pengertian ptk

Post on 24-Jun-2015

158 Views

Category:

Documents

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

1

Konsep Penelitian Tindakan Kelas (PTK)

Diklat Jarak Jauh (DJJ) Balai Diklat Keagamaan Jakarta2013

KB01

Pengertian PTK

Profil TutorDra. Marina Setiawati, M.SiJl. Cempaka Baru No. 46, Jati Cempaka, Pd GedeWidyaiswara Madya (sejak 2006)Golongan IV a

• S-1 IKIP Jakarta• S-2 Univ. Indonesia• S-3 UNJ (Disertasi)Guru SMA, Mts, MAN (1991-2010)Dosen UIN Jkt (2003-2009)

Selamat datang di bahasan Pengertian PTK

Penelitian Tindakan Kelas(CLASSROOM ACTION RESEARCH-CAR)

3

PENELITIAN penyelidikan/ pencermatan

TINDAKANpemberian perlakuan

KELASsekelompok siswa yang sedang belajar hal yang sama, pada

waktu yang bersamaan

4

…….merupakan suatu pencermatan terhadap kegiatan belajar berupa sebuah tindakan, yang sengaja dimunculkan dan terjadi dalam sebuah kelas secara bersama

PTK adalah penelitian tindakan untuk memperbaiki mutu praktik pembelajaran di

kelasnya, sehingga berfokus pada kelas atau pada proses belajar-mengajar yang terjadi di

kelas.

PTK adalah tindakan yang nyata yang diyakini lebih baik dari yang biasa dilakukan.

6

7

Prinsip PTK

Penelitian Tindakan Kelas Merupakan Penelitian Yang Menggunakan Siklus Berkelanjutan, Jadi Minimal 2 Siklus1

Dari siklus ke siklus berikutnya metode/pendekatan/model tetap , makin ke siklus berikut makin sempurna/baik.2

Dari siklus ke siklus materi pelajaran harus sesuai dgn kurikulum, tidak boleh malanggar kurikulum. 3

11

Syarat PTK

Tidak mengubah jadwal

12

1

2

3

4

5

Dirancang secara cermat

Mengaktifkan subjek tindakan

Disetujui oleh subjek tindakan(menarik minat, mengaktifkan, meningkatkan hasil)

Diamati pelaksanaannya

13

Karakteristik PTK

Didasarkan pada permasalahan yang kongkrit dihadapi guru

Adanya kolaborasi dalam Pelaksanaannya

Peneliti sekaligus sebagai praktisi yang melakukan refleksi

Bertujuan memperbaiki/meningkatkan kualitas praktik

pembelajaran

Dilaksanakan dalam langkah-langkah dg beberapa siklus.

14

top related