal lossPenurunan nilai 11.057 45 47 - 11.149 Impairment of assetAset tetap 73.239 767 13.980 - 87.986 Fixed assets

Total 270.500 2.493 23.324 (2.083) 294.234 TotalAset pajak tangguhan Deferred tax assets thattidak dimanfaatkan (41.347) (346) (41.693) could not be utillizedNeto 229.153 2.147 23.324 (2.083) 252.541 NetTotal 229.167 2.147 23.324 (2.083) 252.555 Total

Page 196: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

67

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

30. PAJAK PENGHASILAN (lanjutan) 30. INCOME TAX (continued)

Pajak Tangguhan (lanjutan) Deferred Tax (continued)

Rekonsiliasi antara jumlah manfaat pajak dan jumlahyang dihitung dengan menerapkan tarif pajak efektifterhadap laba (rugi) sebelum pajak laporan laba rugidan penghasilan komprehensif lain konsolidasianadalah sebagai berikut:

A reconciliation between the income tax benefit andthe amounts computed by applying the effective taxrate to loss before income tax per consolidatedstatement of profit or loss and other comprehensiveincome with details are as follows:

2018 2017

Rugi sebelum pajak penghasilan menurut Loss before income tax per consolidatedlaporan laba rugi dan penghasilan statements profit and loss andkomprehensif lain konsolidasian (192.342) (309.809) other comprehensive incomeRugi sebelum pajak penghasilan entitas anak (208.143) (300.561) Loss before income tax of the subsidiary

Rugi sebelum pajak Perusahaan 15.801 (9.248) Loss before income tax of the Company

Manfaat pajak dengan tarif berlaku (3.950) 2.312 Tax benefit at effective rate

Perbedaan tetap: Permanent differences:Gain on sale of investment

Keuntungan penjualan investasi saham 998 - in shares of stockLaba selisih kurs 510 -Ekuitas laba bersih perusahaan asosiasi 122 (1.540) Share in net profit of associatesPajak penghasilan tangguhan yang tidak diakui - (772) Unrecognize deferred tax income

Beban pajak penghasilan - neto (2.320) - Income tax expense - net

Manfaat pajak penghasilan Income tax benefit ofentitas anak 22.107 23.324 the subsidiary

Manfaat pajak penghasilan - neto 22.107 23.324 Income tax benefit - net

31. SIFAT DAN TRANSAKSI PIHAK BERELASI 31. NATURE AND TRANSACTIONS WITH RELATEDPARTIES

Sifat Pihak berelasi Nature of Relationships

a. PT Indah Jaya Investama merupakan pemegangsaham terakhir Grup.

b. PT Prima Graha Hiburan merupakan pemegangsaham Perusahaan dan pemegang sahamPT World Harvest Textile.

c. Sejak tahun 2017, PT Indah Jaya Textile Industrydan PT Spinmill Indah Industry mempunyaisebagian pengurus atau manajemennya samadengan Grup.

d. Sejak tahun 2017, PT Word Harvest Textileadalah pemegang saham mayoritas Perusahaan.

e. PT Apac Century Corporation adalah salah satupemegang saham Perusahaan dan mempunyaisebagian pengurus atau manajemennya samadengan Grup.

f. Sampai dengan tahun 2017, Nation Soul Limitedmempunyai sebagian pengurus ataumanajemennya sama dengan Grup dan padatahun 2016 adalah salah satu pemegang sahamentitas anak.

a. PT Indah Jaya Investama is the Group ultimateshareholder.

b. PT Prima Graha Hiburan is the Company andPT World Harvest Textile shareholder.

c. In 2017, PT Indah Jaya Textile Industry andPT Spinmill Indah Industry has partly the samemanagement as the Group.

d. In 2017, PT Word Harvest Textile is the majorityCompany shareholder.

e. PT Apac Century Corporation is a stockholder ofthe Company and has party the samemanagement as the Group.

f. Until 2017, Nation Soul Limited has party thesame management as the Group and in 2016 is astockholder of the subsidiary.

Page 197: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

68

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

31. SIFAT DAN TRANSAKSI PIHAK BERELASI(lanjutan)

31. NATURE OF RELATIONSHIPS ANDTRANSACTIONS WITH RELATED PARTIES(continued)

Sifat Pihak berelasi Nature of Relationships

g. PT Ekadharma Garmentama mempunyaisebagian pengurus atau manajemennya samadengan Grup.

h. PT Inti Sukses Garmindo (ISG) dan PT ApacPavindo Lestari (APL) mempunyai manajemenyang sama dengan Grup.

i. Dana Pensiun Apac Inti Corpora (DPAI) didirikanoleh Grup dimana AIC adalah mitra pendiri.

g. PT Ekadharma Garmentama has party the samemanagement as the Group.

h. PT Inti Sukses Garmindo (ISG) and PT ApacPavindo Lestari (APL) has party the samemanagement as the Group.

i. Dana Pensiun Apac Inti Corpora (DPAI) wasestablished by the Group with AIC as thefounding partner.

Transaksi Pihak Berelasi Transactions with Related Parties

Dalam kegiatan normal usahanya, Grup melakukantransaksi tertentu dengan pihak-pihak berelasi,dengan rincian sebagai berikut:

In the normal course of business, the Group enteredinto certain transactions with related parties, withdetails as follows:

Persentase dari Persentase daritotal aset/liabilitas/ total aset/liabilitas/Percentage to Percentage tototal assets/ total assets/

2018 liabilities 2017 liabilities

Aset AssetsPiutang usaha (Catatan 5) Trade receivables (Note 5)PT Inti Sukses Garmindo 691 0,00% 7 0,00% PT Inti Sukses GarmindoPT Indah Jaya Textile Industry - 0,00% 76.616 2,22% PT Indah Jaya Textile IndustryPT Spinmill Indah Industry - 0,00% 5.293 0,15% PT Spinmill Indah Industry

Sub-total 691 0% 81.916 2,22% Sub-totalPiutang lain-lain (Catatan 6) Other receivables (Note 6)PT Ekadharma Garmentama 129 0,00% 2.519 0,07% PT Ekadharma GarmentamaPT Apac Pavindo Lestari - 0,00% 53.015 1,53% PT Apac Pavindo Lestari

Sub-total 129 0,00% 55.534 1,60% Sub-total

Uang muka pembelian Advances purchasePT Indah Jaya Textile Industry 117.829 3,20% - - PT Indah Jaya Textile IndustryPT Apac Pavindo Lestari 10.565 0,29% - - PT Apac Pavindo Lestari

Sub-total 128.394 3,49% - - Sub-total

Total 129.214 3,49% 137.450 3,82% Total

Liabilitas LiabilitiesUtang usaha (Catatan 11) Trade payable (Note 11)PT Spinmill Indah Industry 515.513 15,09% 296.932 9,55% PT Spinmill Indah IndustryPT Indah Jaya Textile industry - - 38.450 1,24% PT Indah Jaya Textile industrySub-total 515.513 15,09% 335.382 10,79% Sub-totalUtang lain-lain (Catatan 12) Other payables (Note 12)PT Indah Jaya Investama 305.026 8,93% - - PT Indah Jaya InvestamaPT Prima Graha Hiburan 23.890 0,69% - - PT Prima Graha HiburanPT Apac Pavindo Lestari 6.498 0,19% - - PT Apac Pavindo LestariPT Apac Century Corporation 760 0,02% 760 0,02% PT Apac Century CorporationNation Soul Ltd 237 0,01% 237 0,01% Nation Soul LtdPT Inti Sukses Garmindo 215 0,01% 2.716 0,09% PT Inti Sukses GarmindoPT World Harvest Textile - 0,00% 63.860 2,05% PT World Harvest TextileSub-total 336.626 9,85% 67.573 2,17% Sub-totalUang muka pelanggan (Catatan 15) Advances from customers (Note 15)PT Spinmill Indah Industry 299.060 8,75% 41.411 1,33% PT Spinmill Indah IndustryPT Indah Jaya Textile industry - - 364.800 11,73% PT Indah Jaya Textile industry

Sub-total 299.060 8,75% 406.211 13,06% Sub-totalTotal 1.151.199 33,70% 809.166 26,02% Total

Page 198: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

69

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

31. SIFAT DAN TRANSAKSI PIHAK BERELASI(lanjutan)

31. NATURE OF RELATIONSHIPS ANDTRANSACTIONS WITH RELATED PARTIES(continued)

Transaksi Pihak Berelasi (lanjutan) Transactions with Related Parties (continued)

Dalam kegiatan usahanya, Perusahaan melakukantransaksi tertentu dengan pihak-pihak yang berelasi,yang meliputi antara lain:

Within its business activities, the Company hasentered into certain transactions wilth related parties,including the following:

a. Pembelian bahan baku a. Purchase of material

2018 2017

PT Indah Jaya Textile Industry 815.037 982.949 PT Indah Jaya Textile IndustryPT Spinmill Indah Industry 423.490 258.648 PT Spinmill Indah Industry

Total 1.238.527 1.241.597 Total

Transaksi pembelian kepada pihak berelasidilakukan dengan syarat dan kondisi yang samadengan transaksi yang dilakukan kepada pihakketiga.

Purchases transaction of material to relatedparties have the same terms and conditions withthird parties transacions.

b. Penjualan barang jadi b. Sales of finished good

2018 2017

PT Indah Jaya Textile Industry 571.690 404.034 PT Indah Jaya Textile IndustryPT Spinmill Indah Industry 126.609 75.200 PT Spinmill Indah IndustryPT Inti Sukses Garmindo 3.043 440 PT Inti Sukses Garmindo

Total 701.342 479.674 Total

Transaksi penjualan kepada pihak berelasidilakukan dengan syarat dan kondisi yang samadengan transaksi yang dilakukan kepada pihakketiga.

Sales transaction of finished goods to relatedparties have the same terms and conditions withthird parties transactions.

c. Piutang lain-lain jangka pendek - pihak berelasi

Piutang atas PT Ekadharma Garmentama timbuldari biaya pihak berelasi yang dibayarkan terlebihdahulu oleh Perusahaan.

c. Short-term other receivables - related party

Receivables from PT Ekadharma Garmentamarepresent advance payments made for expensesof the related party.

d. Piutang lain-lain - pihak berelasi d. Other receivables - related party

Piutang atas APL timbul dari biaya pihak berelasiyang dibayarkan terlebih dahulu olehPerusahaan.

Receivables from APL represent advancepayments made for expenses of the related party.

e. Utang kepada pihak berelasi e. Due to related parties

Utang AIC kepada PT Apac Century Corporation,Nation Soul Ltd, PT Inti Sukses Garmindo,PT Apac Pavindo Lestari merupakan utang yangtimbul dari biaya Perusahaan yang dibayarkanterlebih dahulu oleh pihak berelasi. Utang ini tidakdikenakan beban bunga, tanpa jaminan danjadwal pengembalian yang pasti.

AIC payable to PT Apac Century Corporation,Nation Soul Ltd, PT Inti Sukses Garmindo,PT Apac Pavindo Lestari represent advancepayments made for expenses of AIC. Thisaccount is not subject to interest, unsecured andhas no definite terms of payment.

f. PT Apac Pavindo Lestari menjamin tanahnyaseluas 16.760 m2 dengan sertifikat HGBNo. 105 yang berlokasi di Bawen, Semarangsebagai jaminan atas utang bank jangka pendekAIC kepada Bank Artha Graha (Catatan 16).

f. PT Apac Pavindo Lestari’s land, measuring16,760 m2 with HGB No. 105 located in Bawen,Semarang was used as a guarantee for AIC’sshort-term bank loans from Bank Artha Graha(Note 16).

Page 199: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

70

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

31. SIFAT DAN TRANSAKSI PIHAK BERELASI(lanjutan)

31. NATURE OF RELATIONSHIPS ANDTRANSACTIONS WITH RELATED PARTIES(continued)

Transaksi Pihak Berelasi (lanjutan) Transactions with Related Parties (continued)

g. Pada tanggal 31 Desember 2018 dan 2017, iuranyang belum dibayarkan ke DPAI Perusahaanmasing-masing sebesar Rp 15.113 danRp 10.631 (Catatan 29).

h. Jumlah imbalan yang diberikan Perusahaanuntuk komisaris dan direksi pada tanggal31 Desember 2018 dan 2017 masing-masingsebesar Rp 13.338 dan Rp 10.453.

g. As of December 31, 2018 and 2017, accruedexpense on pension fund to DPAI amounted toRp 15,113 and Rp 10,631, respectively (Note 29).

h. Total remunerations provided by the Companyto its commissioners and directors amounted toRp 13,338 and Rp 10,453 as of December 31,2018 and 2017, respectively.

32. ASET DAN LIABILITAS KEUANGAN 32. FINANCIAL ASSETS AND LIABILITIES

Tabel di bawah ini adalah nilai tercatat dan nilai wajaratas aset dan liabilitas keuangan dalam laporanposisi keuangan konsolidasian pada tanggal31 Desember 2018 dan 2017:

The table below shows the carrying values and fairvalues of financial assets and liabilities as ofDecember 31, 2018 and 2017 in the consolidatedstatement of financial position:

Nilai Tercatat/ Nilai Wajar/ Nilai Tercatat/ Nilai Wajar/Carrying Value Fair Value Carrying Value Fair Value

Aset Keuangan Financial Assets

Pinjaman yang diberikandan piutang: Loans and receivables:

Kas dan setara kas 16.439 16.439 17.551 17.551 Cash on hand and in banksPiutang usaha Trade receivablesPihak berelasi 691 691 81.916 81.916 Related partiesPihak ketiga 169.488 169.488 149.190 149.190 Third partiesPiutang lain-lain Other receivablesPihak berelasi 129 129 55.534 55.534 Related partiesPihak ketiga 3.941 3.941 4.649 4.649 Third partiesUang jaminan 4.822 4.822 7.161 7.161 Guarantee depositsInvestasi saham Investment in shares of stocktersedia untuk dijual 1.113 1.113 1.041 1.041 available-for-sale

Total Aset Keuangan 196.623 196.623 317.042 317.042 Total Financial Assets

Liabilitas Keuangan Financial Liabilities

Liabilitas keuangan lain-lain: Other financial libilities:Utang usaha Trade payablePihak berelasi 515.513 515.513 335.382 335.382 Related partiesPihak ketiga 68.947 68.947 152.581 152.581 Third partiesUtang lain-lain jangka pendek Other payable - short termPihak berelasi 335.346 335.346 63.860 63.860 Related partiesPihak ketiga 27.304 27.304 34.326 34.326 Third partiesUtang lain-lain jangka panjang Other payable - long termPihak berelasi 1.280 1.280 3.713 3.713 Related partiesPihak ketiga 24.616 24.616 32.617 32.617 Third partiesBeban akrual 101.145 101.145 108.908 108.908 Accrued expensesUtang bank dan lembagakeuangan lainnya Short-term bank loans andjangka pendek 505.475 505.475 211.507 211.507 other financial institutionsLiabilitas jangka panjang Long-term liabilitiesUtang bank 1.229.481 1.229.481 1.421.227 1.421.227 Bank loansLembaga keuangan lainnya 55.927 55.927 81.288 81.288 Other account payablesLiabilitas diestimasi 184.418 184.418 175.320 175.320 Estimated liabilities

Total 3.049.452 3.049.452 2.620.729 2.620.729 Total Financial Liabilities

20172018

Page 200: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

71

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

32. ASET DAN LIABILITAS KEUANGAN (lanjutan) 32. FINANCIAL ASSETS AND LIABILITIES (continued)

Nilai wajar aset keuangan dan liabilitas keuangandiukur dengan dasar sebagai berikut:

The fair values of the above financial assets andliabilities are determined based on the following:

Aset dan liabilitas keuangan lancar

Karena instrumen keuangan tersebut jatuh tempodalam jangka pendek, maka nilai tercatat aset danliabilitas keuangan lancar telah mendekati estimasinilai wajarnya.

Current financial assets and liabilities

Due to the short-term nature of these transactions, thecarrying amounts of the current financial assets andliabilities approximate their estimated fair marketvalues.

Aset dan liabilitas keuangan tidak lancar Noncurrent financial assets and liabilities

1) Instrumen keuangan tanpa kuotasi harga di pasar

Investasi saham tanpa kuotasi harga pasardengan kepemilikan kurang dari 20% dan nilaiwajarnya tidak dapat ditentukan dengan pasti,dicatat pada biaya perolehannya.

1) Unquoted financial instruments

Unquoted investment in shares of stock which fairvalue cannot be reliably measured are carried atcost.

2) Liabilitas keuangan jangka panjang dengan sukubunga tetap dan variabel

Terdiri dari utang bank dan hutang lain-lain jangkapanjang. Nilai wajarnya ditentukan denganmendiskontokan arus kas masa datangmenggunakan suku bunga yang berlaku daritransaksi pasar yang dapat diamati untukinstrument dengan persyaratan, risiko kredit danjatuh tempo yang sama.

3) Piutang dan utang pihak berelasi yang tidakmemiliki masa jatuh tempo

Selain piutang dan utang yang memiliki periodejatuh tempo, perusahan juga memiliki piutang danutang yang tidak dikenakan bunga dan tanpaperiode jatuh tempo yang pasti tetapi dibayarkansesuai permintaan.

2) Long-term fixed rate and variable rate financialliabilities

These consist of long-term bank loans and otherpayables. The fair value of these financialliabilities is determined by discounting future cashflows using applicable rates from observablecurrent market transactions for instruments withsimilar terms, credit risk and remaining maturities.

3) Accounts receivable and related party debts thathave no maturity

In addition to accounts receivable and payablewith maturity period, the company also hasreceivable and non-interest bearing debts and nofixed due period but is paid on demand.

33. TUJUAN DAN KEBIJAKAN MANAJEMEN RESIKOKEUANGAN

33. FINANCIAL RISK MANAGEMENT OBJECTIVESAND POLICIES

Risiko-risiko utama yang timbul dari instrumenkeuangan yang dimiliki Grup adalah risiko suku bunga,risiko nilai tukar, risiko kredit dan risiko likuiditas.Kegiatan operasional Grup dijalankan secara berhati-hati dengan mengelola risiko-risiko tersebut agar tidakmenimbulkan potensi kerugian bagi Perusahaan.

Manajemen risiko merupakan tanggung jawab Direksi.Direksi bertugas menentukan prinsip dasar kebijakanmanajemen risiko Grup secara keseluruhan sertakebijakan pada area tertentu seperti risiko suku bunga,risiko mata uang asing, risiko kredit, dan risikolikuiditas.

The main risks arising from the Group’s financialinstruments are interest rate risk, foreign exchangerisk, credit risk and liquidity risk. The operationalactivities of the Group are managed in a prudentmanner by managing those risks to minimize potentiallosses.

Risk management is the responsibility of the Board ofDirectors (BOD). The BOD has the responsibility todetermine the basic principles of the Group’s riskmanagement as well as principles covering specificareas, such as interest rate risk, foreign exchange risk,credit risk, and liquidity risk.

Page 201: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

72

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

33. TUJUAN DAN KEBIJAKAN MANAJEMEN RESIKOKEUANGAN (lanjutan)

33. FINANCIAL RISK MANAGEMENT OBJECTIVESAND POLICIES (continued)

Risiko Suku Bunga Interest Rate Risk

Risiko suku bunga adalah risiko dimana nilai wajaratau arus kas kontraktual masa datang dari suatuinstrumen keuangan akan terpengaruh akibatperubahan suku bunga pasar.

Untuk meminimalkan risiko suku bunga, Grupmengelola beban bunga dengan mengevaluasikecenderungan suku bunga pasar.

Interest rate risk is the risk that the fair value orcontractual future cash flows of a financial instrumentwill be affected due to changes in market interestrates.

To minimize interest rate risk, the Group managesinterest cost by evaluating market rate trends.

Tabel berikut adalah nilai tercatat, berdasarkan jatuhtemponya, atas liabilitas keuangan konsolidasian Grupyang terkait risiko suku bunga pada tanggal31 Desember 2018 dan 2017:

The following table sets out the carrying amount, bymaturity, of the Group’s consolidated financialliabilities that are exposed to interest rate risk as ofDecember 31, 2018 and 2017:

Tingkat suku bunga Pada tahunefektif rata-rata/ pertama/average effective Within one 1 - 2 3 - 4 4 - 5 > 5interest rate (1) year tahun/years tahun/years tahun/years tahun/years Total/Total

Liabilitas LiabilitiesBunga mengambang Floating interest rateLiabilitas jangka panjang 2% - 6% 13.531 16.914 20.297 5.183 - 55.925 Long-term liabilities

Bunga tetap Fixed interest rateLiabilitas jangka panjang 7% - 6.364 25.458 71.782 1.125.877 1.229.481 Long-term liabilitiesUtang bank jangka pendek 4% 505.475 - - - - 505.475 Short-term bank loanUtang lain-lain jangka panjang 9% - - - - 24.616 24.616 Other long term payable

2018

Tingkat suku bunga Pada tahunefektif rata-rata/ pertama/ Pada tahun Pada tahun Pada tahun Diatas tahunAverage effective Within one kedua/ ketiga/ keempat/ kelima/ Total/interest rate (1) year 1 - 2 years 3 - 4 years 4 - 5 years Above 5 years Total

Bunga mengambang Floating rateLiabilitas jangka panjang 1,5% - 5% 310.362 9.484 15.099 20.715 875.895 1.231.555 Long-term liabilities

Bunga tetap Fixed interest rateLiabilitas jangka panjang 5% - - 2.710 5.419 262.831 270.960 Long-term liabilities

Short-term bank loans andUtang bank jangka pendek dan other financiallembaga keuangan lainnya 6,5% - 12,5% 211.507 - - - - 211.507 institution loan

Utang lain-lain jangka panjang 14% - 32.617 - - - 32.617 Other long-term payable

2017

Pada tanggal 31 Desember 2018 dan 2017, apabilasuku bunga atas pinjaman berdenominasi DolarAmerika Serikat meningkat/ menurun sebesar 1% danvariabel lain tetap, laba setelah pajak untuk tahunberjalan akan lebih tinggi/rendah sebesar Rp 18.157dan Rp 12.316, sebagian besar akibat beban bungayang lebih tinggi/rendah pada pinjaman dengan sukubunga mengambang.

As of December 31, 2018 and 2017, if interest rateson United States dollar - denominated loans had been1% higher/lower with all other variables held constant,loss before income tax for the period would havebeen higher/lower by Rp 18,157 and Rp 12,316,respectively, mainly as a result of higher/lower interestexpense on floating rate loans.

Risiko Nilai Tukar Foreign Exchange Risk

Risiko nilai tukar adalah risiko dimana nilai wajar atauarus kas kontraktual masa datang dari suatuinstrumen keuangan akan terpengaruh akibatperubahan nilai tukar. Grup tidak memiliki eksposuryang terpengaruh risiko suku bunga. Eksposur akantimbul apabila transaksi dilakukan dalam berbagaimata uang asing dibandingkan jika menggunakanmata uang fungsional untuk operasional Grup atautransaksi kepada pihak ketiga.

Foreign exchange rate risk is the risk that the fairvalue or future contractual cash flows of a financialinstrument will fluctuate because of changes in foreignexchange rates. The Group has only minimaltransactional currency exposures. Such exposurearises when the transaction is denominated incurrencies other than the functional currency of theoperating unit of the Group or the counterparty.

Page 202: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

73

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

33. TUJUAN DAN KEBIJAKAN MANAJEMEN RESIKOKEUANGAN (lanjutan)

33. FINANCIAL RISK MANAGEMENT OBJECTIVESAND POLICIES (continued)

Risiko Nilai Tukar (lanjutan) Foreign Exchange Risk (continued)

Berikut adalah posisi aset perusahaan dalam matauang asing:

The following table shows the Group’s foreigncurrency denominated monetary assets land liabilities:

Mata Uang Setara Rupiah/ Mata Uang Setara Rupiah/Asing/ Equivalent in Asing/ Equivalent in

Foreign Currency Rupiah Foreign Currency Rupiah

Aset AssetsKas dan setara kas USD 336.372 4.871 598.169 8.104 Cash on hand and in banks

JPY 106.870 14 150.000 18EUR 3.865 64 38.272 619

Piutang usaha USD 3.051.516 44.189 3.652.569 49.485 Trade receivables

Total Aset 49.138 58.226 Total Assets

Liabilitas LiabilitiesUtang usaha USD 5.757.475 83.374 7.006.495 94.924 Trade payables

SGD 849 9 112.597 1.141EUR 6.629 70 45.259 732JPY 30.534 4 208.333 25CHF 68 1 72 1

Utang lain-lain USD 22.007.251 318.687 4.713.648 65.346 Other payablesUang muka pelanggan USD 529.417 7.666 - - Advances from customerUtang bank jangka pendek USD 9.199.250 133.214 4.713.648 65.346 Short-term bank loansPinjaman jangka panjang USD 88.765.120 1.285.408 9.199.218 124.631 Long-term loans

Total Liabilitas 1.828.434 352.146 Total Liabilities

Total Liabilitas - neto (1.779.296) (293.920) Total Liabilities - net

20172018

Pada tanggal 31 Desember 2018 dan 2017, kurskonversi yang digunakan Grup diungkapkan padaCatatan 2 mengenai kebijakan akuntansi.

As of December 31, 2018 and 2017, the conversionrates used by the Group were disclosed in Note 2 tothe consolidated financial statements.

Pada tanggal Desember 2018 dan 2017, jika matauang melemah/menguat sebesar 1% terhadap DolarAmerika Serikat dengan variabel lain konstan, labasetelah pajak untuk tahun berjalan akan lebihtinggi/rendah sebesar Rp 35.586 dan Rp 18.530,terutama diakibatkan keuntungan/ (kerugian) sertakeuntungan/(kerugian) penjabaran pinjaman dalammata uang Dolar Amerika Serikat.

As of December 31, 2018 and 2017, if the currencyhad weakened/strengthened by 1%, against theUnited States dollar with all other variables heldconstant, loss before income tax for the year wouldhave been higher/lower by Rp 35.586 andRp 18,530, respectively, mainly as a result of foreignexchange gains (losses) on translation of UnitedStates dollar - denominated borrowings.

Risiko Kredit Credit Risk

Risiko kredit adalah risiko bahwa Grup akanmengalami kerugian yang timbul dari pelanggan ataupihak lawan akibat gagal memenuhi liabilitaskontraktualnya. Manajemen melakukan evaluasi ataskondisi keuangan pelanggan dalam hal pemenuhanliabilitas pelanggan kepada Grup. Berdasarkanevaluasi tersebut pihak Manajemen Grup akanmenentukan perkiraan jumlah yang tidak dapat ditagihatas aset keuangan tersebut.

Credit risk is the risk that the Group will incur a lossarising from the customers or counterparties’ failure tofulfill their contractual obligations. Managementevaluates customer’s financial condition in relation totheir capability to meet their financial obligation to theGroup. Based on that evaluation, the Group’smanagement determines the necessary provision fordoubtful accounts.

Page 203: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

74

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

33. TUJUAN DAN KEBIJAKAN MANAJEMEN RESIKOKEUANGAN (lanjutan)

33. FINANCIAL RISK MANAGEMENT OBJECTIVESAND POLICIES (continued)

Risiko Kredit (lanjutan) Credit Risk (continued)

Berikut adalah eksposur maksimal laporan posisikeuangan yang terkait risiko kredit pada tanggal31 Desember 2018 dan 2017:

The table below shows the Group’s maximumexposures related to credit risk as of December 31,2018 and 2017:

2018 2017

Bank dan deposito berjangka 16.325 17.423 Cash in banks and time depositPiutang usaha Trade receivablesPihak berelasi 691 81.916 Related partiesPihak ketiga 169.488 149.190 Third partiesPiutang lain-lain Other receivablesPihak berelasi 129 55.534 Related partiesPihak ketiga 3.941 4.649 Third partiesUang jaminan 4.822 7.161 Guarantee depositsInvestasi saham Investment in shares of stocktersedia untuk dijual 1.113 1.041 availab le-for-sale

Total 196.509 316.914 Total

Kualitas kredit instrumen keuangan dikelola oleh Grupmenggunakan peringkat kredit internal. Instrumenkeuangan diklasifikasikan sebagai "Belum jatuh tempoatau tidak mengalami penurunan nilai" meliputiinstrumen dengan kualitas kredit tinggi karena adasedikit atau tidak ada pengalaman kegagalan (default)pada kesepakatan berdasarkan surat kuasa, suratjaminan atau promissory note. "Telah jatuh tempotetapi belum mengalami penurunan nilai" adalah akun-akun dengan pengalaman kegagalan (default) yangsering namun demikian jumlah terhutang masihtertagih. Terakhir, "Telah jatuh tempo dan mengalamipenurunan nilai" adalah akun yang telah lama belumdilunasi dan telah dibentuk penyisihan kerugianpenurunan nilai atas piutang.

The credit quality of financial instruments is managedby the Group using internal credit ratings. Financialinstruments classified under “neither past due norimpaired” includes high grade credit qualityinstruments because there were few or no history ofdefault on the agreed terms based on the letter ofauthorization, letter of guarantee, or promissory note.“Past due but not impaired” are items with history offrequent default nevertheless the amount due are stillcollectible. Lastly, “past due and impaired” are thosethat are long outstanding and has been provided withallowance for impairment loss on receivables.

Kualitas kredit aset keuangan Credit quality of financial assets

Kualitas kredit aset keuangan Grup adalah sebagaiberikut:

The credit quality of the Group’s financial assets is asfollows:

Belum jatuh Jatuh tempotempomaupun tetapi tidak adapenurunan nilai/ penurunan nilai/Neither past due Past due but Penurunan nilai Total/nor impaired not impaired Impaired Total

Kas dan deposito Cash in banks andkeuangan 16.439 - - 16.439 time depositsPiutang usaha Trade receivablesPihak berelasi 691 - - 691 Related partiesPihak ketiga 97.663 70.337 1.488 169.488 Third partiesPiutang lain-lain Other receivablesPihak berelasi - 129 - 129 Related partiesPihak ketiga - 3.941 - 3.941 Third partiesUang jaminan 4.822 - - 4.822 Guarantee deposits

Total 119.615 74.407 1.488 195.510 Total

2018

Page 204: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

75

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

33. TUJUAN DAN KEBIJAKAN MANAJEMEN RESIKOKEUANGAN (lanjutan)

33. FINANCIAL RISK MANAGEMENT OBJECTIVESAND POLICIES (continued)

Kualitas kredit aset keuangan (lanjutan) Credit quality of financial assets (continued)

Belum jatuh Jatuh tempotempomaupun tetapi tidak adapenurunan nilai/ penurunan nilai/Neither past due Past due but Penurunan nilai Total/nor impaired not impaired Impaired Total

Kas dan deposito Cash in banks andkeuangan 17.423 - - 17.423 time depositsPiutang usaha Trade receivablesPihak berelasi 19.558 62.358 - 81.916 Related partiesPihak ketiga 79.571 68.568 1.051 149.190 Third partiesPiutang lain-lain Other receivablesPihak berelasi 53.015 2.519 - 55.534 Related partiesPihak ketiga - 3.742 907 4.649 Third partiesUang jaminan 7.160 - - 7.160 Guarantee deposits

Total 176.727 137.187 1.958 315.872 Total

2017

Risiko Likuiditas Liquidity Risk

Risiko likuiditas adalah risiko kerugian yang timbulkarena Grup tidak memiliki arus kas yang cukup untukmemenuhi liabilitasnya.

Dalam pengelolaan risiko likuiditas, manajemenmemantau dan menjaga jumlah kas dan setara kasyang dianggap memadai untuk membiayai operasionalPerusahaan dan entitas anak dan untuk mengatasidampak fluktuasi arus kas. Manajemen jugamelakukan evaluasi berkala atas proyeksi arus kasdan arus kas aktual, termasuk jadwal jatuh tempoutang, dan terus-menerus melakukan penelaahanpasar keuangan untuk mendapatkan sumberpendanaan yang optimal.

Liquidity risk is a risk arising when the cash flowposition of the Group is not enough to cover theliabilities which become due.

In managing the liquidity risk, management monitorsand maintains a level of cash on hand and in banksdeemed adequate to finance the Group’s operationsand to mitigate the effects of fluctuation in cash flows.Management also regularly evaluates the projectedand actual cash flows and continuously assessesconditions in the financial markets for opportunities toobtain optimal funding sources.

Berikut adalah jadwal jatuh tempo liabilitas keuanganberdasarkan pembayaran kontraktual yangtidak didiskontokan pada tanggal 31 Desember 2018dan 2017.

The table below summarizes the maturity profile offinancial liabilities based on contractual undiscountedpayments as of December 31, 2018 and 2017.

< 1 1 - 2 3 - 5 > 5 Total/tahun/year tahun/years tahun/years tahun/years Total

Liabilitas LiabilitiesUtang usaha Trade payablesPihak berelasi 515.513 - - - 515.513 Related partiesPihak ketiga 68.947 - - - 68.947 Third parties

Utang lain-lain Other payablesPihak berelasi 335.346 - - - 335.346 Related partiesPihak ketiga 190.637 - - 190.637 Third parties

Utang lain-lain jangka panjang Other payables - long termPihak berelasi - - - 1.280 1.280 Related partiesPihak ketiga 20.924 20.924 20.924 45.540 108.312 Third parties

Beban akrual 101.145 - - - 101.145 Accrued expensesUtang bank dan lembaga keuangan Short-term bank loans andlainnya jangka pendek 533.270 - - - 533.270 other financial institution loan

Utang bank dan lembaga keuangan Long-term bank loans andlainnya jangka panjang 43.777 60.688 128.874 1.572.304 1.805.643 other financial institution loan

Total 1.809.559 81.612 149.798 1.619.124 3.660.093 Total

2018

Page 205: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

76

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

33. TUJUAN DAN KEBIJAKAN MANAJEMEN RESIKOKEUANGAN (lanjutan)

33. FINANCIAL RISK MANAGEMENT OBJECTIVESAND POLICIES (continued)

Risiko Likuiditas (lanjutan) Liquidity Risk (continued)

< 1 1 - 2 3 - 5 > 5 Total/tahun/year tahun/years tahun/years tahun/years Total

Liabilitas LiabilitiesUtang usaha Trade payablesPihak berelasi 335.382 - - - 335.382 Related partiesPihak ketiga 152.581 - - - 152.581 Third parties

Utang lain-lain Other payablesPihak berelasi 348.550 - - 348.550 Related partiesPihak ketiga 14.702 - - 14.702 Third parties

Beban akrual 101.145 - - 101.145 Accrued expensesUtang bank dan lembaga keuangan Short-term bank loans andlainnya jangka pendek 211.507 - - - 211.507 other financial institution loan

Utang bank dan lembaga keuangan Long-term bank loans andlainnya jangka panjang 310.362 9.484 43.943 1.138.726 1.502.515 other financial institution loan

Total 1.474.229 9.484 43.943 1.138.726 2.666.382 Total

2017

34. INFORMASI SEGMEN USAHA 34. SEGMENT INFORMATION

Segmen operasi dilaporkan sesuai dengan pelaporaninternal kepada pembuat keputusan operasional, yangbertanggung jawab atas alokasi sumber daya kemasing-masing segmen yang dilaporkan serta menilaikinerja masing-masing segmen tersebut. Grup dibagidalam dua kelompok segmen, masing-masing sesuaidengan kegiatan usahanya, yaitu garmen sertapenenunan dan pemintalan.

Operating segments are reported in accordance withthe internal reporting provided to the chief operatingdecision maker, which is responsible for allocatingresources to the reportable segments and assessingits performance. The Group has two (2) reportablesegments: garments and, weaving and spinning.

Berikut ini adalah informasi segmen berdasarkansegmen usaha.

Segment information based on business segments ispresented below.

Perajutan dan Aset dan KewajibanPermintalan/ tidak dialokasi/

Garmen/ Weaving and Unallocated Eliminasi/ Konsolidasi/Garments Spinning Assets and Liabilities Elimination Consolidated50% 30,00% 20,00% 20,00%

Laporan rugi Komprehensif Consolidated Statement ofKonsolidasian Comprehensive LossPendapatan usaha RevenuesPenjualan ektern 15.138 2.312.310 - - 2.327.448 External sales

Jumlah pendapatan 15.138 2.312.310 - - 2.327.448 Total revenues

Hasil segmen Segment resultsHasil segmen - 14.375 - - 14.375 Segment resultBeban usaha 4.075 145.024 - - 149.099 Operating expenses

Rugi usaha (4.075) (130.649) - - (134.724) Loss from operationsBeban bunga dan keuangan - (65.150) - - (65.150) Interest expense and other financial chargesLain-lain bersih - 7.043 - - 7.043 Others - netEkuitas pada laba bersih perusahaan asosiasi 489 - - - 489 Share in net Income of associates

Rugi sebelum pajak (3.586) (188.756) - - (192.342) Loss before taxBeban pajak tangguhan - 22.107 - - 22.107 Tax benefit

Rugi tahun berjalan (3.586) (166.649) - - (170.235) Net lossPendapatan komprehensif lain - 28.984 - - 28.984 Other comprehensive income

Rugi komprehensif tahun berjalan (3.586) (137.664) - - (141.251) Total comprehensive loss

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian Consolidated Statement of Financial PositionAset segmen 1.923 3.651.131 293.590 (293.590) 3.653.054 Segment assetsInvestasi dalam saham pada Investments in shares of stock ofperusahaan asosiasi 1.113 - - - 1.113 associates

Total Aset Konsolidasi 3.036 3.651.131 293.590 (293.590) 3.654.167 Total Consolidated Assets

Liabilitas segmen 207.148 3.153.668 48.052 6.462 3.415.331 Segment liabilities

2018

Page 206: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

77

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

34. INFORMASI SEGMEN USAHA (lanjutan) 34. SEGMENT INFORMATION (continued)

Aset dan liabilitastidak dialokasi/

Permintalan/ UnallocatedGarmen/ Weaving and assets and Eliminasi/ Konsolidasi/Garments spinning liabilities Elimination Consolidated50% 30,00% 20,00% 20,00%

Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Consolidated Statement of Profit or LossKomprehensif Lain Konsolidasian and Other Comprehensive LossPendapatan usaha RevenuesPenjualan ektern 9.894 1.630.515 - - 1.640.409 External sales

Jumlah pendapatan 9.894 1.630.515 - - 1.640.409 Total revenues

Hasil segmen Segment resultsHasil segmen (157) (25.821) - - (25.978) Segment resultBeban usaha (642) (170.403) - - (171.045) Operating expenses

Rugi usaha (799) (196.224) - - (197.023) Loss from operationsBeban bunga dan keuangan - (106.626) - - (106.626) Interest expense and other financial chargesLain-lain bersih - - - - - Others - netEkuitas pada rugi bersih perusahaan asosiasi (37) (6.123) - - (6.160) Share in net loss of associates

Rugi sebelum pajak (836) (308.973) - - (309.809) Loss before taxBeban pajak tangguhan 141 23.183 - - 23.324 Income tax benefit

Rugi tahun berjalan (695) (285.790) - - (286.485) Net lossPendapatan komprehensif lain 8.988 1.481.256 - - 1.490.244 Other comprehensive income

Rugi komprehensif tahun berjalan 8.293 1.195.466 - - 1.203.759 Total comprehensive loss

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian Consolidated Statement of Financial PositionAset segmen 512 3.446.616 271.325 (271.325) 3.447.128 Segment AssetsInvestasi dalam saham pada Investments in shares of stock ofperusahaan asosiasi 11.609 - - - 11.609 associates

Total Aset Konsolidasi 12.121 3.446.616 271.325 (271.325) 3.458.737 Total Consolidated Assets

Liabilitas segmen 213.287 3.158.311 62.342 (324.289) 3.109.651 Segment Liabilities

2017

Berikut ini adalah informasi segmen berdasarkansegmen Geografis:

Segment net sales based on region is presentedbelow:

Denim/ Produk jadi/ Greige/ Yarn/ Lain-lain/ Konsolidasian/Denim Finished Greige Yarn Others Consolidated

Pendapatan berdasarkan Sales based onlokasi geografis: geographical locations:Lokal 461.935 5.477 261.762 885.340 57.211 1.671.724 DomesticAsia 11.699 - 9.276 386.274 - 407.249 AsiaEropa - - 88.691 73.951 - 162.642 EuropeAmerika - - 963 71.924 - 72.887 AmericaAfrika - - 1.519 11.427 - 12.945 Africa

Total 473.634 5.477 362.211 1.428.916 57.211 2.327.448 Total

2018

Denim/ Produk jadi/ Greige/ Yarn/ Lain-lain/ Konsolidasian/Denim Finished Greige Yarn Others Consolidated

Pendapatan berdasarkan Sales based onlokasi geografis: geographical locations:Lokal 404.694 97 126.813 554.030 54.112 1.139.745 DomesticAsia 2.723 - 10.595 293.517 - 306.835 AsiaEropa - - 79.325 62.884 - 142.209 EuropeAmerika - - 3 49.325 - 49.329 AmericaAfrika - - 1.311 981 - 2.292 Africa

Total 407.417 97 218.047 960.737 54.112 1.640.409 Total

2017

Page 207: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

78

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

35. KELANGSUNGAN USAHA 35. GOING CONCERNLaporan keuangan konsolidasian terlampirdisusun dengan asumsi Grup dapat mempertahankankelangsungan hidupnya. Pada tanggal 31 Desember2018, Grup mengalami defisit sebesar Rp 2.547.481dan Rp 2.196.696 masing-masing pada tanggal31 Desember 2018 dan 2017 yang disebabkanadanya peningkatan rugi usaha, selisih kurs danbeban keuangan tahun-tahun sebelumnya. Hal-haltersebut dapat menimbulkan ketidakpastianmengenai kemampuan Grup untuk mempertahankankelangsungan hidupnya. Kemampuan Grup untukmempertahankan kelangsungan hidupnya dimasayang akan datang dan merealisasikan aset sertamenyelesaikan pembayaran liabilitas dalam bisnisnormal dan pada nilai yang dinyatakan dalam laporankeuangan sangat tergantung pada situasi ekonomimakro saat ini dan keberhasilan manajemen Grupuntuk menyelesaikan sisa utangnya serta kemampuanuntuk menghasilkan arus kas yang cukup darikegiatan usaha dimasa yang akan datang. Laporankeuangan konsolidasian tidak mencakuppenyesuaian-penyesuaian yang mungkin timbul dariketidakpastian tersebut.

The consolidated financial statements have beenprepared assuming that the Group will continue tooperate as going concern entity. As of December 31,2018, the Group incurred deficit amounting toRp 2,547,481 and Rp 2,196,696 as of December 31,2018 and 2017 due to increase in operating loss,foreign exchange and financial costs incurred over theyears. These factors caused uncertainty on theGroup’s capability to continue to operate as a goingconcern entity. The ability of the Group to continue asa going concern entity and to realize its assets andsettle its liabilities in the normal course of business andthe amounts stated in the consolidated financialstatements is dependent upon the macro economicsituation and the success of the Group’s managementto settle their remaining debts with the creditors and itsability to generate sufficient cash flows from futureoperations. The consolidated financial statements donot include any adjustments that might result from theoutcome of this uncertainty.

Untuk menghadapi faktor-faktor ekonomi yangmerugikan tersebut, Grup mempersiapkan langkah-langkah sebagai berikut:

To face these adverse economic factors, the followingplans have been prepared by the Group:

a. Grup juga terus memantau eksposur dalam matauang dan memberlakukan kebijakan yang cocokuntuk mengurangi risiko.

b. Grup juga berencana untuk melakukan langkah-langkah untuk mengurangi biaya operasional danmeningkatkan keuntungan.

c. Pemegang saham baru senantiasa mendukungkegiatan operasional AIC dengan menyediakanbahan baku dan penolong, mesin, dan modalkerja. Dengan demikian AIC memiliki persediaanbahan baku yang memadai dan proses produksiberjalan lancar.

d. Grup menciptakan peluang pasar, modernisasimesin, dan memperbaiki produksi sehingga dapatmenaikkan kapasitas produksi dan penjualan.

Pemegang saham utama setuju dan berkomitmenuntuk memberikan dukungan keuangan lanjutankepada Grup dalam periode dua belas bulan darilaporan konsolidasi posisi keuangan sebagaimanatersebut dalam suratnya tertanggal 25 Maret 2019,untuk memungkinkan Grup untuk menyelesaikankewajiban yang jatuh tempo.

a. The Group closely monitors its exposure incurrencies and applies suitable policies to mitigatethis risk.

b. The Group also plans to take steps to reduceoperating costs and increase profits.

c. New shareholders continue to support AIC'soperational activities by providing raw andauxiliary materials, machinery, and workingcapital. Thus AIC has an adequate supply of rawmaterials and the production process runssmoothly.

d. The Group creates market opportunities,modernizes machinery, and improves productionso as to raise production and sales capacity.

The major shareholder has agreed and committed toprovide continued financial support to the Group withinthe twelve-month period from the consolidatedstatement of financial position date in its letter datedMarch 25, 2019, to enable the Group to settle itsmaturing liabilities as and when they fall due.

36. INISIATIF PENGUNGKAPAN ARUS KAS NETOPADA AKTIVITAS PENDANAAN

36. DISCLOSURE INITIATIVE ON NET CASH FLOWSFROM FINANCING ACTIVITIES

1 Januari/ Aktivitas kas/ Aktivitas non kas/ 31 Desember/January 1, 2018 Cash activities Non-cash activity December 31, 2018

Liabilitas LiabilitiesUtang bank jangka panjang 1.421.227 (28.808) (452.557) 939.862 Long-term bank loansUtang lembaga keuangan lainnya 81.288 (30.959) 5.598 55.927 Other financial institutionLiabilitas diestimasi 175.320 - 9.098 184.418 Estimated liabilitiesPihak berelasi 49.307 (19.518) (31.069) (1.280) Related parties

Total 1.727.142 (79.285) (468.930) 1.178.927 Total

Page 208: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

79

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

37. AKTIVITAS NON-KAS 37. NON-CASH ACTIVITIES

Informasi pendukung sehubungan dengan aktivitasyang tidak dipengaruhi arus kas adalah sebagaiberikut:

Supplemental information in relation to non-cashactivities are as follows:

2018 2017

Pembayaran utang bank Payment of long-term bank loanjangka panjang oleh pihak berelasi 260.658 - by related partyUang muka setoran modal atas Deposit for future stock subscription ofakuisisi saham AIC 245.000 - acquisition of AIC's sharesKonversi utang lain-lain ke Conversion of other payablepihak berelasi menjadi to related party into deposit foruang muka setoran modal 31.000 - future stock subscriptionKeuntungan revaluasi tanah - 1.492.338 Revaluation surplus of land

38. PENYAJIAN KEMBALI LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

38. RESTATEMENT OF THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS

Grup telah menyajikan kembali laporan keuangankonsolidasiannya pada dan untuk tahun yang berakhirpada tanggal 31 Desember 2017 sehubungan denganakuisisi perubahan atas saham AIC yang dimiliki olehWHT (Catatan 20). Dampak akuisisi saham diterapkansecara retrospektif, efektif pada Juni 2017 ketika WHTdiidentifikasi sebagai pihak terkait dibawahpengendalian IJI, dengan rincian sebagai berikut:

The Group has restated its consolidated financialstatements as of and for the year ended December 31,2017 in relation to the Company’s acquisition of AIC’sshares owned by WHT (Note 20). The impact of shareacquisition was applied retrospectively , effective inJune 2017 when WHT was identified as a relatedparty under common control of IJI, and with details ofrestatement as follows:

Disajikansebelumnya/ Penyajian DisajikanAs previously kembali/ kembali/

stated Restatement Restated

Ekuitas EquityKepentingan non-pengendali 304.548 (281.008) 23.540 Non-controlling interestSaldo laba defisit (1.731.347) (467.349) (2.198.696) Retained earnings (deficit)Selisih nilai transaksi Difference in value fromdengan pihak transactions withnon-pengendali 196.634 4.317 200.951 non-controlling interests

Modal ditempatkan dan disetor 16.094 (9.062) 7.032 Additional paid-in capitalPenghasilan komprehensif lain 793.489 753.103 1.546.592 Other comprehensive income

Rugi bersih tahun berjalan Net profit (loss) for the yearyang dapat diatribusikan kepada: attributable to:

Pemilik entitas induk (134.750) (82.500) (217.250) Owners of the CompanyKepentingan non-pengendali (151.735) 82.500 (69.235) Non-controlling interest

Total laba (rugi) komprehensif Total comprehensive incomeyang dapat diatribusikan kepada: (loss) attributable to:

Pemilik entitas induk 535.887 673.755 1.209.642 Owners of the CompanyKepentingan non-pengendali 667.872 (683.755) (15.883) Non-controlling interest

Rugi per saham (92) (56) (148) Loss per share

31 Desember/December 31, 2017As of and for the year ended

Untuk tahun yang berakhir pada tanggal/

Page 209: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

80

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

39. KEJADIAN SETELAH TANGGAL PELAPORAN 39. EVENTS AFTER REPORTING PERIOD

1. Berdasarkan akta No. 13 tanggal 15 Januari 2019tentang perubahan komposisi susunan pemegangsaham yang telah diterima dan dicatat olehMenteri Hukum dan Hak Asasi ManusiaRepublik Indonesia dengan Surat KeputusanNo. AHU-0008856.AH.01.11 tanggal18 Januari 2019.

Berdasarkan laporan kepemilikan efek dari BiroAdministrasi Efek PT Adimitra Jasa Korpora pertanggal 11 Januari 2019 dalam suratnyanomor OPR/060/AJK/012019 perihal komposisikepemilikan saham Perusahaan telah dikeluarkansaham Seri C sebanyak 6.280.615.372 saham.

1. The Notarial deed No. 13 datedJanuary 15, 2019 regarding changes to thecomposition of the shareholders was received andrecorded by the Ministry of Law and HumanRights of the Republic of Indonesia in its DecisionLetter No. AHU-0008856.AH.01.11 datedJanuary 18, 2019.

Based on reports of securities ownership of theSecurities Administration Bureau of PT AdimitraJasa Korpora as of January 11, 2019 in its Letternumber OPR/060/AJK/012019 regarding thecomposition of the Company's share ownership,6,280,615,372 Series C shares were issued.

Periode perdagangan PUT III Perusahaandilaksanakan dari tanggal 31 Desember 2018sampai dengan tanggal 8 Januari 2019 dan untukpembayaran dari pembeli siaga pada tanggal11 Januari 2019. Jumlah dana yang diterimaseluruhnya sebesar Rp 628.061.537.200 untuk6.280.615.372 saham seri C dengan nilai nominalRp100 per saham.

The trading period of the PUT III of the Companyis carried out from December 31, 2018 to January8, 2019 and for payments from standby buyers onJanuary 11, 2019. The total amount of fundsreceived is Rp 628,061,537,200 for 6,280,615,372series C shares with a nominal value of Rp 100per share.

Pemilikan saham Perusahaan setelah PUT IIIadalah sebagai berikut:

The Company’s shares ownership after PUT III isfollows:

Total Persentasesaham/ kepemilikan/Number Percentage Total/of shares of ownership (%) Total

Saham seri A (nominal Rp 1.000 Series A shares (par value of(nilai penuh) per saham) Rp 1,000 (full amount) per share)PT World Harvest Textile 275.187.640 3,55 275.188 PT World Harvest TextilePT Inti Perkasa Wira Sentosa 17.339.400 0,22 17.339 PT Inti Perkasa Wira SentosaPT Krida Bumi Raya 14.783.500 0,19 14.784 PT Krida Bumi RayaPT Apac Century Corporation 50.000 0,00 50 PT Apac Century CorporationMasyarakat lainnya 227.306.037 2,93 227.306 PublicSaham seri B (nominal Rp 250 Series B shares (par value of(nilai penuh) per saham) Rp 250 (full amount) per share)PT World Harvest Textile 862.000.000 11,13 215.500 PT World Harvest TextileGrowth Solution Ltd.Masyarakat lainnya 70.000.000 0,90 17.500 PublicSaham seri C (nominal Rp 100 Series C shares (par value of(nilai penuh) per saham) Rp 100 (full amount) per share)PT World Harvest Textile 2.450.000.000 31,62 245.000 PT World Harvest TextilePT Indah Jaya Investama 3.482.702.836 44,95 348.270 PT Indah Jaya InvestamaPT Prima Graha Hiburan 255.715.380 3,30 25.571 PT Prima Graha HiburanMasyarakat lain 92.197.156 1,19 9.220 Public

Total 7.747.281.949 100 1.395.728 Total

Nama pemegang saham

2019

Name of stockholders

Page 210: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

81

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

39. KEJADIAN SETELAH TANGGAL PELAPORAN(lanjutan)

39. EVENTS AFTER REPORTING PERIOD (continued)

Penambahan saham seri C dengan nominalRp 100 per saham dilakukan melalui:

The addition of Series C shares with nominal valueRp 100 per share is made through:

- Inbreng saham oleh WHT di AIC kepadaPerusahaan (Catatan 20).

- Konversi utang IJI menjadi saham sebesarUS$ 2.000.000 (Catatan 20).

- Setoran tunai IJI untuk melunasi utangPerusahaan kepada IJI yang merupakanpengalihan utang WHT ke IJI sebesarUS$ 3.063.871 (Catatan 12).

- Setoran tunai IJI untuk melunasi utangPerusahaan kepada IJI yang berasal daripembayaran utang Bank Mandiri sebesarUS$ 18.000.000 (Catatan 12 dan 17).

- Setoran tunai PGH untuk melunasi utangPerusahaan kepada PGH yang merupakanpengalihan utang dari WHT ke PGH sebesarUS$ 1.644.776 (Catatan 12).

- Shares contribution owned by WHT in AIC to theCompany (Note 20).

- Convertion of IJI debt to shares with value ofUS$ 2,000,000 (Note 20).

- Cash deposit of IJI to repay the Company’s debtto IJI which is a transfer of WHT’s debt to IJIamounting to US$ 3,063,871 (Note 12).

- Cash deposit of IJI to repay the company’s debt toIJI from payment of loan from Bank Mandiri’s debtamounting to US$ 18.000.000 (Notes 12 and 17).

- Cash deposit of PGH to repay the Company’sdebt to PGH which is a transfer of WHT’s debt toPGH amounting to US$ 1,644,776 (Note 12).

2. Pada tanggal 24 Januari 2019, Perusahaanmenggadaikan saham yang dimiliki olehPerusahaan dalam AIC sebesar 8.326.294.136kepada Bank Mandiri berdasarkan Akta PerjanjianGadai Saham No. 29, tanggal 24 Januari 2019,dibuat di hadapan Sri Hidianingsih Adi Sugijanto,S.H., notaris di Jakarta. Gadai saham ini diberikanuntuk menjamin kewajiban utang AIC kepadaBank Mandiri berdasarkan PerjanjianRestrukturisasi. Dalam hal ini, Perusahaanmenggantikan kedudukan WHT sebagai pemberigadai sebelumnya sehubungan denganpengalihan Saham Yang Dialihkan (Catatan 1c).

2. On January 24, 2019, the Company mortgagedthe Company's 8,326,294,136 shares in AIC BankMandiri based on the Deed of Share PledgeAgreement Deed No. 29 dated January 24, 2019,made before Sri Hidianingsih Adi Sugijanto, S.H.,notary in Jakarta. This mortgage is granted toguarantee AIC's debt obligations to Bank Mandiribased on the Restructuring Agreement. In thiscase, the Company replaces the position of WHTas the previous pledge provider in connection withthe transfer of Transferred Shares (Note 1c).

40. STANDAR AKUNTANSI BARU 40. NEW ACCOUNTING STANDARDS

Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) telah menerbitkanamandemen atas beberapa standar akuntansi yangmungkin berdampak pada laporan keuangankonsolidasian.

The Indonesian Institute of Accountants (IAI) hasreleased amendments to several accounting standardsthat may have certain impact on the consolidatedfinancial statements.

Efektif berlaku pada atau setelah 1 Januari 2019:

- PSAK 24 - “Imbalan Kerja: Amandemen,Kurtailmen, atau Penyelesaian Program”

- PSAK 46 (Penyesuaian Tahunan 2018) - “PajakPenghasilan”

- PSAK 66 (Penyesuaian Tahunan 2018) -“Pengaturan Bersama”

- ISAK 33 - “Transaksi Valuta Asing dan Imbalan diMuka”

- ISAK 34 - “Ketidakpastian dalam Perlakuan PajakPenghasilan”

Effective on or after January 1, 2019:

- PSAK 24 - “Employee Benefits: Amendment,Curtailment, or Program Settlement”

- PSAK 46 (Annual Improvement 2018) - “IncomeTax”

- PSAK 66 (Annual Improvement 2018) - “JointOperations”

- ISAK 33 - “Foreign Currency Transactions andAdvance Consideration”;

- ISAK 34 - “Uncertainty over Income TaxTreatments”

Page 211: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkDAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

Tanggal 31 Desember 2018 danTahun Yang Berakhir Pada Tanggal tersebut

(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

PT ASIA PACIFIC INVESTAMA TbkAND ITS SUBSIDIARY

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTSAs of December 31, 2018 andFor The Year Then Ended

(Expressed in million Rupiah,unless otherwise stated)

82

The original consolidated financial statements included herein arein the Indonesian language.

40. STANDAR AKUNTANSI BARU (lanjutan) 40. NEW ACCOUNTING STANDARDS (continued)

Efektif berlaku pada atau setelah 1 Januari 2020:

- PSAK 71 - “Instrumen Keuangan”- PSAK 72 - “Pendapatan dari Kontrak denganPelanggan”

- PSAK 73 - “Sewa”- Amandemen PSAK 15 - “Investasi pada EntitasAsosiasi dan Ventura Bersama tentangKepentingan Jangka Panjang pada EntitasAsosiasi dan Ventura Bersama”

- Amandemen PSAK 71 - “Instrumen Keuangantentang Fitur Percepatan Pelunasan denganKompensasi Negatif”

Effective on or after January 1, 2020:

- PSAK 71 - “Financial Instruments”- PSAK 72 - “Revenue from Contracts with

Customers”- PSAK 73 - “Leases”- Amendments to PSAK 15 - “Investments in

Associates and Joint Ventures Long-termInterests in Associates and Joint Ventures”

- Amendments to PSAK 71 - “Financial InstrumentsPrepayment Features with NegativeCompensation”

Perusahaan masih menilai dampak dari amandemenini dalam standar akuntansi terhadap laporankeuangan konsolidasian Perusahaan.

The Group is still assessing the impact of theseamendments in accounting standards on the Group’sconsolidated financial statements.

Page 212: Langkah Pasti Memperluas Jaringan Pasar Global...PT Apac Inti Corpor a Jl. Raya Soekar no Hatta Km-32 Desa Harjosari, Bawen 50661, ... Karyawan dan/atau Manajemen Employees and/or

Alamat Kantor/Head OfficePuri Indah Financial TowerLantai 07, Unit #01-03Jalan Puri Lingkar Dalam, Blok T-8Jakarta Barat, 11610T : (021) 22588888F : (021) 22580550E : [email protected] : http://apinvestama.co.id/

Alamat Pabrik/Factory AddressJalan Raya Soekarno – Hatta Km. 32Desa Harjosari , BawenSemarang, 50661T : (0298) 522888 (Hunting)F : (0298) 522297E : [email protected] : http://www.apacinti.com/

Laporan TahunanAnnual Report2018