diskusi

Upload: yeyen-dewi-tri-astutik

Post on 09-Mar-2016

216 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

power point untuk RPP diskusi think pair share materi koloid

TRANSCRIPT

  • CAMPURAN

  • GELAS AGELAS B

  • 1.1.1.1 Melalui bimbingan guru, peserta didik berdoa sebelum dan sesudah pembelajaran dengan baik.2.2.1.1 Melalui model pembelajaran Diskusi Kelas tipe Think Pair Share, diharapkan peserta didik memiliki keterampilan kerjasama dalam melakukan percobaan sederhana dan menyelesaikan soal-soal yang ada di LKS dengan tepat.2.3.1.1Melalui model pembelajaran Diskusi Kelas tipe Think Pair Share, diharapkan peserta didik memiliki sikap pro-aktif dalam berdiskusi tentang sistem koloid yang berhubungan dengan kehidupan sehari-hari serta dalam menjawab soal-soal yang ada di LKS.

  • 3.15.1.1Melalui hasil percobaan sederhana tentang sistem koloid, peserta didik dapat mengelompokkan ke dalam larutan, suspensi, dan koloid dengan tepat.3.15.1.2Melalui hasil percobaan sederhana, peserta didik dapat menyebutkan ciri-ciri larutan, suspensi, dan koloid dengan benar.3.15.1.3Melalui ciri-ciri yang telah disebutkan, peserta didik dapat menjelaskan definisi larutan, suspensi, dan koloid dengan tepat.3.15.1.4Melalui definisi yang telah dijelaskan, peserta didik dapat memberikan contoh larutan, suspensi, dan koloid dalam kehidupan sehari-hari dengan benar.

  • 3.15.1.5Melalui contoh yang telah disebutkan, peserta didik dapat menjelaskan jenis koloid berdasarkan fase terdispersi dan medium pendispersinya dengan tepat.3.15.1.6Melalui model pembelajaran Diskusi Kelas tipe Think Pair Share diharapkan peserta didik dapat membuat kesimpulan tentang sistem koloid dengan benar.4.15.1.1 Melalui percobaan sederhana tentang sistem koloid, peserta didik dapat mengidentifikasi larutan, suspensi, dan koloid dengan tepat.

  • HOMOGENHETEROGENLarutanSuspensiKoloid

  • Model pembelajaran: Diskusi kelasTipe: Think Pair Share (TPS)

  • SANTIURFANIETTYADELFAHRIADIANWINDILAILYNURULRASYIDEGARAHMAALUFSANTI EKAENDANGDINDA

  • ThinkPairShare

  • THINK

  • PAIR

  • SHARE