tugas material shuttle kock 4

3
Ni Luh Kemmy C 125090200111012 Deka Permatasari 125090200111014 Ayu Rahayu A. 125090200111047 Ferry Chrismiadi Nalle 125090207111003 KIMIA MATERIAL 1. Sebutkan bahan mentah di alam! Bahan mentah dari bulu shuttle kock adalah bulu hewan itik serati atau dikenal dengan nama lain mentok ( Cairina moschata ) . Bulu hewan angsa juga dapat digunakan sebagai bahan pembuatan shuttle kock. 2. Tuliskan komposisi utama material yang anda pilih! Material yang dipilih : bulu pada shuttle kock bekas Komposisi utamanya yaitu polimer protein yang disebut keratin 3. Berdasarkan pengelompokkan material, termasuk kategori yang mana? (tuliskan 3 kategori!) - Penggolongan polimer berdasarkan sumber : termasuk jenis polimer alam karena bulu shuttle kock berasal dari hewan mentok (makhluk hidup) - Penggolongan polimer berdasarkan sifat termal : termasuk jenis polimer thermoplastik - Penggolongan polimer berdasarkan aplikasi : termasuk jenis polimer serat 4. Berikan assessment material yang anda pilih dan berikan alasan! Bulu mentok bersifat renewable dapat diperoleh kembali setelah 40-50 hari.

Upload: ferry

Post on 31-Jan-2016

220 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

fjsfsuhfushfushfudhufhdufhudhgudsguhd ughdughuhguwhgheughrughuehgurhughruhgushdughsuhduhguhguhguhhdughduhguehhguheu

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas Material Shuttle Kock 4

Ni Luh Kemmy C 125090200111012

Deka Permatasari 125090200111014

Ayu Rahayu A. 125090200111047

Ferry Chrismiadi Nalle 125090207111003

KIMIA MATERIAL

1. Sebutkan bahan mentah di alam!Bahan mentah dari bulu shuttle kock adalah bulu hewan itik serati atau dikenal dengan nama lain mentok (Cairina moschata). Bulu hewan angsa juga dapat digunakan sebagai bahan pembuatan shuttle kock.

2. Tuliskan komposisi utama material yang anda pilih!Material yang dipilih : bulu pada shuttle kock bekasKomposisi utamanya yaitu polimer protein yang disebut keratin

3. Berdasarkan pengelompokkan material, termasuk kategori yang mana? (tuliskan 3 kategori!)- Penggolongan polimer berdasarkan sumber : termasuk jenis polimer alam karena bulu

shuttle kock berasal dari hewan mentok (makhluk hidup)- Penggolongan polimer berdasarkan sifat termal : termasuk jenis polimer

thermoplastik - Penggolongan polimer berdasarkan aplikasi : termasuk jenis polimer serat

4. Berikan assessment material yang anda pilih dan berikan alasan!Bulu mentok bersifat renewable dapat diperoleh kembali setelah 40-50 hari.Sustanaible karena bisa dimodifikasi menghasilkan sesuatu yang lain/ nilai guna yang lebih

5. Jelaskan rencana anda bahan tersebut akan digunakan untuk apa?Bulu pada shuttle kock dapat digunakan sebagai adsorben (biomassa) terhadap penurunan kadar larutan zat warna tekstil karena mengandung keratin yang digolongkan dalam protein serat yang mengandung gugus-gugus N-H, C=O, O-H, COOH dan S-H. Keratin merupakan molekul protein yang mempunyai bentuk spiral, sehingga menghasilkan produk yang kuat, lunak (lentur) dan bersifat serat yang banyak terdapat pada lapisan pelindung hewan seperti kulit rambut atau bulu. Sifat fisik dari keratin adalah tidak larut dalam air dan sulit larut dalam pemanasan alkali.

Page 2: Tugas Material Shuttle Kock 4

Bulu itik sebagai adsorben dimodifikasi dengan asam formiat yang berfungsi untuk memperkuat gugus keratin karena asam formiat dapat membuka situs aktif keratin sehingga diharapkan bulu itik mampu mengadsorpsi zat warna lebih banyak.

Proses pembuatan adsorben :- Bulu itik dicuci dengan air dan deterjen- Kemudian dijemur sampai kering dan tidak berbau- Setelah kering, bulu dipotong kecil dan digiling sampai halus- Adsorben yang sudah halus kemudian direndam dengan dietil eter selama 24 jam- Kemudian disaring dengan corong Buchner- Residu yang didapatkan kemudian dikeringkan dengan cara di oven pada T=400C- Adsorben siap digunakan Proses modifikasi adsorben dengan asam formiat- Bulu direndam dengan HCl 0,5M, - Kemudian ditambahkan 50 mL asam formiat ke dalam campuran- Setelah bercampur ditambahkan NaOH 0,5 M sebanyak 150 mL dan diaduk selama

24 jam- Campuran hasil kemudian disaring dan dibilas dengan akuades- Kemudian dikeringkan pada T= 600C- Didinginkan pada suhu kamar

6. Sifat apa yang perlu dipertimbangkan agar sesuai untuk soal 5 (beri 2 sifat untuk bahan awal dan produk)Bahan awal : Sifat thermoset dan seratProduk : sifat serat

7. Berikan 2 cara karakterisasi yang utama untuk soal 6 dan cara intrepretasinya! Karakterisasi menggunakan spektrofotometer FT-IR, untuk mengetahui gugus fungsi

yang terdapat pada biomassa dari bulu itik tanpa penambahan asam formiat dan dengan penambahan asam formiat

Sumber :

Sa’adah,N, Hastuti,R, Prasetya,N.B.A, 2013, Pengaruh Asam Formiat pada bulu ayam sebagai adsorben terhadap penurunan kadar larutan zaat warna tekstil Remazol golden Yellow RNL, , Vol.1, No.1, UNDIP.