kabel cross over

2
Kabel Cross Over AlatdanBahan : Kabel UTP Connector RJ 45 Crimping Tester Langkah pemasangan : 1. Kupas kulit kabel UTP menggunakan crimping. 2. Bersihkan serabut yang masih menempel pada kabel UTP. 3. Luruskan tiap ujung kabel, kemudian urutkan sesuai dengan urutan pemasangan kabel cross over. 4. Urutan pemasangan kabel cross over ujung 1 : a. Orange White b. Orange c. Green White d. Blue e. Blue White f. Green g. Brown White h. Brown 5. Kemudian urutkan kembali ujung kabel UTP 2 sesuai dengan urutan: a. Green White b. Green c. Orange White d. Blue e. Blue White f. Orange g. Brown White h. Brown 6. Ratakan tiap ujung kabel dengan menggunakan crimping. 7. Masukkan connector RJ 45 ke dalam ujungkabel yang telah diratakan. 8. Pastikan semua ujung kabel telah masuk ke dalam port connector RJ 45

Upload: budi-wicaksono

Post on 28-Jul-2015

24 views

Category:

Technology


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kabel cross  over

Kabel Cross Over

AlatdanBahan :

Kabel UTP Connector RJ 45 Crimping Tester

Langkah pemasangan :

1. Kupas kulit kabel UTP menggunakan crimping.2. Bersihkan serabut yang masih menempel pada kabel UTP. 3. Luruskan tiap ujung kabel, kemudian urutkan sesuai dengan urutan pemasangan kabel

cross over. 4. Urutan pemasangan kabel cross over ujung 1 :

a. Orange White b. Orange c. Green Whited. Blue e. Blue Whitef. Green g. Brown White h. Brown

5. Kemudian urutkan kembali ujung kabel UTP 2 sesuai dengan urutan:a. Green White b. Green c. Orange White d. Blue e. Blue White f. Orange g. Brown Whiteh. Brown

6. Ratakan tiap ujung kabel dengan menggunakan crimping.7. Masukkan connector RJ 45 ke dalam ujungkabel yang telah diratakan.8. Pastikan semua ujung kabel telah masuk ke dalam port connector RJ 45 9. Kemudian kencangkan ujung kabel UTP dengan connector RJ 45 menggunakan

crimping. 10. Uji kabel dengan menggunakan tester.