uas manajemen energi

Upload: fiqi

Post on 08-Mar-2016

353 views

Category:

Documents


12 download

DESCRIPTION

bahan

TRANSCRIPT

UAS Manajemen EnergiPRINSIP MANAJEMEN ENERGI1. Sumber energi alternatif sumber energi alternatif dapat digunakan untuk keperluan tertentu. Misal: daerah tertentu ketersediaan bahan limbah organik => energi dari biomasa utk rumah tangga maupun komersial Kondisi angin cukup kuat => kincir angin sbg sarana menyediakan energi yang dibutuhkan.2. Konversi energi ditempuh untuk menyesuaikan kebutuhan lebih efisien. Pilihan konversi dgn pertimbangan efektivitas, efisiensi hasil konversi Misal: air dpt dimanfaatkan energinya secara langsung (kecepatan geraknya) Contoh lain: matahari dpt dimanfaatkan energi panasnya secara langsung untuk memanaskan benda- atau dgn konversi melalui air sehingga dapat dimanfaatkan energi kinetiknya maupun energi termis dalam wujud uap panas dan bergerak.3. Kaskada pemakaian energi pemakaian energi secara berjenjang dpt memaksimalkan daya untuk dimanfaatkan lebih lanjut. Misal: PLTGU, memanfaatkan gas sisa penggerak turbin untuk memanaskan air sehingga uapnya bisa digunakan untuk memutar generator kembali. energi potensial air => untuk memutar turbin pembangkit tenaga listrik dapat dimanfaatkan lagi utk memutar turbin berkapasitas lebih kecil untuk keperluan irigasi tanaman serta transportasi air dst.4. Ekonomi bahan Menerapkan pemulihan rongsokan, pengurangan sampah, desain daur ulang Misal: Pembangkit listrik tenaga sampah, memanfaatkan barang yang sudah tidak mempunyai nilai untuk dijadikan listrik yang bermanfaat bagi lingkungan. Bubuk logam Desain produk demi daur-ulang atau pemulihan bagian-bagian, motor, & komponen Struktur dpt didesain utk daur-ulang & relokasi5. Bahan pengganti Digunakan sesuai manfaat Misal: Penggunan pellet kayu yang berasal dari kayu kaliandra sebagai pengganti batu bara sebagai bahan bakar pembangkit Tenaga Listrik. Aplikasi temperatur rendah: bahan temperatur tinggi disulih dg paduan logam dg titik-lebur rendah Bahan yg sangat butuh energi: disulih bahan yg lebih mudah dikerjakan mesin, disulih bahan yg kurang butuh energi utk dipabrikasi Cat berbahan dasar air digunakan tanpa pemanggangan pd aplikasi tertentu6. Audit energi Tindakan utk menyelidiki pemakaian energi pd proses & mesin tertentu, memberikan pandangan adanya operasi yg tak efisien7. Meningkatkan perawatan & pemeliharaan scr umum akan menghemat energi Perlengkapan dg pelumasan baik mengurangi rugi gesek Armatur cahaya yg bersih mengirimkan lebih banyak cahaya Mengganti tapis mengurangi jatuh tekanan8. Analisis pemakaian energi dgn seiring bersama audit energi Menentukan seberapa efisien peralatan Menentukan kejadian jika parameter berubah (cairan berkurang 50%) Mensimulasikan operasi (pemodelan pemakaian energi proses/ gedung)

PELUANG HEMAT ENERGI PADA SISTEM PENCAHAYAAN1. Memanfaatkan Cahaya Alami yang EfektifMisal: Maksimalkan penggunaan cahaya alami yg memungkinkan penghematan energi Bengkel fabrikasi peralatan besar dan baru dibangun (lebar 30m, panjang 80m, langit-langit 12m)Bengkel dirancang utk iluminasi => 200 lux , diberikan oleh => 50 lampu (jenis metal halid yg dipasang diatas) daya masing-masing => 425 W (lampu dan ballast) cahaya siang memberikan iluminasi cukup => 8 jam dari 14 jam kerja (57%) menghemat (50) (425) (250 hari/tahun) (8 jam) (Rp.600/ kWh) = Rp.25,5 jt/thn

2. Memperbaiki Daya Pantul dan Warna RuangWarna lebih gelap => menyerap cahaya, aras iluminasi nyata pd ruang dipengaruhi warna dan daya pantul dinding, langit-langit, dan lantai teknik sederhana utk memeriksa pengaruh warna & pantulan menempatkan sumber cahaya pada ruang yang berbeda warna mengukur aras iluminasi pd jarak sama dari sumber cahaya Iluminasi pd fasilitas industri dpt diperbaiki membersihkan dinding mengecat ulang dgn warna lebih terang.3. Pengurangan Lampu (Delamping) Cocok bila instalasi mengalami iluminasi berlebihan Beberapa sumber penyebab iluminasi berlebihan Desain berlebihan Perubahan penghuni atau tujuan bangunan Perubahan kebutuhan iluminasi Perubahan standar iluminasi Prinsipnya dengan tetap memperhatikan kegunaan ruangan, tanpa mengurangi fungsinya Ruangan tak berpenghuni seperti gudang aras pencahayaannya dapat dikurangi4. Melepaskan Ballast Ballast mendisipasikan energi sama seperti trafo Energi hilang => wujud panas disebabkan kumparan dan logam ballast. Penghematan lebih lanjut => melepaskan ballast dengan memotong kabelnya dan dan memasangkan isolasi5. Penggantian Lampu (Relamping) Sumber cahaya alternatif berbeda diperbandingkan dgn lampu pijar Penggantian lampu: mengurangi beban terasang dan menambah keluaran lumen Ongkos operasional per-jam perlu diperhatikan