arcgis10 membuat cross section

Upload: 09devil

Post on 22-Feb-2018

353 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 ArcGIS10 Membuat Cross Section

    1/2

    ArcGIS10: Membuat Cross Section

    Membuat Cross Section antara dua titik bisa dilakukan dengan tool bawaan ArcGIS pada 3D

    Analyst. Berikut adalah contoh sederhana penggunaan 3D Analyst untuk membuat cross sectionantara dua titik.

    . Buka ArcMap! tambahkan data ele"asi # srtm $

    %. Akti&kan ekstensi 3D Analyst

    3. Akti&kan toolbar 3D Analyst

    '. (oom)*an ke Area o& Interest

    +. Identi&ikasi titik yang akan dibuat cross,section

    -. Gunakan tool Interpolate ine ! Gambar line dari A ke B

    ine bisa lurus ataupun berbelok,belok sesuai dengan path yang kita inginkan

    /. 0lik pada Create *ro&ile Graph

    http://www.gistutorial.net/software/arcgis-software/arcgis10-membuat-cross-section.htmlhttp://www.gistutorial.net/software/arcgis-software/arcgis10-membuat-cross-section.html
  • 7/24/2019 ArcGIS10 Membuat Cross Section

    2/2

    1. 2ika diperlukan! ad ust property dengan cara 0lik kanan 4 *roperties

    Selesai