jurnal supply chain sistem dinamik

5
Toto Hadiani 3336112275 [email protected],08999685432 ANALISIS KEBIJAKAN RANTAI PASOK INDUSTRI READY MIX CONCRETE DENGAN PENDEKATAN DINAMIKA SISTEM DI BANTEN PENDAHULUAN A. Latar Belakang Munculnya SCM ini dilatar belakangi oleh dua hal pokok, yaitu praktek manajemen logistik tradisional yang bersifat adversarial pada era modern ini sudah tidak relevan lagi, karena tidak dapat menciptakan keunggulan kompetitif dan perubahan lingkungan bisnis yang semakin cepat dengan persaingan yang semakin ketat. Pada Dasarnya Industri Ready mix merupakan suatu perusahaan yang tersebar luas hampir di setiap daerah dan merupakan industri yang di butuhkan untuk mempercepat suatu pembangunan konstruksi proyek,kendala dalam usaha ini adalah sulitnya mendapatkan akses permodalan, keterbatasan sumber daya alam yang bermutu,kurangnya sumber daya manusia yang

Upload: toni-toto-hadiani

Post on 10-Nov-2015

22 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

dinamika sistem supplychain pada ready mix concrete

TRANSCRIPT

Toto Hadiani 3336112275

[email protected],08999685432

ANALISIS KEBIJAKAN RANTAI PASOK INDUSTRI READY MIX CONCRETE DENGAN PENDEKATAN DINAMIKA SISTEM DI BANTEN

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Munculnya SCM ini dilatar belakangi oleh dua hal pokok, yaitu praktek manajemen logistik tradisional yang bersifat adversarial pada era modern ini sudah tidak relevan lagi, karena tidak dapat menciptakan keunggulan kompetitif dan perubahan lingkungan bisnis yang semakin cepat dengan persaingan yang semakin ketat. Pada Dasarnya Industri Ready mix merupakan suatu perusahaan yang tersebar luas hampir di setiap daerah dan merupakan industri yang di butuhkan untuk mempercepat suatu pembangunan konstruksi proyek,kendala dalam usaha ini adalah sulitnya mendapatkan akses permodalan, keterbatasan sumber daya alam yang bermutu,kurangnya sumber daya manusia yang kompeten dalam pengolahan beton bermutu tinggi kurang dalam kemampuan manajemen dan bisnis, serta terbatasnya kemampuan akses informasi untuk membaca peluang pasar serta mensiasati perubahan pasar yang cepat.Rumusan Masalah

Rumusan masalah dalam penelitian ini ialah :

1. Bagaimana industri Ready Mix Concrete merespon permintaan pasar berdasarkan kriteria rantai pasok?2. Bagaimana strategi Ready Mix Concrete dalam merespon dinamika permintaan pasar?

3. Bagaimana tindakan atau keputusan kebijakan yang akan diambil guna meningkatkan kinerja dari rantai pasok pada Ready Mix Concrete tersebut?

B. Tujuan Penelitian

Adapun tujuan dari penelitian ini ialah untuk :

1. Pembuatan model dinamika sistem guna mengetahui bentuk respon dari Ready Mix Concrete terhadap permintaan pasar dan strategi yang digunakanMembandingkan ketiga penyelidikan

2. Menganalisis kebijakan yang sebaiknya diambil guna meningkatkan kinerja dari rantai pasok pada Ready Mix ConcreteC. Ruang Lingkup

Ruang lingkup dari penelitian ini ialah :

1. Penelitian ini terbatas pada industri Ready Mix Concrete di Jawa Banten2. Mekanisme dalam menganalisis penelitian menggunakan metode model dinamika sistem. Metode dinamika sistem erat berhubungan dengan pertanyaan tentang tendensi-tendensi dinamika sistem yang kompleks, yaitu pola tingkah laku yang dibangkitkan oleh sistem seiring dengan perubahan waktu.

TINJAUAN PUSTAKAa.Penelitian Tugas Akhir Ahmad Efendi

penelitian Tugas Akhir dengan judul ANALISIS KEBIJAKAN RANTAI PASOK INDUSTRI KECIL KOMPONEN KENDARAAN BERMOTOR DENGAN PENDEKATAN DINAMIKA SISTEM DI JAWA BARAT di Simpulkan Bahwa Industri kecil merespon permintaan pasar dengan melakukan peningkatan terhadapkuantitas produksi melalui perencanaan

produksi yang dilakukan juga menetapkan ketersediaan produk jadi

untuk merespon permintaan pelanggan atau konsumen.

LANDASAN TEORI

1. Rantai pasok adalah jaringan perusahaan-perusahaan yang secara bersama-sama bekerja untuk menciptakan dan menghantarkan suatu produk ke tangan pemakai akhir (Pujawan, 2005). Definisi manajemen rantai pasok menurut Council of Logistics Management (Pujawan, 2005)2. Dinamika sistem melihat sistem atau proses sebagai suatu sosok yang terdiri dari elemen-elemen dimana masing-masing elemen saling berinteraksi. Elemen yang berinteraksi ini yang akan menentukan kinerja system secara keseluruhanMETODE PENELITIAN

DAFTAR PUSTAKA

Tugas Akhir I.E Ahmad Efendi. Universitas Pasundan. Bandung