kuliah 6.ppt

11
1 PERKIRAAN CADANGAN RESERVOIR Cadangan (Reserves) Cadangan adalah sejumlah akumulasi minyak yang dapat diproduksikan ke permukaan secara komersial berdasarkan data yang ada. Pengelompokan Cadangan Didasarkan pada derajat kepastian Cadangan yang bertitik tolak pada hasil evaluasi data Geologi dan Geofisik, Keteknikan ( Engineering) serta ditunjang data Sumuran yang meliputi data Produksi, data Tekanan, data Sifat Fisik Batuan, data Log dan data Geofisika.

Upload: annisa-harum-apriliana

Post on 06-Nov-2015

4 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

cadangan

TRANSCRIPT

  • PERKIRAAN CADANGAN RESERVOIRCadangan (Reserves)Cadangan adalah sejumlah akumulasi minyak yang dapat diproduksikan ke permukaan secara komersial berdasarkan data yang ada.

    Pengelompokan Cadangan Didasarkan pada derajat kepastian Cadangan yang bertitik tolak pada hasil evaluasi data Geologi dan Geofisik, Keteknikan ( Engineering) serta ditunjang data Sumuran yang meliputi data Produksi, data Tekanan, data Sifat Fisik Batuan, data Log dan data Geofisika.

  • KLASIFIKASI CADANGANCadangan Terbukti (Proven Reserves)

    Cadangan Potensial :

    Cadangan Mungkin (Possible) Cadangan Harapan (Probable)

  • Cadangan Terbukti (Proven Reserves)Cadangan Terbukti

    Merupakan Cadangan minyak yang jumlahnya telah dibuktikan dengan derajat kepastian yang tinggi, berdasarkan pada hasil dari pembuktian melalui analisis secara Geologi, Keteknikan dan Keekonomian. Derajat kepastian Cadangan terbukti ini adalah minimal 90 % Cadangan tersebut bisa diambil.

  • Besar cadangan akan mengalami perubahan dgn pertambahan waktu yang disebabkan oleh :Perubahan status suatu lapangan, dengan telah dimulainya produksi pada lapangan tersebut.

    Adanya perhitungan ulang dengan adanya pengeboran-pengeboran baru, ataupun oleh adanya data penunjang baru yang lain.

    Diketemukannya lapangan-lapangan baru/lapangan-lapangan yang baru dilaporkan.

    Adanya studi-studi atau analisa-analisa baru yang dilakukan

  • Cadangan Potensial Adalah Cadangan minyak yang berda-sarkan pada data Geologi dan Keteknikan, jumlahnya masih harus dibuktikan dengan pemboran dan pengujian lebih lanjut. Dengan dmk Cadangan Potensial ini mempunyai derajat kepastian yg masih rendah.

  • Cadangan Mungkin (Possible Reserves)Merupakan Cadangan yang mempunyai derajat kepastian minimal 50 %.

    Cadangan Harapan (Probable Reserves)Merupakan Cadangan yang mempunyai derajat kepastian masih rendah yaitu minimal 10 % dari Cadangan yang dapat diambil.

    Cadangan Awal Minyak (OOIP,Original Oil in Place)Jumlah minyak mulamula yang menempati sebuah reservoir, yang mana tidak ada kaitannnya dengan kelakuan reservoir tersebut.

  • Ultimate Recovery,URAdalah maksimum Cadangan Minyak yang dapat diambil dengan teknologi tahap primer (primary recovery).

    Sisa Cadangan Selisih Cadangan Minyak mula-mula dengan Cadangan yang bisa diambil dgn teknologi tahap primer (primary recovery) sampai dengan saat ini.

    Current Recovery Factor (CRF).Adalah Cadangan Minyak yang dapat diambil dengan teknologi tahap primer (primary recovery) sampai saat ini.

  • Metode Perkiraan CadanganPerkiraan Initial Oil In Place ( IOIP )

    Untuk batuan reservoir yang mengandung satu acrefeet pada kondisi awal, maka volume minyak dapat dihitung dengan persamaan sebagai berikut :

    dimana :Ni= initial oil in place, STBVb= bulk volume batuan reservoir, acrefeet= porositas batuan, fraksiSwi= saturasi air formasi mulamula, fraksiBoi= faktor volume formasi minyak mulamula, bbl / STB7758= faktor konversi, bbl / acrefeet

  • Initial gas in place

    dimana :Gi= initial gas in place, SCF.Bgi= FVF gas mulamula, bbl/SCF43560= Faktor konversi, cuft/acrefeet

  • Ultimate Recovery ( UR )UR = N x RF

    Secara volumetris, ultimate recovery dapat ditentukan dengan persamaan sbb :

    Reservoir gas dengan mekanisme pendorong air, RF dapat ditentukan dengan persamaan :

  • Recovery Factor

    Atau