uts media interaktif2

13
Pernahkah kamu membantu ibumu memasak di dapur? Apa saja peralatan masak yang kamu kenal? Terbuat dari bahan apakah alat-alat tersebut? Peralatan masak banyak yang terbuat dari logam. Bahan ini bersifat menghantarkan panas atau konduktor. Pada beberapa alat masak terdapat pegangan dari kayu. Misalnya, bagian kayu pada wajan dibuat agar panas dari api tidak terasa. Bagian kayu ini tidak menghantarkan panas atau isolator. Bagaimanakah dengan benda-benda lain yang ada di sekitarmu, apakah termasuk konduktor atau isolator? Hari ini kita akan mempelajari . ..

Upload: dithapisou

Post on 12-Apr-2017

911 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Uts media interaktif2

Pernahkah kamu membantu ibumu memasak di dapur? Apa saja peralatan masak yang kamu kenal? Terbuat dari bahan apakah alat-alat tersebut?Peralatan masak banyak yang terbuat dari logam.

Bahan ini bersifat menghantarkan panas atau konduktor. Pada beberapa alat masak terdapat pegangan dari kayu. Misalnya, bagian kayu pada wajan dibuat agar panas dari api tidak terasa. Bagian kayu ini tidak menghantarkan panas atau isolator.

Bagaimanakah dengan benda-benda lain yang ada di sekitarmu, apakah termasuk konduktor atau isolator?

Hari ini kita akan mempelajari ...

Page 2: Uts media interaktif2

Benda-Benda yang Menghantar dan Tidak Menghantar Panas

Benda-benda ada yang bersifat penghantar panas atau konduktor dan bukan penghantar panas atau isolator. Umumnya penghantar panas adalah benda padat.

Page 3: Uts media interaktif2

Dari percobaan yang baru saja kita lihat. Dan kita lakukan. Dari ke 4 benda tersebut bahan apa saja yang terasa panas pada saat di pegang dan benda apa yang tidak terasa panas?

Dan benda apa saja yang pada saat dipegang dengan tangan benda terasa panas?

Benda-benda tersebut disebut konduktor dan isolator.• Konduktor adalah benda yang dibuat dari logam merupakan penghantar

panas yang baik atau konduktor panas yang baik.• Sedangkan isolator adalah Bahan bukan logam, misalnya kayu, plastik,

karet, dan kertas adalah bukan konduktor panas

Apakah contoh benda-benda tersebutMari kita lihat.

Page 4: Uts media interaktif2

peniti

Garpu

sendok

setrikaan

wajan

Page 5: Uts media interaktif2
Page 6: Uts media interaktif2

buku tulis

kayu

pensil

penggaris

kaca

konduktor

Page 7: Uts media interaktif2

Penggunaan Benda yang Bersifat Konduktor dan Isolator Panas

Perhatikan benda-benda yang ada di rumahmu. Adakah benda-benda bersifat konduktor panas?

Sekarang perhatikan dan lakukan percobaan ini.Mari perhatikan

Page 8: Uts media interaktif2

Sebelum kita menutup pembelajaran hari ini,

Marilah bersama-sama kita lihat.video pembelajaran tentang konduktor dan isolator…

Sekarang ayo berlatih

Page 9: Uts media interaktif2

1. Ambil sebuah setrika, Nyalakan setrika, dengan hati-hati selama ± 3 menit.

2. Panaskan wajan di atas kompor yang menyala ± 3 menit.

3. Tunjukkan bagian-bagian yang panas dan yang tidak panas.

OFFON1 menit2 menit3 menit

OFFON

1 menit2 menit3 menit

Terbuat dari apa bagian-bagian tersebut? Catat hasil pengamatan dalam tabel seperti berikut ini.

Page 10: Uts media interaktif2

1. Sediakan mangkuk, sendok logam, garpu logam, dan penghapus.

2. Siapkan air panas di dalam mangkuk (hati-hati kena badan).

3. Celupkan ujung benda ke dalam air panas kira-kira 5 menit, pegang ujung yang lainnya rasakan oleh tanganmu.

4. Catat benda yang bersifat konduktor dan isolator.

Page 11: Uts media interaktif2

1. Sumber energi apa yang digunakan untuk memanaskan benda-benda tersebut?

2. Apa kegunaan bagian benda yang memiliki bahan konduktor dan isolator pada masing-masing benda?

3. Bolehkah kamu bermain-main di dekat setrika yang sedang dipanaskan? Mengapa?

benda kegunaan Yang panas Yang tidak panas

Bagian bahan bagian bahan

setrika

wajan

Listrik dan panas

konduktor umumnya terbuat dari logam dapat menghantar panas dengan baikPlastik digunakan karena ringan, warnanya macam-macam, dan cukup kuatSebaiknya tidak. Karena jika bermain dekat-dekat dengan setrika berbahaya jika bahan konduktor mengenai bagian tubuh dan akan mengakibatkan luka bakar.

Page 12: Uts media interaktif2
Page 13: Uts media interaktif2

Mari uji pemahaman mu