6. penyusunan dan telaah rpp-benar

30
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMK YPPT GARUT Kelas/Semester : X/2 Mata Pelajaran : PEKERJAAN DASAR TEKNIK OTOMOTIF Topik Materi DIAL INDIKATOR AlokasiWaktu : 1 X 45 MENIT Pertemuan Ke : 1 A. Kompetensi Inti KI-1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. KI-2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,cinta damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. KI-3 Memahamani, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,seni , budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah. KI-4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif dan mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung. B. Kompetensi Dasar dan Indikator Kompetensi Dasar 1.1 Lingkungan hidup dan sumber daya alam sebagai anugrah Tuhan yang maha Esa harus dijaga keletarian dan kelangsungan hidupnya. 1.2 Pengembangan dan penggunaan teknologi dalam kegiatan belajar harus selaras dan tidak merusak dan mencemari lingkungan, alam dan manusia. 2.1 Menunjukkan sikap peduli terhadap lingkungan melalui kegiatan yang berhubungan dengan pemeliharaan mesin kendaraan ringan

Upload: dahlan-jaelani

Post on 12-Jul-2016

37 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

telaah rpp

TRANSCRIPT

Page 1: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMK YPPT GARUTKelas/Semester : X/2Mata Pelajaran : PEKERJAAN DASAR TEKNIK OTOMOTIFTopik Materi DIAL INDIKATORAlokasiWaktu : 1 X 45 MENITPertemuan Ke : 1

A. Kompetensi IntiKI-1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.KI-2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong

royong, kerja sama, toleran,cinta damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

KI-3 Memahamani, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,seni , budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.

KI-4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif dan mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar dan IndikatorKompetensi Dasar1.1 Lingkungan hidup dan sumber daya alam sebagai anugrah Tuhan yang maha Esa harus

dijaga keletarian dan kelangsungan hidupnya.1.2 Pengembangan dan penggunaan teknologi dalam kegiatan belajar harus selaras dan tidak

merusak dan mencemari lingkungan, alam dan manusia.

2.1 Menunjukkan sikap peduli terhadap lingkungan melalui kegiatan yang berhubungan dengan pemeliharaan mesin kendaraan ringan

2.2 Menunjukkan sikap cermat dan teliti dalam memelihara mesin kendaraan ringan2.3 Menunjukkan sikap disiplin dan tanggung jawab dalam melaksanakan pemeliharaan mesin

kendaraan ringan sesuai dengan SOP2.4 Menunjukkan sikap cermat dan peduli terhadap keselamatan kerja pada saat memelihara

mesin kendaraan ringan2.5 Menunjukkan sikap peduli terhadap lingkungan melalui kegiatan yang berhubungan dengan

pemeliharaan mesin kendaraan ringan

3.1 Mengidentifikasi jenis-jenis alat ukur mekanik dan fungsinya (dial indikator)4.1 Menjelaskan pemeliharaan alat ukur Indikator3.1.1 menjelaskan fungsi dial indikator3.1.2 menguraikan komponen -komponen dial indikator3.1.3 menegaskan cara menggunakan dial indikator

Page 2: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

3.1.4 menegaskan cara membaca dial indikator3.1.5 mendiagnosis penggunaan dial indikator

4.1.1 Menunjukkan penggunaan dial indikator .4.1.2 Menunjukan cara pembacaan dial indikator

C. Tujuan PembelajaranPertemuan ke-1Melalui proses mencari informasi, menanya, berdiskusi siswa dapat:3.1.1 Menjelaskan fungsi dial indikator dengan jujur dan percaya diri sesuai manual operation3.1.2 Menguraikan komponen -komponen dial indikator dengan jujur dan percaya diri sesuai

manual operation.3.1.3 menegaskan cara menggunakan dial indikator dengan jujur dan percaya diri sesuai

manual operation3.1.4 menegaskan cara membaca dial indikator dengan jujur dan percaya diri sesuai manual

operation.3.1.5 mendiagnosis penggunaan dial indikator dengan jujur dan percaya diri sesuai manual

operation.

D. Materi Pembelajaran1. Fungsi dial indikator2. Komponen-komponen dial indikator3. Cara menggunakan dial indikator4. Cara membaca dial indikator

E. Pendekatan, Model dan Metode PembelajaranPendekatan pembelajaran : Saintific ApproachModel Pembelajaran : Problem Based LearningMetode/Straregi pembelajaran :Diskusi, tanya jawab, presentasi dan praktikum

F. Alat, Bahan, Media, dan Sumber BelajarAlat, Bahan / Media :Whiteboard, Notebook, Proyektor, slide power point Dial indikatorSistem rem cakramPeralatan praktek pengukuran dial indikatorSumber : New Step 1, PT. Toyota – Astra MotorCD Repair manual Toyota.Team 21-Toyota TechnicianJob sheetModulLembar Kerja Siswa (LKS)

G. Kegiatan PembelajaranKegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

Page 3: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

WaktuPendahuluan Orientasi, Motivasi dan Apersepsi

1. Guru menyiapkan fisik dan psikis siswa dengan menyapa dan memberi salam.

2. Guru menyiapkan siswa, berdoa dan absensi.3. Guru memberikan sekilas materi sebelumnya yang berkaitan

dengan materi yang akan dibahas.4. Guru memberikan informasi materi yang akan di bahas yaitu

pemeliharaan mesin secara berkala dan bertanya kepada siswa untuk memberikan salah satu contoh pemeliharaan berkala yang biasa dilakukan pada kendaraan untuk membuka wawasan dan memotivasi siswa serta mereview pelajaran sebelumnya.

5. Guru menayangkan atau menunjukkan sesuatu terkait dengan materi pembelajaran yang akan di bahas yaitu sistem pendinginan.

b. Penyampaian kompetensi dan rencana kegiatan6. Guru menyampaikan manfaat dan pentingnya materi

pembelajaran yang akan dipelajari.7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai

siswa.8. Guru menyampaikan rencana kegiatan pembelajaran yaitu

menggali informasi, berdiskusi, bekerja kelompok, observasi dan melakukan praktikum serta penilaian proses pembelajaran.

9. Guru membagi siswa dalam beberapa kelompok belajar dengan memperhatikan perbedaan setiap individu siswa serta memberikan modul dan lembar tugas untuk di didiskusikan secara berkelompok.

15 menit

Kegiatan Inti a. Mengidentifikasi masalahGuru memberikan tayangan mengenai gambaran umum dari Dial indikator, kemudian memberikan pertanyaan pengarah yang menstimulasi siswa sehingga siswa dapat mengamati berbagai hal/permasalahan yang terkait dengan sistem pendinginan pada kendaraan. (mengamati)

Siswa melalui inderanya dan tayangan yang diberikan dan lembar pengamatan, mengamati berbagai hal atau permasalahan yang terkait dengan sistem pendinginan pada kendaraan. (mengamati)

Guru memberikan pertanyaan pengarah/megelaborasi sehingga siswa dapat mengajukan berbagai pertanyaan dari tayangan/objek yang di amati dan membangkitkan keberanian siswa untuk bertanya. (Menanya)

Siswa mengajukan pertanyaan dari peristiwa yang telah di amati. Selanjutnya pertanyaan siswa (apa, berapa bagaimana, mengapa) dikumpulkan dan diklasifikasi. (Menanya)

a. Menetapkan masalah melalui berfikir tentang masalah dan menseleksi informasi-informasi yang relevan;

4X45menit

Page 4: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

Guru memberikan pertanyaan pengarah/mengelaborasi dan menstimulasi siswa sehingga siswa dapat menyampaikan alternatif masalah yang perlu dicarikan solusinya, pengetahuan dan keterampilan apa saja yang perlu dikuasai siswa yang mengacu pada tujuan pembelajaran yaitu: (menanya)1. Fungsi dial indikator.2. Komponen-komponen dial indikator3. Cara menggunakan dial indikator4. Cara membaca dial indikator

Siswa secara berkelompok berdiskusi membahas prioritas permasalahan yang perlu di carikan jawabannya melalui pembelajaran, berdasarkan pertanyaan yang telah dikumpulkan dan diklasifikasikan sebelumnya dengan mengacu kepada tujuan pembelajaran. (menanya)

Dari pertanyaan yang terkumpul, melalui diskusi guru-siswa diharapkan dipilih prioritas pertanyaan atau masalah sesuai Tujuan pembelajaran.

b. Mengembangkan solusi melalui pengidentifikasian alternatif-alternatif, tukar-pikiran dan mengecek perbedaan pandang.Guru mendorong dan memfasilitasi kerja individu dan kelompok siswa, untuk mengeksplorasi informasi dari berbagai sumber termasuk peminatan siswa untuk memberikan masukan pengetahuan dan keterampilan terkait dengan alternatif solusi masalah yang akan ditemukan. (mengumpulkan informasi)

Siswa secara individu dan kelompok menggali berbgai informasi yang berkaitan dengan prioritas masalah yang akan disepakati, dengan memanfaatkan alat, bahan, media, dan sumber belajar yang tersedia, melalui membaca, diskusi, meminta penjelasan guru dan praktikum. (mengumpulkan informasi)

c. Melakukan tindakan strategisGuru sebagai fasilitator membantu siswa aktif, melalui pertanyaan pengarah dan memenuhi permintaan siswa juga mengontrol dan mengarahkan kemampuan menalar siswa atas permasalahan yang telah ditetapkan sesuai dengan tujuan pembelajaran. (menalar)

Siswa secara individu dan kelompok melakukan konsolidasi untuk menemukan solusi terhadap masalah yang telah ditetapkan sebelumnya (sesuai tujuan pembelajaran) melalui membaca, diskusi, meminta penjelasan guru dan melakukan praktik. (menalar)

d. Melihat ulang dan mengevaluasi pengaruh-pengaruh dari solusi yang dilakukan.Guru mendorong dan memfasilitasi siswa untuk mereviu, memeriksa atau mengevaluasi pengetahuan dan keterampilan

Page 5: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

serta hasil solusi terhadap masalah yang telah ditetapkan kemudian meminta siswa untuk mempresentasikan hasil pembelajaran yang telah dilakukan.Siswa:Menilai dan membuat kesimpulan atas hasil yang diperoleh dari proses diskusi dan praktik, serta mempresentasikannya sebagai bentuk laporan.

Referensi:Dengan memperhatikan dinamika proses pembelajaran dan hasil akhir yang diperoleh siswa yang sudah tampak, guru menetapkan dan mengkonsolidasikan kemampuan siswa sesuai tujuan yang diharapkan.

Dapat mengkomunikasikan dan menunjukkan hasil yang telah diperoleh, memberikan umpan balik proses pembelajaran dan saran perbaikan

Penutup Rangkuman, refleksi, dan tindak lanjut1. Guru memberikan kesempatan kepada siswa menayakan hal-

hal yang masih ragu dan melaksanakan evaluasi.2. Guru membantu peserta didik untuk menjelaskan hal-hal yang

diragukan sehingga informasi menjadi benar dan tidak terjadi kesalahfahaman terhadap materi.

3. Siswa menyimpulkan materi di bawah bimbingan guru4. Guru melaksanakan refleksi pembelajaran melalui pertanyaan

pertanyaan terkait materi yang dibahas.5. Guru memberikan tindak lanjut untuk pertemuan selanjutnya6. Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan memberikan

pesan untuk tetap belajar secara aktif dan saintifik.

30 menit

H. Penilaian Hasil Belajar

Page 6: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

1. Penilaian SikapInstrumen Penilaian Sikap

2. Penilaian PengetahuanInstrumen Penilaian Pengetahuan (Kisi-kisi, Soal, Opsi Jawaban)

3. Penilaian KeterampilanInstrumen Penilaian keterampilan

Tabel Instrumen Penilaian Hasil Belajar

No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Bentuk Penilaian1. SIKAP

- Observasi- Penilaian diri- Antar peserta- Lembar jurnal

Rubrik Penilaian Sikap untuk jujur, percaya diri dan teliti.

2. PENGETAHUANKD-3.1 Mengidentifikasi jenis-jenis alat ukur mekanik dan fungsinya(dial indikator)

- Test tertulis Rubrik Penilaian Pengetahuan dengan memilih jawaban dari pernyataan benar atau salah.

3. KETERAMPILANKD-4.1 Menggunakan alat-alat ukur mekanik sesuai operation manual (dial indikator)

- Unjuk Kerja Rubrik Penilaian Keterampilan

INSTRUMEN PENILAIAN ASPEK SIKAP

Page 7: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

1. Instrumen ObservasiLEMBAR OBSERVASI

Sekolah : SMK YPPT GARUTMata Pelajaran : PEKERJAAN DASAR TEKNIK OTOMOTIFKelas : X

Petunjuk Pengisian : Berikan skor penilaian skala 1-4 pada lembar observasi ini, dengan memperhatikan rubrik penilaian terlampir!

NoNama siswa Jujur

(1-4)Percaya diri

(1-4)Teliti(1-4)

NO=i/6 Predikat

1 2 3 4 8 9 10

1 A 4 3 3 3,66 SB2 B 3 2 3 2,67 B3 C 4 4 4 4 SB4 D 2 2 2 2 C5 E 3 2 2 2,33 C

dst.

Rubrik Penilaian observasi

a. Aspek : JujurNo. Indikator Kejujuran Penilaian Kejujuran1. Melakukan setiap instruksi atau tugas yang diberikan guru. - Skor 1 jika 1 sampai 2

indikator muncul- Skor 2 jika 3 sampai 4 indikator muncul- Skor 3 jika 5 indikator muncul- Skor 4 jika 6 indikator muncul

2. Tidak menjadi plagiat (mengambil/menyalin karya orang lain tanpa mengjelaskan sumber) dalam mengerjakan setiap tugas.

3. Mengemukakan perasaan terhadap sesuatu apa adanya4. Mengakui kesalahan atau kekurangan yang dimiliki.5. Melaporkan data atau informasi apa adanya.6. Melaporkan apabila terjadi kerusakan alat atau benda kerja

akibat kesalahannya.b. Aspek : Percaya Diri

No. Indikator Percaya Diri Penilaian Percaya Diri

1. Mampu melakukan presentasi di depan umum 1 (Kurang) 2 (Cukup) 3 (Baik) 4 (Sangat Baik)

2. Berani bertanya3. mengemukakan pendapat4. menjawab pertanyaan

c. Aspek telitiNo Indikator teliti Penilaian Santun

1 Menunjukkan pekerjaan sesuai dengan manual operation

Skor 1 jika terpenuhi satu indikator Skor 2 jika terpenuhi dua indikator Skor 3 jika terpenuhi tiga indikator Skor 4 jika terpenuhi semua indikator

2 Menyelesaikan tugas sesuai manual operation

3 Tidak tergesa dan tidak ceroboh saat menunjukkan hasil pengukuran

4 Menjaga kelestarian lingkungan, alam dan manusia

2. Instrumen Penilaian DiriLEMBAR PENILAIAN DIRI

Page 8: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

Sekolah : SMK YPPT GARUTMata Pelajaran : PEKERJAAN DASAR TEKNIK OTOMOTIFNama Siswa : .....................................Kelas : .....................................

Petunjuk Pengisian : Berikan tanda checklist () pada kolom skor penilaian untuk lembar penilaian diri berikut ini, dengan memperhatikan rubrik penilaian terlampir!

No. PernyataanSKOR (PD)

1 2 3 4Jujur

1 Saya Melakukan setiap instruksi atau tugas yang diberikan guru.

2 Saya Tidak menjadi plagiat (mengambil/menyalin karya orang lain tanpa mengjelaskan sumber) dalam mengerjakan setiap tugas.

3 Saya mengemukakan perasaan terhadap sesuatu apa adanya4 Saya mengakui kesalahan atau kekurangan yang dimiliki.5 Saya melaporkan data atau informasi apa adanya.

6 Saya melaporkan apabila terjadi kerusakan alat atau benda kerja akibat kesalahan saya/kelompok.

Percaya Diri

1 Saya Mampu melakukan presentasi di depan umum2 Saya Berani bertanya3 Saya berani mengemukakan pendapat4 Saya berani menjawab pertanyaan

Teliti

1 Menunjukkan hasil pekerjaan sesuai dengan manual operation2 Menyelesaikan tugas sesuai instruksi3 Tidak tergesa dan ceroboh saat bekerja4 Menjaga kelestarian lingkungan

NPD = SPD/6 = 20/6 = 3,33 (SANGAT BAIK)

Rubrik Penilaian Diri

Dimensi penilaian Indikator

Jujur

Skor 4 jika 6 indikator munculSkor 3 jika 5 indikator munculSkor 2 jika 3 sampai 4 indikator munculSkor 1 jika 1 sampai 2 indikator muncul

Percaya diri

Skor 4 jika 4 indikator munculSkor 3 jika 3 indikator munculSkor 2 jika 2 sampai 4 indikator munculSkor 1 jika 1 sampai 1 indikator muncul

Teliti

Skor 1 jika terpenuhi satu indikatorSkor 2 jika terpenuhi dua indikatorSkor 3 jika terpenuhi tiga indikatorSkor 4 jika terpenuhi semua indikator

3. Instrumen Penilaian Antar Teman

Page 9: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

LEMBAR PENILAIAN ANTAR TEMANSekolah : .....................................Mata pelajaran : .....................................Kelas : .....................................Nama Siswa Penilai : .....................................Nama Siswa Dinilai : .....................................

Petunjuk Pengisian : Berikan tanda checklist () pada kolom skor pencapaian untuk lembar penilaian diri berikut ini, dengan memperhatikan rubrik penilaian terlampir!

No. Pernyataan Skor (AT)1 2 3 4

Jujur

1 Melakukan setiap instruksi atau tugas yang diberikan guru.

2 Tidak menjadi plagiat (mengambil/menyalin karya orang lain tanpa mengjelaskan sumber) dalam mengerjakan setiap tugas.

3 Mengemukakan perasaan terhadap sesuatu apa adanya4 Mengakui kesalahan atau kekurangan yang dimiliki.5 Melaporkan data atau informasi apa adanya.

6 Melaporkan apabila terjadi kerusakan alat atau benda kerja akibat kesalahan saya/kelompok.

Percaya Diri

1 Mampu melakukan presentasi di depan umum2 Berani bertanya3 Berani mengemukakan pendapat4 Berani menjawab pertanyaan

Teliti

1 Menunjukkan hasil pekerjaan sesuai dengan operation manual2 Menyelesaikan tugas sesuai instruksi3 Tidak tergesa dan tidak ceroboh saat bekerja4 Menjaga kelestarian alam dan lingkungan

Dimensi penilaian Indikator

Jujur

Skor 4 jika 6 indikator munculSkor 3 jika 5 indikator munculSkor 2 jika 3 sampai 4 indikator munculSkor 1 jika 1 sampai 2 indikator muncul

Percaya diri

Skor 4 jika 4 indikator munculSkor 3 jika 3 indikator munculSkor 2 jika 2 sampai 4 indikator munculSkor 1 jika 1 sampai 1 indikator muncul

Teliti

Skor 1 jika terpenuhi satu indikatorSkor 2 jika terpenuhi dua indikatorSkor 3 jika terpenuhi tiga indikatorSkor 4 jika terpenuhi semua indikator

4. Instrumen Catatan JurnalLEMBAR CATATAN JURNAL

Page 10: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

Sekolah : .....................................Mata Pelajaran : .....................................Kelas : .....................................

Petunjuk Pengisian : Berikan catatan perilaku siswa selama kegiatan pembelajaran pada lembar berikut ini!

No. Nama Siswa Catatan Waktu Kejadian PREDIKAT

1. A SB

2. B

3. C

4. D

5. E

Dst.

5. Nilai Total Aspek Sikap NILAI TOTAL ASPEK SIKAP

Page 11: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

Sekolah : .....................................Mata Pelajaran : .....................................Nama Siswa : .....................................Kelas : .....................................

No. Nama SiswaNilai Instrumen

MODUSObservasi Mandiri Sejawat Catatan

Jurnal1 A 3,66 SB 3,33 SB 4,00 SB SB SB2 B3 C4 D5 E

Dst.Catatan : Nilai aspek sikap ditentukan berdasarkan Modus nilai perolehan peserta

Page 12: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

INSTRUMEN PENILAIAN ASPEK PENGETAHUAN2. Instrumen Penilaian Tes Tertulis

a. Kisi-Kisi Soal Tes Tertulis

NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR INDICATOR SOAL JENIS SOAL SOAL

1 3.1 Mengidentifikasi jenis-jenis alat ukur mekanik dan fungsinya (dial indikator)

1. menjelaskan fungsi dial indikator

2. menguraikan komponen -komponen dial indikator

3. menegaskan cara menggunakan dial indikator

4. menegaskan cara membaca dial indikator

5. mendiagnosis penggunaan dial indikator

1. Siswa dapat menjelaskan fungsi dial indikator

2. menguraikan komponen -komponen dial indikator

3. menegaskan cara menggunakan dial indikator

4. menegaskan cara membaca dial indikator

5. mendiagnosis penggunaan dial indikator

Bagian A- B-S (benar -salah)

Bagian B- Melengkapi gambar

Bagian A1. Dial indikator digunakan untuk mengukur

kebengkokan, run out, kekocakan, end play, back lash, kerataan, dengan tingkat ketelitian anatara 0,01 mm hingga 0,001 mm (tergantung tipe dial indikator) (B)

2. Berikut ini adalah Komponen-komponen dial indikator: (1) pegas coil, (2) pegas, (3) pegas daun, (4) gigi pinion, (5) gigi besar, (6) gigi penggerak.(S)

3. Pada prosedur penggunaan dial indikator Garis imajinasi dari mata si pengukur ke jarum penunjuk boleh tidak tegak lurus pada permukaan dial indikator pada saat sedang membaca hasil pengukuran. (s)

4. Pada pembacaaan dial indikator jika jarum panjang pada skala besar bergerak sejauh 7 strip dan jarum pendek bergerak pada skala 3 maka artinya hasil pengukurannya adalah 21 mm (s)

5. Langkah pengukuran keolengan piringan rem adalah tempatkan dial indikator pada piringan dan baca hasil pengukuran (s)

Bagian BLengkapi keterangan gambar berikut ini!

Page 13: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

4.1 3.2 Menjelaskan pemeliharaan alat ukur (Dial Indikator)

1. Menunjukkan penggunaan dial indikator .

2. Menunjukan cara pembacaan dial indikator

6. Siswa dapat Menunjukkan penggunaan dial indikator.

7. Siswa dapat Menunjukkan pembacaan dial indikator.

Tes/Ujian Praktik

Tes/Ujian Praktik

Page 14: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

b. Lembar Soal

Bagian IJawablah BENAR atau SALAH pernyataan berikut ini!

1. Dial indikator digunakan untuk mengukur kebengkokan, run out, kekocakan, end play, back lash, kerataan, dengan tingkat ketelitian anatara 0,01 mm hingga 0,001 mm (tergantung tipe dial indikator) (B)

2. Berikut ini adalah Komponen-komponen dial indikator: (1) pegas coil, (2) pegas, (3) pegas daun, (4) gigi pinion, (5) gigi besar, (6) gigi penggerak.(S)

3. Pada prosedur penggunaan dial indikator Garis imajinasi dari mata si pengukur ke jarum penunjuk boleh tidak tegak lurus pada permukaan dial indikator pada saat sedang membaca hasil pengukuran. (s)

4. Pada pembacaaan dial indikator jika jarum panjang pada skala besar bergerak sejauh 7 strip dan jarum pendek bergerak pada skala 3 maka artinya hasil pengukurannya adalah 21 mm (s)

5. Langkah pengukuran keolengan piringan rem adalah tempatkan dial indikator pada piringan dan baca hasil pengukuran (s)

Bagian IILengkapi Gambar di bawah ini!

1.2.3.4.5.6.7.8.9.10.

Page 15: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

Kunci jawaban!Bagian A

NO SOAL BENAR SALAH1 2 3 4 5

Bagian B

1. Plunjer2. Sekrup pengkalibrasi3 Jarum penunjuk skala utama4. . Skala utama5. Skala nonius6. Poros penyangga7. Sambungan8. sekrup penyetel posisi plunyer9. dudukan magnet10. saklar magnet

c. Rubrik Penilaian Tes Tertulis

BAGIAN NOMOR SOALSKOR SOAL

0 1

A

Nomor 1 sampai dengan nomor 11

Jika menjawab soal tidak sesuai kunci jawaban

Jika menjawab soal sesuai kunci jawaban

BNomor 1 sampai dengan nomor 10

Jika menjawab soal tidak sesuai kunci jawaban

Jika menjawab soal sesuai kunci jawaban

Nilai Bagian A = (Skor PencapaianX2)

Nilai Bagian B = (Skor Pencapaian/Skor Maksimal)X 10

Nilai Total Test Tulis = (Nilai Bagian A ) + (Nilai Bagian B)/2

Page 16: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

d. Lembar Penilaian Tes Tulis

LEMBAR PENILAIAN TES TULIS

Sekolah : .....................................Mata Pelajaran : .....................................Kelas : .....................................

Petunjuk Pengisian : Tuliskan pada tabel di bawah ini hasil test tertulis siswa, dengan memperhatikan rubrik penilaian terlampir!

BAGIAN A

No Nama siswa

Nomor Soal/Skor Rerata1 2 3 4 5 SR P

1 A2 B3 C4 D5 E

dst

BAGIAN B

No Nama siswa

Nomor Soal/Skor NILAI1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 NT P

1 A2 B3 C4 D5 E

dst

Nilai AkhirNO NAMA SISWA BAGIAN A BAGIAN B NILAI TEST TULIS PREDIKAT1 A 3,27 3,20 3,24 B+2 B3 C4 D5 E

Dst

Nilai Bagian A = (Skor Pencapaianx2)

Nilai Bagian B = (Skor Pencapaian/Skor Maksimal)X 10

Nilai Total Test Tulis= (Nilai Bagian A ) + (Nilai Bagian B)/2

Page 17: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

3. Nilai Total Aspek Pengetahuan

NILAI TOTAL ASPEK PENGETAHUAN

Sekolah : .....................................Kompetensi Keahlian : .....................................Kelas : .....................................

Nilai Total Aspek Pengetahuan = (Skor Presentasi atau Diskusi x 30% + Skor Tes Tulis x 70%)

No Nama siswa Aspek penilaian Nilai Total PredikatPresentasi Tes Tulis1 A 3,75 4 1.125 3.9252345

Dst

Page 18: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN

a. Lembar aspek keterampilanLEMBAR SOAL PRAKTIK

Nama siswa : .....................................Kelas : .....................................

Lakukan pengukuran dengan menggunakan dial indikator

NO UNIT SISTEM pengukuran HASILTINDAKAN

KETP B S T G

A

Dial Indikator

1.ukur keolengan pad rem dengan dial indikator

………………………………………

2. Baca hasil pengukuran dengan dial indikator

………………………………………

Berikan tanda checklist () pada kolom TINDAKAN; P: Periksa, B: Bersihkan, S: Stell, T: Tambahkan, G: Ganti

Page 19: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

b. Lembar Penilaian Aspek Keterampilan

LEMBAR PENILAIAN ASPEK KETERAMPILAN KONGKRIT

Nama Siswa : .....................................Kelas : .....................................

Petunjuk pengisian: Berikan tanda checklist () pada pada kolom skor pencapaian di bawah ini, dengan memperhatikan rubric penilaian!

NO INDIKATORSKOR PENCAPAIAN

1 2 3 4A Persiapan (5%)

1 Baju kerja dan kelengkapannya2 Alat Kerja3 Bahan KerjaB Proses Kerja (25%)

1 Pengukuran2 Pembacaan hasil pengukuranC Sikap Kerja (25%)

1 Memperhatikan keselamatan dan kesehatan kerja.

2 Memperhatikan fungsi alat dan bahan praktek.

3 Memperhatikan tata tertib dan aturan Workshop.

4 Memperhatikan Standard Operational Procedurre (SOP) dalam bekerja.

D Produk Kerja (25%)

1 Kesesuaian setiap hasil kerja dengan standar.

E Waktu Kerja (20%)

1

Kesesuaian waktu kerja yang dilakukan dengan standar pengerjaan yang ditetapkan

SKOR TOTAL 3.6NILAI SKOR = ((total skor persiapan x 5%)+(total skor proses kerja x 25%)+(total skor sikap kerja x

25%)+(total skor produk kerja x 25%)+(total skor waktu kerja x 20%))/5

c. Rubrik Penilaian Aspek Keterampilan Kongkrit

Page 20: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

RUBRIK PENILAIAN KETERAMPILAN KONGKRIT

No. Komponen/Subkomponen Penilaian Indikator Skor

I. Persiapan Kerja1.1 Penggunaan

pakaian kerjaBerpakaian sesuai ketentuan dengan rapih dan lengkap

4

Berpakaian sesuai ketentuan kurang rapih tetapi lengkap

3

Berpakaian sesuai ketentuan kurang rapih dan tidak lengkap

2

Berpakaian tidak sesuai ketentuan 1

1.2 Persiapan tools and equipment

Alat/bahan dipersiapkan lengkap dan sesuai kebutuhan praktik

4

Alat/bahan dipersiapkan kurang lengkap tetapi sesuai kebutuhan praktik

3

Alat/bahan dipersiapkan kurang lengkap dan kurang sesuai kebutuhan praktik

2

Alat/bahan dipersiapkan tidak sesuai kebutuhan praktik

1

II Proses Kerja

2.1 Pengukuran dengan dial indikator2.2 Pembacaan hasil pengukuran dengan dial indikator

Pengukuran dan pembacaaan sesuai SOP, tanpa kerusakan dilakukan secara mandiri tanpa bimbingan

4

Pengukuran dan pembacaaan sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sedikit bimbingan

3

Pengukuran dan pembacaaan sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan banyak bimbingan

2

Pengukuran dan pembacaaan sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sangat banyak bimbingan

1

III Produk/Hasil Kerja

Hasil kerja hasil pekerjaan sangat baik dan dilakukan secara mandiri tanpa bimbingan

4

hasil pekerjaan baik dan dilakukan dengan sedikit bimbingan

3

hasil pekerjaan baik dan dilakukan dengan banyak bimbingan

2

hasil pekerjaan kurang baik dan dilakukan dengan banyak bimbingan

1

IV Sikap Kerja4.1 Penggunaan alat

ukurMenggunakan semua peralatan dengan benar tanpa bimbingan

4

Page 21: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

No. Komponen/Subkomponen Penilaian Indikator Skor

Menggunakan semua peralatan dengan benar dan sedikit bimbingan

3

Menggunakan semua peralatan dengan benar dan banyak bimbingan

2

Menggunakan semua peralatan dengan benar dan sangat banyak bimbingan

1

4.2 Keselamatan kerja Melaksanakan keselamatan kerja dengan benar 4

Melaksanakan keselamatan kerja dengan sedikit mengingatkan

3

Melaksanakan keselamatan kerja dengan banyak mengingatkan

2

Tidak melaksanakan atau mengindahkan keselamatan kerja

1

4.3 Kebersihan, Alat, Area kerja dan kendaraan/Media

Tidak ada kotoran pada semua peralatan , area kerja dan kendaraan/media

4

Ada sedikit kotoran pada peralatan, area kerja dan kendaraan/media.

3

Masih banyak kotoran pada peralatan, area kerja dan kendaraan/media.

2

Tidak melakukan kebersihan 1

V WaktuPengukuran Rack Menyelesaikan pekerjaan lebih cepat dari waktu yang

telah ditentukan.4

Menyelesaikan pekerjaan tepat sesuai dengan waktu yang telah ditentukan

3

Menyelesaikan pekerja dengan sedikit tambahan waktu dari yang telah ditentukan.

2

Pekerjaan tidak dapat diselesaikan 1

Page 22: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

Lembar Rekap Penilaian Aspek Keterampilan

LEMBAR PENILAIAN ASPEK KETERAMPILAN KONGKRIT

Sekolah : .....................................Program Keahlian : .....................................Kelas : .....................................

No Nama Siswa

Aspek Penilaian

Skor PredikatPersiapan(5%)

Proses Kerja(25%)

Sikap Kerja(25%)

ProdukKerja(25%)

Waktu kerja(20%)

1 A 4 3 3 4 4 3,5 B+2 B3 C4 D5 E

Sdt

Page 23: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar

DAFTAR NILAI

Paket Keahlian : TKRMata pelajaran : Kelas :Nama Guru :

KONVERSI NILAI SIKAP, PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN

KONVERSI NILAI

FORMAT LAMA

SIKAP PENGETAHUAN KETERAMPILAN

MODUS PREDIKAT SKOR RERATA PREDIKAT CAPAIAN OTIMUM PREDIKAT

96-100 4,00 SB 3,85-4,00 A 3,85-4,00 A91-95 3,51-3,84 A- 3,51-3,84 A-86-90

3,00 B3,18-3,50 B+ 3,18-3,50 B+

81-85 2,85-3,17 B 2,85-3,17 B75-80 2,51-2,84 B- 2,51-2,84 B-70-74

2,00 C2,18-2,50 C+ 2,18-2,50 C+

65-69 1,85-2,17 C 1,85-2,17 C60-64 1,51-1,84 C- 1,51-1,84 C-55-59 1,00 K 1,18-1,50 D+ 1,18-1,50 D+≤54 1,00-1,17 D 1,00-1,17 D

Permendikbud no No.104 th. 2014 (8/10/2014)KETERANGAN:SB = SANGAT BAIKB = BAIK C = CUKUPK = KURANG

Mengetahui,

Kepala SMK YPPT Garut Guru mata Pelajaran

Drs. Maman Dahlan Jaelani , S.pdNIP. NIP. 198307142009021008

NO NAMA SISWAPENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP PK

(%)Angka Predikat Angka Predikat K/C/B/SB

12345

DST

Page 24: 6. Penyusunan Dan Telaah RPP-Benar