berbagai terapi oksigen pada kasus kegawatdaruratan pediatri

Post on 03-Oct-2015

43 Views

Category:

Documents

14 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Berbagai Terapi Oksigen Pada Kasus Kegawatdaruratan Pediatri

TRANSCRIPT

BERBAGAI TERAPI OKSIGEN PADA KASUS KEGAWATDARURATAN PEDIATRI

BERBAGAI TERAPI OKSIGEN PADA KASUS KEGAWATDARURATAN PEDIATRIHARTOGU APRICO HUMISAR PANJAITAN (1061050074)

PEMBIMBING:Dr .HERU SAMUDRO, Sp.A (K)

KEPANITERAAN ILMU KESEHATAN ANAKPERIODE 15 DESEMBER 2014-28 FEBRUARI 2015FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIAJAKARTA 2015

Pendahuluan Oksigen: elemen yang paling penting, namun tidak ada cadangan O2 dalam tubuh manusia

Pemberian oksigen menyelamatkan jiwa namun dapat berakibat serius Keamanan & efektivitas terapi O2

Definisi Terapi oksigen: memasukan O2 tambahan dari luar ke paru melalui saluran pernafasan dengan mengunakan alat sesuai kebutuhan

Terapi oksigen: pemberian oksigen dengan konsentrasi yang lebih tinggi dari yang ditemukan dalam atmosfir lingkungan

Terapi oksigen: suatu tindakan untuk meningkatkan tekanan parsial oksigen pada inspirasi

Tujuan Meningkatkan konsentrasi O2 pada darah arteri metabolisme di jaringan

Mempertahankan PaO2 > 60 mmHg atau SaO2 > 90 % untuk :Mencegah dan mengatasi hipoksemia / hipoksia serta mempertahankan oksigenasi jaringan yang adekuat.

Menurunkan kerja nafas dan miokard.

Indikasi terapi oksigenRekomendasi pemberian menurut American College of chest physicians and national heart lung and blood institute:

-henti jantung & nafas-hipoksemia (PaO2 < 60 mmhg, SaO2

top related