analisis dan perancangan sistem business …thesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01115-if...

15
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS INTELLIGENCE UNTUK ANGGARAN OPERASIONAL MILL PRODUCTION BERBASIS WEB PADA PT. IES NUSANTARA Azani Cempaka Sari BINUS University, Jl. Kebon Jeruk Raya No. 27-Jakarta Barat, 021-5345830, [email protected] Nancy Yuliana Darmudji BINUS University, Jl. Kebon Jeruk Raya No. 27-Jakarta Barat, 021-5345830, [email protected] Bianda Sorta Nathania BINUS University, Jl. Kebon Jeruk Raya No. 27-Jakarta Barat, 021 5345830, [email protected] Harini Kuntjahjani, M.Eng. BINUS University, Jl. Kebon Jeruk Raya No. 27-Jakarta Barat, 021 5345830, [email protected] Abstract The purpose of this research is to design a business intelligence system web-based for operating budget mill production, which is used by the operations manager PT. IES NUSANTARA to support business decision making. In designing this system, used methods of analysis and design method of business intelligence roadmap. The results achieved are showing data per-period, the largest expenditure (actual-current and accrual-current), the smallest expenditure (actual- current and accrual-current), data per cost type name, and the total expenditure per month as a whole, through functions of business intelligence with dashboard format, tables, and graphs. Conclusions from this research is that business intelligence systems can help the needs of managers, as a reference in decision making. Keywords : Business Intelligence, decision-making, operational budgets mill production, dashboards, charts, graphs. Abstrak Tujuan penelitian ini adalah merancang sistem business intelligence untuk anggaran operasional mill production berbasis web, yang digunakan oleh manager operasional PT. IES NUSANTARA sebagai penunjang pengambilan keputusan bisnis. Pada perancangan sistem ini, digunakan metode analisis dan metode perancangan business intelligence roadmap. Hasil yang dicapai adalah menampilkan data per-period, pengeluaran terbesar (actual-current dan accrual-current), pengeluaran terkecil (actual-current dan accrual current), data per-cost type

Upload: doandung

Post on 27-Mar-2019

239 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

ANALISIS DAN PERANCANGAN

SISTEM BUSINESS INTELLIGENCE

UNTUK ANGGARAN OPERASIONAL

MILL PRODUCTION BERBASIS WEB PADA

PT. IES NUSANTARA

Azani Cempaka Sari BINUS University, Jl. Kebon Jeruk Raya No. 27-Jakarta Barat, 021-5345830, [email protected]

Nancy Yuliana Darmudji BINUS University, Jl. Kebon Jeruk Raya No. 27-Jakarta Barat, 021-5345830,

[email protected] Bianda Sorta Nathania

BINUS University, Jl. Kebon Jeruk Raya No. 27-Jakarta Barat, 021 5345830, [email protected]

Harini Kuntjahjani, M.Eng. BINUS University, Jl. Kebon Jeruk Raya No. 27-Jakarta Barat, 021 5345830, [email protected]

Abstract

The purpose of this research is to design a business intelligence system web-based for operating budget mill production, which is used by the operations manager PT. IES NUSANTARA to support business decision making. In designing this system, used methods of analysis and design method of business intelligence roadmap. The results achieved are showing data per-period, the largest expenditure (actual-current and accrual-current), the smallest expenditure (actual-current and accrual-current), data per cost type name, and the total expenditure per month as a whole, through functions of business intelligence with dashboard format, tables, and graphs. Conclusions from this research is that business intelligence systems can help the needs of managers, as a reference in decision making. Keywords : Business Intelligence, decision-making, operational budgets mill production, dashboards, charts, graphs.

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah merancang sistem business intelligence untuk anggaran operasional mill production berbasis web, yang digunakan oleh manager operasional PT. IES NUSANTARA sebagai penunjang pengambilan keputusan bisnis. Pada perancangan sistem ini, digunakan metode analisis dan metode perancangan business intelligence roadmap. Hasil yang dicapai adalah menampilkan data per-period, pengeluaran terbesar (actual-current dan accrual-current), pengeluaran terkecil (actual-current dan accrual current), data per-cost type

Page 2: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

name, dan total pengeluaran perbulan secara keseluruhan, melalui fungsi business intelligence dengan format dashboard, tabel, dan grafik. Simpulan dari penelitian ini adalah, sistem business intelligence dapat membantu pemenuhan kebutuhan manager, sebagai acuan dalam pengambilan keputusan. Kata Kunci : Business Intelligence, pengambilan keputusan, anggaran operasional mill production, dashboard, tabel, grafik.

PENDAHULUAN

Latar Belakang Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan yang mudah dipahami,

sangat dibutuhkan pada era globalisasi saat ini. Kebutuhan tersebut merupakan kebutuhan utama dari setiap pelaku bisnis, guna disempurnakannya sirkulasi kegiatan usaha tiap perusahaan. Hal ini membuat para developer terinspirasi untuk pemenuhan kebutuhan setiap pelaku bisnis.

Dalam pemenuhan setiap kebutuhan tersebut, dibutuhkan suatu sistem yang dapat mengumpulkan, menyimpan, menganalisis dan menyediakan akses ke data dan informasi, yang akan mendukung pengambilan keputusan bisnis. Inilah yang menjadi pertimbangan dasar untuk pembangunan sebuah sistem yang disebut sistem Business Intelligence.

Saat ini Business Intelligence menjadi salah satu solusi bagi beberapa perusahaan, sebagai acuan manager dalam hal pengambilan keputusan. Sistem Business Intelligence ini ingin diwujudkan oleh PT. IES-NUSANTARA, yang bergerak dalam bidang IT consultant, sehingga mempermudah pengambilan keputusan anggaran operasional mill production.

Anggaran adalah suatu rencana terperinci yang dinyatakan secara formal dalam ukuran kuantitatif, dinyatakan dalam satuan uang, untuk perolehan dan penggunaan sumber-sumber suatu organisasi dalam jangka waktu tertentu. Anggaran operasional adalah anggaran yang bertujuan untuk menyusun laba rugi, berupa daftar yang disusun secara sistematis atas pendapatan beban dan laba rugi yang diperoleh suatu perusahaan selama periode tertentu.

PT. IES-NUSANTARA merupakan perusahaan IT consultant yang menangani kebutuhan setiap perusahaan. Salah satunya, pada perusahaan kelapa sawit yang membutuhkan sistem business intelligence untuk menampilkan anggaran operasional mill production dengan user interface berbasis web yang menarik dan mempermudah manager dalam menunjang keputusan. Sehingga, diharapkan sistem business intelligence berbasis web ini, dapat menyediakan informasi anggaran operasional mill production perusahaan secara cepat, akurat, dan konsisten untuk mengetahui kondisi perusahaan. Sehingga, dapat memberikan acuan kepada manager untuk mempermudah pengambilan keputusan lainnya.

Rumusan Masalah Pada saat ini, perusahaan IES berada pada database mutivalue dari OpenQM. Teknologi database

ini belum dapat menjawab kebutuhan perusahaan client untuk menunjang kegiatan bisnis. Pengolahan data, transfer data, serta pembuatan laporan yang dihasilkan belum mampu memenuhi kebutuhan client PT. IES Nusantara. Database pada OpenQM masih belum terintegrasi dan sulit untuk dihubungkan antar data yang ada.

Pembuatan laporan anggaran operasional mill production belum menghasilkan dashboard yang mampu memberikan informasi kondisi internal yang ada pada perusahaan client PT. IES Nusantara. Manager tidak dapat mengenali keadaan anggaran operasional pada perusahaan, dengan cepat dan akurat. Keadaan yang perlu diketahui oleh manager berupa penyebab dan akibat yang akan ditimbulkan pada permasalahan yang terjadi. Dari kondisi yang ada, manager sulit mengambil keputusan selanjutnya untuk penyelesaian dari suatu kondisi masalah anggaran operasional.

Ruang Lingkup

Ruang lingkup dari penelitian mengenai analisis dan perancangan sistem business intelligence pada PT. IES-NUSANTARA yaitu merancang sistem berbasis web untuk mendukung keputusan manager dalam hal anggaran operasional pada perusahaan. Anggaran operasional tersebut, meliputi:

1. Penganggaran bagian reception. 2. Penganggaran bagian loading ramp.

Page 3: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

3. Penganggaran bagian sterilization station. 4. Penganggaran bagian thresher station. 5. Penganggaran bagian pressing station. 6. Penganggaran bagian clarification station. 7. Penganggaran bagian kernel. 8. Penganggaran bagian boiler. 9. Penganggaran bagian engine room. 10. Penganggaran bagian water treatment. 11. Penganggaran bagian effluent. 12. Penganggaran bagian oil storage dan despacth. 13. Penganggaran bagian kernel storage dan despacth. 14. Penganggaran bagian workshop. 15. Penganggaran bagian laboratorium. 16. Penganggaran bagian vehicle.

Tujuan

Tujuan dari penelitian ini, adalah : a. Membuat sistem business intelligence mengenai anggaran operasional untuk kebutuhan manager

dalam hal pengambilan keputusan. b. Membuat sistem yang mampu menampilkan data secara real-time dan akurat. c. Membuat dashboard aplikasi yang mudah dimengerti oleh user (manager).

Manfaat Manfaat yang diperoleh dari sistem business intelligence pada PT. IES-NUSANTARA, adalah:

a. Mempermudah user dalam hal melihat data anggaran operasional dengan grafik dan tabel. b.Pengambilan keputusan mengenai anggaran operasional dapat lebih mudah dilakukan. c. Laporan data anggaran operasional dapat dengan cepat dievaluasi untuk kemajuan perusahaan.

METODE PENELITIAN

Metode yang digunakan dalam penulisan skripsi ini meliputi dua bagian pokok yaitu metode analisis dan metode perancangan.

• Metode Analisis Metode analisis sistem dilakukan melalui tiga tahapan, yaitu: a. Wawancara kebutuhan perusahaan

Pada tahap ini, dilakukan wawancara mengenai kebutuhan perusahaan, analisis data perusahaan dan ruang lingkup dari sistem yang akan dirancang kepada pihak IT Assistant Manager PT. IES-NUSANTARA.

b. Survei terhadap sistem yang sedang berjalan Survei dilakukan dengan cara melihat secara langsung kebutuhan perusahaan

untuk mengetahui informasi mengenai sistem yang sedang berjalan dan kendala-kendala yang dihadapi oleh perusahaan.

c. Studi Kepustakaan Sebagai acuan dalam penulisan skripsi ini, digunakan sumber-sumber yang

berhubungan dengan topik dipilih, seperti buku-buku dan jurnal. • Metode Perancangan

Metode perancangan sistem business intelligence yang digunakan adalah metode perancangan business intelligence roadmap (Moss & Atre, Business Intelligence Roadmap, 2009, p. 13). Dengan tahapan sebagai berikut:

1. Database Design 2. ETL Design 3. Metadata Repository Design 4. ETL Development 5. Application Development 6. Data Mining 7. Metadata Repository Development

Page 4: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

HASIL DAN BAHASAN

Pada halaman ini, manager yang akan menggunakan aplikasi, harus login terlebih dahulu. Login dilakukan dengan cara memasukkan username dan password yang sudah ditentukan sebelumnya oleh administrator. Setelah melakukan login, user (manager) langsung masuk ke halaman dashboard.

Page 5: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

Contoh hasil drill-down pada bulan January (bar chart warna biru):

Contoh hasil drill-down pada bulan June (bar chart warna orange):

Di bawah bar chart, terdapat kolom tabel By Period, sebagai summary anggaran perbulan yang dapat di-sorting berdasarkan Total Actual atau Total Accrual.

Page 6: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

Di bawah kolom tabel By Period, terdapat kolom tabel By Job Name. Pada kolom tabel ini terdapat dua button untuk memilih laporan mengenai Station(ST) dan Vehicle(VH), seperti pada gambar dibawah ini:

Bila memilih Station(ST), maka akan ditampilkan laporan pengeluaran Station per-Job Name dari st.01 hingga st.15. Di tabel ini juga dapat dilakukan sorting berdasarkan JobCode, Job Name, Total Actual maupun Total Accrual.

Page 7: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

Bila memilih Vehicle(VH), maka akan ditampilkan laporan pengeluaran Vehicle per-Job Name. Di tabel ini juga dapat dilakukan sorting berdasarkan JobCode, Job Name, Total Actual maupun Total Accrual.

Di bawah kolom tabel By Period, terdapat kolom tabel By Cost Type. sebagai summary anggaran per-Cost Type yang dapat di-sort berdasarkan Total Actual atau Total Accrual.

Page 8: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

Tampilan Data Tables Pada halaman ini, terdapat menu navigation di sebelah kiri, yang terdiri dari menu halaman

Dashboard itu sendiri, Data Tables, Alert dan Layouts. Di halaman Data Tables, ditampilkan laporan total anggaran operasional berdasarkan Job Name Actual dengan pie chart yang dapat menampilkan anggaran secara proposional antara sudut lingkaran dengan persentase anggaran. Apabila salah satu potongan bagian pie-chart diklik, maka akan terdapat hover yang menampilkan keterangan detail Job Name dan presentase.

Kolom pie chart ini memiliki fasilitas untuk export gambar ke dalam bentuk PNG, JPEG, PDF dan SVG vector image. Dan juga button print untuk langsung mencetak pie chart.

Page 9: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

Di bawah kolom pie-chart, terdapat kolom tabel data keseluruhan anggaran operasional mill production. Kolom ini dilengkapi dengan search-box [1], limit tampilan row per-page[2], dan button untuk konversi data ke file yang diinginkan (Copy, CSV, Excel, PDF, dan Print) [3]. Sehingga laporan dapat lebih cepat di evaluasi sesuai dengan kebutuhan manager.

1 2 3

Page 10: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

Contoh konversi (manager ingin melihat laporan bulan januari dengan jobcode st.02 ke dalam bentuk excel dan pdf):

Dan hasil konversi:

Page 11: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

Tampilan Alert

Jika memilih Accrual, maka tampilannya seperti di bawah ini :

Page 12: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

Jika memilih Actual maka tampilannya seperti di bawah ini :

Jika memilih Commited maka tampilannya seperti di bawah ini :

Page 13: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

Di bawah kolom chart, terdapat kolom alert yang menampilkan pengeluaran perbulan terbesar dan pengeluaran perbulan terkecil berdasarkan jobcode dan accrual.

Bila Highest Accrual dipilih, maka tampilan akan menjadi seperti di bawah ini:

Bila Lowest Accrual dipilih, maka tampilan akan menjadi seperti di bawah ini:

Page 14: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

SIMPULAN DAN SARAN

Simpulan Berdasarkan hasil testing sistem business intelligence yang dilakukan oleh pihak perusahaan, pada

tanggal 8 Januari 2013, di PT. IES-NUSANTARA, dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Sistem business intelligence, yang dibuat sudah mempermudah user (manager) dalam hal

melihat data anggaran operasional per-periode (bulan), pengeluaran terbesar dan terkecil (baik actual-current maupun accrual-current), data per-cost type name, total pengeluaran perbulan dan keseluruhan dengan grafik dan tabel.

2. Dengan sistem business intelligence, dalam hal pengambilan keputusan mengenai anggaran operasional dapat lebih mudah dilakukan.

3. Laporan data anggaran operasional dapat dengan cepat dievaluasi demi kemajuan perusahaan. 4. Dari penelitian ini dihasilkan 1 fakta dan 7 dimensi pada penyimpanan data warehouse.

Saran Saran-saran yang dapat diberikan untuk pengembangan lebih lanjut pada sistem ini, adalah: 1. Adanya penambahan representasi grafik yang lebih variatif dalam menampilkan informasi. 2. Di harapkan pada pengembangan selanjutnya, user interface aplikasi dapat dibuat menjadi lebih

menarik.

REFERENSI Arthaya, B., & Gunarta, I. K. (2006). Otomasi, Sistem Produksi dan Computer-Integrated Manufacturing. Surabaya: Guna Widya. Cats-Baril, R. L. (2003). Information Technology and Management, Second Edition. New York: Mc Graw Hill. Connolly, T., & Begg, C. (2005). Database Systems: A Practical Approach to Design, Implementation, and Management, Fourth Edition. USA: Addison Wesley. Darudiato, S., Santoso, S. W., & Wiguna, S. (2010). Business Intelligence: Konsep dan Metode. CommIT , 63-67. Data E Education. (2010). Educating Business Analysis and Business Intelligence Courses. Dipetik February 18, 2013, dari Typical Flowchart Symbols: http://data-e-education.com/E017_Typical_Flowchart_Symbols.html Eckerson, & Wayne. (2006). Performance dashboards: measuring, monitoring, and managing. New Jersey: John Wiley & Sons, Inc. Fatta, H. A. (2007). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi untuk Keunggulan Bersaing Perusahaan & Organisasi Modern. Yogyakarta: Andi. Hoffer, J. A., Prescott, M., & McFadden, F. (2005). Modern Database Management (7th Edition). Upper Saddle River, N.J.: Prentice Hall. Inmon, W. H. (2005). Building the Data Warehouse, Fourth Edition. Indiana: Wiley Publishing, Inc. J.L Whitten, L. B. (2004). System Analysis and Design Mehotds, 6th Edition. New York: Mc-Graw-Hill. Kokemuller, N. (2007). Web Database Definition. Retrieved February 18, 2013, from eHow Tech: http://www.ehow.com/facts_6917264_database-definition.html Kristanto, A. (2003). Jaringan Komputer. Yogyakarta: Graha Ilmu. Kusrini. (2007). Strategi Perancangan dan Pengelolaan Basis Data. Yogyakarta: Andi. Lowe, D. (2009). Networking For Dummies. John Wiley & Sons. Mannino, M. V. (2004). DATABASE: Design, Application Development, & Administration, Second Edition. New York: Mc Graw Hill. McLeod, R., & Schell, G. P. (2007). Management Information Systems. 10th Edition. New York: Pearson Prentice.

Page 15: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BUSINESS …thesis.binus.ac.id/doc/RingkasanInd/2012-1-01115-IF Ringkasan001.pdf · Pengaksesan data secara cepat, akurat, serta konsisten dengan tampilan

Miranda, E. (2008). PENGEMBANGAN BUSINESS INTELLIGENCE BAGI PERKEMBANGAN BISNIS PERUSAHAAN. CommIT , 111 - 116. Moss, L. T., & Atre, S. (2009). Business Intelligence Roadmap. Boston: Addison Wesley. Paolo Atzeni, S. C. (2003). Database Sytems: Concepts, Languanges, and Architectures, International Edition. Washington DC: Mc Graw Hill. Pratidina, Y. (2007). Kamus Akuntansi dan Moneter. Jakarta: EDSA Mahkota. Pressman, R. S. (2004). Software Engineering 6th Edition. New York: McGraw Hill. Priyanto, A. S. (2007). Kamus Lengkap Bahasa Indonesia. surabaya: KARTIKA. Samara, L. (2009). Getting Intelligent About Business Intelligence. Computers , 30. Soeherman, B., & Pinontoan, M. (2008). Designing Information System Concepts & Cases with Visio. Jakarta: Elex Media Komputindo. Turban. (2003). Introduction to Information Technology. John Wiley & Sons, Inc. Turban, E., & Volonino, L. (2010). Information Technology for Management Transforming Organizations in the Digital Economy 7th Edition. Hoboken: John Wiley & Sons (Asia) Pte Ltd. Turban, E., Aronson, J. E., & Liang, T.-P. (2005). Decision support systems and intelligent systems. Upper Saddle River, N.J.: Pearson/Prentice Hall. Turban, E., Aronson, J. E., Liang, T.-P., & Sharda, R. (2007). Decision Support and Business Intelligence Systems Eighth Edition. New Jersey: Pearson International Edition. Turban, E., Sharda, R., & King, D. (2007). Business Intelligence a Manegerial Approach. Indiana: Pearson Prentice Hall. Waters, I. (2007). What Are the Disadvantages of Databases? Retrieved February 18, 2013, from eHow Tech: http://www.ehow.com/list_7490636_disadvantages-databases.html Williams, S. (2007). Using Information Technology Pengenalan Praktis Dunia Komputer dan Komunikasi. Yogyakarta: Andi. Wrembel, R. (2009). A Survey of Managing the Evolution of Data Warehouses. Computers--Data Base Management , 24-56. Yeoh, W., & Koronios, A. (2010). CRITICAL SUCCESS FACTORS FOR BUSINESS INTELLIGENCE SYSTEMS. Education--Computer Applications, Education, Computers , 23-32. RIWAYAT PENULIS Azani Cempaka Sari, lahir di kota Jakarta pada 8 Februari 1991. Penulis menamatkan pendidikan S1 di Universitas Bina Nusantara dalam bidang Computer Science, peminatan Database Technology pada tahun 2013.

Nancy Yuliana Darmudji, lahir di kota Jakarta pada 24 Juli 1991. Penulis menamatkan pendidikan S1 di Universitas Bina Nusantara dalam bidang Computer Science, peminatan Database Technology pada tahun 2013.

Bianda Sorta Nathania, lahir di kota Rumbai pada 10 Juli 1991. Penulis menamatkan pendidikan S1 di Universitas Bina Nusantara dalam bidang Computer Science, peminatan Database Technology pada tahun 2013.