ekonomi makro

3
110810201271 – Tonny Mulyanus Macam-macam kebutuhan : Menurut Kepentingan - Kebutuhan primer adalah Kebutuhan pokok yang dibutuhkan oleh manusia, Cth : sandang, pangan, papan - Kebutuhan sekunder adalah jenis kebutuhan yang diperlukan setelah kebutuhan pokok primer terpenuhi, Cth : makanan yang bergizi, pendidikan yang baik, rumah yang baik. - Kebutuhan tersier adalah kebutuhan manusia yang sifatnya mewah yang timbul setelah kebutuhan primer dan sekunder terpenuhi, Cth : berlian, mobil mewah. Menurut Tujuan : - Kebutuhan pribadi adalah kebutuhan yang diperlukan seseorang secara pribadi, Cth : sikat gigi, makan. - Kebutuhan sosial adalah kebutuhan akan berbagai barang dan jasa yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan sosial suatu kelompok masyarakat, Cth : jalan umum, penerangan tempat umum. Menurut Sifat : - Kebutuhan rohani adalah kebutuhan yang diperlukan seseorang untuk memenuhi kebutuhan jiwanya, Cth : beribadah, rekreasi, hiburan. - Kebutuhan jasmani adalah kebutuhan yang berhubungan dengan tubuh, Cth : buang air, seks, makan. Menurut Waktu : - Kebutuhan sekarang adalah kebutuhan yang benar-benar diperlukan sekarang / mendesak, Cth : uang untuk biaya oprasi. - Kebutuhan akan datang adalah kebutuhan yang dapat ditunda pemenuhannya, Cth : pendidikan tinggi, beramal. Macam-macam Barang : Menurut penyediannya : - Barang Bebas adalah barang yang dapat dinikmati oleh banyak orang tanpa ada biaya, Cth : udara, sinar matahari, air di daerah pedesaan. - Barang Ekonomi adalah barang yang untuk menikmatinya diperlukan pengorbanan, Cth :

Upload: tonny30scribd

Post on 02-Jan-2016

8 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

Macam dan Kebutuhan Barang

TRANSCRIPT

Page 1: Ekonomi Makro

110810201271 – Tonny Mulyanus

Macam-macam kebutuhan :Menurut Kepentingan

- Kebutuhan primer adalah Kebutuhan pokok yang dibutuhkan oleh manusia, Cth : sandang, pangan, papan

- Kebutuhan sekunder adalah jenis kebutuhan yang diperlukan setelah kebutuhan pokok primer terpenuhi, Cth : makanan yang bergizi, pendidikan yang baik, rumah yang baik.

- Kebutuhan tersier adalah kebutuhan manusia yang sifatnya mewah yang timbul setelah kebutuhan primer dan sekunder terpenuhi, Cth : berlian, mobil mewah.

Menurut Tujuan :- Kebutuhan pribadi adalah kebutuhan yang diperlukan seseorang secara pribadi, Cth : sikat gigi,

makan.- Kebutuhan sosial adalah kebutuhan akan berbagai barang dan jasa yang digunakan untuk

memenuhi kebutuhan sosial suatu kelompok masyarakat, Cth : jalan umum, penerangan tempat umum.

Menurut Sifat :- Kebutuhan rohani adalah kebutuhan yang diperlukan seseorang untuk memenuhi kebutuhan

jiwanya, Cth : beribadah, rekreasi, hiburan.

- Kebutuhan jasmani adalah kebutuhan yang berhubungan dengan tubuh, Cth : buang air, seks, makan.

Menurut Waktu :- Kebutuhan sekarang adalah kebutuhan yang benar-benar diperlukan sekarang / mendesak, Cth :

uang untuk biaya oprasi.- Kebutuhan akan datang adalah kebutuhan yang dapat ditunda pemenuhannya, Cth : pendidikan

tinggi, beramal.

Macam-macam Barang :Menurut penyediannya :

- Barang Bebas adalah barang yang dapat dinikmati oleh banyak orang tanpa ada biaya, Cth : udara, sinar matahari, air di daerah pedesaan.

- Barang Ekonomi adalah barang yang untuk menikmatinya diperlukan pengorbanan, Cth :

Menurut Jenisnya :- Barang Rohani adalah barang yang digunakan untuk memenuhi kebuthan jiwa manusia, Cth :

alkitab untuk umat kristen.- Barang Jasmani adalah barang yang digunakan untuk mendukung memenuhi kebutuhan akan

tubuhnya, Cth : sepeda untuk berolahraga.

Menurut Penggunaannya :

Page 2: Ekonomi Makro

- Barang substitusi adalah suatu barang yang keberadaanya dapat digantikan dengan barang lain yang mempunyai fungsi yang sama, Cth : cangkir dengan gelas, pensil dengan bolpoin.

- Barang komplementer adalah barang pelengkap, Cth : benang dengan jarum, gula dengan kopi.

Menurut Pemakaian :- Barang konsumsi adalah barang yang harus ada dan digunakan untuk memenuhi kebutuhan,

Cth : makanan, minuman, baju.- Barang kapital adalah barang yang digunakan sebagai modal, Cth : tas untuk bersekolah.

Menurut Tingkatan :- Barang superior adalah barang yang jumlah permintaannya naik apabila pendapatan masyarakat

meningkat, Cth : barang-barang mewah seperti berlian, emas.- Barang inferior adalah barang yang jumlah permintaanya akan turun seiring dengan pendapatan

masyarakat, Cth : sandal jepit.

Menurut Kepemilikannya :- Barang publik adalah barang yang semua orang berhak menikmatinya, Cth : jalan raya yang dapat

digunakan oleh orang banyak dalam waktu bersamaan.- Barang privat adalah barang yang dinikmati oleh individu, Cth : kartu kredit, uang.

Menurut Jangka Waktu :- Barang Tahan Lama adalah barang yang pemakaiannya dapat digunakan berkali-kali, Cth Tv,

mobil, tempat tidur.- Barang Tidak Tahan Lama adalah barang yang pemakaiannya untuk satu atau beberapa kali, Cth :

sabun, daging, ikan.

Menurut Psikologi :- Barang Fungsional adalah barang yang mempunyai fungsi masing dalam memenuhi kebutuhan

manusia, Cth : meja dapat digunakan untuk makan atau yang lain- Barang Prestis adalah barang yang apabila harganya meningkat, permintaanya juga meningkat,

Cth : barang-barang mewah seperti berlian, dolar.- Barang inferior adalah barang yang jumlah permintaanya akan turun seriring dengan tingkat

pendapatan masyarakat, Cth : sandal jepit, kompor minyak tanah.- Barang hedonis adalah barang yang mempunyai pengaruh psikologis terhadap pemakainya untuk

memperolah kepusan tersendiri , Cth : mobil mewah.- Barang anxiety adalah barang yang mempunyai pengaruh psikologis terhadap pemakainya

sehingga akan merasa tidak nyaman, Cth : sepatu yang sudah lama tidak dicuci.- Barang dewasa adalah barang yang digunakan memenuhi kebutuhan orang dewasa, Cth : seks.