anestesi spinal

55
PRESENTASI KASUS ANESTESI SPINAL Disusun untuk Memenuhi Sebagian Syarat Dalam Mengikuti Ujian Kepaniteraan Klinik Ilmu Anestesi dan Reanimasi di RSUD Salatiga Diajukan Kepada: Dr. Tinon Anindita, Sp.An Disusun oleh: Muthia Isna Anindita 20090310226 RSUD SALATIGA FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

Upload: muthia-ia

Post on 15-Sep-2015

30 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

anesthesiology

TRANSCRIPT

PRESENTASI KASUSANESTESI SPINALDisusun untuk MemenuhiSebagian Syarat Dalam Mengikuti Ujian Kepaniteraan KlinikIlmu Anestesi dan Reanimasi di RSUD Salatiga

Diajukan Kepada:Dr. Tinon Anindita, Sp.An

Disusun oleh:Muthia Isna Anindita20090310226

RSUD SALATIGA FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA2015

HALAMAN PENGESAHAN

PRESENTASI KASUSANESTESI SPINAL

Telah disetujui dan dipresentasikan oleh :MUTHIA ISNA ANINDITA20090310226

Pada TanggalFEBRUARI 2015

Menyetujui, Dokter Pembimbing

Dr. Tinon Anindita, Sp.An

DAFTAR ISIHALAMAN JUDUL1HALAMAN PENGESAHAN2DAFTAR ISI3BAB I. KASUS4A.Identitas Pasien4B.Anamnesis4C.Pemeriksaan Fisik5D.Pemeriksaan Penunjang6E.Assesment8F.Penatalaksanaan8BAB II. PNEUMOPERITONEUM9A.DEFINISI9B.ANATOMI RONGGA PERITONEUM10C.ETIOLOGI11D.MANIFESTASI KLINIS13E.DIAGNOSIS13F.PENCITRAAN131.Gambaran Foto Polos Radiologis132.CT (Computed Tomography) Scan213.Magnetic Resonance Imaging (MRI)234.USG24G.PENATALAKSANAAN25H.DIAGNOSIS BANDING251.Chilaiditi sindrom262.Subphrenic Abses263.AtelektasisLinear di Dasar Paru27BAB III. PEMBAHASAN28BAB IV. KESIMPULAN29DAFTAR PUSTAKA30

BAB IKASUSA. Identitas PasienNama: Tn. KUmur: 70 tahunJenis Kelamin: Laki-lakiAlamat: SusukanTanggal Masuk : 25 Februari 2015Tanggal Operasi: 27 Februari 2015No CM: DiketahuiB. AnamnesisKeluhan Utama : Susah BAKRiwayat Penyakit SekarangPusing (-) mual (-) muntah (-) batuk (-) pilek (-) susah BAK (+) nyeri BAK (+) nyeri perut bagian bawah (+) darah pada kemih kadang (+) lemas (+) BAB (+)Riwayat Penyakit Dahulu Riwayat dengan penyakit yang sama (+) 1 tahun yang lalu. Riwayat asma (-) Riwayat alergi (-) Riwayat penyakit jantung/paru (-) Riwayat kejang (-) Hipertensi (+) DM (-) Riwayat mondok di RS (-) Riwayat Operasi (-) Riwayat Penyakit Keluarga Riwayat penyakit yang sama (-)

Riwayat Personal SosialMerokok (+), makan teratur (+), makan makanan berserat kadang-kadang (+), olahraga tidak teratur (+).C. Pemeriksaan FisikKesan umum : sedang, compos mentis.Vital sign : TD: 140/90 mmHgNadi: 68 x/menitRR: 20 x/menitT: 36.4 O CSistem KardiovaskularInspeksi: Iktus kordis tidak tampakPalpasi: Iktus kordis teraba di SIC 5 linea midklavicula kiriPerkusi: Suara redup, tidak ada pembesaran jantungAuskultasi: S1S2 reguler, gallop (-), murmur (-)Sistem RespirasiInspeksi: Simetris (-), ketertinggalan gerak (-)Palpasi: Ketertinggalan gerak (-), krepitasi (-)Perkusi: Sonor +/+Auskultasi: Suara dasar : vesikuler (+), wheezing (-)AbdomenInspeksi: Permukaan cembung, venektasi (-), skar bekas operasi (+)Palpasi: Nyeri tekan (+), kesan meteorismus (+), hepar dan lien tidak terabaAuskultasi: Bising usus menurunPerkusi: Hipertimpani, perkusi batas hepar tidak dilakukanSistem UrogenitalBAK : Susah, keluar sedikit-sedikit, merasa tidak puas.BAB: DBND. Pemeriksaan PenunjangNilaiSatuanRujukan

Rutin

Angka Leukosit10,22x 103/l4,5-10,0

Hemoglobin14,7g/dlL: 14-18 P: 12-16

Angka Trombosit356x 103/l 150-450

Hematokrit39,9%L:40-54 P: 33-45

Eritrosit4,93x 103/lL;4,5-5,5 P: 4-5

Indeks Eritosit

MCV86,7Fl85-100

MCH30,4Pg28-31

MCHC35,1g/dl30-35

Golongan DarahB

Hitung Jenis

Eosinofil2,0%1-5

Basofil0,1%0-1

Limfosit25%22-40

Monosit5,8%4-8

Neutrofil95,7%

Kimia

GDS119Mg/dL80-144

Creatinin1,2Mg/dL1-1,3

SGOT28U/I