uraian hak cipta - karyailmiah.trisakti.ac.id

14

Upload: others

Post on 24-Feb-2022

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

URAIAN HAK CIPTA

Judul:

Penyuluhan dari Limbah Batok Kelapa dan Bonggol Jagung Menjadi Bahan Bakar Briket

Sederhana di Kebon Jeruk Jakarta Barat

Karya Tulis Lainnya

Pembuat:

1. Ridha Husla, ST., M.T

2. Ir. Onnie Ridaliani, M.T

3. Prayang Sunny Yulia, ST., M.T

4. Apriandi Rizkina Rangga Wastu, ST., M.T

5. Sigit Rahmawan, ST., M.T

6. Ghanima Yasmaniar, ST., M.T

7. Anggi Mayasari, S.T

8. Muriantoro Esha Aji

Deskripsi Singkat:

Karya tulis merupakan materi kegiatan pengabdian kepada masyarakat tentang bagaimana

mengolah limbah batok kelapa dan bonggol jagung menjadi bahan bakar briket sederhana di

daerah kebon jeruk jakarta barat dan manfaat dari hasil pengolahan tersebut

Kegunaan:

1. Mengetahui bagaimana cara mengolah limbah batok kelapa dan bonggol jagung

menjadi bahan bakar briket sederhana

2. Mengetahui manfaat dari pengolahan limbah batok kelapa dan bonggol jagung

menjadi bahan bakar briket sederhana

Klaim:

1. Komposisi bahan dan cara pengolahan limbah batok kelapa dan bonggol jagung

menjadi bahan bakar briket sederhana

Tanggal Surat Pencatatan Ciptaan:

19 Agustus 2020

PENYULUHAN DARI

LIMBAH BATOK KELAPA

DAN BONGGOL JAGUNG

MENJADI BAHAN BAKAR

BRIKET SEDERHANA DI

KEBON JERUK, JAKARTA

BARATRidha Husla, ST., MT

Ir. Onnie Ridaliani, MT

Ghanima Yasmaniar, ST., MT

Apriandi Rizkina R W, ST., MT

Prayang Sunny Yulia, ST., MT

Sigit Rahmawan ST., MT

Muriantoro Esha Aji

Anggi Mayasari, ST

OUTLINE

Pendahuluan Tujuan

Langkah

Pembuatan

Bahan

Daftar

Pustaka

PENDAHULUAN

– Produksi sampah yang terus mengalami peningkatan

– Kebutuhan akan sumber energi alternative yang ramah

lingkungan

TUJUAN

❖Melatih masyarakat agar dapat menghasilkan briket dan

briket dari limbah jagung dan limbah batok kelapa

❖Pengolahan limbah jagung menjadi briket merupakan

salah satu upaya pemanfaatan limbah jagung. Sebagai

biomassa ligno- selulosik, limbah jagung dapat dibuat

arang dengan proses yang relatif sederhana.

❖Pengolahan limbah jagung menjadi biobriket yang akan

digunakan sebagai sumber bahan bakar pengganti

minyak tanah dan gas.

ALAT

1. Toples Bekas

2. Lumpang dan Alu

3. Sekop Kecil

4. Gelas Plastik Bekas

5. Gelas Ukur

6. 3 Buah Toples

7. Saringan

8. Palu

BAHAN

1. Batok Kelapa

2. Bonggol Jagung

3. Serbuk Kayu

4. Tepung Kanji

5. Korek Api

6. Kayu Bakar/Ranting Pohon

LANGKAH PEMBUATAN

1. Mencari Bahan

2. Menjemur Bonggol Jagung dan Batok Kelapa

3. Menghancurkan bonggol jagung dan batok kelapa, menjadi bagian kecil

agar mudah dibakar

4. Membakar bonggol jagung, batok kelapa dan serbuk kayu menjadi arang

5. Menumbuk masing – masing bahan secara terpisah

6. Menyaring bahan yang sudah ditumbuk

7. Membuat bahan perekat dengan cara mencampurkan tepung kanji

dengan air, memanaskannya dengan api agar lebih menyatu dan

mengental

LANGKAH PEMBUATAN

8. Mencampurkan tepung kanji dengan serbuk arang

9. Mencetak briket dengan perbandingan serbuk yang telah ditentukan

(50:40:10)

10. Menjemur briket yang telah dicetak hingga kering

DAFTAR PUSTAKA

– Asri Saleh. (2013). Efisiensi Konsentrasi Perekat Tepung Tapioka Terhadap Nilai

Kalor Pembakaran Pada Biobriket Batang Jagung. Dalam Jurnal Teknosains No.

1 (Online), vol. 7.Tersedia:http://Jurnal.uin.alauddin .ac.id. (10 – 09 – 2015).

– Erikson, Sinurat, 2011, Studi Pemanfaatan Briket Kulit Jamu Mente dan Tongkol

Jagung Sebagai Bahan Bakar Alternatif. Tugas Akhir Fakultas Teknik Universitas

Hasanudin, Makasar.

– Ismu Uti Adan. (1998). Membuat Briket Bioarang. Yogyakarta : Kanisius

– Maryono, dkk. (2013). Pembuatan dan Analisis Mutu Briket Arang Tempurung

Kelapa ditinjau dari Kadar Kanji. Dalam Jurnal Chemica (Online), no. 1, Vol. 14.

Tersedia : http://download. protalgaruda.org. (10 – 09 – 2015).

DAFTAR PUSTAKA

– Surono, Untoro Budi. (2010). Peningkatan Kualitas Pembakar Biomassa

Limbah Tongkol Jagung sebagai Bahan Bakar Alternatif dengan Proses

Karbonisasi dan Pembriketan. Dalam Jurnal Rekayasa Proses (online), no. 1,

vil. 4, 6 halaman. Tersedia : http://download.protalgaruda.org.

– Sarjono. (2013). Studi Eksperimental Pengujian Nilai Kalor Briket Campuran

Tongkol Jagung dan Tempurung Kelapa Sebagai Bahan Bakar Alternatif. Dalam

majalah ilmiah STTR Cepu (online) No. 17, Tahun 11, 14 halaman. Tersedia :

http://digilib.its.ac.id. (10 – 09 – 2015).

TERIMA KASIH