dasar diagnosis malaria

12
DD,DB,DK jr

Upload: januar-rizky

Post on 13-Apr-2017

466 views

Category:

Healthcare


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Dasar diagnosis malaria

DD,DB,DK

jr

Page 2: Dasar diagnosis malaria

Laki-laki,32thn ,tentara KU: Demam tinggi sejak sore (GK) 2hr sblmnya pasien mengalami keluhan serupa dan hilang sendiri stlh 6 jam

(GK) Saat demam pasien merasa pegal-pegal dan lemas (GK) RPD : pernah demam,tetapi tidak tinggi dan mengigil seperti skrg R sosial dan pekerjaan : bertugas dari papua 1 minggu yl (FR) Pemfis : Keadaan umum: sakit sedang TV : TD: 120/70 mmhg N :100x/m R:22x/m T:39,2C(GK) Kepala leher: Konjungtiva anemis +/+ (GK) Thorax: Jantung takikardi (GK) Abdomen: Lien :tidak teraba, ruang traube terisi (GK)

Page 3: Dasar diagnosis malaria

• Pemeriksaan lab :• Hb : 10,5g/dl• Ht : 32%• Leukosit : 5000/mm3• Trombosit : 97.000

Page 4: Dasar diagnosis malaria

Dasar Diagnosis

Anamnesis• Paroxysmal febris• Pola rigoris kaloris sudoris• Mual, myalgia/athralgia dan lethargia saat febris• Febris intermitent berjarak 2 hari • Bepergian ke daerah endemik malariaPemfis/pemlab• Anemia, trombositopenia• Splenomegali

Page 5: Dasar diagnosis malaria

Diagnosis Banding

• Malaria tertiana ec Plasmodium vivax• Malaria tertiana ec Plasmodium ovale

Page 6: Dasar diagnosis malaria
Page 7: Dasar diagnosis malaria
Page 8: Dasar diagnosis malaria
Page 9: Dasar diagnosis malaria

Plasmodium vivax Plasmodium ovale

Ring form

Trophozoit

Page 10: Dasar diagnosis malaria

Plasmodium vivax Plasmodium ovale

Skizon

Gametosit

Page 11: Dasar diagnosis malaria

Hasil PP

• Sel eritrosit berisi:– Cincin kebiruan bermata satu merah stad ring

form– Sebagian berisi bentuk amoeboid dg eritrosit

membesar stad trofozoit– Tak disebut adanya bentuk eritrosit yg menjadi

oval atau berfimbriae x DD ec P. ovale

Page 12: Dasar diagnosis malaria

Diagnosis Kerja

• Malaria tertiana ec Plasmodium vivax