kinerja pegawai menurut sedarmayanti

4
Berbicara tentang kinerja aparatur, erat kaitannya dengan cara mengadakan penilaian terhadap pekerjaan seseorang sehingga perlu ditetapkan standar kinerja atau standar performance. Menurut Mitchel yang dikutip Sedarmayanti dalam bukunya Sumber Daya Manusia Dan Produktivitas Kerja (2001:51), menyebutkan aspek-aspek yang meliputi kinerja yang dapat dijadikan ukuran kinerja seseorang, yaitu sebagai berikut : 1. Kualitas Kerja (quality of work) 2. Ketepatan waktu (promptness) 3. Inisiatif (inisiative) 4. Kemampuan (capability) 5. Komunikasi (communication) Untuk mengidentifikasi dalam menentukan suatu kinerja dapat dilihat berdasarkan aspek-aspek kinerja itu sendiri. Menurut Mitchel dalam Sedarmayanti (2001:51), dikatakan bahwa kinerja meliputi beberapa aspek, yaitu; a) Kualitas Kerja (Quality of Work); b) Ketepatan Waktu(Promptness); c) Inisiatif (Initiative); d) Kemampuan (Capability); dan e) Komunikasi (Communication). Untuk lebih jelasnya penulis menguraikan indikator dari aspek- aspek kinerja menurut Sondang P. Siagian (1995:56), sebagai berikut: a.Kualitas Kerja (Quality of Work) Indikatornya;

Upload: citizenblog

Post on 20-Jun-2015

6.725 views

Category:

Documents


19 download

DESCRIPTION

Menurut Mitchel yang dikutip Sedarmayanti dalam bukunya Sumber Daya Manusia Dan Produktivitas Kerja (2001:51), menyebutkan aspek-aspek yang meliputi kinerja yang dapat dijadikan ukuran kinerja seseorang, yaitu sebagai berikut :1. Kualitas Kerja (quality of work)2. Ketepatan waktu (promptness)3. Inisiatif (inisiative)4. Kemampuan (capability)5. Komunikasi (communication)

TRANSCRIPT

Page 1: Kinerja Pegawai menurut  Sedarmayanti

Berbicara tentang kinerja aparatur, erat kaitannya dengan cara mengadakan penilaian terhadap pekerjaan seseorang sehingga perlu ditetapkan standar kinerja atau standar performance.Menurut Mitchel yang dikutip Sedarmayanti dalam bukunya Sumber Daya Manusia Dan Produktivitas Kerja (2001:51), menyebutkan aspek-aspek yang meliputi kinerja yang dapat dijadikan ukuran kinerja seseorang, yaitu sebagai berikut :1. Kualitas Kerja (quality of work)2. Ketepatan waktu (promptness)3. Inisiatif (inisiative)4. Kemampuan (capability)5. Komunikasi (communication)

Untuk mengidentifikasi dalam menentukan suatu kinerja dapat dilihat berdasarkan aspek-

aspek kinerja itu sendiri. Menurut Mitchel dalam Sedarmayanti (2001:51), dikatakan bahwa

kinerja meliputi beberapa aspek, yaitu; a) Kualitas Kerja (Quality of Work); b) Ketepatan

Waktu(Promptness); c) Inisiatif

(Initiative); d) Kemampuan (Capability); dan e) Komunikasi (Communication). Untuk lebih jelasnya penulis menguraikan indikator dari aspek-aspek kinerja menurut Sondang P. Siagian (1995:56), sebagai berikut: a.Kualitas Kerja (Quality of Work) Indikatornya;

1) Hasil kerja yang diperoleh2) Kesesuaian hasil kerja dengan tujuan organisasi3) Manfaat hasil kerja

b.Ketepatan Waktu(Promptness) Indikatornya;

1) Penataan rencana kegiatan/ rencana kerja2) Ketepatan rencana kerja dengan hasil kerja3) Ketepatan waktu dalam menyelesaikan tugas

Page 2: Kinerja Pegawai menurut  Sedarmayanti

c.Inisiatif(Initia tive) Indikatornya; 1) Pemberian ide/ gagasan dalam berorganisasi 2) Tindakan yang dilakukan untuk menyelesaikan permasalahan yang dihadapi d.Kemampuan(Capabil ity) Indikatornya;

1) Kemampuan yang dimiliki2) Keterampilan yang dimiliki3) Kemampuan memanfaatkan sumber daya atau potensi

e.Komunikasi(Communica tion) Indikatornya; 1)Komunikasiintern (ke dalam) organisasi

2)Komunikasiekstern (ke luar) organisasi

3) Relasi dan kerjasama dalam pelaksanaan tugas Indikator tersebut menunjukan bahwa untuk mengukur suatu kinerja

………………………….

Pengertian Kinerja Guru Keberhasilan suatu organisasi dalam mencapai tujuan tergantung pada bagaimana para personel dalam melaksanakan pekerjaannya sesuai dengan tugas dan tanggung jawabnya masing-masing. Dalam organisasi sekolah berhasil tidaknya tujuan pendidikan sangat ditentukan oleh kinerja guru, karena tugas utama guru adalah mengelola kegiatan belajar mengajar. Berkenaan dengan kinerja guru sebagai pengajar, menurut Uzer Usman (2005:16), mencakup aspek kemampuan personal, kemampuan profesional dan kemampuan sosial. Performance diterjemahkan menjadi kinerja, juga berarti prestasi kerja, pelaksanaan kerja, pencapaian kerja, hasil kerja atau unjuk kerja (LAN, dalam Sedarmayanti, 2001:50). Menurut Fattah (2000:19), prestasi kerja atau penampilan kerja (performance) diartikan sebagai ungkapan kemampuan yang didasari oleh pengetahuan, sikap dan keterampilan, dan motivasi dalam menghasilkan sesuatu. August W. Smith menyatakan kinerja adalah “.....Output drive from processes, human or otherwise”, jadi kinerja merupakan hasil atau keluaran dari suatu proses. (Sedarmayanti, 2001:50). Sedangkan menurut Mathis (2002:78), mengungkapkan bahwa kinerja pada dasarnya adalah apa yang dilakukan atau tidak dilakukan karyawan.

T.R. Mitchell (1978), menyatakan bahwa kinerja meliputi beberapa aspek, yaitu quality of work, promptness, initiative,capability dan communication. Berdasarkan uraian diatas dapat di simpulkan, kinerja adalah suatu hasil atau taraf kesuksesan yang dicapai oleh pekerja dalam bidang pekerjaannya, menurut kriteria tertentu yang berlaku untuk suatu pekerjaan tertentu dan di evaluasi oleh orang-orang tertentu.

………………

Page 3: Kinerja Pegawai menurut  Sedarmayanti