10657258_626010800836934_611430691_n

3
Opersi hitung dengan alat bantu penjumlahan : Penjumlahan dua bilangan positif 1. 3+2=... Mulai dari titik 0 boneka menghadap titik-titik bilangan positif Dari titik 0 boneka maju sebanyak 3 langkah, hingga di titik 3 Dari titk 3 boneka maju sebanyak 2 langkah, hingga di titik 5 Ketiga langkah tersebut menunjukan 3+2=5 Penjumlahan bilang bulat positif dan bilangan bulat negatif 2. 3+(-2)=.... Mulai dari titik 0 boneka menghadap bilangan positif Dari titik 0 boneka maju sebanyak 3 langkah hingga di titik 3 Dari titik 3 boneka berbalik arah menghadap titik-titik bilangan negatif Dari titik 3 boneka maju sebanyak 2 langkah, hingga di titik 1 Jadi, 3+(-2)=1 pengurangan: Pengurangan dua bilangan bulat positif oleh bilangan bulat positif 3. 6-2=....... Mulai dari titik 0 boneka menghadap titik-titik bilangan positif Dari titik 0 boneka maju sebanyak 6 langkah hingga di titik 6 Dari titik 6 boneka mundur sebanyak 2 langkah, hingga di titik 4. Jadi, 6-2= 4 Pengurangan bilangan bulat positif oleh bilangan bulat negatif 4. 5-(-2)=......

Upload: lapude

Post on 16-Sep-2015

213 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

mxcnknx

TRANSCRIPT

Opersi hitung dengan alat bantu penjumlahan : Penjumlahan dua bilangan positif1. 3+2=...

Mulai dari titik 0 boneka menghadap titik-titik bilangan positif Dari titik 0 boneka maju sebanyak 3 langkah, hingga di titik 3 Dari titk 3 boneka maju sebanyak 2 langkah, hingga di titik 5 Ketiga langkah tersebut menunjukan 3+2=5 Penjumlahan bilang bulat positif dan bilangan bulat negatif2. 3+(-2)=.... Mulai dari titik 0 boneka menghadap bilangan positif Dari titik 0 boneka maju sebanyak 3 langkah hingga di titik 3 Dari titik 3 boneka berbalik arah menghadap titik-titik bilangan negatif Dari titik 3 boneka maju sebanyak 2 langkah, hingga di titik 1Jadi, 3+(-2)=1pengurangan: Pengurangan dua bilangan bulat positif oleh bilangan bulat positif3. 6-2=....... Mulai dari titik 0 boneka menghadap titik-titik bilangan positif Dari titik 0 boneka maju sebanyak 6 langkah hingga di titik 6 Dari titik 6 boneka mundur sebanyak 2 langkah, hingga di titik 4.Jadi, 6-2= 4 Pengurangan bilangan bulat positif oleh bilangan bulat negatif4. 5-(-2)=...... Mulai dari titik 0 boneka menghadap titik-titik bilangan positif Dari titik 0 boneka maju sebanyak 5 langkah hingga di titik 5 Dari titik 5 berbalik arah menghadap titik-titik bilangan negatif Dari titik 5 boneka mundur sebanyak 2 langkah hingga titik 7.Jadi, 5-(-2)=7Perkalian: Perkalian dua bilangan bulat positif5. 3x3=... Mulai dari titik 0 boneka menghadap titik-titik bilangan positif Dari titik 0 boneka maju sebanyak tiga langkah-tiga langkah sebanyak 3 kali, hingga di titik 9 Perkalian bilangan bulat positif oleh bilangan negatif6. 3x(-2)=.... Mulai dari titik 0 boneka menghadap titik-titik bilangan negatif Boneka maju dua langkah-dua langkah sebanyak 3 kali, hingga di titik -6Pembagian: Pembagian bilangan bulat positif oleh bilangan bulat postif7. =........ Mulai titik 0 boneka menghadap titik-titik bilangan positif, boneka maju dan melangkah hingga di titik 6 Untuk sampai kembali di titik 0 boneka mundur dua langkah-dua langkah sebanyak 3 kali , dan tetap menghadap titik-titik bilangan positifJadi, =3 Pembagian bilangan bulat positif oleh bilangan negatif8. = Mulai titik 0 boneka mengahadap titik-titik bilangan positif, boneka maju dan melangkah hingga di tititk 6 Di titik 6, boneka berbalik arah menghadap di titik-titik bilangan negatif Untuk menuju titik 0, boneka maju dua langkah-dua langkah sebanyak 3 kali. Hingga di titik 0,boneka tetap menghadap titik-titik bilangan negatif

Jadi, = -3http://www.slideshare.net/ditaoktaviaeffendi/alat-peraga-garis-bilangan-pdf