tugas print tumbuhan

3
N o Nama Bagian Fungsi Bentuk/Gambar 1 Akar Akar berfungsi untuk menyerap air dan mineral serta mengukuhkan tumbuhan. Beberapa tumbuhan tertentu, akar tidak hanya berfungsi menyerap air dan mineral, tetapi juga berfungsi sebagai penyimpanan cadangan makanan (tumbuhan umbi- umbian). Dan ada juga yang berfungsi membantu penyerapan oksigen di udara (tumbuhan bakau).

Upload: intan-diane-binangkit

Post on 29-Jan-2016

222 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

tumbuhan

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas Print Tumbuhan

No

Nama Bagian

FungsiBentuk/Gambar

1 Akar Akar berfungsi untuk menyerap air dan mineral serta mengukuhkan tumbuhan. Beberapa tumbuhan tertentu, akar tidak hanya berfungsi menyerap air dan mineral, tetapi juga berfungsi sebagai penyimpanan cadangan makanan (tumbuhan umbi-umbian). Dan ada juga yang berfungsi membantu penyerapan oksigen di udara (tumbuhan bakau).

2 Batang Batang berfungsi sebagai tempat munculnya daun, bunga, dan buah. Di samping itu, batang juga berfungsi untuk mengedarkan mineral dan air yang diserap akar, serta zat makanan hasil fotosintesis ke seluruh bagian tubuh.

Page 2: Tugas Print Tumbuhan

No

Nama Bagian

FungsiBentuk/Gambar

3 Daun Daun berfungsi sebagai tempat berlangsungnya proses fotosintesis. Daun banyak mengandung zat warna hijau (klorofil). Daun terdiri atas tangkai daun dan helaian daun. Di samping bagian-bagian tersebut, ada beberapa jenis tumbuhan yang mempunyai pelepah pada daunnya.

4 Bunga Bunga berfungsi sebagai alat perkembangbiakan.