titrasi kompleksometri

Post on 03-Mar-2016

128 Views

Category:

Documents

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

kesehatan

TRANSCRIPT

  • KOMPLEKSOMETRINina Jusnita S.T.P., M.SiKOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*LOGAM SEBAGAI ZAT AKTIFKUALITATIFReaksi WarnaReaksi nyalaKUANTITATIFTitrasi PengendapanTitrasi RedoksTitrasi Kompleksometri

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • LIGANIon logam dalam kompleks atom pusatGugus yang tergabung ke atom pusat ligan Ion/molekul yg berfungsi sbg donor elektron dlm 1 atau lbh koordinasimempunyai atom elektronegatif, misal: nitrogen, oksigen, halogenJumlah ikatan yang terbentuk oleh atom logam pusat angka kordinasi dari logam tersebutKOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • Kelon (chelon): pereaksi pembtk kompleksdapat digunakan sbg pentitrasi pd penentuan kuantitatif ion logam Chelating agent yg larut air membtk kompleks stabil dgn ion logam Cincin kelat (chelate): Cincin heterosiklik yg terbtk krn interaksi antara suatu ion logam (atom pusat) dgn ligan polidentatKompleks yg terbentuk disebut: Senyawa Kelat KOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • Ligan pembentuk kompleks yg dapat membentuk kompleks yang larut air : Sesquestering agentcontoh: EDTAEDTA membentuk kompleks 1:1 dengan ion logam paling banyak digunakan pada titrasi kompleksometri KOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*Tidak Semua kompleks larut dalam airContohNi + DimetilglioksimEndapan Merah

    KOMPLEKSOMETRI

  • Pengaruh pHPada pH 6 Titrasi kompleksometri dengan EDTA dapat berjalan dengan baik Fe (III), Hg, Zn, Fe (II) Titrasi kompleksometri Ca dengan EDTA dapat berjalan baik pada pH 8

    KOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • Sebelum titrasi kompleks logam-indikator warna merah anggurSaat mulai titrasi dengan EDTA akan terbentuk kompleks logam EDTA dan masih ada kompleks logam indikator (warna merah anggur) Saat titik setara maka sudah semua logam didesak dari kompleks logam - indikator dan membentuk kompleks dengan EDTA menjadi kompleks logam EDTA Indikator ada dalam bentuk bebas (warna biru) Titik akhirKOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*Metoda analisis titrasi berdasarkan reaksi pembentukan kompleks dari ion logam (Ca;Mg) dengan ligan multidentat (bergigi banyak)Ligan yang digunakan : asam etilen diamin tetra asetat (EDTA)Rumus umum = H4Y

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*HOOC-CH2 CH2-COOH .. .. N-CH2-CH2-N

    HOOC-CH2 CH2-COOH

    Kompleksnya dengan ion logam = senyawa sepit (Chelat)

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*Adalah zat warna yang dapat membentuk komples dengan ion logam yang berwarna pada daerah pH tertentuMisal: Eriochrom black T ( untuk p.k Mg)Calcein (untuk p.k Ca)Xylenol orange (untuk p.k Bi)Murexide (untuk pk Ca)

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*Kompleks logam-indikator harus cukup kuat agar perubahan warnanya tajam, Namun harus lebih lemah dari kompleks logam-EDTA, sehingga perubahan warna dari kompleks logam-indikator ke kompleks logam -EDTA cepat & tajamReaksi perubahan warna sebelum titik akhir titrasi terjadi bila hampir semua ion logam membentuk kompleks dengan EDTA

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*Reaksi warna spesifikBeda warna indikator (bebas) & warna kompleksnya harus jelasSensitif terhadap ion logam (perubahan warna dekat dengan titik ekivalen titrasi)

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*Kurang baik untuk ion Ca2+ denga EDTA , karena kompleks Ca-EBT >Ca EDTA)Titik ekivalen terjadi terlalu cepatAgar penentuan Ca2+ dengan EDTA dapat menggunakan indikator EBT, maka perlu ditambah sedikit Mg2+ ke dalam EDTA sebelum dilakukan standarisasi

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*1- TITRASI LANGSUNGIon logam yang ditentukan diatur pHnya dengan bufer salmiak pH=10Ditambah indikator EBTDititrasi langsung dengan EDTAPerubahan warna pada titik akhir titrasi disebabkan karena indikator terusir dari kompleks logam-indikatorTitrasi dilakukan sampai perubahan warna sempurnaTitik akhir juga dapat ditetapkan secara amperometri, konduktometri, spektrofotometri atau potensiometri

    Cara-Cara Titrasi Kompleksometri

    KOMPLEKSOMETRI

  • 2. Titrasi Kembali (tidak Langsung)KOMPLEKSOMETRI*Pada larutan ion logam ditambah EDTA berlebih dan diatur pH larutan dengan bufer Kelebihan EDTA dititrasi kembali dengan larutan baku ion logamCara ini digunakan bila :Dalam larutan terdapat ion lain selain ion logam yang ditentukan, yang dapat mengendapkan ion logam yang ditentukan misal: OH-, fosfatTidak ada indikator yang cocok untuk logam yang ditentukan Reaksi ion logam- EDTA lambat

    KOMPLEKSOMETRI

  • 3- TITRASI SUBSTITUSIKOMPLEKSOMETRI*Bila ion logam tidak memberikan titik akhir yang jelas apabila dititrasi secara langsung atau titrasi kembaliLarutan ion logam yang ditentukan ditambah Mg atau Zn-EDTAIon Mg2+ & Zn2+ yang dibebaskan dititrasi dengan EDTA

    KOMPLEKSOMETRI

  • 4. TITRASI TIDAK LANGSUNGKOMPLEKSOMETRI*Untuk menentukan kadar ion-ion seperti anion yang tidak bereaksi dengan pengkelatContoh : barbiturat tidak bereaksi dengan EDTA, tetapi secara kuantitatif dapat diendapkan dengan ion merkuri dalam keadaan basa sebagai ion kompleksSetelah pengendapan dengan kelebihan ion merkuri, kompleks dipindahkan dengan cara penyaringan dan dilarutkan kembali dalam larutan baku EDTA berlebihan

    KOMPLEKSOMETRI

  • Larutan baku Zn(II) dapat digunakan untuk mentitrasi kelebihan EDTA dengan menggunakan indikator untuk mendeteksi titik akhir

    KOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

  • KOMPLEKSOMETRI*Larutan baku: ZnSO4 ; MgSO4Larutan bufer pH 10 (salmiak)88 mL NH4OH 25% + 13,5 g NH4Cl diencerkan dengan air sampai 250 mLLarutan baku sekunder : Na2EDTA.2H2O (dinatrium EDTA) Indikator: EBT (pengenceran 1:100 dalam NaCl kering)

    KOMPLEKSOMETRI

  • Penggunaan Titrasi KompleksometriKOMPLEKSOMETRI*P.k Ca dalam susuP.k ZnKesadahan air

    KOMPLEKSOMETRI

  • Latihan1. Jelaskan arti istilah-istilah berikut :Kompleks inertKelat logamMasking agentLigan seksidentatBilangan kordinasi (beserta contohnya)2. Sebutkan aplikasi (contoh) pengkelatan dalam ilmu Kimia dan Biologi

    KOMPLEKSOMETRI*

    KOMPLEKSOMETRI

top related