document4

2
4. Keadaan ini adalah pertama kalinya yang memerlukan perawatan rumah sakit. Pada pemeriksaan dokter, tampak pucat, nafas lemah, dan terengah-engah pada waktu bernapas. Frekuensi pernapasan: 38x , Tekanan darah: 130/90 mmHg, pada auscultasi ekspirasi memanjang: dengan finerhonchi (rhonchi halus) dan adanya ekspirasi wheezing yang jelas. a. Bagaimana pathogenesis dari pucat? Warna merah dari darah manusia disebabkan oleh hemoglobin yang terdapat didalam sel darah merah. Hemoglobin terdiri atas zat besi dan protein yang dibentuk oleh rantai globin alpha dan rantai globin beta.Produksi rantai globin beta tidak ada atau berkurang. Sehingga hemoglobin yang dibentuk berkurang.Selain itu berkurangnya rantaiglobin beta mengakibatkan rantai globin alfa berlebihan dan akan salingmengikat membentuk suatu benda yang menyebabkan sel darah merahmudah rusak. Berkurangnya produksi hemoglobin dan mudah rusaknyasel darah merah mengakibatkan penderita menjadi pucat atau anemiaatau kadar Hbnya rendah. b. Bagaimana anamnesis dari SOB? c. Bagaimana pemeriksaan fisiknya pada paru-paru (system pernapasan)? d. .Apa makna dari finerhonchi, ekspirasi wheezing, pernapasan 38x permenit, dan tekanan darah 130/90 pada kasus diatas? 6. Anamnesis lanjutan menunjukkan bahwa saudara laki- lakinya alergi debu, ibunya menderita rhinitis allergica dan ayahnya adalah perokok berat. a. Bagaimana genogram dari keluarga Asmawati? b. Patofisiologi Alergi? Mekanisme pertahanan tubuh baik humoral c. Bagaimana pathogenesis dari rhinitis alergi?

Upload: arcon-ondak-siregar

Post on 21-Dec-2015

4 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

pucat

TRANSCRIPT

Page 1: Document4

4. Keadaan ini adalah pertama kalinya yang memerlukan perawatan rumah sakit. Pada pemeriksaan dokter, tampak pucat, nafas lemah, dan terengah-engah pada waktu bernapas. Frekuensi pernapasan: 38x , Tekanan darah: 130/90 mmHg, pada auscultasi ekspirasi memanjang: dengan finerhonchi (rhonchi halus) dan adanya ekspirasi wheezing yang jelas.

a. Bagaimana pathogenesis dari pucat?

Warna merah dari darah manusia disebabkan oleh hemoglobin yang terdapat didalam sel darah merah. Hemoglobin terdiri atas zat besi dan protein yang dibentuk oleh rantai globin alpha dan rantai globin beta.Produksi rantai globin beta tidak ada atau berkurang. Sehingga hemoglobin yang dibentuk berkurang.Selain itu berkurangnya rantaiglobin beta mengakibatkan rantai globin alfa berlebihan dan akan salingmengikat membentuk suatu benda yang menyebabkan sel darah merahmudah rusak. Berkurangnya produksi hemoglobin dan mudah rusaknyasel darah merah mengakibatkan penderita menjadi pucat atau anemiaatau kadar Hbnya rendah.

b. Bagaimana anamnesis dari SOB?c. Bagaimana pemeriksaan fisiknya pada paru-paru (system pernapasan)?d. .Apa makna dari finerhonchi, ekspirasi wheezing, pernapasan 38x permenit, dan

tekanan darah 130/90 pada kasus diatas?

6. Anamnesis lanjutan menunjukkan bahwa saudara laki-lakinya alergi debu, ibunya menderita rhinitis allergica dan ayahnya adalah perokok berat.

a. Bagaimana genogram dari keluarga Asmawati?b. Patofisiologi Alergi?

Mekanisme pertahanan tubuh baik humoral c. Bagaimana pathogenesis dari rhinitis alergi?

Histamin merupakan mediator penting pada gejala alergi dihidung. Histamin bekerja langsung pada reseptor histamin selular, dan secara tidak langsung melalui refleks yang berperan pada bersin dan hipersekresi. Melalui sistem saraf otonom, histamin menimbulkan gejala bersin dan gatal serta vasodilatasi dan peningkatan permeabilitas kapiler yang minmbulkan gejala beringus encer dan edema lokal. Reaksi ini timbul setelah beberapa menit pasca pajanan alergi . refleks bersin dan hipersekresi adalah refleks fisiologik yang berfungsi protektif terhadap antigen yang masuk melalui hidung . iritasi sedikit pada daerah mukosa hidung menimbulkan respons hebat diseluruh mukosa hidung . setelah mediator histamin dilepas muncul meditor yang lain misalnya leukotrin (LTB4,LTC), prostaglandin (PGD2). Efek mediator ini menyebabkan vasodilatasi dan meningkatnya permeabilitas vaskular sehingga menyebabkan gejala hidung tersumbat ,meningkatnya sekresi kelenjar sehingga menimbulkan gejala beringus kental.

Page 2: Document4

d. Apa pengaruh dari rokok terhadap system pernapasan?e. Apa tanda-tanda dari radang?f. Apa yang dimaksud dengan Atopik dan hiperresponsiveness?