bab iii.1

3
59 BAB III PENUTUP 3.1 Kesimpulan Dari kunjungan ke industri-industri yang telah dilakukan maka dapat disimpulkan sebagai berikut : Pusat Penelitian Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Puspiptek) Pusat Penelitian Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Puspiptek) adalah nama Kawasan Riset Terbesar di Indonesia yang dikenal sebagai Kawasan Puspiptek. Pusat penelitian ini didirikan dengan tujuan untuk mendukung proses industrialisasi di Indonesia. Puspiptek dirancang untuk menjadi kawasan yang mensinergikan SDM terdidik dan terlatih, peralatan penelitian dan pelayanan teknis yang paling lengkap di Indonesia serta teknologi dan keahlian yanq telah terakumulasikan. Semua sarana dan prasarana yang ada di Kawasan sejak perencanaannya telah diarahkan untuk kegiatan penelitian & pelayanan teknis, kawasan industri teknologi tinggi dan pendidikan tinggi strata pasca sarjana. PT. IGLAS (Persero) PT. IGLAS (Persero) merupakan Badan Usaha Milik Negara di bawah pembinaan Deputi Bidang Usaha Jasa Lainnya, Kementerian Negara BUMN. Perseroan ini

Upload: dyvia-rosa-lumbanstone

Post on 23-Jan-2016

215 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kkl

TRANSCRIPT

Page 1: BAB III.1

59

BAB IIIPENUTUP

3.1 Kesimpulan

Dari kunjungan ke industri-industri yang telah dilakukan maka dapat

disimpulkan sebagai berikut :

Pusat Penelitian Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Puspiptek)

Pusat Penelitian Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Puspiptek) adalah

nama Kawasan Riset Terbesar di Indonesia yang dikenal sebagai Kawasan

Puspiptek. Pusat penelitian ini didirikan dengan tujuan untuk mendukung proses

industrialisasi di Indonesia. Puspiptek dirancang untuk menjadi kawasan yang

mensinergikan SDM terdidik dan terlatih, peralatan penelitian dan pelayanan

teknis yang paling lengkap di Indonesia serta teknologi dan keahlian yanq telah

terakumulasikan. Semua sarana dan prasarana yang ada di Kawasan sejak

perencanaannya telah diarahkan untuk kegiatan penelitian & pelayanan teknis,

kawasan industri teknologi tinggi dan pendidikan tinggi strata pasca sarjana.

PT. IGLAS (Persero)

PT. IGLAS (Persero) merupakan Badan Usaha Milik Negara di bawah

pembinaan Deputi Bidang Usaha Jasa Lainnya, Kementerian Negara BUMN.

Perseroan ini didirikan dengan tujuan untuk turut melaksanakan serta menunjang

kebijaksanaan dan program pemerintah di bidang ekonomi dan Pembangunan

Nasional pada umumnya dan di bidang Industri Gelas (Glass Container) pada

khususnya.Untuk mencapai tujuan tersebut di atas, arah pengembangan PT.

IGLAS (Persero) secara garis besar adalah meningkatkan posisi serta peran

perusahaan dalam industri gelas Nasional, utamanya dalam Glass Container.

PT. Asahimas Chemical (PT. ASC)

PT. Asahimas Chemical (PT. ASC) adalah perusahaan Penanaman modal

Asing (PMA) yang memproduksi beberapa jenis bahan kimia dasar untuk

memenuhi kebutuhan perkembangan industri nasional (dalam negeri) agar dapat

mengurangi ketergantungan pada produk impor.Terletak di daerah cilegon-Banten

Page 2: BAB III.1

60

dengan 3 unit proses yaitu Chlor Alkali, VCM  dan PVC.. PT.Asahimas Chemical

mampu menjadi pabrik terbesar di Asia Tenggara untuk memasok Caustic soda

(NaOH), Ethylene Dichloride (EDC), Vinyl Chloride Monomer (VCM),

Polyvinyl Chloride (PVC), Hydrochloride Acid (HCI), dan Sodium Hypochlorite

(NaClO) banyak dimanfaatkan oleh kalangan industri hilir.

3.2 Saran

Perusahaan perlu meningkatkan pembinaan mengenai keselamatan dan

kesehatan kerja kepada tenaga kerja agar lebih peduli dan merasa bahwa safety

adalah hak atau kebutuhan bukan hanya merupakan kewajiban, dan setiap industri

juga harus bisa memperhatikan lingkungan hingga menjadi industri yang berbasis

lingkungan.

KKL pada tahun berikutnya memilih industri yang ruang lingkup usaha atau

proses produksinya sesuai dengan jurusan teknik kimia, agar kunjungan yang

dilakukan dapat bermanfaat bagi mahasiswa.