01 cover

4

Click here to load reader

Upload: afdhalul-ulfa

Post on 27-Jun-2015

276 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: 01 Cover

IMPLIKASI BANK ASI TERHADAP HUKUM RADHA’AH;

(WACANA PEMIKIRAN YUSUF QARDHAWI )

SKRIPSI

Diajukan Oleh :

AFDHALUL ULFA Mahasiswa Fakultas Syari’ah

Jurusan Syari’ah Ahwalul Syakhsiyah NIM : 110 807 766

FAKULTAS SYARIAH

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI AR-RANIRY

DARUSSALAM – BANDA ACEH

2010 M/1431 H

Page 2: 01 Cover

SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Syari’ah IAIN Ar-Raniry Darussalam Banda Aceh sebagai salah satu Beban Studi

Program Sarjana (S1) dalam Ilmu Hukum Islam

Diajukan Oleh:

AFDHALUL ULFA Mahasiswa Fakultas Syari’ah Jurusan Akhwal Al-Syakhsiah

Nim: 110 807 766

Disetujui untuk diuji/dimunaqasyahkan oleh:

Pembimbing I, Pembimbing II, Dr. Abdul Jalil Salam, M.Ag Syarifuddin Usman, S.Ag., M.Hum NIP: 197011091997031001 NIP: 197003122005011008

Page 3: 01 Cover

SKRIPSI

Telah Diuji Oleh Panitia Ujian Munaqasyah Skripsi Fakultas Syari’ah IAIN Ar-Raniry dan Dinyatakan Lulus

Serta Diterima Sebagai Salah Satu Beban Studi Program Sarjana (S1) Dalam Ilmu Hukum Islam

Pada Hari/Tanggal : Senin, H 1431 Rajab 22

M 2010 Juli 05

Di Banda Aceh

Panitia Ujian Munaqasyah Skripsi

Ketua Sekretaris Dr. Abdul Jalil Salam, M. Ag Syarifuddin Usman, S. Ag., M. Hum NIP. 197011091997031001 NIP. 197003122005011008 Anggota Anggota Prof. Rusydi Ali Muhammad, SH., MA Fithriady, Lc., MA NIP. 195207297977031001 NIP. 198008122006041004

Mengetahui

Dekan Fakultas Syari’ah IAIN Ar-Raniry Darussalam Banda Aceh

DR. Nazaruddin A. Wahid, MA NIP. 195612311987031031

Page 4: 01 Cover

Dan Seandainya pohon dibumi menjadi pena dan laut (menjadi tinta) ditambahkan kepadanya tujuh laut (lagi) sesudah keringnya, niscaya tidak akan habis-habisnya dituliskan kalimat Allah..” (QS. Luqman: 27)

Ya Allah … Syukur Alhamdulillah hanya layak untukmu Ya Rabbi..

Shalawat dan salam buat junjungan Nabi Muhammad SAW.

Perjalanan panjang yang telah ku tempuh, penuh liku dan tanjakan Namun langkah senantiasa ringan karena do’a orang-orang yang tersayang

Dengan penuh kesabaran tiada pernah berhenti akhirnya sebuah perjalanan berhasil ku tempuh Walau terkadang aku tersandang dan jatuh

Namun asa yang terpatri tak pernah rapuh meraih cita-cita

Ayah dan Bunda… Lautan kasihmu hantarkanku meraih kesuksesan yang gemilang ini

Pengorbananmu dalam merawat dan membesarkanku dari kecil hingga aku dewasa Kasih sayangmu merupakan semangat terbesarku dalam meraih kesuksesan Dalam do’a ku berharap semoga Allah SWT membalas semua budi dan jasamu Dalam mendidik dan membesarkanku dengan ikhlas, sabar, dan kasih sayang

yang tiada dapat aku membalasnya kecuali dengan baktiku padamu. Semua itu tak sanggup kami balas selama hidup kami,

kecuali do’a yang selalu terucap dalam bibirku ”Ampunilah semua dosa mereka berdua, terimalah semua amal baiknya Berilah umur panjang agar selalu dijalanmMU,rizki yang halal dan barokah serta lindungilah mereka selalu didunia dan akhirat.Amin

Dengan segala kerendahan hati kupersembahkan karya kecil ini untuk

Ibunda tersayang, Kartinah Yusuf dan Ayahanda tercinta, M. Yusuf Amin Serta saudara-saudaraku Kak Ana, Kak Yus, Bg Rizal, Teh Mah dan specialnya buat

Alm. Bg Adi Yang sudah terlebih dahulu dipanggil menghadap Ilahi

Terima kasih juga kepada dosen pembimbing, Bapak Dr. Abdul Jalil Salam, M.Ag Dan Bapak Syarifuddin Usman, S.Ag,. M.Hum.

Bapak Prof. Rusydi Ali Muhammad, SH., MA, Dan Bapak Fithriady, Lc., MA. Atas ilmu dan waktu yang telah bapak luangkan

Untuk membimbing saya dalam penulisan karya tulis ini.

Terima kasih juga buat teman-teman dari Qatameya (Halim, Irfan, Sahlal, Fahmi, Farhan, Tgk Nas, Beny, Salahuddin, Khalil), Kantor HEDC, SAS ’05, SJS ’05 dan SPH ‘09

Specialnya buat Icha yang selalu setia menemaniku baik suka maupun duka

Aku hanya mampu bersyukur dan bertafakkur kepada-Mu ya Rabbi .. Semoga hari esok yang cerah membentang di depanku

bersama Rahmat dan Ridha-Mu. Amin Ya Rabbal ‘Alamin… AFDHALUL ULFA, S.HIAFDHALUL ULFA, S.HIAFDHALUL ULFA, S.HIAFDHALUL ULFA, S.HI