ekspose renstra ampl rejang lebong oleh pokja ampl rl

22
RENSTRA AMPL KABUPATEN REJANG LEBONG POKJA AMPL KABUPATEN REJANG LEBONG 2012 – 2015

Upload: edison-thomas

Post on 20-Jun-2015

2.703 views

Category:

Self Improvement


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

RENSTRA AMPL KABUPATEN REJANG LEBONG

POKJA AMPL KABUPATEN REJANG LEBONG

2012 – 2015

Page 2: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

Latar Belakang• RPJMN 2010-2014 :•  Akses AM 70 % (pipa 32 %;non-pipa38%)• Stop BABS• Akses sampah 80 % RT • Genangan turun 22.500 Ha (100 kws)

AMPL Kab RL :• Akses masyarakat miskin masih rendah• Rendahnya kesadaran & partisipasi masyarakat -- proses pembangunan & pemeliharaan

sapras• Rendahnya kesadaran PHBS• Keterbatasan IPLT

Page 3: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

Maksud dan Tujuan

• Pemkab dasar acuan, kerangka berpikir dan kerangka bertindak secara strategis perencanaan & pengelolaan AMPL

Tujuan :

• Pedoman keputusan

• Pedoman pengorganisasian: sistematis & terpadu

• Instrumen perkiraan biaya

• Instrumen investasi multi sumber

Page 4: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

KLARIFIKASI MANDAT• UUD 45-Pasal 33: Pemanfaatan kekayaan alam• UU 23/1997 : Pengelolaan lingkungan hidup• UU 7/2004 : SDA• UU 25/2004 : SPPN• UU 32/2004 : PEMDA• UU 18/2008 : Pengelolaan sampah • UU 36/2009 : Kesehatan Nasional• RPJMN 2010-2014 : Sasaran AMPL• PP 42/2008 : Pengelolaan SDA• PP 16/2005 : Pengembangan SPAM• PP 24/2010 : Penggunaan kawasan hutan

Page 5: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

KLARIFIKASI MANDAT• Kepmen Kimpraswil 534/2001 : SPM Perkim & PU• Kepmenkes 852/2008 : Stranas STBM• Permenkes 492/2010 : Persyaratan Kualitas AM• Permendagri 33/2010 : Pengelolaan Sampah • Kebijaksanaan Pembangunan AMPL• MDG’s• Perda 4/201 Pelayanan Persampahan/ Kebersihan• Pat Sepakat Lemo Semperno : Musyawarah untuk

mufakat

Page 6: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

Hubungan Renstra AMPL dengan Dokumen Perencanaan Daerah Lainnya

Page 7: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

Alur Penyusunan Renstra AMPL

PENGUATAN KAPASITAS

POKJA

PENYUSUNAN SPM AMPL

1. IDENTIFIKASI PELAKU2. KLARIFIKASI MANDAT3. KLARIFIKASI ISU/

PERMASALAHAN AMPL

4. KLARIFIKASI KONDISI AMPL 4 TAHUN YANG AKAN DATANG

5. PERUMUSAN VISI-MISI DAN NILAI

6. ANALISA SWOT7. PERUMUSAN ISU DAN

TUJUAN STRATEGIS8. PERUMUSAN

SASARAN STRATEGIS9. FAKTOR

KEBERHASILAN10. PERMUSAN

KEBIJAKAN STRATEGIS

11. ASUMSI DAN INTERVENSI

12. PERUMUSAN PROGRAM STRATEGIS

PENDALAMAN KEBIJAKAN NASIONAL

AMPL-BM

IDENTIFIKASI ISU/PERMASALAHAN

AMPL & KONDISI AMPL YANG DIHARAPKAN

4 TAHUN YAD

PEMBENTUKAN POKJA AMPL

PENYUSUNAN RENSTRA

AMPL

FINALISASI PENYUSUNAN

RENSTRA

LEGALISASI DAN

PUBLIKASI RENSTRA

Page 8: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

Profil Wilayah

Ibu Kota Kab.(Curup)

Posisi 1020 19’ – 1020 57’ BT dan 20 22’ 07” – 30 31’ LS.

Batas administrasi :•Utara : Kab. Lebong•Selatan : Kab. Kepahiang•Barat : Kab. Bengkulu Utara•Timur : Kab. Musi Rawas ; Kota Lubuk Linggau

Luas wilayah : 151,576 Ha

15 Kecamatan

122 Desa 34 Kelurahan

Page 9: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

44,84% Ketinggian > 1.000 mdpl 33,01% kemiringan lahan > 40 ° 57,92% Jenis Tanah Andosol lahan pertanian

tanaman pangan (padi sawah, gogo).Resiko bencana : gempa bumi, letusan gunung api

dan gerakan tanah.

Fisik / Topografi

Page 10: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

Kondisi AMPL Rejang Lebong

• Layanan/Akses AM memenuhi syarat 45,65 %.

• Kepemilikan jamban : 60,53 % MS kesehatan 40,83 %.

• Kepemilikan SPAL 46.30 % MS kesehatan 30,78 %.

• Akses persampahan 25 % Kota Curup 40 %

Timbulan sampah 190 m 3 – 260 m3/Hari terangkut TPA Jambu Keling : 90 m3 – 125 m3.

• Genangan dibeberapa kawasan

Page 11: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

POTENSI

Kemampuan swadaya masyarakat pembangunan AMPL

15-20% (in cash maupun in kind) PNPM & CWSHP

Sudah ada dukungan dana Pemda

Page 12: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

TANTANGAN

• Sosial; Rendahnya pengetahuan masyarakat, kesadaran kebersihan masih kurang, ada RT belum memiliki SPAL, perilaku BABS masih tinggi, kesadaran gotong -royong menurun

• Kelembagaan; Koordinasi antara lintas program dan lintas sektoral masih rendah

• Pembiayaan ; Masyarakat belum teroganisir, Belum teralokasinya dana OM sistem drainase & AM perpipaan desa

• Teknologi dan fungsi/kualitas sarana ; Tidak memiliki alat pengolahan sampah

• Lingkungan; Tanah kosong tidak terurus, sampah ditumpuk, tidak memiliki jamban, drainase mampat oleh sampah dan menjadi perindukan nyamuk, hewan ternak berkeliaran

Page 13: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

VISI RENSTRA AMPL

“Terwujudnya Layanan Air Minum dan Sanitasi yang Berkualitas di Kabupaten

Rejang Lebong Tahun 2015”

Page 14: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

MISI RENSTRA AMPL RL

1. Mewujudkan Sumberdaya Manusia AMPL yang Berkualitas

2. Mewujudkan Pembangunan Infrasruktur AMPL yang Berkelanjutan

3. Mewujudkan Perlindungan Sumber Air Baku

Page 15: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

ISU STRATEGI

• Pembangunan AM- Sanitasi belum prioritas • Ego sektoral, kebijakan AMPL seringkali

bertentangan antar SKPD• Dokumen Renstra Pembangunan AMPL belum

tersedia • Rendahnya kesadaran masyarakat memelihara

sumber air baku dan Sapras AMPL • Rendahnya kesadaran PHBS• Aturan TNKS, menghambat pemanfaatan air di

kawasan hutan lindung

Page 16: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

TUJUAN STRATEGIS

• Tersedianya dokumen Renstra AMPL

• Koordinasi pembangunan AMPL : satu arah • Sektor AM - sanitasi menjadi Prioritas RPJMD

• Terjaga & Terpelihara dengan baik : Sumber-sumber air dan sapras

• PHBS menjadi bagian kehidupan masyarakat • Sumber air baku : kualitas, kuantitas, kontinuitas

dan keterjangkauan (4K)

Page 17: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

SASARAN STRATEGIS

• Akses Sapras persampahan 80 %• Kota Curup bebas genangan air ≤ 45 menit

• Pelanggan aktif PDAM Tirta Dharma 27.000 SR • Terselenggaranya rapat koordinasi dan pengelolaan

data AMPL, jejaring kerja Pokja AMPL.• Terbentuk & berfungsi : 100 BPS

• Layanan Air Minum 75 %• Memiliki Dokumen Renstra AMPL : acuan dan landasan

Page 18: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

SASARAN STRATEGIS

• Masyarakat terbebas dari perilaku BABS• 85 % murid PAUD & SD telah melakukan

praktek CTPS• 75 % Praktek PAM RT secara sehat• Praktek pengelolaan Limbah RT 65 % • Praktek pengelolaan Sampah 10 %

• 28 sumber air baku potensial terpelihara dan mampu berproduksi secara optimal

• Pemanfaatan legal sumber air baku di kawasan hutan lindung

Page 19: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

KEBIJAKAN STRATEGIS1. Penerapan STBM melibatkan seluruh sumber daya2. Penggalakan pembangunan AM-sanitasi berbasis masyarakat3. Penyehatan PDAM Tirta Darma 4. Penerapan Pengelolaan Sampah Berbasis Ekonomi &

Lingkungan5. Pelestarian wilayah tangkapan air melalui kerjasama sinergis

antara Pemerintah, Masyarakat dan Pengelola TNKS6. Pemberian insentif bagi BPS yang berhasil mengelola dan

memelihara sapras AMPL7. Peran pemerintah sebagai fasilitator pembangunan AMPL8. Kesetaraan Gender : pengambilan keputusan ditingkat

masyarakat.9. Pengembangan drainase berbasis lingkungan.

26 Program Strategis pembangunan AMPL

Page 20: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

KESIMPULAN1.Renstra Pembangunan AMPL Kabupaten Rejang

Lebong sebagai : a.Arah dan pedoman umum b.RPJMN (2010-2014) serta MDGs (2015). 2.Mewujudkan Visi Pembangunan AMPL Kabupaten

Rejang Lebong 3. Sebagai Parameter Pencapaian. 4.Kebijakan dan program strategis5.Sinergisitas dan Integral Renstra Pembangunan

AMPL dengan RPJMD Kabupaten Rejang Lebong

Page 21: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

HARAPAN

1. Dokumen Renstra Pembangunan AMPL Kabupaten Rejang Lebong Bersifat Fleksibel

2. Realisasi Renstra Pembangunan AMPL Kabupaten Rejang Lebong wajib didukung oleh stakehoders yang ada di Kabupaten Rejang Lebong.

3. Pembangunan AMPL diharapkan menggunakan pendekatan partisipatif , sehingga hasil yang diraih dapat optimal.

Page 22: Ekspose RENSTRA AMPL REJANG LEBONG Oleh Pokja AMPL RL

Free Powerpoint Templates

TERIMA KASIH

SUKSES BUAT KITA SEMUA

UPLOAD CREATIVE BY www.mataharidibukitkaba.blogspot.com