buat fredi wkwk

11

Click here to load reader

Upload: antonius-fredi

Post on 04-Aug-2015

78 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Buat Fredi Wkwk

Penentuan Parsial Molar Volume Suatu Larutan

Kelompok FStefani Tanda / 5203011020

Eric Gunawan / 5203011025

Antonius Fredi / 5203011042

Page 2: Buat Fredi Wkwk

Molar volume adalah volume yang

dimiliki setiap mol suatu zat pada

temperatur dan tekanan tertentu.

/V V n

Molar Volume

Page 3: Buat Fredi Wkwk

• Partial Molar Volume suatu zat murni

sama dengan Molar Volume nya.

• Partial Molar Volume suatu zat pada

suatu larutan tidak sama dengan

molar volume zat tersebut.

Partial Molar Volume

Page 4: Buat Fredi Wkwk

Partial Molar Volume dari suatu komponen

z pada suatu sistem sama dengan

kenaikan atau penurunan yang sangat

kecil pada volume dibagi dengan

banyaknya mol zat yang ditambahkan,

pada saat keadaan Suhu, Tekanan, dan

jumlah komponen lain yang ada pada

sistem tersebut konstan.

Page 5: Buat Fredi Wkwk

Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Perubahan Partial Molar Volume

• Adanya perbedaan Gaya Intermolekular pada

larutan dan pada komponen murni penyusun

larutan tersebut.

• Perbedaan antara bentuk molekul pada suatu

larutan dan pada komponen murni penyusun

larutan tersebut, berdasarkan perbedaan ukuran

dan bentuk molekul pada saat dicampur.

Faktor-faktor

Page 6: Buat Fredi Wkwk

Adalah suatu gaya tarik menarik atau

tolak menolak antara partikel yang

berdekatan.

Gaya Intermolekular

Page 7: Buat Fredi Wkwk

• Gaya London atau Gaya Dispersi

• Interaksi Dipol Terimbas

• Interaksi Dipol – Dipol

• Interaksi Ion – Dipol

• Ikatan Hidrogen

Jenis Gaya Intermolekular

Page 8: Buat Fredi Wkwk

Termasuk Gaya Intermolekular Ion–

Dipol, karena MgSO4 akan terdispersi

oleh H2O menjadi Mg2+ dan SO42-,

sehingga ion Mg2+ akan tertarik oleh

ion polar dari air.

Gaya Intermolekular MgSO4 dengan H2O

Page 9: Buat Fredi Wkwk

Perbedaan Molekul MgSO4 dengan Air

Page 10: Buat Fredi Wkwk

+ A A B BV n V n V

Cara Menentukan Partial Molar Volume

Suatu Larutan

Page 11: Buat Fredi Wkwk

Thankyou