kimia "eksperimen kepolaran"

15
LOGO “ Add your company slogan PRESEntasi kimia Percobaan Kepolaran

Upload: syifa-sahaliya

Post on 17-Jan-2017

376 views

Category:

Education


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

LOGO

“ Add your company slogan ”

PRESEntasi kimiaPercobaan Kepolaran

Page 2: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

Kelompok 1 (X IPA 4)

Anggota

Samreddhi Mahapadina MahotamaTaufiq Nur Ilmi

Rika Yulyanti Dewi

Nanda Indira Putri

Cinta Paramitha

Syifa Sahaliya

Page 3: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

Penelitian kepolaran

Tujuan1

Alat , bahan , & cara kerja2

Pengamatan 3

Pertanyaan dan Kesimpulan4

Page 4: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

1. Tujuan

Percobaan ini bertujuan untukmenyelidiki kepolaran beberapa senyawa.

Page 5: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

2.Alat & Bahan

Alat :

Penggaris pelastik (lentur)

Gelas Plastik Cutter

Alat & Bahan

Bahan : Lilin 6 buah botol

plastik Air mentah Minyak

goreng Sprite Aseton Alkohol Air garam

Page 6: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

Cara Kerja

1) Siapkanlah alat dan bahan yang telah ditentukan

2) Isilah masing-masing botol dengan 6 jenis cairan yang telah disediakan tadi

3) Gosokan penggarisPlastik pada rambut

(30 x & searah)

4) Alirkan zat cair

dari botol ke dalam gelas plastik,

& dekatkan penggaris plastik pada aliran

zat cair tersebut.

5) Amati apa yang terjadi pada aliran zat cair tersebut .

Page 7: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

Tahap awal pengamatan

Cairan-cairan yang telah dimasukan pada botol-botol dan diberi label.

Untuk menghasilkan penggaris yang bermuatan, penggaris harus digosok pada rambut sebanyak 30x dan searah.

Page 8: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

3. Pengamatan

Kepolaran pada Air mentah

Ketika cairan air mentah dalam botol di alirkan ke gelas platik, dan didekatkan oleh pengggaris plastik bermuatan, maka cairan air mentah tersebut akan membengkok terhadap penggaris, dikarenakan terdapat senyawa yang terbentuk akibat dari adanya suatu ikatan antar elektron pada unsur-unsurnya, dan unsur yang berikatan tersebut mempunyai nilai keelektronegatifitas yang berbeda.

Page 9: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

Begitupula dengan alkohol,sprite, aseton,dan air garam. Ke 4 cairan tersebut merupakan cairan yang memiliki kepolaran yang sama seperti air mentah. Yaitu senyawa yang terbentuk akibat dari adanya suatu ikatan antar elektron pada unsur-unsurnya.Sehingga cairan-cairan tersebut dapat membengkok terhadap penggaris bermuatan.

2. Kepolaran pada alkohol,sprite, aseton dan air garam.

Page 10: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

3. Kepolaran pada cairan minyak goreng

Ketika cairan minyak dalam botol di alirkan ke gelas platik, dan didekatkan oleh pengggaris plastik bermuatan, maka cairan minyak tersebut tidak amembengkok terhadap penggaris(mengalir ddengan lurus), dikarenakan kunsur yang berikatan mempunyai nilai elektronegatifitas yang sama/hampir sama.

Page 11: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

Non Polar Polar

Aseton

Sprite

Air garam

Air mentah

Alkohol

Minyak

Page 12: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

4. Pertanyaan

1. Sifat apakah yang ditunjukan olehJenis molekul yang terpengaruh oleh

Penggaris pelastik tersebut?

2. Bagaimanakah kiranya molekul-molekul tersebut memperoleh sifat

demikian?

3. Zat-zat apa yang tidak terpengaruh oleh penggaris pelastik tersebut?

mengapa demkian?

Page 13: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

JAWABAN

• Sifat kepolaran/polar . Karena polar itu sendiri adalah senyawa yang terbentuk akibat adanya suatu ikatan antar elektron pada unsur-unsurnya.

• Biasanya sifat polar dapat larut dalam air.1. Sifat

apakah yang ditunjukan oleh Jenis molekul yang erpengaruh oleh penggaris pelastik tersebut?

• Ketika polar, senyawa yang terbentuk itu adalah akibat dari adanya suatu ikatan antar elektron pada unsur-unsurnya. Hal ini terjadi karena unsur yang berikatan tersebut mempunyai nilai keelektronegatifitas yang berbeda. 2.

Bagaimanakah kiranya molekul-molekul tersebut memperoleh sifat demikian?

• Minyak goreng, karena termasuk minyak goreng termasuk non polar,yaitu adanya senyawa yang terbentuk akibat dari suatu ikatan antar elektron pada unsur-unsur yang membentuknya. Hal ini terjadi karena unsur yang berikatan mempunyai nilai elektronegatifitas yang sama/hampir sama.

3. Zat-zat apa yang tidak terpengaruh oleh penggaris pelastik tersebut? mengapa demkian?

Page 14: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

kesimpulan

Jadi.. >>

1Suatu zat cair akan dikatakan polar jika..pada saat dialirkan ke gelas plastik dan didekatkan oleh penggaris plastik,air tersebut membengkok terhadap penggaris plastik tersebut.

Suatu zat cair Akan dikatakan Non polar, jika..pada saat dialirkanke gelas plastik dandidekatkan oleh penggaris plastik,airtersebut tidak Membengkok(mengalirdengan lurus)terhadap penggaris plastik tersebut.

2

Page 15: Kimia "Eksperimen Kepolaran"

LOGO

“ Add your company slogan ”