klb-iii

Upload: samuelbatubara

Post on 01-Mar-2016

214 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

hihihi

TRANSCRIPT

  • DASAR-DASAR PENYIDIKAN KLB (2)ILMU KESEHATAN MASYARAKATMINAT UTAMA FIELD EPIDEMIOLOGI LAPANGAN

  • LANGKAH-LANGKAH PENYIDIKAN KLBSumber : CDC, 1979; Barker, 1979; Greg, 1985; Mausner and Kramer, 1985; Kelsey et al., 1986, Goodman et` al`, 1990. METODA PENYIDIKAN KLB

    1Persiapan penelitian lapangan.2Menetapkan apakah kejadian tersebut suatu KLB.3Memastikan Diagnosis Etiologis4Mengidentifikasikan dan menghitung kasus atau paparan5Mendeskripsikan kasus berdasarkan orang, waktu dan tempat. 6Membuat cara penanggulangan sementara dngsegera (jika diperlukan).7Mengidentifikasi sumber dan cara penyebaran8Mengidentifikasi keadaan penyebab KLB9Merencanakan penelitian lain yang sistimatis10Menetapkan saran cara pencegahan atau penanggulangan.11Menetapkan sistim penemuan kasus baru atau kasus dengan komplikasi.12Melaporkan hasil penyidikan kpd instansi kes. setempat dan sistim yankes yang llebih tinggi.

  • TUJUAN PENANGGULANGAN

    PENGENDALIANSUMBER & CARA PENULARANETIOLOGI PENYAKIT (Dx)DESKRIPSI WAKTUCURVE EPIDEMIK

    DESKRIPSI TEMPATPETA / SPOT MAP

    DESKRIPSI ORANGATTACK RATE

    DEFINISI OPERASIONAL KASUSFREQUENSI GEJALA KLINISIDENTIFIKASI KASUS

  • UJI HIPOTESIS SUMBER & CARA PENULARAN :

    MEMBUKTIKAN ADANYA AGENT PD SUMBER PENULARAN, SECARA LABORATORIS

    ADANYA HUBUNGAN SECARA STATISTIK ANTARA KASUS & PEMAPARAN TIDAK ADA CARA LAIN PADA SEMUA KASUS / CARA PENULARAN LAIN TIDAK DAPAT MENERANGKAN DISTRIBUSI UMUR , WAKTU DAN GEOGRAFIS PADA SEMUA KASUS

    METODA PENYIDIKAN KLBIDENTIFIKASI SUMBER PENULARAN IDENTIFIKASI SUMBER PENULARAN

  • PENANGGULANGAN SEMENTARA

    SUMBER DAN CARA PENULARANETIOLOGITAHUTIDAKTAHUPenyelidikan +Penanggulangan +++Penyelidikan +++Penanggulangan +TIDAKPenyelidikan + ++Penanggulangan +++Penyelidikan +++Penanggulangan +

  • ETIOLOGIS SUMBER & CARA PENANGGULANGAN

    METODA PENYIDIKAN KLB

    PENYUSUNAN REKOMENDASI

    DASAR TINDAKAN PENANGGULANGAN

    ETIOLOGIS SUMBER & CARA PENANGGULANGAN KEADAAN PENYEBAB KLB KECENDERUNGAN JANGKA PANJANG PENYAKIT DAERAH YG BERESIKO POPULASI YG BERESIKO

    DASAR TINDAKAN PENGENDALIAN

  • 1. MENGHILANGKAN SUMBER PENULARAN

    METODA PENYIDIKAN KLB

    PENYUSUNAN REKOMENDASI

    CARA PENANGGULANGAN

    Menjauhkan sumber penularan dari Orang Membunuh bakteri pd sumber penularan Pengobatan / isolasi orang yg diduga sbg sumber penularan2. MEMUTUS RANTAI PENULARAN

    Sterilisasi sumber penularan Mengendalikan vektor Peningkatan Higiene Perorangan 3. MERUBAH RESPON ORANG THD PENYAKIT

    Melakukan Imunisasi Mengadakan pengobatan

  • EVALUASI PROGRAM KESEHATAN

    PENERAPAN ILMU EPIDEMIOLOGI DI LAPANGAN EVALUASI SISTEM SURVEILENS

    PARTISIPASI MASYARAKAT

    SUMBER YG TEPAT UNTUK PERENCANAAN PROG.

    KEPATUHAN PETUGAS

    PELATIHAN EPIDEMIOLOGI

    METODA PENYIDIKAN KLBPERENCANAAN PENELITIAN LAIN YG SISTEMATIS

    PERENCANAAN PENELITIAN LAIN YG SISTEMATIS

  • 1*

    TUJUAN : EVALUASI THD TINDAKAN PENANGGULANGAN METODA PENYIDIKAN KLB

    SISTIM SURVEILENS

    SISTIM SURVEILENS

    MACAM : PENEMUAN KASUS BARU PENEMUAN KASUS KOMPLIKASIWAKTU : PERIODE KLB PERIODE DUGAAN KOMPLIKASI TENAGA : EVALUASI THD TINDAKAN PENCEGAHAN

    1

  • PENYUSUNAN LAPORANLatar Belakang, yang meliputi analisis keadaan geografis, kondisi alam, kependudukan, status sosial ekonomi, pelayanan kesehatan, sistem kewaspadaan dini yang berlaku, insidens penyakit dalam keadaan biasa.Tinjauan Pustaka, berisi riwayat kejadian KLB pada penyakit yang sama didaerah setempat atau didaerah yang lain, Teori mengenai DD Klinis dan EpidemiologisMetoda penyidikan KLB, yang meliputi definisi kasus, alat yang digunakan (kuestioner), perjalanan penyakit, cara survai (pelayanan kesehatan, Rumah Sakit, survai rumah tangga), rancangan penelitian, cara pengumpulan spesimen, tehnik pemeriksaan laboratorium, kuantitas dan kualitas tenaga yang dipakai.Hasil (Analisis data), meliputi :Data klinis (frekuensi gejala / tanda, perjalanan penyakit, diagnosis banding, komplikasi penyakit, Case Fatality Rate, frekuensi komplikasi yang terjadi)Data epidemiologi, deskripsi kejadian menurut waktu, tempat dan orang.Analisis cara dan sumber penularan (sumber infeksi, tempat dan cara masuknya agent penyebab ke penjamu, faktor-faktor yang mempengaruhi penularan).Data laboratorium (pemeriksaanagentpenyebab, konfirmasi serologi, reliabilitas dan validitas hasil pemeriksaan)Pembahasan, yaitu interpretasi dari analisis data, perumusan hipotesis mengenai penyebab, sumber dan cara penularan, analisa statistik dari uji hipotesis. Kesimpulan, mengenai diagnosis penyakit, keadaan KLB, sumber dan cara penularan, keadaan penyebab KLB.Rekomendasi cara penanggulangan dan pengendalian KLB, meliputi dasar-dasar pengambilan keputusan dan deskripsi cara penanggulangan dan pengendalian KLB.