diare malabsorbsi.ppt

Post on 28-Oct-2015

228 Views

Category:

Documents

13 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

DIARE MALABSORBSI

DEFINISI: GANGGUAN PENCERNAAN (MALDIGESTI) GANGGUAN PENYERABAN (MALABSORBSI)

1

PEMBAGIAN

• MALABSORBSI KARBOHIDRAT• MALABSORBSI LEMAK• MALABSORBSI PROTEIN• MALABSORBSI VITAMIN

2

MALABSORBSI KARBOHIDRATMACAM KARBOHIDRAT:• GLUKOSA• GALAKTOSA MONOSAKARIDA• FRUKTOSA

• LAKTOSA• SUKROSA DISAKARIDA• MALTOSA

• GLIKOGEN• AMILUM POLISAKARIDA• TEPUNG 3

MALABSORBSI LAKTOSA(INTOLERAN LAKTOSA)

PENYEBAB:DEFISIENSI ENZIM LAKTASE (DALAM BRUSH BORDER)

LAKTOSA GLUKOSA+ GALAKTOSA

KOLON (FERMENTASI OLEH KUMAN)

SENYAWA ASAM DAN GAS DIARE.

4

DEFISIENSI ENZIM LAKTASE• PRIMER : BAWAAN• SEKUNDER:NEONATUS BBLRDIARE INFEKSI KERUSAKAN MUKOSA USUS HALUSPASCA OPERASIGIZI BURUK (PEM)

5

SKEMA PATOMEKANISME DIARE MALABSORBSI LAKTOSA

LUMEN USUS

LAKTOSA

TIDAK DISERAP DD USUS

FERMENTASI BAKTERI

ASAM-ASAM ORGANIK DAN GAS

TEK OSMOTIK

MENARIK CAIRAN

DIARE OSMOTIK6

GEJALA KLINIS• SAKIT PERUT• KEMBUNG• DIARE INTERMITTEN• DIARE BERAIR (WATERY DIARRHEA)• SERING KENTUT• TINJA BERBAU ASAM• ABUS LECET (ERITEMANANTUM)

PEMERIKSAAN LAB.• PH TINJA• LAKTOSA DALAM TINJA DG “ CLINI TEST “ / TEST REDUKSI• HYDROGEN BREATH TESTS (HBT)

7

DIAGNOSIS

• GEJALA KLINIS YG KHAS• PEMERIKSAAN LAB : Ph TINJA, Clini test, HBT

TERAPI• BERI SUSU RENDAH LAKTOSA (LLM) spt: SGM LLM, NUTRILON LLM, Al 100 dsb• SUSU BEBAS LAKTOSA (FREE LACTO SE) spt: BEBELAC FL, OLAC, NL33 , NUTRILON

FL , dll

PROGNOSIS• PRIMER; KURANG BAIK• SEKUNDR : BAIK

9

MALABSORBSI LEMAK• PENYEBAB: DEFISIENSI ENZIM LIPASE KEKURANGAN BILIRUBIN II ATROFI VILI

10

PROSES HIDROLISIS LEMAK(LCT = ATOM C > 14)

LIPASE

LCT MISELES (DI ABSORBSI)

BILIRUBIN II (DIREK)Lumen Usus- - - - - - - - - - - - - -- - - - - - - - - - - - - - - -- - - - - - - - - - - - - - - - - -- Empedu / Lipase

- LCT

- Micelles Chylomicron V.Porta/ Limfatik

Empedu Lipase

MCT Chylomicron V.Porta/ Limfatik11

PENYEBAB:• PENYAKIT PANKREAS• PENYAKIT HATI• PENYAKIT USUS HALUS• NEONATUS BBLR

GEJALA KLINIS: DIARE BERLEMAK (STEATORE)/ FATTY DIARRHEA BENTUK TINJA LEMBEK / TIDAK BERBENTUK WARNA COKLAT MUDA SAMPAI KUNING KELIHATAN BERMINYAK

12

PEMERIKSAAN LABORATORIUM• MIKROSKOPIS TINJA (BANYAK LEMAK)• PEMERIKSAAN KUANTITATIF DG CARA VAN DE KAMER (TINJA 24 JAM) DIHITUNG KADAR LEMAKNYA (> 5gr / 24 JAM)

DIAGNOSIS :GEJALA KLINISMENCARI PENYAKIT DASARNYAPEMERIKSAAN LAB. TINJA

13

PENGOBATAN

• MENGOBATI PENYEAB KEKURANGAN ENZIM LI PASE / EMPEDU (PENYAKIT DASARNYA)• BERI SUSU LEMAK TIDAK JENUH (MCT) spt: SUSU PORTAGEN, PROGESTIMIL, PEPTI JUNIOR

top related