komponen kopling fluida

2
7/23/2019 Komponen kopling fluida http://slidepdf.com/reader/full/komponen-kopling-fluida 1/2 Komponen kopling fuida 1. Pump Impeller Pump Impeller  disatukan dengan converter case dan converter case dihubungkan ke poros engkol melalui drive plate, hal ini berarti  pump impeller  akan berputar saat poros engkol berputar. Pump impeller  berfungsi untuk melemparkan fluida (ATF) ke turbine runner  agar turbine runner  ikut berputar. Pump impeller  terdiri dari vane dan guide ring. Guide ringberfungsi untuk memberikan celah yang memperlancar aliran minyak. 2.  Turbine runner  dihubungkan dengan overdrive input shat transmisi, hal ini berarti turbine runner berungsi untuk menerima lemparan fuida dari pump impeller dan menggerakkan input shat transmisi. Turbine runner terdiri dari vane dan guide ring. Arah vane pada turbine runner berlawanan dengan vane pump impeller. 3. Stator Stator  ditempatkan di tengah-tengah antara pump impeller  dan turbine runner . Dipasang pada poros stator  yang diikatkan pada transmission case melalui one-way clutch. Stator berfungsi untuk mengarahkan fluida dari turbine runner  agar menabrak bagian belakangvane pump impeller , sehingga memberikan tambahan tenaga pada pump impeller . Hi grade petroleum based mineral oil khusus yang dicampur dengan beberapa bahan tambahan dipergunakan untuk melumasi transmisi otomatis. inyak ini dikenal sebagai  Automatic Transmission Fluid (ATF) untuk membedakannya dari !enis minyak lain.

Upload: anggaariyanto

Post on 18-Feb-2018

228 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Komponen kopling fluida

7/23/2019 Komponen kopling fluida

http://slidepdf.com/reader/full/komponen-kopling-fluida 1/2

Komponen kopling fuida

1. Pump Impeller 

Pump Impeller  disatukan dengan converter

case dan converter case dihubungkan ke poros engkol

melalui drive plate, hal ini berarti pump impeller  akan berputar

saat poros engkol berputar. Pump impeller  berfungsi untuk

melemparkan fluida (ATF) ke turbine runner  agar turbine

runner  ikut berputar. Pump impeller  terdiri dari vane dan guide

ring. Guide ringberfungsi untuk memberikan celah yangmemperlancar aliran minyak.

2.  Turbine runner dihubungkan dengan overdrive input shat transmisi, hal ini berarti

turbine runner berungsi untuk menerima lemparan fuida dari pump

impeller dan menggerakkan input shat transmisi. Turbine runner terdiri

dari vane dan guide ring. Arah vane pada turbine runner berlawanan

dengan vane pump impeller.

3. Stator 

Stator  ditempatkan di tengah-tengah antara pump

impeller  dan turbine runner . Dipasang pada poros stator  yang

diikatkan pada transmission case melalui one-way

clutch. Stator berfungsi untuk mengarahkan fluida dari turbine

runner  agar menabrak bagian belakangvane pump impeller ,

sehingga memberikan tambahan tenaga pada pump impeller .

Hi grade petroleum based mineral oil khusus yang dicampur dengan beberapa bahan

tambahan dipergunakan untuk melumasi transmisi otomatis. inyak ini dikenal sebagai

 Automatic Transmission Fluid (ATF) untuk membedakannya dari !enis minyak lain.

Page 2: Komponen kopling fluida

7/23/2019 Komponen kopling fluida

http://slidepdf.com/reader/full/komponen-kopling-fluida 2/2

Transmisi otomatis harus selalu menggunakan !enis ATF yang telah ditentukan.

"enggunaan ATF selain yang ditentukan atau penggunaan ATF yang campuran akan

menurunkan kemampuan transmisi otomatis.

#ntuk memastikan bah$a transmisi otomatis beker!a dengan baik, le%el minyak !uga

penting. "ergunakan deepstick untuk pemeriksaan le%el minyak, dilakukan saat mesin

berputar idle dan transmisi berada pada suhu ker!a normal dan posisi tuas transmisi

berada pada posisi &"&.

 ''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''''' 

catatan istilah ATF (Automatic Transmission Fluid) merupakan cairan yang mempunyai

kualitas sangat tinggi dengan berbagai macam bahan tambahan. ATF ditekan oleh

pompa oli dan dikirim ke torue con%erter dimana fluida ini digunakan untuk

memindahkan tenaga putar mesin dan momen ke transmisi.

Fungsi ATF

1. Memindahkan momen puntir pada torque converter.

. Mengendalikan h!draulic control s!stem, demikian "uga ker"a kopling

dan rem pada transmisi otomatis

#. Melumasi planetar! gear dan bagian $ bagian lain !ang bergerak.

%. Mendinginkan bagian $ bagian !ang bergerak.