bab i rev no3.docx

Upload: deddy-daendidtya-setiadi

Post on 09-Feb-2018

227 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/22/2019 BAB I rev no3.docx

    1/3

  • 7/22/2019 BAB I rev no3.docx

    2/3

    2

    antioksidan karena kandungan vitamin C di dalamnya, adanya kandungan

    vitamin C pada stroberi mendorong peneliti untuk melakukan penelitian

    berjudulPenetapan Kadar Vitamin C Pada Stroberi (Fragar ia ananassa

    Duchesne) dengan Metode Spektrofotometri UV-Vis.

    1.2Rumusan Masalah1. Apakah terdapat kandungan vitamin C dalam stroberi (Fragaria ananassa

    Duchesne)?

    2. Berapa kadar vitamin C yang terkandung dalam stroberi (Fragariaananassa Duchesne)?

    1.3Batasan Masalah1. Stroberi yang digunakan adalah stroberi yang diperoleh dari Desa Guci,

    Kecamatan Bumijawa Kabupaten Tegal.

    2. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah semua bagian buahstroberi.

    3. Ekstrak sampel diperoleh dengan cara filtrasi4. Metode identifikasi yang digunakan adalah reaksi warna dan KLT5. Penetapan kadar vitamin C pada stroberi menggunakan metode

    spektrofotometri UV-Vis

    1.4Tujuan Penelitian1. Mengetahui kandungan vitamin C dalam stroberi (Fragaria ananassa

    Duchesne).

    2. Mengetahui kadar vitamin C yang terkandung dalam stroberi (Fragariaananassa Duchesne).

  • 7/22/2019 BAB I rev no3.docx

    3/3

    3

    1.5Manfaat Penelitian1. Untuk memberi informasi kepada masyarakat bahwa stroberi dapat

    dikonsumsi sebagai pengganti vitamin C yang diperlukan oleh tubuh.

    2. Dapat memberikan informasi tentang kadar vitamin C yang terkandungdalam stroberi (Fragaria ananassa Duchesne).

    3. Dapat menambah ilmu pengetahuan di bidang kesehatan mengenaikandungan vitamin C pada stroberi (Fragaria ananassa Duchesne).

    4. Memberikan acuan untuk penelitian lebih lanjut mengenai kandunganvitamin C pada stroberi (Fragaria ananassa Duchesne).