definisi ttb

Upload: ismi-yulia-andini

Post on 02-Mar-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 DEFINISI TTB

    1/4

    A. DEFINISI TTB

    Biopsi transtorakal adalah proses pengambilan sampel jaringan paru (lung biopsy

    dengan menggunakan jarum yang ditan!apkan di dada. "leh karena menggunakan

    jarum sebagai alat maka juga disebut sebagaiFine needle aspiration.Suatu !ara untuk

    memperoleh spe!imen jaringan paru untuk bahan diagnostik melalui dinding toraks.

    Tehnik ini pertama kali diperkenalkan oleh #enetrier pada tahun$%%&' kemudian pada

    tahun $)* di Amerika Serikat diperkenalkan biopsi aspirasi jarum halus (FNAB

    transtorakal. Transtorakal biopsi dengan tuntunan radiologi telah dilakukan sejak tahun

    $&& oleh Dalgren dan Nordensrom di Amerika Serikat. proses pengambilan sampel

    jaringan paru (lung biopsy dengan menggunakan jarum yang ditan!apkan di dada.

    "leh karena menggunakan jarum sebagai alat maka juga disebut sebagaiFine needle

    aspiration.

    B. INDI+ASI

    Indikasi dari pemeriksaan biopsi transtorakal antara lain,

    $. -enderita dengan dugaan kanker paru yang tidak mungkin di operasi' dimana pada

    pemeriksaan sitologi sputum negati

    /. #assa paru soliter dimana pemeriksaan sitologi sputum dan bronkoskopi negati

    ). #assa paru soliter tetapi penderita menolak operasi

    0. #assa paru soliter dengan metastasis ekstra pulmoner

    1. #assa paru soliter dengan tumor primer diluar paru

    &. 2ambaran coin lesion di paru

    3. Pancoast tumor

    +ontra indikasi untuk dilakukan biopsi transtorakal antara lain,

    $. 4esi 5askuler yang dapat menimbulkan perdarahan

    /. 6ipertensi pulmonal yang dapat meningkatkan risiko perdarahan sesudah biopsi

    ). -enderita dengan kelainan darah

    0. -enderita dengan penyakit paru obstrukti atau restrikti berat dimana FE7$ 8 $4

    1. +eadaan umum sangat lemah

    &. -enderita yang tidak kooperati

    3. -neumektomi pada sisi kontra lateral

    %. -neumotoraks

  • 7/26/2019 DEFINISI TTB

    2/4

    . -enderita yang mendapat pengobatan anti koagulantia

    $*.Dekompensasi kordis

    9. -ENATA4A+SANAAN-rosedur pemeriksaan TTB harus terlebih dahulu melakukan pemeriksaan 9T S!an

    thora:

    $. -ersiapan ruangan

    Siapkan alat ; alat yang diperlukan diruangan dan usahakan dapat mudah

    dijangkau.

    /. -ersiapan pasien

    +arena proses biopsi ini membutuhkan anestesi lokal maka persiapan yang

    dilakukan oleh pasien tidak ada hanya berpuasa paling tidak & jam sebelum

    pemeriksaan.

    ). -ersiapan alat dan bahan

    -ersiapan untuk biopsi ini adalah ,

    a. #i!ros!op slide < obje!t glass

    b. Spuit ) !!' 1 !!

    !. Abo!ath no. $& sebanyak / buah.

    d. Alkohol & =.

    e. Betadine.

    . Botol steril yang diisi dengan larutan ormalin sebanyak / buah .

    g. >arum no. /).

    h. Set biopsi steril yang berisi kasa' bengkok' lidi kapas' hand s!hone' duk

    lubang.

    0. -rosedur pemeriksaan ,

    a. 4akukan s!reening pada pasien termasuk didalamnya !ek nama pasien' umur

    pasien' nomor ?#' alamat untuk konirmasi.

    b. Instruksikan pada pasien untuk mengganti pakaiannya dengan baju

    pemeriksaan yang telah disiapkan di ruang pemeriksaan.

    !. 4epaskan semua bahan yang dapat mengganggu pemeriksaan terutama

    barang@barang yang terbuat dari logam.

    d. -osisikan pasien di atas meja pemeriksaan dengan posisi supine.

    e. Angkat kedua tangan dan letakkan diatas kepala.

    . Atur posisi pasien sehingga sentrasi tepat pada mid a:illary line maupun mid

    sagital line.

    g. Buat program plain thora: ( s!annogram pada monitor !onsole table.

    h. Batas atas pada ape: pulmo dan batas baah pada diaraghma.

  • 7/26/2019 DEFINISI TTB

    3/4

    i. 4akukan pengukuran letak massa dengan menarik garis lurus dari sternum

    kearah lateral kanan' ukur letaknya. Setelah itu tarik garis kearah inrerior

    untuk menentukan kedalamannya.

    j. Dengan dilakukannya pengukuran itu diharapkan pada saat menusukkan jarum

    biopsi tepat pada massa.

    k. Setelah jarum biopsi masuk' lakukan lagi $ kali s!anning pada sli!e dimana

    ada jarumnya dengan tujuan untuk mengetahui apakah letak jarum sudah tepat

    mengenai lesi patologis yang diinginkan.

    l. Selanjutnya pengambilan sel dan jaringan dilakukan menggunakan set biopsi

    m. >aringan hasil biopsi dikirimkan ke bagian -A dalam !airan iksasi ormalin

    $*=. Setelah di proses dengan :ylol lalu di buat blok parain. Setelah di

    potong dengan mikrotom lalu di arnai dengan 6E.

    n.

  • 7/26/2019 DEFINISI TTB

    4/4

    Biopsi tanstorakal (TTB dan -er!utaneneous !ore needle biopsy (-9NB

    +elemahan teknik ini adalah apabila jaringan tumor terdiri dari berbagai jaringan seperti pada

    teratoma sering mendapatkan negati palsu. Biopsi transtorakal dengan tuntunan luoroskopiatau 9T S!an dapat menurunkan risiko terjadi komplikasi seperti pneumotoraks' perdarahan

    dan alse negati5e. >ika perlu' tindakan in5asi harus dilakukan' torakotomi eksplorasi dapat

    dilakukan untuk men!ari jenis sel tumor. -enilaian keuntungan dan kerugian tindakan FNAB

    atau mediastinoskopi masih diperdebatkan.+elompok yang setuju FNAB mengatakan teknik

    itu merupakan tindakan yang sederhana' murah dan aman dan tidak membutuhkan anestesi

    umum pada saat tindakan. Teknik -er!utaneneous !ore needle biopsy (-9NB untuk tumor

    mediastinum memiliki sensiti5iti $'= dan spesiisiti *')= dengan komplikasi

    pneumotoraks $$= dan hemoptisis $'&= dari 3* pasien.#eskipun tumor marker tidak

    memberikan arti tetapi untuk tumor sel germinal pemeriksaan kadar beta@692 dan ala@

    etoprotein dilakukan untuk membedakan seminoma atau bukan.

    b. Biopsi Trans Torakal (TTB.

    Biopsi dengan TTB terutama untuk lesi yang letaknya perier dengan ukuran 8 / !m'

    sensiti5itasnya men!apai * ; 1 =.

    Needle biopsy, Fine needle aspiration (FNA melalui kulit' paling umum dilaksanakan

    dengan gambar radiologi untuk bimbingan' mungkin bermanaat mendapatkan kembali sel@

    sel untuk diagnosis dari benjolan@benjolan tumor di paru. Needle biopsies adalah terutama

    bermanaat ketika tumor paru berlokasi di sekeliling paru dan tidak dapat diakses untuk

    mengambil !ontoh oleh bron!hos!opy. Suatu jumlah ke!il dari pembiusan lokal diberikan

    sebelum pemasukkan suatu jarum yang tipis melalui dinding dada kedalam area abnormalparu. Sel@sel diisap kedalam penyemprot (syringe dan diperiksa dibaah mikroskop untuk

    sel@sel tumor. -rosedur ini umumnya akurat ketika jaringan dari area yang terpengaruh di

    sample (diambil !ontohnya se!ukupnya' namun pada beberapa kasus@kasus' area@area yang

    berdekatan atau yang tidak terlibat dari paru mungkin di sample se!ara salah. Suatu risiko

    ke!il ()=@1= dari kebo!oran udara dari paru@paru (disebut suatu pneumothora:' yang dapat

    dengan mudah diraat mengiringi prosedur ini.

    Biopsi intrathorakal