khasiat gula aren

1
ENAU (Arenga pinnata, Merr.) mempunyai banyak manfaat bagi manusia, antara lain dari kelopak bunga jantan dapat menghasilkan nira sebagai bahan untuk gula aren, buahnya dapat dibuat kolang kaling untuk campuran makanan/minuman, ijuk untuk resapan air, kesed dan sapu. Enau yang sudah berusia 15-20 tahu dapat menghasilkan nira sebanyak 8 liter tiap hari dan bila dimasak dapat menghasilkan 25-35 kilogram kolang-kaling. Enau juga berkhasiat untuk pengobatan penyakit demam, sakit perut, dan sulit buang air besar. Untuk pengobatan demam dibutuhkan 1 gelas air hangat, 1 potong gula aren. Kedua bahan tersebut dicampur dan diaduk sampai merata. Lalu minum. Adapun untuk pengobatan sakit perut, membutuhkan 1 gelas air hangat, 1 potong gula aren, asam yang telah. masak secukupnya. Campur semua bahan tersebut dicampur dan diaduk sampai. merata, kemudian disaring untuk diambil airnya. Minumlah seperti biasa. Untuk pengobatan sulit buang air besar sediakan 1 gelas air hangat, 1 potong gula aren. Kemudian dicampur dan diaduk sampai merata. Minumlah seperti biasa. Gula yang dibuat dari nira enau ini belum diketahui secara pasti kandungan kimia yang ada di dalammnya, karena sampai saat ini belum dilakukan penelitian ilmiah. Namun tentang khasiat dari praktek pengobatan tradisional, gula aren sering menjadi pilihan utama. Sumber: iptek.net.id

Upload: dewa-wisnu-nenggriyo

Post on 12-Sep-2015

223 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

gula merupakan kebutuhan mendasar semua orang termasuk orang indonesia, banyak sekali macam-macam jenis gula dilihat dari bahan dasarnya, salah satunya gula aren selain untuk penyedap masakan bahan ini juga memiliki beberapa khasiat

TRANSCRIPT

ENAU (Arenga pinnata, Merr.) mempunyai banyak manfaat bagi manusia, antara lain dari kelopak bunga jantan dapat menghasilkan nira sebagai bahan untuk gula aren, buahnya dapat dibuat kolang kaling untuk campuran makanan/minuman, ijuk untuk resapan air, kesed dan sapu. Enau yang sudah berusia 15-20 tahu dapat menghasilkan nira sebanyak 8 liter tiap hari dan bila dimasak dapat menghasilkan 25-35 kilogram kolang-kaling.Enau juga berkhasiat untuk pengobatan penyakit demam, sakit perut, dan sulit buang air besar.Untuk pengobatan demam dibutuhkan 1 gelas air hangat, 1 potong gula aren. Kedua bahan tersebut dicampur dan diaduk sampai merata. Lalu minum.Adapun untuk pengobatan sakit perut, membutuhkan 1 gelas air hangat, 1 potong gula aren, asam yang telah. masak secukupnya. Campur semua bahan tersebut dicampur dan diaduk sampai. merata, kemudian disaring untuk diambil airnya. Minumlah seperti biasa.Untuk pengobatan sulit buang air besar sediakan 1 gelas air hangat, 1 potong gula aren. Kemudian dicampur dan diaduk sampai merata. Minumlah seperti biasa. Gula yang dibuat dari nira enau ini belum diketahui secara pasti kandungan kimia yang ada di dalammnya, karena sampai saat ini belum dilakukan penelitian ilmiah. Namun tentang khasiat dari praktek pengobatan tradisional, gula aren sering menjadi pilihan utama.Sumber: iptek.net.id