28 september 04 oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di pulau...

18
www.publication-pyc.org 28 September – 04 Oktober 2019

Upload: others

Post on 18-Jan-2020

8 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

www.publication-pyc.org

28 September – 04 Oktober

2019

Page 2: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Renewable Energy

Page 3: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Pemerintah kejar bauran energi baru terbarukan (EBT)

sebesar 23%

Source: https://nasional.kontan.co.id/news/pemerintah-kejar-bauran-energi-baru-

terbarukan-ebt-sebesar-23 29 September 2019

• Pemerintah menargetkan bauran Energi Baru Terbarukan (EBT) dapat mencapai 23% pada 2025

mendatang. Guna mengejar target itu Pemerintah terus menggenjot proyek pembangkit listrik darienergi terbarukan.

• Direktur Aneka Energi Ditjen EBTKE Kementerian ESDM Harris menyampaikan sekarang ini ada

sebanyak 155 project pembangkit EBT yang akan segera dilelang. Total kapasitas listrik dari proyektersebut sebesar 4.718 Megawatt (MW).

• Terhitung sejak 2017 sampai 2018 ada 75 proyek pembangkit EBT yang sudah meneken kontak jual-

beli atau Power Purchase Agreement (PPA). Yang mana hingga saat ini terdapat 8 proyek yangberoperasi secara komersial atau Commercial Operation Date (COD).

Page 4: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Pertamina dan PLN Patungan Garap Bisnis Listrik dari Energi

Terbarukan

Source: https://money.kompas.com/read/2019/10/03/221021926/pertamina-dan-

pln-patungan-garap-bisnis-listrik-dari-energi-terbarukan 03 Oktober 2019

• PT Pertamina (Persero) dan PT PLN (Persero) sepakat membentuk kemitraan usaha patungan atau jointventure bisnis kelistrikan berbasis gas, gas alam cair atau LNG dan energi terbarukan. Kerja sama yang berlakuuntuk proyek di dalam dan luar negeri ini akan dijalankan oleh PT Pertamina Power Indonesia ( PPI) sebagaianak usaha Pertamina dan PT Indonesia Power ( IP) sebagai anak usaha PLN.

• Selain sepakat membentuk joint venture di bisnis kelistrikan, Pertamina dan PLN juga sepakat kerja sama dalambidang operation & maintenance (O&M) serta pengembang independent power producer (IPP) berbasis gasatau LNG dan energi baru terbarukan. Pertamina meyakini kerja sama dengan PLN akan membawa keuntungan,tak hanya dalam hal peningkatakan kompetansi pekerja, namun juga dari sisi finansial.

Page 5: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Mitsubishi Motors studi pemanfaatan EBT untuk

kendaraan listrik di Sumba

Source: https://industri.kontan.co.id/news/mitsubishi-motors-studi-pemanfaatan-

ebt-untuk-kendaraan-listrik-di-sumba

• Distributor resmi kendaraan penumpang dan niaga ringan PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales

Indonesia (MMKSI) meresmikan studi bersama pemanfaatan energi baru dan terbarukan (EBT)untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT).

• Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT dan Kyudenko.co untuk mengembangkan energi panel

surya sebagai energi baru terbarukan pada Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Bilacenge,Sumba Barat Daya, yang kemudian disalurkan ke alat pengisian daya cepat mobil listrik.

• Lebih lanjut, proyek studi bersama ini juga menggunakan Mistubishi i-MiEV sebagai kendaraan listrik

yang diuji beserta perangkat pengisian daya cepat tipe chademo yang dipasangkan di kantor PLN

Tambolaka. Studi bersama ini membutuhkan waktu selama 16 minggu yang dimulai pada 1 Agustus

hingga 30 November 2019.

03 Oktober 2019

Page 6: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Mitsubishi Motors studi pemanfaatan EBT untuk

kendaraan listrik di Sumba (Cont’ed)

Source: https://industri.kontan.co.id/news/mitsubishi-motors-studi-pemanfaatan-

ebt-untuk-kendaraan-listrik-di-sumba

• Naoya Nakamura, President Director PT MMKSI menyampaikan keikutsertaan Mitsubishi Motors

dalam studi bersama ini merupakan salah satu bentuk komitmen Mitsubishi dalam mendukung

perkembangan era kendaraan listrik di Indonesia.

• Sebagai bagian dari kontribusi untuk pengembangan kendaraan listrik di Indonesia, Ia menjelaskan

pihaknya ingin melanjutkan studi bersama dan kolaborasi dengan lebih banyak pihak di kemudian

• “Kini kami telah memulai penjualan plug-in hybrid electric vehicle kami, Outlander PHEV mulai tahun

ini, kami ingin menyosialisasikan manfaat EV kepada masyarakat untuk menjadi top of mind brand

mobil listrik di Indonesia dan menjadi bagian dari pengembangan energi baru,” paparnya.

• Sebagai bagian dari kontribusi untuk pengembangan kendaraan listrik di Indonesia, Ia menjelaskan

pihaknya ingin melanjutkan studi bersama dan kolaborasi dengan lebih banyak pihak di kemudianhari.

• Ia bilang, Mitsubishi Motors Corporation memiliki perhatian terhadap pentingnya menjaga

keberlangsungan lingkungan, melalui upaya mengurangi emisi CO2 yang dihasilkan kendaraan,

dengan fokus mengembangkan teknologi untuk meningkatkan ekonomi bahan bakar dan sistembertenaga listrik.

03 Oktober 2019

Page 7: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Oil and Gas

Page 8: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

SKK Migas Catat Lifting Migas per Agustus Sudah Lewati

Target APBN 2019

Source: https://www.merdeka.com/uang/skk-migas-catat-lifting-migas-per-agustus-

sudah-lewati-target-apbn-2019.html 12 Agustus 2019

• Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) mencatat, realisasiproduksi migas sampai akhir Agustus 2019 mencapai 2,039 barel setara minyak (Barel Oil Equivalent PerDay/BOEPD). Angka ini menembus target produksi siap jual (lifting) pada Anggaran Pendapatan BelanjaNegara (APBN) 2019.

• Kepala Divisi Program dan Komunikasi SKK Migas, Wisnu Prabawa Taher, merinci produksi minyak sampaiAgustus 2019 sebesar 754.000 barel per hari, sedangkan gas 1,28 juta BOEPD. "Total produksi migas sampaiAgustus 2019 dari 208 Wilayah Kerja mencapai 2.039.000 BOEPD," kata Wisnu.

• Capaian tersebut melewati target lifting migas dalam APBN 2019, yang ditetapkan sebesar 2.025.000 barelsetara minyak per hari, terdiri dari lifting minyak 775.000 barel per hari dan gas bumi 1.250.000 barel setaraminyak per hari. Wisnu melanjutkan, kegiatan pencarian migas sampai 31 Agustus 2019 meliputi pengeboraneksplorasi 20 sumur, pengeboran pengembangan 190 sumur, survei seismik 2D 2.492 kilo meter (km) danseismik3D 509 Km. "Untuk total investasi hulu migas sampai 31 Agustus 2019 mencapai USD 7,3 miliar,"ujarnya.

Page 9: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

PGN Batal Naikkan Harga Gas per 1 Oktober 2019

Source: https://www.industry.co.id/read/56096/pgn-batal-naikkan-harga-gas-per-1-

oktober-2019 02 Oktober 2019

• PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) mengurungkan rencana untuk menaikkan harga gas komersial danindustri per 1 Oktober 2019. Hal itu lantaran sub holding gas BUMN itu masih melakukan kajian atas rencanakenaikan harga gas tersebut.

• Sekretaris Perusahaan PGAS Rachmat Hutama, harga jual gas PGN ke pelanggan akhir saat ini berkisar antaraUS$ 8 hingga US$ 10 per mmbtu. "Harga itu terbentuk dari berbagai sumber baik gas sumur maupun LNGyang harganya jauh lebih tinggi," kata Rachmat.

• Kendati begitu, para pelaku industri yang bernaung dalam Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesiamasih berkukuh untuk menolak kenaikan harga gas tersebut. Wakil Ketua Komite Industri Hulu danPetrokimia Kadin Achmad Widjaja mengungkapkan, rencana kenaikan harga gas tersebut berkisar 12% hingga15%."Pelaku industri masih kukuh tidak akan membayar selisih dari harga lama terhadap kenaikannya. Nantitinggal pemerintah yang memutuskan," kata Achmad.

Page 10: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Pertamina Tuntaskan Pembangunan 161 Titik BBM Satu

Harga

Source: https://katadata.co.id/berita/2019/10/03/pertamina-tuntaskan-

pembangunan-161-titik-bbm-satu-harga 03 Oktober 2019

• Pertamina mampu menuntaskan pembangunan proyek SPBU BBM Satu Harga lebih cepat tiga bulan darijadwal pada akhir tahun ini. Selain itu, Pertamina juga membangun satu titik lebih banyak dari target 160titik.

• BBM Satu Harga yang telah dioperasikan Pertamina tersebar di seluruh Indonesia, mulai dari Papua sebanyak33 titik, Maluku 17 titik, Nusa Tenggara sebanyak 25 titik, Sulawesi sebanyak 18 titik, Kalimantan sebanyak 35titik, Sumatera sebanyak 28 titik, dan Jawa–Bali sebanyak lima titik.

• Kehadiran BBM Satu Harga telah berhasil menurunkan harga BBM di pengecer yang semula berkisar Rp 7.000hingga Rp 100.000 per liter menjadi sama di seluruh Indonesia, yakni Rp 6.450 untuk premium dan Rp 5.150untuk solar.

Page 11: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Pertamina Klaim Distribusi BBM Lebih Efisien dengan

New Gentry System

Source: https://katadata.co.id/berita/2019/10/04/pertamina-klaim-distribusi-bbm-

lebih-efisien-dengan-new-gentry-system

• Pertamina bakal menggunakan New Gentry System (NGS) di Terminal Bahan Bakar Minyak (TBBM) Makassarpada pertengahan 2020 mendatang. Dengan sistem tersebut, perusahaan mengklaim dapat efisiensi dalamproses distribusi dan penyaluran BBM baik segi waktu, jumlah produk, dan keamanan.

• Dengan sistem itu, Pertamina bisa mengisi tiga jenis produk BBM dalam satu waktu bersamaan ke mobiltangki yang sama, misalnya ada Pertamax, Pertalite, dan Biosolar.Prosedur pengisian bakal otomatis hingga meminimalisir kesalahan manusia (human error). Misalnya, adasensor overfill guna memastikan pengisian BBM sesuai standar volume yang telah ditetapkan agar tidakluber. Jika ada salah satu equipment yang tidak dilepas dan diletakkan di tempatnya, maka interlock-nyatidak akan bekerja. NGS sudah beroperasi di beberapa lokasi TBBM di Indonesia. Misalnya, di Surabaya,Medan, Jakarta (Plumpang), Yogyakarta (Rewulu), Boyolali, dan Lampung (Panjang).

04 Oktober 2019

Page 12: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Mineral Resources

Page 13: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Bumi Resources Minerals Mulai Uji Produksi Tambang

Emas di Sulteng

Source: https://katadata.co.id/berita/2019/08/16/vale-gandeng-sumitomo-bangun-

smelter-di-sulawesi-tenggara16 Agustus 2019

• PT Bumi Resources Minerals Tbk (BRMS) menargetkan uji coba produksi tambang emas di Poboya, SulawasiTengah dilakukan pada kuartal empat tahun ini. Pada awal uji coba pertama diharapkan bisa memproduksisekitar 100 ribu ton bijih emas.

• Director of Investor Relations Bumi Resources Herwin Hidayat menyebutkan pada tahun berikutnyaditargetkan produksi bisa meningkat hingga 180 ribu ton bijih emas. "Trial production di tahun pertamasekitar 100 ribu ton bijih. Di tahun kedua diharapkan bisa naik ke 180 ribu ton bijih," kata Herwin kepadaKatadata.co.id, Jumat (4/10).

• Herwin mengungkapkan bahwa pihaknya juga telah mendapatkan izin produksi yang telah diterbitkan olehKementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) melalui anak usahanya PT Citra Palu Mineral (CPM).Adapun kontrak tambang tersebut berlaku sejak 2017 hingga 2047.

Page 14: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Electricity

Page 15: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

ESDM: Kebutuhan Listrik Nasional Naik 6,9 Persen Tiap

Tahun

Source: https://bisnis.tempo.co/read/1254541/esdm-kebutuhan-listrik-nasional-

naik-69-persen-tiap-tahun 01 Oktober 2019

• Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) merilis Keputusan Menteri ESDM Nomor

143K/20/MEM/2019 tentang Rencana Umum Ketenagalistrikan Nasional Tahun 2019 sampai dengan

Tahun 2038. Dalam keputusan itu, ESDM memproyeksikan rata-rata pertumbuhan kebutuhan energilistrik nasional sekitar 6,9 persen per tahun.

• Proyeksi tersebut tercapai apabila rata-rata pertumbuhan ekonomi nasional sekitar 6 persen, rata-rata

inflasi sekitar 3,5 persen, rata-rata pertumbuhan penduduk sekitar 0,8 persen, target rasio elektrifikasi

sekitar 99,9 persen pada 2019 dan 100 persen pada 2020. Selain itu juga mengakomodasi semua

potensi demand untuk kawasan ekonomi khusus (KEK), kawasan industri, smelter, dan kendaraanlistrik.

Page 16: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Listrik di Wamena Baru Pulih 70 Persen

Source: https://bisnis.tempo.co/read/1254704/listrik-di-wamena-baru-pulih-70-

persen 01 Oktober 2019

• Perusahaan Listrik Negara (PLN) baru memulihkan 70 persen listrik di Wamena, Papua. General

Manager PLN UIWP2B, J. A. Ari Dartomo mengatakan, pihaknya didampingi anggota TNI dan POLRI

dalam memperbaiki jaringan listrik di pinggiran kota.

• PLN, kata dia, terus berupaya memulihkan sistem kelistrikan di Wamena secepat mungkin. Apabila

ada masyarakat Wamena yang hingga kini belum teraliri listrik kembali, dapat melapor ke Posko

Pelayanan PLN di Jl. Yos Sudarso, Wamena. Kerusuhan yang terjadi di Wamena awal pekan lalu telah

menyebabkan ribuan warga mengungsi ke Jayapura. Menurut data Kementerian Kesehatan,

Kerusuhan itu telah menyebabkan 31 orang meninggal dunia.•

Page 17: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

Subsidi Listrik 900VA Bakal Dihapuskan, Ini Penjelasan PLN

Source: https://www.cnbcindonesia.com/news/20191003114224-4-104118/subsidi-

listrik-900va-bakal-dihapuskan-ini-penjelasan-pln 03 Oktober 2019

• PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) memastikan subsidi listrik masih bisa dirasakan masyarakat yangmembutuhkan. Hal ini terkait kesepakatan pemerintah dan Badan Anggaran Dewan Perwakilan Rakyat (DPR RI)untuk mencabut subsidi listrik untuk pelanggan 900 VA rumah tangga mampu (RTM). Pencabutan subsidi inidilakukan untuk tahun 2020.

• Dengan menyalurkan listrik subsidi secara tepat sasaran menurut dia kinerja PLN bisa terlihat dengan baik,terutama untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.

• Adapun pelanggan 900 VA yang miskin mencapai 7,17 juta pelanggan dan RTM mencapai 24,4 juta pelanggan.Untuk 2020, yang akan dihilangkan subsidinya adalah pelanggan 900 VA yang masuk ke golongan RTM.

Page 18: 28 September 04 Oktober 2019 - publication-pyc.org...untuk pengisian daya kendaraan listrik di Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). • Mitsubishi Motors bekerjasama dengan BPPT

More information about weekly energy news, please visit:

www.publication-pyc.org