rencana kerja sospol

Post on 06-Jun-2015

309 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

BEM UNJ 2008

TRANSCRIPT

Rencana Kerja Departemen Sosial Politik

BEM UNJ 2008

Anyer, 7-9 Maret 2008

BRIGADE SOSPOL 2008

• Abus• Tarmizi• Soha• Ipung

• Romi• Ikhwan • Gina • Cucu

VISI“Departemen Sosial Politik menjadi motor pergerakan

mahasiswa UNJ dengan karakter Cerdas, Peka, Independen, Solutif

dan Membangun”

MOTTO

“Cerdas, Peka, Solutif dan Membangun”

JARGON

“Bergerak Membangun Peradaban!”

MISI• Melakukan edukasi politik terhadap publik

baik internal maupun eksternal kampus• Membangun kedekatan emosional terhadap

elemen departemen sosial politik tingkat fakultas dalam rangka membangun sinergisitas

• Meningkatkan peran serta publik dalam menyikapi permasalahan bangsa

RENSTRA• melaksanakan program diskusi ilmiah

mahasiswa evaluasi satu dasawarsa reformasi dan satu abad pergerakan Nasional

• melakukan program pencerdasan publik terkait isu pemilu 2009

• melaksanakan program community development yang integratif sebagai salah satu sosio engineering perbaikan bangsa

PROGRAM KERJA

• Diskusi Ilmiah (May 2008)• Community Development (Juni 2008)• Sospol Adventure Camp (April 2008)• UNJ Crisis Center (Insidental)• Public Corner (kontinu)• Optimalisasi Green Force (Sistem)

MEKANISME KERJA

Departemen sosial politik memiliki empat bagian kerja:

• Administrator• Green Force• Tim Kajian/Media• Internal

BAGAN KERJA DEPT.SOSPOL

AGENDA INTERNAL

•Rumah Sospol•Up Grading Sospol

Penutup

top related