vsat

2
http://kampunglinux.blogspot.com/2010/06/main-vsat-yukk.html 29 MEI 11.23 blogger jais VSAT Ok temen2 semua pasti pernah liat antena2 seperti parabola yang ada di gedung2 atau di atas ATM hmm.. apa itu yah ?? yup itulah yang di sebut VSAT.Definisi VSAT: VSAT ( Very Small Aparture Terminal ) yaitu Perangkat antena yang berbentuk seperti wajan besar yang di gunakan untuk menangkap signal dari satelit dan berdiameter dari 0.8 m – 19m.Contoh yang sering kita tau yaitu saat siaran langsung live suatu stasiun tv menggunakan VSAT AUTOTRACK. Ok sebelum lanjut tentang apa itu VSAT saya akan menjelaskan singkat mengenai Sistem komunikasi satelit & Space Segment. Sistem Komunikasi Satelit Sistem komunikasi satelit terbagi atas dua bagian, yaitu: ruas angkasa (space segment) dan ruas bumi (ground segment). Ruas bumi terdiri dari beberapa stasiun bumi yang berfungsi sebagai stasiun bumi pengirim dan stasiun bumi penerima, sedangkan ruas angkasa berupa satelit yang menerima sinyal yang dipancarkan dari stasiun bumi pengirim, kemudian memperkuatnya dan mengirimkan sinyal tersebut ke stasiun bumi penerima. Space Segment (Ruas Angkasa) Satelit adalah suatu benda di ruang angkasa yang mengitari benda lain di dalam lingkup tata surya dalam periode dan ketinggian tertentu. Satelit itu sendiri sebenarnya merupakan sebuah stasiun relay yang

Upload: nofrizal

Post on 26-Jan-2016

216 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Smga brmnfaatt

TRANSCRIPT

Page 1: vsat

http://kampunglinux.blogspot.com/2010/06/main-vsat-yukk.html 29 MEI 11.23

blogger jais

VSAT

Ok temen2 semua pasti pernah liat antena2 seperti parabola yang ada di gedung2 atau di atas ATM hmm.. apa itu yah ?? yup itulah yang di sebut VSAT.Definisi VSAT:

VSAT ( Very Small Aparture Terminal ) yaitu Perangkat antena yang berbentuk seperti wajan besar yang di gunakan untuk menangkap signal dari satelit dan berdiameter dari 0.8 m – 19m.Contoh yang sering kita tau yaitu saat siaran langsung live suatu stasiun tv menggunakan VSAT AUTOTRACK. Ok sebelum lanjut tentang apa itu VSAT saya akan menjelaskan singkat mengenai Sistem komunikasi satelit & Space

Segment.

Sistem Komunikasi SatelitSistem komunikasi satelit terbagi atas dua bagian, yaitu: ruas angkasa (space segment) dan ruas bumi (ground segment). Ruas bumi terdiri dari beberapa stasiun bumi yang berfungsi sebagai stasiun bumi pengirim dan stasiun bumi penerima, sedangkan ruas angkasa berupa satelit yang menerima sinyal yang dipancarkan dari stasiun bumi pengirim, kemudian memperkuatnya dan mengirimkan sinyal tersebut ke stasiun bumi penerima.Space Segment (Ruas Angkasa)Satelit adalah suatu benda di ruang angkasa yang mengitari benda lain di dalam lingkup tata surya dalam periode dan ketinggian tertentu. Satelit itu sendiri sebenarnya merupakan sebuah stasiun relay yang diletakkan pada ketinggian tertentu di atas permukaan bumi, sehingga satelit dapat menjangkau atau mencakup daerah yang luas bahkan daerah-daerah terpencil. Di angkasa, satelit akan bergerak mengelilingi bumi pada orbitnya.

Sesuai dengan ketinggian orbitnya, sistem komunikasi satelit bergerak terdiri dari tiga jenis orbit, yaitu:a. LEO (Low Earth Orbit) pada ketinggian 500 km sampai dengan 2.000 km.b. MEO (Medium Earth Orbit) pada ketinggian 5.000 sampai dengan 20.000 km.c. GEO (Geosynchronous Earth Orbit) pada ketinggian 36.000 km.GEO merupakan orbit yang paling ideal untuk digunakan karena letaknya cukup jauh dari gaya tarik bumi dan bulan sehingga bersifat stabill (tetap).