sekretaris daerah1. setiap pegawai di lingkungan pemerintah kota surabaya wajib melakukan pencatatan...

Post on 12-Feb-2020

10 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

SURAT EDARANSEKRETARIS DAERAH

Nomor : 800 / 20 / 436.8.3 / 2019

Tanggal : 2 Januari 2019

Hal : Standar Operasional Prosedur (SOP) Pencatatab Kehadiran Pegawai

1. Setiap pegawai di lingkungan Pemerintah Kota Surabayawajib melakukan pencatatan kehadiran pada saat datangmaupun pulang kerja melalui mesin finger print.

2. Dalam hal pegawai melaksanakan tugas kedinasan dan tidakmemungkinkan melakukan pencatatan kehadiran melaluimesin finger print, maka pencatatan kehadiran dibuktikandengan dokumen pendukung yang diunggah pada sisteminformasi manajemen kinerja kehadiran pegawai berupaSurat Perintah/Surat Perintah Tugas disertai dengan fotogeotag kondisi di lokasi pelaksanaan tugas.

3. Penugasan dalam rangka menghadiri kegiatan WalikotaSurabaya yang bersifat mendadak, harus didukung denganundangan atau foto geotag yang menunjukkan pegawai yangbersangkutan sedang menghadiri kegiatan WalikotaSurabaya.

4. Batas waktu mengunggah dokumen pendukung pada sisteminformasi manajemen kinerja kehadiran pegawai adalah 3(tiga) hari kerja dihitung setelah aktif bekerja.

5. Pencatatan kehadiran pegawai dilakukan mulai pukul 05:00sampai dengan 23:59 WIB, kecuali untuk pegawai denganjam kerja shift.

6. Surat Perintah/Surat Perintah Tugas sebagai dokumen pendukungpencatatan kehadiran pegawai sebagaimana dimaksud pada angka2 (dua), digunakan untuk :a. dinas luar;b. diklat; atauc. penugasan.

7. Pegawai yang tidak hadir kerja karena ijin dibuktikan dengandokumen pendukung berupa surat keterangan dari pimpinansebagaimana SOP terlampir.

8. Pegawai yang tidak hadir kerja karena sakit dibuktikan dengandokumen pendukung berupa :a. surat keterangan dari pimpinan dengan dilampiri surat

keterangan dokter, untuk sakit selama 1 (satu) hari;b. surat cuti sakit dengan dilampiri surat keterangan dokter,

untuk sakit lebih dari 1 (satu) hari.

9. Pegawai yang tidak dapat melaksanakan pencatatan kehadirankarena kendala teknis berupa listrik padam, mesin tidak berfungsi,perekaman tidak berhasil, perekaman ditolak dibuktikan dengandokumen pendukung berupa Surat Pernyataan sebagaimana SOPterlampir.

10. Bagi perangkat daerah yang mengalami kesulitan dalammengunggah dokumen pendukung pencatatan kehadiran pegawai,dapat berkoordinasi dengan Badan Kepegawaian dan Diklat sertaDinas Komunikasi dan Informatika.

11. Penugasan dalam rangka menghadiri kegiatan Walikota Surabaya,pencatatan kehadiran melalui mesin finger print dapat dilakukandi lokasi terdekat dengan mengirimkan Surat Perintah/SuratPerintah Tugas ke Badan Kepegawaian dan Diklat paling lambat1x24 jam sebelum acara dimulai.

12. Administrator sistem informasi manajemen kinerjakehadiran pegawai pada masing-masing perangkat daerahsetiap hari aktif menginformasikan pencatatan kehadiranpegawai kepada pegawai.

13. Kebenaran dokumen pendukung pencatatan kehadiranpegawai yang diunggah pada sistem informasi manajemenkinerja kehadiran pegawai menjadi tanggung jawab penuhpegawai yang bersangkutan.

14. Kepala sub bagian umum dan kepegawaian atau pejabatyang menangani kepegawaian melakukan verifikasiterhadap kesesuaian dokumen pendukung pencatatankehadiran pegawai yang diunggah pada sistem informasimanajemen kinerja kehadiran pegawai.

STANDAR OPERASIONAL PROSEDURPencatatan Kehadiran Pegawai

Pada Aplikasi Teko-Cak

Nomor : 0800 / 906 / 436.8.3 / 2018

Tanggal Pembuatan : 5 Pebruari 2018

Tanggal Revisi : 31 Desember2018

Tanggal Efektif : 1 Januari 2019

CONTOH DOKUMEN PENDUKUNG

CONTOH FOTO GEOTAG

top related