slide neuro.pptx

Post on 24-Jan-2016

229 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

PERIODIK PARALISISDISUSUN OLEH :

AGUSTRI HANDAYANI

DEFINISI

Periodik paralisis adalah suatu sindrom klinis dengan kelemahan atau paralisis otot akut.

EPIDEMIOLOGI

Angka kejadian adalah sekitar 1 diantara 100.000 orang, pria lebih sering dari wanita dan biasanya lebih berat. Usia terjadinya serangan pertama bervariasi dari 1-20 tahun, frekuensi serangan terbanyak di usia 15-35 tahun dan kemudian menurun dengan peningkatan usia.

Tirotoksikosis paling sering pada laki-laki (85%) dari keturunan asiadengan frekuensi kira-kira 2%

ETIOLOGI

Kelainan genetik outosomal deminan Tirotoksikosis

KLASIFIKASI

kelemahan pada otot perasaan lelah nyeri otot tekanan darah dapat meningkat kelumpuhan atau rabdomiolisis gangguan toleransi glukosa gangguan metabolisme protein poliuria dan polidipsia Alkalolis Metabolik

GEJALA KLINIS

Kelemahan pada tungkai dan bahu Rasa kaku dan kesemutan dikedua

tungkai perasaan lelah nyeri otot tekanan darah dapat meningkat jarang sekali lumpuh diantaranya otot

dari mata, wajah, lidah, pharing, laring, diafragma, dan spingter

PEMERIKSAAN PENUNJANG

Kadar K dalam serum. Kadar K, Na, Cl dalam urin 24 jam. Kadar hormone T4 dan TSH Elektrokardiografi. Elektromiografi (EMG) Analisis gas darah

DIAGNOSIS BANDING

Paralsis periodik hiperkalemia Paralisis periodik hipokalemia Paralisis periodik normokalemia Guillain Barre sindrom Myasthenia Gravis

PENATALAKSANAAN

Pemberian Kalium peroral Acetazolamide 125-1500mg/hari untuk

mencegah serangan Dichlorphenamide 50-150mg/ hari potasium sparing diuretik : triamterene

25-100mg/hari dan spironolakton 25-100mg/hari

Diet rendah karbohidrat dan rendah natrium     

Terima kasih

top related