ekonomi kelas x sma

29

Click here to load reader

Upload: wiwit-suryani

Post on 24-Jun-2015

19.128 views

Category:

Documents


24 download

TRANSCRIPT

Page 1: Ekonomi kelas x sma

A

26/05/2012 1

BERANDA

SK/KD

MATERI

PENYUSUN

INDIKATOR

SOAL LATIHAN

SELESAI

UJI KOMPETENS

I

REFERENSI

EKONOMI

Page 2: Ekonomi kelas x sma

A

26/05/2012 2

BERANDA

SK/KD

MATERI

PENYUSUN

INDIKATOR

SOAL LATIHAN

SELESAI

UJI KOMPETENS

I

REFERENSI

EKONOMI

Standar Kompetensi:

Memahami uang dan perbankan

Page 3: Ekonomi kelas x sma

A

26/05/2012 3

BERANDA

SK/KD

MATERI

PENYUSUN

INDIKATOR

SOAL LATIHAN

SELESAI

UJI KOMPETENS

I

REFERENSI

EKONOMI

K.D.77.1 Menjelaskan konsep permintaan dan penawaran uang

7.2 Membedakan peran bank umum dan bank sentral7.3 Mendiskripsikan kebijakan pemerintah di bidang moneter

Page 4: Ekonomi kelas x sma

A

26/05/2012 4

BERANDA

SK/KD

MATERI

PENYUSUN

INDIKATOR

SOAL LATIHAN

SELESAI

UJI KOMPETENS

I

REFERENSI

EKONOMI

Indikator:Siswa dapat menjelaskan konsep permintaan dan penawaran uang

Siswa dapat membedakan peran bank umum dan bank sentral

Siswa dapat mendiskripsikan kebijakan dibidang moneter

Page 5: Ekonomi kelas x sma

5/26/2012 5

Permintaan Uang

PeNAWARAN Uang

Peran Bank Kebijakanpemerintah

Permintaan Uang

Adalah sutu keinginan masyarakat untuk memegang uang tunai atau mewujudkan kekayaannya dalam bentuk uang tunai daripada kekayaan dalam bentuk lain.

Jenis-jenis permintaan uang:

Permintaan uang untuk transaksi Permintaan uang untuk berjaga-jaga Permintaan uang untuk berspekulasi

Page 6: Ekonomi kelas x sma

5/26/2012 6

Permintaan Uang

PeNAWARAN Uang

Peran Bank Kebijakanpemerintah

Faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan uang:

Kekayaan masyarakat;Selera masyarakat;Perkembangan fasilitas kredit;Kepastian tentang pendapatan yang diharapkan;Harapan atau Ekspektasi terhadap harga-harga umum;danSistem atau cara pembayaran yang berlaku.

Page 7: Ekonomi kelas x sma

5/26/2012 7

Permintaan Uang

PeNAWARAN Uang

Peran Bank Kebijakanpemerintah

Berdasarkan teorinya permintaan uang (money demand), dibagi menjadi dua, yaitu teori kuantitas uang klasik dan teori uang Keynesian.

a. Teori Kuantitas (Klasik)

fungsi uang hanya sebagai alat tukar.

Teori kuantitas uang menyatakan bahwa per ubahan nilai uang atau tingkat harga merupakan akibat adanya perubahan jumlah uang yang beredar. Bertambahnya jumlah uang yang beredar dalam masyarakat mengakibatkan turunnya nilai mata uang. Menurunnya nilai mata uang sama artinya dengan naiknya tingkat harga. Pendapat tersebut dinyatakan dalam persamaan berikut.

M=Jumlah uang yang beredar(money)V=Kecepatan peredaran uangP=Tingkat harga-harga umumT=Jumlah transaksi barang dan jasa

MV=PT

Page 8: Ekonomi kelas x sma

5/26/2012 8

Permintaan Uang

PeNAWARAN Uang

Peran Bank Kebijakanpemerintah

b. Teori Permintaan Uang Keynes

Menurut Teori Keynes ada tiga motivasi orang memegang uang, yaitu:

Motif Transaksi (Transaction Motive)Motif Berjaga-jaga (Precaution Motive)Motif Mendapatkan Keuntungan (Speculation Motive)

Page 9: Ekonomi kelas x sma

5/26/2012 9

Permintaan Uang

PeNAWARAN Uang

Peran Bank Kebijakanpemerintah

PeNAWARAN Uang

Penawaran uang/MS adalah jumlah keseluruhan uang yang diedarkan bank pada waktu tertentu di sebuah ekonomi.Defini MS dapat dilihat sebagai berikut :M0, yaitu definisi MS secara sempit. M0 hanya terdiri dari uang kartal, yaitu uang kertas dan logam yang kita pegang sehari-hari.M1, yaitu M0 ditambah dengan demand deposit (dd). Dd adalah tabungan yang kita miliki di bank, yang dapat dicairkan sewaktu-waktu apabila dibutuhkan. M1 ini merupakan perhitungan JUB yang sangat likuid.M2, yaitu M1 ditambah dengan time deposit (td). Td adalah tabunga, deposito, dan sejenisnya, yang memiliki waktu jatuh tempo atau tidak dapat dicairkan sewaktu-waktu dibutuhkan.M3, yaitu M2 ditambah dengan deposito jangka panjang, Ini meliputi dana-dana institusional yang ada dipasar uang.

Page 10: Ekonomi kelas x sma

5/26/2012 10

Permintaan Uang

PeNAWARAN Uang

Peran Bank Kebijakanpemerintah

Teori penawaran uang, meliputi teori penawaran uang tanpa bank dan teori penawaran uang modern.

a. Teori Penawaran Uang Tanpa Bank

Jumlah uang beredar atau uang yang ditawarkan di masyarakat naik atau turun sesuai dengan tersedianya emas di masyarakat.

b) Teori Penawaran Uang Modern

Dalam sistem standar kertas, sumber dari terciptanya uang beredar, yaitu otoritas moneter (Bank Sentral). Otoritas moneter merupakan produsen uang inti atau uang primer.

Page 11: Ekonomi kelas x sma

5/26/2012 11

Permintaan Uang

PeNAWARAN Uang

Peran Bank Kebijakanpemerintah

Faktor-faktor yang mempengaruhi penawaran uang:

Tingkat suku bunga;Tingkat inflasi dan deflasi; danTingkat Produksi dan Pendapatan Nasional.

Page 12: Ekonomi kelas x sma

5/26/2012 12

Permintaan Uang

PeNAWARAN Uang

Peran Bank Kebijakanpemerintah

Peran bank:

Menghimpun dana (uang) dari masyarakat dalam bentuk simpananMenyalurkan dana kepada masyarakatMemberikan jasa-jasa bank lainnya seperti pengiriman uang (transfer),penagihan surat-surat berharga yang berasal dari dalam kota (clearing), penagihan surat-surat berharga yang berasal dari luar negeri(inkaso), dll

Page 13: Ekonomi kelas x sma

5/26/2012 13

Permintaan Uang

PeNAWARAN Uang

Peran Bank Kebijakanpemerintah

Peran bank sentral:

a.Menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter;

b.Mengatur dan menjaga kelancaran sistem pembayaran; dan

c.Mengatur dan mengawasi Bank.

Peran bank umum:

d. Menghimpun dana;e. Menyalurkan dana; danf. Memberikan Jasa-jasa Bank Lainnya

(Services)

Page 14: Ekonomi kelas x sma

5/26/2012 14

Permintaan Uang

PeNAWARAN Uang

Peran Bank Kebijakanpemerintah

Kebijakan pemerintah di bidang moneter

Untuk mengatasi jimlah uang yang beredar di mastarakat, pemerintah membuat kebijaksanaan moneter. Kebijaksanaan moneter adalah kebijakan yang bertujuan untuk menigkatkan pendapatan nasional dengan cara mengubah jimlah uang beredar atau mengubah permintaan uang. Bentuk kebijakan moneter yang dilaksanakan pemerintah melalui Bank Indonesia (Bank Sentral) adalah sbb:

Politik Cash RatioPolitik DiskontoPolitik Pasar Terbuka (Open Market Operation)Politik Kredit Selektif

Page 15: Ekonomi kelas x sma

26/05/2012 15

2

1 3

4

56

78

LATIHAN SOAL

910

Klik Hurufnya

1. Uang kertas dan uang logam yang kita gunakan dalam transaksi sehari-hari dinamakan uang…..

A D

C

EB

giral

kartal

inti

beredar

primer

Page 16: Ekonomi kelas x sma

26/05/2012 16

2

1 3

4

56

78

LATIHAN SOAL

910

Klik Hurufnya

2. Uang yang disimpan di Bank bisa digunakan untuk pembayaran per kas dalam bentuk cek. Dalam hal ini cek termasuk jenis uang….

A D

C

EB

Kuasi

Kartal

Logam

Tunai

Giral

Page 17: Ekonomi kelas x sma

26/05/2012 17

2

1 3

4

56

78

LATIHAN SOAL

910

Klik Hurufnya

3. Menurut kepemilikannya, Bank Jatim dimiliki oleh….

A D

C

EB

Negara

Swasta

Koperasi

Pemerintah daerah

Perorangan

Page 18: Ekonomi kelas x sma

26/05/2012 18

2

1 3

4

56

78

LATIHAN SOAL

910

Klik Hurufnya

4. Perusahaan bermodal besar biasanya lebih mudah memperoleh kredit. Hal ini sesuai

dengan syarat kredit, yaitu……

A D

C

EB

Character

Capacity

Capital

Conditions of economi

Collateral

Page 19: Ekonomi kelas x sma

26/05/2012 19

2

1 3

4

56

78

LATIHAN SOAL

910

Klik Hurufnya

5. Produk bank yang bisa menggantikan peran wesel adalah jasa….

A D

C

EB

Saving

Credit

Transfer

Save depositi box

Bank card

Page 20: Ekonomi kelas x sma

26/05/2012 20

2

1 3

4

56

78

LATIHAN SOAL

910

Klik Hurufnya

6. Salah satu faktor yang bisa mengurangi permintaan uang kas adalah…..

A D

C

EB

Penggunaan kartu kredit

Penurunan suku bunga

Penurunan penghasilan

Penurunan harga

Terjadinya deflasi

Page 21: Ekonomi kelas x sma

26/05/2012 21

2

1 3

4

56

78

LATIHAN SOAL

910

Klik Hurufnya

7. Jenis kredit yang bisa meningkatkan daya beli masyarakat adalah kredit yang bersifat......

A D

C

EB

Spekulatif

Jangka pendek

Produktif

Konsumtif

Jangka menengah

Page 22: Ekonomi kelas x sma

26/05/2012 22

2

1 3

4

56

78

LATIHAN SOAL

910

Klik Hurufnya

8. Produk perbankan yang termasuk dalam hal simpanan dana dari masyarakat adalah ...

A D

C

EB

Inkaso

Rekening koran

Collection

Letter of credit

Save deposito box

Page 23: Ekonomi kelas x sma

26/05/2012 23

2

1 3

4

56

78

LATIHAN SOAL

910

Klik Hurufnya

9. Unsur berikut merupakan prinsip utama dalam penyelenggaraan usaha bank syariah,

kecuali...

A D

C

EB

Bersifat produktif

Tidak bersifat spekulatif

Mencari keuntungan

Antiriba

Berkeadilan

Page 24: Ekonomi kelas x sma

26/05/2012 24

2

1 3

4

56

78

LATIHAN SOAL

910

Klik Hurufnya

10. Kebijakan moneter merupakan kebijakan yang diterapkan pemerintah dibidang ....

A D

C

EB

Perpajakan

Anggaran

Perbankan

Keuangan

Perdagangan

Page 25: Ekonomi kelas x sma

5/26/2012 25

REFERENSI

LKS Ekonomi Intan Pariwara Kelas XPaket Ekonomi Putra Nugraha Kelas X (Sri Mulyani,Dkk.)

Page 26: Ekonomi kelas x sma

5/26/2012 26

PENYUSUN

NAMA : WIWIT SURYANIKELAS : XIS4NO : 07

Page 27: Ekonomi kelas x sma

BENAR !!!

2

13

4

5

67

8

9

10

Page 28: Ekonomi kelas x sma

SALAH !!!

213

4

5

6

7

89

10

Page 29: Ekonomi kelas x sma

A

26/05/2012 29

BERANDA

SK/KD

MATERI

PENYUSUN

INDIKATOR

SOAL LATIHAN

SELESAI

UJI KOMPETENS

I

REFERENSI

EKONOMI

TERIMA KASIH