eriska93.files.wordpress.com  · web viewperolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk...

25

Upload: others

Post on 24-Sep-2020

6 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum
Page 2: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR

A. DAFTAR ISI ...................................................................................... ii

B. KATA PENGANTAR........................................................................... iii

C. PENGERTIAN APBN ......................................................................... 2

D. TUJUAN APBN ................................................................................. 2

E. FUNGSI APBN .................................................................................. 2

F. PENGERTIAN APBD ......................................................................... 3

G. TUJUAN APBD ................................................................................. 3

H. FUNGSI APBD .................................................................................. 3

I. SUMBER PENERIMAAN PUSAT ........................................................ 10

J. SUMBER PENERIMAAN DAERAH ..................................................... 10

K. GLOSARIUM .................................................................................... 15

L. DAFTAR PUSTAKA ........................................................................... 16

M. INDEKS SUBYEK .............................................................................. 17

N. PROFIL PENULIS .............................................................................. 18

DAFTAR ISI

ii MODUL EKONOMI SMA XI

Page 3: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

Assalamualaikum Wr. WbAlhamdulillah penulis panjatkan puja – puji syukur kehadirat Allah SWT

yang telah melimpahkan segala rahmat, hidayah dan inayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan modul ekonomi mengenai APBN dan APBD dengan baik.

Sholawat serta salam tercurahkan kepada Nabi Agung Muhammad SAW yang telah mengubah dunia dari zaman jahiliyah kezaman pencerahan seperti sekarang.

Ilmu adalah sumber cahaya penerang dalam melakukan segala aspek kehidupan. Dan buku adalah sumber belajar yang mampu menerangi. Modul ini dipersembahkan bagi siswa-siswi kelas XI SMA yang ingin memahami lebih dalam mengenai APBN dan APBD. Didalam modul ini berisi materi dan soal-soal yang bisa dijadikan pedoman dalam pembelajaran yang baik.

Dengan diterbitkannya modul ini saya sampaikan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada Pembimbing saya Agus Susilo, S.Pd, M.Pd yang banyak memberi referensi-referensi untuk memperluas wawasan saya dalam menulis modul ini. Terimakasih untuk para sahabat yang selalu memotivasi saya untuk terus berkarya dengan menulis.

Apapun upaya penulis, sudah tentu buku ini jauh dari sempurna mengingat luasnya cakupan APBN dan APBD. Oleh sebab itu kritik dan saran yang membangun bagi penyempurnaan modul ini selanjutnya sangat penulis harapkan.

Wassalamualaikum Wr. WbSurakarta, 30 Maret 2015

Penulis Eriska Novitasari

iii MODUL EKONOMI SMA XI

Page 4: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

Memahami APBN dan APBD serta pengaruhnya terhadap perekonomian

TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Siswa mampu mendeskripsikan pengertian APBN 2. Siswa mampu menyebutkan tujuan dan fungsi APBN3. Siswa mampu mendeskripsikan pengertian APBD4. Siswa mampu menyebutkan tujuan dan fungsi APBD

INDIKATOR1. Mendeskripsikan pengertian APBN2. Menyebutkan tujuan dan fungsi APBN3. Mendeskripsikan pengertian APBD4. Menyebutkan tujuan dan fungsi APBD

1 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 5: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

hhhh

APBN

1. Pengertian APBNAPBN adalah suatu daftar yang memuat rincian pendapatan dan pengeluaran pemerintah pusat dalam jangka waktu satu tahun (1Januari–31 Desember) pada tahun tertentu, yang ditetapkan dengan undang-undang dan dilaksanakan secara terbuka dan bertanggung jawab untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat.

2. Tujuan APBNPada dasarnya tujuan dari penyusunan APBN ialah sebagai pedoman penerimaan dan pengeluaran negara dalam melaksanakan tugas kenegaraan untuk meningkatkan produksi, memberi kesempatan kerja, dan menumbuhkan perekonomian, untuk mencapai kemakmuran masyarakat.

3. Fungsi APBNa. Fungsi alokasi

APBN memuat rincian penerimaan dan pengeluaran pemerintah.

Materi

Amati paparan materi dibawah ini!A.

APBN adalah rencana keuangan tahunan pemerintahan negara yang disetujui

oleh Dewan Perwakilan Rakyat.

2 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 6: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

APBD

1. Pengertian APBDAPBD adalah rencana keuangan tahunan pemerintahan daerah yangdibahas dan disetujui bersama oleh pemerintah daerah dan DewanPerwakilan Rakyat daerah, dan ditetapkan dengan Peraturan Daerah. APBD disusun sesuai dengan kebutuhan penyelenggaraan pemerintahan dan kemampuan keuangan daerah.

2. Tujuan APBDa. membantu pemerintah daerah mencapai tujuan fiskal dan meningkatkan koordinasi antarbagian dalam lingkungan pemerintah daerah;b. membantu menciptakan efisiensi dan keadilan dalam menyediakan barang dan jasa publik melalui proses pemrioritasan;c. memungkinkan pemerintah daerah untuk memenuhi prioritas belanja;d. meningkatkan transparansi dan pertanggungjawaban pemerintah

daerah kepada DPRD dan masyarakat luas.

3. Fungsi APBDa. Fungsi otorisasi.b. Fungsi perencanaan, melalui APBD, pemerintah daerah dapat:

merumuskan tujuan serta sasaran kebijakan agar sesuai dengan visi dan misi yang ditetapkan; merencanakan berbagai program dan kegiatan untuk mencapai tujuan organisasi serta merencanakan alternatif sumber pembiayaannya; mengalokasikan dana pada berbagai program dan kegiatan yang telah disusun; menentukan indikator kinerja dan tingkat pencapaian strategi.

c. Fungsi pengawasan, dengan APBD dapat dihindari adanyaoverspending, underspanding, dan salah sasaran dalam pengalokasian anggaran pada bidang lain yang bukan merupakan prioritas.

3 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 7: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

B. Setelah memahami materi diatas diskusikan dengan bimbingan guru contoh masalah berikut! ini!

Warta Ekonomi

Defisit Anggaran Mencapai Rp 2,7 Triliun

Pengeluaran APBN mulai melaju lebih cepat. Realisasi anggaran yang semula surplus kini mulai melebihi penerimaan sehingga pemerintah sudah membukukan defisit. Defisit terjadi karena lonjakan belanja. Belanja pusat sudah dikeluarkan sebanyak 47 persen dari target APBN 2006, sedangkan belanja daerah 57 persen dari total pagu. Realisasi belanja negara sudah mencapai Rp298,1 triliun, sedangkan pendapatan dan hibah baru sebesar Rp295,4 triliun.

Bagaimana cara yang ditempuh agar negara kita tidak mengalami defisit?

Jawaban :

4 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 8: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

C. Setelah mendapatkan paparan materi diatas. Bentuklah beberapa kelompok, kemudian diskusikan masalah di bawah ini!

Setiap hari kalian menerima uang saku dari orang tua. Uang tersebut kemudian digunakan untuk berbagai keperluan, seperti membayar ongkos transportasi ke sekolah, membeli alat tulis, makanan dan minuman di kantin, dan berbagai keperluan lainnya. Orang tua kalian juga mengatur sedemikian rupa pendapatan yang diterima untuk membiayai berbagai kebutuhan hidup sehari-hari, seperti pangan, sandang, papan, kesehatan, dan pendidikan. Agar tidak terjadi ”lebih besar pasak daripada tiang”, anggaran perlu dibuat. Diskusikan dengan kelompokmu bagaimana cara membuat anggaran agar tidak terjadi pengeluaran yang lebih banyak daripada pemasukan?

Hasil Diskusi:

5 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 9: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

1. APBN merupakan instrumen untuk mengendalikan perekonomian saat terjadinya infali

atau deflasi. Hal ini menggambarkan fungsi APBN,yaitu..

a.       Alokasi d. stabilisasi

b.      Distribusi e. standardisasi

c.       Realokasi

2. Pada penyusunan APBN,pemerintah menetapkan belanja negara lebih sedikit dari pada

penerimaan negara. Dengan demikian,penyusunan APBN tersebut menerapkan

kebijakan anggaran....

a.       Defisit d. Defisit dinamis

b.      Surplus e. Seimbang dinamis

c.       Berimbang

3. Komponen berikut yang termasuk sumber-sumber penerimaan negara adalah..

a.       Retribusi dan cukai

b.      DAU dan laba BUMN

c.       DAK dan pendapatan migas

d. DAK dan pajak kendaraan bermotor

e. Pajak pertambahan nilai dan bea masuk

4. Belanja pemerintah pusat dalam APBN antara lain…

a.    Dana perimbangan

b.    Dana alokasi khusus

c.    Dana bagi hasil

d.   Subsidi

e.    Dana alokasi umum

5.  Unsur-unsur pengeluaran anggaran belanja, yaitu:

1)   Belanja barang

2)   Cicilan utang

EVALUASI

6 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 10: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

3)   Pembelian kendaraan dinas

4)   Bantuan proyek

5)   Subsidi daerah otonom

Hal yang termasuk pengeluaran rutin, yaitu…

a.       1,2 dan 3

b.      1,3 dan 4

c.       2,3 dan 4

d.      1,2 dan 5

e.       3,4 dan 5

6. Pendapatan daerah meliputi sumber-sumber berikut ini, kecuali…

a.    Pendapatan asli daerah yang berasal dari hasil pajak dari retribusi daerah

b.   Penerimaan sumber daya alam

c.    Hasil perusahaan milik daerah

d.   Dana perimbangan

e.    Pinjaman daerah

Skor =

7 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 11: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan APBN?2. Apa tujuan dari adanya APBN?3. Jelaskan fungsi dari APBN?4. Jelaskan yang dimaksud dengan APBD?5. Jelaskan tujuan dari APBD?6. Jelaskan fungsi dari APBD?

SOAL ESSAY

Page 12: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Siswa mampu mengidentifikasi sumber penerimaan dari pemerintah pusat.

2. Siswa mampu mengidentifikasi sumber penerimaan dari pemerintah daerah.

INDIKATOR

1. Mengidentifikasi sumber penerimaan dari pemerintah pusat.2. Mengidentifikasi sumber penerimaan dari pemerintah

daerah.

Mengidentifikasi sumber-sumber penerimaan pemerintah pusat dan pemerintah daerah

8 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 13: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

Amati paparan materi dibawah ini!

1. Sumber Penerimaan Pusat

Sumber-sumber penerimaan pemerintah pusat dikategorikan menjadi dua, yaitu penerimaan dalam negeri dan hibah.

a. Penerimaan dalam negeri adalah semua penerimaan negara yang berasal dari penerimaan perpajakan dan penerimaan negara bukan pajak.

b. Hibah adalah semua penerimaan negara yang berasal dari sumbangan swasta dalam negeri dan sumbangan lembaga swasta dan pemerintah luar negeri.

2. Sumber Penerimaan DaerahSumber-sumber penerimaan pemerintah daerah juga cukup beragam. Secara garis besar sumber penerimaan pemerintah daerah diklasifikasikan menjadi dua, yaitu pendapatan daerah dan pembiayaan.a. Pendapatan daerah adalah hak pemerintah daerah yang diakui

sebagai penambah nilai kekayaan bersih dalam periode tahun bersangkutan.

b. Pembiayaan adalah setiap penerimaan yang perlu dibayar kembali dan pengeluaran yang akan diterima kembali, baik pada tahun anggaran yang bersangkutan maupun tahun-tahun anggaran berikutnya.

MATERI

A

9 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 14: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

B. Setelah memahami materi diatas diskusikan

dengan bimbingan guru contoh masalah berikut! ini!

Tujuan PAD adalah memberikan kewenangan kepada pemerintah daerah untuk mendanai pelaksanaan ottonomi daerah sesuai dengan potensi daerah sebagai perwujudan desentralisasi.

Berikan contoh pendapatan asli daerah yang digunakan untuk mendanai pelaksanaan otonomi daerah sesuai dengan potensi daerah!

Jawaban:

10 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 15: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

C. Setelah mendapatkan paparan materi diatas. Bentuklah beberapa kelompok, kemudian diskusikan masalah di bawah ini!

Dengan adanya rencana pemerintah membeli pesawat kepresidenan dilihat dari kualitatif atau kuantitatif jelas merupakan pengeluaran pemerintah yang tidak rasional dan merupakan pemborosan APBN. Sepanjang sejarahnya, APBN RI sampai sekarang selalu defisit. Sektor pengeluaran negara lebih besar daripada sektor penerimaan negara.Pemerintah harus berpikir apa untung dan ruginya jika pembelian pesawat tersebut tidak perlu. Pembelian pesawat kepresidenan termasuk ke dalam klasifikasi pemborosan dan akan menambah defisit APBN. Hal ini berarti akan menambah utang luar negeri. Defisit ditutup oleh utang luar negeri berarti menambah beban masyarakat dan merampas masa depan bangsa.

1. Setujukah kalian apabila pembelian pesawat kepresidenan tersebut dibiayai dari APBN?

2. Menurut pendapat kalian, mengapa APBN negara kita terus-menerus defisit? Bagaimana pemecahannya?

Hasil Diskusi:

11 MODUL EKONOMI SMA XI

12 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 16: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

1. Di bawah ini yang termasuk sumber pendapatan negara ialah ....

a. retribusi dan cukai

b. DAK dan pajak daerah

c. pajak pertambahan nilai dan bea masuk

d. DAU dan laba BUMN

e. DAK dan pendapatan migas

2. Jika pemerintah merencanakan pendapatan negara yang lebih besar

daripada pengeluaran berarti ....

a. anggaran defisit

b. anggaran berimbang

c. anggaran surplus

d. anggaran dinamis

e. anggaran progresif

3. Subsidi BBM termasuk unsur ....

a. pembiayaan dalam negeri

b. pengeluaran pembangunan

c. pengeluaran rutin

d. pembiayaan dalam negeri

e. pengeluaran lain-lain

EVALUASI

13 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 17: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

4.  Komponen berikut yang termasuk sumber-sumber penerimaan negara adalah..a.       Retribusi dan cukaib.      DAU dan laba BUMNc.       DAK dan pendapatan migasd. DAK dan pajak kendaraan bermotore. Pajak pertambahan nilai dan bea masuk

5. Belanja pemerintah pusat dalam APBN antara lain…a.    Dana perimbanganb.    Dana alokasi khususc.    Dana bagi hasild.   Subsidie.    Dana alokasi umum

6. Pendapatan daerah meliputi sumber-sumber berikut ini, kecuali…a.    Pendapatan asli daerah yang berasal dari hasil pajak dari retribusi

daerahb.   Penerimaan sumber daya alamc.    Hasil perusahaan milik daerahd.   Dana perimbangane.    Pinjaman daerah

7. Di antara pajak-pajak di bawah ini, yang tergolong sebagai pajak tak langsung adalah….a.    Pajak penghasilanb.   Pajak penjualanc.    Pajak kendaraan bermotord.   Pajak bumi dan bangunane.    Bea balik nama kendaraan bermotor

14 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 18: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

APBD Rencana keuangan tahunan pemerintah daerah yang dibahas dan disetujui bersama oleh pemerintah daerah dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, dan ditetapkan dengan peraturan daerah.

APBN Rencana keuangan tahunan pemerintah negara yang disetujui oleh Dewan Perwakilan Rakyat.

Indikator Petunjuk yang memberikan indikasi tentang sesuatu keadaan dan merupakan refleksi dari keadaan tersebut

Kebijakan Fiskal kebijakan pemerintah dalam memengaruhi pengeluaran dan pendapatan dengan tujuan untuk menciptakan kesempatan kerja yang tinggi tanpa menimbulkan inflasi.

Surplus Jumlah pendapatan lebih besar daripada jumlah pengeluaran.

Defisit Jumlah pengeluaran lebih besar daripada jumlah pendapatan.

Seimbang Jumlah pendapatan dan jumlah pengeluaran sama

Anggaran Suatu perencanaan mengenai pengeluaran dan penerimaan pada masa yang akan datang, umumnya disusun untuk satu tahun

GLOSARIUM

15 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 19: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

Mahfuzd Agus. 2009. Ekonomi SMA kelas XI. Jakarta: Cakra Media

DAFTAR PUSTAKA

16 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 20: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

A H

Alokasi 35 I

Asas 36 Inflasi 36

Absolute 35 J

B Jasa Timbal 47

Budget exercise 36 K

Budget holder 40 Kontrprestasi 47

C L

Cukai 45 Lifting 36

D M

Distribusi 35 Mitra 36

Defisit 35 N

Dinamis 35 O

Desentralisasi 49 Otonomi 39

E Otorisasi 39

Efisiensi 34 Overspending 40

Eksekutif 40 P

F Prioritas 34

Fiskal 39 Q

G R

Restribusi

INDEKS SUBJEK

17 MODUL EKONOMI SMA XI

Page 21: eriska93.files.wordpress.com  · Web viewPerolehan pajak, misalnya, dialokasikan pemerintah untuk membangun sarana dan prasarana pendidikan, jalan, jembatan dan kepentingan umum

Eriska Novitasari, lahir di Klaten pada tanggal 11 November 1993. Saya adalah alumni SMA Negeri 1 Wonosari. Saat ini, saya tercatat sebagai mahasiswa Jurusan Pendidikan Akuntansi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Saat duduk dibangku Sekolah Dasar, saya menyadari pentingnya organisasi disamping kegiatan formal belajar. Pernah meraih kejuaraan Lomba Bahasa Indonesia. Sedangkan sewaktu SMP, saya banyak meghabiskan waktu untuk kegiatan OSIS dan menjabat sebagai bendahara. Berlanjut ketika SMA, saya tidak bosan-bosannya mengikuti kegiatan ekstra Palang Merah Remaja dan Paskibraka.

PROFIL PENULIS

18 MODUL EKONOMI SMA XI