tugas pgsd bab i

Upload: alko

Post on 02-Mar-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 TUGAS PGSD BAB I

    1/3

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang

    Kesehatan adalah keadaan baik secara fisik, mental, spiritual

    maupun sosial yang memungkinkan setiap orang untuk hidup produktif

    secara sosial dan ekonomi. Untuk mewujudkan derajat kesehatan yang

    optimal bagi masyarakat, diselenggarakan upaya kesehatan dengan

    pendekatan pemeliharaan, peningkatan kesehatan (Promotif), pencegahan

    penyakit (Preventif), penyembuhan penyakit (kuratif) dan pemulihan

    kesehatan (ehabilitatif) yang dilaksanakan secara menyeluruh, terpadu dan

    berkesinambungan. Penyelenggaraan berbagai upaya pembangunan kesehatan

    dilakukan diantaranya dengan pemerataan dan peningkatan pelayanan

    kesehatan yang didukung oleh penyediaan fasilitas pelayanan kesehatan yang

    memadai.

    !alah satu fasilitas pelayanan kesehatan yang berkualitas serta dapat

    memenuhi kebutuhan masyarakat adalah umah !akit. Pelayanan yang

    diselenggarakan oleh umah !akit meliputi pelayanan medis, penunjang

    medis, keperawatan, rehabilitasi, pencegahan, peningkatan kesehatan dan

    sebagai tempat pendidikan dan pelatihan dibidang kesehatan. !alah satu

    bentuk pelayanan penunjang medis adalah pelayanan farmasi yang

    diselenggarakan oleh "nstalasi farmasi umah !akit.

    "nstalasi farmasi umah !akit merupakan salah satu fasilitas umah

    !akit, tempat penyelenggaraan semua kegiatan pekerjaan kefarmasian yaitu

    pengendalian mutu sediaan farmasi, pengamanan, pengadaan, penyimpanan

    1

  • 7/26/2019 TUGAS PGSD BAB I

    2/3

    dan pendistribusian atau penyaluran obat serta pengembangan obat, bahan

    obat dan obat tradisional. "nstalasi #armasi dipimpin oleh seorang $poteker

    dan dibantu oleh beberapa orang apoteker yang kompeten secara profesional.

    Profesionalisme $poteker sebagai salah satu tenaga kesehatan di

    umah !akit semakin diperlukan karena pekerjaan kefarmasian tidak lagi

    berorientasi kepada produk (drug oriented) tetapi orientasi kepada pasien

    (patient oriented). $danya perubahan orientasi pekerjaan farmasi menuntut

    $poteker untuk lebih memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam

    mengelolah perbekalan farmasi maupun melaksanakan kegiatan farmasi

    klinik.

    %engingat begitu besarnya tanggung jawab yang harus di lakukan

    oleh apoteker di rumah sakit, maka tidak cukup materi kefarmasiannya saja,

    tetapi juga harus melaksanakan praktek secara langsung di lapangan. &leh

    karena itu untuk memenuhi kebutuhan tersebut maka dilaksanakan Praktek

    Kerja Profesi $poteker (PKP$) di rumah sakit. 'engan kegiatan PKP$

    tersebut diharapkan mahasiswa calon $poteker dapat mempersiapkan diri

    dengan mencari pengalaman dan memperdalam pengetahuan di lapangan

    khususnya rumah sakit sebelum menjalankan tugas dan tanggung jawabnya di

    rumah sakit.

    B. Tujuan Praktek Kerja Profesi Apoteker

    ujuan dilakukan praktek kerja profesi $poteker di rumah sakit "

    $ngkatan *aut 'r. %intohardjo adalah agar calon $poteker dapat+

    . %ampu bekerja di rumah sakit

    2

  • 7/26/2019 TUGAS PGSD BAB I

    3/3

    -. %eningkatkan pemahaman calon apoteker tentang peran, fungsi dan

    tanggung jawab apoteker dalam pelayanan kefarmasian di rumah sakit.. %embekali calon apoteker agar memiliki wawasan, pengetahuan,

    keterampilan, dan pengalaman praktis untuk melakukan pekerjaan

    kefarmasian di rumah sakit.

    /. %emberi kesempatan kepada calon apoteker untuk melihat dan

    mempelajari strategi dan pengembangan di rumah sakit

    0. %empersiapkan calon apoteker dalam memasuki dunia kerja

    1. %emberikan gambaran nyata tentang permasalahan pekerjaan kefarmasian

    di rumah sakit.

    3