jaringan komputer 2020€¦ · internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya,...

31
Module 0: Introduction Husni Jaringan Komputer 2020

Upload: others

Post on 18-Jun-2020

5 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Module 0: Introduction

Husni

Jaringan Komputer 2020

Page 2: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

About Me

• Husni

• Jadwal:

- Selasa:12.45 – 15.00, F-203

• Kantor: Lab. Riset Informatika: Sistem Terdistribusi

• Bidang kajian:

- Web [Text] Mining & Information Retrieval

- Sistem Terdistribusi

• Email: [email protected]

- Subyek dimulai dengan: “Jarkom2020:"

2

Page 3: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Kebijakan Kelas

Singkatnya...

• Lingkungan pembelajaran yang aman dan

menyenangkan bagi setiap orang

• Komunikasi dan perilaku yang menghormati dan

penuh perhatian

3

Page 4: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

4

Untuk kebaikan kita semua dan memfasilitasi suasana yang

kondusif sehingga kita semua dapat fokus dan enjoy dalam belajar,

mohon tidak mengaktifkan mobile phone, laptop atau perangkat

sejenis.

Page 5: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Anda?

• Perkenalkan diri

5

Page 6: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Me and my perspective

• Currently:

- Lecturer UTM, start at 2003

- Network Engineer: Cisco, Mikrotik, Fortigate, dan

Linux

- Software Development & Networking Consultant

- Researcher: Text Mining

- Trainer & Writer.

6

Page 7: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Deskripsi kuliah, Prasyarat: SistemOperasi

• Pengantar evolusi, basis teknologi, dan layanan

Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi

yang mendasarinya, algoritma perutean

(routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan

pengalihan (switching) paket. Masalah

keamanan jaringan, email, multimedia dan

kompresi data, HTML, dan citra digital.

7

Page 8: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Technicians

Developers

Network Engineers

Information Technology

Computer Science and Computer Engineering

But mostly this

Some of this

Understanding Networking

Page 9: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Mengapa belajar jaringan komputer?

9

Network Engineer

Memahami masalah keamanan, pelacakan, dan privasi

Utilitas yang kita gunakan dalam setiapaspek kehidupan sehari-hari

Karena cara kerjanya sangat menarik

Page 10: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Pendekatan

• Memberikan anda pemahaman bagaimana “jaringan bekerja", dari perspektif networking engineering

• Bagaimana informasi diperoleh dari Anda ... ke sana ... dan kembali.

10

Page 11: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

My approach

• I am simple minded

• Repetition

• Merge between theory and real world

• Resources: PowerPoints, YouTube Channel,

Cisco online curriculum, Packet Tracer Network

Simulator, Wireshark Protocol Analyzer

• Encourage courteous participation but will not

force it

• No surprise tests

11

Theory Real World

Page 12: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Cara sukses di kelas ini

• Langkah 1. Hadir

• Langkah 2. Coba saja

• Langkah 3. Bermain sesuai aturan (kejujuran, integritas,

bermain baik)

• Langkah 4. Bersantai dan nikmati

Pekerjaan Saya - Membantu Anda (dan semua orang)

berhasil di kelas ini, dan apa pun tujuan Anda.

12

Page 13: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Jaringan komputer adalah tentang komunikasi

Pembicara (speaker) dan pendengar (listener) dapat saling bertemu sehingga pembicaramengetahui …• Apakah mereka menerima pesan dan

apakah mereka memahaminya?• Dapat melihat bahasa tubuh apa pun.• Adakah orang lain yang mendengarkan?

(Apakah pesan pribadi?)• Apakah ada orang lain yang berbicara

pada saat yang sama dan apakah itubaik-baik saja?

• Dan si pendengar tahu siapa yang berbicara.

Pendengar dapat memberi tahu pembicara …• Jika mereka berbicara terlalu cepat?

Terlalu lambat?• Jika mereka perlu mengulangi sesuatu.• Jika mereka selesai berbicara.

13

Page 14: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Telethia Jeremy

Hi! I am

doing well,

thank you.

Hi! How

are you?

Page 15: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Telethia Jeremy

Hi! How

are you?

Jane

Martin

Maria

FrancescaArianna

Jose

Amy

Who me?

Who me?

Who me?

Who me?

Who me?

Who me?

Who me?

Who me?

Page 16: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Telethia Jeremy

Hi Jeremy!

How are

you?

Jane

Martin

Maria

FrancescaArianna

Jose

Amy

Hi Telethia! I am

doing well,

thank you.

Page 17: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Room A

Room B

Room C

Hi Rick in

Room C! Do

you want to

go to lunch?

Room C - Rick

Room A - Telethia

Allan

Page 18: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Perangkat berada dalam gelembung ...

18

• Tidak dapat "melihat" perangkat lain selaindirinya sendiri.

• Tidak 'sadar jaringan’• Informasi yang diketahui hanyalah informasi

miliknya sendiri.- IP addressnya- MAC addressnya- Jarigan dimana mereka berada

Page 19: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Packet Tracer 7.2

19

Page 20: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Outcome: Target Capaian

• Menjelaskan teknologi jaringan modern

• Memahami cara kerja setiap layer dalam model OSI-TCP/IP

• Merancang dan mengkonfigurasi perangkat jaringan Switch dan Router untuk jaringan Skala menengah, baik LAN maupun WAN

• Memahami konsep dan implementasi IP addressing dan subnetting

• Mengamankan jaringan yang dibangun (dasar)

• Memahami konsep NAT dan ACL

20

Page 21: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Materi Kuliah: Berasal dari CCNA7

21

Page 22: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Materi Kuliah

No Bahasan

1. Networking Today

2. Basic Switch and End Device Configuration

3. Protocol Models

4. Physical Layer & Number Systems

5. Data Link Layer & Ethernet Switching

6. Network Layer & Address Resolution

7. Basic Router Configuration & IPv4 Addressing

22

Page 23: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Materi Kuliah

No Module

8. Routing Concepts & IP Static Routing

9. IPv6 Addressing

10. ICMP & Transport Layer11. Application Layer

12. Network Address Translation for IPv4

13. Network Security Fundamentals & ACL Concepts

14. Build a Small Network

99. Bonus: Network Troubleshooting

23

Page 24: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Laboratorium: Simulasi

24

Page 25: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Referensi

25

Page 26: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Referensi

26

Page 27: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

27

Referensi

Page 28: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Penilaian

• UTS : 30%

• UAS : 40%

• Praktikum : 30%

• Tugas Khusus : ?

28

Page 29: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Praktikum

• Wajib, 30% nilai akhir

• Mandiri (tidak kelompok)

• 8 s.d 10 modul

• Sebagian besar menggunakan Packet Tracer

29

Page 30: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

30

Page 31: Jaringan Komputer 2020€¦ · Internet, dengan deskripsi struktur komunikasi yang mendasarinya, algoritma perutean (routing), hierarki peer-to-peer, keandalan, dan pengalihan (switching)

Selamat kuliah...

Husni

Jaringan Komputer 2020