bahasa indonesia latar belakang -...

37
1 Bahasa Indonesia Latar Belakang PT. Jayakarta Antar Nusa adalah perusahaan bergerak di bidang ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan Sumatra. Dengan pesatnya perkembangan teknologi saat ini, Perusahaan diharapkan dapat bersaing dengan perusahaan sejenis lainnya. Akan tetapi kerap terjadi permasalahan yaitu ketika terjadinya keterlambatan pengiriman barang pelanggan seringkali tidak mendapat informasi mengenai barang yang sedang dikirim yaitu informasi tentang kondisi dan posisi barang. Maka untuk memenuhi kebutuhan dan memberikan kemudahan kepada pelanggan, diperlukan sebuah rancangan web yang dinamis agar informasi layanan dapat sampai dengan baik pada pelanggan dengan suatu rancangan aplikasi yaitu tracking system untuk mendistribusikan data dan informasi agar pelanggan dapat mengetahui status pengriman barang tersebut melalui internet. Ruang Lingkup Ruang lingkup pembahasan dalam skripsi ini akan dibatasi pada : 1. Analisis dan perancangan aplikasi, untuk pendistribusian dengan system order, tracking dan pricing pada web PT. Jayakarta Antar Nusa. 2. Perancangan web yang berisi mengenai informasi perusahaan, layanan- layanan yang tersedia pada perusahaan, serta aplikasi pemesanan jasa pada PT.Jayakarta Antar Nusa. Tujuan dan Manfaat Tujuan yang diharapkan dari skripsi ini adalah : 1. Menyajikan informasi lengkap serta layanan yang tersedia pada PT.Jayakarta 2. Merancang sebuah sistem informasi status kargo dan penghitungan harga sebuah pengiriman serta merancang sistem tracking untuk mengetahui status pengiriman barang untuk mendukung web PT.Jayakarta Antar Nusa Manfaat yang diharapkan dari skripsi ini adalah : 1. Membantu pihak perusahaan dan konsumen untuk menerima informasi mengenai posisi cargo tepat pada waktunya dan pelanggan dapat melakukan pemesanan jasa secara online dan mempersingkat waktunya untuk mengirimkan sebuah barang. 2. Membantu pelanggan menghitung biaya yang harus dikeluarkan untuk suatu kargo serta menyediakan sistem tracking sehingga memudahkan pelanggan untuk mengetahui status barang yang telah diproses untuk dikirim.

Upload: lethu

Post on 03-Mar-2019

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

1

Bahasa Indonesia

Latar Belakang

PT. Jayakarta Antar Nusa adalah perusahaan bergerak di bidang ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan Sumatra. Dengan pesatnya perkembangan teknologi saat ini, Perusahaan diharapkan dapat bersaing dengan perusahaan sejenis lainnya. Akan tetapi kerap terjadi permasalahan yaitu ketika terjadinya keterlambatan pengiriman barang pelanggan seringkali tidak mendapat informasi mengenai barang yang sedang dikirim yaitu informasi tentang kondisi dan posisi barang.

Maka untuk memenuhi kebutuhan dan memberikan kemudahan kepada pelanggan, diperlukan sebuah rancangan web yang dinamis agar informasi layanan dapat sampai dengan baik pada pelanggan dengan suatu rancangan aplikasi yaitu tracking system untuk mendistribusikan data dan informasi agar pelanggan dapat mengetahui status pengriman barang tersebut melalui internet.

Ruang Lingkup

Ruang lingkup pembahasan dalam skripsi ini akan dibatasi pada : 1. Analisis dan perancangan aplikasi, untuk pendistribusian dengan system

order, tracking dan pricing pada web PT. Jayakarta Antar Nusa. 2. Perancangan web yang berisi mengenai informasi perusahaan, layanan-

layanan yang tersedia pada perusahaan, serta aplikasi pemesanan jasa pada PT.Jayakarta Antar Nusa.

Tujuan dan Manfaat Tujuan yang diharapkan dari skripsi ini adalah :

1. Menyajikan informasi lengkap serta layanan yang tersedia pada PT.Jayakarta 2. Merancang sebuah sistem informasi status kargo dan penghitungan harga

sebuah pengiriman serta merancang sistem tracking untuk mengetahui status pengiriman barang untuk mendukung web PT.Jayakarta Antar Nusa

Manfaat yang diharapkan dari skripsi ini adalah : 1. Membantu pihak perusahaan dan konsumen untuk menerima informasi

mengenai posisi cargo tepat pada waktunya dan pelanggan dapat melakukan pemesanan jasa secara online dan mempersingkat waktunya untuk mengirimkan sebuah barang.

2. Membantu pelanggan menghitung biaya yang harus dikeluarkan untuk suatu kargo serta menyediakan sistem tracking sehingga memudahkan pelanggan untuk mengetahui status barang yang telah diproses untuk dikirim.

Page 2: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

2

Metodologi Metode penelitian yang digunakan sangat penting diketahui, karena

melalui metode-metode inilah penelitian dapat diselesaikan. Dalam menyelesaikan skripsi ini, digunakan metode sebagai berikut, yaitu :

1. Metode Analisis

a. Metode pengumpulan data Metode ini dilakukan dengan cara melakukan wawancara langsung kepada beberapa karyawan perusahaan dan menyebarkan kuesioner kepada masyarakat umum untuk mendukung data yang akan digunakan pada aplikasi ini.

b. Metode studi lapangan Metode ini dilakukan dengan cara melakukan pengamatan langsung ke perusahaan termasuk memberikan kuesioner yang berisikan beberapa pertanyaan kepada pelanggan PT.Jayakarta Antar Nusa untuk mendapatkan hasil respon terhadap sistem yang sedang berjalan untuk mengumpulkan informasi-informasi yang dibutuhkan dan menganalisa masalah yang dihadapi.

2. Metode perancangan Setelah mendapatkan data dari hasil analisis dan pengumpulan data maka

dilanjutkan dengan perancangan sistem untuk perangkat lunak. Penelitian ini membangun sistem dengan paradigma perangkat lunak secara waterfal. Di ikuti dengan beberapa perancangan lain seperti : a. Merancang UML (Unified Modeling Language) yang meliputi usecase

diagram, Activity diagram,sequence diagram,class diagram b. Perancangan layar, yaitu perancangan yang dibuat sesuai kaidah Interaksi

Manusia dan Komputer

State Of The Art Perencanaan strategis menggunakan tahapan kerangka kerja PSI

versi John Ward. Hasil yang dicapai dari penelitian adalah kerangka perencanaan strategi yang terintegrasi sehingga memudahkan manajemen mengelola sumberdaya untuk menghasilkan informasi yang dibutuhkan, akurat dapat digunakan secara bersama oleh semua pihak. Simpulan penelitian adalah pembangunan sistem informasi berbasis komputer dapat mendukung memperlancar kegiatan bisnis pengiriman barang PT.Ritrans Cargo.

Page 3: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

3

Dalam aplikasi ini terdapat dua fungsi utama yaitu shipping service dan shipping status. Untuk shipping service konsumen harus mengisi data pengiriman. Dalam pengiriman terdapat tiga formulir yang harus di isi, yaitu form sihpping diisi dengan data identitas sang penerima, berikutnya form container yang harus diisi dengan nomor kontainer dan keterangan kontainer, berikutnya form package yang harus diisi dengan data barang yang terdapat dalam kontainer. Setelah mengisi semua form yang ada dalam menu shipping service proses akan berlanjut ke menu shipping status untuk melihat status pengiriman barang sehingga konsumen dapat dengan mudah berinteraksi dengan admin dan mengetahui status pengirimannya.

Dengan adanya Aplikasi Kegiatan Operasional Pelayanan Pengiriman Barang Berbasis Web ini, perusahaan dapat melakukan pelayanan pengiriman barang dimana dan kapan saja.

Gambaran Umum PT. Jayakarta Antar Nusa Riwayat dan Keterangan Perusahaan PT.Jayakarta Antar Nusa adalah adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa pengiriman barang dan berorientasi pada bidang jasa logistik dengan memberikan penawaran terbaik.

PT. JAYAKARTA ANTAR NUSA dalam pelaksanaannya memiliki

semboyan “Memberikan solusi terbaik dengan kualitas, efesiensi dan kepuasan maksimal”. Kepuasan pelanggan menjadi prioritas utama, dengan didukung oleh SDM yang handal dan professional. Sebagai salah satu syarat perusahaan, PT. JAYAKARTA ANTAR NUSA didirikan dengan Akte Notaris Netty Maria Machdar, SH , di Jakarta. Hal ini diraih untuk mendapatkan kepercayaan pelanggan yang merupakan poin penting bagi perusahaan.

Page 4: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

4

visi dan misi

1. Visi

• Menjadi Perusahaan jasa logistik terpadu, terluas dan selalu siap menjawab tantangan ke depan.

• Menawarkan harga yang fleksibel tetapi tetap mengutamakan ketepatan waktu.

2. Misi

• Mengelola bisnis secara total didukung oleh SDM yang profesional, sistem kerja yang efisien, serta penerapan teknologi informasi yang tepat dan terukur.

• Mengembangkan bisnis dengan mengutamakan hubungan kerjasama yang saling menguntungkan baik dengan mitra internal maupun eksternal.

• Mengembangkan jaringan bisnis secara fokus dan tumbuh bersama pelanggan

• Kerjasama dengan pelanggan adalah salah satu nilai kunci untuk memperoleh kepercayaan dalam penerapan teknologi terbaru dapat diraih dengan hubungan yang baik dan kepercayaan antar pihak terkait

User Requirements

User terdiri dari admin, partner dan konsumen pada pt.jayakarta antar nusa yang meliputi : username , password , fullname, email, address, birth, phone

- Admin : Dapat melakukan login dan masuk kehalaman home, about us, pricing, order, guest Book, dan message, tanpa harus terlebih dahulu melakukan register dikarenakan id atau user admin telah secara otomatis dibuat pada database website. Admin dapat melakukan add, edit, dan delete slideshow, partner, service, destination, dan pricing. Selain itu, admin bertugas memproses order yang dilakukan oleh konsumen dengan mengkonfirmasikan order tersebut ke partner pada menu request order. Admin pada website ini juga dapat melakukan check status barang atau tracking dan melakukan logout sebelum keluar dari website.

Page 5: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

5

- Partner : Dapat melakukan login dan masuk kehalaman home, about us, pricing, order, guest book, dan message, tanpa harus terlebih dahulu melakukan register dikarenakan i’d atau user partner ini sendiri hanya dapat dibuat dan di edit oleh admin website. Partner bertugas memproses order yang telah dikonfirmasi oleh admin dengan mengecheck kembali order tersebut, selanjutnya menyetujui, mengecek dan menampilkan status barang yang dikirim serta melakukan logout sebelum keluar dari website.

- Konsumen : Harus melakukan register terlebih dahulu, sebelum login dengan

mengisi form pada menu menu register. Setelah register dan mengkonfirmasikan id pada email maka konsumen dapat melakukan login dengan username dan password standard yang dikirim ke email konsumen secara otomatis oleh database website. Setelah melakukan login konsumen konsumen dapat masuk kehalaman home, about us, pricing, order, guest Book, dan message. Konsumen dapat mengorder dengan masuk ke menu order dan melakukan new order dengan mengisi form order, yang diproses oleh admin dan disetujui oleh partner tempat tujuan konsumen mengirim barang. Konsumen pada website ini juga dapat melakukan check status barang atau tracking dan melakukan logout sebelum keluar dari website.

- Pricing : Adalah dimana setiap user dapat melakukan pengecekan harga pengiriman barang untuk setiap kota yang meliputi : Harga, Tarif dan weight

- Order : Adalah untuk melakukan pemesanan barang dengan pengisian formulir pengisian order yang meliputi : consumen ID, partner ID, destination, weight, description, width, high, shipper name, shipper phone, shipper address, consignee name, consignee phone, consignee address, tracking number, status.\

- Service : Adalah layanan yang diberikan PT.jayakarta Antar Nusa kepada konsumen mengenai bentuk pengiriman barang oleh perusahaan yang meliputi : User ID, name, status.

- Message : Adalah untuk membuat, melihat, dan membalas pesan antar sesama user yang meliputi : sender. Receiver, content, send dan status.

- Destination : Adalah untuk admin mengupdate atau mengedit tempat tujuan dan harga pengiriman yang meliputi : Destination, price dan status.

- Logs : Adalah untuk melihat data user yang melakukan login yang meliputi : User ID, IP, date dan status.

- Tracking : Fitur pada website berfungsi untuk mengecek status barang, yaitu dalam hal ini status barang tertunda, diproser dan terkirim. Tracking pada dasarnya dapat bekerja setelah partner mengecheck kembali order yg dilakukan oleh konsumen, selanjutnya menyetujui, mengecek dan menampilkan status barang yang dikirim yang meliputi : no order, kode order dan status.

Page 6: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

6

Analisis Sistem yang Sedang Berjalan Proses pengiriman barang pada PT.Jayakarta Antar Nusa. Dalam hal ini sistem yang berjalan di PT. Jayakarta Antar Nusa yaitu :

1. Pelanggan mengantarkan barang yang akan dikirim ke perusahaan untuk diproses lebih lanjut.

2. PT. Jayakarta Antar Nusa menyusun manajemen proyek dengan tahap awal yaitu:

- Jadwal pengiriman hingga barang tersebut sampai tujuan dengan mengestimasikan jarak dan waktu.

- Survey produk yaitu pihak PT. Jayakarta Antar Nusa didampingi oleh pelanggan akan melakukan pengecekan barang atau produk terlebih dahulu, untuk melihat jumlah, kondisi barang atau produk tersebut serta pengecekan ulang dan administrasi, untuk memastikan semua jenis barang atau produk layak untuk dikirim.

3. Dalam fase pengiriman barang/ produk dilakukan oleh petugas pengecekan barang. Untuk memonitoring pengiriman pihak Logistic staff selalu berkoordinasi dengan petugas pengecekan, mengenai posisi dan kondisi barang dalam perjalanan, menggunakan alat telekomunikasi handphone yang aktif dalam waktu selam 24 jam dalam sehari. Apabila barang yang dikirimkan rusak atau kualitas kurang, perusahaan akan berupaya memberikan kepuasan kepada pelanggan berupa kenyamanan dan kepastian bahwa akan bertanggung jawab sesuai dengan persyaratan.

4. Setelah tiba di tujuan, pihak PT. Jayakarta Antar Nusa didampingi oleh pelanggan sebagai penerima barang melakukan Quantity Check, untuk mengecek kembali jenis barang atau produk dan memberikan nota yang menyatakan bahwa barang telah diterima.

5. Untuk pembiayaan atau pembayaran disesuaikan dengan perjanjian yang telah ada sebelumnya. Dan seterusnya petugas akan mengirimkan kembali ke kantor untuk memberikan nota kepada bagian warehouse staff . Yang dimana nantinya bagian warehouse staff akan menyimpan .

Page 7: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

7

Identifikasi Masalah Dalam melakukan kegiatan prosedur pengiriman barang selama ini

PT.Jayakarta Antar Nusa sering mengalami beberapa masalah. Permasalahan yang dihadapi oleh ini PT.Jayakarta Antar Nusa dapat diidentifikasikan sebagai berikut:

1. Para pelanggan membutuhkan informasi yang cepat dan mudah diakses, kurang efektifnya jarak yang dimiliki pihak perusahaan maupun pelanggan untuk melakukan transaksi secara langsung, sebagian besar pelanggan menginginkan suatu layanan khusus yang tidak menghabiskan waktu yang banyak dan dapat diakses dari mana saja dan kapan saja ketika terkoneksi dengan internet.

2. Pemesanan barang pada PT.Jayakarta Antar Nusa masih menggunakan sistem manual, adapun pemesanan via telepon sehingga membuat pendataan menjadi kurang efektif.

3. Untuk saat ini PT.Jayakarta Antar Nusa belum mempunyai website, yang dibutuhkan perusahaan untuk memberikan informasi dan jasa kepada konsumen seperti sistem order online dan tracking yang mempermudah pihak perusahaan maupun konsumen untuk mengecek status barang.

Usulan Pemecahan Masalah

Berdasarkan identifikasi permasalahan yang ada pada perusahaan dan juga kebutuhan berdasarkan evaluasi kuesioner yang telah dilakukan, maka usulan pemecahan masalah yang diajukan adalah :

1. Merancang aplikasi untuk admin web PT. Jayakarta Antar Nusa, sehingga

pihak perusahaan dapat mengedit, menambah, dan juga menghapus data konsumen dan partner dari tiap kota.

2. Merancang aplikasi sistem yang dapat membantu pihak perusahaan mengecek status kargo, dalam hal ini status terakhir yaitu posisi kargo sedang tertunda, proses, dan juga terkirim sehingga informasi tentang posisi kargo dapat sampai kepada pelanggan secara tepat waktu.

3. Merancang aplikasi sistem untuk pelanggan agar pelanggan dengan praktis dapat melakukan pemesanan jasa perusahaan secara online agar barang yang akan dikirimkan dapat dikonfirmasi oleh pihak perusahaan serta barang dengan segera dapat dijemput ke tempat pengirim

Page 8: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

8

1. Konsistensi

Gambar 4.50 Konsistensi Pada Layout

Pada web ini sudah konsisten terhadap layout di setiap halaman

admin dan pelanggan.dimana di kiri terdapat logo PT. Jayakarta Antar

Nusa ,dibawah terdapat footer,komposisi warna yang konsisten, letak

menu, bentuk font yang konsisten.

Page 9: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

9

2. Memenuhi kegunaan universal

Gambar 4.51 Memenuhi kegunaan universal

Web ini menyediakan navigasi agar pengguna meningkatkan

kecepatan interaksi dan mempermudah untuk mengakses bagian-bagian

dari aplikasi ini. Beberapa shortcut juga mudah dikenali karena

disesuaikan dengan fungsi masing-masing.

Page 10: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

10

3. Memberikan umpan balik yang informative

Gambar 4.52 Umpan Balik Pada Login

Pada web ini sudah memberikan umpan balik yang informatif

kepada pelanggan.sebagai contoh dari umpan balik dalam aplikasi ini

adalah ketika pelanggan Login akan ada pemberitahuan bahwa apabila

input username dan password belum diisi.

Page 11: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

11

4. Desain kotak dialog yang memiliki keadaan akhir

Gambar 4.53 Tampilan yang menghasilkan keaadan akhir

Pada web ini memberikan admin mengecek request order untuk

mengetahui order yang telah dilakukan oleh konsumen.

Page 12: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

12

5. Memberikan pencegahan kesalahan dan penanganan yang

sederhana

Gambar 4.54 pencegahan kesalahan pada saat order

Pada web ini untuk mencegah pelanggan melakukan kesalahan

adalah contohnya seperti diberikannya informasi yang sederhana pada

saat melakukan order.

Page 13: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

13

6. Memungkinkan pengembalian aksi yang mudah

Gambar 4.55 pengembalian aksi dengan tombol cancel

Pada web ini pengembalian aksi yang mudah dapat ditemukan di

aplikasi ini dengan adanya tombol cancel pada saat Register atau

melakukan order.

Page 14: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

14

7. Mendukung pusat kendali internal (internal locus of control)

Gambar 4.56 Pusat kendali internal

Pada web ini pusat kendali dimana admin sepenuhnya dapat

menunjuk ke area atau menu mana saja tanpa ada urutan yang harus di

ikuti.

Page 15: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

15

8. Mengurangi beban ingatan jangka pendek

Gambar 4.57 mengurangi beban ingatan jangka pendek

Pada web ini untuk admin dapat menampilkan yang diberikan

tampilan sederhana submenu my order

Berdasarkan evaluasi IMK yang telah dilakukan, Website yang

dibuat sudah mencukupi persyaratan 8 aturan emas, yang tentunya akan

mempermudah user dalam mengoperasikan website ini.

Page 16: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

16

SIMPULAN DAN SARAN

Simpulan

Setelah melakukan analisis dari seluruh permasalahan yang ada, implementasi

dan evaluasi terhadap aplikasi yang digunakan, maka diambil simpulan sebagai berikut :

1. Dengan adanya website ini, mempermudah konsumen dalam mengetahui

informasi mengenai PT Jayakarta Antar Nua

2. Dengan adanya sistem tracking dalam website ini mempermudah pelanggan

dalam pengecekan status pengiriman barang.

3. Dengan adanya fitur order dapat mempermudah pelanggan dalam melakukan

transaksi pemesanan pengiriman barang secara online.

4. Dengan adanya fitur pricing, konsumen dapat mudah mengetahui harga barang

yang selanjutnya dapat melakukan order barang.

5. Dengan adanya fitur – fitur diatas maka kendala – kendala dalam perusahaan

dapat teratasi dan mempermudah jalannya transaksi yang mendukung

perkembangan perusahaan.

6. Dengan adanya fitur message dapat membantu komunikasi antar pelanggan dan

perusahaan juga komunikasi antara perusahaan dengan partner.

7. Dengan adanya fitur Logs admin dapat mengechek kapan saja user yang terdaftar

pada website perusahaan ketika melakukan login.

8. Dengan adanya fitur destination admin dapat mengupdate harga dan tempat

tujuan.

Page 17: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

17

Saran

Selain itu, evaluasi yang dilakukan juga mendapatkan beberapa usulan untuk

membuat aplikasi ini menjadi lebih baik di masa mendatang apabila ingin dikembangkan

lebih lanjut. Adapun saran – saran tersebut antara lain :

1. Mengembangkan sistem basis data untuk bagian – bagian lain yang belum

terkomputerisasi seperti data warehouse, data keuangan.

2. Perlu dikembangkan sistem tracking untuk pelacakan posisi barang yang

telah dikirim dengan menggunakan tekhnologi GPS atau sejenisnya guna

meningkatkan kinerja sistem pada perusahaan dalam memenuhi kebutuhan

pelanggan.

Page 18: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

18

English

Background

PT. Jayakarta Antar Nusa is a company engaged in the delivery expeditions still covers

the island of Java and Sumatra. With the rapid development of technology today, the

Company is expected to compete with other similar companies. However, problems

often occur when the customer delivery delays are often not informed of the goods being

shipped is information about the condition and position of the goods.

So to meet the needs and provide convenience to the customers, need a dynamic web

design services so that information can be up to either the customer with a tracking

system designed for applications that distribute data and information so that customers

can find out the status pengriman goods via the internet.

Scope

The scope of the discussion in this paper will be limited to:

1. Analysis and design of applications, for distribution to the system orders,

tracking and pricing on the web PT. Jayakarta Antar Nusa.

2. Designing sites that contain information about the company, the services

available on the company, as well as application services bookings on

PT.Jayakarta Antar Nusa.

Page 19: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

19

Objectives and Benefits

Expected goals of this thesis are:

1. Presents comprehensive information and services available on the PT.Jayakarta

2. Designing a system status information and calculating the price of a cargo

shipment and tracking system design to determine the status of the shipment of

goods to support the web PT.Jayakarta Antar Nusa

The expected benefits of this thesis are:

1. Helping the company and consumers to receive information about the position

of the cargo on time, and customers can book services online, and shortens the

time to submit an item.

2. Helps customers calculate the cost to be incurred for the cargo as well as

providing tracking system that allows customers to know the status of the goods

that have been processed for shipment.

Page 20: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

20

Methodology

The research method used is very important to know, because it is through these

methods of research can be completed. In completing this thesis, used the following

methods, namely:

1. Analysis Method

a. Methods of data collection

This method is done by direct interviews to several employees of the company

and distributing questionnaires to the public to support the data that will be used

in this application.

b. Methods of field study

This method is done by direct observation to the company include providing

questionnaires contained several questions to the customer PT.Jayakarta Antar

Nusa to get the response to the running system to gather the required information

and analyze problems.

c. Design method

After getting the data from the analysis and then proceed with data collection for

system design software. Research is to build a system with a software paradigm

waterfal. Followed by several other design such as:

a. Designing a UML (Unified Modeling Language) which includes usecase

diagrams, Activity diagrams, sequence diagrams, class diagrams

b. b. The design of the screen, the design is made according to the rules and

Computer Human Interaction

Page 21: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

21

State Of The Art

Strategic planning framework using PSI stage version of John Ward. The result of the

research is an integrated strategic planning framework to facilitate the management to

manage the resources to produce the information needed, can accurately be used jointly

by all parties. Conclusions of research is the development of computer-based

information system to support smooth business activities PT.Ritrans Cargo shipments.

In this application there are two main functions, namely shipping service and shipping

status. For the shipping service consumer must fill in data delivery. In shipping, there are

three forms that must be filled, which is filled with data sihpping form the identity of the

recipient, the next form container to be filled with the number of containers and

container information, the next package form that must be filled with data items

contained in the container. After filling out all the forms that exist in the shipping menu

will continue to service the shipping status menu to view the delivery status of goods so

that consumers can easily interact with the admin and find out the status of delivery.

With the Application Operations Web-Based Service Delivery, the company can make

delivery services anytime and anywhere.

Page 22: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

22

Overview PT. Jayakarta Antar Nusa

History and Company Information

PT.Jayakarta Antar Nusa is a company that is engaged in freight and logistic services

oriented to providing the best deals.

PT. JAYAKARTA ANTAR NUSA in practice has the motto "Providing the best

solutions with quality, efficiency and maximum satisfaction." Customer satisfaction is a

top priority, supported by a reliable and professional human resources. As a condition of

the company, PT. JAYAKARTA ANTAR NUSA established by the Notary Netty Maria

Machdar, SH, in Jakarta. This is achieved to gain customer confidence is an important

point for the company.

vision and mission

1. Vision

• Being integrated logistics services company, the largest and always ready to

meet the challenges ahead.

• Offering a flexible but fixed priority timeliness.

2. Mission

• Managing a business is totally supported by professional human resources, an

efficient working system, as well as the appropriate application of information

technology and scalable.

• Develop business with emphasis on mutually beneficial relationships with both

internal and external partners.

Page 23: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

23

3. • Develop a business network and grow with customer focus

• Cooperation with customers is one of the key values to gain confidence in the

application of the latest technology can be achieved with good relationships and

trust among related parties

4. User Requirements

User comprised of administrators, partners and consumers on pt.jayakarta

between homeland that includes: username, password, FullName, email, address,

birth, phone

- Admin: Can do login and view the first home, about us, pricing, orders, guest

call, and the message, without having to first register with because id or admin

user has been automatically created on the database website. Admin can add,

edit, and delete slideshow, partner, service, destination, and pricing. In addition,

the administrator in charge of processing the orders placed by the customer with

the order confirming the request to the partner on the menu order. Admin on this

website can also check the status of the goods or tracking and log out before

leaving the site.

- Partner: Can do login and view the first home, about us, pricing, orders, guest

book and message, without having to first register with because I'd's own or

partner user can only be created and edited by the site admin. Partner in charge

of processing the orders that have been confirmed by the admin to re-order the

mengecheck, further agrees, to check and display the status of the goods

delivered and to log out before leaving the site.

Page 24: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

24

- Consumers: Must do register first, before login by filling out the form on the

navigation menu register. After register and confirm the email id so consumers

can login with a standard username and password emailed to customers

automatically by the database website. After logging in consumer consumers can

go view the first home, about us, pricing, orders, guest

Book, and a message. Consumers can be an order to go into the menu and do a

new order order by filling the order form, which is processed by the admin and

approved by the partners point consumers to send the goods. Consumers on this

website can also check the status of the goods or tracking and log out before

leaving the site.

- Pricing: It is where each user can check shipping prices for each city include:

Rates, Rates and weight

- Order: It is to make orders by filling the order form filling include: consumen

ID, partner ID, destination, weight, description, width, high, shipper name, phone

shipper, the shipper address, consignee name, phone consignee, the consignee

address, tracking number, status.

- Service: Is PT.jayakarta Shuttle service provided to consumers about the shape

Nusa shipments by companies that include: User ID, name, status.

- Message: It is to create, view, and reply to messages between fellow users that

include: sender. Receiver, content, send and status.

- Destination: It is for admins to update or edit the destination and shipping

prices include: Destination, price and status.

Page 25: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

25

- Logs: It is to see the data user to log which includes: User ID, IP, date and

status.

- Tracking: This feature works on the website to check the status of the goods,

which in this case pending status goods, diproser and sent. Tracking can

basically go back to work after partner mengecheck order that done by

consumers, further agrees, to check and display the status of shipped goodswhich

include: no order, order, and status codes.

Ongoing Analysis System

The delivery of goods to the PT.Jayakarta Antar Nusa.

In this case the system is running at PT. Jayakarta Antar Nusa namely:

1. Customers deliver the goods to be sent to the company for further processing.

2. PT. Jayakarta Antar Nusa compiled with the early stages of project

management are:

- Delivery schedule until the goods reach the destination with distance and

estimated time.

- Survey the product is PT. Jayakarta Antar Nusa accompanied by the

customer will check the goods or product first, to see the number, the

condition of the goods or products as well as re-checking and administration,

to ensure all types of goods or products deserve to be sent.

3. In this phase of the delivery of the goods / products carried by officers

checking goods. To monitor the delivery of the Logistic staff always

coordinate with officers checking, the position and condition of goods in

Page 26: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

26

transit, using mobile telecommunication devices are active in the sub 24

hours a day. If the goods are delivered damaged or less quality, the company

will endeavor to give satisfaction to the customer in the form of comfort and

certainty that will be responsible in accordance with the requirements.

4. Upon arrival at the destination, the PT. Jayakarta Antar Nusa accompanied

by the customer as the consignee do Quantity Check, to check the type of

goods or products and give a memorandum stating that the goods have been

received.

5. For financing or payment adjusted to pre-existing agreements. And so the

clerk will send back to the office to give a memorandum to the parts

warehouse staff. Its where the latter parts warehouse staff will save.

Problem Identification

In conducting activities during the delivery procedure is PT.Jayakarta Antar

Nusa often experience some problems. The problems faced by this

PT.Jayakarta Antar Nusa can be identified as follows:

1. The customers need information quickly and easily accessible, the lack of

effective range owned by the company and customers to conduct

transactions directly, most customers want a special service that does not

spend a lot of time and can be accessed from anywhere and anytime when

connected to internet.

2. Booking goods in PT. Jayakarta Antar Nusa still using manual systems,

as for the order via phone so make data collection less effective.

Page 27: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

27

3. For now PT.Jayakarta Antar Nusa not have a website, which required the

company to provide information and services to consumers such as online

order tracking system which enable the company and customers to check

the status of thegoods.

Proposed Troubleshooting

Based on the identification of problems that exist in the company and

also the need for an evaluation based on a questionnaire that has been

done, the proposed solutions put forward are:

1. Designing applications for web admin PT. Jayakarta Antar Nusa, so

that the company can edit, add, and delete data from each customer

and partner cities.

2. Designing an application system that can help the company to check

the status of the cargo, in this case the position of cargo last status is

pending, process, and also sent so that the information about the

position of the cargo can be up to the customer in a timely manner.

3. Designing applications for customer systems so that customers can

place an order with the practical business services online so that the

items will be shipped to confirmed by the company and the items can

be picked up immediately to the sender

Page 28: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

28

5. Consistency

On the web this is consistent with the layout on every page admin and

there is a logo on the left pelanggan.dimana PT. Jayakarta Antar Nusa,

are under footer, consistent color composition, layout menus, forms a

consistent font.

Page 29: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

29

6. Meet the universal use

Picture 4.51 Meet the universal use

This Web provides navigation to let users improve the speed and ease

of interaction to access the parts of the application. Some shortcuts are

also easily recognizable as adapted to the respective functions.

Page 30: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

30

7.7.7.7. Provide informative feedbackProvide informative feedbackProvide informative feedbackProvide informative feedback

Picture 4.52 Provide informative feedback

On the web is already providing informative feedback to

pelanggan.sebagai example of feedback in this application is when the

customer login will notice that when input a username and password not

specified.

Page 31: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

31

8.8.8.8. Design dialog box that has a state finalDesign dialog box that has a state finalDesign dialog box that has a state finalDesign dialog box that has a state final

Picture 4.53 Design dialog box that has a state final

On this website gives admins check order to determine the order

request made by the consumer.

Page 32: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

32

5. Giving error prevention and simple handlingGiving error prevention and simple handlingGiving error prevention and simple handlingGiving error prevention and simple handling

Picture 4.54 Giving error prevention and simple handling on

order

On the web is to prevent customers making a mistake is an example

as it provides simple information at the time of order.

Page 33: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

33

6. Allows easy action returnAllows easy action returnAllows easy action returnAllows easy action return

Picture 4.55 Allows easy action return

Page 34: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

34

In this web of return action can readily be found in this

application with the cancel button at the register or make an order.

7. Supports internal control center Supports internal control center Supports internal control center Supports internal control center (internal locus of control)(internal locus of control)(internal locus of control)(internal locus of control)

Picture 4.56 Supports internal control center (internal locus of

control)

In this web admin control center which can point to an area

wholly or menu anywhere without any order must be followed.

Page 35: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

35

8. Mengurangi beban ingatan jangka pendek

Picture 4.57 Reducing the burden of short-term memory

At this web site for admin to show that given a simple display

submenu my order

Page 36: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

36

Based on the evaluations that have been done, the website is

sufficient requirements made eight golden rules, which would facilitate

the user's authority to operate this website.

CONCLUSION AND RECOMMENDATIONS

knotAfter conducting an analysis of the whole issue, implementation and

evaluation of the application used, then the conclusions drawn as follows:

1. With this website, enables consumers to find out information about

PT Jayakarta Antar Nusa

2. With the tracking system in the website is easy for customers to check

the status of their consignments.

3. With this feature in order to facilitate customer transactions online

delivery ordering.

4. With the pricing feature, consumers can easily find out the price of

goods which in turn can order goods.

5. With the features - features are the constraints - constraints can be

resolved within the company and make it easier to support

development of the company's transactions.

Page 37: Bahasa Indonesia Latar Belakang - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/ringkasanind/2012-1-01002-if ringkasan001.pdf · ekspedisi pengiriman barang masih mencakup pulau Jawa dan

37

6. With the message feature can help communication between customers

and the company also communication between the company and its

partners.

7. With the feature Logs admin user can anytime mengechek listed on

the company website when doing login.

8. With the admin can update the destination features and price poin

Suggestion

Moreover, the evaluation also get some suggestions to make this

application better in the future if you want to be further developed. As

for suggestions - suggestions include:

1. Develop a data base system for parts - other parts are not

computerized like data warehouse, financial data.

2. Need to be developed tracking systems for tracking the position

of the goods that have been delivered by using GPS technology or

the like in order to improve the performance of the system at the

company in meeting the needs of customers.