vitamin k

5
Vitamin k Pengertian Kelompok vitamin K merupakan turunan dari naftokuinon(naphthoquinone) yang mempunyai rantai samping yang berbeda-beda Vitamin K1 atau phylloquinone atau phytomenadione (jugadisebut phytonadione) Vitamin K2 (menawuinone, menatetrenone) dihasilkan oleh bakteri dalam usus besar dan kekurangan vitamin ini jarang terjadi kecuali jika usus mengalami gangguan, tidak mampu menyerap, atau terjadi penurunan mikrobia usus karenapenggunaan antibiotik Ada tiga jenis vitamin K sintetik yaitu K3, K4, dan K5 yang terutama digunakan untuk pakan hewan peliharaan (K3) dan anti kapang (K5) Phylloquinone (Vitamin K1)

Upload: deddy-daendidtya-setiadi

Post on 26-Oct-2015

45 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Vitamin K

Vitamin k

Pengertian

Kelompok vitamin K merupakan turunan dari naftokuinon(naphthoquinone) yang

mempunyai rantai samping yang berbeda-beda

Vitamin K1 atau phylloquinone atau phytomenadione (jugadisebut phytonadione)

Vitamin K2 (menawuinone, menatetrenone) dihasilkan oleh bakteri dalam usus besar

dan kekurangan vitamin ini jarang terjadi kecuali jika usus mengalami gangguan,

tidak mampu menyerap, atau terjadi penurunan mikrobia usus karenapenggunaan

antibiotik 

Ada tiga jenis vitamin K sintetik yaitu K3, K4, dan K5 yang terutama digunakan

untuk pakan hewan peliharaan (K3) dan anti kapang (K5)

Phylloquinone (Vitamin K1)

 Vitamin K 1 (phylloquinone). Kedua jenis vitamin K mengandung cincin

naphthoquinone dan rantai samping alifatik . Phylloquinone mempunyai rantai samping

phytyl 

Menaquinone (Vitamin K2)

Page 2: Vitamin K

 Vitamin K 2 (menaquinone). Pada vitamian K2, rantai samping terdiri dari sejumlah residu

isoprenoid tidak jenuh dengan jumlah residu yang berbeda-beda

Menadion

Dan yang ketiga adalah K3 atau menadion, yang merupakan vitamin sintetik, bersifat larut dal

Struktur Kimia

Semua kelompok vitamin K mempunyai cincin naftokuinon (naphtoquinone) yang

mengandung gugus metil, serta berbagai variasi rantai samping alifatik yangterikat

pada posisi 3

Phylloquinone (vitamin K 1) mempunyai beberapa rantai samping isoprenoid, dan

satu bersifat tidak jenuh

Menaquinones mempunyai sejumlah rantai samping sioprenoid yang bersifat tidak

jenuh

Naftokuinon merupakan gugus fungsional sehingga peran vitamin K semuanya sama.

Sifat-sifat Kimia vitamin K 

Page 3: Vitamin K

Vitamin K yang terdapat di alam larut dalam lemak, namun beberapa preparat sintis

larut dalam air. 2-Metil-1,4-nafrakuinon, yang disebut juga menadion, adalakah suatu produk

sintetis vitamin K, yang bersifat lebih aktif dibanding vitamin K1.

Khasiat Vitamin K

Vitamin K berperan pada proses karboksilasi residu glutamat dalam protein menjadi

gamma karboksiglutamat (Gla)

Residu Gla berperan pada proses pengikatan kalsium

Residu Gla penting bagi aktivitas biologis Gla-protein

Gla-protein berperan pada koagulasi darah,metabolisme tulang, dan fisiologi

pembuluh darah

Vitamin K disimpan dalam jaringan adiposa.

Stabilitas

Hanya sedikit diketahui

Vitamin K rusak karena cahaya dan kondisi alkali

Relatif stabil terhadap suhu dan oksigen

Pada proses hidrogenasi, ikatan rangkap pada rantai samping dapat diserang oleh

oksigen sehingga terjadi penurunan aktivitas

1

Sumber vitamin K

Untuk memenuhi kebutuhan vitamin K terbilang cukup mudah karena selain jumlahnya terbilang kecil, sistem pencernaan manusia sudah mengandung bakteri yang mampu mensintesis vitamin K, yang sebagian diserap dan disimpan di dalam hati. Namun begitu, tubuh masih perlu mendapat tambahan vitamin K dari makanan.

Meskipun kebanyakan sumber vitamin K di dalam tubuh adalah hasil sintesis oleh bakteri di dalam sistem pencernaan, namun Vitamin K juga terkandung dalam makanan, seperti hati, sayur-sayuran berwarna hijau yang berdaun banyak dan sayuran sejenis kobis (kol) dan susu. Vitamin K dalam konsentrasi tinggi juga ditemukan pada susu kedele, teh hijau, susu sapi, serta daging sapi dan hati. Jenis-jenis makanan probiotik, seperti yoghurt yang mengandung bakteri sehat aktif, bisa membantu menstimulasi produksi vitamin ini. Dalam sayuran hijau juga dapat ditemukan seperti:

Bayam

kubis brussel

Swiss chard swiss chard

Kacang buncis

Page 4: Vitamin K

asparagus

brokoli

Kubis

sawi

kacang polong

wortel