gizi bumil

Post on 28-Jul-2015

325 Views

Category:

Social Media

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

NUTRISI IBU HAMIL

Kebutuhan energi ibu hamil meningkat, karena: Energi expenditure meningkat BMR meningkat 10-15% dan

kebutuhan thiamin, riboflavin, vitamin A dan C, asam folat dan vitamin B12 meningkat

Daftar kecukupan gizi yang dianjurkan untuk ibu hamil>

Zat Gizi

Kecukupan

Wanita Dewasa

Kecukupan

Wanita Hamil

Sumber

Makanan

Energi(Kkal)

1900 +180 TM1+300

TM2 & TM3

Padi2, jagung, umbi-umbian, mie, roti

Protein (Gram)

50 +17 Daging, ikan, telur, kacang2 tahu, tempe

Kalsium (mg)

800 +150 Susu, ikan teri, kacang2sayuran hijau

Zat 26 +2 Dagi

Besi (mg)

ng, hati, asyuran

V A (SI)

500 +300 Hati, kuning telur, sayur dan buah warna hijau dan kuning merah

V B1 (mg) (Tiamin)

1 +0,3 Biji2, padi2, kacang2daging

V B2 (mg) (Riboflavin)

1,1 +0,3 Hati, telur, sayur, kacang2

V B6 (mg) (Piridoksin)

1,3 +0,4 Hati, daging, ikan, biji2, kacang2

Asam Folat (ug)

400 +200 Sayur hijau, hati ayam atau sapi, kaca

ng merah dan kedelai

V C (mg)

75 +10 Buah dan sayur

Kondisi gizi dan konsumsi ibu hamil dapat berakibat pada bayi dan ibu, yaitu: BBLR Kelahiran premature, lahir dengan

berbagai kesulitan dan lahir mati

Menu:Pagi : nasi, ayam goring, sayur

bayam, susu dan papayaSnack : biscuitSiang : nasi, pepes ikan, tempe

bacem, sayur sop, air putih, pisang

Malam : nasi, rendang telur, tahu goring, tumis kacang merah, susu, pisang

Tips untuk mengurangi rangsangan poada organ perut yang menimbulkan anorekisa: Kering, minum dipiahkan dari

waktu makan Makan sedikit-sedikit tetapi sering Kadar lemak hidangan rendah dan

tinggi karbohidrat Makanan mudah cerna dan jangan

banyak bumbu

Protein cukup tinggi, terutama bila ada proteinuri

Suplemen Fe, V. C dan B kompleks penting, terutama pada memasuki trimester II kehamilan.

GIZI IBU MENYUSUI

Sekresi ASI rata-rata ibu menyusui 800-850 ml/hari.Kandungan gizi ASI/100 ml : Energi : 60-65 kal Protein : 1,0-1,2 gram Lemak : 2,5-3,5 gramKomponen-komponen ini diambil dari tubuh ibu dn harus digantikan suplai makanan ibu tersebutAkibat kekurangan gizi pada ibu menyusui: Mempengaruhi kualitas ASI Status gizi kurang atau buruk Osteoporosis dan caries dentis Jika terjadi kekurangan protein

mengambil dari jaringan tubuh ibu.

Daftar Kecukupan gizi yang dianjurkan untuk ibu menyusui:

Zat Gizi

Kecukupan

Wanita Dewasa

Kecukupan

Wanita Hamil

Sumber

Makanan

Energi(Kkal)

1900 6 bl I: 500

6 bl II: 550

Padi2, jagung, umbi-umbian, mie, roti

Protein (Gram)

50 +17 Daging, ikan, telur, kacang2, tahu, tempe

Kalsium (mg)

800 +150 Susu, ikan teri, kacang2, sayuran hijau

Zat Besi (mg)

26 +6 Daging, hati, sayuran

V A (SI)

500 +350 Hati, kuning telur, sayur dan buah warna hijau dan kuning merah

V B1 (mg) (Tiamin)

1 +0,3 Biji2, padi2, kacang2, daging

V B2 1,1 +0,4 Hati,

(mg) (Riboflavin)

daging, ikan, biji2, kacang2

V B6 (mg) (Piridoksin)

1,3 +0,5 Hati, daging, ikan, biji2, kacang2.

Asam Folat (ug)

400 +100 Sayur hijau, hati ayam atau sapi, kacang merah dan kedelai

V C (mg)

75 +45 Buah dan sayur

Menu:Pagi : nasi, ayam goreng, sayur

bayam, susu dan papayaSnack : bolu kukus padan + Jus jerukSiang : nasi, pepes ikan, tempe

bacem, sayur sop, air putih, pisang

Malam : nasi, rendang telur, tahu goreng, tumis kacang merah, susu, pisang

DIET IBU HAMIL

Oleh:

NONY EFRASIANTY0341036

PROGRAM STUDI KEBIDANAN (DIII)STIKES ACHMAD. YANI

CIMAHI

2012

top related