chf

64
LAPORAN KASUS CHF NYHA IV DENGAN ALO Oleh: Khairul Anam 08700059 Pembimbing : dr.Budi Prakoso Sp.PD

Upload: khairul-anam

Post on 11-Nov-2015

218 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

medic

TRANSCRIPT

CHF

LAPORAN KASUSCHF NYHA IV DENGAN ALOOleh: Khairul Anam 08700059Pembimbing : dr.Budi Prakoso Sp.PDIDENTITASNama: Ny.SUmur: 85 tahunJenis Kelamin: PerempuanAlamat: Lumbangsari-BululawangStatus: MenikahPekerjaan: Ibu rumah tanggaAgama: IslamTanggal MRS: 03 november 2014Tanggal pemeriksaan: 06 november 2014

Anamnesa Keluhan Utama: Sesak napas

Riwayat Penyakit Sekarang :Sesak sejak 3 minggu yang lalu saat beraktivitas, sesak dirasakan memberat sejak 1 minggu ini. Sesak berkurang saat duduk dan memberat saat aktivitas. Pasien sering terbangun pada malam hari karena sesak. Pada waktu tidur, pasien biasanya menggunakan 4-5 bantal. Sesak disertai batuk terutama pada malam hari, dahak kental berwarna kehijauan. Pasien merasa lemas dan nafsu makan berkurang sejak 1 minggu ini, minum banyak. Tidak ada nyeri dada, berdebar-debar, mual, muntah, dan demam. Tetapi ada nyeri ulu hati dan pusing cekot-cekot. BAB normal dan BAK lancar.AnamnesaRiwayat Penyakit Dahulu:Riwayat tekanan darah tinggi (+) sejak 3 tahun yang lalu, tidak kontrolRiwayat kencing manis (-) disangkalRiwayat jantung bengkak 2 minggu yang lalu di RS BokorRiwayat Penyakit Keluarga:Riwayat tekanan darah tinggi (-) disangkalRiwayat kencing manis (-) disangkalTidak ada keluarga yg sakit seperti pasienRiwayat Obat :Berobat di RS Bokor tapi lupa namanyaAnamnesa Riwayat Sosial:Jamu (-)Alkohol (-)Rokok (-)Kopi (+) sering pagi hari

Status Gizi:Pasien makan 3x sehari 1x makan -> nasi 1 centong+tahu/tempe 1 potong(6cmx5cmx2cm)+sayur 1 mangkok kecil, buah jarang

Pemeriksaan Fisik Keadaan UmumKeadaan Umum : lemahKesadaran : compos mentis GCS : 4/5/6Vital Sign : T = 130/70 mmHgN =110x/mnt irregulerS =36,4 c (axillar), 38,8c (rectal)RR =32x/mntStatus gizi : BB = 65 kg, TB = 160 cm, BMI= 25 kg/m2 (under weight)Pemeriksaan Fisik Generalisata KepalaDahi: turgor < 2 detikMata: conjunctiva palpebra inferior tampak pucat (-/-), sklera ikterik (-/-)Hidung: nafas cuping hidung (+), sekret (-), epistaksis (-)Mulut: bibir pucat (-), bibir kering (-), bibir sianosis (-), gusi berdarah (-)Telinga: nyeri tekan mastoid (-), sekret (-), pendengaran berkurang (-)Tenggorok : T1/T1, tanda radang (-)

Leher: distensi vena leher , JVP (+) meningkat, pembesaran KGB (-), struma (-)

Anamnesa ThoraxBentuk flat/normal, simetris, retraksi intercostalis (+), sela iga melebar (-)

Pemeriksaan Fisik JantungInspeksi: ictus cordis terlihatPalpasi: ictus cordis teraba, thrill teraba di apeks

Perkusi: Batas Atas: ICS 2Batas Kiri: Axillar line anterior (S)Batas Kanan: Parasternal Line (D)Pinggang Jantung ICS III PTL (S)Kesan Jantung membesarAuskultasi: S1 S2 tunggal ireguler pungtum maximum di ICS VII axillar line anterior (S) Murmur sistolik di apeks (+)

Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Fisik ParuInspeksi: simetris, otot-otot bantu pernapasan (+)Palpasi: sterm fremitus kanan dan kiri samaPerkusi: sonor

Auskultasi: vesikuler, Rhonki wheezing

Pemeriksaan FisikAbdomen Inspeksi:flat, scar (-), jejas (-) Auskultasi:BU (+) N, Palpasi:distended (-), nyeri tekan epigastrium, hepar tak teraba, lien tak teraba, ginjal tak teraba. Perkusi:timpani, shifting dullness (-), met (-)

EkstremitasAkral dingin

Oedem

Pemeriksaan PenunjangLEMAKkolesterol15345LDL105 penggantian katup mitralINFARK MIOKARD AKUTDefinisi merupakan bagian dari sindrom koroner akut yang terdiri dari angina pectoris tak stabil. dimana terjadi kerusakan atau kematian otot jantung yang disebabkan oleh karena berkurangnya atau terhambatnya aliran darah koroner secara tiba-tiba atau secara tiba-tiba kebutuhan oksigen meningkat tanpa disertai perfusi arteri koroner yang cukup.

Diagnosis Komplikasi Fibrilasi dan flutter ventrikelAsistoli Aritmi Renjatan kardiogenik Gagal JantungBradikardi sinusIrama nodalTakikardi ventrikel Takikardi idioventrikel Takikardi sinusKontraksi prematur ventrikelGangguan hantaran atrioventrikular Gangguan hantaran intraventrikelPenatalaksanaan Prognosis Acute Lung Oedem (ALO)DefinisiALO (Akut Lung Oedem) adalah akumulasi cairan di paru-paru yang terjadi secara mendadak

EPKEPNKAnamnesisAcute cardiac event (+)JarangPenyakit dasarPenemuan klinisPeriferS3gallop/kardiomegaliDingin(+)HangatNadi kuat(-)JVP MeningkatTak meningkatRonkiBasahKeringPenyakit dasarLaboratoriumEKGIskemia/infarkBiasanya normalFoto torakDistribusi perihilerDistribusi periferEnzim cardiacMeningkatNormalPulmonary capilory wedge pressure>18mmHg