jaringan distribusi_1027

2
. Jaringan Distribusi ( Jardist) Jaringan distribusi ada 2 macam : - Jaringan 1 Fasa - Jaringan 3 Fasa Disini saya Cuma ingin menjelaskan tahapan – tahapan / langkah – langkah pembangunan atau membangun jaringan distribusi. Adapun tahapan – tahapan / langkah – langkahnya yaitu: 1.Survey Lokasi Adalah peninjauan awal suatu daerah yang direncanakan dibangun jaringan listrik. Yang perlu diperhatikan antara lain:prioritas,ratio elektrifikasi,dampak politis,kerapatan penduduk dan lain- lainnya. Sedikit tentang Ratio elektrifikasi adalah kriteria PLN didalam menentukan bahwa daerah tersebut sudah berlistrik atau belum. 2.Teknis Pelaksanaan Pembangunan Jaringan - Staking Staking adalah kegiatan pelaksanaan pemasangan patok untuk titik penanaman tiang listrik. Panjang patok atau bambu kurang lebih 60 cm dan ujungnya dibuat runcing agar mudah untuk pematokan. - Digging Digging adalah proses penggalian atau pembuatan lubang untuk penanaman tiang. Standar kedalaman penanaman tiang adalah 1/6 bagian dari panjang tiang yang akan ditanam. Contoh:Tiang C12-350 daN+E Maka bagian yang harus tertanam adalah:1/6X12 M = 2 M - Setting Setting adalah proses penanaman atau mendirikan tiang listrik,ada 2(dua) metode untuk penanaman tiang yaitu: 1. Metode konvensional dengan menggunakan peralatan sederhana yaitukaki tiga dilengkapi dengan katrol.

Upload: osso-achink

Post on 03-Jul-2015

290 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Jaringan Distribusi_1027

. Jaringan Distribusi ( Jardist)

Jaringan distribusi ada 2 macam :- Jaringan 1 Fasa- Jaringan 3 Fasa

Disini saya Cuma ingin menjelaskan tahapan – tahapan / langkah – langkah pembangunan atau membangun jaringan distribusi.Adapun tahapan – tahapan / langkah – langkahnya yaitu:

1.Survey LokasiAdalah peninjauan awal suatu daerah yang direncanakan dibangun jaringan listrik.Yang perlu diperhatikan antara lain:prioritas,ratio elektrifikasi,dampak politis,kerapatan penduduk dan lain-lainnya.Sedikit tentang Ratio elektrifikasi adalah kriteria PLN didalam menentukan bahwa daerah tersebut sudah berlistrik atau belum.

2.Teknis Pelaksanaan Pembangunan Jaringan- StakingStaking adalah kegiatan pelaksanaan pemasangan patok untuk titik penanaman tiang listrik.Panjang patok atau bambu kurang lebih 60 cm dan ujungnya dibuat runcing agar mudah untuk pematokan.- DiggingDigging adalah proses penggalian atau pembuatan lubang untuk penanaman tiang.Standar kedalaman penanaman tiang adalah 1/6 bagian dari panjang tiang yang akan ditanam.Contoh:Tiang C12-350 daN+EMaka bagian yang harus tertanam adalah:1/6X12 M = 2 M- SettingSetting adalah proses penanaman atau mendirikan tiang listrik,ada 2(dua) metode untuk penanaman tiang yaitu:1. Metode konvensional dengan menggunakan peralatan sederhana yaitukaki tiga dilengkapi dengan katrol.2. Metode Truck Kran,yang cukup dikendalikan oleh seorang operator.Dalam pemasangan tiang listrik,posisi tiang harus lurus agar memudahkan proses selanjutnya.Ada beberapa jenis tiang listrik yang perlu diketahui:1.Tiang beton sebutan dalam konstruksinya CONCRETE (C)2.Tiang Besi sebutan dalam konstruksinya STELL (S)3.Tiang Kayu sebutan dalam konstruksinya WOOD (W)- FrimingProses pelaksanaan pekerjaan pemasangan Konstruksi Jaringan Distribusi baik Tegangan Menengah maupun Tegangan Rendah dan kelengkapannya.- StringingStringing adalah pekerjaan pelaksanaan Penarikan kawat/conductor.

Page 2: Jaringan Distribusi_1027

- EnergizingEnergizing adalah proses pengisian Tegangan,sebelum energizing atau pengisian tegangan perlu dilakukan antara lain:1. Pengukuran Tahanan Isolasi pada Trafo dengan alat ukur MEGGER2. Pembersihan jaringan Distribusi Tegangan Menengah maupu Tegangan Rendah dari benda-benda asing dan rabas-rabas pohon,terutamayang nempel dan dekat dengan Jaringan Distribusi.3. Koordinasi dengan yang terkait dalam hal ini Warga Masyarakat sekitar dan kabar-kabari bahwa Jaringan tersebut sudah bertegangan.

Demikianlah sepintas tentang langkah-langkah Pembangunan Jaringan Distribusi atau yang biasa disebut dengan JARDIST,semoga bermanfaat buat yang membacanya maupun saya sebagai penulis.